SlideShare a Scribd company logo
MATERI KULIAH FARMAKOLOGI DAN TOKSIKOLOGI
Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan,
dan Efikasi Pengobatan
Surya Amal
Program Studi Farmasi FIK Universitas Darussalam Gontor - Indonesia
BAGIAN II : INTERAKSI OBAT
INTERAKSI OBAT
Intreraksi obat  mempengaruhi pengobatan
Dapat dengan :
Obat-obat lain
Zat-zat kimia
Makanan
MENGUNTUNGKAN ATAU MERUGIKAN
INTERAKSI OBAT
Lanjutan :
Interaksi obat dapat menguntungkan, contoh :
1. Penisilin + Probenisid  Meningkatkan kadar
penisilin dalam darah.
2. Kombinasi obat-obat antihipertensi  efek ↑, ES <
3. Kombinasi obat-obat antikanker  efek ↑, ES <
4. Kombinasi anti TBC  resistensi ↓
5. Antagonisme obat dan antidot.
Yang merugikan, contoh :
1. Efek samping ↑
2. Kekuatan <
3. Terjadi resistensi cepat
MEKANISME INTERAKSI OBAT
1. Interaksi farmaseutik/incompatibilitas
2. Interaksi farmakokinetik
3. Interaksi farmakodinamik
1. Interaksi farmaseutik/inkompatibilitas
1.Obat tidak tercampurkan (di luar tubuh)
 Inaktivasi obat
2.Interaksi antar obat suntik  antar obat
suntik dan infus
3.Sebaiknya obat-obat suntik tidak
dicampur kecuali jelas dapat tercampur
1. Interaksi farmaseutik/inkompatibilitas
Contoh ….
1. Interaksi Fisik
Sifat-sifat fisik obat berubah, misalnya
obat menjadi basah : contoh, Bahan obat
higroskopis; Natrii Bromidum, Kalii
Bromidum.
Terjadi absorpsi obat berkhasiat oleh obat
lain, contoh Norit akan mengabsorpsi obat
lain bila diberikan bersamaan  mis.
dengan Papaverin, Atropin
1. Interaksi farmaseutik/inkompatibilitas
Contoh ….
2. Interaksi Kimiawi
 Terbentuk zat yang toksik, contoh : Acetosal dengan
Chinchonin menjadi Cinchonotoxin.
 Terbentuk garam kompleks yang tidak larut dalam cairan
saluran cerna. Contoh : Tetrasiklin Calcii phosphas : garam
kompleks yang terbentuk tidak diabsorpsi dari usus.
 Terbentuk endapan, Contoh :
Argenti nitras dengan Solusio NaCl fisiologik, ada endapan
Argenti Chlorida; tidak dapat dipakai sebagai obat tetes
mata.
Obat suntik tetracyclin dengan Phenobarbital : larutan
suntik menjadi keruh, sehingga berbahaya kalau
disuntikkan secara intravena.
1. Interaksi farmaseutik/inkompatibilitas
Contoh ….
3. Interaksi Farmaseutik, alasan-alasan
farmaseutik obat tidak diberikan dalam
bentuk sediaan tertentu. Contoh :
Phenobarbital dalam solutio :
Phenobarbital tidak larut dalam air, harus
diganti dengan Phenobarbital Natrium.
Natrii salicylas dalam obat minum :
larutan berubah warna kalau ada sedikit
(traces) unsur Fe.
2. Interaksi farmakokinetik
Terjadi bila satu obat mempengaruhi absorpsi,
distribusi, metabolisme dan ekskresi obat lain 
dapat  toksisitas ↑, efek obat ↓
A. Interaksi dalam absorpsi di saluran cerna :
a) Perubahan pH cairan saluran cerna dapat ↑/↓
absorpsi obat sesuai pH.
b) Perubahan waktu pengosongan lambung/waktu
transit (motilitas saluran cerna) absorpsi di
usus halus > cepat dari lambung.
Obat-obat yang memperpendek waktu transit
 absorpsi obat ↓
Obat-obat yang memperpanjang waktu
transit  bioavailabilitas ↑
2. Interaksi farmakokinetik
Lanjutan :
c) Kompetisi untuk mekanisme absorpsi aktif.
d) Obat dengan makanan  dapat menghambat
absorpsi dan mempengaruhi aktivitas. (Lihat
beberapa contoh, pada slide 18-20)
e) Perubahan flora usus  dapat mempengaruhi
produksi vitamin K, sulfasalasin, metabolisme
levodopa dan kontrasepsi.
f) Efek toksik pada saluran cerna dapat me >
absorpsi beberapa obat.
g) Mekanisme tak diketahui : satu obat me <
absorpsi obat lain  mekanisme ??
2. Interaksi farmakokinetik
Lanjutan :
B. Interaksi dalam distribusi
 Interaksi dalam ikatan protein plasma
satu obat dapat digeser dari ikatan
oleh obat lain sehingga efeknya akan ↑
 Interaksi dalam ikatan jaringan terjadi
persaingan satu obat dengan obat lain.
2. Interaksi farmakokinetik
Lanjutan :
C. Interaksi dalam metabolisme
 Metabolisme obat dapat dipercepat, obat-obat
larut lemak  induksi sintesis enzim mikrosom
hati. Contoh : paracetamol ↑ bila diberi bersama
fenobarbital.
 Metabolisme obat dihambat.
Dapat  efek ↑ atau efek toksik ↑.
Obat-obat yang dapat menghambat metabolisme
obat antara lain : kloramfenikol, simetidin,
fenilbutason.
2. Interaksi farmakokinetik
Lanjutan :
D. Interaksi dalam ekskresi
 Ekskresi via empedu dan enterohepatik terjadi
kompetisi antara obat dan metabolit obat.
 Sekresi tubuli ginjal, terjadi kompetisi obat dan
metabolit obat untuk transpor aktif.
 Perubahan pH Urin
Perubahan pH  perubahan bersihan ginjal 
perubahan jumlah reabsorpsi pasif.
3. Interaksi farmakodinamik
 Interaksi antara obat pada sistem reseptor,
tempat kerja dan sistem fisiologik yang sama,
sehingga terjadi efek yang aditif, sinergis atau
antagonistik.
 Interaksi pada reseptor
Interaksi pada reseptor yang sama dapat 
antagonisme antara agonis dan antagonis/bloker.
 Interaksi fisiologik
Interaksi pada sistem fisiologik yang sama dapat
me ↑ atau me ↓ respons.
3. Interaksi farmakodinamik
 Perubahan dalam keseimbangan cairan dan
elektrolit dapat mengubah efek obat terutama obat-
obat yang bekerja pada ginjal, jantung.
 Gangguan mekanisme ambilan amin di ujung syaraf
adrenergik. Beberapa obat antihipertensi dapat
dihambat oleh simpatomimetik amin.
 Interaksi dengan penambahan monoamin oxidase,
penghambat MAO dengan tiramin (dalam keju, bir)
dapat  krisis hipertensi.
Lanjutan :
4. Interaksi lain
 Interaksi antar antimikroba
Ampisilin dan kloramfenikol  antagonisme
Ketokonazol + amterisin B  antagonisme
 Lain-lain
Aspirin dapat me< efek diuretik dari
spironolakton.
Klonidin + sotasol  dapat ↑ tekanan darah
5. Beberapa Contoh Interaksi Obat - Makanan
Acetaminophen
Jangan dikonsumsi bersama karbohidrat (biskuit, selei), karena akan
membentuk ikatan kompleks yang memperlambat kecepatan awal absorpsi
Acetaminophen. Tetapi jumlah total obat yang dibsorpsi mungkin tidak
berubah
Warfarin
Efek warfarin dilawan (antagonis) oleh makanan yang mengandung vitamin
K, seperti sayur/daun hijau, hati, teh hijau, tomat dan kopi.
Thyroid
Jangan dikonsumsi bersamaan dengan kubis, wortel, kecambah,
bloemkool, sayur hijau, buah per, lobak cina, karena bahan-bahan ini
menghambat aktivitas thyroid karena mengandung thiooxazolidone.
5. Beberapa Contoh Interaksi Obat - Makanan
Lanjutan :
Glikosida Jantung (Digoxin, Digitoxin)
Jangan diminum dengan susu dan makanan yang terbuat dari susu; juga
jangan dengan makanan yang mengandung unsur Calcium yang besar,
karena bahan-bahan ini dapat mengurangi efek digoxin dan mengakibatkan
aritmia jantung.
Penicillin
Preparat Penicillin jangan diminum dengan air jeruk atau sari buah yang
asam, karena minuman ini akan menyebabkan dekomposisi dari preparat
Penicillin.
Bisacodyl
Jangan dikonsumsi bersamaan dengan susu atau makanan yang bersifat
basa, karena peningkatan pH dapat menyebabkan disintegrasi salut/lapisan
enterik (enteric coat) dari tablet Bisacodyl.
5. Beberapa Contoh Interaksi Obat - Makanan
Lanjutan :
Tetracyclin preparat oral (kecuali Doxicycline)
Jangan diminum bersama susu dan bahan yang terbuat dari susu, juga
jangan dengan makanan yang mengandung zat besi (Fe), Ion-ion mineral
(Ca, Fe, Mg) yang terdapat dalam makanan akan mengikat Tetracyclin
dengan membentuk ikatan kompleks (chelate), yang sulit diabsorpsi dari
saluran cerna.
Diphenylthydantoin (Phenytoin)
Jangan dikonsumsi bersama dengan makanan yang mengandung
monosodium-L-glutamat (MSG), karena Phenytoin meningkatkan absorpsi
dari MSG yang dapat mengakibatkan efek toksik; manifestasinya berupa
perasaan lemah menyeluruh, kaku pada leher dan punggung serta
palpitasi.
Lihat contoh-contoh yang lain ……
S E K I A N

