SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Bahan, Alat
serta cara
pembuatan
roti tawar
1. Siswa dapat menjabarkan
bahan dan alat yang
digunakan dalam
membuat roti tawar.
2. Siswa dapat menjabarkan
alat yang digunakan dalam
membuat roti tawar
3. Siswa dapa memahami
tahap pembuatan roti
tawar dengan baik.
JOKAS JERIKHO SIREGAR
Bahan dan Alat dalam Membuat
Roti tawar
 Bahan:
 Tepung terigu protein tinggi -
280 gram
 Tepung terigu protein sedang -
50 gram
 Gula pasir - 40 gram
 Ragi instant - 1,5 sdt
 Garam - 2 gram
 Mentega tawar - 40 gram
 1 butir telur dan,
 susu uht plain - 210 ml
OLESAN:
 Susu uht plain - 1 sdm + 1 kuning
telur
 Alat
 Oven dengan suhu 1800C
 Loyang atau cetakan roti
 Waskom
 Panci
 Ember
 Baki
 gelas minum
 Sendok makan dan sendok the
 Beker glass
 Gelas ukur
 Pengaduk
Cara Membuat
 Campur tepung, gula pasir, dan ragi dalam mangkok. Aduk rata.
 Masukkan garam, telur dan susu, aduk rata.
 Masukkan mentega tawar. Uleni hingga kalis elastis.
 Giling adonan lalu gulung dan letakkan dalam loaf pan ukuran
20 x 10 x 10 cm yang dindingnya telah dioles mentega tipis-tipis.
 Biarkan adonan mengembang selama 60 menit.
 Siapkan oven suhu 180ºC.
 Beri olesan susu pada permukaan roti sebelum dipanggang dan
beri taburan wijen.
 Panggang dengan api bawah selama 45 menit, lalu tambahkan
api atas 5 menit.
 Angkat, dinginkan, potong dan sajikan.
Tips :
 1. Adonan dikatakan kalis elastis jika adonan ditarik
melebar bisa tipis, transparan dan tidak putus.
 2. Jangan mengiris roti tawar ketika roti masih panas,
karena serat roti yang terbentuk akan rusak.
 3. Gunakan pisau bergerigi khusus untuk mengiris roti
tawar, supaya hasil irisan rapi.

More Related Content

What's hot

Laporan Praktikum TPP Materi 3 Selai - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 3 Selai - UNPASLaporan Praktikum TPP Materi 3 Selai - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 3 Selai - UNPASRahma Sagistiva Sari
 
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)Putri Nadhilah
 
PENETAPAN KADAR GULA
PENETAPAN KADAR GULAPENETAPAN KADAR GULA
PENETAPAN KADAR GULAMutiara Nanda
 
Laporan sni ikan sarden
Laporan sni ikan sardenLaporan sni ikan sarden
Laporan sni ikan sardenRWIYANTISARI
 
BAB I - IV (PEMBUATAN KEJU)
BAB I - IV (PEMBUATAN KEJU)BAB I - IV (PEMBUATAN KEJU)
BAB I - IV (PEMBUATAN KEJU)Phaphy Wahyudhi
 
Teknologi Fermentasi pada Keju
Teknologi Fermentasi pada KejuTeknologi Fermentasi pada Keju
Teknologi Fermentasi pada KejuNuruliswati
 
Teknologi Fermentasi pada Donat
Teknologi Fermentasi pada DonatTeknologi Fermentasi pada Donat
Teknologi Fermentasi pada DonatNuruliswati
 
Laporan Praktikum Mentega Tradisional
Laporan Praktikum Mentega TradisionalLaporan Praktikum Mentega Tradisional
Laporan Praktikum Mentega TradisionalErnalia Rosita
 
Alhamdulillah jadi
Alhamdulillah jadiAlhamdulillah jadi
Alhamdulillah jadiNidiya Fitri
 
Teknik analisa daya cerna pada ruminansia
Teknik analisa daya cerna pada ruminansiaTeknik analisa daya cerna pada ruminansia
Teknik analisa daya cerna pada ruminansiaRamaiyulis Ramai
 
Transmission electron microscopy
Transmission electron microscopyTransmission electron microscopy
Transmission electron microscopyfarid hasannudin
 
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakananPertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakananEmi Suhaemi
 
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Mentega - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Mentega - UNPASLaporan Praktikum TPP Materi 4 Mentega - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Mentega - UNPASRahma Sagistiva Sari
 
Praktikum Kimia - Uji Protein
Praktikum Kimia - Uji ProteinPraktikum Kimia - Uji Protein
Praktikum Kimia - Uji ProteinThoyib Antarnusa
 
