SlideShare a Scribd company logo
EVALUASI PROGRAM BIMBINGAN
DAN KONSELING KOMPREHENSIF
Oleh:
NUR HIDAYAH
ELIA FLURENTIN
Malang, 15 APRIL 2013
EVALUASI PROGRAM BKK
Program
Personel
Hasil
EVALUASI PERSONEL
Evaluasi Personel:
Prosedur yang digunakan untuk menentukan keefektifan
kinerja konselor berdasarkan kerangka program bimbingan dan
konseling komprehensif di sekolah
Standard:
Standar performansi konselor dijadikan sebagai tolak ukur
perbadingan yang mencakup lingkup pekerjaan konselor dalam
bentuk program komprehensif.
Contoh:
Standard 1:
Guru BK profesional menerapkan komponen layanan dasar dengan
menggunakan keterampilan pembelajaran dan perencanaan sesi-sesi
kelompok terstruktur bagi semua siswa
Kriteria 1:
Guru BK profesional mengajarkan unit-unit bimbingan secara efektif:
Deskriptor:
1. Menyusun unit-unit bimbingan untuk dikuasai oleh siswa
berdasarkan kebutuhan siswa.
2. Menggunakan strategi instruksional secara efektif.
3. Menciptakan lingkungan belajar yang kondusif untuk siswa
melalui penggunaan teknik-teknik manajemen kelas yang efektif.
EVALUASI PROGRAM
Evaluasi Program:
Prosedur yang digunakan untuk menentukan tingkat
kesesuaian dan keberfungsian program bimbingan dan
konseling komprehensif di sekolah.
Standard:
Standar yang menunjukkan representasi keberfungsian
program bimbingan dan konseling komprehensif diletakkan
pada SKALA (rentangan 5 – 6, atau 7) poin pada tiap kriteria.
Contoh:
Standard 2:
Siswa memiliki kesempatan untuk memperoleh layanan responsif
yang dapat membantu mereka mengenali isu-isu atau hal-hal yang
dimungkinkan mempengaruhi perkembangan pribadi, akademik,
sosial dan karir mereka.
Kriteria 1:
Layanan konseling individual tersedia untuk seluruh siswa yang
diperkirakan mengalami masalah serta mengganggu perkembangan
kesehatan mereka.
Skala:
1 2 3 4 5 6 7
Tidak Terlaksana Terlaksana Sebagian Terlaksana
Keseluruhan
EVALUASI HASIL
Evaluasi Hasil:
Prosedur yang digunakan untuk mengetahui dampak program
bimbingan dan konseling komprehensif (aktivitas & layanan)
terhadap keberhasilan siswa, khususnya dalam pencapaian
prestasi akademik.
Standard:
Standar yang dijadikan tolak ukur evaluasi hasil (outcomes)
biasanya mencakup intensitas kehadiran siswa, kedisiplinan,
pencapaian standar KKM, dan perilaku dalam kelas.
Contoh:
Standard A:
Siswa akan memiliki sikap, pengetahuan, dan keterampilan yang
membantu belajar secara efektivitas di sekolah sepanjang hayat.
Kriteria 1:
Meningkatkan konsep diri akademik
Deskriptor:
1. Mengartikulasikan perasaan mampu dan percaya diri sebagai
seorang pelajar
2. Menunjukkan minat positif dalam belajar
3. Menghargai pekerjaan dan prestasi
4. Menerima kegagalan sebagai bagian penting proses belajar
5. Mengidentifikasi sikap dan perilaku yang mengarahkan pada
keberhasilan belajar
Hal Yang Perlu Diperhatikan
dalam Perencanaan Evaluasi Hasil
1. Hasil disesuaikan dengan visi, misi & renstra sekolah
2. Rencana evaluasi hasil difokuskan dengan memilih
layanan/aktivitas BKK tertentu
3. Mendesain rencana evaluasi hasil berdasarkan tipe data
4. Memilah data dalam proses analisis
5. Penggunaan alat untuk menganalisis data
6. Menggunakan data hasil evaluasi
EVALUASI KINERJA KONSELOR
pertama, evaluasi personil, menggambarkan cara guru BK
disupervisi dan dievaluasi.
kedua, evaluasi program, review terhadap status program
kaitannya dengan standar program yang ditetapkan untuk
memastikan sejauh mana program dilaksanakan.
ketiga adalah evaluasi hasil, berfokus pada dampak kegiatan
dan pelayanan BK bagi siswa, sekolah, dan masyarakat
EVALUASI PROGRAM
BIMBINGAN DAN KONSELING
PERTANYAAN YANG TIDAK MUDAH DIJAWAB
“Bagaimana guru BK memberikan bukti bahwa program mereka
telah membuat perubahan di sekolah?”
JAWABANNYA ADALAH
PERTANYAAN PENTING UNTUK
MELAKSANAKAN EVALUASI PROGRAM
1. Metode apa, program apa, dan intervensi apa yang paling
bermanfaat bagi siswa?
2. Seberapa puaskah siswa dan guru dengan layanan
bimbingan dan konseling yang diterima?
3. Bagaimana prestasi/kemandirian siswa setelah terkena
dampak Intervensi atau program bimbingan dan konseling
tertentu?
4. Bagaimana penempatan kelas mempengaruhi
prestasi/kemandirian siswa?
5. Seberapa baik tujuan program bimbingan dan konseling
sekolah telah tercapai?
NH 15 April 2013
EVALUASI PROGRAM BK
1. Pengelolaan program: 4 komponen program dan 4 Bidang
bimbingan: bimbingan pribadi, sosial, belajar, karir
2. Perencanaan individu
3. Konseling
4. konsultasi
5. koordinasi/kolaborasi
6. Asesmen
7. Pengembangan diri/profesionalitas
8. Standar profesional
NH 15 April 2013
LAPORAN HASIL EVALUASI PROGRAM
Ringkasan Eksekutif
I. Pengantar Laporan
a. Tujuan evaluasi
b. Laporan evaluasi untuk audiens
c. Keterbatasan evaluasi dan penjelasan kendala-kendala bila ada
d. Overview isi laporan
II. Fokus Evaluasi
a. Deskripsi obyek evaluasi
b. Pertanyaan-pertanyaan evaluasi dan tujuan / fokus kajian
c. Informasi yang dibutuhkan dalam melengkapi evaluasi
LANJUTAN: LAPORAN HASIL EVALUASI
PROGRAM
III. Gambaran Umum Perencanaan dan Prosedur Evaluasi
IV. Presentasi Hasil Evaluasi
a. Ringkasan temuan-temuan evaluasi
b. Interperetasi temuan-temuan evaluasi
V. Kesimpulan dan Rekomendasi
a. Penggunaan kriteria dan standar untuk penilaian obyek evaluasi
b. Judgment terhadap obyek evaluasi (kelemahan dan kelebihannya)
c. Rekomendasi
Catatan-catatan kecil dan jawabannya (jika ada)
LANJUTAN: LAPORAN HASIL EVALUASI
PROGRAM
Lampiran
a. Deskripsi rencana/desain, intrument, analisis dan
interporetasi data
b. Tabulasi data secara detail, analisis data kuantitatif, traskrip
atau ringkasan data kualitatif.
c. Informasi-informasi lain yang dibutuhkan.
RANGKUMAN
• Evaluasi sebagai kegiatan penting dalam menjaga akuntabilitas
program.
• Untuk mengevaluasi perlu mengikuti prosedur yang baku. Salah
satu prosedur yang ditawarkan adalah model kesenjangan. Model
ini relatif sederhana sehingga tepat untuk evaluasi internal yang
dilakukan sendiri oleh guru bimbingan dan konseling.
• Rancangan evaluasi kesenjangan mengikuti empat tahap yaitu
tahap perancangan, instalasi, proses, dan hasil.
• Setiap mengawali evaluasi perlu dirancang pertanyaan untuk
dijawab melalui evaluasi.
TERIMA KASIH
SEMOGA BERMANFAAT….

