SlideShare a Scribd company logo
PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL PATOLOGI
PADA NY. “F” DI RUANG POLI KIA
RSKDIA PERTIWI MAKASSAR
TANGGAL 09-11-2016
( S O A P )
No. Register : 09-19-16
Tgl. Kunjungan : 09-11-2016, Jam : 10.00 WITA
Tgl. Pengkajian : 09-11-2016, Jam : 10.15 WITA
IDENTITAS ISTRI/SUAMI
Nama : Ny.“F”/Tn.“N”
Umur : 32Tahun / 28 Tahun
Suku : Bugis / Makassar
Agama : Islam/ Islam
Pendidikan : SMP / SMP
Pekerjaan : IRT/ WIRASWASTA
Pernikahan ke : I/I
Lama menikah : ± 10 Tahun
Alamat : Jln. Dr.Waudinsoro
DATA SUBYEKTIF (S)
Ibu mengatakan :
1) Pusing dan tegang pada leher
2) Hamil yang ke empat pernah melahirkan tiga kali dan tidak pernah keguguran
3) HPHT tanggal 27 Februari 2015
4) Hamil 9 bulan
5) Merasakan pergerakan janin sejak usia kehamilan 5 bulan sampai sekarang dan
dirasakan bergerak kuat pada kuadran bawah perut sebelah kanan perut ibu
6) Sudah pernah di imunisasi TT1 pada umur kehamilan 7 bulan
7) Tidak pernah mengalami atau menderita penyakit menular seksual, seperti :
HIV/AIDS, Hepatitis, TBC, dll
8) Tidak ada riwayat penyakit keturunan seperti DM, Jantung, Asma, dll
9) Tidak ada riwayat alergi terhadap makanan dan obat-obatan
10) Pola makan ibu, ibu sering mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung
garam.
DATA OBJEKTIF (O)
1. Keadaan umum ibu baik
2. Kesadaran composmentis
3. Tafsiran persalinan : 04-12-2016
4. Berat Badan Sebelum hamil : 76
5. Berat badan SEKrang : 85 kg
6. Tinggi badan : 155 cm
7. Lingkar lengan atas : 26 cm
8. Tekanan Darah sebelum hamil : 110/80 mmHg
9. Tanda-Tanda Vital
- Tekanan darah : 140/100 mmHg
- Nadi : 80 x/menit
- Pernapasan : 22 x/menit
- Suhu : 36,7oC
10. Pemeriksaan fisik (inspeksi, palpasi, auskultasi, perkusi)
a) Wajah
Ekspresi wajah baik, tidak tampak cloasma grafidarum dan tampak oedema,
tampak pucat
b) Mata
Simetris kiri dan kanan, konjungtiva merah muda dan sklera putih
c) Leher
Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid, pembesaran limfe dan tidak ada
pelebaran vena jugularis
d) Payudara
Simetris kiri dan kanan, puting susu menonjol, tidak ada massa atau tumor dan
tidak ada pengeluaran colostrum
e) Abdomen
Tidak ada luka bekas operasi, pembesaran perut sesuai umur kehamilan,
tampak striae livide, tonus otot perut kendor, dan tidak ada nyeri tekan
 Pengukuran : TFU = 35 cm
LP = 90 cm
TBJ = ( TFU – 11 x 155) = 3720gram
 Leopold I : TFU 3 jari di bawah PX, pada fundus teraba bulat
lunak dan tidak melenting (bokong)
 Leopold II : pada bagian kanan perut ibu teraba datar, keras,
memanjang seperti papan (Punggung kanan)
 Leopold III : Teraba keras, bundar, dan melentig (kepala)
 Leopold IV : kepala sudah masuk pintu atas panggul (divergen)
 Auskultasi DJJ: denyut jantung janin terdengar di satu tempat pada
kuadran kanan bawah perut ibu dengan frekuensi 132 kali/menit
a. Ekstremitas atas dan bawah
Kaki dan tangan simetis kiri dan tangan, kuku kaki dan tangan tidak panjang, bersih
dan tidak pucat, tidak ada varices dan ada oedeme, refleks patela + kiri dan kanan
11. Pemeriksaan Penunjang
- Pemeriksaan USG UK 36 minggu 1 hari, punggung kanan, Presentase kepala
sudah masuk PAP, intrauterin, tunggal, janin hidup, cairan amnion cukup
- Pemeriksaan Laboratorium
Protein urine +3
ASSASMENT (A)
b. Diagnosa/ Masalah Aktual : GIVPIIIA0, Umur kehamilan 37 minggu 4 hari, tunggal,
janin hidup,intra uterine,presentase kepala,Punggung kanan (PUKA) kepala belum
masuk pintu atas panggul (PAP) keadaan umum ibu dan janin baik dengan masalah
hypertensi
c. Diagnosa/Masalah Potensial : potensial terjadinya eklampsia
d. Perlunya Tindakan Segera/Kolaborasi : Kolaborasi dengan dokter ahli untuk tindakan
selanjutnya
PLANNING ( P)
Tanggal : 09-10-2016 Jam 10.20-11.20 WITA
1. Memberi informasi pada ibu tentang hasil pemeriksaan
Hasil : Tanda – tanda vital ibu dalam batas normal
- TD :140/100 mmHg
- N : 80 x/menit
- P : 22 x/menit
- S : 36,70C
2. Memberi tahu pada ibu bahwa keluhan pusing dan tegang pada leher di karenakan oleh
adanya peningkatan tekanan darah yan disebabkan oleh
Hasil : Ibu mengerti dengan keadaannya saat ini
3. Menganjurkan pada ibu cara mengatasi keluhannya yaitu dengan cara diet rendah
garam seperti tidak mengkonsumsi makanan yang benyak mengandung garam
Hasil : Ibu mengerti dan mau mengikuti anjuran bidan
4. Memberitahu ibu dan keluarga tentang tanda bahaya preklampsia seperti pusing yang
berlebihan,sakit kepala sebelah, penglihatan kabur
Hasil : ibu mengerti dan bersedia ke bidan atau dokter jika mengalami salah satu
tanda bahaya preklamsia
5. Memberi HE tentang
a. Nutrisi
Makan makanan yang mengandung karbohidrat seperti (nasi, jagung), protein
(telur), lemak (daging dan susu). Vitamin dan mineral (sayur dan buah-buahan)
Hasil : ibu mengerti dan mau makan makanan yang bergizi
b. Kebutuhan cairan, yaitu banyak minum air putih 7 – 8 gelas/hari
Hasil : ibu mengerti
c. Personal hygiene
Menganjurkan ibu mengganti pakaian setiap kali kotor dan setelah mandi serta
membersihkan alat genetalia tiap kali setelah BAK dan BAB
Hasil : ibu mengerti dengan anjuran bidan
6. Mendiskusikan pada ibu tentang persiapan persalinan dan kelahiran bayinya yang
meliputi persiapan keluarga yang mendampingi selama persalinan, penolong
persalinan, tempat persalinan, biaya persalinan, kebutuhan pakaian bayi dan pendonor
bila terjadi komplikasi serta persiapan transportasi.
Hasil : ibu telah mempersiapkan persiapan persalinan dan kelahiran bayinya
7. Menganjurkan ibu untuk segera memepersiapkan diri dan keluarga untuk persiapan
tindakan operasi
Hasil : ibu dan keluarga telah setuju dan siap untuk melakukan tindakan operasi