More Related Content

What's hot

Interaksi obat & reseptor
Interaksi obat & reseptorInteraksi obat & reseptor
Interaksi obat & reseptor
fatmanurhaliza24
 
keuntungan kerugian sediaan farmasi
keuntungan kerugian sediaan farmasikeuntungan kerugian sediaan farmasi
keuntungan kerugian sediaan farmasi
university muhammadiyah of purwokwerto
 
Laporan Teknologi Sediaan Steril : Pembuatan Injeksi klorpromazin HCL.
Laporan Teknologi Sediaan Steril : Pembuatan Injeksi klorpromazin HCL.Laporan Teknologi Sediaan Steril : Pembuatan Injeksi klorpromazin HCL.
Laporan Teknologi Sediaan Steril : Pembuatan Injeksi klorpromazin HCL.
Nova Rizky
 
Hipnotik sedativ
Hipnotik sedativHipnotik sedativ
Hipnotik sedativ
Dilla Novita
 
Laporan farmakologi (1)
Laporan farmakologi (1)Laporan farmakologi (1)
Laporan farmakologi (1)
ilmi nur hafizah
 
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap  Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap  Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Surya Amal
 
Suspensi
SuspensiSuspensi
Komunikasi dalam praktek farmasi
Komunikasi dalam praktek farmasiKomunikasi dalam praktek farmasi
Komunikasi dalam praktek farmasi
Nur Fadillah
 
Biofarmasetika (Pendahuluan)
Biofarmasetika (Pendahuluan)Biofarmasetika (Pendahuluan)
Biofarmasetika (Pendahuluan)
Taofik Rusdiana
 
Reseptor obat wahyu
Reseptor obat wahyuReseptor obat wahyu
Reseptor obat wahyu
Asti Haryani
 
Stabilitas Obat
Stabilitas ObatStabilitas Obat
Stabilitas Obat
Abulkhair Abdullah
 
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-CLaporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-CNovi Fachrunnisa
 
FARMASETIKA – PEMBAHASAN SOAL RESEP det, iter, did, det orig
FARMASETIKA – PEMBAHASAN SOAL RESEP det, iter, did, det origFARMASETIKA – PEMBAHASAN SOAL RESEP det, iter, did, det orig
FARMASETIKA – PEMBAHASAN SOAL RESEP det, iter, did, det orig
Nesha Mutiara
 
