SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
PENDAMPINGAN PENYUSUNAN ASESMEN
AWAL DAN PEMBELAJARAN
BERDIFERENSIASI
RENCANA TINDAK LANJUT PMO
SMP NEGERI WAREN
 Asesmen awal pembelajaran bertujuan untuk mendiagnosis kemampuan awal, kebutuhan
belajar Murid dan juga memetakan kemampuan umum murid di dalam kelas
 Asesmen diagnostik dibagi menjadi 2:
 Asesmen Kognitif
Berkaitan dengan capaian kompetensi murid
 Asesmen non kognitif
Berkaitan dengan psikologi anak, profil belajar PD
 Contoh Instrumen asesmen yaitu : Rubrik, ceklis, Grafik perkembangan dll
 Contoh Teknik asesmen yaitu : Observasi, Kinerja, Projek, Tes tertulis, Tes lisan, Penugasan,
Portofolio
Asesmen Awal
Rencana Asesmen Dalam Modul Ajar
Asesmen berdasarkan fungsinya
Formatif Sumatif
Asesmen yang bertujuan untuk memberikan informasi atau umpan
balik bagi pendidik dan peserta didik untuk memperbaiki proses
belajar.
• Asesmen di awal pembelajaran yang dilakukan untuk
mengetahui kesiapan peserta didik untuk mempelajari materi
ajar dan mencapai tujuan pembelajaran yang direncanakan.
Ditujukan untuk kebutuhan guru dalam merancang
pembelajaran (dalam satuan pendidikan khusus, asesmen ini
lebih dikenal dengan asesmen diagnostik).
• Asesmen yang dilakukan selama proses pembelajaran untuk
mengetahui perkembangan peserta didik dan sekaligus
pemberian umpan balik yang cepat. Biasanya asesmen ini
dilakukan sepanjang atau di tengah kegiatan/langkah
pembelajaran, dan dapat juga dilakukan di akhir langkah
pembelajaran.
Asesmen yang dilakukan untuk memastikan
ketercapaian keseluruhan tujuan pembelajaran.
Asesmen ini dilakukan pada akhir proses pembelajaran
atau dapat juga dilakukan sekaligus untuk dua atau
lebih tujuan pembelajaran, sesuai dengan
pertimbangan pendidik dan kebijakan satuan
pendidikan.
Inspirasi Teknik Asesmen Formatif dan Sumatif
Observasi
• Penilaian peserta didik yang dilakukan secara
berkesinambungan melalui pengamatan perilaku yang
diamati secara berkala.
• Observasi dapat difokuskan untuk semua peserta didik
atau per individu.
• Observasi dapat dilakukan dalam tugas atau aktivitas
rutin/harian.
Kinerja
• Penilaian yang menuntut peserta didik untuk
mendemonstrasikan dan mengaplikasikan
pengetahuannya ke dalam berbagai macam
konteks sesuai dengan kriteria yang diinginkan.
• Asesmen kinerja dapat berupa praktik,
menghasilkan produk, melakukan projek, atau
membuat portofolio.
Projek
• Kegiatan penilaian terhadap suatu tugas meliputi
kegiatan perancangan, pelaksanaan, dan
pelaporan, yang harus diselesaikan dalam
periode/waktu tertentu.
Tes tertulis
• Tes dengan soal dan jawaban disajikan secara
tertulis untuk mengukur atau memperoleh informasi
tentang kemampuan peserta didik.
• Tes tertulis dapat berbentuk esai, pilihan ganda,
uraian, atau bentuk-bentuk tes tertulis lainnya.
Asesmen formatif digunakan untuk pelaporan
hasil belajar
Asemen formatif harus menggunakan rubrik
dan berbentuk tes tertulis
Asesmen formatif harus menggunakan
seluruh bentuk instrumen dalam satu tujuan
pembelajaran
Miskonsepsi Asesmen Formatif:
Apa saja yang dapat di diferensiasikan?
Konten (materi yang akan diajarkan).
Bagi peserta didik yang memerlukan bimbingan dapat
mempelajari 3 (tiga) hal terpenting terkait materi, bagi
siswa yang cukup mahir dapat mempelajari keseluruhan
materi dan bagi peserta didik yang sudah sangat mahir
dapat diberikan pengayaan.
Proses (cara mengajarkan).
Proses pembelajaran dan bentuk pendampingan dapat
didiferensiasi sesuai kesiapan peserta didik, bagi siswa yang
membutuhkan bimbingan pendidik perlu mengajarkan secara
langsung, bagi peserta didik yang cukup mahir dapat diawali
dengan Modeling yang dikombinasi dengan kerja mandiri,
praktik, dan peninjauan ulang (review), bagi peserta didik yang
sangat mahir dapat diberikan beberapa pemantik untuk tugas
mandiri kepada peserta didik yang sangat mahir.
Produk (luaran atau performa yang
akan dihasilkan).
