SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
IN HOUSE TRAINING
PROGRAM SEKOLAH PENGGERAK
SD NEGERI 2 SOMAGEDE
OLEH :
SRI PATMINI, S.Pd.SD
PEMBELAJARAN DAN
ASESMEN
Apa tujuan kita
Belajar?
Untuk siapa saya
Mengajar?
Kita mengajar untuk peserta didik
Pembelajaran dan Asesmen harus:
● Berpusat pada peserta didik
● Melibatkan peserta didik
● Sesuai dengan tingkat kemampuan/perkembangan
peserta didik (teaching at the right level)
● Terdiferensiasi
4 Syarat Pembelajaran dan Asesmen
Kurikulum Merdeka
Pendidik perlu memilih untuk:
 Bersedia mengenal, menerima, dan mencintai peserta didik apa adanya
 Bersedia berpusat pada peserta didik
 Bersedia terus belajar
 Bersedia berkolaborasi dengan peserta didik dan orang tua
Proses Berpikir dalam Merencanakan
Pembelajaran dan Asesmen
Pembelajaran
Terdiferensiasi
Strategi yang dapat digunakan agar
dapat mengajar sesuai dengan tahap
capaian belajar atau kemampuan
peserta didik adalah diferensiasi.
Dasar diferensiasi materi pembelajaran
adalah asesmen formatif dalam bentuk
penilaian awal.
Pembelajaran dapat dilakukan
berdasarkan tahapan kemampuan
mayoritas dalam kelas.
Tahapan kemampuan di bawah
mayoritas akan mendapat
penguatan dan tahapan
kemampuan di atas mayoritas
akan mendapatkan tantangan dan
pembinaan prestasi serta dapat
dijadikan contoh.
Pembelajaran terdiferensiasi
merupakan strategi guru untuk
membuat peserta didiknya
bergerak semakin mendekati dan
mencapai tujuan dari titik awal
masing-masing dengan
memaksimalkan potensi yang
dimiliki.
A. Memahami Capaian Pembelajaran (CP)
Capaian Pembelajaran (CP) merupakan kompetensi
pembelajaran yang harus dicapai peserta didik pada sebuah
mata pelajaran dalam di akhir sebuah fase.
Capaian Pembelajaran (CP) ditetapkan oleh pemerintah dan
tidak dapat diubah.
Kompetensi yang dituju dalam sebuah mata pelajaran, pada
Capaian Pembelajaran (CP) dituliskan dalam bentuk paragraf
yang berisi kesatuan antara pengetahuan, keterampilan, dan
sikap.
B. Merumuskan Tujuan Pembelajaran
CP masih bersifat sangat umum. Untuk membuatnya menjadi lebih
konkret dan operasional, kita perlu menurunkannya menjadi rumusan
Tujuan Pembelajaran.
Tujuan Pembelajaran (TP) perlu memuat 2 hal:
1. Kompetensi, yaitu kemampuan atau keterampilan yang perlu
ditunjukkan/ didemonstrasikan oleh peserta didik.
2. Lingkup materi, yaitu konten dan konsep utama yang perlu dipahami
pada akhir satu unit pembelajaran.
C. Menyusun Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)
Penyusunan Tujuan Pembelajaran Menjadi
Alur Tujuan Pembelajaran
Pengurutan dari Konkret ke Abstrak
Pengurutan dari Mudah ke yang Sulit
Pengurutan Prosedural
Pengurutan Deduktif
Pengurutan Hirarki
Scaffolding
Asesmen merupakan upaya menggali informasi mengenai kondisi,
hambatan, dan kebutuhan peserta didik melalui pengamatan dan
dialog dengan peserta didik atau dengan individu terkait lainnya
(keluarga, teman, pengasuh, atau guru sebelumnya).
Asesmen bersifat netral dan dapat difungsikan sebagai formatif
maupun sumatif berdasarkan tujuan saat digunakan. Setiap
asesmen perlu memberikan rencana tindak lanjut terdiferensiasi
yang dapat diberikan pada siswa berdasarkan rekomendasi hasil
asesmen.
ASESMEN
Asesmen FORMatif
● Membantu untuk mendapatkan
informasi atau memberikan
umpan balik cepat
● Di awal pembelajaran :
memetakan kemampuan awal
dan kebutuhan belajar peserta
didik serta agar pendidik dapat
merencanakan pembelajaran
yang efektif
● Di tengah pembelajaran
mengecek progres/efektivitas
pembelajaran
● Contoh: diskusi terarah, bermain
peran, permainan, membuat
karangan atau jurnal, observasi,
dll.
Asesmen SUMatif
● Asesmen yang digunakan
untuk memastikan
ketercapaian atau
menyimpulkan ketercapaian
tujuan pembelajaran capaian
di akhir satu tujuan
pembelajaran
● Contoh : output projek,
tugas, presentasi,
wawancara, tes, esai,
performance, dll.
Kedua
Asesmen
● Merupakan
bagian dari
proses belajar
● Merupakan
kesempatan
untuk menerima
dan memberikan
umpan balik
● Merupakan cara
untuk
mengevaluasi
efektivitas
pengajaran dan
pembelajaran
Hasil Penelitian tentang Asesmen