More Related Content

What's hot

Manajemen asuhan kebidanan intranatal care fisiologi akbid paramata muna
Manajemen asuhan kebidanan intranatal care fisiologi akbid paramata munaManajemen asuhan kebidanan intranatal care fisiologi akbid paramata muna
Manajemen asuhan kebidanan intranatal care fisiologi akbid paramata munaOperator Warnet Vast Raha
 
Pendokumentasian asuhan kebidanan intranatal AKBID PARAMATA RAHA
Pendokumentasian asuhan kebidanan intranatal AKBID PARAMATA RAHA Pendokumentasian asuhan kebidanan intranatal AKBID PARAMATA RAHA
Pendokumentasian asuhan kebidanan intranatal AKBID PARAMATA RAHA Operator Warnet Vast Raha
 
Asuhan manajemen kebidanan pada persalinan dengan mioma uteri
Asuhan manajemen kebidanan pada persalinan dengan mioma uteriAsuhan manajemen kebidanan pada persalinan dengan mioma uteri
Asuhan manajemen kebidanan pada persalinan dengan mioma uteriDian Al-Fahruddin
 
Askeb bumil (2)
Askeb bumil (2)Askeb bumil (2)
Askeb bumil (2)
SavitriAzza1
 
Format n contoh anc
Format n contoh ancFormat n contoh anc
Format n contoh anc
Khoirul Bariah
 
Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Anc linda hikmat
Anc linda hikmatAnc linda hikmat
Anc linda hikmat
Operator Warnet Vast Raha
 
Menajemen asuhan kebidanan intranatal fisiologi
Menajemen asuhan kebidanan intranatal fisiologiMenajemen asuhan kebidanan intranatal fisiologi
Menajemen asuhan kebidanan intranatal fisiologi
Operator Warnet Vast Raha
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Operator Warnet Vast Raha
 
