SlideShare a Scribd company logo
Bab 6
Akuntansi untuk Perusahaan
Dagang
Pengantar Akuntansi, Edisi ke-21
Warren Reeve Fess
Tujuan
1. Membedakan aktivitas perusahaan jasa dengan
perusahaan dagang.
2. Menguraikan dan memberi ilustrasi laporan
keuangan untuk perusahaan dagang.
3. Menguraikan akuntansi untuk pembelian barang
dagang.
4. Menguraikan akuntansi untuk pembelian barang
dagang.
5. Menguraikan akuntansi untuk biaya transportasi,
pajak penjualan, dan diskon dagang.
6. Memberi ilustrasi karakteristik berpasangan
transaksi perdagangan.
Tujuan (Lanjutan)
7. Menyiapkan bagan akun untuk perusahaan dagang.
8. Menguraikan siklus akuntansi untuk perusahaan
dagang.
9. Menghitung rasio penjualan bersih sebagai tolok
ukur efektivitas penggunaan aset usaha.
Perusahaan Jasa
Pendapatan Jasa $XXX
Beban Operasi –XXX
Laba Bersih $XXX
Karakteristik PerusahaanKarakteristik PerusahaanKarakteristik PerusahaanKarakteristik Perusahaan
Perusahaan Dagang
Penjualan $XXX
Harga Pokok Penjualan –XXX
Laba Kotor $XXX
Beban Operasi –XXX
Laba Bersih $XXX
Karakteristik PerusahaanKarakteristik PerusahaanKarakteristik PerusahaanKarakteristik Perusahaan
Laporan Laba
Rugi Bentuk
Bertahap
Pendapatan dari penjualan:
Penjualan $ 720.185
Dikurangi: Retur & Pot. Penjualan $ 6.140
Diskon penjualan 5.790 11.930
Penjualan bersih $708.255
Harga pokok penjualan 525.305
Laba kotor $182.950
NetSolutions
Laporan Laba Rugi
Untuk Tahun yang Berakhir pada
31 Desember 2007
BersambungBersambung
Beban operasi:
Beban penjualan:
Beban gaji bagian penj. $56.230
Beban iklan 10.860
Beban peny.–peralatan toko 3.100
Beban penjualan rupa-rupa 630
Total beban penjualan $ 70.820
Beban administrasi:
Beban gaji bagian kantor $21.020
Beban sewa 8.100
Beban peny.–peralatan kantor 2.490
Beban asuransi 1.910
Beban perlengkapan kantor 610
Beban administrasi rupa-rupa 760
Total beban administrasi 34.890
Total beban operasi
105.710
Laba operasi $
77.240
BersambungBersambung
Pendapatan dan beban lainnya:
Pendapatan sewa $ 600
Beban bunga (2.440) (1.840)
Laba bersih $75.400
SelesaiSelesai
Metode Akuntansi Periodik vs.Metode Akuntansi Periodik vs.
PerpetualPerpetual
Metode Akuntansi Periodik vs.Metode Akuntansi Periodik vs.
PerpetualPerpetual
Metode Periodik
• Suatu metode untuk menentukan harga pokok
barang yang dijual dan nilai persediaan barang
dagangan.
• Dalam metode ini, catatan persediaan tidak
menunjukkan nilai barang dagangan yang tersedia
untuk dijual dan nilai barang dagangan yang
terjual selama periode tersebut.
• Dalam metode ini, setiap pembelian dan
penjualan barang dagangan dicatat dalam akun
Persediaan dan akun Harga Pokok Penjualan.
• Nilai barang dagangan tersedia untuk dijual dan
nilai barang dagangan yang dijual secara kontinu
disajikan di catatan persediaan.
Metode Akuntansi Periodik vs.Metode Akuntansi Periodik vs.
PerpetualPerpetual
Metode Akuntansi Periodik vs.Metode Akuntansi Periodik vs.
PerpetualPerpetual
Metode Perpetual
Harga Pokok Barang DibeliHarga Pokok Barang DibeliHarga Pokok Barang DibeliHarga Pokok Barang Dibeli
Pembelian $521.980
Dikurangi:
Retur & pot. pembelian $9.100
Diskon pembelian 2.525 11.625
Pembelian bersih $510.355
Ditambah transportasi masuk 17.400
Harga pokok barang dibeli $527.755
Harga Pokok PenjualanHarga Pokok PenjualanHarga Pokok PenjualanHarga Pokok Penjualan
Persediaan barang dagangan, 1/1/07 $ 59.700
Pembelian $521.980
Dikurangi:
Retur & pot. pembelian $9.100
Diskon pembelian 2.525 11.625
Pembelian bersih $510.355
Ditambah transportasi masuk 17.400
Harga pokok barang dibeli 527.755
Barang dagangan tersedia untuk dijual $587.455
Dikurangi persediaan, 31/12/07 62.150
Harga pokok penjualan $525.305
Laporan Laba Rugi
Bentuk Langsung
untuk Perusahaan
Dagang
Pendapatan:
Penjualan bersih $708.255
Pendapatan sewa 600
Total pendapatan $708.855
Beban:
Harga pokok penjualan $525.305
Beban penjualan 70.820
Beban administrasi 34.890
Beban bunga 2.440
Total beban 633.455
Laba bersih $ 75.400
NetSolutions
Laporan Laba Rugi
Untuk Tahun yang Berakhir pada
31 Desember 2007
Laporan Ekuitas
Pemilik untuk
Perusahaan Dagang
Modal, Chris Clark, 1/1/07 $153.800
Laba bersih tahun ini $75.400
Dikurangi penarikan 18.000
Kenaikan dalam ekuitas pemilik 57.400
Modal, Chris Clark, 31/12/07 $211.200
NetSolutions
Laporan Ekuitas Pemilik
Untuk Tahun yang Berakhir pada
31 Desember 2007
Neraca
Aset
Aset lancar:
Kas $52.950
Piutang usaha 91.080
Persediaan barang dagangan 62.150
Perlengkapan kantor 480
Asuransi dibayar di muka 2.650
Total aset lancar $209.310
NetSolutions
Neraca
31 Desember 2007
BersambungBersambung
Aset tetap:
Tanah $20.000
Peralatan kantor $27.100
Dikurangi akumulasi
penyusutan 5.700 21.400
Peralatan kantor $15.570
Dikurangi akumulasi
penyusutan 4.720 10.850
Total aset tetap 52.250
Total aset $261.560
BersambungBersambung
Kewajiban
Kewajiban lancar:
Utang usaha $22.420
Wesel bayar (bag. lancar) 5.000
Utang gaji 1.140
Sewa diterima di muka 1.800
Total kewajiban lancar $ 30.360
Kewajiban jangka panjang:
Wesel bayar (jth temp. 2017) 20.000
Total kewajiban $ 50.360
Ekuitas Pemilik
Modal, Chris Clark 211.200
Total kewajiban dan ekuitas pemilik $261.560
Kewajiban
Kewajiban lancar:
Utang usaha $22.420
Wesel bayar (bag. lancar) 5.000
Utang gaji 1.140
Sewa diterima di muka 1.800
Total kewajiban lancar $ 30.360
Kewajiban jangka panjang:
Wesel bayar (jth temp. 2017) 20.000
Total kewajiban $ 50.360
Ekuitas Pemilik
Modal, Chris Clark 211.200
Total kewajiban dan ekuitas pemilik $261.560
SelesaiSelesai
Transaksi PenjualanTransaksi PenjualanTransaksi PenjualanTransaksi Penjualan
JURNAL
Tgl. Uraian
Ref.
Post. Dr. Cr.
1
2
3
4
Hal. 25
5
Jan. 3 Kas 1 800 00
2007
Penjualan 1 800 00
Mencatat penjualan tunai.
Pada tanggal 3 Januari, suatuPada tanggal 3 Januari, suatu
perusahaan menjual persediaanperusahaan menjual persediaan
senilai $1.800 secara tunai.senilai $1.800 secara tunai.
Pada tanggal 3 Januari, suatuPada tanggal 3 Januari, suatu
perusahaan menjual persediaanperusahaan menjual persediaan
senilai $1.800 secara tunai.senilai $1.800 secara tunai.
Penjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan Tunai
Penjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan Tunai
Menggunakan persediaan perpetual, hargaMenggunakan persediaan perpetual, harga
pokok persediaan yang dijual sebesar $1.200pokok persediaan yang dijual sebesar $1.200
harus dicatat.harus dicatat.
Menggunakan persediaan perpetual, hargaMenggunakan persediaan perpetual, harga
pokok persediaan yang dijual sebesar $1.200pokok persediaan yang dijual sebesar $1.200
harus dicatat.harus dicatat.
6
7
8
9
3 Harga Pokok Penjualan 1 200 00
Persediaan Barang Dagang 1 200 00
Mencatat harga pokok
barang yang dijual.
10
Credit card sales (MasterCard orCredit card sales (MasterCard or
Visa) are recorded as cash sales.Visa) are recorded as cash sales.
Credit card sales (MasterCard orCredit card sales (MasterCard or
Visa) are recorded as cash sales.Visa) are recorded as cash sales.
Pada akhir bulan itu, dibayar $48 untukPada akhir bulan itu, dibayar $48 untuk
menutup beban jasa kartu kredit.menutup beban jasa kartu kredit.
Pada akhir bulan itu, dibayar $48 untukPada akhir bulan itu, dibayar $48 untuk
menutup beban jasa kartu kredit.menutup beban jasa kartu kredit.
JURNAL
Tgl. Uraian
Ref.
Post. Dr . Cr.
1
2
3
4
Hal. 28
5
Kas 48 00
Jan. 31 Beban Kartu Kredit 48 00
2007
Penjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan Tunai
Mencatat beban jasa atas
penjualan dengan kartu
kredit selama bulan itu.
Jan. 12 Piutang Usaha—Sims Co. 510 00
Faktur No. 7172.
Penjualan 510 00
12 Harga Pokok Penjualan 280 00
Persediaan Barang Dagang 280 00
Harga pokok penjualan
Faktur No. 7172.
Penjualan KreditPenjualan KreditPenjualan KreditPenjualan Kredit
Pada tanggal 12 Januari, suatu perusahaan menjualPada tanggal 12 Januari, suatu perusahaan menjual
barang dagang secara kredit kepada Sims Companybarang dagang secara kredit kepada Sims Company
sebesar $510. Harga pokok penjualan bagi si penjualsebesar $510. Harga pokok penjualan bagi si penjual
adalah sebesar $280.adalah sebesar $280.
Pada tanggal 12 Januari, suatu perusahaan menjualPada tanggal 12 Januari, suatu perusahaan menjual
barang dagang secara kredit kepada Sims Companybarang dagang secara kredit kepada Sims Company
sebesar $510. Harga pokok penjualan bagi si penjualsebesar $510. Harga pokok penjualan bagi si penjual
adalah sebesar $280.adalah sebesar $280.
Diskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon Penjualan
Istilah yang digunakan untuk
menyatakan kapan pembayaran
barang dagang harus dilakukan
disebut syarat kredit.
Istilah yang digunakan untuk
menyatakan kapan pembayaran
barang dagang harus dilakukan
disebut syarat kredit.
Jika seorang pembeli
diberikan waktu untuk
membayar, waktu tersebut
dikenal sebagai periode
kredit.
Jika seorang pembeli
diberikan waktu untuk
membayar, waktu tersebut
dikenal sebagai periode
kredit.
Jika faktur dibayar
dalam jangka waktu
10 hari setelah
tanggal faktur
Diskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon Penjualan
Syarat Kredit
Faktur senilai
$1.500
Syarat:
2/10, n/30
Dibayar $1.470
(dikurangi diskon
tunai sebesar 2%)
Jika faktur TIDAK
dibayar dalam
jangka waktu 10
hari setelah tanggal
faktur
Diskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon Penjualan
Syarat Kredit
Faktur senilai
$1.500
Syarat:
2/10, n/30
DIBAYAR
$1.500
Diskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon Penjualan
Pada tanggal 21 Januari, perusahaanPada tanggal 21 Januari, perusahaan
tersebut menerima pelunasan piutangtersebut menerima pelunasan piutang
dari Sims Co. (dari Sims Co. (transaksi tanggal 12transaksi tanggal 12
JanuariJanuari), dikurangi diskon 2%.), dikurangi diskon 2%.
Pada tanggal 21 Januari, perusahaanPada tanggal 21 Januari, perusahaan
tersebut menerima pelunasan piutangtersebut menerima pelunasan piutang
dari Sims Co. (dari Sims Co. (transaksi tanggal 12transaksi tanggal 12
JanuariJanuari), dikurangi diskon 2%.), dikurangi diskon 2%.
Jan. 21 Kas 499 80
Piutang Usaha—Sims Co. 510 00
Diskon Penjualan 10 20
Penerimaan atas Faktur No.
7172, dikurangi 2% diskon.
Retur & Potongan PenjualanRetur & Potongan PenjualanRetur & Potongan PenjualanRetur & Potongan Penjualan
Barang yang dikembalikan ke
pemasok disebut retur penjualan.
Barang yang dikembalikan ke
pemasok disebut retur penjualan.
Jika terdapat cacat pada produk atau
pengiriman yang salah, penjual dapat
mengurangi harga awal pada mana
