SlideShare a Scribd company logo
BAB III
Tujuan Pembelajaran:
Setelah mempelajari bab ini, siswa diharapkan dapat:
 Menunjukkan ciri-ciri, struktur, dan replikasi Archaebacteria
dan Eubacteria (bakteri).
 Membedakan Archaebacteria dan bakteri (Prokariota)
dengan organisme Eukariota.
 Memberikan contoh organisme Archaebacteria dan bakteri.
 Merangkum informasi tentang peran Archaebacteria dan
bakteri dalam kehidupan.
 Merencanakan dan melakukan percobaan serta melaporkan
hasilnya, baik lisan maupun tulisan tentang pemanfaatan
Archaebacteria dan bakteri dalam pengolahan makanan.
Perbedaan Archaebacteria dengan Eubacteria
Karakteristik

Archaebacteria

Eubacteria

Nukleus

Prokariota

Prokariota

Dinding sel

tidak mengandung
peptidoglikan

mengandung
peptidoglikan

Lipid membran

beberapa hidrokarbon hidrokarbon tidak
bercabang
bercabang

RNA polimerase

beberapa jenis

satu jenis

Intron (bagian gen yang
bukan untuk pengkodean)

ada pada beberapa
gen

tidak ada

Respon terhadap antibiotik pertumbuhan tidak
streptomisin dan
terhambat
kloramfenikol)

pertumbuhan
terhambat
Contoh Archaebacteria dan Eubacteria
A. Archaebacteria (Archae)
Archaebacteria bereproduksi dengan
cara:
1. pembelahan biner
2. pembelahan berganda
3. pembentukan tunas
4. fragmentasi

Archaebacteria hidup pada
habitat ekstrim, seperti
sumber air panas dan
telaga garam
1. Metanogen
Ciri-ciri Metanogen:
1. Metabolisme energi khasnya membentuk gas metana (CH4) dengan
cara mereduksi karbon dioksida (CO2)
2. Bersifat anaerobik dan kemosintetik
3. Memperoleh makanan dengan membusukkan sisa tumbuhan mati
4. Tumbuh baik pada suhu 98°C dan mati pada suhu 84°C
Contoh:
- Lachnospira multipara
- Rumino coccus albus
- Succimonas amylolitica

Hidup di lumpur atau rawa
2. Halofil Ekstrim (Halofilik)

Halobacterium

Hidup di lingkungan yang berkadar
garam tinggi, misalnya Laut Mati
Ciri-ciri halofil ekstrem:
1. Bersifat heterotrof
2. Energi didapat dengan melakukan respirasi aerobik dan
berfotosintesis
3. Koloni halofil ekstrem terlihat seperti buih berwarna merah-ungu
3. Termofil Ekstrim (Termoasidofilik)
Ciri-ciri termofil ekstrem:
1. Hidup di tempat bersuhu tinggi dan bersifat asam
2. Hidup dengan mengoksidasi sulfur
3. Hidup pada suhu 45-110°C dan pH 1-2

Sulfolubus

Bakteri Sulfolubus hidup
hidup di mata air sulfur di
Yellowstone National Park
Peran Archaebacteria bagi kehidupan manusia
B. Eubacteria (Bakteri)
Ciri-ciri bakteri:
1. Dinding sel tersusun atas
mukopolisakarida dan peptidoglikan
2. Sel bakteri dapat mensekresikan lendir
ke permukaan dinding selnya
3. Membran sitoplasma meliputi 8-10%
dari bobot kering sel dan tersusun atas
fosfolipid dan protein.
4. Sitoplasma dikelilingi oleh membran sitoplasma.
5. Membentuk endospora untuk melindungi diri dari panas
dan gangguan alam.
6. Ada yang bergerak dengan flagela dan ada yang tidak.
Struktur Sel Bakteri
Reproduksi Bakteri
Bakteri bereproduksi secara aseksual dengan pembelahan biner.
Ukuran dan Bentuk Bakteri
a. Batang (Basil)
Escherichia
coli

Azotobacter sp.
b. Bulat (Kokus)
Streptococcus pneumoniae

Sarcina sp
c. Spiral (Spirilium)
Treponema pallidum

Vibrio cholerae
Jenis-jenis Bakteri
Bakteri Gram Negatif
Chlamydia
trachomatis
Salmonella

Bakteri Gram Positif
Mycobacterium
tuberculosis

Clostridium
botulinum
Bakteri berdasarkan Letak Flagela
1 Flagela

Beberapa Flagela

Lofotrik

2 Flagela

Seluruh permukaan
tubuhnya terdapat Flagela
Bakteri berdasarkan Cara Hidup
a. Bakteri Heterotrof
Bakteri heterotrof tidak memiliki klorofil sehingga sangat
tergantung dengan bahan organik di sekitarnya.
Bakteri parasit: Borrelia burgdorferi
Bakteri patogen:
Mycobacterium
leprae