Anemia pada kehamilan (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG
Anemia pada kehamilan (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOGAnemia pada kehamilan (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG
Anemia pada kehamilan (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG
Adeline Dlin
 
Inc hikmat 2
Inc hikmat 2Inc hikmat 2
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewiAsuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Andra Dewi Hapsari
 

What's hot (20)

Manajemen asuhan kebidanan intranatal care fisiologi akbid paramata muna
Manajemen asuhan kebidanan intranatal care fisiologi akbid paramata munaManajemen asuhan kebidanan intranatal care fisiologi akbid paramata muna
Manajemen asuhan kebidanan intranatal care fisiologi akbid paramata muna
 
Pendokumentasian asuhan kebidanan intranatal AKBID PARAMATA RAHA
Pendokumentasian asuhan kebidanan intranatal AKBID PARAMATA RAHA Pendokumentasian asuhan kebidanan intranatal AKBID PARAMATA RAHA
Pendokumentasian asuhan kebidanan intranatal AKBID PARAMATA RAHA
 
Askeb anc poli
Askeb anc poliAskeb anc poli
Askeb anc poli
 
Asuhan manajemen kebidanan pada persalinan dengan mioma uteri
Asuhan manajemen kebidanan pada persalinan dengan mioma uteriAsuhan manajemen kebidanan pada persalinan dengan mioma uteri
Asuhan manajemen kebidanan pada persalinan dengan mioma uteri
 
Sc a
Sc aSc a
Sc a
 
3.1. pengkajian
3.1. pengkajian3.1. pengkajian
3.1. pengkajian
 
Askeb bumil (2)
Askeb bumil (2)Askeb bumil (2)
Askeb bumil (2)
 
Format n contoh anc
Format n contoh ancFormat n contoh anc
Format n contoh anc
 
Pnc kompre AKBID PARAMATA RAHA
Pnc kompre AKBID PARAMATA RAHA Pnc kompre AKBID PARAMATA RAHA
Pnc kompre AKBID PARAMATA RAHA
 
Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA KABUPATEN MUNA
 
Anc linda hikmat
Anc linda hikmatAnc linda hikmat
Anc linda hikmat
 
Menajemen asuhan kebidanan intranatal fisiologi
Menajemen asuhan kebidanan intranatal fisiologiMenajemen asuhan kebidanan intranatal fisiologi
Menajemen asuhan kebidanan intranatal fisiologi
 
Pnc aty AKBID PARAMATA RAHA
Pnc aty AKBID PARAMATA RAHAPnc aty AKBID PARAMATA RAHA
Pnc aty AKBID PARAMATA RAHA
 
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
Manajemen asuhan kebidanan antenatal fisiologi pada ny”m”g2 p1a0 umur kehamil...
 
Anamnesa (data subjektif)
Anamnesa (data subjektif)Anamnesa (data subjektif)
Anamnesa (data subjektif)
 
Anemia pada kehamilan (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG
Anemia pada kehamilan (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOGAnemia pada kehamilan (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG
Anemia pada kehamilan (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa, spOG
 
Asuhan kebidanan pada ibu hamil fisiologis
Asuhan kebidanan pada ibu hamil fisiologisAsuhan kebidanan pada ibu hamil fisiologis
Asuhan kebidanan pada ibu hamil fisiologis
 
Inc hikmat 2
Inc hikmat 2Inc hikmat 2
Inc hikmat 2
 
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewiAsuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
 
Anc
AncAnc
Anc
 

Viewers also liked

2015 - Anand Rooplal
2015 - Anand Rooplal2015 - Anand Rooplal
2015 - Anand RooplalAnand Rooplal
 
Toyota Corolla Altis 2014
Toyota Corolla Altis 2014Toyota Corolla Altis 2014
Toyota Corolla Altis 2014
Toyota Lý Thường Kiệt
 
Advising Student Veterans (1) (2)
Advising Student Veterans (1) (2)Advising Student Veterans (1) (2)
Advising Student Veterans (1) (2)Coby W. Dillard, BS
 
Adan4
Adan4Adan4
INFORME | Delincuencia vial, reincidencia y delincuencia común
INFORME | Delincuencia vial, reincidencia y delincuencia comúnINFORME | Delincuencia vial, reincidencia y delincuencia común
INFORME | Delincuencia vial, reincidencia y delincuencia común
UNIVERSIDAD MIGUEL HERNANDEZ DE ELCHE
 
6è castellà-gramatica- determinantes 4
6è castellà-gramatica- determinantes 46è castellà-gramatica- determinantes 4
6è castellà-gramatica- determinantes 4
6sise
 
