SlideShare a Scribd company logo
Centralizers, Normalizers, Center, Stabilizers Centralizers 	Misal ( G ,  ) adalah grup, dan misal  A  G dengan A   	Centralizers  A  di  G dilambangkan dengan CG(A) adalah himpunan elemen-elemen di G yang komutatif dengan semua elemen A.  	CG(A) = { g  G    g  a  =  a  g ,  a A }  karena   g  a  g-1  =  a   jika dan hanya jika  g  a  =  a  g   maka centralizers tersebut dapat dinyatakan pula sebagai  		 CG(A) = { g  G    g  a  g-1 =  a  ,  a G } 	 	Selanjutnya centralizers A di G adalah subrgup dari G. Untuk itu kita cukup menunjukkan bahwa CG(A)     dan  x,y  CG(A)  maka  x  y-1  CG(A). 	Karena  I a  =  a  I ,   a  A  maka  I  CG(A), dengan demikian CG(A)  . 	Asumsikan bahwa  x  CG(A)  berarti  xG    x  a  x-1 =  a  ,  a  A , dan   y  CG(A)  berarti  yG    y  a  y-1 =  a  ,  a  A.   Kemudian  xG  dan  yG  maka x  y-1  G  ................... (Karena G adlh grup)
Kita akan tunjukkan dulu bahwa  ada  y-1 CG(A)  yaitu   y  CG(A)      maka     y    a    y-1  	=   a  	,  a  G 		            y-1  (y  a  (y-1))  y  	=   y-1   a   y	            (y-1  y)  a  (y-1)  y ) 	=   y-1   a   y I       a       I  	=   y-1   a   y 			          a 	=   y-1   a   y  			          a 	=   y-1   a   (y-1)-1 Ini berarti  y-1 CG(A) . Selanjutnya   	( x  y-1)  a  (x  y-1)-1 	=  ( x  y-1)  a  ((y-1)-1  x-1 )   ..............	Idempoten     				=  ( x  y-1)  a  ( y  x-1 ) 	...............	Sifat Invers  				=   x   ( y-1  a  y )  x-1 	...............	assosiatif 			=   x   a   x-1 		...............	y  CG(A)  	 ( x  y-1)  a  (x  y-1)-1	=   a			...............	x  CG(A)  	Dengan demikian x  y-1 CG(A) . Jadi  CG(A)    G
Contoh 1	: Diberikan (M6 , +) adalah grup, dengan  M6 = { 0, 1, 2, 3, 4, 5 } 		  Jika A = { 0 , 2 , 4 } maka carilah CM6(A) ? Jawab 	:     Dari contoh 2 jelas bahwa  (M6 , +) adalah grup Abelian maka CG(A) = G  Contoh 2 : Diberikan grup Dihedral-6 yaitu D6 = {1, r, r2, s, sr, sr2 } 	 		  Jika B = { r, sr } maka tentukan CD6(B)
Jawab 	: Dengan menggunakan tabel berikut  2.   Center dari grup G  	Misal ( G ,  ) adalah grup. Center G dilambangkan dengan Z(G) adalah himpunan elemen-elemen di G yang komutatif dengan semua elemen G.  		Z(G)  = { g  G    g  a  =  a  g ,  a G } 	Perhatikan kembali center A di grup G yaitu    	CG(A) = { g  G    g  a  =  a  g ,  a A }  	Bila  A  kita ganti dengan G  maka menjadi   CG(G) = { g  G    g  a  =  a  g ,  a G }  	Ini sama dengan Z(G). Dengan demikian dapat dikatakan bahwa center dari G adalah centralizers G di G, atau  Z(G)  =  CG(G)
Contoh 3	: Diberikan (M6 , +) adalah grup, dengan  M6 = { 0, 1, 2, 3, 4, 5 } 		  Carilah   Z(M6) ? Jawab 	: Operasi penjumlahan bersifat komutatif di M6 		  Karena untuk sebarang   g  M6  berlaku  g + a  =  a + g ,   a  M6 		  sehingga Z(M6) =  M6 Contoh 4 	: Diberikan grup Dihedral-3 yaitu D3 = {1, r, r2, s, sr, sr2 }  		   Tentukan Z(D6) ? Jawab 	: 1  D6  dan  1 o x = x o 1  untuk setiap x  D6  sehingga  1 Z(D6) 		  r  D6  dan  r o x    x o r  untuk setiap x  D6  sehingga  r  Z(D6) 		 r2 D6  dan  r2 o x    x o r2  untuk setiap x  D6  sehingga  r2  Z(D6) 		 s  D6  dan  s o x    x o s  untuk setiap x  D6  sehingga  s  Z(D6) 		 sr  D6  dan  sr o x    x o sr  untuk setiap x  D6  sehingga  sr  Z(D6) 		 sr2 D6  dan  sr2 o x    x o sr2 ,  x  D6  sehingga  sr2  Z(D6) 		Jadi  Z(D6) = { 1 }