Diferensiasi pembelajaran juga dapat
dilakukan melalui produk yang dihasilkan.
Contohnya, bagi peserta didik yang
memerlukan bimbingan bisa menjawab
pertanyaan-pertanyaan mengenai konten
inti materi, sedangkan bagi peserta didik
yang cukup mahir dapat membuat
presentasi yang menjelaskan
penyelesaian masalah sederhana, dan
bagi peserta yang sangat mahir bisa
membuat sebuah inovasi atau menelaah
permasalahan yang lebih kompleks.
Contoh
Diferensiasi Pembelajaran
Inspirasi Instrumen Penilaian/Asesmen
Formatif dan Sumatif
Rubrik
• Pedoman yang dibuat untuk menilai dan mengevaluasi
kualitas capaian kinerja peserta didik sehingga pendidik
dapat menyediakan bantuan yang diperlukan untuk
meningkatkan kinerja.
• Rubrik juga dapat digunakan oleh pendidik untuk
memusatkan perhatian pada kompetensi yang harus
dikuasai.
• Capaian kinerja dituangkan dalam bentuk kriteria atau
dimensi yang akan dinilai yang dibuat secara bertingkat dari
kurang sampai terbaik..
Catatan Anekdotal
• Catatan singkat hasil observasi yang difokuskan
pada performa dan perilaku yang menonjol,
disertai latar belakang kejadian dan hasil analisis
atas observasi yang dilakukan.
Ceklis
• Daftar informasi, data, ciri-ciri, karakteristik, atau
elemen yang dituju.
Grafik Perkembangan (Kontinum)
• Grafik atau infografik yang menggambarkan
tahap perkembangan belajar.
Asesmen formatif digunakan untuk
mengevaluasi proses pembelajaran dan
mengetahui kebutuhan belajar peserta didik
selanjutnya
Asesmen formatif dapat menggunakan
berbagai bentuk instrumen dan teknik
Asesmen formatif TIDAK harus menggunakan
seluruh bentuk instrumen dalam satu tujuan
pembelajaran (disesuaikan dengan kebutuhan)
Asesmen sumatif harus berbentuk tes
tertulis
Asesmen sumatif harus dilaksanakan
dalam kurun waktu yang sempit (jam dan
hari), seperti UTS dan UAS
Hasil dari asesmen sumatif harus berupa
angka
Miskonsepsi Asesmen Sumatif:
Asesmen sumatif dapat menggunakan
berbagai bentuk instrumen dan teknik
Asesmen sumatif dapat dilaksanakan dalam kurun
waktu yang lebih panjang, seperti satu pekan atau
lebih pada akhir proses pembelajaran dan dilakukan
sekaligus untuk dua atau lebih tujuan pembelajaran
sesuai dengan kebijakan satuan pendidikan
Hasil dari asesmen sumatif dapat berupa deskripsi
dari tujuan pembelajaran yang telah tercapai. Jika
berupa angka, maka perlu tetap dijelaskan
maknanya.
Jawaban Miskonsepsi:
A. Pengolahan
Hasil Asesmen
Mengolah hasil asesmen dalam satu atau lebih tujuan pembelajaran.
Asesmen sumatif dilaksanakan secara periodik setiap selesai satu atau lebih tujuan
pembelajaran. Hasil asesmen perlu diolah menjadi capaian dari tujuan pembelajaran
setiap peserta didik. Pendidik dapat menggunakan data kualitatif sebagai hasil asesmen
tujuan pembelajaran peserta didik. Namun, dapat juga menggunakan data kuantitatif dan
mendeskripsikannya secara kualitatif. Pendidik diberi keleluasaan untuk mengolah data
kuantitatif, baik secara rerata maupun proporsional.
Mengolah capaian tujuan pembelajaran menjadi nilai akhir.
Capaian tujuan pembelajaran peserta didik menjadi bahan yang diolah menjadi nilai
akhir mata pelajaran dalam kurun waktu pelaporan (biasanya satu semester). Untuk
mendapatkan nilai akhir mata pelajaran tersebut, data kuantitatif langsung diolah,
sedangkan untuk deskripsi, pendidik dapat memberikan penjelasan mengenai
kompetensi yang sudah dikuasai peserta didik, mana kompetensi yang belum dikuasai,
dan dapat ditambahkan tindak lanjut secara ringkas bila ada.
Penting untuk diperhatikan
bahwa pendidik tidak mencampur
penghitungan dari hasil asesmen
formatif dan sumatif karena
asesmen formatif dan sumatif
memiliki fungsi yang berbeda.
Asesmen formatif bertujuan untuk
memberikan umpan balik pada
proses sehingga asesmen formatif
bukan menjadi penentu atau
pembagi untuk nilai akhir.
(Rencana) Aksi Nyata
Membuat Modul Ajar Berdiferensiasi
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx

More Related Content

Similar to Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx

Asesmen_dan_Penilaian_pada_Kurikulum_Merdeka_di_Madrasah.pdf
Asesmen_dan_Penilaian_pada_Kurikulum_Merdeka_di_Madrasah.pdfAsesmen_dan_Penilaian_pada_Kurikulum_Merdeka_di_Madrasah.pdf
Asesmen_dan_Penilaian_pada_Kurikulum_Merdeka_di_Madrasah.pdftaryanatugu
 
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptxSusetTia
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxnursariheldaseptiana
 
Pembelajaran pada Implemtasi Kurikulum Merdeka
Pembelajaran pada Implemtasi Kurikulum MerdekaPembelajaran pada Implemtasi Kurikulum Merdeka
Pembelajaran pada Implemtasi Kurikulum MerdekaSIEKAPAKEKO
 
ASESMEN PEMBELAJARAN
 ASESMEN PEMBELAJARAN ASESMEN PEMBELAJARAN
ASESMEN PEMBELAJARANwalya2
 
Panduan Penyusunan Rpp
Panduan Penyusunan RppPanduan Penyusunan Rpp
Panduan Penyusunan Rppmrwhy
 
asesmen pendidikan yang menggunakan kuri
asesmen pendidikan yang menggunakan kuriasesmen pendidikan yang menggunakan kuri
asesmen pendidikan yang menggunakan kurikhanifulkhoiri
 
Assesmen dlm perspektif Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Assesmen dlm perspektif Kurikulum Merdeka 2022.pptxAssesmen dlm perspektif Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Assesmen dlm perspektif Kurikulum Merdeka 2022.pptxBambangFadian
 
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.pptDwiIndahLestari16
 
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
01 Asesmen Kur Merdeka - SMKAbuBakarSidik21
 
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptxPembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptxANEKAAHMADI1
 
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptx
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptxPEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptx
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptxSriPatmini2
 
PENILAIAN (ASESMEN) MI.pptx
PENILAIAN (ASESMEN) MI.pptxPENILAIAN (ASESMEN) MI.pptx
PENILAIAN (ASESMEN) MI.pptxMADarulKaromah
 

Similar to Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx (20)