Standarisasi dan spesifikasi simplisia dan ekstrak
Standarisasi dan spesifikasi simplisia dan ekstrakStandarisasi dan spesifikasi simplisia dan ekstrak
Standarisasi dan spesifikasi simplisia dan ekstrak
Gina Sakinah
 
PENGGOLONGAN DAN BENTUK SEDIAAN OBAT
PENGGOLONGAN DAN BENTUK SEDIAAN OBATPENGGOLONGAN DAN BENTUK SEDIAAN OBAT
PENGGOLONGAN DAN BENTUK SEDIAAN OBAT
Surya Amal
 
Sediaan semi solid
Sediaan semi solidSediaan semi solid
Sediaan semi solid
Dokter Tekno
 
Pemberian Obat Pada Lansia
Pemberian Obat Pada LansiaPemberian Obat Pada Lansia
Pemberian Obat Pada Lansia
Fitria Anwarawati
 

What's hot (20)

Interaksi obat & reseptor
Interaksi obat & reseptorInteraksi obat & reseptor
Interaksi obat & reseptor
 
keuntungan kerugian sediaan farmasi
keuntungan kerugian sediaan farmasikeuntungan kerugian sediaan farmasi
keuntungan kerugian sediaan farmasi
 
Laporan Teknologi Sediaan Steril : Pembuatan Injeksi klorpromazin HCL.
Laporan Teknologi Sediaan Steril : Pembuatan Injeksi klorpromazin HCL.Laporan Teknologi Sediaan Steril : Pembuatan Injeksi klorpromazin HCL.
Laporan Teknologi Sediaan Steril : Pembuatan Injeksi klorpromazin HCL.
 
Hipnotik sedativ
Hipnotik sedativHipnotik sedativ
Hipnotik sedativ
 
Laporan farmakologi (1)
Laporan farmakologi (1)Laporan farmakologi (1)
Laporan farmakologi (1)
 
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap  Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap  Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
 
Suspensi
SuspensiSuspensi
Suspensi
 
Komunikasi dalam praktek farmasi
Komunikasi dalam praktek farmasiKomunikasi dalam praktek farmasi
Komunikasi dalam praktek farmasi
 
Biofarmasetika (Pendahuluan)
Biofarmasetika (Pendahuluan)Biofarmasetika (Pendahuluan)
Biofarmasetika (Pendahuluan)
 
Reseptor obat wahyu
Reseptor obat wahyuReseptor obat wahyu
Reseptor obat wahyu
 
Stabilitas Obat
Stabilitas ObatStabilitas Obat
Stabilitas Obat
 
Pedoman farmakoekonomi
Pedoman farmakoekonomiPedoman farmakoekonomi
Pedoman farmakoekonomi
 
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-CLaporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
Laporan Praktikum Pembuatan Tablet Vitamin-C
 
FARMASETIKA – PEMBAHASAN SOAL RESEP det, iter, did, det orig
FARMASETIKA – PEMBAHASAN SOAL RESEP det, iter, did, det origFARMASETIKA – PEMBAHASAN SOAL RESEP det, iter, did, det orig
FARMASETIKA – PEMBAHASAN SOAL RESEP det, iter, did, det orig
 
Tetes Mata
Tetes MataTetes Mata
Tetes Mata
 
Standarisasi dan spesifikasi simplisia dan ekstrak
Standarisasi dan spesifikasi simplisia dan ekstrakStandarisasi dan spesifikasi simplisia dan ekstrak
Standarisasi dan spesifikasi simplisia dan ekstrak
 
PENGGOLONGAN DAN BENTUK SEDIAAN OBAT
PENGGOLONGAN DAN BENTUK SEDIAAN OBATPENGGOLONGAN DAN BENTUK SEDIAAN OBAT
PENGGOLONGAN DAN BENTUK SEDIAAN OBAT
 
Sediaan semi solid
Sediaan semi solidSediaan semi solid
Sediaan semi solid
 
Pemberian Obat Pada Lansia
Pemberian Obat Pada LansiaPemberian Obat Pada Lansia
Pemberian Obat Pada Lansia
 
Ppt bu anggun
Ppt bu anggunPpt bu anggun
Ppt bu anggun
 

Viewers also liked

Farmakologi (Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan, dan Efikasi Pengobatan)
Farmakologi  (Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan, dan Efikasi Pengobatan)Farmakologi  (Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan, dan Efikasi Pengobatan)
Farmakologi (Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan, dan Efikasi Pengobatan)
Surya Amal
 
Dosis efek
Dosis efekDosis efek
Dosis efekmozhy
 
PENGANTAR FARMAKOKINETIK
PENGANTAR FARMAKOKINETIKPENGANTAR FARMAKOKINETIK
PENGANTAR FARMAKOKINETIK
Surya Amal
 
The Department of Pharmacy University of Darussalam Gontor
The Department of Pharmacy University of Darussalam GontorThe Department of Pharmacy University of Darussalam Gontor
The Department of Pharmacy University of Darussalam Gontor
Surya Amal
 
Energy Transformation and Cellular Metabolism
Energy Transformation and Cellular Metabolism Energy Transformation and Cellular Metabolism
Energy Transformation and Cellular Metabolism
Surya Amal
 
Sejarah kefarmasian
Sejarah kefarmasianSejarah kefarmasian
Sejarah kefarmasian
Raida Widyani
 
Pendidikan Kefarmasian Indonesia
Pendidikan Kefarmasian IndonesiaPendidikan Kefarmasian Indonesia
Pendidikan Kefarmasian Indonesia
Surya Amal
 
Farmakologi i
Farmakologi iFarmakologi i
Farmakologi i
Cahyadi Putra
 
ANTIMICROBIAL DRUGS (part I)
ANTIMICROBIAL DRUGS (part I)ANTIMICROBIAL DRUGS (part I)
ANTIMICROBIAL DRUGS (part I)
Surya Amal
 
ANTIMICROBIAL DRUGS (Part 2)
ANTIMICROBIAL DRUGS (Part 2) ANTIMICROBIAL DRUGS (Part 2)
ANTIMICROBIAL DRUGS (Part 2)
Surya Amal
 
Diuretic pharmacology
Diuretic pharmacologyDiuretic pharmacology
Diuretic pharmacology
nisha althaf
 