Bakteri
saprofit:
Desulfovibrio
desulfuricans
b. Bakteri Autotrof
Bakteri autotrof mampu membuat makanan sendiri
dengan cara mengubah bahan anorganik menjadi
bahan organik.
Bakteri kemoautotrof:
Nitrosococcus

Bakteri fotoautotrof:
Cyanobacteria
Bakteri yang Bermanfaat
Acetobacter

Clostridium
acetobutylicum

Nitrosomonas

Lactobacillus casei

Bacillus
brevis
Bakteri Penyebab Penyakit
TBC disebabkan
oleh Mycobacterium
tuberculosis
Penyakit patek
(frambusia)
disebabkan oleh
Treponema pertenue

Pes disebabkan oleh
Yersinia pestis
C. Alga Hijau-Biru (Cyanobacteria)
Cyanobacteria:
1. Termasuk ke dalam kelompok Eubacteria
2. Hidup di perairan dengan pH netral
(pH 4-5)
3. Mengandung klorofil sehingga berwarna
hijau kebiru-biruan
4. Cyanobacteria yang
berwarna merah
menyebabkan blooming di
laut
5. Berperan sebagai
tumbuhan perintis
Ciri dan Struktur Cyanobacteria

Ciri-ciri Cyanobacteria:
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Inti tidak diselubungi oleh membran
Inti sel terletak di antara plasmalema dan selubung lendir
Berkoloni dengan bentuk filamen
Bentuknya bisa uniseluler, koloni, atau filamen
Dapat bergerak dengan gerakan meluncur
Tidak berflagel
Contoh
Cyanobacteria
Reproduksi Cyanobacteria
Pembelahan sel (Gloeocapsa)

Spora

Fragmentasi
(Plectonema boryanum)
Peranan Cyanobacteria
Nata de coco
(bahan makanan)

Spirulina
(suplemen
makanan)

Fiksasi nitrogen untuk
menambah kesuburan tanah

More Related Content

What's hot (20)

Sitoskeleton 2
Sitoskeleton 2Sitoskeleton 2
Sitoskeleton 2
 
Lumut daun (Bryophyta)
Lumut daun (Bryophyta)Lumut daun (Bryophyta)
Lumut daun (Bryophyta)
 
Lumut hati-hepaticopsida
Lumut hati-hepaticopsidaLumut hati-hepaticopsida
Lumut hati-hepaticopsida
 
protozoa
protozoaprotozoa
protozoa
 
Gymnospermae - Anatomy
Gymnospermae - AnatomyGymnospermae - Anatomy
Gymnospermae - Anatomy
 
Modul panduan praktikum biokimia 1
Modul panduan praktikum biokimia 1Modul panduan praktikum biokimia 1
Modul panduan praktikum biokimia 1
 
Protozoa volvox globator
Protozoa  volvox globatorProtozoa  volvox globator
Protozoa volvox globator
 
Reproduksi reptil
Reproduksi reptilReproduksi reptil
Reproduksi reptil
 
Virologi
VirologiVirologi
Virologi
 
Presentasi Tumbuhan Paku
Presentasi Tumbuhan PakuPresentasi Tumbuhan Paku
Presentasi Tumbuhan Paku
 
Klasifikasi Virus
Klasifikasi VirusKlasifikasi Virus
Klasifikasi Virus
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Bunga Majemuk
PPT Morfologi Tumbuhan - Bunga MajemukPPT Morfologi Tumbuhan - Bunga Majemuk
PPT Morfologi Tumbuhan - Bunga Majemuk
 
Bakteri Menguntungkan dan Merugikan
Bakteri Menguntungkan dan MerugikanBakteri Menguntungkan dan Merugikan
Bakteri Menguntungkan dan Merugikan
 
Kunci determinasi
Kunci determinasiKunci determinasi
Kunci determinasi
 
Sitokinesis
SitokinesisSitokinesis
Sitokinesis
 
MATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMA
MATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMAMATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMA
MATERI Tumbuhan plantae KELAS XI SMA
 
Kingdom fungi
Kingdom fungiKingdom fungi
Kingdom fungi
 
Xmia5 sporozoa
Xmia5 sporozoaXmia5 sporozoa
Xmia5 sporozoa
 
Ppt coelenterata
Ppt coelenterataPpt coelenterata
Ppt coelenterata
 
Jaringan Floem
Jaringan FloemJaringan Floem
Jaringan Floem
 

Similar to Monera 1

Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptxBab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptxRiki95734
 