Asesmen_dan_Penilaian_pada_Kurikulum_Merdeka_di_Madrasah.pdf
Asesmen_dan_Penilaian_pada_Kurikulum_Merdeka_di_Madrasah.pdfAsesmen_dan_Penilaian_pada_Kurikulum_Merdeka_di_Madrasah.pdf
Asesmen_dan_Penilaian_pada_Kurikulum_Merdeka_di_Madrasah.pdf
 
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
 
Pembelajaran pada Implemtasi Kurikulum Merdeka
Pembelajaran pada Implemtasi Kurikulum MerdekaPembelajaran pada Implemtasi Kurikulum Merdeka
Pembelajaran pada Implemtasi Kurikulum Merdeka
 
ASESMEN PEMBELAJARAN
 ASESMEN PEMBELAJARAN ASESMEN PEMBELAJARAN
ASESMEN PEMBELAJARAN
 
4. ASESMEN.pdf
4. ASESMEN.pdf4. ASESMEN.pdf
4. ASESMEN.pdf
 
Aksi Nyata KKTP.pdf
Aksi Nyata KKTP.pdfAksi Nyata KKTP.pdf
Aksi Nyata KKTP.pdf
 
Panduan Penyusunan Rpp
Panduan Penyusunan RppPanduan Penyusunan Rpp
Panduan Penyusunan Rpp
 
asesmen pendidikan yang menggunakan kuri
asesmen pendidikan yang menggunakan kuriasesmen pendidikan yang menggunakan kuri
asesmen pendidikan yang menggunakan kuri
 
Assesmen dlm perspektif Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Assesmen dlm perspektif Kurikulum Merdeka 2022.pptxAssesmen dlm perspektif Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Assesmen dlm perspektif Kurikulum Merdeka 2022.pptx
 
Presentation1 evaluasi
Presentation1 evaluasiPresentation1 evaluasi
Presentation1 evaluasi
 
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
 
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
01 Asesmen Kur Merdeka - SMK
 
Pembelajaran dan Asesmen.pdf
Pembelajaran dan Asesmen.pdfPembelajaran dan Asesmen.pdf
Pembelajaran dan Asesmen.pdf
 
Prosedur penilaian
Prosedur penilaianProsedur penilaian
Prosedur penilaian
 
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptxPembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
 
Minggu 10
Minggu 10Minggu 10
Minggu 10
 
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptx
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptxPEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptx
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptx
 