Enteral Feeding Tubes for Drug Administration
Enteral Feeding Tubes for Drug AdministrationEnteral Feeding Tubes for Drug Administration
Enteral Feeding Tubes for Drug Administration
Surya Amal
 
Konsep dasar pemberian obat
Konsep dasar pemberian obatKonsep dasar pemberian obat
Konsep dasar pemberian obat
Retno Wulan
 

Viewers also liked (15)

Farmakologi (Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan, dan Efikasi Pengobatan)
Farmakologi  (Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan, dan Efikasi Pengobatan)Farmakologi  (Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan, dan Efikasi Pengobatan)
Farmakologi (Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan, dan Efikasi Pengobatan)
 
Dosis efek
Dosis efekDosis efek
Dosis efek
 
PENGANTAR FARMAKOKINETIK
PENGANTAR FARMAKOKINETIKPENGANTAR FARMAKOKINETIK
PENGANTAR FARMAKOKINETIK
 
The Department of Pharmacy University of Darussalam Gontor
The Department of Pharmacy University of Darussalam GontorThe Department of Pharmacy University of Darussalam Gontor
The Department of Pharmacy University of Darussalam Gontor
 
Energy Transformation and Cellular Metabolism
Energy Transformation and Cellular Metabolism Energy Transformation and Cellular Metabolism
Energy Transformation and Cellular Metabolism
 
Sejarah kefarmasian
Sejarah kefarmasianSejarah kefarmasian
Sejarah kefarmasian
 
Diuretik
DiuretikDiuretik
Diuretik
 
Pendidikan Kefarmasian Indonesia
Pendidikan Kefarmasian IndonesiaPendidikan Kefarmasian Indonesia
Pendidikan Kefarmasian Indonesia
 
Farmakologi i
Farmakologi iFarmakologi i
Farmakologi i
 
ANTIMICROBIAL DRUGS (part I)
ANTIMICROBIAL DRUGS (part I)ANTIMICROBIAL DRUGS (part I)
ANTIMICROBIAL DRUGS (part I)
 
ANTIMICROBIAL DRUGS (Part 2)
ANTIMICROBIAL DRUGS (Part 2) ANTIMICROBIAL DRUGS (Part 2)
ANTIMICROBIAL DRUGS (Part 2)
 
Diuretic pharmacology
Diuretic pharmacologyDiuretic pharmacology
Diuretic pharmacology
 
Makalah farmakologi
Makalah farmakologiMakalah farmakologi
Makalah farmakologi
 
Enteral Feeding Tubes for Drug Administration
Enteral Feeding Tubes for Drug AdministrationEnteral Feeding Tubes for Drug Administration
Enteral Feeding Tubes for Drug Administration
 
Konsep dasar pemberian obat
Konsep dasar pemberian obatKonsep dasar pemberian obat
Konsep dasar pemberian obat
 

Similar to Farmakologi (prinsip terapeutika) bagian ii

interaksi-obat-2010-akhir.ppt
interaksi-obat-2010-akhir.pptinteraksi-obat-2010-akhir.ppt
interaksi-obat-2010-akhir.ppt
EsiAfriyanti1
 
Interaksi obat-2010-akhir
Interaksi obat-2010-akhirInteraksi obat-2010-akhir
Interaksi obat-2010-akhir
JeanM12
 
Kejadian Tidak Diinginkan Selama Pengobatan
Kejadian Tidak Diinginkan Selama PengobatanKejadian Tidak Diinginkan Selama Pengobatan
Kejadian Tidak Diinginkan Selama Pengobatan
Fina Ratih Wiraputri
 
4 - Interaksi Antar Obat 2023.pptx
4 - Interaksi Antar Obat 2023.pptx4 - Interaksi Antar Obat 2023.pptx
4 - Interaksi Antar Obat 2023.pptx
EmmyKardianasari
 
Farmakoterapi Lanjutan Kel 6.pptx
Farmakoterapi Lanjutan Kel 6.pptxFarmakoterapi Lanjutan Kel 6.pptx
Farmakoterapi Lanjutan Kel 6.pptx
HelmiMildani
 
Bab i interaksi herdelina, 10330049
Bab i interaksi herdelina, 10330049Bab i interaksi herdelina, 10330049
Bab i interaksi herdelina, 10330049Delina Damanik
 
PPT FARMAKOKINETIK Interaksi obat makanan
PPT FARMAKOKINETIK Interaksi obat makananPPT FARMAKOKINETIK Interaksi obat makanan
PPT FARMAKOKINETIK Interaksi obat makanan
ayudewirs
 
2interaksi-obat-55844c61873b1.ppt
2interaksi-obat-55844c61873b1.ppt2interaksi-obat-55844c61873b1.ppt
2interaksi-obat-55844c61873b1.ppt
RiyanUge
 
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptxKuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
IndahUdin1
 
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptxKuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
IndahUdin1
 
Interaksi Obat.pdf
Interaksi Obat.pdfInteraksi Obat.pdf
Interaksi Obat.pdf
Tika995824
 
kel 1 Interaksi obat saluran cerna fix.pptx
kel 1 Interaksi obat saluran cerna fix.pptxkel 1 Interaksi obat saluran cerna fix.pptx
kel 1 Interaksi obat saluran cerna fix.pptx
SadinaVania1
 
PPT KIMED_20005_DINDA STIFANY SAKINAH.pptx
PPT KIMED_20005_DINDA STIFANY SAKINAH.pptxPPT KIMED_20005_DINDA STIFANY SAKINAH.pptx
PPT KIMED_20005_DINDA STIFANY SAKINAH.pptx
DINDASTIFANYSAKINAH
 
160648-ID-none interaksi obat dan makanan.docx
160648-ID-none interaksi obat dan makanan.docx160648-ID-none interaksi obat dan makanan.docx
160648-ID-none interaksi obat dan makanan.docx
rahma568870
 
farkin 1 - edit.pdf
farkin 1 - edit.pdffarkin 1 - edit.pdf
farkin 1 - edit.pdf
OwiVanaya
 