• Kemampuan guru untuk memberikan umpan balik berpengaruh pada peningkatan
pemahaman dan kompetensi peserta didik (Marzano, 2006)
• Umpan balik dari asesmen harus informatif menjelaskan kemajuan siswa terhadap
tujuan pembelajaran dan bagaimana mereka dapat meningkatkan
kemampuan/pemahamannya mengenai tujuan pembelajaran
• Umpan balik bersifat netral seperti GPS yang memberi informasi mengenai posisi kita
terhadap tujuan. Maka umpan balik dan seluruh kegiatan asesmen seharusnya mengacu
pada Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran yang digunakan.
• Asesmen harusnya secara alami dilakukan dalam bentuk formatif dan harus sering
dilakukan
Contoh Rencana Tindak Lanjut Asesmen
Seni Rupa Fase A
Elemen Menciptakan:Peserta mampu menggunakan bentuk geometris untuk membuat karya seni rupa
Penilaian Awal : Peserta didik diminta menyebutkan dan menggambar bentuk geometris yang disukainya
.
Contoh Rencana Tindak Lanjut Asesmen
Elemen bilangan
Mata pelajaran matematika, Fase B
Topik: Perkalian Dasar
Penilaian awal: Peserta didik diajak untuk menghitung
perkalian melalui gambar yang menunjukkan penjumlahan
berulang
Tahapan Kemampuan
Awal
Rencana Tindak Lanjut Hasil Asesmen
Belum Berkembang Peserta didik yang belum dapat melakukan penjumlahan berulang, maka akan mendapatkan penguatan
pemahaman konsep penjumlahan berulang. Peserta didik mengisi sejumlah wadah atau kantung
dengan benda yang ada di sekitar mereka (misalnya batu, kayu, daun, pensil, ranting, dll). Setiap wadah
harus berisi jumlah benda yang sama . Mereka lalu diminta menjumlahkan benda-benda tersebut.
Mulai Berkembang/
Berkembang Sesuai
Harapan
Peserta didik yang sudah mulai dapat menerapkan konsep perkalian melalui penjumlahan berulang,
akan berlatih dengan menggunakan benda konkret di bawah bimbingan pendidik
Berkembang Melampaui
Harapan/ Mahir
Peserta didik yang sudah mulai dapat menerapkan konsep perkalian melalui penjumlahan berulang,
akan berlatih dengan menggunakan benda konkret secara mandiri
Pengolahan dan Pelaporan Hasil Asesmen
Pengolahan hasil asesmen dilakukan dengan menganalisis hasil asesmen secara kuantitatif
dan/atau kualitatif
Hasil asesmen untuk setiap Tujuan Pembelajaran diperoleh melalui data kualitatif (hasil
pengamatan atau rubrik) maupun data kuantitatif (berupa angka). Data-data ini diperoleh dengan
membandingkan pencapaian hasil belajar peserta didik dengan Kriteria Ketercapaian Tujuan
Pembelajaran, baik pada capaian pembelajaran di akhir fase, maupun tujuan-tujuan pembelajaran
turunannya. Untuk menyimpulkan hasil belajar peserta didik, pendidik dapat menggunakan
berbagai teknik dan instrumen di luar tes tertulis.
Beberapa pendekatan untuk menentukan ketercapaian TP
(1) menggunakan deskripsi sehingga apabila peserta didik tidak mencapai kriteria tersebut maka
dianggap belum mencapai tujuan pembelajaran
(2) menggunakan rubrik yang dapat mengidentifikasi sejauh mana peserta didik mencapai tujuan
pembelajaran
(3) menggunakan skala atau interval nilai, atau pendekatan lainnya sesuai dengan kebutuhan dan
kesiapan pendidik dalam mengembangkannya
 Bersama dengan kelompok Anda, pilihlah satu Tujuan Pembelajaran dari mata
pelajaran pada fase yang Anda ampu.
 Rancanglah sebuah kegiatan penilaian awal untuk tujuan pembelajaran tersebut
 Sertakan rencana tindak lanjut hasil penilaian awal tersebut untuk 2 atau 3 skenario
kemampuan awal (mulai berkembang, berkembang sesuai harapan, dan berkembang
melampaui harapan).
 Anda dapat mengembangkan format yang sesuai dengan kebutuhan anda dengan
mengacu pada contoh yang telah disampaikan.
 Kembangkanlah tindak lanjut yang mendorong kemampuan berpikir aras tinggi
(HoTS) dan melibatkan pengalaman nyata.
TUGAS KELOMPOK
TERIMA KASIH
 Fase A: Kelas 1-2 SD/MI/SDLB/Paket A
 Fase B: Kelas 3-4 SD/MI/SDLB/Paket A
 Fase C: Kelas 5-6 SD/MI/SDLB/Paket A
 Fase D: Kelas 7-9 SMP/MTs/SMPLB/Paket B
 Fase E: Kelas 10 SMA/MA/SMALB/Paket C, SMK/MAK
 Fase F: Kelas 11-12 SMA/MA/SMALB/Paket C, SMK/MAK
 CP = KI dan KD
 ATP = Silabus
 Modul ajar = RPP
 Profil Pelajar Pancasila = PPK
 Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran (Kktp)=KKM