barang tersebut dijual. Ini dikenal
sebagai potongan penjualan.
Jika terdapat cacat pada produk atau
pengiriman yang salah, penjual dapat
mengurangi harga awal pada mana
barang tersebut dijual. Ini dikenal
sebagai potongan penjualan.
Jan. 13 Retur & Potongan Penjualan 225 00
Nota Kredit No. 32.
Piutang Usaha—Krier Co. 225 00
13 Persediaan Barang Dagang 140 00
Harga Pokok Penjualan 140 00
Harga pokok barang yang
diretur—Nota Kredit No. 32.
Retur & Potongan PenjualanRetur & Potongan PenjualanRetur & Potongan PenjualanRetur & Potongan Penjualan
Pada tanggal 13 Januari menerbitkan Nota Kredit No.Pada tanggal 13 Januari menerbitkan Nota Kredit No.
32 ke Krier Company untuk barang dagang yang32 ke Krier Company untuk barang dagang yang
dikembalikan ke NetSolutions. Harga jual, $225;dikembalikan ke NetSolutions. Harga jual, $225;
harga pokok bagi NetSolutions, $140.harga pokok bagi NetSolutions, $140.
Pada tanggal 13 Januari menerbitkan Nota Kredit No.Pada tanggal 13 Januari menerbitkan Nota Kredit No.
32 ke Krier Company untuk barang dagang yang32 ke Krier Company untuk barang dagang yang
dikembalikan ke NetSolutions. Harga jual, $225;dikembalikan ke NetSolutions. Harga jual, $225;
harga pokok bagi NetSolutions, $140.harga pokok bagi NetSolutions, $140.
TransaksiTransaksi
PembelianPembelian
TransaksiTransaksi
PembelianPembelian
Tgl. Uraian
Ref.
Post. Dr . Cr.
1
2
3
4
5
Jan. 3 Persediaan Barang Dagang 2 510 00
2007
Kas 2 510 00
Membeli barang dagang dari
Bowen Co.
Transaksi PembelianTransaksi Pembelian
Pada tanggal 3 Januari membeli barangPada tanggal 3 Januari membeli barang
dagangan secara tunai dari Bowendagangan secara tunai dari Bowen
Company senilai $2.510.Company senilai $2.510.
Pada tanggal 3 Januari membeli barangPada tanggal 3 Januari membeli barang
dagangan secara tunai dari Bowendagangan secara tunai dari Bowen
Company senilai $2.510.Company senilai $2.510.
Kapan hari
terakhir faktur ini
dapat dibayar?
Kapan hari
terakhir faktur ini
dapat dibayar?
Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
Alpha Technologies
menerbitkan faktur
senilai $3.000 ke
NetSolutions tanggal
12 Maret, dengan
syarat 2/10, n/30.
Alpha Technologies
menerbitkan faktur
senilai $3.000 ke
NetSolutions tanggal
12 Maret, dengan
syarat 2/10, n/30.
Periode faktur 30
Jumlah hari di bulan Maret 31
Tanggal faktur 12
Sisa hari 19
April 11
Faktur ini jatuh
tempo tanggal 11
April.
Faktur ini jatuh
tempo tanggal 11
April.
Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
Kita dapat meminjam uang dengan tingkat bunga
per tahun 6%. Apakah sebaiknya kita meminjam
uang untuk membayar faktur tersebut dalam periode
diskon?
Kita dapat meminjam uang dengan tingkat bunga
per tahun 6%. Apakah sebaiknya kita meminjam
uang untuk membayar faktur tersebut dalam periode
diskon?
Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
Diskon $60
(2% Ă—
$3.000)?
Diskon $60
(2% Ă—
$3.000)?
Diskon $60,00
Bunga untuk 20 hari
pada tingkat 6%
atas $2.940 –9,80
Penghematan dari
pinjaman $50,20
Mari kita hitung… Bunga
atas nilai jatuh tempo sebesar
$3.000 dikurangi 2 persen…
Mari kita hitung… Bunga
atas nilai jatuh tempo sebesar
$3.000 dikurangi 2 persen…
Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
Kelihatannya kita sebaiknya
memanfaatkan diskon tersebut sekalipun
jika kita harus meminjam uang.
Kelihatannya kita sebaiknya
memanfaatkan diskon tersebut sekalipun
jika kita harus meminjam uang.
Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
Diskon $60,00
Bunga untuk 20 hari
pada tingkat 6%
atas $2.940 –9,80
Penghematan dari
pinjaman $50,20
JURNAL
Tgl. Uraian
Ref.
Post. Dr. Cr.
1
2
3
4
Hal. 27
5
Pada tanggal 12 Maret, NetSolutionsPada tanggal 12 Maret, NetSolutions
membeli barang dagang secara kreditmembeli barang dagang secara kredit
dari Alpha Technologies senilai $3.000.dari Alpha Technologies senilai $3.000.
Pada tanggal 12 Maret, NetSolutionsPada tanggal 12 Maret, NetSolutions
membeli barang dagang secara kreditmembeli barang dagang secara kredit
dari Alpha Technologies senilai $3.000.dari Alpha Technologies senilai $3.000.
Mar. 12 Persediaan Barang Dagang 3 000 00
2007
Utang Usaha—Alpha
Technologies 3 000 00
Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
JURNAL
Tgl. Uraian
Ref.
Post. Dr. Cr.
1
2
3
4
Hal. 27
5
Jika pembayaran dilakukan tanggal 22 Maret,Jika pembayaran dilakukan tanggal 22 Maret,
NetSolutions mencatat diskon sebagaiNetSolutions mencatat diskon sebagai
pengurangan dari nilai barang dagang.pengurangan dari nilai barang dagang.
Jika pembayaran dilakukan tanggal 22 Maret,Jika pembayaran dilakukan tanggal 22 Maret,
NetSolutions mencatat diskon sebagaiNetSolutions mencatat diskon sebagai
pengurangan dari nilai barang dagang.pengurangan dari nilai barang dagang.
Mar. 22 Utang Usaha—Alpha Technologies 3 000 00
Kas 2 940 00
Persediaan Barang Dagang 60 00
2007
Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
JURNAL
Tgl. Uraian
Ref.
Post. Dr . Cr.
1
2
3
4
Hal. 27
5
Jika NetSolutions tidak membayar fakturJika NetSolutions tidak membayar faktur
tersebut sampai tanggal 11 April, NetSolutionstersebut sampai tanggal 11 April, NetSolutions
akan membayar nilai penuh.akan membayar nilai penuh.
Jika NetSolutions tidak membayar fakturJika NetSolutions tidak membayar faktur
tersebut sampai tanggal 11 April, NetSolutionstersebut sampai tanggal 11 April, NetSolutions
akan membayar nilai penuh.akan membayar nilai penuh.
Apr. 11 Utang Usaha—Alpha Technologies 3 000 00
Kas 3 000 00
2007
Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian
Retur pembelian melibatkan
pengembalian secara aktual dari
barang yang rusak atau yang tidak
memenuhi spesifikasi pesanan.
Retur pembelian melibatkan
pengembalian secara aktual dari
barang yang rusak atau yang tidak
memenuhi spesifikasi pesanan.
Ketika barang dagang yang cacat
atau yang salah kirim disimpan oleh
si pembeli dan si penjual
memberikan penyesuaian harga,
maka hal ini disebut potongan
pembelian.
Ketika barang dagang yang cacat
atau yang salah kirim disimpan oleh
si pembeli dan si penjual
memberikan penyesuaian harga,
maka hal ini disebut potongan
pembelian.
NetSolutions menerimaNetSolutions menerima
pengiriman dari Maximpengiriman dari Maxim
Systems dan memutuskanSystems dan memutuskan
bahwa barang senilai $900bahwa barang senilai $900
bukanlah barang yang dipesan.bukanlah barang yang dipesan.
Nota DebitNota Debit No.18 dikirimkanNo.18 dikirimkan
ke Maxim Systems.ke Maxim Systems.
NetSolutions menerimaNetSolutions menerima
pengiriman dari Maximpengiriman dari Maxim
Systems dan memutuskanSystems dan memutuskan
bahwa barang senilai $900bahwa barang senilai $900
bukanlah barang yang dipesan.bukanlah barang yang dipesan.
Nota DebitNota Debit No.18 dikirimkanNo.18 dikirimkan
ke Maxim Systems.ke Maxim Systems.
Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian
Anda mengirimkan kartu interface yang
salah. Kami akan mengirimkan nota debit
beserta barang yang dikembalikan.
Anda mengirimkan kartu interface yang
salah. Kami akan mengirimkan nota debit
beserta barang yang dikembalikan.
Mar. 7 Utang Usaha—Maxim Systems 900 00
Nota Debit No. 18
Persediaan Barang Dagang 900 00
Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian
Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian
Pada tanggal 2 Mei, NetSolutions membeli
barang dagang senilai $5.000 dari Delta
Data Link, dengan syarat 2/10, n/30.
Pada tanggal 2 Mei, NetSolutions membeli
barang dagang senilai $5.000 dari Delta
Data Link, dengan syarat 2/10, n/30.
Mei 2 Persediaan Barang Dagang 5 000 00
Membeli barang dagang.
Utang Usaha—Delta Data Link 5 000 00
Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian
Pada tanggal 4 Mei, NetSolutions mengembalikan
barang dagang senilai $3.000.
Pada tanggal 4 Mei, NetSolutions mengembalikan
barang dagang senilai $3.000.
Mei 4 Utang Usaha—Delta Data Link 3 000 00
Mengembalikan sebagian
barang dagang yang dibeli.
Persediaan Barang Dagang 3 000 00
Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian
Pada tanggal 12 Mei, NetSolutions membayar
jumlah yang jatuh tempo.
Pada tanggal 12 Mei, NetSolutions membayar
jumlah yang jatuh tempo.
Mei 12 Utang Usaha—Delta Data Link 2 000 00
Membayar faktur.
Kas 1 960 00
Persediaan Barang Dagang 40 00
($5.000($5.000 ––
$3.000) Ă—$3.000) Ă—
2%2%
($5.000($5.000 ––
$3.000) Ă—$3.000) Ă—
2%2%
Ongkos AngkutOngkos Angkut
FOB Shipping PointFOB Shipping PointFOB Shipping PointFOB Shipping Point
Pembeli membayar ongkos angkut
dan mendebit Persediaan Barang
Dagang
Fruit Express
Hak pemilikan beralih
ke pembeli pada titik
pengiriman.
Hak pemilikan beralih
ke pembeli pada titik
pengiriman.
Jun. 10 Persediaan Barang Dagang 900 00
Membeli barang dagang,
syarat FOB shipping point.
Utang Usaha—Magna Data 900 00
10 Persediaan Barang Dagang 50 00
Kas 50 00
Membayar ongkos angkut.
Pada tanggal 10 Juni, NetSolutions membeli barang dagangPada tanggal 10 Juni, NetSolutions membeli barang dagang
dari Magna Data secara kredit sebesar $900, syarat FOBdari Magna Data secara kredit sebesar $900, syarat FOB
shipping pointshipping point dan membayar ongkos angkut sebesar $50.dan membayar ongkos angkut sebesar $50.
Pada tanggal 10 Juni, NetSolutions membeli barang dagangPada tanggal 10 Juni, NetSolutions membeli barang dagang
dari Magna Data secara kredit sebesar $900, syarat FOBdari Magna Data secara kredit sebesar $900, syarat FOB
shipping pointshipping point dan membayar ongkos angkut sebesar $50.dan membayar ongkos angkut sebesar $50.
FOB Shipping PointFOB Shipping PointFOB Shipping PointFOB Shipping Point
FOB DestinationFOB DestinationFOB DestinationFOB Destination
Hak pemilikan
beralih ke pembeli
ketika barang tiba di
tempat tujuan.
Hak pemilikan
beralih ke pembeli
ketika barang tiba di
tempat tujuan.
Penjual membayar ongkos angkut
dan mendebit Biaya Pengiriman
Fruit Express
Pada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagangPada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang
ke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOBke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOB
destinationdestination. Harga pokok penjualan sebesar $480.. Harga pokok penjualan sebesar $480.
NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.
Pada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagangPada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang
ke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOBke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOB
destinationdestination. Harga pokok penjualan sebesar $480.. Harga pokok penjualan sebesar $480.
NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.
FOB DestinationFOB DestinationFOB DestinationFOB Destination
Jun. 15 Piutang Usaha—Kranz Co. 700 00
Menjual barang dagang syarat
FOB destination.
Penjualan 700 00
15 Harga Pokok Penjualan 480 00
Persediaan Barang Dagang 480 00
Harga pokok penjualan ke
Kranz Co.
FOB DestinationFOB DestinationFOB DestinationFOB Destination
Jun. 15 Biaya Pengiriman 40 00
Kas 40 00
Membayar biaya pengiriman
atas barang yang dijual.
Pada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang kePada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang ke
Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOBKranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOB
destinationdestination. Harga pokok penjualan sebesar $480.. Harga pokok penjualan sebesar $480.
NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.
Pada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang kePada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang ke
Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOBKranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOB
destinationdestination. Harga pokok penjualan sebesar $480.. Harga pokok penjualan sebesar $480.
NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.
Pajak PenjualanPajak PenjualanPajak PenjualanPajak Penjualan
Pada tanggal 12 Agustus, menjual barangPada tanggal 12 Agustus, menjual barang
dagang secara kredit ke Lemon Companydagang secara kredit ke Lemon Company
senilai $100 dengan pajak penjualansenilai $100 dengan pajak penjualan
sebesar 6%.sebesar 6%.
Pada tanggal 12 Agustus, menjual barangPada tanggal 12 Agustus, menjual barang
dagang secara kredit ke Lemon Companydagang secara kredit ke Lemon Company
senilai $100 dengan pajak penjualansenilai $100 dengan pajak penjualan
sebesar 6%.sebesar 6%.
Agt. 12 Piutang Usaha—Lemon Co. 106 00
Penjualan 100 00
Utang Pajak Penjualan 6 00
Faktur No. 339.
Pajak PenjualanPajak PenjualanPajak PenjualanPajak Penjualan
Pada tanggalPada tanggal 1515 September, penjualSeptember, penjual
menyetorkan $2.900 ke otoritas pajakmenyetorkan $2.900 ke otoritas pajak
untuk pajak penjualan yang dipungutuntuk pajak penjualan yang dipungut
selama bulan Agustus.selama bulan Agustus.
Pada tanggalPada tanggal 1515 September, penjualSeptember, penjual
menyetorkan $2.900 ke otoritas pajakmenyetorkan $2.900 ke otoritas pajak
untuk pajak penjualan yang dipungutuntuk pajak penjualan yang dipungut
selama bulan Agustus.selama bulan Agustus.
Sep. 15 Utang Pajak Penjualan 2 900 00
Kas 2 900 00
Menyetorkan pajak
penjualan yang dipungut
selama bulan Agustus.
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
1 Juli. Scully Company menjual barang dagang secara kredit1 Juli. Scully Company menjual barang dagang secara kredit
keBurton Co. senilai $7.500, syarat FOBkeBurton Co. senilai $7.500, syarat FOB shipping pointshipping point, n/45., n/45.
Harga pokok barang yang dijual adalah sebesar $4.500.Harga pokok barang yang dijual adalah sebesar $4.500.
Scully Company (Penjual)
Piutang Usaha—Burton Co. 7.500
Penjualan 7.500
Harga Pokok Penjualan 4.500
Persediaan Barang Dagang 4.500
Burton Company (Pembeli)
Persediaan Barang Dagang. 7.500
Utang Usaha—Scully Co. 7.500
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Scully Company (Penjual)
Tidak dijurnal.
Burton Company (Pembeli)
Persediaan Barang Dagang 150
Kas 150
2 Juli. Burton Company membayar biaya transportasi sebesar2 Juli. Burton Company membayar biaya transportasi sebesar
$150 atas pembelian tanggal 1 Juli dari Scully Company.$150 atas pembelian tanggal 1 Juli dari Scully Company.
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
5 Juli. Scully Company menjual barang dagang secara kredit5 Juli. Scully Company menjual barang dagang secara kredit
ke Burton Co. senilai $5.000, syarat FOBke Burton Co. senilai $5.000, syarat FOB shipping pointshipping point, n/30., n/30.
Harga pokok barang yang dijual adalah sebesar $3.500.Harga pokok barang yang dijual adalah sebesar $3.500.
Scully Company (Penjual)
Piutang Usaha—Burton Co. 5.000
Penjualan 5.000
Harga Pokok Penjualan 3.500
Persediaan Barang Dagang 3.500
Burton Company (Pembeli)
Persediaan Barang Dagang 5.000
Utang Usaha—Scully Co. 5.000
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
7 Juli. Scully Company membayar biaya7 Juli. Scully Company membayar biaya
transportasi sebesar $transportasi sebesar $250250 untuk pengiriman baranguntuk pengiriman barang
yang dijual ke Burton Company tanggal 5 Juli.yang dijual ke Burton Company tanggal 5 Juli.
Scully Company (Penjual)
Biaya Pengiriman 250
Kas 250
Burton Company (Pembeli)
Tidak dijurnal.
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
13 Juli. Scully Company menerbitkan nota kredit ke Burton13 Juli. Scully Company menerbitkan nota kredit ke Burton
Company senilai $1.000 untuk barang yang diretur dari pembelianCompany senilai $1.000 untuk barang yang diretur dari pembelian
kredit tanggal 5 Juli. Harga pokok penjualan barang tersebut adalahkredit tanggal 5 Juli. Harga pokok penjualan barang tersebut adalah
sebesar $700.sebesar $700.
Scully Company (Penjual)
Retur dan Potongan Penjualan 1.000
Piutang Usaha—Burton Co. 1.000
Persediaan Barang Dagang 700
Harga Pokok Penjualan 700
Burton Company (Pembeli)
Utang Usaha—Scully Co. 1.000
Persediaan Barang Dagang 1.000
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
15 Juli. Scully Company menerima pembayaran dari Burton15 Juli. Scully Company menerima pembayaran dari Burton
Company untuk pembelian tanggal 5 Juli.Company untuk pembelian tanggal 5 Juli.
Scully Company (Penjual)
Kas 4.000
Piutang Usaha—Burton Co. 4.000
Burton Company (Pembeli)
Utang Usaha—Scully Co. 4.000
Kas 4.000
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
18 Juli. Scully Company menjual secara kredit ke Burton18 Juli. Scully Company menjual secara kredit ke Burton
Company senilai $12.000, syarat FOBCompany senilai $12.000, syarat FOB shipping pointshipping point, 2/10, n/eom., 2/10, n/eom.
Scully membayar terlebih dahulu biaya transportasi sebesar $500,Scully membayar terlebih dahulu biaya transportasi sebesar $500,
yang ditambahkan ke faktur. Harga pokok penjualan, $7.200.yang ditambahkan ke faktur. Harga pokok penjualan, $7.200.
Scully Company (Penjual)
Piutang Usaha—Burton Co. 12.000
Penjualan 12.000
Piutang Usaha—Burton Co. 500
Kas 500
Burton Company (Pembeli)
Persediaan Barang Dagang 12.500
Utang Usaha—Scully Co. 12.500
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
18 Juli. Scully Company menjual secara kredit ke Burton18 Juli. Scully Company menjual secara kredit ke Burton
Company senilai $12.000, syarat FOBCompany senilai $12.000, syarat FOB shipping pointshipping point, 2/10, n/eom., 2/10, n/eom.
Scully membayar terlebih dahulu biaya transportasi sebesar $500,Scully membayar terlebih dahulu biaya transportasi sebesar $500,
yang ditambahkan ke faktur. Harga pokok penjualan, $7.200.yang ditambahkan ke faktur. Harga pokok penjualan, $7.200.
Scully Company (Penjual)
Harga Pokok Penjualan 7.200
Persediaan Barang Dagang 7.200
Burton Company (Pembeli)
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk
Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang
28 Juli. Scully Company menerima pembayaran28 Juli. Scully Company menerima pembayaran
dari Burton Company untuk pembelian tanggal 18dari Burton Company untuk pembelian tanggal 18
Juli, dikurangi diskon (2% Ă— $12.000).Juli, dikurangi diskon (2% Ă— $12.000).
Scully Company (Penjual)
Kas 12.260
Diskon Penjualan 240
Piutang Usaha—Burton Co. 12.500
Burton Company (Pembeli)
Utang Usaha—Scully Co. 12.500
Persediaan Barang Dagang 240
Kas 12.260
Akun Neraca
200 Kewajiban
210 Utang Usaha
211 Utang Gaji
212 Sewa Diterima di Muka
215 Wesel Bayar
300 Ekuitas Pemilik
310 Modal, Chris Clark
311 Penarikan, Chris Clark
312 Ikhtisar Laba Rugi
100 Aset
110 Kas
112 Piutang Usaha
115 Persediaan Barang Dagang
116 Perlengkapan Kantor
117 Asuransi Dibayar di Muka
120 Tanah
123 Peralatan Toko
124 Akumulasi Penyusutan—
Peralatan Toko
125 Peralatan Kantor
126 Akumulasi Penyusutan—
Peralatan Kantor
NetSolutions
Bagan Akun
Akun Laba Rugi
600 Pend. Lain-lain
610 Pendapatan Sewa
700 Beban Lain-lain
710 Beban Bunga
400 Pendapatan
410 Penjualan
411 Retur dan Potongan
Penjualan
412 Diskon Penjualan
500 Biaya dan Beban
510 Harga Pokok Penjualan
520 Beban Gaji Bagian Penjualan
521 Beban Iklan
522 Beban Penyusutan—
Peralatan Toko
523 Beban Pengiriman
529 Beban Penjualan Rupa-rupa
530 Beban Gaji Bagian Kantor
531 Beban Sewa
532 Beban Penyusutan—
Peralatan Kantor
533 Beban Asuransi
534 Beban Perlengkapan Kantor
539 Beban Administrasi Rupa-rupa
NetSolutions
Bagan Akun
Berkurangnya PersediaanBerkurangnya Persediaan
Barang DagangBarang Dagang
Berkurangnya PersediaanBerkurangnya Persediaan
Barang DagangBarang Dagang
Catatan persediaan
NetSolutions mengindikasikan
bahwa terdapat persediaan
tersedia untuk dijual sebesar
$63.950 pada tanggal 31
Desember 2007. Perhitungan
fisik mengungkapkan bahwa
hanya $62.150 yang benar-
benar tersedia.
Catatan persediaan
NetSolutions mengindikasikan
bahwa terdapat persediaan
tersedia untuk dijual sebesar
$63.950 pada tanggal 31
Desember 2007. Perhitungan
fisik mengungkapkan bahwa
hanya $62.150 yang benar-
benar tersedia.
Berkurangnya PersediaanBerkurangnya Persediaan
Barang DagangBarang Dagang
Berkurangnya PersediaanBerkurangnya Persediaan
Barang DagangBarang Dagang
Des. 31 Harga Pokok Penjualan 1 800 00
Persediaan Barang Dagang 1 800 00
Ayat Jurnal Penyesuaian
Catatan persediaan $63.950
Perhitungan 62.150
Berkurangnya persediaan $ 1.800
Ukuran Profitabilitas – Penggunaan Aset yang EfektifUkuran Profitabilitas – Penggunaan Aset yang Efektif
Rasio Penjualan Bersih terhadap AsetRasio Penjualan Bersih terhadap AsetRasio Penjualan Bersih terhadap AsetRasio Penjualan Bersih terhadap Aset
Sears Penney
Penjualan bersih $41.366.000 $31.846.000
Total aset:
Awal tahun $50.409.000 $19.742.000
Akhir tahun $44.317.000 $20.908.000
Rata-rata $47.363.000 $20.325.000
Rasio penj. bersih thd. asetRasio penj. bersih thd. aset 0,870,87 1,571,57
Kegunaan: Menilai efektivitas penggunaan
aset untuk menghasilkan penjualan.
Kegunaan: Menilai efektivitas penggunaan
aset untuk menghasilkan penjualan.
Selesai