INTERAKSI FARMAKOKINETIK KEL 2 REG 1-1.pptx
INTERAKSI FARMAKOKINETIK KEL 2 REG 1-1.pptxINTERAKSI FARMAKOKINETIK KEL 2 REG 1-1.pptx
INTERAKSI FARMAKOKINETIK KEL 2 REG 1-1.pptx
LedisSitorus
 
Farmakodinamik dan farmakokinetika
Farmakodinamik dan farmakokinetikaFarmakodinamik dan farmakokinetika
Farmakodinamik dan farmakokinetika
Pratiwi Rukmana Nasution
 
AZZAM JAH-SF20011-VB.pdf
AZZAM JAH-SF20011-VB.pdfAZZAM JAH-SF20011-VB.pdf
AZZAM JAH-SF20011-VB.pdf
AdityaNoviadi1
 
IO ADME.pptx
IO ADME.pptxIO ADME.pptx
IO ADME.pptx
fiah0289
 

Similar to Farmakologi (prinsip terapeutika) bagian ii (20)

interaksi-obat-2010-akhir.ppt
interaksi-obat-2010-akhir.pptinteraksi-obat-2010-akhir.ppt
interaksi-obat-2010-akhir.ppt
 
Interaksi obat-2010-akhir
Interaksi obat-2010-akhirInteraksi obat-2010-akhir
Interaksi obat-2010-akhir
 
Kejadian Tidak Diinginkan Selama Pengobatan
Kejadian Tidak Diinginkan Selama PengobatanKejadian Tidak Diinginkan Selama Pengobatan
Kejadian Tidak Diinginkan Selama Pengobatan
 
Io 1
Io   1Io   1
Io 1
 
4 - Interaksi Antar Obat 2023.pptx
4 - Interaksi Antar Obat 2023.pptx4 - Interaksi Antar Obat 2023.pptx
4 - Interaksi Antar Obat 2023.pptx
 
Farmakoterapi Lanjutan Kel 6.pptx
Farmakoterapi Lanjutan Kel 6.pptxFarmakoterapi Lanjutan Kel 6.pptx
Farmakoterapi Lanjutan Kel 6.pptx
 
Bab i interaksi herdelina, 10330049
Bab i interaksi herdelina, 10330049Bab i interaksi herdelina, 10330049
Bab i interaksi herdelina, 10330049
 
PPT FARMAKOKINETIK Interaksi obat makanan
PPT FARMAKOKINETIK Interaksi obat makananPPT FARMAKOKINETIK Interaksi obat makanan
PPT FARMAKOKINETIK Interaksi obat makanan
 
2interaksi-obat-55844c61873b1.ppt
2interaksi-obat-55844c61873b1.ppt2interaksi-obat-55844c61873b1.ppt
2interaksi-obat-55844c61873b1.ppt
 
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptxKuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
 
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptxKuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
Kuliah ilmu gizi Interaksi Obat-Makanan.pptx
 
Interaksi Obat.pdf
Interaksi Obat.pdfInteraksi Obat.pdf
Interaksi Obat.pdf
 
kel 1 Interaksi obat saluran cerna fix.pptx
kel 1 Interaksi obat saluran cerna fix.pptxkel 1 Interaksi obat saluran cerna fix.pptx
kel 1 Interaksi obat saluran cerna fix.pptx
 
PPT KIMED_20005_DINDA STIFANY SAKINAH.pptx
PPT KIMED_20005_DINDA STIFANY SAKINAH.pptxPPT KIMED_20005_DINDA STIFANY SAKINAH.pptx
PPT KIMED_20005_DINDA STIFANY SAKINAH.pptx
 
160648-ID-none interaksi obat dan makanan.docx
160648-ID-none interaksi obat dan makanan.docx160648-ID-none interaksi obat dan makanan.docx
160648-ID-none interaksi obat dan makanan.docx
 
farkin 1 - edit.pdf
farkin 1 - edit.pdffarkin 1 - edit.pdf
farkin 1 - edit.pdf
 
INTERAKSI FARMAKOKINETIK KEL 2 REG 1-1.pptx
INTERAKSI FARMAKOKINETIK KEL 2 REG 1-1.pptxINTERAKSI FARMAKOKINETIK KEL 2 REG 1-1.pptx
INTERAKSI FARMAKOKINETIK KEL 2 REG 1-1.pptx
 
Farmakodinamik dan farmakokinetika
Farmakodinamik dan farmakokinetikaFarmakodinamik dan farmakokinetika
Farmakodinamik dan farmakokinetika
 
AZZAM JAH-SF20011-VB.pdf
AZZAM JAH-SF20011-VB.pdfAZZAM JAH-SF20011-VB.pdf
AZZAM JAH-SF20011-VB.pdf
 
IO ADME.pptx
IO ADME.pptxIO ADME.pptx
IO ADME.pptx
 

More from Surya Amal

Buku pneumonia covid 19 pdpi 2020
Buku pneumonia covid 19  pdpi 2020Buku pneumonia covid 19  pdpi 2020
Buku pneumonia covid 19 pdpi 2020
Surya Amal
 
INTERPROFESSIONAL COLLABORATION IN PHARMACOEPIDEMIOLOGY STUDIES
INTERPROFESSIONAL COLLABORATION IN PHARMACOEPIDEMIOLOGY STUDIES  INTERPROFESSIONAL COLLABORATION IN PHARMACOEPIDEMIOLOGY STUDIES
INTERPROFESSIONAL COLLABORATION IN PHARMACOEPIDEMIOLOGY STUDIES
Surya Amal
 
2015 05-27 ad-art aptfi 2015-konggres makassar 2015
2015 05-27 ad-art aptfi 2015-konggres makassar 20152015 05-27 ad-art aptfi 2015-konggres makassar 2015
2015 05-27 ad-art aptfi 2015-konggres makassar 2015
Surya Amal
 
Novel Drug Delivery Systems
Novel Drug Delivery SystemsNovel Drug Delivery Systems
Novel Drug Delivery Systems
Surya Amal
 
Panduan Pengelolaan Dislipidemia
Panduan Pengelolaan DislipidemiaPanduan Pengelolaan Dislipidemia
Panduan Pengelolaan Dislipidemia
Surya Amal
 