Selanjutnya kita dapat menunjukkan bahwa  Z(G)   G.  Yaitu dengan syarat cukup dan perlu bagi subgrup seperti berikut   Z(G)   G Z(G)    x, y  Z(G) maka  x  y-1  Z(G) I  G berlaku  I a  =  a  I ,   a  G   maka  I  Z(G),  berarti   Z(G)  . x  Z(G)  berarti xG    x  a =  a  x ,  a  G  y  Z(G)  berarti yG    y  a =  a  y ,  a  G maka   (x  y-1)  a  	=  x  (y-1  a)     .....  assosiatif    			=  x  (a  y-1)     .....  y-1  Z(G)  			=  (x  a)  y-1     .....  assosiatif 			=  (a  x)  y-1     .....  x  Z(G) 			=   a   (x  y-1)
Catatan : 3.   Normalizers 	 Misal ( G ,  ) adalah grup. Didefinisikan  g  A  g-1 = { g  a  g-1  a  A } 	Normalizers A di G dilambangkan dengan NG(A) = { g  G g  A  g-1 = A }. 	Jadi, dapat kita katakan bahwa normalizer A di G adalah himpunan unsur di yang memenuhi  g  a  g-1  A.  	Contoh :  Diberikan grup Dihedral-6 yaitu D6 = {1, r, r2, s, sr, sr2 }  		      Jika  A = { r, sr } maka Carilah   ND6(A) ? 	Jawab  : Perhatikan tabel berikut. Selanjutnya kita perhatikan bila (G ,  ) adalah grup abelian. Karena  g  G  komutatif dengan semua unsur di G sehingga berlaku   	g    a  	=  a    g   ,  a  G      maka   Z(G) = G  atau   g  a  g-1   =  a  	   ,  a  G      maka   CG(G) = G begitu pula jika   A  G   dan   A           maka  CG(A) = G
         A	                A	   A	              A	    A	               A Jadi  ND6(A) =  { 1 }   Selanjutnya kita perhatikan jika ( G ,  ) adalah grup abelian maka NG(A) = G.  Ini karena     g  A  g-1  =  A           ( g  A  g-1 )   g  =   A   g     ( g  A  )  ( g-1   g )  =   A   g 	 ( g  A  )   I  =   A   g 	         g  A     =   A   g Sedangkan untuk setiap  a  A berlaku   g  a =  a  g  ,  g  G maka  NG(A) = G
Selanjutnya sama dengan Centralizer dan center, maka suatu normalizers  A  di G  adalah subgrup dari G  atau  NG(A)  G. Untuk menunjukkan ini maka cukup  ditunjukkan bahwa (i) NG(A)   , dan (ii) untuk suatu  x , y  NG(A)  maka  x  y-1  NG(A) (syarat perlu dan cukup bagi subgrup).  Bukti ini diserahkan untuk latihan pembaca.  4.   Stabilizers 	Suatu fakta bahwa  CG(A), Z(G)  dan  NG(A) adalah subgrup-subgrup dari G , maka dapat dideduksi sebagai kasus khusus pada aksi grup (group actions), yang mengindikasikan bahwa struktur G yang direfleksikan oleh suatu himpunan pada aksi yang dikenakan padanya, seperti berikut : Jika ( G ,  ) adalah grup yang beraksi pada himpunan S dan misal  x  adalah unsur yang tetap di S, maka Stabilizers dari  x di G adalah himpunan  		Gx = { g  G  g  x = x }  	Kita dapat menunjukkan pula bahwa  Gx G (subgrup dari G) seperti halnya centralizers dan yang lainnya. (bukti diserahkan untuk latihan pembaca).