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptxBab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptxDekaMuliya1
 
02. dian ratna sari
02. dian ratna sari02. dian ratna sari
02. dian ratna sarijackruto
 
02. dian ratna sari
02. dian ratna sari02. dian ratna sari
02. dian ratna sarijackruto
 
Perbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
Perbedaan Archaebacteria dan EubacteriaPerbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
Perbedaan Archaebacteria dan EubacteriaMuhibbudin Kamal
 
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteriaBab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteriakawidian_putri
 
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria lukmanvliverpuldlian
 
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.pptTUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.pptjunet8
 
Monera sukses
Monera suksesMonera sukses
Monera suksesHaikalRFK
 
Presentation biologi
Presentation biologiPresentation biologi
Presentation biologiZinat Tamami
 
Monera kelas 10 semester 1 biologi sma
Monera kelas 10 semester 1 biologi smaMonera kelas 10 semester 1 biologi sma
Monera kelas 10 semester 1 biologi smaAnneke Yolanda
 
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptxArchaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptxMelisaPutriPane
 
Archaebacteria & Eubacteria
Archaebacteria & EubacteriaArchaebacteria & Eubacteria
Archaebacteria & EubacteriaPesa Desgamalia
 
Biologi, Eubacteria & Archaebacteria
Biologi, Eubacteria & ArchaebacteriaBiologi, Eubacteria & Archaebacteria
Biologi, Eubacteria & ArchaebacteriaLisa Tri Setiawati
 
Archaebacteria & eubacteria
Archaebacteria & eubacteriaArchaebacteria & eubacteria
Archaebacteria & eubacteriaNurhayati Hamzah
 
Eubacteria & archaebacteria
Eubacteria & archaebacteriaEubacteria & archaebacteria
Eubacteria & archaebacteriaSMAK 5 Penabur
 

Similar to Monera 1 (20)

Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptxBab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria_www.kampusimpian.com.pptx
 
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptxBab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
Bab 3 Archaebacteria dan Eubacteria.pptx
 
02. dian ratna sari
02. dian ratna sari02. dian ratna sari
02. dian ratna sari
 
02. dian ratna sari
02. dian ratna sari02. dian ratna sari
02. dian ratna sari
 
Perbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
Perbedaan Archaebacteria dan EubacteriaPerbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
Perbedaan Archaebacteria dan Eubacteria
 
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteriaBab 3 archaebacteria dan eubacteria
Bab 3 archaebacteria dan eubacteria
 
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
Bab 3 archaeobacteria & eubacteria
 
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.pptTUGAS IHT PAK ANAM.ppt
TUGAS IHT PAK ANAM.ppt
 
Monera
Monera Monera
Monera
 
Monera sukses
Monera suksesMonera sukses
Monera sukses
 
PPT MONERA
PPT MONERAPPT MONERA
PPT MONERA
 
Presentation biologi
Presentation biologiPresentation biologi
Presentation biologi
 
Bakteri septi dwisidi hapsari x.a
Bakteri septi dwisidi hapsari x.aBakteri septi dwisidi hapsari x.a
Bakteri septi dwisidi hapsari x.a
 
Monera kelas 10 semester 1 biologi sma
Monera kelas 10 semester 1 biologi smaMonera kelas 10 semester 1 biologi sma
Monera kelas 10 semester 1 biologi sma
 
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptxArchaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
Archaea Bacteria & Eu Bacteria.pptx
 
Archaebacteria & Eubacteria
Archaebacteria & EubacteriaArchaebacteria & Eubacteria
Archaebacteria & Eubacteria
 
BAKTERI
BAKTERIBAKTERI
BAKTERI
 
Biologi, Eubacteria & Archaebacteria
Biologi, Eubacteria & ArchaebacteriaBiologi, Eubacteria & Archaebacteria
Biologi, Eubacteria & Archaebacteria
 
Archaebacteria & eubacteria
Archaebacteria & eubacteriaArchaebacteria & eubacteria
Archaebacteria & eubacteria
 
Eubacteria & archaebacteria
Eubacteria & archaebacteriaEubacteria & archaebacteria
Eubacteria & archaebacteria
 

More from SMAN 2 Indramayu

More from SMAN 2 Indramayu (20)

Penulisan Daan Analisis Butir Soal
Penulisan Daan Analisis Butir SoalPenulisan Daan Analisis Butir Soal
Penulisan Daan Analisis Butir Soal
 