PENILAIAN (ASESMEN) MI.pptx
PENILAIAN (ASESMEN) MI.pptxPENILAIAN (ASESMEN) MI.pptx
PENILAIAN (ASESMEN) MI.pptx
 
Kebijakan.ppt
Kebijakan.pptKebijakan.ppt
Kebijakan.ppt
 

Recently uploaded

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 

Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx

  • 1. PENDAMPINGAN PENYUSUNAN ASESMEN AWAL DAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI RENCANA TINDAK LANJUT PMO SMP NEGERI WAREN
  • 2.  Asesmen awal pembelajaran bertujuan untuk mendiagnosis kemampuan awal, kebutuhan belajar Murid dan juga memetakan kemampuan umum murid di dalam kelas  Asesmen diagnostik dibagi menjadi 2:  Asesmen Kognitif Berkaitan dengan capaian kompetensi murid  Asesmen non kognitif Berkaitan dengan psikologi anak, profil belajar PD  Contoh Instrumen asesmen yaitu : Rubrik, ceklis, Grafik perkembangan dll  Contoh Teknik asesmen yaitu : Observasi, Kinerja, Projek, Tes tertulis, Tes lisan, Penugasan, Portofolio Asesmen Awal
  • 3. Rencana Asesmen Dalam Modul Ajar Asesmen berdasarkan fungsinya Formatif Sumatif Asesmen yang bertujuan untuk memberikan informasi atau umpan balik bagi pendidik dan peserta didik untuk memperbaiki proses belajar. • Asesmen di awal pembelajaran yang dilakukan untuk mengetahui kesiapan peserta didik untuk mempelajari materi ajar dan mencapai tujuan pembelajaran yang direncanakan. Ditujukan untuk kebutuhan guru dalam merancang pembelajaran (dalam satuan pendidikan khusus, asesmen ini lebih dikenal dengan asesmen diagnostik). • Asesmen yang dilakukan selama proses pembelajaran untuk mengetahui perkembangan peserta didik dan sekaligus pemberian umpan balik yang cepat. Biasanya asesmen ini dilakukan sepanjang atau di tengah kegiatan/langkah pembelajaran, dan dapat juga dilakukan di akhir langkah pembelajaran. Asesmen yang dilakukan untuk memastikan ketercapaian keseluruhan tujuan pembelajaran. Asesmen ini dilakukan pada akhir proses pembelajaran atau dapat juga dilakukan sekaligus untuk dua atau lebih tujuan pembelajaran, sesuai dengan pertimbangan pendidik dan kebijakan satuan pendidikan.
  • 4. Inspirasi Teknik Asesmen Formatif dan Sumatif Observasi • Penilaian peserta didik yang dilakukan secara berkesinambungan melalui pengamatan perilaku yang diamati secara berkala. • Observasi dapat difokuskan untuk semua peserta didik atau per individu. • Observasi dapat dilakukan dalam tugas atau aktivitas rutin/harian. Kinerja • Penilaian yang menuntut peserta didik untuk mendemonstrasikan dan mengaplikasikan pengetahuannya ke dalam berbagai macam konteks sesuai dengan kriteria yang diinginkan. • Asesmen kinerja dapat berupa praktik, menghasilkan produk, melakukan projek, atau membuat portofolio. Projek • Kegiatan penilaian terhadap suatu tugas meliputi kegiatan perancangan, pelaksanaan, dan pelaporan, yang harus diselesaikan dalam periode/waktu tertentu. Tes tertulis • Tes dengan soal dan jawaban disajikan secara tertulis untuk mengukur atau memperoleh informasi tentang kemampuan peserta didik. • Tes tertulis dapat berbentuk esai, pilihan ganda, uraian, atau bentuk-bentuk tes tertulis lainnya.
  • 5. Asesmen formatif digunakan untuk pelaporan hasil belajar Asemen formatif harus menggunakan rubrik dan berbentuk tes tertulis Asesmen formatif harus menggunakan seluruh bentuk instrumen dalam satu tujuan pembelajaran Miskonsepsi Asesmen Formatif:
  • 6. Apa saja yang dapat di diferensiasikan? Konten (materi yang akan diajarkan). Bagi peserta didik yang memerlukan bimbingan dapat mempelajari 3 (tiga) hal terpenting terkait materi, bagi siswa yang cukup mahir dapat mempelajari keseluruhan materi dan bagi peserta didik yang sudah sangat mahir dapat diberikan pengayaan. Proses (cara mengajarkan). Proses pembelajaran dan bentuk pendampingan dapat didiferensiasi sesuai kesiapan peserta didik, bagi siswa yang membutuhkan bimbingan pendidik perlu mengajarkan secara langsung, bagi peserta didik yang cukup mahir dapat diawali dengan Modeling yang dikombinasi dengan kerja mandiri, praktik, dan peninjauan ulang (review), bagi