NASKAH AKADEMIK PENDIDIKAN APOTEKER INDONESIA
NASKAH AKADEMIK PENDIDIKAN APOTEKER INDONESIANASKAH AKADEMIK PENDIDIKAN APOTEKER INDONESIA
NASKAH AKADEMIK PENDIDIKAN APOTEKER INDONESIA
Surya Amal
 
GUIDELINES FOR THE MANAGEMENT OF TUBERCULOSIS IN CHILDREN
GUIDELINES FOR THE MANAGEMENT OF TUBERCULOSIS IN CHILDREN GUIDELINES FOR THE MANAGEMENT OF TUBERCULOSIS IN CHILDREN
GUIDELINES FOR THE MANAGEMENT OF TUBERCULOSIS IN CHILDREN
Surya Amal
 
PETUNJUK TEKNIS MANAJEMEN TB ANAK
PETUNJUK TEKNIS MANAJEMEN TB ANAKPETUNJUK TEKNIS MANAJEMEN TB ANAK
PETUNJUK TEKNIS MANAJEMEN TB ANAK
Surya Amal
 
Guidelines for Malaria Prevention in Travellers from the UK 2015
Guidelines for Malaria Prevention in Travellers from the UK 2015Guidelines for Malaria Prevention in Travellers from the UK 2015
Guidelines for Malaria Prevention in Travellers from the UK 2015
Surya Amal
 
WORLD DRUG REPORT 2015
WORLD DRUG REPORT 2015 WORLD DRUG REPORT 2015
WORLD DRUG REPORT 2015
Surya Amal
 
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN MELALUI PARU : AEROSOL
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN  MELALUI PARU :  AEROSOLBIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN  MELALUI PARU :  AEROSOL
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN MELALUI PARU : AEROSOL
Surya Amal
 
Sexually Transmitted Diseases Treatment Guidelines, 2015
Sexually Transmitted Diseases Treatment Guidelines, 2015Sexually Transmitted Diseases Treatment Guidelines, 2015
Sexually Transmitted Diseases Treatment Guidelines, 2015
Surya Amal
 
CHRONIC HEPATITIS B INFECTION GUIDELINES
CHRONIC HEPATITIS B INFECTION GUIDELINESCHRONIC HEPATITIS B INFECTION GUIDELINES
CHRONIC HEPATITIS B INFECTION GUIDELINES
Surya Amal
 
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN MELALUI KULIT
BIOFARMASI SEDIAAN YANG  DIBERIKAN MELALUI KULITBIOFARMASI SEDIAAN YANG  DIBERIKAN MELALUI KULIT
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN MELALUI KULIT
Surya Amal
 
A Pocket Guide to Common Arrhythmias
A Pocket Guide to Common ArrhythmiasA Pocket Guide to Common Arrhythmias
A Pocket Guide to Common Arrhythmias
Surya Amal
 
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi AntiretroviralTatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Surya Amal
 
UU Jaminan Produk Halal 2014
UU Jaminan Produk Halal 2014UU Jaminan Produk Halal 2014
UU Jaminan Produk Halal 2014
Surya Amal
 
Pharmaceutical Care HIV/AIDS
Pharmaceutical Care HIV/AIDSPharmaceutical Care HIV/AIDS
Pharmaceutical Care HIV/AIDS
Surya Amal
 
Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011
Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011
Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011
Surya Amal
 
Pengatar Farmakognosi
Pengatar FarmakognosiPengatar Farmakognosi
Pengatar Farmakognosi
Surya Amal
 

More from Surya Amal (20)

Buku pneumonia covid 19 pdpi 2020
Buku pneumonia covid 19  pdpi 2020Buku pneumonia covid 19  pdpi 2020
Buku pneumonia covid 19 pdpi 2020
 
INTERPROFESSIONAL COLLABORATION IN PHARMACOEPIDEMIOLOGY STUDIES
INTERPROFESSIONAL COLLABORATION IN PHARMACOEPIDEMIOLOGY STUDIES  INTERPROFESSIONAL COLLABORATION IN PHARMACOEPIDEMIOLOGY STUDIES
INTERPROFESSIONAL COLLABORATION IN PHARMACOEPIDEMIOLOGY STUDIES
 
2015 05-27 ad-art aptfi 2015-konggres makassar 2015
2015 05-27 ad-art aptfi 2015-konggres makassar 20152015 05-27 ad-art aptfi 2015-konggres makassar 2015
2015 05-27 ad-art aptfi 2015-konggres makassar 2015
 
Novel Drug Delivery Systems
Novel Drug Delivery SystemsNovel Drug Delivery Systems
Novel Drug Delivery Systems
 
Panduan Pengelolaan Dislipidemia
Panduan Pengelolaan DislipidemiaPanduan Pengelolaan Dislipidemia
Panduan Pengelolaan Dislipidemia
 
NASKAH AKADEMIK PENDIDIKAN APOTEKER INDONESIA
NASKAH AKADEMIK PENDIDIKAN APOTEKER INDONESIANASKAH AKADEMIK PENDIDIKAN APOTEKER INDONESIA
NASKAH AKADEMIK PENDIDIKAN APOTEKER INDONESIA
 
GUIDELINES FOR THE MANAGEMENT OF TUBERCULOSIS IN CHILDREN
GUIDELINES FOR THE MANAGEMENT OF TUBERCULOSIS IN CHILDREN GUIDELINES FOR THE MANAGEMENT OF TUBERCULOSIS IN CHILDREN
GUIDELINES FOR THE MANAGEMENT OF TUBERCULOSIS IN CHILDREN
 
PETUNJUK TEKNIS MANAJEMEN TB ANAK
PETUNJUK TEKNIS MANAJEMEN TB ANAKPETUNJUK TEKNIS MANAJEMEN TB ANAK
PETUNJUK TEKNIS MANAJEMEN TB ANAK
 
Guidelines for Malaria Prevention in Travellers from the UK 2015
Guidelines for Malaria Prevention in Travellers from the UK 2015Guidelines for Malaria Prevention in Travellers from the UK 2015
Guidelines for Malaria Prevention in Travellers from the UK 2015
 