More Related Content

What's hot

Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4Jiantari Marthen
 
Akuntansi Piutang
Akuntansi PiutangAkuntansi Piutang
Akuntansi Piutang
Fair Nurfachrizi
 
34020 7-853463552856
34020 7-85346355285634020 7-853463552856
34020 7-853463552856Sefri Yunita
 
Contoh kasus-spt-pph-psl-21
Contoh kasus-spt-pph-psl-21Contoh kasus-spt-pph-psl-21
Contoh kasus-spt-pph-psl-21Vio Subagyo
 
sistem pengendalian sektor publik
sistem pengendalian sektor publiksistem pengendalian sektor publik
sistem pengendalian sektor publik
Radel Dyla
 
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
risangaji febriyanto
 
Siklus akuntansi
Siklus akuntansiSiklus akuntansi
Siklus akuntansibpkp
 
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Majid
 
Ch 10 aset tetap dan aset tidak berwujud, pengantar akuntansi, edisi ke21 w...
Ch 10   aset tetap dan aset tidak berwujud, pengantar akuntansi, edisi ke21 w...Ch 10   aset tetap dan aset tidak berwujud, pengantar akuntansi, edisi ke21 w...
Ch 10 aset tetap dan aset tidak berwujud, pengantar akuntansi, edisi ke21 w...
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
2. Akuntansi Persediaan.ppt
2. Akuntansi Persediaan.ppt2. Akuntansi Persediaan.ppt
2. Akuntansi Persediaan.ppt
padlah1984
 
Kecurangan, Pengendalian Internal, dan Kas
Kecurangan, Pengendalian Internal, dan KasKecurangan, Pengendalian Internal, dan Kas
Kecurangan, Pengendalian Internal, dan Kas
Fair Nurfachrizi
 
Ch10 perolehan aktiva tetap
Ch10 perolehan aktiva tetapCh10 perolehan aktiva tetap
Ch10 perolehan aktiva tetapRahmatia Azzindani
 
Ekuitas
EkuitasEkuitas
10 sistem persediaan periodik
10   sistem persediaan periodik10   sistem persediaan periodik
10 sistem persediaan periodik
Mainatul Ilmi
 
Ch 2 analisis transaksi, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
Ch 2   analisis transaksi, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fessCh 2   analisis transaksi, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
Ch 2 analisis transaksi, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
AK2-Pertemuan-8-Laporan-Arus-Kas.pptx
AK2-Pertemuan-8-Laporan-Arus-Kas.pptxAK2-Pertemuan-8-Laporan-Arus-Kas.pptx
AK2-Pertemuan-8-Laporan-Arus-Kas.pptx
IrfanJayaKusumah
 
Ch08 - accounting intermediate - IND
Ch08 - accounting intermediate - INDCh08 - accounting intermediate - IND
Ch08 - accounting intermediate - INDMaiya Maiya
 
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 

What's hot (20)

Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
 
Akuntansi Piutang
Akuntansi PiutangAkuntansi Piutang
Akuntansi Piutang
 
34020 7-853463552856
34020 7-85346355285634020 7-853463552856
34020 7-853463552856
 
Contoh kasus-spt-pph-psl-21
Contoh kasus-spt-pph-psl-21Contoh kasus-spt-pph-psl-21
Contoh kasus-spt-pph-psl-21
 
sistem pengendalian sektor publik
sistem pengendalian sektor publiksistem pengendalian sektor publik
sistem pengendalian sektor publik
 
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
 
Siklus akuntansi
Siklus akuntansiSiklus akuntansi
Siklus akuntansi
 
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
 
Ch 10 aset tetap dan aset tidak berwujud, pengantar akuntansi, edisi ke21 w...
Ch 10   aset tetap dan aset tidak berwujud, pengantar akuntansi, edisi ke21 w...Ch 10   aset tetap dan aset tidak berwujud, pengantar akuntansi, edisi ke21 w...
Ch 10 aset tetap dan aset tidak berwujud, pengantar akuntansi, edisi ke21 w...
 
2. Akuntansi Persediaan.ppt
2. Akuntansi Persediaan.ppt2. Akuntansi Persediaan.ppt
2. Akuntansi Persediaan.ppt
 
Kecurangan, Pengendalian Internal, dan Kas
Kecurangan, Pengendalian Internal, dan KasKecurangan, Pengendalian Internal, dan Kas
Kecurangan, Pengendalian Internal, dan Kas
 
ch7
ch7ch7
ch7
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Ch10 perolehan aktiva tetap
Ch10 perolehan aktiva tetapCh10 perolehan aktiva tetap
Ch10 perolehan aktiva tetap
 
Ekuitas
EkuitasEkuitas
Ekuitas
 
10 sistem persediaan periodik
10   sistem persediaan periodik10   sistem persediaan periodik
10 sistem persediaan periodik
 
Ch 2 analisis transaksi, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
Ch 2   analisis transaksi, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fessCh 2   analisis transaksi, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
Ch 2 analisis transaksi, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess
 
AK2-Pertemuan-8-Laporan-Arus-Kas.pptx
AK2-Pertemuan-8-Laporan-Arus-Kas.pptxAK2-Pertemuan-8-Laporan-Arus-Kas.pptx
AK2-Pertemuan-8-Laporan-Arus-Kas.pptx
 
Ch08 - accounting intermediate - IND
Ch08 - accounting intermediate - INDCh08 - accounting intermediate - IND
Ch08 - accounting intermediate - IND
 
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
Ch 1 - Pengantar Akuntansi dan Bisnis,, Pengantar Akuntansi, Edisi ke21 Warre...
 

Viewers also liked

Kewajiban Lancar
Kewajiban LancarKewajiban Lancar
Kewajiban Lancar
iyandri tiluk wahyono
 
Pai 1 warren
Pai 1 warrenPai 1 warren
Pai 1 warren
Gant Pria
 
Week 1 akuntansi keuangan (es)
Week 1   akuntansi keuangan (es)Week 1   akuntansi keuangan (es)
Week 1 akuntansi keuangan (es)
Siti Ulyah
 
Komunikasi Bisnis Bab 05
Komunikasi Bisnis Bab 05Komunikasi Bisnis Bab 05
Komunikasi Bisnis Bab 05
iyandri tiluk wahyono
 
Ch06 accounting for merchandising business, intro accounting, 21st edition ...
Ch06   accounting for merchandising business, intro accounting, 21st edition ...Ch06   accounting for merchandising business, intro accounting, 21st edition ...
Ch06 accounting for merchandising business, intro accounting, 21st edition ...
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Ch01 - Introduction to Accounting and Business
Ch01 - Introduction to Accounting and BusinessCh01 - Introduction to Accounting and Business
Ch01 - Introduction to Accounting and Business
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Analisa Kinerja Bank
Analisa Kinerja BankAnalisa Kinerja Bank
Analisa Kinerja Bank
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Aset Tetap
Aset Tetap Aset Tetap
Ch12 - accounting intermediate - IND
Ch12 - accounting intermediate - INDCh12 - accounting intermediate - IND
Ch12 - accounting intermediate - INDMaiya Maiya
 
Revenue Bagian 1
Revenue Bagian 1Revenue Bagian 1
Revenue Bagian 1
iyandri tiluk wahyono
 
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2iyandri tiluk wahyono
 
Ch11_Accounting Intermediate_IND
Ch11_Accounting Intermediate_INDCh11_Accounting Intermediate_IND
Ch11_Accounting Intermediate_INDMaiya Maiya
 

Viewers also liked (13)

Mojakoe ak 1
Mojakoe ak 1Mojakoe ak 1
Mojakoe ak 1
 
Kewajiban Lancar
Kewajiban LancarKewajiban Lancar
Kewajiban Lancar
 
Pai 1 warren
Pai 1 warrenPai 1 warren
Pai 1 warren
 
Week 1 akuntansi keuangan (es)
Week 1   akuntansi keuangan (es)Week 1   akuntansi keuangan (es)
Week 1 akuntansi keuangan (es)
 
Komunikasi Bisnis Bab 05
Komunikasi Bisnis Bab 05Komunikasi Bisnis Bab 05
Komunikasi Bisnis Bab 05
 
Ch06 accounting for merchandising business, intro accounting, 21st edition ...
Ch06   accounting for merchandising business, intro accounting, 21st edition ...Ch06   accounting for merchandising business, intro accounting, 21st edition ...
Ch06 accounting for merchandising business, intro accounting, 21st edition ...
 
Ch01 - Introduction to Accounting and Business
Ch01 - Introduction to Accounting and BusinessCh01 - Introduction to Accounting and Business
Ch01 - Introduction to Accounting and Business
 
Analisa Kinerja Bank
Analisa Kinerja BankAnalisa Kinerja Bank
Analisa Kinerja Bank
 
Aset Tetap
Aset Tetap Aset Tetap
Aset Tetap
 
Ch12 - accounting intermediate - IND
Ch12 - accounting intermediate - INDCh12 - accounting intermediate - IND
Ch12 - accounting intermediate - IND
 
Revenue Bagian 1
Revenue Bagian 1Revenue Bagian 1
Revenue Bagian 1
 
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
 
Ch11_Accounting Intermediate_IND
Ch11_Accounting Intermediate_INDCh11_Accounting Intermediate_IND
Ch11_Accounting Intermediate_IND
 

Similar to Ch 6 akuntansi untuk perusahaan dagang, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess

Chapter-06_Akuntansi-untuk-Bisnis-Perdagangan.ppt
Chapter-06_Akuntansi-untuk-Bisnis-Perdagangan.pptChapter-06_Akuntansi-untuk-Bisnis-Perdagangan.ppt
Chapter-06_Akuntansi-untuk-Bisnis-Perdagangan.ppt
sabirinSaiga1
 
Akuntansi Dasar Bab 6
Akuntansi Dasar Bab 6Akuntansi Dasar Bab 6
Akuntansi Dasar Bab 6Haidar Bashofi
 
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptxAKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
WanitaSoleha
 
Ppt perusahaan dagang
Ppt perusahaan dagangPpt perusahaan dagang
Ppt perusahaan dagang
politeknik negeri semarang
 
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptxAKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
ssuserf2c306
 
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptxAKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
IsnanHariMardika2
 
Jurnal Khusus Penjualan
Jurnal Khusus PenjualanJurnal Khusus Penjualan
Jurnal Khusus Penjualan
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
Hasan Romadon
 
ANGGARAN KAS DAN PIUTANG.pptx
ANGGARAN KAS DAN PIUTANG.pptxANGGARAN KAS DAN PIUTANG.pptx
ANGGARAN KAS DAN PIUTANG.pptx
TOYAMASARTHAPRIMA
 
j u r n a l.pptx
j u r n a l.pptxj u r n a l.pptx
j u r n a l.pptx
Nelly Hutajulu
 