BFHA History 2
BFHA History 2BFHA History 2
BFHA History 2
broadwayflushing
 
El desarrollo y educación de los niños
El desarrollo y educación de los niñosEl desarrollo y educación de los niños
El desarrollo y educación de los niños
gmanzanoo
 
Using simple present tense
Using simple present tenseUsing simple present tense
Using simple present tense
yheni siwi utami
 
‘Energy Access‘ – Part Six: Kerosene story – the southern States
‘Energy Access‘ – Part Six: Kerosene story – the southern States‘Energy Access‘ – Part Six: Kerosene story – the southern States
‘Energy Access‘ – Part Six: Kerosene story – the southern States
riddhitrends
 
Virus informatico ruth margoth
Virus informatico ruth margothVirus informatico ruth margoth
Virus informatico ruth margoth
Margoth Bustos
 
Axlespace.com
Axlespace.comAxlespace.com
Axlespace.com
Sumeet Chakravarty
 
Agenda setmana 43-octubre-curs16-17
Agenda setmana 43-octubre-curs16-17Agenda setmana 43-octubre-curs16-17
Agenda setmana 43-octubre-curs16-17
6sise
 
61917107 case-study
61917107 case-study61917107 case-study
61917107 case-study
homeworkping4
 
Planeacion dia-tres
Planeacion dia-tresPlaneacion dia-tres
Planeacion dia-tres
Cecy Torres
 
Fixation of the Heart, Sympathetic Chain, Autonomic Plexuses & Lymphatic drai...
Fixation of the Heart, Sympathetic Chain, Autonomic Plexuses & Lymphatic drai...Fixation of the Heart, Sympathetic Chain, Autonomic Plexuses & Lymphatic drai...
Fixation of the Heart, Sympathetic Chain, Autonomic Plexuses & Lymphatic drai...
Dr. Sherif Fahmy
 
Periimplantitis
PeriimplantitisPeriimplantitis
Periimplantitis
Shilpa Shiv
 

Viewers also liked (17)

2015 - Anand Rooplal
2015 - Anand Rooplal2015 - Anand Rooplal
2015 - Anand Rooplal
 
Toyota Corolla Altis 2014
Toyota Corolla Altis 2014Toyota Corolla Altis 2014
Toyota Corolla Altis 2014
 
Advising Student Veterans (1) (2)
Advising Student Veterans (1) (2)Advising Student Veterans (1) (2)
Advising Student Veterans (1) (2)
 
Adan4
Adan4Adan4
Adan4
 
INFORME | Delincuencia vial, reincidencia y delincuencia común
INFORME | Delincuencia vial, reincidencia y delincuencia comúnINFORME | Delincuencia vial, reincidencia y delincuencia común
INFORME | Delincuencia vial, reincidencia y delincuencia común
 
6è castellà-gramatica- determinantes 4
6è castellà-gramatica- determinantes 46è castellà-gramatica- determinantes 4
6è castellà-gramatica- determinantes 4
 
BFHA History 2
BFHA History 2BFHA History 2
BFHA History 2
 
El desarrollo y educación de los niños
El desarrollo y educación de los niñosEl desarrollo y educación de los niños
El desarrollo y educación de los niños
 
Using simple present tense
Using simple present tenseUsing simple present tense
Using simple present tense
 
‘Energy Access‘ – Part Six: Kerosene story – the southern States
‘Energy Access‘ – Part Six: Kerosene story – the southern States‘Energy Access‘ – Part Six: Kerosene story – the southern States
‘Energy Access‘ – Part Six: Kerosene story – the southern States
 
Virus informatico ruth margoth
Virus informatico ruth margothVirus informatico ruth margoth
Virus informatico ruth margoth
 
Axlespace.com
Axlespace.comAxlespace.com
Axlespace.com
 
Agenda setmana 43-octubre-curs16-17
Agenda setmana 43-octubre-curs16-17Agenda setmana 43-octubre-curs16-17
Agenda setmana 43-octubre-curs16-17
 
61917107 case-study
61917107 case-study61917107 case-study
61917107 case-study
 
Planeacion dia-tres
Planeacion dia-tresPlaneacion dia-tres
Planeacion dia-tres
 
Fixation of the Heart, Sympathetic Chain, Autonomic Plexuses & Lymphatic drai...
Fixation of the Heart, Sympathetic Chain, Autonomic Plexuses & Lymphatic drai...Fixation of the Heart, Sympathetic Chain, Autonomic Plexuses & Lymphatic drai...
Fixation of the Heart, Sympathetic Chain, Autonomic Plexuses & Lymphatic drai...
 