More Related Content

What's hot

Pendekatan konseling trait and factor
Pendekatan konseling trait and factorPendekatan konseling trait and factor
Pendekatan konseling trait and factor
Winda Lukitasari
 
Soal bimbingan konseling
Soal bimbingan konselingSoal bimbingan konseling
Soal bimbingan konseling
Riky Dony Ardian
 
pendekatan client centered
pendekatan client centeredpendekatan client centered
pendekatan client centered
University Pancasakti Tegal
 
standar kualifikasi dan kompetensi guru BK
standar kualifikasi dan kompetensi guru BKstandar kualifikasi dan kompetensi guru BK
standar kualifikasi dan kompetensi guru BKDina Haya Sufya
 
Pendekatan konseling behavioral
Pendekatan konseling behavioralPendekatan konseling behavioral
Pendekatan konseling behavioralvarizalamir
 
Pendekatan konseling client centered
Pendekatan konseling client centeredPendekatan konseling client centered
Pendekatan konseling client centeredmisbakhulfirdaus
 
DESKRIPSI DCM, FUNGSI DAN TUJUAN (REFRENSI)
DESKRIPSI DCM, FUNGSI DAN TUJUAN (REFRENSI)DESKRIPSI DCM, FUNGSI DAN TUJUAN (REFRENSI)
DESKRIPSI DCM, FUNGSI DAN TUJUAN (REFRENSI)
Nur Arifaizal Basri
 
Konseling Transaksional Analisis
Konseling Transaksional Analisis Konseling Transaksional Analisis
Konseling Transaksional Analisis
Bahiyah MaHiz
 
Pendekatan client centered
Pendekatan client centeredPendekatan client centered
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIFVERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
Nur Arifaizal Basri
 
Peta kognitif pendekatan pada bk
Peta kognitif pendekatan pada bkPeta kognitif pendekatan pada bk
Peta kognitif pendekatan pada bkbaeniikhwati
 
PETA KONSEP TEKNIK KONSELING
PETA KONSEP TEKNIK KONSELINGPETA KONSEP TEKNIK KONSELING
PETA KONSEP TEKNIK KONSELING
Nur Arifaizal Basri
 
Teori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. RogersTeori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. RogersAi Nurhasanah
 
CONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
CONTOH RPL K13 + LAMPIRANCONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
CONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
Nur Arifaizal Basri
 
contoh RPL K13
contoh RPL K13contoh RPL K13
contoh RPL K13
Nur Arifaizal Basri
 
Konseling menurut pendekatan humanistik
Konseling menurut pendekatan humanistikKonseling menurut pendekatan humanistik
Konseling menurut pendekatan humanistikAyu W. Shepty
 
Rational Emotive Behavior Therapy (REBT)
Rational Emotive Behavior Therapy (REBT)Rational Emotive Behavior Therapy (REBT)
Rational Emotive Behavior Therapy (REBT)mncgita
 
Contoh RPL konseling kelompok
Contoh RPL konseling kelompokContoh RPL konseling kelompok
Contoh RPL konseling kelompok
Nur Arifaizal Basri
 

What's hot (20)

Pendekatan konseling trait and factor
Pendekatan konseling trait and factorPendekatan konseling trait and factor
Pendekatan konseling trait and factor
 
Soal bimbingan konseling
Soal bimbingan konselingSoal bimbingan konseling
Soal bimbingan konseling
 
pendekatan client centered
pendekatan client centeredpendekatan client centered
pendekatan client centered
 
standar kualifikasi dan kompetensi guru BK
standar kualifikasi dan kompetensi guru BKstandar kualifikasi dan kompetensi guru BK
standar kualifikasi dan kompetensi guru BK
 
Pendekatan konseling behavioral
Pendekatan konseling behavioralPendekatan konseling behavioral
Pendekatan konseling behavioral
 
Ppt client centered
Ppt  client centeredPpt  client centered
Ppt client centered
 
Pendekatan konseling client centered
Pendekatan konseling client centeredPendekatan konseling client centered
Pendekatan konseling client centered
 
DESKRIPSI DCM, FUNGSI DAN TUJUAN (REFRENSI)
DESKRIPSI DCM, FUNGSI DAN TUJUAN (REFRENSI)DESKRIPSI DCM, FUNGSI DAN TUJUAN (REFRENSI)
DESKRIPSI DCM, FUNGSI DAN TUJUAN (REFRENSI)
 
Konseling Transaksional Analisis
Konseling Transaksional Analisis Konseling Transaksional Analisis
Konseling Transaksional Analisis
 
Pendekatan client centered
Pendekatan client centeredPendekatan client centered
Pendekatan client centered
 
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIFVERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
VERBATIM TEKNIK RESTRUKTURING KOGNITIF
 
Peta kognitif pendekatan pada bk
Peta kognitif pendekatan pada bkPeta kognitif pendekatan pada bk
Peta kognitif pendekatan pada bk
 
PETA KONSEP TEKNIK KONSELING
PETA KONSEP TEKNIK KONSELINGPETA KONSEP TEKNIK KONSELING
PETA KONSEP TEKNIK KONSELING
 
Teori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. RogersTeori kepribadian Carl R. Rogers
Teori kepribadian Carl R. Rogers
 
CONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
CONTOH RPL K13 + LAMPIRANCONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
CONTOH RPL K13 + LAMPIRAN
 
VERBATIM PADA KONSELING
VERBATIM PADA KONSELINGVERBATIM PADA KONSELING
VERBATIM PADA KONSELING
 
contoh RPL K13
contoh RPL K13contoh RPL K13
contoh RPL K13
 
Konseling menurut pendekatan humanistik
Konseling menurut pendekatan humanistikKonseling menurut pendekatan humanistik
Konseling menurut pendekatan humanistik
 
Rational Emotive Behavior Therapy (REBT)
Rational Emotive Behavior Therapy (REBT)Rational Emotive Behavior Therapy (REBT)
Rational Emotive Behavior Therapy (REBT)
 
Contoh RPL konseling kelompok
Contoh RPL konseling kelompokContoh RPL konseling kelompok
Contoh RPL konseling kelompok
 

Viewers also liked

Resume evaluasi program bk
Resume evaluasi program bkResume evaluasi program bk
Resume evaluasi program bk
Riska Nur'Akhidah Sari
 
Program bimbingan komprehensif berbasis perkembangan
Program bimbingan komprehensif berbasis perkembanganProgram bimbingan komprehensif berbasis perkembangan
Program bimbingan komprehensif berbasis perkembangankomisariatimmbpp
 
“TEORI PERKEMBANGAN KARIR GINZBERG”
“TEORI PERKEMBANGAN KARIR GINZBERG”“TEORI PERKEMBANGAN KARIR GINZBERG”
“TEORI PERKEMBANGAN KARIR GINZBERG”
nessa_ti
 
Konsep dan orientasi baru bimbingan dan konseling
Konsep dan orientasi baru bimbingan dan konselingKonsep dan orientasi baru bimbingan dan konseling
Konsep dan orientasi baru bimbingan dan konselingPENJAGA HATI
 
5 tanda bahwa kamu adalah lelaki dewasa
5 tanda bahwa kamu adalah lelaki dewasa5 tanda bahwa kamu adalah lelaki dewasa
5 tanda bahwa kamu adalah lelaki dewasa
Afriliyanto Agus
 
Memilih perguruan tinggi
Memilih perguruan tinggiMemilih perguruan tinggi
Memilih perguruan tinggi
Afriliyanto Agus
 
14. the differences of guidance and counseling
14. the differences of guidance and counseling14. the differences of guidance and counseling
14. the differences of guidance and counselingkomisariatimmbpp
 