More Related Content

Similar to PEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptx

Penyamaan Persepsi Modul ajar.pptx.pdf
Penyamaan Persepsi  Modul ajar.pptx.pdfPenyamaan Persepsi  Modul ajar.pptx.pdf
Penyamaan Persepsi Modul ajar.pptx.pdfIstiqomahIstiqomah55
 
Materi Ibu Fera_ Puskurjar_27 Mei 2023 _Penyamaan Persepsi Modul Ajar dikdas...
Materi Ibu Fera_ Puskurjar_27 Mei 2023 _Penyamaan Persepsi  Modul Ajar dikdas...Materi Ibu Fera_ Puskurjar_27 Mei 2023 _Penyamaan Persepsi  Modul Ajar dikdas...
Materi Ibu Fera_ Puskurjar_27 Mei 2023 _Penyamaan Persepsi Modul Ajar dikdas...SUKRISUKRI22
 
2a Pembelajaran dan Penilaian atau Asesmen SMP
2a Pembelajaran dan  Penilaian atau Asesmen SMP2a Pembelajaran dan  Penilaian atau Asesmen SMP
2a Pembelajaran dan Penilaian atau Asesmen SMPMgmpIpaBireuen1
 
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptxAsesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptxAlfianGambara1
 
PPT ASESMEN IHT(1).pptx
PPT ASESMEN IHT(1).pptxPPT ASESMEN IHT(1).pptx
PPT ASESMEN IHT(1).pptxanalianesa2
 
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptxPembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptxHilmaYunis
 
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptxPembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptxANEKAAHMADI1
 
1. Pembelajaran Asesmen SMP Kumer23.pptx
1. Pembelajaran Asesmen SMP Kumer23.pptx1. Pembelajaran Asesmen SMP Kumer23.pptx
1. Pembelajaran Asesmen SMP Kumer23.pptxSmpVeteranNgantang1
 
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptxSusetTia
 
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptxnugohoheruagus
 
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptxlokdomain03
 
Model behaviour
Model behaviourModel behaviour
Model behaviourEvian Teoh
 
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptxPaparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptxErmantoErmanto4
 
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptxAsesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptxahmad ubaedi
 
dokumendariedicell-221019012754-7c684667.pdf
dokumendariedicell-221019012754-7c684667.pdfdokumendariedicell-221019012754-7c684667.pdf
dokumendariedicell-221019012754-7c684667.pdfAminMulyana1
 
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptxPaparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptxKarinaWulandari3
 
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptxPaparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptxWahidSeptiawan2
 

Similar to PEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptx (20)

Penyamaan Persepsi Modul ajar.pptx.pdf
Penyamaan Persepsi  Modul ajar.pptx.pdfPenyamaan Persepsi  Modul ajar.pptx.pdf
Penyamaan Persepsi Modul ajar.pptx.pdf
 