More Related Content

What's hot

Koset Suatu Grup
Koset Suatu GrupKoset Suatu Grup
Koset Suatu Grup
Sholiha Nurwulan
 
Pencerminan geser fix
Pencerminan geser fixPencerminan geser fix
Pencerminan geser fix
Nia Matus
 
Aljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabarAljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabar
maman wijaya
 
Rangkuman materi isometri lanjutan
Rangkuman materi isometri lanjutanRangkuman materi isometri lanjutan
Rangkuman materi isometri lanjutan
Nia Matus
 
Keterbagian, KPK & FPB
Keterbagian, KPK & FPBKeterbagian, KPK & FPB
Keterbagian, KPK & FPBHyronimus Lado
 
Soal dan Solusi Teori Grup
Soal dan Solusi Teori GrupSoal dan Solusi Teori Grup
Soal dan Solusi Teori Grup
Muhammad Alfiansyah Alfi
 
ANALISIS REAL
ANALISIS REALANALISIS REAL
ANALISIS REAL
Sigit Rimba Atmojo
 
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.3
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.3Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.3
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.3
Arvina Frida Karela
 
Contoh soal dan pembahasan subgrup
Contoh soal dan pembahasan subgrupContoh soal dan pembahasan subgrup
Contoh soal dan pembahasan subgrupKabhi Na Kehna
 
Semigrup dan monoid
Semigrup dan monoidSemigrup dan monoid
Semigrup dan monoid
Jhoko Jhoko
 
Makalah geseran (translasi)
Makalah geseran (translasi)Makalah geseran (translasi)
Makalah geseran (translasi)
Nia Matus
 
Makalah setengah putaran
Makalah setengah putaranMakalah setengah putaran
Makalah setengah putaran
Nia Matus
 
kunci jawaban grup
kunci jawaban grupkunci jawaban grup
kunci jawaban grup
chikarahayu
 
Rangkuman materi Hasilkali Transformasi
Rangkuman materi Hasilkali TransformasiRangkuman materi Hasilkali Transformasi
Rangkuman materi Hasilkali Transformasi
Nia Matus
 
Analisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1cAnalisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1cUmmu Zuhry
 
Teori bilangan
Teori bilanganTeori bilangan
Teori bilangan
Dia Cahyawati
 
Grup simetri dan grup siklik
Grup simetri dan grup siklikGrup simetri dan grup siklik
Grup simetri dan grup siklik
Sholiha Nurwulan
 
Setengah Putaran dan Ruas Garis Berarah | Geometri Transformasi
Setengah Putaran dan Ruas Garis Berarah | Geometri TransformasiSetengah Putaran dan Ruas Garis Berarah | Geometri Transformasi
Setengah Putaran dan Ruas Garis Berarah | Geometri Transformasi
Jujun Muhamad Jubaerudin
 

What's hot (20)

Koset Suatu Grup
Koset Suatu GrupKoset Suatu Grup
Koset Suatu Grup
 
Pencerminan geser fix
Pencerminan geser fixPencerminan geser fix
Pencerminan geser fix
 
Ring
RingRing
Ring
 
Aljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabarAljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabar
 
Rangkuman materi isometri lanjutan
Rangkuman materi isometri lanjutanRangkuman materi isometri lanjutan
Rangkuman materi isometri lanjutan
 