3. sejarah dan pengertian bimbingan konseling
3. sejarah dan pengertian bimbingan konseling3. sejarah dan pengertian bimbingan konseling
3. sejarah dan pengertian bimbingan konselingkomisariatimmbpp
 
Sejarah bimbingan dan konseling di amerika
Sejarah bimbingan dan konseling di amerikaSejarah bimbingan dan konseling di amerika
Sejarah bimbingan dan konseling di amerikakomisariatimmbpp
 
12. mengapa bimbingan komprehensif
12. mengapa bimbingan komprehensif12. mengapa bimbingan komprehensif
12. mengapa bimbingan komprehensifkomisariatimmbpp
 
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bkLembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Muhammad Indrayana
 
Perkembangan dan kematangan karir remaja
Perkembangan dan kematangan karir remajaPerkembangan dan kematangan karir remaja
Perkembangan dan kematangan karir remaja
IFTITAH INDRIANI
 
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XISilabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Yopie Sugara
 
Bab 1 2 evaluasi pembelajaran
Bab 1 2 evaluasi pembelajaranBab 1 2 evaluasi pembelajaran
Bab 1 2 evaluasi pembelajaranRatihSiwi
 
RPL bidang belajar
RPL bidang belajarRPL bidang belajar
RPL bidang belajar
Irull15
 
Peran kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas sekolah
Peran kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas sekolahPeran kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas sekolah
Peran kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas sekolah
Puspawijaya Putra
 
Silabus & rpp Bimbingan Konseling kelas XII
Silabus & rpp Bimbingan Konseling kelas XIISilabus & rpp Bimbingan Konseling kelas XII
Silabus & rpp Bimbingan Konseling kelas XII
Yopie Sugara
 
Silabus dan rpp bk
Silabus dan rpp bkSilabus dan rpp bk
Silabus dan rpp bk
Denzi Sagara
 

Viewers also liked (20)

Resume evaluasi program bk
Resume evaluasi program bkResume evaluasi program bk
Resume evaluasi program bk
 
Program bimbingan komprehensif berbasis perkembangan
Program bimbingan komprehensif berbasis perkembanganProgram bimbingan komprehensif berbasis perkembangan
Program bimbingan komprehensif berbasis perkembangan
 
Evaluasi supervisi bk 1
Evaluasi supervisi bk 1Evaluasi supervisi bk 1
Evaluasi supervisi bk 1
 
“TEORI PERKEMBANGAN KARIR GINZBERG”
“TEORI PERKEMBANGAN KARIR GINZBERG”“TEORI PERKEMBANGAN KARIR GINZBERG”
“TEORI PERKEMBANGAN KARIR GINZBERG”
 
Konsep dan orientasi baru bimbingan dan konseling
Konsep dan orientasi baru bimbingan dan konselingKonsep dan orientasi baru bimbingan dan konseling
Konsep dan orientasi baru bimbingan dan konseling
 
5 tanda bahwa kamu adalah lelaki dewasa
5 tanda bahwa kamu adalah lelaki dewasa5 tanda bahwa kamu adalah lelaki dewasa
5 tanda bahwa kamu adalah lelaki dewasa
 
Memilih perguruan tinggi
Memilih perguruan tinggiMemilih perguruan tinggi
Memilih perguruan tinggi
 
14. the differences of guidance and counseling
14. the differences of guidance and counseling14. the differences of guidance and counseling
14. the differences of guidance and counseling
 
3. sejarah dan pengertian bimbingan konseling
3. sejarah dan pengertian bimbingan konseling3. sejarah dan pengertian bimbingan konseling
3. sejarah dan pengertian bimbingan konseling
 
Sejarah bimbingan dan konseling di amerika
Sejarah bimbingan dan konseling di amerikaSejarah bimbingan dan konseling di amerika
Sejarah bimbingan dan konseling di amerika
 
12. mengapa bimbingan komprehensif
12. mengapa bimbingan komprehensif12. mengapa bimbingan komprehensif
12. mengapa bimbingan komprehensif
 
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bkLembar penilaian-sertikasi-guru-bk
Lembar penilaian-sertikasi-guru-bk
 
Pola layanan komprehensif
Pola layanan komprehensifPola layanan komprehensif
Pola layanan komprehensif
 
Perkembangan dan kematangan karir remaja
Perkembangan dan kematangan karir remajaPerkembangan dan kematangan karir remaja
Perkembangan dan kematangan karir remaja
 
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XISilabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
 
Bab 1 2 evaluasi pembelajaran
Bab 1 2 evaluasi pembelajaranBab 1 2 evaluasi pembelajaran
Bab 1 2 evaluasi pembelajaran
 
RPL bidang belajar
RPL bidang belajarRPL bidang belajar
RPL bidang belajar
 
Peran kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas sekolah
Peran kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas sekolahPeran kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas sekolah
Peran kepala sekolah dalam meningkatkan kualitas sekolah
 
Silabus & rpp Bimbingan Konseling kelas XII
Silabus & rpp Bimbingan Konseling kelas XIISilabus & rpp Bimbingan Konseling kelas XII
Silabus & rpp Bimbingan Konseling kelas XII
 