Akuntansi dagang
Akuntansi dagangAkuntansi dagang
Akuntansi dagang
Gendhuk Nugroho
 
11-Accounting for Retail Company.ppt
11-Accounting for Retail Company.ppt11-Accounting for Retail Company.ppt
11-Accounting for Retail Company.ppt
Diana Marlyna
 
Dasar-dasar Akuntansi
Dasar-dasar AkuntansiDasar-dasar Akuntansi
Dasar-dasar Akuntansi
Zombie Black
 
Dasardasar akuntansi
Dasardasar akuntansiDasardasar akuntansi
Dasardasar akuntansi
Sidik Abdullah
 
Matefri Akuntansi Perusahaan Dagalg.pptx
Matefri Akuntansi Perusahaan Dagalg.pptxMatefri Akuntansi Perusahaan Dagalg.pptx
Matefri Akuntansi Perusahaan Dagalg.pptx
SahlimaHutagalung
 
akuntansi_perusahaan_dagang_dan_jurnal_k.pptx
akuntansi_perusahaan_dagang_dan_jurnal_k.pptxakuntansi_perusahaan_dagang_dan_jurnal_k.pptx
akuntansi_perusahaan_dagang_dan_jurnal_k.pptx
RatriParamitalaksmi2
 
Dasar-dasar Proses Akuntansi
Dasar-dasar Proses AkuntansiDasar-dasar Proses Akuntansi
Dasar-dasar Proses Akuntansi
DR. (cand) Erwi Yuliansyah, S.E., MBA., QWM
 
Chapter-08_Piutang.ppt
Chapter-08_Piutang.pptChapter-08_Piutang.ppt
Chapter-08_Piutang.ppt
BroSalim
 

Similar to Ch 6 akuntansi untuk perusahaan dagang, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess (20)

Chapter-06_Akuntansi-untuk-Bisnis-Perdagangan.ppt
Chapter-06_Akuntansi-untuk-Bisnis-Perdagangan.pptChapter-06_Akuntansi-untuk-Bisnis-Perdagangan.ppt
Chapter-06_Akuntansi-untuk-Bisnis-Perdagangan.ppt
 
Akuntansi Dasar Bab 6
Akuntansi Dasar Bab 6Akuntansi Dasar Bab 6
Akuntansi Dasar Bab 6
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptxAKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
 
Ppt perusahaan dagang
Ppt perusahaan dagangPpt perusahaan dagang
Ppt perusahaan dagang
 
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptxAKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
 
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptxAKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG.pptx
 
Jurnal Khusus Penjualan
Jurnal Khusus PenjualanJurnal Khusus Penjualan
Jurnal Khusus Penjualan
 
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
Penjualan Cicilan ( akuntansi keuangan lanjutan)
 
ANGGARAN KAS DAN PIUTANG.pptx
ANGGARAN KAS DAN PIUTANG.pptxANGGARAN KAS DAN PIUTANG.pptx
ANGGARAN KAS DAN PIUTANG.pptx
 
j u r n a l.pptx
j u r n a l.pptxj u r n a l.pptx
j u r n a l.pptx
 
Bahan pelajaran ekonomi kelas xii semester i dan
Bahan pelajaran ekonomi kelas xii semester i danBahan pelajaran ekonomi kelas xii semester i dan
Bahan pelajaran ekonomi kelas xii semester i dan
 
Akuntansi dagang
Akuntansi dagangAkuntansi dagang
Akuntansi dagang
 
11-Accounting for Retail Company.ppt
11-Accounting for Retail Company.ppt11-Accounting for Retail Company.ppt
11-Accounting for Retail Company.ppt
 
Dasar-dasar Akuntansi
Dasar-dasar AkuntansiDasar-dasar Akuntansi
Dasar-dasar Akuntansi
 
Dasardasar akuntansi
Dasardasar akuntansiDasardasar akuntansi
Dasardasar akuntansi
 
Matefri Akuntansi Perusahaan Dagalg.pptx
Matefri Akuntansi Perusahaan Dagalg.pptxMatefri Akuntansi Perusahaan Dagalg.pptx
Matefri Akuntansi Perusahaan Dagalg.pptx
 
akuntansi_perusahaan_dagang_dan_jurnal_k.pptx
akuntansi_perusahaan_dagang_dan_jurnal_k.pptxakuntansi_perusahaan_dagang_dan_jurnal_k.pptx
akuntansi_perusahaan_dagang_dan_jurnal_k.pptx
 
Dasar-dasar Proses Akuntansi
Dasar-dasar Proses AkuntansiDasar-dasar Proses Akuntansi
Dasar-dasar Proses Akuntansi
 
Chapter-08_Piutang.ppt
Chapter-08_Piutang.pptChapter-08_Piutang.ppt
Chapter-08_Piutang.ppt
 

More from Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM

Introducing-the-Ultimate-HRMS.pdf
Introducing-the-Ultimate-HRMS.pdfIntroducing-the-Ultimate-HRMS.pdf
Introducing-the-Ultimate-HRMS.pdf
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Revolutionize-Your-HR-Operations-with-HRMS.pdf
Revolutionize-Your-HR-Operations-with-HRMS.pdfRevolutionize-Your-HR-Operations-with-HRMS.pdf
Revolutionize-Your-HR-Operations-with-HRMS.pdf
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Is-Your-Outdated-HCMS-Costing-You-Money.pdf
Is-Your-Outdated-HCMS-Costing-You-Money.pdfIs-Your-Outdated-HCMS-Costing-You-Money.pdf
Is-Your-Outdated-HCMS-Costing-You-Money.pdf
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Quit-the-Language-of-Self-Doubt-and-Stay-on-the-Path-of-Triumph.pdf
Quit-the-Language-of-Self-Doubt-and-Stay-on-the-Path-of-Triumph.pdfQuit-the-Language-of-Self-Doubt-and-Stay-on-the-Path-of-Triumph.pdf
Quit-the-Language-of-Self-Doubt-and-Stay-on-the-Path-of-Triumph.pdf
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
The-Future-of-HR-Digital-Strategy.pdf
The-Future-of-HR-Digital-Strategy.pdfThe-Future-of-HR-Digital-Strategy.pdf
The-Future-of-HR-Digital-Strategy.pdf
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
The-Importance-of-Employee-Engagement-and-How-to-Achieve-It.pdf
The-Importance-of-Employee-Engagement-and-How-to-Achieve-It.pdfThe-Importance-of-Employee-Engagement-and-How-to-Achieve-It.pdf
The-Importance-of-Employee-Engagement-and-How-to-Achieve-It.pdf
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Ch05 Accounting Systems and Internal Controls, intro accounting, 21st editi...
Ch05   Accounting Systems and Internal Controls, intro accounting, 21st editi...Ch05   Accounting Systems and Internal Controls, intro accounting, 21st editi...
Ch05 Accounting Systems and Internal Controls, intro accounting, 21st editi...
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Ch04 completing the accounting cycle, intro accounting, 21st edition warren...
Ch04   completing the accounting cycle, intro accounting, 21st edition warren...Ch04   completing the accounting cycle, intro accounting, 21st edition warren...
Ch04 completing the accounting cycle, intro accounting, 21st edition warren...
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Ch03 the matching concept and the adjusting process, intro accounting, 21st...
Ch03   the matching concept and the adjusting process, intro accounting, 21st...Ch03   the matching concept and the adjusting process, intro accounting, 21st...
Ch03 the matching concept and the adjusting process, intro accounting, 21st...
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 
Ch02 - Analyzing Transactions
Ch02 - Analyzing TransactionsCh02 - Analyzing Transactions
Ch02 - Analyzing Transactions
Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM
 

More from Trisdarisa Soedarto, MPM, MQM (10)

Introducing-the-Ultimate-HRMS.pdf
Introducing-the-Ultimate-HRMS.pdfIntroducing-the-Ultimate-HRMS.pdf
Introducing-the-Ultimate-HRMS.pdf
 
Revolutionize-Your-HR-Operations-with-HRMS.pdf
Revolutionize-Your-HR-Operations-with-HRMS.pdfRevolutionize-Your-HR-Operations-with-HRMS.pdf
Revolutionize-Your-HR-Operations-with-HRMS.pdf
 
Is-Your-Outdated-HCMS-Costing-You-Money.pdf
Is-Your-Outdated-HCMS-Costing-You-Money.pdfIs-Your-Outdated-HCMS-Costing-You-Money.pdf
Is-Your-Outdated-HCMS-Costing-You-Money.pdf
 
Quit-the-Language-of-Self-Doubt-and-Stay-on-the-Path-of-Triumph.pdf
Quit-the-Language-of-Self-Doubt-and-Stay-on-the-Path-of-Triumph.pdfQuit-the-Language-of-Self-Doubt-and-Stay-on-the-Path-of-Triumph.pdf
Quit-the-Language-of-Self-Doubt-and-Stay-on-the-Path-of-Triumph.pdf
 
The-Future-of-HR-Digital-Strategy.pdf
The-Future-of-HR-Digital-Strategy.pdfThe-Future-of-HR-Digital-Strategy.pdf
The-Future-of-HR-Digital-Strategy.pdf
 
The-Importance-of-Employee-Engagement-and-How-to-Achieve-It.pdf
The-Importance-of-Employee-Engagement-and-How-to-Achieve-It.pdfThe-Importance-of-Employee-Engagement-and-How-to-Achieve-It.pdf
The-Importance-of-Employee-Engagement-and-How-to-Achieve-It.pdf
 
Ch05 Accounting Systems and Internal Controls, intro accounting, 21st editi...
Ch05   Accounting Systems and Internal Controls, intro accounting, 21st editi...Ch05   Accounting Systems and Internal Controls, intro accounting, 21st editi...
Ch05 Accounting Systems and Internal Controls, intro accounting, 21st editi...
 
Ch04 completing the accounting cycle, intro accounting, 21st edition warren...
Ch04   completing the accounting cycle, intro accounting, 21st edition warren...Ch04   completing the accounting cycle, intro accounting, 21st edition warren...
Ch04 completing the accounting cycle, intro accounting, 21st edition warren...
 
Ch03 the matching concept and the adjusting process, intro accounting, 21st...
Ch03   the matching concept and the adjusting process, intro accounting, 21st...Ch03   the matching concept and the adjusting process, intro accounting, 21st...
Ch03 the matching concept and the adjusting process, intro accounting, 21st...
 