WORLD DRUG REPORT 2015
WORLD DRUG REPORT 2015 WORLD DRUG REPORT 2015
WORLD DRUG REPORT 2015
 
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN MELALUI PARU : AEROSOL
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN  MELALUI PARU :  AEROSOLBIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN  MELALUI PARU :  AEROSOL
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN MELALUI PARU : AEROSOL
 
Sexually Transmitted Diseases Treatment Guidelines, 2015
Sexually Transmitted Diseases Treatment Guidelines, 2015Sexually Transmitted Diseases Treatment Guidelines, 2015
Sexually Transmitted Diseases Treatment Guidelines, 2015
 
CHRONIC HEPATITIS B INFECTION GUIDELINES
CHRONIC HEPATITIS B INFECTION GUIDELINESCHRONIC HEPATITIS B INFECTION GUIDELINES
CHRONIC HEPATITIS B INFECTION GUIDELINES
 
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN MELALUI KULIT
BIOFARMASI SEDIAAN YANG  DIBERIKAN MELALUI KULITBIOFARMASI SEDIAAN YANG  DIBERIKAN MELALUI KULIT
BIOFARMASI SEDIAAN YANG DIBERIKAN MELALUI KULIT
 
A Pocket Guide to Common Arrhythmias
A Pocket Guide to Common ArrhythmiasA Pocket Guide to Common Arrhythmias
A Pocket Guide to Common Arrhythmias
 
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi AntiretroviralTatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
 
UU Jaminan Produk Halal 2014
UU Jaminan Produk Halal 2014UU Jaminan Produk Halal 2014
UU Jaminan Produk Halal 2014
 
Pharmaceutical Care HIV/AIDS
Pharmaceutical Care HIV/AIDSPharmaceutical Care HIV/AIDS
Pharmaceutical Care HIV/AIDS
 
Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011
Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011
Buku Saku Lintas Diare, edisi-2011
 
Pengatar Farmakognosi
Pengatar FarmakognosiPengatar Farmakognosi
Pengatar Farmakognosi
 

Recently uploaded

Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
adevindhamebrina
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan  PISP diarePanduan pencatatan dan pelaporan  PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
YantariTiyora2
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
muhammadrezkizanuars
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
kirateraofficial
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
PutriHanny4
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
andiaswindahlan1
 

Recently uploaded (19)

Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan  PISP diarePanduan pencatatan dan pelaporan  PISP diare
Panduan pencatatan dan pelaporan PISP diare
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
 