Lks animalia
Lks animaliaLks animalia
Lks animalia
 
Lks sistem koordinasi
Lks sistem koordinasiLks sistem koordinasi
Lks sistem koordinasi
 
Bab 10 sistem pertahanan tubuh
Bab 10 sistem pertahanan tubuhBab 10 sistem pertahanan tubuh
Bab 10 sistem pertahanan tubuh
 
Bab 8 sistem regulasi manusia
Bab 8 sistem regulasi manusiaBab 8 sistem regulasi manusia
Bab 8 sistem regulasi manusia
 
Bab 7 sistem ekskresi
Bab 7 sistem ekskresiBab 7 sistem ekskresi
Bab 7 sistem ekskresi
 
Bab 6 sistem pernapasan
Bab 6 sistem pernapasanBab 6 sistem pernapasan
Bab 6 sistem pernapasan
 
Bab 5 sistem pencernaan makanan
Bab 5 sistem pencernaan makananBab 5 sistem pencernaan makanan
Bab 5 sistem pencernaan makanan
 
Bab 9 sistem reproduksi manusia
Bab 9 sistem reproduksi manusiaBab 9 sistem reproduksi manusia
Bab 9 sistem reproduksi manusia
 
Bab 7 tumbuhan
Bab 7 tumbuhanBab 7 tumbuhan
Bab 7 tumbuhan
 
Bab 6 keanekaragaman hayati
Bab 6 keanekaragaman hayatiBab 6 keanekaragaman hayati
Bab 6 keanekaragaman hayati
 
Struktur sel
Struktur selStruktur sel
Struktur sel
 
Sistem transportasi pada hewan
Sistem transportasi pada hewanSistem transportasi pada hewan
Sistem transportasi pada hewan
 
Sistem pernapasan
Sistem pernapasanSistem pernapasan
Sistem pernapasan
 
Sistem gerak
Sistem gerakSistem gerak
Sistem gerak
 
Jaringan hewan 2
Jaringan hewan 2Jaringan hewan 2
Jaringan hewan 2
 
Jaringan hewan 1
Jaringan hewan 1Jaringan hewan 1
Jaringan hewan 1
 
Jaringan dan organ tumbuhan
Jaringan dan organ tumbuhanJaringan dan organ tumbuhan
Jaringan dan organ tumbuhan
 
Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XI Kurikulum 2013
 
Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013
Silabus Biologi Kelas XII Kurikulum 2013
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt xjohan199969
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfUditGheozi2
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaimuhammadmasyhuri9
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024AndrianiWimarSarasWa1
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxKurnia Fajar
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogorWILDANREYkun
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..widyakusuma99
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxGallantryW
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)saritharamadhani03
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfyuniarmadyawati361
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfSEMUELSAMBOKARAENG
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxkinayaptr30
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxAgungRomadhon3
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptAryLisawaty
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 