Ch02 - Analyzing Transactions
Ch02 - Analyzing TransactionsCh02 - Analyzing Transactions
Ch02 - Analyzing Transactions
 

Recently uploaded

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
annisaqatrunnadam5
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 

Recently uploaded (20)

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 

Ch 6 akuntansi untuk perusahaan dagang, pengantar akuntansi, edisi ke21 warren reeve fess

  • 1. Bab 6 Akuntansi untuk Perusahaan Dagang Pengantar Akuntansi, Edisi ke-21 Warren Reeve Fess
  • 2. Tujuan 1. Membedakan aktivitas perusahaan jasa dengan perusahaan dagang. 2. Menguraikan dan memberi ilustrasi laporan keuangan untuk perusahaan dagang. 3. Menguraikan akuntansi untuk pembelian barang dagang. 4. Menguraikan akuntansi untuk pembelian barang dagang. 5. Menguraikan akuntansi untuk biaya transportasi, pajak penjualan, dan diskon dagang. 6. Memberi ilustrasi karakteristik berpasangan transaksi perdagangan.
  • 3. Tujuan (Lanjutan) 7. Menyiapkan bagan akun untuk perusahaan dagang. 8. Menguraikan siklus akuntansi untuk perusahaan dagang. 9. Menghitung rasio penjualan bersih sebagai tolok ukur efektivitas penggunaan aset usaha.
  • 4. Perusahaan Jasa Pendapatan Jasa $XXX Beban Operasi –XXX Laba Bersih $XXX Karakteristik PerusahaanKarakteristik PerusahaanKarakteristik PerusahaanKarakteristik Perusahaan
  • 5. Perusahaan Dagang Penjualan $XXX Harga Pokok Penjualan –XXX Laba Kotor $XXX Beban Operasi –XXX Laba Bersih $XXX Karakteristik PerusahaanKarakteristik PerusahaanKarakteristik PerusahaanKarakteristik Perusahaan
  • 7. Pendapatan dari penjualan: Penjualan $ 720.185 Dikurangi: Retur & Pot. Penjualan $ 6.140 Diskon penjualan 5.790 11.930 Penjualan bersih $708.255 Harga pokok penjualan 525.305 Laba kotor $182.950 NetSolutions Laporan Laba Rugi Untuk Tahun yang Berakhir pada 31 Desember 2007 BersambungBersambung
  • 8. Beban operasi: Beban penjualan: Beban gaji bagian penj. $56.230 Beban iklan 10.860 Beban peny.–peralatan toko 3.100 Beban penjualan rupa-rupa 630 Total beban penjualan $ 70.820 Beban administrasi: Beban gaji bagian kantor $21.020 Beban sewa 8.100 Beban peny.–peralatan kantor 2.490 Beban asuransi 1.910 Beban perlengkapan kantor 610 Beban administrasi rupa-rupa 760 Total beban administrasi 34.890 Total beban operasi 105.710 Laba operasi $ 77.240 BersambungBersambung
  • 9. Pendapatan dan beban lainnya: Pendapatan sewa $ 600 Beban bunga (2.440) (1.840) Laba bersih $75.400 SelesaiSelesai
  • 10. Metode Akuntansi Periodik vs.Metode Akuntansi Periodik vs. PerpetualPerpetual Metode Akuntansi Periodik vs.Metode Akuntansi Periodik vs. PerpetualPerpetual Metode Periodik • Suatu metode untuk menentukan harga pokok barang yang dijual dan nilai persediaan barang dagangan. • Dalam metode ini, catatan persediaan tidak menunjukkan nilai barang dagangan yang tersedia untuk dijual dan nilai barang dagangan yang terjual selama periode tersebut.
  • 11. • Dalam metode ini, setiap pembelian dan penjualan barang dagangan dicatat dalam akun Persediaan dan akun Harga Pokok Penjualan. • Nilai barang dagangan tersedia untuk dijual dan nilai barang dagangan yang dijual secara kontinu disajikan di catatan persediaan. Metode Akuntansi Periodik vs.Metode Akuntansi Periodik vs. PerpetualPerpetual Metode Akuntansi Periodik vs.Metode Akuntansi Periodik vs. PerpetualPerpetual Metode Perpetual
  • 12. Harga Pokok Barang DibeliHarga Pokok Barang DibeliHarga Pokok Barang DibeliHarga Pokok Barang Dibeli Pembelian $521.980 Dikurangi: Retur & pot. pembelian $9.100 Diskon pembelian 2.525 11.625 Pembelian bersih $510.355 Ditambah transportasi masuk 17.400 Harga pokok barang dibeli $527.755
  • 13. Harga Pokok PenjualanHarga Pokok PenjualanHarga Pokok PenjualanHarga Pokok Penjualan Persediaan barang dagangan, 1/1/07 $ 59.700 Pembelian $521.980 Dikurangi: Retur & pot. pembelian $9.100 Diskon pembelian 2.525 11.625 Pembelian bersih $510.355 Ditambah transportasi masuk 17.400 Harga pokok barang dibeli 527.755 Barang dagangan tersedia untuk dijual $587.455 Dikurangi persediaan, 31/12/07 62.150 Harga pokok penjualan $525.305
  • 14. Laporan Laba Rugi Bentuk Langsung untuk Perusahaan Dagang
  • 15. Pendapatan: Penjualan bersih $708.255 Pendapatan sewa 600 Total pendapatan $708.855 Beban: Harga pokok penjualan $525.305 Beban penjualan 70.820 Beban administrasi 34.890 Beban bunga 2.440 Total beban 633.455 Laba bersih $ 75.400 NetSolutions Laporan Laba Rugi Untuk Tahun yang Berakhir pada 31 Desember 2007
  • 17. Modal, Chris Clark, 1/1/07 $153.800 Laba bersih tahun ini $75.400 Dikurangi penarikan 18.000 Kenaikan dalam ekuitas pemilik 57.400 Modal, Chris Clark, 31/12/07 $211.200 NetSolutions Laporan Ekuitas Pemilik Untuk Tahun yang Berakhir pada 31 Desember 2007
  • 19. Aset Aset lancar: Kas $52.950 Piutang usaha 91.080 Persediaan barang dagangan 62.150 Perlengkapan kantor 480 Asuransi dibayar di muka 2.650 Total aset lancar $209.310 NetSolutions Neraca 31 Desember 2007 BersambungBersambung
  • 20. Aset tetap: Tanah $20.000 Peralatan kantor $27.100 Dikurangi akumulasi penyusutan 5.700 21.400 Peralatan kantor $15.570 Dikurangi akumulasi penyusutan 4.720 10.850 Total aset tetap 52.250 Total aset $261.560 BersambungBersambung
  • 21. Kewajiban Kewajiban lancar: Utang usaha $22.420 Wesel bayar (bag. lancar) 5.000 Utang gaji 1.140 Sewa diterima di muka 1.800 Total kewajiban lancar $ 30.360 Kewajiban jangka panjang: Wesel bayar (jth temp. 2017) 20.000 Total kewajiban $ 50.360 Ekuitas Pemilik Modal, Chris Clark 211.200 Total kewajiban dan ekuitas pemilik $261.560 Kewajiban Kewajiban lancar: Utang usaha $22.420 Wesel bayar (bag. lancar) 5.000 Utang gaji 1.140 Sewa diterima di muka 1.800 Total kewajiban lancar $ 30.360 Kewajiban jangka panjang: Wesel bayar (jth temp. 2017) 20.000 Total kewajiban $ 50.360 Ekuitas Pemilik Modal, Chris Clark 211.200 Total kewajiban dan ekuitas pemilik $261.560 SelesaiSelesai
  • 22. Transaksi PenjualanTransaksi PenjualanTransaksi PenjualanTransaksi Penjualan
  • 23. JURNAL Tgl. Uraian Ref. Post. Dr. Cr. 1 2 3 4 Hal. 25 5 Jan. 3 Kas 1 800 00 2007 Penjualan 1 800 00 Mencatat penjualan tunai. Pada tanggal 3 Januari, suatuPada tanggal 3 Januari, suatu perusahaan menjual persediaanperusahaan menjual persediaan senilai $1.800 secara tunai.senilai $1.800 secara tunai. Pada tanggal 3 Januari, suatuPada tanggal 3 Januari, suatu perusahaan menjual persediaanperusahaan menjual persediaan senilai $1.800 secara tunai.senilai $1.800 secara tunai. Penjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan Tunai
  • 24. Penjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan Tunai Menggunakan persediaan perpetual, hargaMenggunakan persediaan perpetual, harga pokok persediaan yang dijual sebesar $1.200pokok persediaan yang dijual sebesar $1.200 harus dicatat.harus dicatat. Menggunakan persediaan perpetual, hargaMenggunakan persediaan perpetual, harga pokok persediaan yang dijual sebesar $1.200pokok persediaan yang dijual sebesar $1.200 harus dicatat.harus dicatat. 6 7 8 9 3 Harga Pokok Penjualan 1 200 00 Persediaan Barang Dagang 1 200 00 Mencatat harga pokok barang yang dijual. 10
  • 25. Credit card sales (MasterCard orCredit card sales (MasterCard or Visa) are recorded as cash sales.Visa) are recorded as cash sales. Credit card sales (MasterCard orCredit card sales (MasterCard or Visa) are recorded as cash sales.Visa) are recorded as cash sales. Pada akhir bulan itu, dibayar $48 untukPada akhir bulan itu, dibayar $48 untuk menutup beban jasa kartu kredit.menutup beban jasa kartu kredit. Pada akhir bulan itu, dibayar $48 untukPada akhir bulan itu, dibayar $48 untuk menutup beban jasa kartu kredit.menutup beban jasa kartu kredit. JURNAL Tgl. Uraian Ref. Post. Dr . Cr. 1 2 3 4 Hal. 28 5 Kas 48 00 Jan. 31 Beban Kartu Kredit 48 00 2007 Penjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan TunaiPenjualan Tunai Mencatat beban jasa atas penjualan dengan kartu kredit selama bulan itu.
  • 26. Jan. 12 Piutang Usaha—Sims Co. 510 00 Faktur No. 7172. Penjualan 510 00 12 Harga Pokok Penjualan 280 00 Persediaan Barang Dagang 280 00 Harga pokok penjualan Faktur No. 7172. Penjualan KreditPenjualan KreditPenjualan KreditPenjualan Kredit Pada tanggal 12 Januari, suatu perusahaan menjualPada tanggal 12 Januari, suatu perusahaan menjual barang dagang secara kredit kepada Sims Companybarang dagang secara kredit kepada Sims Company sebesar $510. Harga pokok penjualan bagi si penjualsebesar $510. Harga pokok penjualan bagi si penjual adalah sebesar $280.adalah sebesar $280. Pada tanggal 12 Januari, suatu perusahaan menjualPada tanggal 12 Januari, suatu perusahaan menjual barang dagang secara kredit kepada Sims Companybarang dagang secara kredit kepada Sims Company sebesar $510. Harga pokok penjualan bagi si penjualsebesar $510. Harga pokok penjualan bagi si penjual adalah sebesar $280.adalah sebesar $280.
  • 27. Diskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon Penjualan Istilah yang digunakan untuk menyatakan kapan pembayaran barang dagang harus dilakukan disebut syarat kredit. Istilah yang digunakan untuk menyatakan kapan pembayaran barang dagang harus dilakukan disebut syarat kredit. Jika seorang pembeli diberikan waktu untuk membayar, waktu tersebut dikenal sebagai periode kredit. Jika seorang pembeli diberikan waktu untuk membayar, waktu tersebut dikenal sebagai periode kredit.
  • 28. Jika faktur dibayar dalam jangka waktu 10 hari setelah tanggal faktur Diskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon Penjualan Syarat Kredit Faktur senilai $1.500 Syarat: 2/10, n/30 Dibayar $1.470 (dikurangi diskon tunai sebesar 2%)
  • 29. Jika faktur TIDAK dibayar dalam jangka waktu 10 hari setelah tanggal faktur Diskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon Penjualan Syarat Kredit Faktur senilai $1.500 Syarat: 2/10, n/30 DIBAYAR $1.500
  • 30. Diskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon PenjualanDiskon Penjualan Pada tanggal 21 Januari, perusahaanPada tanggal 21 Januari, perusahaan tersebut menerima pelunasan piutangtersebut menerima pelunasan piutang dari Sims Co. (dari Sims Co. (transaksi tanggal 12transaksi tanggal 12 JanuariJanuari), dikurangi diskon 2%.), dikurangi diskon 2%. Pada tanggal 21 Januari, perusahaanPada tanggal 21 Januari, perusahaan tersebut menerima pelunasan piutangtersebut menerima pelunasan piutang dari Sims Co. (dari Sims Co. (transaksi tanggal 12transaksi tanggal 12 JanuariJanuari), dikurangi diskon 2%.), dikurangi diskon 2%. Jan. 21 Kas 499 80 Piutang Usaha—Sims Co. 510 00 Diskon Penjualan 10 20 Penerimaan atas Faktur No. 7172, dikurangi 2% diskon.