Silabus dan rpp bk
Silabus dan rpp bkSilabus dan rpp bk
Silabus dan rpp bk
 

Similar to Evaluasi program bimbingan dan konseling komprehensif (16 april 2013)

KONSEP DASAR EVALUASI BIMBINGAN DAN KONSELING
KONSEP DASAR EVALUASI BIMBINGAN DAN KONSELINGKONSEP DASAR EVALUASI BIMBINGAN DAN KONSELING
KONSEP DASAR EVALUASI BIMBINGAN DAN KONSELING
Muslikahfipunnes
 
M3 KB3
M3 KB3M3 KB3
PPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptxPPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptx
GABerkatLaSe
 
Penilaian dan model_rapor_smp
Penilaian dan model_rapor_smpPenilaian dan model_rapor_smp
Penilaian dan model_rapor_smpDon Leo
 
Penilaian dan model rapor smp gabungan final
Penilaian dan model rapor smp gabungan finalPenilaian dan model rapor smp gabungan final
Penilaian dan model rapor smp gabungan final
Ika Indriyani
 
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
DzikriMH
 
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
ErfanZaenuri
 
MAKALAH MODEL EVALUASI PROGRAM PEMBELAJARAN KIRPATRICKk.docx
MAKALAH MODEL EVALUASI PROGRAM PEMBELAJARAN KIRPATRICKk.docxMAKALAH MODEL EVALUASI PROGRAM PEMBELAJARAN KIRPATRICKk.docx
MAKALAH MODEL EVALUASI PROGRAM PEMBELAJARAN KIRPATRICKk.docx
STKIP Muhamamdiyah Kalabahi
 
Evaluasi, Pelaporan dan tindak lanjut.pptx
Evaluasi, Pelaporan dan tindak lanjut.pptxEvaluasi, Pelaporan dan tindak lanjut.pptx
Evaluasi, Pelaporan dan tindak lanjut.pptx
BenyAriago
 
Makalah akuntabilitas bk
Makalah akuntabilitas bkMakalah akuntabilitas bk
Makalah akuntabilitas bk
DesikaNanda2
 
Kakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulumKakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulumKa Azizah
 
1. Asesmen Hasil Belajar & e-Rapor.pptx
1. Asesmen Hasil Belajar & e-Rapor.pptx1. Asesmen Hasil Belajar & e-Rapor.pptx
1. Asesmen Hasil Belajar & e-Rapor.pptx
PenunjangMedisdanNon
 
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
Donny kurnianto
 
Langkah 10 designing and conducting summative evaluations
Langkah 10 designing and conducting summative evaluationsLangkah 10 designing and conducting summative evaluations
Langkah 10 designing and conducting summative evaluations
EDUCATIONAL TECHNOLOGY
 
Resensi artikel jurnal tugas semester 3 matakuliah Metodologi Pendidikan
Resensi artikel jurnal tugas semester 3 matakuliah Metodologi PendidikanResensi artikel jurnal tugas semester 3 matakuliah Metodologi Pendidikan
Resensi artikel jurnal tugas semester 3 matakuliah Metodologi Pendidikan
yusrildail
 
2. PPT Desain layanan BK.pptx
2. PPT Desain layanan BK.pptx2. PPT Desain layanan BK.pptx
2. PPT Desain layanan BK.pptx
ayuervina1
 
PPT Modul 5.pptx
PPT Modul 5.pptxPPT Modul 5.pptx
PPT Modul 5.pptx
NoviTania3
 
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan (1).pptx
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan  (1).pptxKonsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan  (1).pptx
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan (1).pptx
Amiruddin65
 
Program_Tindak_Lanjut_Supervisi_KS.docx
Program_Tindak_Lanjut_Supervisi_KS.docxProgram_Tindak_Lanjut_Supervisi_KS.docx
Program_Tindak_Lanjut_Supervisi_KS.docx
YUNIMULYANTO1
 
Panduan penilaiana
Panduan penilaianaPanduan penilaiana
Panduan penilaiana
satapsungailaut
 

Similar to Evaluasi program bimbingan dan konseling komprehensif (16 april 2013) (20)

KONSEP DASAR EVALUASI BIMBINGAN DAN KONSELING
KONSEP DASAR EVALUASI BIMBINGAN DAN KONSELINGKONSEP DASAR EVALUASI BIMBINGAN DAN KONSELING
KONSEP DASAR EVALUASI BIMBINGAN DAN KONSELING
 
M3 KB3
M3 KB3M3 KB3
M3 KB3
 
PPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptxPPT YULIANA NDRURU.pptx
PPT YULIANA NDRURU.pptx
 
Penilaian dan model_rapor_smp
Penilaian dan model_rapor_smpPenilaian dan model_rapor_smp
Penilaian dan model_rapor_smp
 
Penilaian dan model rapor smp gabungan final
Penilaian dan model rapor smp gabungan finalPenilaian dan model rapor smp gabungan final
Penilaian dan model rapor smp gabungan final
 
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pptx
 
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
6. Pendampingan, evaluasi, dan pengembangan profesional.pdf
 