Monera 1

  • 2. Tujuan Pembelajaran: Setelah mempelajari bab ini, siswa diharapkan dapat:  Menunjukkan ciri-ciri, struktur, dan replikasi Archaebacteria dan Eubacteria (bakteri).  Membedakan Archaebacteria dan bakteri (Prokariota) dengan organisme Eukariota.  Memberikan contoh organisme Archaebacteria dan bakteri.  Merangkum informasi tentang peran Archaebacteria dan bakteri dalam kehidupan.  Merencanakan dan melakukan percobaan serta melaporkan hasilnya, baik lisan maupun tulisan tentang pemanfaatan Archaebacteria dan bakteri dalam pengolahan makanan.
  • 3. Perbedaan Archaebacteria dengan Eubacteria Karakteristik Archaebacteria Eubacteria Nukleus Prokariota Prokariota Dinding sel tidak mengandung peptidoglikan mengandung peptidoglikan Lipid membran beberapa hidrokarbon hidrokarbon tidak bercabang bercabang RNA polimerase beberapa jenis satu jenis Intron (bagian gen yang bukan untuk pengkodean) ada pada beberapa gen tidak ada Respon terhadap antibiotik pertumbuhan tidak streptomisin dan terhambat kloramfenikol) pertumbuhan terhambat
  • 5. A. Archaebacteria (Archae) Archaebacteria bereproduksi dengan cara: 1. pembelahan biner 2. pembelahan berganda 3. pembentukan tunas 4. fragmentasi Archaebacteria hidup pada habitat ekstrim, seperti sumber air panas dan telaga garam
  • 6. 1. Metanogen Ciri-ciri Metanogen: 1. Metabolisme energi khasnya membentuk gas metana (CH4) dengan cara mereduksi karbon dioksida (CO2) 2. Bersifat anaerobik dan kemosintetik 3. Memperoleh makanan dengan membusukkan sisa tumbuhan mati 4. Tumbuh baik pada suhu 98°C dan mati pada suhu 84°C Contoh: - Lachnospira multipara - Rumino coccus albus - Succimonas amylolitica Hidup di lumpur atau rawa
  • 7. 2. Halofil Ekstrim (Halofilik) Halobacterium Hidup di lingkungan yang berkadar garam tinggi, misalnya Laut Mati Ciri-ciri halofil ekstrem: 1. Bersifat heterotrof 2. Energi didapat dengan melakukan respirasi aerobik dan berfotosintesis 3. Koloni halofil ekstrem terlihat seperti buih berwarna merah-ungu
  • 8. 3. Termofil Ekstrim (Termoasidofilik) Ciri-ciri termofil ekstrem: 1. Hidup di tempat bersuhu tinggi dan bersifat asam 2. Hidup dengan mengoksidasi sulfur 3. Hidup pada suhu 45-110°C dan pH 1-2 Sulfolubus Bakteri Sulfolubus hidup hidup di mata air sulfur di Yellowstone National Park
  • 9. Peran Archaebacteria bagi kehidupan manusia
  • 10. B. Eubacteria (Bakteri) Ciri-ciri bakteri: 1. Dinding sel tersusun atas mukopolisakarida dan peptidoglikan 2. Sel bakteri dapat mensekresikan lendir ke permukaan dinding selnya 3. Membran sitoplasma meliputi 8-10% dari bobot kering sel dan tersusun atas fosfolipid dan protein. 4. Sitoplasma dikelilingi oleh membran sitoplasma. 5. Membentuk endospora untuk melindungi diri dari panas dan gangguan alam. 6. Ada yang bergerak dengan flagela dan ada yang tidak.
  • 12. Reproduksi Bakteri Bakteri bereproduksi secara aseksual dengan pembelahan biner.
  • 13. Ukuran dan Bentuk Bakteri a. Batang (Basil) Escherichia coli Azotobacter sp.
  • 14. b. Bulat (Kokus) Streptococcus pneumoniae Sarcina sp
  • 15. c. Spiral (Spirilium) Treponema pallidum Vibrio cholerae
  • 16. Jenis-jenis Bakteri Bakteri Gram Negatif Chlamydia trachomatis Salmonella Bakteri Gram Positif Mycobacterium tuberculosis Clostridium botulinum
  • 17. Bakteri berdasarkan Letak Flagela 1 Flagela Beberapa Flagela Lofotrik 2 Flagela Seluruh permukaan tubuhnya terdapat Flagela
  • 18. Bakteri berdasarkan Cara Hidup a. Bakteri Heterotrof Bakteri heterotrof tidak memiliki klorofil sehingga sangat tergantung dengan bahan organik di sekitarnya. Bakteri parasit: Borrelia burgdorferi Bakteri patogen: Mycobacterium leprae Bakteri saprofit: Desulfovibrio desulfuricans
  • 19. b. Bakteri Autotrof Bakteri autotrof mampu membuat makanan sendiri dengan cara mengubah bahan anorganik menjadi bahan organik. Bakteri kemoautotrof: Nitrosococcus Bakteri fotoautotrof: Cyanobacteria
  • 21. Bakteri Penyebab Penyakit TBC disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis Penyakit patek (frambusia) disebabkan oleh Treponema pertenue Pes disebabkan oleh Yersinia pestis
  • 22. C. Alga Hijau-Biru (Cyanobacteria) Cyanobacteria: 1. Termasuk ke dalam kelompok Eubacteria 2. Hidup di perairan dengan pH netral (pH 4-5) 3. Mengandung klorofil sehingga berwarna hijau kebiru-biruan 4. Cyanobacteria yang berwarna merah menyebabkan blooming di laut 5. Berperan sebagai tumbuhan perintis
  • 23. Ciri dan Struktur Cyanobacteria Ciri-ciri Cyanobacteria: 1. 2. 3. 4. 5. 6. Inti tidak diselubungi oleh membran Inti sel terletak di antara plasmalema dan selubung lendir Berkoloni dengan bentuk filamen Bentuknya bisa uniseluler, koloni, atau filamen Dapat bergerak dengan gerakan meluncur Tidak berflagel
  • 25. Reproduksi Cyanobacteria Pembelahan sel (Gloeocapsa) Spora Fragmentasi (Plectonema boryanum)
  • 26. Peranan Cyanobacteria Nata de coco (bahan makanan) Spirulina (suplemen makanan) Fiksasi nitrogen untuk menambah kesuburan tanah