Pembelajaran dan Asesmen.pdf
Pembelajaran dan Asesmen.pdfPembelajaran dan Asesmen.pdf
Pembelajaran dan Asesmen.pdf
 
Materi Ibu Fera_ Puskurjar_27 Mei 2023 _Penyamaan Persepsi Modul Ajar dikdas...
Materi Ibu Fera_ Puskurjar_27 Mei 2023 _Penyamaan Persepsi  Modul Ajar dikdas...Materi Ibu Fera_ Puskurjar_27 Mei 2023 _Penyamaan Persepsi  Modul Ajar dikdas...
Materi Ibu Fera_ Puskurjar_27 Mei 2023 _Penyamaan Persepsi Modul Ajar dikdas...
 
2a Pembelajaran dan Penilaian atau Asesmen SMP
2a Pembelajaran dan  Penilaian atau Asesmen SMP2a Pembelajaran dan  Penilaian atau Asesmen SMP
2a Pembelajaran dan Penilaian atau Asesmen SMP
 
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptxAsesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Asesmen Awal dan Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
 
PPT ASESMEN IHT(1).pptx
PPT ASESMEN IHT(1).pptxPPT ASESMEN IHT(1).pptx
PPT ASESMEN IHT(1).pptx
 
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptxPembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
Pembelajaran dan Asesmen Tahun 2023.pptx
 
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptxPembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
Pembelajaran dan Asesmen_Penguatan FSP (2).pptx
 
1. Pembelajaran Asesmen SMP Kumer23.pptx
1. Pembelajaran Asesmen SMP Kumer23.pptx1. Pembelajaran Asesmen SMP Kumer23.pptx
1. Pembelajaran Asesmen SMP Kumer23.pptx
 
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
00 Asesmen Kurikulum Merdeka Ringkas .pptx
 
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
 
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
03.Materi 3_Pembelajaran Asesmen SMP.pptx
 
Model behaviour
Model behaviourModel behaviour
Model behaviour
 
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptxPaparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
 
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN OK.pptx
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN OK.pptxPEMBELAJARAN DAN ASESMEN OK.pptx
PEMBELAJARAN DAN ASESMEN OK.pptx
 
Evadir Kelas 6B.pdf
Evadir Kelas 6B.pdfEvadir Kelas 6B.pdf
Evadir Kelas 6B.pdf
 
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptxAsesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
 
dokumendariedicell-221019012754-7c684667.pdf
dokumendariedicell-221019012754-7c684667.pdfdokumendariedicell-221019012754-7c684667.pdf
dokumendariedicell-221019012754-7c684667.pdf
 
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptxPaparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
 
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptxPaparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
Paparan Luring_Pembelajaran dan Asesmen.pptx
 

Recently uploaded

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikThomasAntonWibowo
 

Recently uploaded (20)