  • 31. Retur & Potongan PenjualanRetur & Potongan PenjualanRetur & Potongan PenjualanRetur & Potongan Penjualan Barang yang dikembalikan ke pemasok disebut retur penjualan. Barang yang dikembalikan ke pemasok disebut retur penjualan. Jika terdapat cacat pada produk atau pengiriman yang salah, penjual dapat mengurangi harga awal pada mana barang tersebut dijual. Ini dikenal sebagai potongan penjualan. Jika terdapat cacat pada produk atau pengiriman yang salah, penjual dapat mengurangi harga awal pada mana barang tersebut dijual. Ini dikenal sebagai potongan penjualan.
  • 32. Jan. 13 Retur & Potongan Penjualan 225 00 Nota Kredit No. 32. Piutang Usaha—Krier Co. 225 00 13 Persediaan Barang Dagang 140 00 Harga Pokok Penjualan 140 00 Harga pokok barang yang diretur—Nota Kredit No. 32. Retur & Potongan PenjualanRetur & Potongan PenjualanRetur & Potongan PenjualanRetur & Potongan Penjualan Pada tanggal 13 Januari menerbitkan Nota Kredit No.Pada tanggal 13 Januari menerbitkan Nota Kredit No. 32 ke Krier Company untuk barang dagang yang32 ke Krier Company untuk barang dagang yang dikembalikan ke NetSolutions. Harga jual, $225;dikembalikan ke NetSolutions. Harga jual, $225; harga pokok bagi NetSolutions, $140.harga pokok bagi NetSolutions, $140. Pada tanggal 13 Januari menerbitkan Nota Kredit No.Pada tanggal 13 Januari menerbitkan Nota Kredit No. 32 ke Krier Company untuk barang dagang yang32 ke Krier Company untuk barang dagang yang dikembalikan ke NetSolutions. Harga jual, $225;dikembalikan ke NetSolutions. Harga jual, $225; harga pokok bagi NetSolutions, $140.harga pokok bagi NetSolutions, $140.
  • 34. Tgl. Uraian Ref. Post. Dr . Cr. 1 2 3 4 5 Jan. 3 Persediaan Barang Dagang 2 510 00 2007 Kas 2 510 00 Membeli barang dagang dari Bowen Co. Transaksi PembelianTransaksi Pembelian Pada tanggal 3 Januari membeli barangPada tanggal 3 Januari membeli barang dagangan secara tunai dari Bowendagangan secara tunai dari Bowen Company senilai $2.510.Company senilai $2.510. Pada tanggal 3 Januari membeli barangPada tanggal 3 Januari membeli barang dagangan secara tunai dari Bowendagangan secara tunai dari Bowen Company senilai $2.510.Company senilai $2.510.
  • 35. Kapan hari terakhir faktur ini dapat dibayar? Kapan hari terakhir faktur ini dapat dibayar? Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian Alpha Technologies menerbitkan faktur senilai $3.000 ke NetSolutions tanggal 12 Maret, dengan syarat 2/10, n/30. Alpha Technologies menerbitkan faktur senilai $3.000 ke NetSolutions tanggal 12 Maret, dengan syarat 2/10, n/30.
  • 36. Periode faktur 30 Jumlah hari di bulan Maret 31 Tanggal faktur 12 Sisa hari 19 April 11 Faktur ini jatuh tempo tanggal 11 April. Faktur ini jatuh tempo tanggal 11 April. Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
  • 37. Kita dapat meminjam uang dengan tingkat bunga per tahun 6%. Apakah sebaiknya kita meminjam uang untuk membayar faktur tersebut dalam periode diskon? Kita dapat meminjam uang dengan tingkat bunga per tahun 6%. Apakah sebaiknya kita meminjam uang untuk membayar faktur tersebut dalam periode diskon? Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian Diskon $60 (2% Ă— $3.000)? Diskon $60 (2% Ă— $3.000)?
  • 38. Diskon $60,00 Bunga untuk 20 hari pada tingkat 6% atas $2.940 –9,80 Penghematan dari pinjaman $50,20 Mari kita hitung… Bunga atas nilai jatuh tempo sebesar $3.000 dikurangi 2 persen… Mari kita hitung… Bunga atas nilai jatuh tempo sebesar $3.000 dikurangi 2 persen… Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
  • 39. Kelihatannya kita sebaiknya memanfaatkan diskon tersebut sekalipun jika kita harus meminjam uang. Kelihatannya kita sebaiknya memanfaatkan diskon tersebut sekalipun jika kita harus meminjam uang. Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian Diskon $60,00 Bunga untuk 20 hari pada tingkat 6% atas $2.940 –9,80 Penghematan dari pinjaman $50,20
  • 40. JURNAL Tgl. Uraian Ref. Post. Dr. Cr. 1 2 3 4 Hal. 27 5 Pada tanggal 12 Maret, NetSolutionsPada tanggal 12 Maret, NetSolutions membeli barang dagang secara kreditmembeli barang dagang secara kredit dari Alpha Technologies senilai $3.000.dari Alpha Technologies senilai $3.000. Pada tanggal 12 Maret, NetSolutionsPada tanggal 12 Maret, NetSolutions membeli barang dagang secara kreditmembeli barang dagang secara kredit dari Alpha Technologies senilai $3.000.dari Alpha Technologies senilai $3.000. Mar. 12 Persediaan Barang Dagang 3 000 00 2007 Utang Usaha—Alpha Technologies 3 000 00 Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
  • 41. JURNAL Tgl. Uraian Ref. Post. Dr. Cr. 1 2 3 4 Hal. 27 5 Jika pembayaran dilakukan tanggal 22 Maret,Jika pembayaran dilakukan tanggal 22 Maret, NetSolutions mencatat diskon sebagaiNetSolutions mencatat diskon sebagai pengurangan dari nilai barang dagang.pengurangan dari nilai barang dagang. Jika pembayaran dilakukan tanggal 22 Maret,Jika pembayaran dilakukan tanggal 22 Maret, NetSolutions mencatat diskon sebagaiNetSolutions mencatat diskon sebagai pengurangan dari nilai barang dagang.pengurangan dari nilai barang dagang. Mar. 22 Utang Usaha—Alpha Technologies 3 000 00 Kas 2 940 00 Persediaan Barang Dagang 60 00 2007 Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
  • 42. JURNAL Tgl. Uraian Ref. Post. Dr . Cr. 1 2 3 4 Hal. 27 5 Jika NetSolutions tidak membayar fakturJika NetSolutions tidak membayar faktur tersebut sampai tanggal 11 April, NetSolutionstersebut sampai tanggal 11 April, NetSolutions akan membayar nilai penuh.akan membayar nilai penuh. Jika NetSolutions tidak membayar fakturJika NetSolutions tidak membayar faktur tersebut sampai tanggal 11 April, NetSolutionstersebut sampai tanggal 11 April, NetSolutions akan membayar nilai penuh.akan membayar nilai penuh. Apr. 11 Utang Usaha—Alpha Technologies 3 000 00 Kas 3 000 00 2007 Diskon PembelianDiskon PembelianDiskon PembelianDiskon Pembelian
  • 43. Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian Retur pembelian melibatkan pengembalian secara aktual dari barang yang rusak atau yang tidak memenuhi spesifikasi pesanan. Retur pembelian melibatkan pengembalian secara aktual dari barang yang rusak atau yang tidak memenuhi spesifikasi pesanan. Ketika barang dagang yang cacat atau yang salah kirim disimpan oleh si pembeli dan si penjual memberikan penyesuaian harga, maka hal ini disebut potongan pembelian. Ketika barang dagang yang cacat atau yang salah kirim disimpan oleh si pembeli dan si penjual memberikan penyesuaian harga, maka hal ini disebut potongan pembelian.
  • 44. NetSolutions menerimaNetSolutions menerima pengiriman dari Maximpengiriman dari Maxim Systems dan memutuskanSystems dan memutuskan bahwa barang senilai $900bahwa barang senilai $900 bukanlah barang yang dipesan.bukanlah barang yang dipesan. Nota DebitNota Debit No.18 dikirimkanNo.18 dikirimkan ke Maxim Systems.ke Maxim Systems. NetSolutions menerimaNetSolutions menerima pengiriman dari Maximpengiriman dari Maxim Systems dan memutuskanSystems dan memutuskan bahwa barang senilai $900bahwa barang senilai $900 bukanlah barang yang dipesan.bukanlah barang yang dipesan. Nota DebitNota Debit No.18 dikirimkanNo.18 dikirimkan ke Maxim Systems.ke Maxim Systems. Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian Anda mengirimkan kartu interface yang salah. Kami akan mengirimkan nota debit beserta barang yang dikembalikan. Anda mengirimkan kartu interface yang salah. Kami akan mengirimkan nota debit beserta barang yang dikembalikan.
  • 45. Mar. 7 Utang Usaha—Maxim Systems 900 00 Nota Debit No. 18 Persediaan Barang Dagang 900 00 Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian
  • 46. Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian Pada tanggal 2 Mei, NetSolutions membeli barang dagang senilai $5.000 dari Delta Data Link, dengan syarat 2/10, n/30. Pada tanggal 2 Mei, NetSolutions membeli barang dagang senilai $5.000 dari Delta Data Link, dengan syarat 2/10, n/30. Mei 2 Persediaan Barang Dagang 5 000 00 Membeli barang dagang. Utang Usaha—Delta Data Link 5 000 00
  • 47. Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian Pada tanggal 4 Mei, NetSolutions mengembalikan barang dagang senilai $3.000. Pada tanggal 4 Mei, NetSolutions mengembalikan barang dagang senilai $3.000. Mei 4 Utang Usaha—Delta Data Link 3 000 00 Mengembalikan sebagian barang dagang yang dibeli. Persediaan Barang Dagang 3 000 00
  • 48. Retur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan PembelianRetur & Potongan Pembelian Pada tanggal 12 Mei, NetSolutions membayar jumlah yang jatuh tempo. Pada tanggal 12 Mei, NetSolutions membayar jumlah yang jatuh tempo. Mei 12 Utang Usaha—Delta Data Link 2 000 00 Membayar faktur. Kas 1 960 00 Persediaan Barang Dagang 40 00 ($5.000($5.000 –– $3.000) Ă—$3.000) Ă— 2%2% ($5.000($5.000 –– $3.000) Ă—$3.000) Ă— 2%2%
  • 50. FOB Shipping PointFOB Shipping PointFOB Shipping PointFOB Shipping Point Pembeli membayar ongkos angkut dan mendebit Persediaan Barang Dagang Fruit Express Hak pemilikan beralih ke pembeli pada titik pengiriman. Hak pemilikan beralih ke pembeli pada titik pengiriman.
  • 51. Jun. 10 Persediaan Barang Dagang 900 00 Membeli barang dagang, syarat FOB shipping point. Utang Usaha—Magna Data 900 00 10 Persediaan Barang Dagang 50 00 Kas 50 00 Membayar ongkos angkut. Pada tanggal 10 Juni, NetSolutions membeli barang dagangPada tanggal 10 Juni, NetSolutions membeli barang dagang dari Magna Data secara kredit sebesar $900, syarat FOBdari Magna Data secara kredit sebesar $900, syarat FOB shipping pointshipping point dan membayar ongkos angkut sebesar $50.dan membayar ongkos angkut sebesar $50. Pada tanggal 10 Juni, NetSolutions membeli barang dagangPada tanggal 10 Juni, NetSolutions membeli barang dagang dari Magna Data secara kredit sebesar $900, syarat FOBdari Magna Data secara kredit sebesar $900, syarat FOB shipping pointshipping point dan membayar ongkos angkut sebesar $50.dan membayar ongkos angkut sebesar $50. FOB Shipping PointFOB Shipping PointFOB Shipping PointFOB Shipping Point
  • 52. FOB DestinationFOB DestinationFOB DestinationFOB Destination Hak pemilikan beralih ke pembeli ketika barang tiba di tempat tujuan. Hak pemilikan beralih ke pembeli ketika barang tiba di tempat tujuan. Penjual membayar ongkos angkut dan mendebit Biaya Pengiriman Fruit Express