Periimplantitis
PeriimplantitisPeriimplantitis
Periimplantitis
 

Similar to Anc mantap seminar

Manajemen asuhan kebidanan ante natal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan ante natal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanan ante natal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan ante natal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA Operator Warnet Vast Raha
 
Anc hasriani
Anc  hasrianiAnc  hasriani
ASKEB KEHAMILAN NORMAL
ASKEB KEHAMILAN NORMALASKEB KEHAMILAN NORMAL
ASKEB KEHAMILAN NORMAL
Resti Giyarmi
 
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0Operator Warnet Vast Raha
 
Anc hasmirawati tona
Anc hasmirawati tonaAnc hasmirawati tona
Anc hasmirawati tona
Operator Warnet Vast Raha
 
Manajemen asuhan kebidanaan post natal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanaan post natal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanaan post natal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanaan post natal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA Operator Warnet Vast Raha
 
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I 18.docx
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I 18.docxASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I 18.docx
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I 18.docx
GheaGestivaniSafari
 
Askep seminar bayi fix
Askep seminar bayi fixAskep seminar bayi fix
Askep seminar bayi fix
m.zaen fahlefi zaen
 
Manajemen asuhan kebidanan intranatal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan intranatal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanan intranatal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan intranatal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA Operator Warnet Vast Raha
 
Inc aty AKBID PARAMATA RAHA
Inc aty AKBID PARAMATA RAHAInc aty AKBID PARAMATA RAHA
Inc aty AKBID PARAMATA RAHA
Operator Warnet Vast Raha
 
contoh dokumentasi nifas.pdf
contoh dokumentasi nifas.pdfcontoh dokumentasi nifas.pdf
contoh dokumentasi nifas.pdf
MarayanAmanah
 
Soap b yun
Soap b yunSoap b yun
Soap b yun
yayukusen02
 
ASKEB KOMPRE FISIOLOGI PARTISIPASI.docx
ASKEB KOMPRE FISIOLOGI  PARTISIPASI.docxASKEB KOMPRE FISIOLOGI  PARTISIPASI.docx
ASKEB KOMPRE FISIOLOGI PARTISIPASI.docx
LiskaAndrianiAR
 

Similar to Anc mantap seminar (20)

Askeb apn
Askeb apnAskeb apn
Askeb apn
 
Manajemen asuhan kebidanan ante natal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan ante natal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanan ante natal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan ante natal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
 
Anc hasriani
Anc  hasrianiAnc  hasriani
Anc hasriani
 
Anc hasriani
Anc  hasrianiAnc  hasriani
Anc hasriani
 
Anc
AncAnc
Anc
 
ASKEB KEHAMILAN NORMAL
ASKEB KEHAMILAN NORMALASKEB KEHAMILAN NORMAL
ASKEB KEHAMILAN NORMAL
 
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
Asuhan kebidanan ibu hamil pada ny “r“ umur 30th g2 p1 a0
 
Anc hasmirawati tona
Anc hasmirawati tonaAnc hasmirawati tona
Anc hasmirawati tona
 
akbid paramata muna Inc
 akbid paramata muna Inc akbid paramata muna Inc
akbid paramata muna Inc
 
Manajemen asuhan kebidanaan post natal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanaan post natal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanaan post natal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanaan post natal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
 
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I 18.docx
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I 18.docxASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I 18.docx
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I 18.docx
 
Askep seminar bayi fix
Askep seminar bayi fixAskep seminar bayi fix
Askep seminar bayi fix
 
Manajemen asuhan kebidanan intranatal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan intranatal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA Manajemen asuhan kebidanan intranatal komprehensif AKBID  PARAMATA RAHA
Manajemen asuhan kebidanan intranatal komprehensif AKBID PARAMATA RAHA
 
Inc aty AKBID PARAMATA RAHA
Inc aty AKBID PARAMATA RAHAInc aty AKBID PARAMATA RAHA
Inc aty AKBID PARAMATA RAHA
 
contoh dokumentasi nifas.pdf
contoh dokumentasi nifas.pdfcontoh dokumentasi nifas.pdf
contoh dokumentasi nifas.pdf
 
Asuhan kebidanan pada ibu nifas patologi
Asuhan kebidanan pada ibu nifas patologiAsuhan kebidanan pada ibu nifas patologi
Asuhan kebidanan pada ibu nifas patologi
 
Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA RAHA
Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA RAHA Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA RAHA
Klompk anc 2013 AKBID PARAMATA RAHA
 
Soap b yun
Soap b yunSoap b yun
Soap b yun
 
Lta vina
Lta vinaLta vina
Lta vina
 
ASKEB KOMPRE FISIOLOGI PARTISIPASI.docx
ASKEB KOMPRE FISIOLOGI  PARTISIPASI.docxASKEB KOMPRE FISIOLOGI  PARTISIPASI.docx
ASKEB KOMPRE FISIOLOGI PARTISIPASI.docx
 