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
 

PEMBELAJARAN DAN ASESMEN baru1.pptx

  • 1. IN HOUSE TRAINING PROGRAM SEKOLAH PENGGERAK SD NEGERI 2 SOMAGEDE OLEH : SRI PATMINI, S.Pd.SD PEMBELAJARAN DAN ASESMEN
  • 2. Apa tujuan kita Belajar? Untuk siapa saya Mengajar?
  • 3. Kita mengajar untuk peserta didik Pembelajaran dan Asesmen harus: ● Berpusat pada peserta didik ● Melibatkan peserta didik ● Sesuai dengan tingkat kemampuan/perkembangan peserta didik (teaching at the right level) ● Terdiferensiasi
  • 4. 4 Syarat Pembelajaran dan Asesmen Kurikulum Merdeka Pendidik perlu memilih untuk:  Bersedia mengenal, menerima, dan mencintai peserta didik apa adanya  Bersedia berpusat pada peserta didik  Bersedia terus belajar  Bersedia berkolaborasi dengan peserta didik dan orang tua
  • 5.
  • 6.
  • 7.
  • 8. Proses Berpikir dalam Merencanakan Pembelajaran dan Asesmen
  • 9.
  • 10. Pembelajaran Terdiferensiasi Strategi yang dapat digunakan agar dapat mengajar sesuai dengan tahap capaian belajar atau kemampuan peserta didik adalah diferensiasi. Dasar diferensiasi materi pembelajaran adalah asesmen formatif dalam bentuk penilaian awal. Pembelajaran dapat dilakukan berdasarkan tahapan kemampuan mayoritas dalam kelas. Tahapan kemampuan di bawah mayoritas akan mendapat penguatan dan tahapan kemampuan di atas mayoritas akan mendapatkan tantangan dan pembinaan prestasi serta dapat dijadikan contoh.
  • 11. Pembelajaran terdiferensiasi merupakan strategi guru untuk membuat peserta didiknya bergerak semakin mendekati dan mencapai tujuan dari titik awal masing-masing dengan memaksimalkan potensi yang dimiliki.
  • 12.
  • 13. A. Memahami Capaian Pembelajaran (CP) Capaian Pembelajaran (CP) merupakan kompetensi pembelajaran yang harus dicapai peserta didik pada sebuah mata pelajaran dalam di akhir sebuah fase. Capaian Pembelajaran (CP) ditetapkan oleh pemerintah dan tidak dapat diubah. Kompetensi yang dituju dalam sebuah mata pelajaran, pada Capaian Pembelajaran (CP) dituliskan dalam bentuk paragraf yang berisi kesatuan antara pengetahuan, keterampilan, dan sikap.
  • 14. B. Merumuskan Tujuan Pembelajaran CP masih bersifat sangat umum. Untuk membuatnya menjadi lebih konkret dan operasional, kita perlu menurunkannya menjadi rumusan Tujuan Pembelajaran. Tujuan Pembelajaran (TP) perlu memuat 2 hal: 1. Kompetensi, yaitu kemampuan atau keterampilan yang perlu ditunjukkan/ didemonstrasikan oleh peserta didik. 2. Lingkup materi, yaitu konten dan konsep utama yang perlu dipahami pada akhir satu unit pembelajaran.
  • 15. C. Menyusun Alur Tujuan Pembelajaran (ATP) Penyusunan Tujuan Pembelajaran Menjadi Alur Tujuan Pembelajaran Pengurutan dari Konkret ke Abstrak Pengurutan dari Mudah ke yang Sulit Pengurutan Prosedural Pengurutan Deduktif Pengurutan Hirarki Scaffolding
  • 16. Asesmen merupakan upaya menggali informasi mengenai kondisi, hambatan, dan kebutuhan peserta didik melalui pengamatan dan dialog dengan peserta didik atau dengan individu terkait lainnya (keluarga, teman, pengasuh, atau guru sebelumnya). Asesmen bersifat netral dan dapat difungsikan sebagai formatif maupun sumatif berdasarkan tujuan saat digunakan. Setiap asesmen perlu memberikan rencana tindak lanjut terdiferensiasi yang dapat diberikan pada siswa berdasarkan rekomendasi hasil asesmen. ASESMEN
  • 17. Asesmen FORMatif ● Membantu untuk mendapatkan informasi atau memberikan umpan balik cepat ● Di awal pembelajaran : memetakan kemampuan awal dan kebutuhan belajar peserta didik serta agar pendidik dapat merencanakan pembelajaran yang efektif ● Di tengah pembelajaran mengecek progres/efektivitas pembelajaran ● Contoh: diskusi terarah, bermain peran, permainan, membuat karangan atau jurnal, observasi, dll. Asesmen SUMatif ● Asesmen yang digunakan untuk memastikan ketercapaian atau menyimpulkan ketercapaian tujuan pembelajaran capaian di akhir satu tujuan pembelajaran ● Contoh : output projek, tugas, presentasi, wawancara, tes, esai, performance, dll. Kedua Asesmen ● Merupakan bagian dari proses belajar ● Merupakan kesempatan untuk menerima dan memberikan umpan balik ● Merupakan cara untuk mengevaluasi efektivitas pengajaran dan pembelajaran