Farmakologi (prinsip terapeutika) bagian ii

  • 1. MATERI KULIAH FARMAKOLOGI DAN TOKSIKOLOGI Prinsip-Prinsip Terapeutika, Keamanan, dan Efikasi Pengobatan Surya Amal Program Studi Farmasi FIK Universitas Darussalam Gontor - Indonesia BAGIAN II : INTERAKSI OBAT
  • 2. INTERAKSI OBAT Intreraksi obat  mempengaruhi pengobatan Dapat dengan : Obat-obat lain Zat-zat kimia Makanan MENGUNTUNGKAN ATAU MERUGIKAN
  • 3. INTERAKSI OBAT Lanjutan : Interaksi obat dapat menguntungkan, contoh : 1. Penisilin + Probenisid  Meningkatkan kadar penisilin dalam darah. 2. Kombinasi obat-obat antihipertensi  efek ↑, ES < 3. Kombinasi obat-obat antikanker  efek ↑, ES < 4. Kombinasi anti TBC  resistensi ↓ 5. Antagonisme obat dan antidot. Yang merugikan, contoh : 1. Efek samping ↑ 2. Kekuatan < 3. Terjadi resistensi cepat
  • 4. MEKANISME INTERAKSI OBAT 1. Interaksi farmaseutik/incompatibilitas 2. Interaksi farmakokinetik 3. Interaksi farmakodinamik
  • 5. 1. Interaksi farmaseutik/inkompatibilitas 1.Obat tidak tercampurkan (di luar tubuh)  Inaktivasi obat 2.Interaksi antar obat suntik  antar obat suntik dan infus 3.Sebaiknya obat-obat suntik tidak dicampur kecuali jelas dapat tercampur
  • 6. 1. Interaksi farmaseutik/inkompatibilitas Contoh …. 1. Interaksi Fisik Sifat-sifat fisik obat berubah, misalnya obat menjadi basah : contoh, Bahan obat higroskopis; Natrii Bromidum, Kalii Bromidum. Terjadi absorpsi obat berkhasiat oleh obat lain, contoh Norit akan mengabsorpsi obat lain bila diberikan bersamaan  mis. dengan Papaverin, Atropin
  • 7. 1. Interaksi farmaseutik/inkompatibilitas Contoh …. 2. Interaksi Kimiawi  Terbentuk zat yang toksik, contoh : Acetosal dengan Chinchonin menjadi Cinchonotoxin.  Terbentuk garam kompleks yang tidak larut dalam cairan saluran cerna. Contoh : Tetrasiklin Calcii phosphas : garam kompleks yang terbentuk tidak diabsorpsi dari usus.  Terbentuk endapan, Contoh : Argenti nitras dengan Solusio NaCl fisiologik, ada endapan Argenti Chlorida; tidak dapat dipakai sebagai obat tetes mata. Obat suntik tetracyclin dengan Phenobarbital : larutan suntik menjadi keruh, sehingga berbahaya kalau disuntikkan secara intravena.
  • 8. 1. Interaksi farmaseutik/inkompatibilitas Contoh …. 3. Interaksi Farmaseutik, alasan-alasan farmaseutik obat tidak diberikan dalam bentuk sediaan tertentu. Contoh : Phenobarbital dalam solutio : Phenobarbital tidak larut dalam air, harus diganti dengan Phenobarbital Natrium. Natrii salicylas dalam obat minum : larutan berubah warna kalau ada sedikit (traces) unsur Fe.
  • 9. 2. Interaksi farmakokinetik Terjadi bila satu obat mempengaruhi absorpsi, distribusi, metabolisme dan ekskresi obat lain  dapat  toksisitas ↑, efek obat ↓ A. Interaksi dalam absorpsi di saluran cerna : a) Perubahan pH cairan saluran cerna dapat ↑/↓ absorpsi obat sesuai pH. b) Perubahan waktu pengosongan lambung/waktu transit (motilitas saluran cerna) absorpsi di usus halus > cepat dari lambung. Obat-obat yang memperpendek waktu transit  absorpsi obat ↓ Obat-obat yang memperpanjang waktu transit  bioavailabilitas ↑
  • 10. 2. Interaksi farmakokinetik Lanjutan : c) Kompetisi untuk mekanisme absorpsi aktif. d) Obat dengan makanan  dapat menghambat absorpsi dan mempengaruhi aktivitas. (Lihat beberapa contoh, pada slide 18-20) e) Perubahan flora usus  dapat mempengaruhi produksi vitamin K, sulfasalasin, metabolisme levodopa dan kontrasepsi. f) Efek toksik pada saluran cerna dapat me > absorpsi beberapa obat. g) Mekanisme tak diketahui : satu obat me < absorpsi obat lain  mekanisme ??
  • 11. 2. Interaksi farmakokinetik Lanjutan : B. Interaksi dalam distribusi  Interaksi dalam ikatan protein plasma satu obat dapat digeser dari ikatan oleh obat lain sehingga efeknya akan ↑  Interaksi dalam ikatan jaringan terjadi persaingan satu obat dengan obat lain.
  • 12. 2. Interaksi farmakokinetik Lanjutan : C. Interaksi dalam metabolisme  Metabolisme obat dapat dipercepat, obat-obat larut lemak  induksi sintesis enzim mikrosom hati. Contoh : paracetamol ↑ bila diberi bersama fenobarbital.  Metabolisme obat dihambat. Dapat  efek ↑ atau efek toksik ↑. Obat-obat yang dapat menghambat metabolisme obat antara lain : kloramfenikol, simetidin, fenilbutason.
  • 13. 2. Interaksi farmakokinetik Lanjutan : D. Interaksi dalam ekskresi  Ekskresi via empedu dan enterohepatik terjadi kompetisi antara obat dan metabolit obat.  Sekresi tubuli ginjal, terjadi kompetisi obat dan metabolit obat untuk transpor aktif.  Perubahan pH Urin Perubahan pH  perubahan bersihan ginjal  perubahan jumlah reabsorpsi pasif.
  • 14. 3. Interaksi farmakodinamik  Interaksi antara obat pada sistem reseptor, tempat kerja dan sistem fisiologik yang sama, sehingga terjadi efek yang aditif, sinergis atau antagonistik.  Interaksi pada reseptor Interaksi pada reseptor yang sama dapat  antagonisme antara agonis dan antagonis/bloker.  Interaksi fisiologik Interaksi pada sistem fisiologik yang sama dapat me ↑ atau me ↓ respons.
  • 15. 3. Interaksi farmakodinamik  Perubahan dalam keseimbangan cairan dan elektrolit dapat mengubah efek obat terutama obat- obat yang bekerja pada ginjal, jantung.  Gangguan mekanisme ambilan amin di ujung syaraf adrenergik. Beberapa obat antihipertensi dapat dihambat oleh simpatomimetik amin.  Interaksi dengan penambahan monoamin oxidase, penghambat MAO dengan tiramin (dalam keju, bir) dapat  krisis hipertensi. Lanjutan :
  • 16. 4. Interaksi lain  Interaksi antar antimikroba Ampisilin dan kloramfenikol  antagonisme Ketokonazol + amterisin B  antagonisme  Lain-lain Aspirin dapat me< efek diuretik dari spironolakton. Klonidin + sotasol  dapat ↑ tekanan darah
  • 17. 5. Beberapa Contoh Interaksi Obat - Makanan Acetaminophen Jangan dikonsumsi bersama karbohidrat (biskuit, selei), karena akan membentuk ikatan kompleks yang memperlambat kecepatan awal absorpsi Acetaminophen. Tetapi jumlah total obat yang dibsorpsi mungkin tidak berubah Warfarin Efek warfarin dilawan (antagonis) oleh makanan yang mengandung vitamin K, seperti sayur/daun hijau, hati, teh hijau, tomat dan kopi. Thyroid Jangan dikonsumsi bersamaan dengan kubis, wortel, kecambah, bloemkool, sayur hijau, buah per, lobak cina, karena bahan-bahan ini menghambat aktivitas thyroid karena mengandung thiooxazolidone.
  • 18. 5. Beberapa Contoh Interaksi Obat - Makanan Lanjutan : Glikosida Jantung (Digoxin, Digitoxin) Jangan diminum dengan susu dan makanan yang terbuat dari susu; juga jangan dengan makanan yang mengandung unsur Calcium yang besar, karena bahan-bahan ini dapat mengurangi efek digoxin dan mengakibatkan aritmia jantung. Penicillin Preparat Penicillin jangan diminum dengan air jeruk atau sari buah yang asam, karena minuman ini akan menyebabkan dekomposisi dari preparat Penicillin. Bisacodyl Jangan dikonsumsi bersamaan dengan susu atau makanan yang bersifat basa, karena peningkatan pH dapat menyebabkan disintegrasi salut/lapisan enterik (enteric coat) dari tablet Bisacodyl.
  • 19. 5. Beberapa Contoh Interaksi Obat - Makanan Lanjutan : Tetracyclin preparat oral (kecuali Doxicycline) Jangan diminum bersama susu dan bahan yang terbuat dari susu, juga jangan dengan makanan yang mengandung zat besi (Fe), Ion-ion mineral (Ca, Fe, Mg) yang terdapat dalam makanan akan mengikat Tetracyclin dengan membentuk ikatan kompleks (chelate), yang sulit diabsorpsi dari saluran cerna. Diphenylthydantoin (Phenytoin) Jangan dikonsumsi bersama dengan makanan yang mengandung monosodium-L-glutamat (MSG), karena Phenytoin meningkatkan absorpsi dari MSG yang dapat mengakibatkan efek toksik; manifestasinya berupa perasaan lemah menyeluruh, kaku pada leher dan punggung serta palpitasi. Lihat contoh-contoh yang lain ……
  • 20. S E K I A N