More from Warnet Raha

Serune kale
Serune kaleSerune kale
Serune kale
Warnet Raha
 
Alat musik
Alat musikAlat musik
Alat musik
Warnet Raha
 
Septian
SeptianSeptian
Septian
Warnet Raha
 
Pengaruh organik terhadap tanah dan tanaman
Pengaruh organik terhadap tanah dan tanamanPengaruh organik terhadap tanah dan tanaman
Pengaruh organik terhadap tanah dan tanaman
Warnet Raha
 
Perihal
PerihalPerihal
Perihal
Warnet Raha
 
Warnet vast raha
Warnet vast rahaWarnet vast raha
Warnet vast raha
Warnet Raha
 
Surat tugas pls wakorsel
Surat tugas pls wakorselSurat tugas pls wakorsel
Surat tugas pls wakorsel
Warnet Raha
 
Silsilah keluarga
Silsilah keluargaSilsilah keluarga
Silsilah keluarga
Warnet Raha
 
Ipink
IpinkIpink
Silsilah keluarg1
Silsilah keluarg1Silsilah keluarg1
Silsilah keluarg1
Warnet Raha
 
Makalah haji dan umroh
Makalah haji dan umrohMakalah haji dan umroh
Makalah haji dan umroh
Warnet Raha
 
Motivasi dan kepuasan kerja
Motivasi dan kepuasan kerjaMotivasi dan kepuasan kerja
Motivasi dan kepuasan kerja
Warnet Raha
 
Salim 2
Salim 2Salim 2
Salim 2
Warnet Raha
 
Manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”Manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Warnet Raha
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
Warnet Raha
 
Format manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Format manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”Format manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Format manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Warnet Raha
 
Pengaruh mediao sosial terhadap genesari muda
Pengaruh mediao sosial terhadap genesari mudaPengaruh mediao sosial terhadap genesari muda
Pengaruh mediao sosial terhadap genesari muda
Warnet Raha
 
Jurnal ella
Jurnal ellaJurnal ella
Jurnal ella
Warnet Raha
 
Penelitian
PenelitianPenelitian
Penelitian
Warnet Raha
 
Surat keterangan kematian 4
Surat keterangan kematian 4Surat keterangan kematian 4
Surat keterangan kematian 4
Warnet Raha
 

More from Warnet Raha (20)

Serune kale
Serune kaleSerune kale
Serune kale
 
Alat musik
Alat musikAlat musik
Alat musik
 
Septian
SeptianSeptian
Septian
 
Pengaruh organik terhadap tanah dan tanaman
Pengaruh organik terhadap tanah dan tanamanPengaruh organik terhadap tanah dan tanaman
Pengaruh organik terhadap tanah dan tanaman
 
Perihal
PerihalPerihal
Perihal
 
Warnet vast raha
Warnet vast rahaWarnet vast raha
Warnet vast raha
 
Surat tugas pls wakorsel
Surat tugas pls wakorselSurat tugas pls wakorsel
Surat tugas pls wakorsel
 
Silsilah keluarga
Silsilah keluargaSilsilah keluarga
Silsilah keluarga
 
Ipink
IpinkIpink
Ipink
 
Silsilah keluarg1
Silsilah keluarg1Silsilah keluarg1
Silsilah keluarg1
 
Makalah haji dan umroh
Makalah haji dan umrohMakalah haji dan umroh
Makalah haji dan umroh
 
Motivasi dan kepuasan kerja
Motivasi dan kepuasan kerjaMotivasi dan kepuasan kerja
Motivasi dan kepuasan kerja
 
Salim 2
Salim 2Salim 2
Salim 2
 
Manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”Manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
 
Kafer akbid paramata
Kafer akbid paramataKafer akbid paramata
Kafer akbid paramata
 
Format manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Format manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”Format manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
Format manajemen asuhan kebidanan ibu nifas pada ny. “w”
 
Pengaruh mediao sosial terhadap genesari muda
Pengaruh mediao sosial terhadap genesari mudaPengaruh mediao sosial terhadap genesari muda
Pengaruh mediao sosial terhadap genesari muda
 
Jurnal ella
Jurnal ellaJurnal ella
Jurnal ella
 
Penelitian
PenelitianPenelitian
Penelitian
 
Surat keterangan kematian 4
Surat keterangan kematian 4Surat keterangan kematian 4
Surat keterangan kematian 4
 

Recently uploaded

460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
JefryColter
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
mariapasaribu13
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
LidyaManuelia1
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Anisa Rizki Rahmawati
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
adjhe17ks1
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
IGNATIUSOKIDEWABRATA
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
AchmadHasanHafidzi
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
tikasianturi1410
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
hoiriyono
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
AhmadVikriKhoirulAna
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
EnforceA Real Solution
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
MohammadAthianManan
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
fadilahsaleh427
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
bidakara2016
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
MarkusPiyusmanZebua
 

