SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
STASE UKMPPD
Ilmu Kesehatan Mata
Senin, 05 Februari 2024
1
Seorang mahasiswa usia 20 tahun datang dengan keluhan mata kabur
sejak 3 hari yang lalu, pasien juga mengeluh sulit membaca jarak jauh.
Riwayat pernah memakai kaca mata atau trauma okuli disangkal. Hasil
pemeriksaan OD pinhole 6/12, S-2,00 6/6, OS pinhole 6/20, S-2,00 6/6.
Diagnosa?
a. ODS hipermetropi
b. ODS miopia
c. OD emetrop, OS miopia
d. ODS astigmatisma
e. ODS astigmatisma miopia simplek
2
Wanita 22 tahun mengeluh pandangan kabur sejak 1 minggu ini. Tidak ada
keluhan nyeri atau mata merah. Riwayat pasien menggunakan kacamata sejak
5 tahun yang lalu. Setelah dilakukan pemeriksaan visus, dokter memberikan
resep kacamata :
OD S-0,5 C+0,75 aksis 90°
OS S-1,0 C+1,5 aksis 30°
Diagnosis pasien?
a. Astigmatisma hipermetropi simplek
b. Astigmatisma hipermetropi komplek
c. Astigmatisma miopia simplek
d. Astigmatis miopia komplek
e. Astigmatisma miktus
3
Pasien perempuan 28 tahun ke dokter dengan keluhan sakit kepala.
Pasien bekerja sebagai sekretaris dan sering menggunakan komputer.
Pada pemeriksaan visus OD 6/60 dikoreksi S -5.00 menjadi 6/6, OS 6/20
dikoreksi S -1.00 menjadi 6/6. Apa diagnosis?
a. Ambliopia
b. Astigmatis
c. Anisometropia
d. Esotropia
e. Hipermetrop
4
Seorang wanita 20 tahun datang dengan keluhan mata kabur saat
membaca jarah jauh. Pemeriksaan visus mata kiri 5/6 dan terkoreksi
dengan lensa sferis negatif. Kelainan yang terjadi adalah...
a. Bayangan difokuskan tepat di retina
b. Bayangan difokuskan di depan retina
c. Bayangan difokuskan di belakang retina
d. Bayangan difokuskan di depan dan belakang retina
e. Bayangan difokuskan pada beberapa titik
5
Anak laki-laki 8 tahun datang dengan keluhan selalu memicingkan mata
jika melihat jauh. Keluhan sudah dirasakan sejak 3 tahun yang lalu.
Pemeriksaan fisik dam batas normal. Pada pemeriksaan fisik didapatkan
VOD 6/60 dikoreksi dengan S-0.50 C-0.25 90° menjadi 6/60 dan VOS 2/60
dikoreksi dengan S-1.50 C-2.00 90° menjadi 6/30. Kedudukan bola mata
orthoporia. Anterior mata tenang. Funduskopi tidak ditemukan kelainan.
Penyebab mata tidak bisa menjadi 6/6 walaupun sudah dikoreksi
maksimal adalah…
a. Lapang pandang terganggu
b. Lensa tidak berkembang sempurna
c. Retina tidak berkembang sempurna
d. Makula lutea tidak berkembang sempurna
e. Gangguan perkembangan penglihatan akibat kurangnya rangsangan
6
Seorang laki-laki usia 32 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan
pandangan mata kabur sejak 3 hari yang lalu. Keluhan disertai silau dan
rasa nyeri pada kedua mata. Adanya kotoran mata disangkal, Riwayat
menggunakan lensa kontak (+). Dari hasil pemeriksaan mata kanan dan
kiri visus hanya dapat melihat jari tangan pada jarak 3 meter. Berapakah
hasil pemeriksaan visus pasien tersebut?
a. 3/60
b. 3/300
c. 3/6
d. 30/60
e. 1/60
7
Seorang laki-laki 15 tahun mengeluh matanya mulai kabur Ketika melihat
dekat. Pada pemeriksaan visus didapatkan VOD 1/60, uji pinhole 5/60. VOS
1/60, uji pinhole 1/60. Kemudian dilakukan koreksi sebagai berikut :
Resep kacamata untuk pasien tersebut adalah?
a. OD S+ 1,00 OS S+0,75
b. OD S+1,25 OS S+ 1,00
c. OD S+ 1,00 OS S+ 1,00
d. OD S+1,25 OS S+0,75
e. OD S+ 1,00 OS S+ 1,00
8
Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun mengeluhkan pandangan kedua
mata semakin kabur. Saat ini bila membaca dekat pasien merasa kabur.
Berapakah lensa addiksi yang diberikan untuk pasien?
a. +1,25
b.+1,00
c. +1,50
d. +2,00
e. +2,50
9
Laki-laki usia 50 tahun merasa tidak nyaman dengan kacamata yang
dipakainya terutama saat membaca koran. Pemeriksaan oftalmologik
didapatkan visus 6/6. Chart yang tepat untuk pemeriksaan adalah ?
a. E chart
b. Snellen
c. Jaeger
d. HTOV
e. Fixation preference test
10
Seorang anak berusia 7 tahun datang dibawa oleh orang tuanya karena
jika menonton TV anak tersebut akan memincingkan mata. Pemeriksaan
yang tepat untuk kasus di atas adalah?
a. Hitung jari
b. Kartu jaeger
c. Funduskopi
d. Tonometri
e. Snellen Chart
11
Pasien perempuan usia 16 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan
kelopak mata kanan atas merah dan nyeri sejak 2 hari terakhir.
Sebelumnya pasien merasakan gatal pada mata kanan nya. Keluhan ini
baru pertama kali dialami pasien. Pemeriksaan fisik didapatkan edema,
hiperemi dan nyeri tekan pada palpebra superior okuli dextra, tidak
didapatkan sekret maupun krusta. Diagnosis pasien?
a. Kalazion
b. Pterygium
c. Blepharitis
d. Hordeolum
e. Konjungtivitis
12
Wanita 20 thn datang dengan keluhan nyeri pada mata kanan sejak 3 hari.
Pemeriksaan dilakukan dengan cara eversi palpebra superior didapatkan
nodul, eritema, nyeri, berbatas tegas, seperti terlihat pada gambar.
Berdasarkan klinis pasien, kelenjar apakah yg terlibat?
a. Kelenjar zeis
b. Kelenjar meibom
c. Kelenjar moll
d. Kelenjar apokrin
e. Kelenjar lakrimalis
13
Seorang perempuan usia 26 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan
benjolan pada kelopak mata atas sejak 1 bulan ini. Pada pemeriksaan
palpebra didapatkan masa bulat, konsistensi kertas, tidak hiperemis dan
tidak nyeri. Apa penyebab penyakit pasien ini?
a. Radang supuratif kelenjar Moll
b. Sebukan sel radang di kelopak mata akibat infeksi bakteri
c. Radang granulomatosa kronik kelenjar Meibom
d. Hiperproliferasi epitel kelenjar meibom
e. Hiperplasia epitel kelenjar Zeiss
14
Wanita usia 65 tahun mengeluh kedua mata merah dan perih sejak 6
bulan. Pasien jg mengeluh ada yang mengganjal dan sering keluar air
mata. Pemeriksaan visus normal, TIO normal. Pemeriksaan segmen
anterior didapatkan margo palpebra edema dengan sekret dan skuama,
konjuntiva hiperemis. Diagnosa?
a. Hordeulum
b. Blefaritis
c. Dry eye
d. Selulitis preseptal
e. Konjuntivitis
15
Pasien perempuan 56 tahun dg keluhan nyeri pada kelopak mata kanan
sudah dirasakan sekitar 1 bulan. Pasien juga mengeluh bengkak, merah,
dan mata berair pada sisi yang nyeri. Pada pemeriksaan didapatkan mata
kanan hiperemis dan edem. Saat saccus lakrimalis inferior ditekan keluar
sekret berwarna kekuningan. Apa diagnosis pada kasus tersebut?
a. Blefaritis
b. Hordeolum
c. Kalazion
d. Dakriosititis
e. Dakrioadenitis
Terima Kasih