  • 53. Pada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagangPada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang ke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOBke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOB destinationdestination. Harga pokok penjualan sebesar $480.. Harga pokok penjualan sebesar $480. NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40. Pada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagangPada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang ke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOBke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOB destinationdestination. Harga pokok penjualan sebesar $480.. Harga pokok penjualan sebesar $480. NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40. FOB DestinationFOB DestinationFOB DestinationFOB Destination Jun. 15 Piutang Usaha—Kranz Co. 700 00 Menjual barang dagang syarat FOB destination. Penjualan 700 00 15 Harga Pokok Penjualan 480 00 Persediaan Barang Dagang 480 00 Harga pokok penjualan ke Kranz Co.
  • 54. FOB DestinationFOB DestinationFOB DestinationFOB Destination Jun. 15 Biaya Pengiriman 40 00 Kas 40 00 Membayar biaya pengiriman atas barang yang dijual. Pada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang kePada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang ke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOBKranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOB destinationdestination. Harga pokok penjualan sebesar $480.. Harga pokok penjualan sebesar $480. NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40. Pada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang kePada tanggal 15 Juni, NetSolutions menjual barang dagang ke Kranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOBKranz Company secara kredit senilai $700, syarat FOB destinationdestination. Harga pokok penjualan sebesar $480.. Harga pokok penjualan sebesar $480. NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.NetSolutions membayar biaya transportasi sebesar $40.
  • 55. Pajak PenjualanPajak PenjualanPajak PenjualanPajak Penjualan Pada tanggal 12 Agustus, menjual barangPada tanggal 12 Agustus, menjual barang dagang secara kredit ke Lemon Companydagang secara kredit ke Lemon Company senilai $100 dengan pajak penjualansenilai $100 dengan pajak penjualan sebesar 6%.sebesar 6%. Pada tanggal 12 Agustus, menjual barangPada tanggal 12 Agustus, menjual barang dagang secara kredit ke Lemon Companydagang secara kredit ke Lemon Company senilai $100 dengan pajak penjualansenilai $100 dengan pajak penjualan sebesar 6%.sebesar 6%. Agt. 12 Piutang Usaha—Lemon Co. 106 00 Penjualan 100 00 Utang Pajak Penjualan 6 00 Faktur No. 339.
  • 56. Pajak PenjualanPajak PenjualanPajak PenjualanPajak Penjualan Pada tanggalPada tanggal 1515 September, penjualSeptember, penjual menyetorkan $2.900 ke otoritas pajakmenyetorkan $2.900 ke otoritas pajak untuk pajak penjualan yang dipungutuntuk pajak penjualan yang dipungut selama bulan Agustus.selama bulan Agustus. Pada tanggalPada tanggal 1515 September, penjualSeptember, penjual menyetorkan $2.900 ke otoritas pajakmenyetorkan $2.900 ke otoritas pajak untuk pajak penjualan yang dipungutuntuk pajak penjualan yang dipungut selama bulan Agustus.selama bulan Agustus. Sep. 15 Utang Pajak Penjualan 2 900 00 Kas 2 900 00 Menyetorkan pajak penjualan yang dipungut selama bulan Agustus.
  • 57. Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang 1 Juli. Scully Company menjual barang dagang secara kredit1 Juli. Scully Company menjual barang dagang secara kredit keBurton Co. senilai $7.500, syarat FOBkeBurton Co. senilai $7.500, syarat FOB shipping pointshipping point, n/45., n/45. Harga pokok barang yang dijual adalah sebesar $4.500.Harga pokok barang yang dijual adalah sebesar $4.500. Scully Company (Penjual) Piutang Usaha—Burton Co. 7.500 Penjualan 7.500 Harga Pokok Penjualan 4.500 Persediaan Barang Dagang 4.500 Burton Company (Pembeli) Persediaan Barang Dagang. 7.500 Utang Usaha—Scully Co. 7.500
  • 58. Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Scully Company (Penjual) Tidak dijurnal. Burton Company (Pembeli) Persediaan Barang Dagang 150 Kas 150 2 Juli. Burton Company membayar biaya transportasi sebesar2 Juli. Burton Company membayar biaya transportasi sebesar $150 atas pembelian tanggal 1 Juli dari Scully Company.$150 atas pembelian tanggal 1 Juli dari Scully Company.
  • 59. Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang 5 Juli. Scully Company menjual barang dagang secara kredit5 Juli. Scully Company menjual barang dagang secara kredit ke Burton Co. senilai $5.000, syarat FOBke Burton Co. senilai $5.000, syarat FOB shipping pointshipping point, n/30., n/30. Harga pokok barang yang dijual adalah sebesar $3.500.Harga pokok barang yang dijual adalah sebesar $3.500. Scully Company (Penjual) Piutang Usaha—Burton Co. 5.000 Penjualan 5.000 Harga Pokok Penjualan 3.500 Persediaan Barang Dagang 3.500 Burton Company (Pembeli) Persediaan Barang Dagang 5.000 Utang Usaha—Scully Co. 5.000
  • 60. Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang 7 Juli. Scully Company membayar biaya7 Juli. Scully Company membayar biaya transportasi sebesar $transportasi sebesar $250250 untuk pengiriman baranguntuk pengiriman barang yang dijual ke Burton Company tanggal 5 Juli.yang dijual ke Burton Company tanggal 5 Juli. Scully Company (Penjual) Biaya Pengiriman 250 Kas 250 Burton Company (Pembeli) Tidak dijurnal.
  • 61. Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang 13 Juli. Scully Company menerbitkan nota kredit ke Burton13 Juli. Scully Company menerbitkan nota kredit ke Burton Company senilai $1.000 untuk barang yang diretur dari pembelianCompany senilai $1.000 untuk barang yang diretur dari pembelian kredit tanggal 5 Juli. Harga pokok penjualan barang tersebut adalahkredit tanggal 5 Juli. Harga pokok penjualan barang tersebut adalah sebesar $700.sebesar $700. Scully Company (Penjual) Retur dan Potongan Penjualan 1.000 Piutang Usaha—Burton Co. 1.000 Persediaan Barang Dagang 700 Harga Pokok Penjualan 700 Burton Company (Pembeli) Utang Usaha—Scully Co. 1.000 Persediaan Barang Dagang 1.000
  • 62. Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang 15 Juli. Scully Company menerima pembayaran dari Burton15 Juli. Scully Company menerima pembayaran dari Burton Company untuk pembelian tanggal 5 Juli.Company untuk pembelian tanggal 5 Juli. Scully Company (Penjual) Kas 4.000 Piutang Usaha—Burton Co. 4.000 Burton Company (Pembeli) Utang Usaha—Scully Co. 4.000 Kas 4.000
  • 63. Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang 18 Juli. Scully Company menjual secara kredit ke Burton18 Juli. Scully Company menjual secara kredit ke Burton Company senilai $12.000, syarat FOBCompany senilai $12.000, syarat FOB shipping pointshipping point, 2/10, n/eom., 2/10, n/eom. Scully membayar terlebih dahulu biaya transportasi sebesar $500,Scully membayar terlebih dahulu biaya transportasi sebesar $500, yang ditambahkan ke faktur. Harga pokok penjualan, $7.200.yang ditambahkan ke faktur. Harga pokok penjualan, $7.200. Scully Company (Penjual) Piutang Usaha—Burton Co. 12.000 Penjualan 12.000 Piutang Usaha—Burton Co. 500 Kas 500 Burton Company (Pembeli) Persediaan Barang Dagang 12.500 Utang Usaha—Scully Co. 12.500
  • 64. Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang 18 Juli. Scully Company menjual secara kredit ke Burton18 Juli. Scully Company menjual secara kredit ke Burton Company senilai $12.000, syarat FOBCompany senilai $12.000, syarat FOB shipping pointshipping point, 2/10, n/eom., 2/10, n/eom. Scully membayar terlebih dahulu biaya transportasi sebesar $500,Scully membayar terlebih dahulu biaya transportasi sebesar $500, yang ditambahkan ke faktur. Harga pokok penjualan, $7.200.yang ditambahkan ke faktur. Harga pokok penjualan, $7.200. Scully Company (Penjual) Harga Pokok Penjualan 7.200 Persediaan Barang Dagang 7.200 Burton Company (Pembeli)
  • 65. Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang Ilustrasi Akuntansi untukIlustrasi Akuntansi untuk Transaksi Barang DagangTransaksi Barang Dagang 28 Juli. Scully Company menerima pembayaran28 Juli. Scully Company menerima pembayaran dari Burton Company untuk pembelian tanggal 18dari Burton Company untuk pembelian tanggal 18 Juli, dikurangi diskon (2% Ă— $12.000).Juli, dikurangi diskon (2% Ă— $12.000). Scully Company (Penjual) Kas 12.260 Diskon Penjualan 240 Piutang Usaha—Burton Co. 12.500 Burton Company (Pembeli) Utang Usaha—Scully Co. 12.500 Persediaan Barang Dagang 240 Kas 12.260
  • 66. Akun Neraca 200 Kewajiban 210 Utang Usaha 211 Utang Gaji 212 Sewa Diterima di Muka 215 Wesel Bayar 300 Ekuitas Pemilik 310 Modal, Chris Clark 311 Penarikan, Chris Clark 312 Ikhtisar Laba Rugi 100 Aset 110 Kas 112 Piutang Usaha 115 Persediaan Barang Dagang 116 Perlengkapan Kantor 117 Asuransi Dibayar di Muka 120 Tanah 123 Peralatan Toko 124 Akumulasi Penyusutan— Peralatan Toko 125 Peralatan Kantor 126 Akumulasi Penyusutan— Peralatan Kantor NetSolutions Bagan Akun
  • 67. Akun Laba Rugi 600 Pend. Lain-lain 610 Pendapatan Sewa 700 Beban Lain-lain 710 Beban Bunga 400 Pendapatan 410 Penjualan 411 Retur dan Potongan Penjualan 412 Diskon Penjualan 500 Biaya dan Beban 510 Harga Pokok Penjualan 520 Beban Gaji Bagian Penjualan 521 Beban Iklan 522 Beban Penyusutan— Peralatan Toko 523 Beban Pengiriman 529 Beban Penjualan Rupa-rupa 530 Beban Gaji Bagian Kantor 531 Beban Sewa 532 Beban Penyusutan— Peralatan Kantor 533 Beban Asuransi 534 Beban Perlengkapan Kantor 539 Beban Administrasi Rupa-rupa NetSolutions Bagan Akun
  • 68. Berkurangnya PersediaanBerkurangnya Persediaan Barang DagangBarang Dagang Berkurangnya PersediaanBerkurangnya Persediaan Barang DagangBarang Dagang Catatan persediaan NetSolutions mengindikasikan bahwa terdapat persediaan tersedia untuk dijual sebesar $63.950 pada tanggal 31 Desember 2007. Perhitungan fisik mengungkapkan bahwa hanya $62.150 yang benar- benar tersedia. Catatan persediaan NetSolutions mengindikasikan bahwa terdapat persediaan tersedia untuk dijual sebesar $63.950 pada tanggal 31 Desember 2007. Perhitungan fisik mengungkapkan bahwa hanya $62.150 yang benar- benar tersedia.
  • 69. Berkurangnya PersediaanBerkurangnya Persediaan Barang DagangBarang Dagang Berkurangnya PersediaanBerkurangnya Persediaan Barang DagangBarang Dagang Des. 31 Harga Pokok Penjualan 1 800 00 Persediaan Barang Dagang 1 800 00 Ayat Jurnal Penyesuaian Catatan persediaan $63.950 Perhitungan 62.150 Berkurangnya persediaan $ 1.800
  • 70. Ukuran Profitabilitas – Penggunaan Aset yang EfektifUkuran Profitabilitas – Penggunaan Aset yang Efektif Rasio Penjualan Bersih terhadap AsetRasio Penjualan Bersih terhadap AsetRasio Penjualan Bersih terhadap AsetRasio Penjualan Bersih terhadap Aset Sears Penney Penjualan bersih $41.366.000 $31.846.000 Total aset: Awal tahun $50.409.000 $19.742.000 Akhir tahun $44.317.000 $20.908.000 Rata-rata $47.363.000 $20.325.000 Rasio penj. bersih thd. asetRasio penj. bersih thd. aset 0,870,87 1,571,57 Kegunaan: Menilai efektivitas penggunaan aset untuk menghasilkan penjualan. Kegunaan: Menilai efektivitas penggunaan aset untuk menghasilkan penjualan.