Recently uploaded (17)

460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
460012937-Rpp-kelas-rangkap-model-221-docx.docx
 
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.pptPpt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
Ppt_perdagangan_luar_negeri_proteksi_dan.ppt
 
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptxMETODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
METODE MODI (MODIFIED DISTRIBUTION METHODE).pptx
 
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptxPendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
Pendapatan dan beban dalam Akuntansi.pptx
 
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
Prosedur Ekspor : Studi Kasus Ekspor Briket ke Yaman dan Proses Produksi Brik...
 
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUPDJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
DJP - RUU KUP.pdf RUU Perubahan Kelima UU KUP
 
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdfMATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
MATERI-1-BIMTEK KURIKULUM 2024-PTV-LENGKAP - PESERTA-REVISI-MALANG-MEI 2024.pdf
 
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.pptKonsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
Konsep Perbankan Syariah di Indonesia.ppt
 
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptxPPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
PPT METODE PENELITIAN YEFTIKA MUTIARA SIANTURI .pptx
 
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
PPT SEMPRO PENGARUH JIWA KEWIRAUSAHAAN MOTIVASI DAN MODAL USAHA TERHADAP PERK...
 
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniahreksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
reksadana syariah lutfi nihayatul khusniah
 
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
Dapat SP2DK, Harus Apa? Bagimana cara merespon surat cinta DJP?
 
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptxMETODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
METODE STEPPING STONE (BATU LONCATANA) REVISI.pptx
 
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuanganMakalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
Makalah Kelompok 2 mengenai materi manajemen keuangan
 
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdfPengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
Pengertian Surplus Konsumen dan Produsen.pdf
 
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptxSesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
Sesi 4_Kelompok 3 Kode Etik Profesi Akuntan Publik.pptx
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka Tahun 2024.pptx
 