Keterbagian, KPK & FPB
Keterbagian, KPK & FPBKeterbagian, KPK & FPB
Keterbagian, KPK & FPB
 
Soal dan Solusi Teori Grup
Soal dan Solusi Teori GrupSoal dan Solusi Teori Grup
Soal dan Solusi Teori Grup
 
ANALISIS REAL
ANALISIS REALANALISIS REAL
ANALISIS REAL
 
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.3
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.3Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.3
Analisis Real (Barisan Bilangan Real) Latihan bagian 2.3
 
Analisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1cAnalisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1c
 
Contoh soal dan pembahasan subgrup
Contoh soal dan pembahasan subgrupContoh soal dan pembahasan subgrup
Contoh soal dan pembahasan subgrup
 
Semigrup dan monoid
Semigrup dan monoidSemigrup dan monoid
Semigrup dan monoid
 
Makalah geseran (translasi)
Makalah geseran (translasi)Makalah geseran (translasi)
Makalah geseran (translasi)
 
Makalah setengah putaran
Makalah setengah putaranMakalah setengah putaran
Makalah setengah putaran
 
kunci jawaban grup
kunci jawaban grupkunci jawaban grup
kunci jawaban grup
 
Rangkuman materi Hasilkali Transformasi
Rangkuman materi Hasilkali TransformasiRangkuman materi Hasilkali Transformasi
Rangkuman materi Hasilkali Transformasi
 
Analisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1cAnalisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1c
 
Teori bilangan
Teori bilanganTeori bilangan
Teori bilangan
 
Grup simetri dan grup siklik
Grup simetri dan grup siklikGrup simetri dan grup siklik
Grup simetri dan grup siklik
 
Setengah Putaran dan Ruas Garis Berarah | Geometri Transformasi
Setengah Putaran dan Ruas Garis Berarah | Geometri TransformasiSetengah Putaran dan Ruas Garis Berarah | Geometri Transformasi
Setengah Putaran dan Ruas Garis Berarah | Geometri Transformasi
 

Similar to Centralizers, normalizers, center, stabilizers

Aljabar
AljabarAljabar
Grup
GrupGrup
Grup
WawanJoko
 
Teorema homomorfisme dasar
Teorema homomorfisme dasarTeorema homomorfisme dasar
Teorema homomorfisme dasar
Cholid2
 
Grup Siklik
Grup SiklikGrup Siklik
Grup Siklik
Nailul Hasibuan
 
Aljabar abtstrak
Aljabar abtstrakAljabar abtstrak
Aljabar abtstrak
Dwi Putri Erlinda Saraswati
 
KELOMPOK_1_GRUP FIKS.pptx
KELOMPOK_1_GRUP FIKS.pptxKELOMPOK_1_GRUP FIKS.pptx
KELOMPOK_1_GRUP FIKS.pptx
Amir917685
 
Grup siklik (strukur aljabar)
Grup siklik (strukur aljabar)Grup siklik (strukur aljabar)
Grup siklik (strukur aljabar)
Sinta PraTiwi
 
Grup
GrupGrup
Presentation Peta Konsep Grup Mata Kuliah Struktur Aljabar
Presentation Peta Konsep Grup Mata Kuliah Struktur AljabarPresentation Peta Konsep Grup Mata Kuliah Struktur Aljabar
Presentation Peta Konsep Grup Mata Kuliah Struktur Aljabar
JufriSMANLI
 
Subgrup normal dan grup faktor
Subgrup normal dan grup faktorSubgrup normal dan grup faktor
Subgrup normal dan grup faktor
Sholiha Nurwulan
 
05 Materi Subgrup.pdf
05 Materi Subgrup.pdf05 Materi Subgrup.pdf
05 Materi Subgrup.pdf
MaulanaSahban1
 
7.grup
7.grup7.grup
MATEMATIKANLANJUT, GRUP SIKLIK (CONTOH SOAL DAN TEOREMA)
MATEMATIKANLANJUT, GRUP SIKLIK (CONTOH SOAL DAN TEOREMA)MATEMATIKANLANJUT, GRUP SIKLIK (CONTOH SOAL DAN TEOREMA)
MATEMATIKANLANJUT, GRUP SIKLIK (CONTOH SOAL DAN TEOREMA)
IndahSari499061
 