MAKALAH MODEL EVALUASI PROGRAM PEMBELAJARAN KIRPATRICKk.docx
MAKALAH MODEL EVALUASI PROGRAM PEMBELAJARAN KIRPATRICKk.docxMAKALAH MODEL EVALUASI PROGRAM PEMBELAJARAN KIRPATRICKk.docx
MAKALAH MODEL EVALUASI PROGRAM PEMBELAJARAN KIRPATRICKk.docx
 
Evaluasi, Pelaporan dan tindak lanjut.pptx
Evaluasi, Pelaporan dan tindak lanjut.pptxEvaluasi, Pelaporan dan tindak lanjut.pptx
Evaluasi, Pelaporan dan tindak lanjut.pptx
 
Makalah akuntabilitas bk
Makalah akuntabilitas bkMakalah akuntabilitas bk
Makalah akuntabilitas bk
 
Kakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulumKakubuteks evaluasi kurikulum
Kakubuteks evaluasi kurikulum
 
1. Asesmen Hasil Belajar & e-Rapor.pptx
1. Asesmen Hasil Belajar & e-Rapor.pptx1. Asesmen Hasil Belajar & e-Rapor.pptx
1. Asesmen Hasil Belajar & e-Rapor.pptx
 
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
evaluasi pelaporan dan tindak lanjut untuk mahasiswa 1
 
Langkah 10 designing and conducting summative evaluations
Langkah 10 designing and conducting summative evaluationsLangkah 10 designing and conducting summative evaluations
Langkah 10 designing and conducting summative evaluations
 
Resensi artikel jurnal tugas semester 3 matakuliah Metodologi Pendidikan
Resensi artikel jurnal tugas semester 3 matakuliah Metodologi PendidikanResensi artikel jurnal tugas semester 3 matakuliah Metodologi Pendidikan
Resensi artikel jurnal tugas semester 3 matakuliah Metodologi Pendidikan
 
2. PPT Desain layanan BK.pptx
2. PPT Desain layanan BK.pptx2. PPT Desain layanan BK.pptx
2. PPT Desain layanan BK.pptx
 
PPT Modul 5.pptx
PPT Modul 5.pptxPPT Modul 5.pptx
PPT Modul 5.pptx
 
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan (1).pptx
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan  (1).pptxKonsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan  (1).pptx
Konsep Dasar Evaluasi Pendidikan dan Evaluasi Program Pendidikan (1).pptx
 
Program_Tindak_Lanjut_Supervisi_KS.docx
Program_Tindak_Lanjut_Supervisi_KS.docxProgram_Tindak_Lanjut_Supervisi_KS.docx
Program_Tindak_Lanjut_Supervisi_KS.docx
 
Panduan penilaiana
Panduan penilaianaPanduan penilaiana
Panduan penilaiana
 

More from Varis Ical

Soal ukg bk sm 3 t 26-01-2014
Soal ukg bk sm 3 t 26-01-2014Soal ukg bk sm 3 t 26-01-2014
Soal ukg bk sm 3 t 26-01-2014
Varis Ical
 
Pengembangan media bk
Pengembangan media bkPengembangan media bk
Pengembangan media bkVaris Ical
 
Ptk bimbingan (varizal amir)
Ptk bimbingan (varizal amir)Ptk bimbingan (varizal amir)
Ptk bimbingan (varizal amir)Varis Ical
 
Pembuatan network attached storage dengan sistem operasi freeNAS
Pembuatan network attached storage dengan sistem operasi freeNASPembuatan network attached storage dengan sistem operasi freeNAS
Pembuatan network attached storage dengan sistem operasi freeNASVaris Ical
 
Skkpd standar kompetensi kemandirian pesdik
Skkpd standar kompetensi kemandirian pesdikSkkpd standar kompetensi kemandirian pesdik
Skkpd standar kompetensi kemandirian pesdikVaris Ical
 
2 juni 2013 seminar nasional
2 juni 2013 seminar nasional2 juni 2013 seminar nasional
2 juni 2013 seminar nasionalVaris Ical
 

More from Varis Ical (6)

Soal ukg bk sm 3 t 26-01-2014
Soal ukg bk sm 3 t 26-01-2014Soal ukg bk sm 3 t 26-01-2014
Soal ukg bk sm 3 t 26-01-2014
 
Pengembangan media bk
Pengembangan media bkPengembangan media bk
Pengembangan media bk
 
Ptk bimbingan (varizal amir)
Ptk bimbingan (varizal amir)Ptk bimbingan (varizal amir)
Ptk bimbingan (varizal amir)
 
Pembuatan network attached storage dengan sistem operasi freeNAS
Pembuatan network attached storage dengan sistem operasi freeNASPembuatan network attached storage dengan sistem operasi freeNAS
Pembuatan network attached storage dengan sistem operasi freeNAS
 
Skkpd standar kompetensi kemandirian pesdik
Skkpd standar kompetensi kemandirian pesdikSkkpd standar kompetensi kemandirian pesdik
Skkpd standar kompetensi kemandirian pesdik
 
2 juni 2013 seminar nasional
2 juni 2013 seminar nasional2 juni 2013 seminar nasional
2 juni 2013 seminar nasional
 

Recently uploaded

Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
tikasianturi1410
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
IGNATIUSOKIDEWABRATA
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
MohammadAthianManan
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 

Recently uploaded (17)

Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 

Evaluasi program bimbingan dan konseling komprehensif (16 april 2013)

  • 1. EVALUASI PROGRAM BIMBINGAN DAN KONSELING KOMPREHENSIF Oleh: NUR HIDAYAH ELIA FLURENTIN Malang, 15 APRIL 2013
  • 3. EVALUASI PERSONEL Evaluasi Personel: Prosedur yang digunakan untuk menentukan keefektifan kinerja konselor berdasarkan kerangka program bimbingan dan konseling komprehensif di sekolah Standard: Standar performansi konselor dijadikan sebagai tolak ukur perbadingan yang mencakup lingkup pekerjaan konselor dalam bentuk program komprehensif.
  • 4. Contoh: Standard 1: Guru BK profesional menerapkan komponen layanan dasar dengan menggunakan keterampilan pembelajaran dan perencanaan sesi-sesi kelompok terstruktur bagi semua siswa Kriteria 1: Guru BK profesional mengajarkan unit-unit bimbingan secara efektif: Deskriptor: 1. Menyusun unit-unit bimbingan untuk dikuasai oleh siswa berdasarkan kebutuhan siswa. 2. Menggunakan strategi instruksional secara efektif. 3. Menciptakan lingkungan belajar yang kondusif untuk siswa melalui penggunaan teknik-teknik manajemen kelas yang efektif.
  • 5. EVALUASI PROGRAM Evaluasi Program: Prosedur yang digunakan untuk menentukan tingkat kesesuaian dan keberfungsian program bimbingan dan konseling komprehensif di sekolah. Standard: Standar yang menunjukkan representasi keberfungsian program bimbingan dan konseling komprehensif diletakkan pada SKALA (rentangan 5 – 6, atau 7) poin pada tiap kriteria.
  • 6. Contoh: Standard 2: Siswa memiliki kesempatan untuk memperoleh layanan responsif yang dapat membantu mereka mengenali isu-isu atau hal-hal yang dimungkinkan mempengaruhi perkembangan pribadi, akademik, sosial dan karir mereka. Kriteria 1: Layanan konseling individual tersedia untuk seluruh siswa yang diperkirakan mengalami masalah serta mengganggu perkembangan kesehatan mereka. Skala: 1 2 3 4 5 6 7 Tidak Terlaksana Terlaksana Sebagian Terlaksana Keseluruhan
  • 7. EVALUASI HASIL Evaluasi Hasil: Prosedur yang digunakan untuk mengetahui dampak program bimbingan dan konseling komprehensif (aktivitas & layanan) terhadap keberhasilan siswa, khususnya dalam pencapaian prestasi akademik. Standard: Standar yang dijadikan tolak ukur evaluasi hasil (outcomes) biasanya mencakup intensitas kehadiran siswa, kedisiplinan, pencapaian standar KKM, dan perilaku dalam kelas.
  • 8. Contoh: Standard A: Siswa akan memiliki sikap, pengetahuan, dan keterampilan yang membantu belajar secara efektivitas di sekolah sepanjang hayat. Kriteria 1: Meningkatkan konsep diri akademik Deskriptor: 1. Mengartikulasikan perasaan mampu dan percaya diri sebagai seorang pelajar 2. Menunjukkan minat positif dalam belajar 3. Menghargai pekerjaan dan prestasi 4. Menerima kegagalan sebagai bagian penting proses belajar 5. Mengidentifikasi sikap dan perilaku yang mengarahkan pada keberhasilan belajar
  • 9. Hal Yang Perlu Diperhatikan dalam Perencanaan Evaluasi Hasil 1. Hasil disesuaikan dengan visi, misi & renstra sekolah 2. Rencana evaluasi hasil difokuskan dengan memilih layanan/aktivitas BKK tertentu 3. Mendesain rencana evaluasi hasil berdasarkan tipe data 4. Memilah data dalam proses analisis 5. Penggunaan alat untuk menganalisis data 6. Menggunakan data hasil evaluasi
  • 10. EVALUASI KINERJA KONSELOR pertama, evaluasi personil, menggambarkan cara guru BK disupervisi dan dievaluasi. kedua, evaluasi program, review terhadap status program kaitannya dengan standar program yang ditetapkan untuk memastikan sejauh mana program dilaksanakan. ketiga adalah evaluasi hasil, berfokus pada dampak kegiatan dan pelayanan BK bagi siswa, sekolah, dan masyarakat
  • 11. EVALUASI PROGRAM BIMBINGAN DAN KONSELING PERTANYAAN YANG TIDAK MUDAH DIJAWAB “Bagaimana guru BK memberikan bukti bahwa program mereka telah membuat perubahan di sekolah?” JAWABANNYA ADALAH
  • 12. PERTANYAAN PENTING UNTUK MELAKSANAKAN EVALUASI PROGRAM 1. Metode apa, program apa, dan intervensi apa yang paling bermanfaat bagi siswa? 2. Seberapa puaskah siswa dan guru dengan layanan bimbingan dan konseling yang diterima? 3. Bagaimana prestasi/kemandirian siswa setelah terkena dampak Intervensi atau program bimbingan dan konseling tertentu? 4. Bagaimana penempatan kelas mempengaruhi prestasi/kemandirian siswa? 5. Seberapa baik tujuan program bimbingan dan konseling sekolah telah tercapai? NH 15 April 2013
  • 13. EVALUASI PROGRAM BK 1. Pengelolaan program: 4 komponen program dan 4 Bidang bimbingan: bimbingan pribadi, sosial, belajar, karir 2. Perencanaan individu 3. Konseling 4. konsultasi 5. koordinasi/kolaborasi 6. Asesmen 7. Pengembangan diri/profesionalitas 8. Standar profesional NH 15 April 2013
  • 14. LAPORAN HASIL EVALUASI PROGRAM Ringkasan Eksekutif I. Pengantar Laporan a. Tujuan evaluasi b. Laporan evaluasi untuk audiens c. Keterbatasan evaluasi dan penjelasan kendala-kendala bila ada d. Overview isi laporan II. Fokus Evaluasi a. Deskripsi obyek evaluasi b. Pertanyaan-pertanyaan evaluasi dan tujuan / fokus kajian c. Informasi yang dibutuhkan dalam melengkapi evaluasi
  • 15. LANJUTAN: LAPORAN HASIL EVALUASI PROGRAM III. Gambaran Umum Perencanaan dan Prosedur Evaluasi IV. Presentasi Hasil Evaluasi a. Ringkasan temuan-temuan evaluasi b. Interperetasi temuan-temuan evaluasi V. Kesimpulan dan Rekomendasi a. Penggunaan kriteria dan standar untuk penilaian obyek evaluasi b. Judgment terhadap obyek evaluasi (kelemahan dan kelebihannya) c. Rekomendasi Catatan-catatan kecil dan jawabannya (jika ada)
  • 16. LANJUTAN: LAPORAN HASIL EVALUASI PROGRAM Lampiran a. Deskripsi rencana/desain, intrument, analisis dan interporetasi data b. Tabulasi data secara detail, analisis data kuantitatif, traskrip atau ringkasan data kualitatif. c. Informasi-informasi lain yang dibutuhkan.
  • 17. RANGKUMAN • Evaluasi sebagai kegiatan penting dalam menjaga akuntabilitas program. • Untuk mengevaluasi perlu mengikuti prosedur yang baku. Salah satu prosedur yang ditawarkan adalah model kesenjangan. Model ini relatif sederhana sehingga tepat untuk evaluasi internal yang dilakukan sendiri oleh guru bimbingan dan konseling. • Rancangan evaluasi kesenjangan mengikuti empat tahap yaitu tahap perancangan, instalasi, proses, dan hasil. • Setiap mengawali evaluasi perlu dirancang pertanyaan untuk dijawab melalui evaluasi.