Anc mantap seminar

  • 1. PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL PATOLOGI PADA NY. “F” DI RUANG POLI KIA RSKDIA PERTIWI MAKASSAR TANGGAL 09-11-2016 ( S O A P ) No. Register : 09-19-16 Tgl. Kunjungan : 09-11-2016, Jam : 10.00 WITA Tgl. Pengkajian : 09-11-2016, Jam : 10.15 WITA IDENTITAS ISTRI/SUAMI Nama : Ny.“F”/Tn.“N” Umur : 32Tahun / 28 Tahun Suku : Bugis / Makassar Agama : Islam/ Islam Pendidikan : SMP / SMP Pekerjaan : IRT/ WIRASWASTA Pernikahan ke : I/I Lama menikah : ± 10 Tahun Alamat : Jln. Dr.Waudinsoro DATA SUBYEKTIF (S) Ibu mengatakan : 1) Pusing dan tegang pada leher 2) Hamil yang ke empat pernah melahirkan tiga kali dan tidak pernah keguguran 3) HPHT tanggal 27 Februari 2015 4) Hamil 9 bulan 5) Merasakan pergerakan janin sejak usia kehamilan 5 bulan sampai sekarang dan dirasakan bergerak kuat pada kuadran bawah perut sebelah kanan perut ibu 6) Sudah pernah di imunisasi TT1 pada umur kehamilan 7 bulan 7) Tidak pernah mengalami atau menderita penyakit menular seksual, seperti : HIV/AIDS, Hepatitis, TBC, dll 8) Tidak ada riwayat penyakit keturunan seperti DM, Jantung, Asma, dll 9) Tidak ada riwayat alergi terhadap makanan dan obat-obatan
  • 2. 10) Pola makan ibu, ibu sering mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung garam. DATA OBJEKTIF (O) 1. Keadaan umum ibu baik 2. Kesadaran composmentis 3. Tafsiran persalinan : 04-12-2016 4. Berat Badan Sebelum hamil : 76 5. Berat badan SEKrang : 85 kg 6. Tinggi badan : 155 cm 7. Lingkar lengan atas : 26 cm 8. Tekanan Darah sebelum hamil : 110/80 mmHg 9. Tanda-Tanda Vital - Tekanan darah : 140/100 mmHg - Nadi : 80 x/menit - Pernapasan : 22 x/menit - Suhu : 36,7oC 10. Pemeriksaan fisik (inspeksi, palpasi, auskultasi, perkusi) a) Wajah Ekspresi wajah baik, tidak tampak cloasma grafidarum dan tampak oedema, tampak pucat b) Mata Simetris kiri dan kanan, konjungtiva merah muda dan sklera putih c) Leher Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid, pembesaran limfe dan tidak ada pelebaran vena jugularis d) Payudara Simetris kiri dan kanan, puting susu menonjol, tidak ada massa atau tumor dan tidak ada pengeluaran colostrum e) Abdomen Tidak ada luka bekas operasi, pembesaran perut sesuai umur kehamilan, tampak striae livide, tonus otot perut kendor, dan tidak ada nyeri tekan
  • 3.  Pengukuran : TFU = 35 cm LP = 90 cm TBJ = ( TFU – 11 x 155) = 3720gram  Leopold I : TFU 3 jari di bawah PX, pada fundus teraba bulat lunak dan tidak melenting (bokong)  Leopold II : pada bagian kanan perut ibu teraba datar, keras, memanjang seperti papan (Punggung kanan)  Leopold III : Teraba keras, bundar, dan melentig (kepala)  Leopold IV : kepala sudah masuk pintu atas panggul (divergen)  Auskultasi DJJ: denyut jantung janin terdengar di satu tempat pada kuadran kanan bawah perut ibu dengan frekuensi 132 kali/menit a. Ekstremitas atas dan bawah Kaki dan tangan simetis kiri dan tangan, kuku kaki dan tangan tidak panjang, bersih dan tidak pucat, tidak ada varices dan ada oedeme, refleks patela + kiri dan kanan 11. Pemeriksaan Penunjang - Pemeriksaan USG UK 36 minggu 1 hari, punggung kanan, Presentase kepala sudah masuk PAP, intrauterin, tunggal, janin hidup, cairan amnion cukup - Pemeriksaan Laboratorium Protein urine +3 ASSASMENT (A) b. Diagnosa/ Masalah Aktual : GIVPIIIA0, Umur kehamilan 37 minggu 4 hari, tunggal, janin hidup,intra uterine,presentase kepala,Punggung kanan (PUKA) kepala belum masuk pintu atas panggul (PAP) keadaan umum ibu dan janin baik dengan masalah hypertensi c. Diagnosa/Masalah Potensial : potensial terjadinya eklampsia d. Perlunya Tindakan Segera/Kolaborasi : Kolaborasi dengan dokter ahli untuk tindakan selanjutnya PLANNING ( P)
  • 4. Tanggal : 09-10-2016 Jam 10.20-11.20 WITA 1. Memberi informasi pada ibu tentang hasil pemeriksaan Hasil : Tanda – tanda vital ibu dalam batas normal - TD :140/100 mmHg - N : 80 x/menit - P : 22 x/menit - S : 36,70C 2. Memberi tahu pada ibu bahwa keluhan pusing dan tegang pada leher di karenakan oleh adanya peningkatan tekanan darah yan disebabkan oleh Hasil : Ibu mengerti dengan keadaannya saat ini 3. Menganjurkan pada ibu cara mengatasi keluhannya yaitu dengan cara diet rendah garam seperti tidak mengkonsumsi makanan yang benyak mengandung garam Hasil : Ibu mengerti dan mau mengikuti anjuran bidan 4. Memberitahu ibu dan keluarga tentang tanda bahaya preklampsia seperti pusing yang berlebihan,sakit kepala sebelah, penglihatan kabur Hasil : ibu mengerti dan bersedia ke bidan atau dokter jika mengalami salah satu tanda bahaya preklamsia 5. Memberi HE tentang a. Nutrisi Makan makanan yang mengandung karbohidrat seperti (nasi, jagung), protein (telur), lemak (daging dan susu). Vitamin dan mineral (sayur dan buah-buahan) Hasil : ibu mengerti dan mau makan makanan yang bergizi b. Kebutuhan cairan, yaitu banyak minum air putih 7 – 8 gelas/hari Hasil : ibu mengerti c. Personal hygiene Menganjurkan ibu mengganti pakaian setiap kali kotor dan setelah mandi serta membersihkan alat genetalia tiap kali setelah BAK dan BAB Hasil : ibu mengerti dengan anjuran bidan
  • 5. 6. Mendiskusikan pada ibu tentang persiapan persalinan dan kelahiran bayinya yang meliputi persiapan keluarga yang mendampingi selama persalinan, penolong persalinan, tempat persalinan, biaya persalinan, kebutuhan pakaian bayi dan pendonor bila terjadi komplikasi serta persiapan transportasi. Hasil : ibu telah mempersiapkan persiapan persalinan dan kelahiran bayinya 7. Menganjurkan ibu untuk segera memepersiapkan diri dan keluarga untuk persiapan tindakan operasi Hasil : ibu dan keluarga telah setuju dan siap untuk melakukan tindakan operasi