Fungsi komposisi
Fungsi komposisiFungsi komposisi
Fungsi komposisi
Erwan Sukwanto
 
Fungsi komposisi
Fungsi komposisiFungsi komposisi
Fungsi komposisi
YRiniSetyaningsih
 
15. fungsi-komposisi.ppt materi komposisi fungsi, contoh soal, latihan soal d...
15. fungsi-komposisi.ppt materi komposisi fungsi, contoh soal, latihan soal d...15. fungsi-komposisi.ppt materi komposisi fungsi, contoh soal, latihan soal d...
15. fungsi-komposisi.ppt materi komposisi fungsi, contoh soal, latihan soal d...
SulisSetiyowati2
 
Fungsi komposisi
Fungsi komposisiFungsi komposisi
Fungsi komposisi
MalkisManto
 

Similar to Centralizers, normalizers, center, stabilizers (20)

Aljabar
AljabarAljabar
Aljabar
 
Grup
GrupGrup
Grup
 
Teorema homomorfisme dasar
Teorema homomorfisme dasarTeorema homomorfisme dasar
Teorema homomorfisme dasar
 
Grup Siklik
Grup SiklikGrup Siklik
Grup Siklik
 
Aljabar abtstrak
Aljabar abtstrakAljabar abtstrak
Aljabar abtstrak
 
KELOMPOK_1_GRUP FIKS.pptx
KELOMPOK_1_GRUP FIKS.pptxKELOMPOK_1_GRUP FIKS.pptx
KELOMPOK_1_GRUP FIKS.pptx
 
Grup siklik (strukur aljabar)
Grup siklik (strukur aljabar)Grup siklik (strukur aljabar)
Grup siklik (strukur aljabar)
 
Grup
GrupGrup
Grup
 
Grup siklik makalah
Grup siklik makalahGrup siklik makalah
Grup siklik makalah
 
Presentation Peta Konsep Grup Mata Kuliah Struktur Aljabar
Presentation Peta Konsep Grup Mata Kuliah Struktur AljabarPresentation Peta Konsep Grup Mata Kuliah Struktur Aljabar
Presentation Peta Konsep Grup Mata Kuliah Struktur Aljabar
 
Subgrup normal dan grup faktor
Subgrup normal dan grup faktorSubgrup normal dan grup faktor
Subgrup normal dan grup faktor
 
05 Materi Subgrup.pdf
05 Materi Subgrup.pdf05 Materi Subgrup.pdf
05 Materi Subgrup.pdf
 
Teori grup
Teori grupTeori grup
Teori grup
 
7.grup
7.grup7.grup
7.grup
 
MATEMATIKANLANJUT, GRUP SIKLIK (CONTOH SOAL DAN TEOREMA)
MATEMATIKANLANJUT, GRUP SIKLIK (CONTOH SOAL DAN TEOREMA)MATEMATIKANLANJUT, GRUP SIKLIK (CONTOH SOAL DAN TEOREMA)
MATEMATIKANLANJUT, GRUP SIKLIK (CONTOH SOAL DAN TEOREMA)
 
Fungsi komposisi
Fungsi komposisiFungsi komposisi
Fungsi komposisi
 
Fungsi komposisi
Fungsi komposisiFungsi komposisi
Fungsi komposisi
 
Fungsi komposisi
Fungsi komposisiFungsi komposisi
Fungsi komposisi
 
15. fungsi-komposisi.ppt materi komposisi fungsi, contoh soal, latihan soal d...
15. fungsi-komposisi.ppt materi komposisi fungsi, contoh soal, latihan soal d...15. fungsi-komposisi.ppt materi komposisi fungsi, contoh soal, latihan soal d...
15. fungsi-komposisi.ppt materi komposisi fungsi, contoh soal, latihan soal d...
 