  • 18. Hasil Penelitian tentang Asesmen • Kemampuan guru untuk memberikan umpan balik berpengaruh pada peningkatan pemahaman dan kompetensi peserta didik (Marzano, 2006) • Umpan balik dari asesmen harus informatif menjelaskan kemajuan siswa terhadap tujuan pembelajaran dan bagaimana mereka dapat meningkatkan kemampuan/pemahamannya mengenai tujuan pembelajaran • Umpan balik bersifat netral seperti GPS yang memberi informasi mengenai posisi kita terhadap tujuan. Maka umpan balik dan seluruh kegiatan asesmen seharusnya mengacu pada Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran yang digunakan. • Asesmen harusnya secara alami dilakukan dalam bentuk formatif dan harus sering dilakukan
  • 19. Contoh Rencana Tindak Lanjut Asesmen Seni Rupa Fase A Elemen Menciptakan:Peserta mampu menggunakan bentuk geometris untuk membuat karya seni rupa Penilaian Awal : Peserta didik diminta menyebutkan dan menggambar bentuk geometris yang disukainya .
  • 20. Contoh Rencana Tindak Lanjut Asesmen Elemen bilangan Mata pelajaran matematika, Fase B Topik: Perkalian Dasar Penilaian awal: Peserta didik diajak untuk menghitung perkalian melalui gambar yang menunjukkan penjumlahan berulang Tahapan Kemampuan Awal Rencana Tindak Lanjut Hasil Asesmen Belum Berkembang Peserta didik yang belum dapat melakukan penjumlahan berulang, maka akan mendapatkan penguatan pemahaman konsep penjumlahan berulang. Peserta didik mengisi sejumlah wadah atau kantung dengan benda yang ada di sekitar mereka (misalnya batu, kayu, daun, pensil, ranting, dll). Setiap wadah harus berisi jumlah benda yang sama . Mereka lalu diminta menjumlahkan benda-benda tersebut. Mulai Berkembang/ Berkembang Sesuai Harapan Peserta didik yang sudah mulai dapat menerapkan konsep perkalian melalui penjumlahan berulang, akan berlatih dengan menggunakan benda konkret di bawah bimbingan pendidik Berkembang Melampaui Harapan/ Mahir Peserta didik yang sudah mulai dapat menerapkan konsep perkalian melalui penjumlahan berulang, akan berlatih dengan menggunakan benda konkret secara mandiri
  • 21. Pengolahan dan Pelaporan Hasil Asesmen Pengolahan hasil asesmen dilakukan dengan menganalisis hasil asesmen secara kuantitatif dan/atau kualitatif Hasil asesmen untuk setiap Tujuan Pembelajaran diperoleh melalui data kualitatif (hasil pengamatan atau rubrik) maupun data kuantitatif (berupa angka). Data-data ini diperoleh dengan membandingkan pencapaian hasil belajar peserta didik dengan Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran, baik pada capaian pembelajaran di akhir fase, maupun tujuan-tujuan pembelajaran turunannya. Untuk menyimpulkan hasil belajar peserta didik, pendidik dapat menggunakan berbagai teknik dan instrumen di luar tes tertulis. Beberapa pendekatan untuk menentukan ketercapaian TP (1) menggunakan deskripsi sehingga apabila peserta didik tidak mencapai kriteria tersebut maka dianggap belum mencapai tujuan pembelajaran (2) menggunakan rubrik yang dapat mengidentifikasi sejauh mana peserta didik mencapai tujuan pembelajaran (3) menggunakan skala atau interval nilai, atau pendekatan lainnya sesuai dengan kebutuhan dan kesiapan pendidik dalam mengembangkannya
  • 22.  Bersama dengan kelompok Anda, pilihlah satu Tujuan Pembelajaran dari mata pelajaran pada fase yang Anda ampu.  Rancanglah sebuah kegiatan penilaian awal untuk tujuan pembelajaran tersebut  Sertakan rencana tindak lanjut hasil penilaian awal tersebut untuk 2 atau 3 skenario kemampuan awal (mulai berkembang, berkembang sesuai harapan, dan berkembang melampaui harapan).  Anda dapat mengembangkan format yang sesuai dengan kebutuhan anda dengan mengacu pada contoh yang telah disampaikan.  Kembangkanlah tindak lanjut yang mendorong kemampuan berpikir aras tinggi (HoTS) dan melibatkan pengalaman nyata. TUGAS KELOMPOK
  • 24.  Fase A: Kelas 1-2 SD/MI/SDLB/Paket A  Fase B: Kelas 3-4 SD/MI/SDLB/Paket A  Fase C: Kelas 5-6 SD/MI/SDLB/Paket A  Fase D: Kelas 7-9 SMP/MTs/SMPLB/Paket B  Fase E: Kelas 10 SMA/MA/SMALB/Paket C, SMK/MAK  Fase F: Kelas 11-12 SMA/MA/SMALB/Paket C, SMK/MAK  CP = KI dan KD  ATP = Silabus  Modul ajar = RPP  Profil Pelajar Pancasila = PPK  Kriteria Ketercapaian Tujuan Pembelajaran (Kktp)=KKM