Editor's Notes

  1. 20-9-2011Berdasarkan tahap ke-7, maka ditemukan kesenjangan-kesenjangan. kesenjangan antara das solen (yang diharapkan/tujuan) dengan das sain (realita).Mengalami belajar, mengamati belajar dan merumuskan hopotesis baru untuk dibuktikan.Gambar wajik, adalah simbul kesenjangan.Tujuan ---- realita ________________________ TujuanKendala support__________________________ Realita
  2. 20-9-2011Berdasarkan tahap ke-7, maka ditemukan kesenjangan-kesenjangan. kesenjangan antara das solen (yang diharapkan/tujuan) dengan das sain (realita).Mengalami belajar, mengamati belajar dan merumuskan hopotesis baru untuk dibuktikan.Gambar wajik, adalah simbul kesenjangan.Tujuan ---- realita ________________________ TujuanKendala support__________________________ Realita
  3. 20-9-2011Berdasarkan tahap ke-7, maka ditemukan kesenjangan-kesenjangan. kesenjangan antara das solen (yang diharapkan/tujuan) dengan das sain (realita).Mengalami belajar, mengamati belajar dan merumuskan hopotesis baru untuk dibuktikan.Gambar wajik, adalah simbul kesenjangan.Tujuan ---- realita ________________________ TujuanKendala support__________________________ Realita
  4. 20-9-2011Berdasarkan tahap ke-7, maka ditemukan kesenjangan-kesenjangan. kesenjangan antara das solen (yang diharapkan/tujuan) dengan das sain (realita).Mengalami belajar, mengamati belajar dan merumuskan hopotesis baru untuk dibuktikan.Gambar wajik, adalah simbul kesenjangan.Tujuan ---- realita ________________________ TujuanKendala support__________________________ Realita
  5. 20-9-2011Berdasarkan tahap ke-7, maka ditemukan kesenjangan-kesenjangan. kesenjangan antara das solen (yang diharapkan/tujuan) dengan das sain (realita).Mengalami belajar, mengamati belajar dan merumuskan hopotesis baru untuk dibuktikan.Gambar wajik, adalah simbul kesenjangan.Tujuan ---- realita ________________________ TujuanKendala support__________________________ Realita
  6. 20-9-2011Berdasarkan tahap ke-7, maka ditemukan kesenjangan-kesenjangan. kesenjangan antara das solen (yang diharapkan/tujuan) dengan das sain (realita).Mengalami belajar, mengamati belajar dan merumuskan hopotesis baru untuk dibuktikan.Gambar wajik, adalah simbul kesenjangan.Tujuan ---- realita ________________________ TujuanKendala support__________________________ Realita