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Telur Asin - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Telur Asin - UNPASLaporan Praktikum TPP Materi 4 Telur Asin - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Telur Asin - UNPASRahma Sagistiva Sari
 
Laporan Praktikum Kamaboko
Laporan Praktikum KamabokoLaporan Praktikum Kamaboko
Laporan Praktikum KamabokoErnalia Rosita
 

What's hot (20)

Laporan Praktikum TPP Materi 3 Selai - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 3 Selai - UNPASLaporan Praktikum TPP Materi 3 Selai - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 3 Selai - UNPAS
 
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
 
Ampas tahu
Ampas tahuAmpas tahu
Ampas tahu
 
PENETAPAN KADAR GULA
PENETAPAN KADAR GULAPENETAPAN KADAR GULA
PENETAPAN KADAR GULA
 
Laporan sni ikan sarden
Laporan sni ikan sardenLaporan sni ikan sarden
Laporan sni ikan sarden
 
Laporan resmi praktikum int
Laporan resmi praktikum intLaporan resmi praktikum int
Laporan resmi praktikum int
 
BAB I - IV (PEMBUATAN KEJU)
BAB I - IV (PEMBUATAN KEJU)BAB I - IV (PEMBUATAN KEJU)
BAB I - IV (PEMBUATAN KEJU)
 
Lap3 pembuatan tempe
Lap3  pembuatan tempeLap3  pembuatan tempe
Lap3 pembuatan tempe
 
Teknologi Fermentasi pada Keju
Teknologi Fermentasi pada KejuTeknologi Fermentasi pada Keju
Teknologi Fermentasi pada Keju
 
Teknologi Fermentasi pada Donat
Teknologi Fermentasi pada DonatTeknologi Fermentasi pada Donat
Teknologi Fermentasi pada Donat
 
Laporan Praktikum Mentega Tradisional
Laporan Praktikum Mentega TradisionalLaporan Praktikum Mentega Tradisional
Laporan Praktikum Mentega Tradisional
 
Alhamdulillah jadi
Alhamdulillah jadiAlhamdulillah jadi
Alhamdulillah jadi
 
Teknik analisa daya cerna pada ruminansia
Teknik analisa daya cerna pada ruminansiaTeknik analisa daya cerna pada ruminansia
Teknik analisa daya cerna pada ruminansia
 
Transmission electron microscopy
Transmission electron microscopyTransmission electron microscopy
Transmission electron microscopy
 
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakananPertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
Pertemuan i nutrisi unggas- zatmakanan
 
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Mentega - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Mentega - UNPASLaporan Praktikum TPP Materi 4 Mentega - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Mentega - UNPAS
 
Praktikum Kimia - Uji Protein
Praktikum Kimia - Uji ProteinPraktikum Kimia - Uji Protein
Praktikum Kimia - Uji Protein
 
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Telur Asin - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Telur Asin - UNPASLaporan Praktikum TPP Materi 4 Telur Asin - UNPAS
Laporan Praktikum TPP Materi 4 Telur Asin - UNPAS
 
LIPID
LIPIDLIPID
LIPID
 
Laporan Praktikum Kamaboko
Laporan Praktikum KamabokoLaporan Praktikum Kamaboko
Laporan Praktikum Kamaboko
 

Similar to Bahan, alat serta cara pembuatan roti tawar

Recipe collection 22
Recipe collection 22Recipe collection 22
Recipe collection 22Sal Lie
 
LAPORAN HARIAN ( Minggu 1 ) Roti.pptx
LAPORAN HARIAN ( Minggu 1 ) Roti.pptxLAPORAN HARIAN ( Minggu 1 ) Roti.pptx
LAPORAN HARIAN ( Minggu 1 ) Roti.pptxlatifahnur18
 
Recipe collection 38
Recipe collection 38Recipe collection 38
Recipe collection 38Sal Lie
 
Resep & cara membuat kue kering
Resep & cara membuat kue keringResep & cara membuat kue kering
Resep & cara membuat kue keringImam Triyoga
 
Bahan i roti boy
Bahan i roti boyBahan i roti boy
Bahan i roti boyhadirukman
 
Asri maya alfajrin
Asri maya alfajrinAsri maya alfajrin
Asri maya alfajrinmayaalfajrin
 
Resipi
ResipiResipi
ResipiAh Zi
 
Bahan kue lapis surabaya x
Bahan kue lapis surabaya xBahan kue lapis surabaya x
Bahan kue lapis surabaya xTurino Turino
 
Recipe collection 15
Recipe collection 15Recipe collection 15
Recipe collection 15Sal Lie
 