peserta didik yang sangat mahir dapat diberikan beberapa pemantik untuk tugas mandiri kepada peserta didik yang sangat mahir. Produk (luaran atau performa yang akan dihasilkan). Diferensiasi pembelajaran juga dapat dilakukan melalui produk yang dihasilkan. Contohnya, bagi peserta didik yang memerlukan bimbingan bisa menjawab pertanyaan-pertanyaan mengenai konten inti materi, sedangkan bagi peserta didik yang cukup mahir dapat membuat presentasi yang menjelaskan penyelesaian masalah sederhana, dan bagi peserta yang sangat mahir bisa membuat sebuah inovasi atau menelaah permasalahan yang lebih kompleks.
  • 8. Inspirasi Instrumen Penilaian/Asesmen Formatif dan Sumatif Rubrik • Pedoman yang dibuat untuk menilai dan mengevaluasi kualitas capaian kinerja peserta didik sehingga pendidik dapat menyediakan bantuan yang diperlukan untuk meningkatkan kinerja. • Rubrik juga dapat digunakan oleh pendidik untuk memusatkan perhatian pada kompetensi yang harus dikuasai. • Capaian kinerja dituangkan dalam bentuk kriteria atau dimensi yang akan dinilai yang dibuat secara bertingkat dari kurang sampai terbaik.. Catatan Anekdotal • Catatan singkat hasil observasi yang difokuskan pada performa dan perilaku yang menonjol, disertai latar belakang kejadian dan hasil analisis atas observasi yang dilakukan. Ceklis • Daftar informasi, data, ciri-ciri, karakteristik, atau elemen yang dituju. Grafik Perkembangan (Kontinum) • Grafik atau infografik yang menggambarkan tahap perkembangan belajar.
  • 9. Asesmen formatif digunakan untuk mengevaluasi proses pembelajaran dan mengetahui kebutuhan belajar peserta didik selanjutnya Asesmen formatif dapat menggunakan berbagai bentuk instrumen dan teknik Asesmen formatif TIDAK harus menggunakan seluruh bentuk instrumen dalam satu tujuan pembelajaran (disesuaikan dengan kebutuhan)
  • 10. Asesmen sumatif harus berbentuk tes tertulis Asesmen sumatif harus dilaksanakan dalam kurun waktu yang sempit (jam dan hari), seperti UTS dan UAS Hasil dari asesmen sumatif harus berupa angka Miskonsepsi Asesmen Sumatif:
  • 11. Asesmen sumatif dapat menggunakan berbagai bentuk instrumen dan teknik Asesmen sumatif dapat dilaksanakan dalam kurun waktu yang lebih panjang, seperti satu pekan atau lebih pada akhir proses pembelajaran dan dilakukan sekaligus untuk dua atau lebih tujuan pembelajaran sesuai dengan kebijakan satuan pendidikan Hasil dari asesmen sumatif dapat berupa deskripsi dari tujuan pembelajaran yang telah tercapai. Jika berupa angka, maka perlu tetap dijelaskan maknanya. Jawaban Miskonsepsi:
  • 12. A. Pengolahan Hasil Asesmen Mengolah hasil asesmen dalam satu atau lebih tujuan pembelajaran. Asesmen sumatif dilaksanakan secara periodik setiap selesai satu atau lebih tujuan pembelajaran. Hasil asesmen perlu diolah menjadi capaian dari tujuan pembelajaran setiap peserta didik. Pendidik dapat menggunakan data kualitatif sebagai hasil asesmen tujuan pembelajaran peserta didik. Namun, dapat juga menggunakan data kuantitatif dan mendeskripsikannya secara kualitatif. Pendidik diberi keleluasaan untuk mengolah data kuantitatif, baik secara rerata maupun proporsional. Mengolah capaian tujuan pembelajaran menjadi nilai akhir. Capaian tujuan pembelajaran peserta didik menjadi bahan yang diolah menjadi nilai akhir mata pelajaran dalam kurun waktu pelaporan (biasanya satu semester). Untuk mendapatkan nilai akhir mata pelajaran tersebut, data kuantitatif langsung diolah, sedangkan untuk deskripsi, pendidik dapat memberikan penjelasan mengenai kompetensi yang sudah dikuasai peserta didik, mana kompetensi yang belum dikuasai, dan dapat ditambahkan tindak lanjut secara ringkas bila ada. Penting untuk diperhatikan bahwa pendidik tidak mencampur penghitungan dari hasil asesmen formatif dan sumatif karena asesmen formatif dan sumatif memiliki fungsi yang berbeda. Asesmen formatif bertujuan untuk memberikan umpan balik pada proses sehingga asesmen formatif bukan menjadi penentu atau pembagi untuk nilai akhir.
  • 13. (Rencana) Aksi Nyata Membuat Modul Ajar Berdiferensiasi