Fungsi komposisi
Fungsi komposisiFungsi komposisi
Fungsi komposisi
 

Centralizers, normalizers, center, stabilizers

  • 1. Centralizers, Normalizers, Center, Stabilizers Centralizers Misal ( G ,  ) adalah grup, dan misal A  G dengan A   Centralizers A di G dilambangkan dengan CG(A) adalah himpunan elemen-elemen di G yang komutatif dengan semua elemen A. CG(A) = { g  G  g  a = a  g , a A } karena g  a  g-1 = a jika dan hanya jika g  a = a  g maka centralizers tersebut dapat dinyatakan pula sebagai CG(A) = { g  G  g  a  g-1 = a , a G } Selanjutnya centralizers A di G adalah subrgup dari G. Untuk itu kita cukup menunjukkan bahwa CG(A)   dan x,y  CG(A) maka x  y-1  CG(A). Karena I a = a  I ,  a  A maka I  CG(A), dengan demikian CG(A)  . Asumsikan bahwa x  CG(A) berarti xG  x  a  x-1 = a ,  a  A , dan y  CG(A) berarti yG  y  a  y-1 = a ,  a  A. Kemudian xG dan yG maka x  y-1  G ................... (Karena G adlh grup)
  • 2. Kita akan tunjukkan dulu bahwa ada y-1 CG(A) yaitu y  CG(A) maka y  a  y-1 = a ,  a  G y-1  (y  a  (y-1))  y = y-1  a  y (y-1  y)  a  (y-1)  y ) = y-1  a  y I  a  I = y-1  a  y a = y-1  a  y a = y-1  a  (y-1)-1 Ini berarti y-1 CG(A) . Selanjutnya ( x  y-1)  a  (x  y-1)-1 = ( x  y-1)  a  ((y-1)-1  x-1 ) .............. Idempoten = ( x  y-1)  a  ( y  x-1 ) ............... Sifat Invers = x  ( y-1  a  y )  x-1 ............... assosiatif = x  a  x-1 ............... y  CG(A) ( x  y-1)  a  (x  y-1)-1 = a ............... x  CG(A) Dengan demikian x  y-1 CG(A) . Jadi CG(A)  G
  • 3. Contoh 1 : Diberikan (M6 , +) adalah grup, dengan M6 = { 0, 1, 2, 3, 4, 5 } Jika A = { 0 , 2 , 4 } maka carilah CM6(A) ? Jawab : Dari contoh 2 jelas bahwa (M6 , +) adalah grup Abelian maka CG(A) = G Contoh 2 : Diberikan grup Dihedral-6 yaitu D6 = {1, r, r2, s, sr, sr2 } Jika B = { r, sr } maka tentukan CD6(B)
  • 4. Jawab : Dengan menggunakan tabel berikut 2. Center dari grup G Misal ( G ,  ) adalah grup. Center G dilambangkan dengan Z(G) adalah himpunan elemen-elemen di G yang komutatif dengan semua elemen G. Z(G) = { g  G  g  a = a  g , a G } Perhatikan kembali center A di grup G yaitu CG(A) = { g  G  g  a = a  g , a A } Bila A kita ganti dengan G maka menjadi CG(G) = { g  G  g  a = a  g , a G } Ini sama dengan Z(G). Dengan demikian dapat dikatakan bahwa center dari G adalah centralizers G di G, atau Z(G) = CG(G)
  • 5. Contoh 3 : Diberikan (M6 , +) adalah grup, dengan M6 = { 0, 1, 2, 3, 4, 5 } Carilah Z(M6) ? Jawab : Operasi penjumlahan bersifat komutatif di M6 Karena untuk sebarang g  M6 berlaku g + a = a + g ,  a  M6 sehingga Z(M6) = M6 Contoh 4 : Diberikan grup Dihedral-3 yaitu D3 = {1, r, r2, s, sr, sr2 } Tentukan Z(D6) ? Jawab : 1  D6 dan 1 o x = x o 1 untuk setiap x  D6 sehingga 1 Z(D6) r  D6 dan r o x  x o r untuk setiap x  D6 sehingga r  Z(D6) r2 D6 dan r2 o x  x o r2 untuk setiap x  D6 sehingga r2  Z(D6) s  D6 dan s o x  x o s untuk setiap x  D6 sehingga s  Z(D6) sr  D6 dan sr o x  x o sr untuk setiap x  D6 sehingga sr  Z(D6) sr2 D6 dan sr2 o x  x o sr2 ,  x  D6 sehingga sr2  Z(D6) Jadi Z(D6) = { 1 }