Roti sarang tikus
Roti sarang tikusRoti sarang tikus
Roti sarang tikusBosBen1
 
Make a Cup Cake
Make a Cup CakeMake a Cup Cake
Make a Cup Cakeadelyarr
 
Recipe collection 28
Recipe collection 28Recipe collection 28
Recipe collection 28Sal Lie
 
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemulaMohammadRohmanZ
 

Similar to Bahan, alat serta cara pembuatan roti tawar (20)

Recipe collection 22
Recipe collection 22Recipe collection 22
Recipe collection 22
 
resep masakan
resep masakan resep masakan
resep masakan
 
LAPORAN HARIAN ( Minggu 1 ) Roti.pptx
LAPORAN HARIAN ( Minggu 1 ) Roti.pptxLAPORAN HARIAN ( Minggu 1 ) Roti.pptx
LAPORAN HARIAN ( Minggu 1 ) Roti.pptx
 
Recipe collection 38
Recipe collection 38Recipe collection 38
Recipe collection 38
 
Brownies kukus pandan coklat
Brownies kukus pandan coklatBrownies kukus pandan coklat
Brownies kukus pandan coklat
 
Resep & cara membuat kue kering
Resep & cara membuat kue keringResep & cara membuat kue kering
Resep & cara membuat kue kering
 
Bahan i roti boy
Bahan i roti boyBahan i roti boy
Bahan i roti boy
 
cara membuat brownis
cara membuat browniscara membuat brownis
cara membuat brownis
 
Asri maya alfajrin
Asri maya alfajrinAsri maya alfajrin
Asri maya alfajrin
 
Resipi
ResipiResipi
Resipi
 
Bahan kue lapis surabaya x
Bahan kue lapis surabaya xBahan kue lapis surabaya x
Bahan kue lapis surabaya x
 
Biskut raya
Biskut rayaBiskut raya
Biskut raya
 
Resep Kue Brownies
Resep Kue BrowniesResep Kue Brownies
Resep Kue Brownies
 
Recipe collection 15
Recipe collection 15Recipe collection 15
Recipe collection 15
 
Roti sarang tikus
Roti sarang tikusRoti sarang tikus
Roti sarang tikus
 
C1 a7cd01
C1 a7cd01C1 a7cd01
C1 a7cd01
 
Make a Cup Cake
Make a Cup CakeMake a Cup Cake
Make a Cup Cake
 
Resipi
ResipiResipi
Resipi
 
Recipe collection 28
Recipe collection 28Recipe collection 28
Recipe collection 28
 
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
 

Bahan, alat serta cara pembuatan roti tawar

  • 1. Bahan, Alat serta cara pembuatan roti tawar 1. Siswa dapat menjabarkan bahan dan alat yang digunakan dalam membuat roti tawar. 2. Siswa dapat menjabarkan alat yang digunakan dalam membuat roti tawar 3. Siswa dapa memahami tahap pembuatan roti tawar dengan baik. JOKAS JERIKHO SIREGAR
  • 2. Bahan dan Alat dalam Membuat Roti tawar  Bahan:  Tepung terigu protein tinggi - 280 gram  Tepung terigu protein sedang - 50 gram  Gula pasir - 40 gram  Ragi instant - 1,5 sdt  Garam - 2 gram  Mentega tawar - 40 gram  1 butir telur dan,  susu uht plain - 210 ml OLESAN:  Susu uht plain - 1 sdm + 1 kuning telur  Alat  Oven dengan suhu 1800C  Loyang atau cetakan roti  Waskom  Panci  Ember  Baki  gelas minum  Sendok makan dan sendok the  Beker glass  Gelas ukur  Pengaduk
  • 3. Cara Membuat  Campur tepung, gula pasir, dan ragi dalam mangkok. Aduk rata.  Masukkan garam, telur dan susu, aduk rata.  Masukkan mentega tawar. Uleni hingga kalis elastis.  Giling adonan lalu gulung dan letakkan dalam loaf pan ukuran 20 x 10 x 10 cm yang dindingnya telah dioles mentega tipis-tipis.  Biarkan adonan mengembang selama 60 menit.  Siapkan oven suhu 180ºC.  Beri olesan susu pada permukaan roti sebelum dipanggang dan beri taburan wijen.  Panggang dengan api bawah selama 45 menit, lalu tambahkan api atas 5 menit.  Angkat, dinginkan, potong dan sajikan.
  • 4. Tips :  1. Adonan dikatakan kalis elastis jika adonan ditarik melebar bisa tipis, transparan dan tidak putus.  2. Jangan mengiris roti tawar ketika roti masih panas, karena serat roti yang terbentuk akan rusak.  3. Gunakan pisau bergerigi khusus untuk mengiris roti tawar, supaya hasil irisan rapi.