  • 6. Selanjutnya kita dapat menunjukkan bahwa Z(G)  G. Yaitu dengan syarat cukup dan perlu bagi subgrup seperti berikut Z(G)  G Z(G)   x, y  Z(G) maka x  y-1  Z(G) I  G berlaku I a = a  I ,  a  G maka I  Z(G), berarti Z(G)  . x  Z(G) berarti xG  x  a = a  x ,  a  G y  Z(G) berarti yG  y  a = a  y ,  a  G maka (x  y-1)  a = x  (y-1  a) ..... assosiatif = x  (a  y-1) ..... y-1  Z(G) = (x  a)  y-1 ..... assosiatif = (a  x)  y-1 ..... x  Z(G) = a  (x  y-1)
  • 7. Catatan : 3. Normalizers Misal ( G ,  ) adalah grup. Didefinisikan g  A  g-1 = { g  a  g-1  a  A } Normalizers A di G dilambangkan dengan NG(A) = { g  G g  A  g-1 = A }. Jadi, dapat kita katakan bahwa normalizer A di G adalah himpunan unsur di yang memenuhi g  a  g-1  A. Contoh : Diberikan grup Dihedral-6 yaitu D6 = {1, r, r2, s, sr, sr2 } Jika A = { r, sr } maka Carilah ND6(A) ? Jawab : Perhatikan tabel berikut. Selanjutnya kita perhatikan bila (G ,  ) adalah grup abelian. Karena g  G komutatif dengan semua unsur di G sehingga berlaku g  a = a  g ,  a  G maka Z(G) = G atau g  a  g-1 = a ,  a  G maka CG(G) = G begitu pula jika A  G dan A   maka CG(A) = G
  • 8.  A  A  A  A  A  A Jadi ND6(A) = { 1 } Selanjutnya kita perhatikan jika ( G ,  ) adalah grup abelian maka NG(A) = G. Ini karena g  A  g-1 = A ( g  A  g-1 )  g = A  g ( g  A )  ( g-1  g ) = A  g ( g  A )  I = A  g g  A = A  g Sedangkan untuk setiap a  A berlaku g  a = a  g ,  g  G maka NG(A) = G
  • 9. Selanjutnya sama dengan Centralizer dan center, maka suatu normalizers A di G adalah subgrup dari G atau NG(A)  G. Untuk menunjukkan ini maka cukup ditunjukkan bahwa (i) NG(A)  , dan (ii) untuk suatu x , y  NG(A) maka x  y-1  NG(A) (syarat perlu dan cukup bagi subgrup). Bukti ini diserahkan untuk latihan pembaca. 4. Stabilizers Suatu fakta bahwa CG(A), Z(G) dan NG(A) adalah subgrup-subgrup dari G , maka dapat dideduksi sebagai kasus khusus pada aksi grup (group actions), yang mengindikasikan bahwa struktur G yang direfleksikan oleh suatu himpunan pada aksi yang dikenakan padanya, seperti berikut : Jika ( G ,  ) adalah grup yang beraksi pada himpunan S dan misal x adalah unsur yang tetap di S, maka Stabilizers dari x di G adalah himpunan Gx = { g  G  g  x = x } Kita dapat menunjukkan pula bahwa Gx G (subgrup dari G) seperti halnya centralizers dan yang lainnya. (bukti diserahkan untuk latihan pembaca).