More Related Content

Similar to 02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx

173043078 case-mi-op-selvi-edit
173043078 case-mi-op-selvi-edit173043078 case-mi-op-selvi-edit
173043078 case-mi-op-selvi-edithomeworkping8
 
refleksi kasus ilmu penyakit mata kedokt
refleksi kasus ilmu penyakit mata kedoktrefleksi kasus ilmu penyakit mata kedokt
refleksi kasus ilmu penyakit mata kedoktSriNaharindahNaharin
 
soal osce comprehensive
soal osce comprehensivesoal osce comprehensive
soal osce comprehensiveYoseph Buga
 
Pleno Skenario A Blok 17.pptx
Pleno Skenario A Blok 17.pptxPleno Skenario A Blok 17.pptx
Pleno Skenario A Blok 17.pptxsparkhsoo
 
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptxPenggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptxMuhammadReza735642
 
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fix
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fixLaporan tutorial skenario 2 blok mata fix
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fixFaris Budiyanto
 
Free Class Neurologi_dr. Dicky_T2023.pdf
Free Class Neurologi_dr. Dicky_T2023.pdfFree Class Neurologi_dr. Dicky_T2023.pdf
Free Class Neurologi_dr. Dicky_T2023.pdfLuthfiHamda
 
Ppt case report mata aini
Ppt case report mata ainiPpt case report mata aini
Ppt case report mata ainiAiniHumaira
 
CR Glaukoma Simpleks.pptx
CR Glaukoma Simpleks.pptxCR Glaukoma Simpleks.pptx
CR Glaukoma Simpleks.pptxkharismaMr1
 
Kasus mata presbiopia
Kasus mata presbiopiaKasus mata presbiopia
Kasus mata presbiopiaNadya Ho
 
Kaspan katarak senilis imatur
Kaspan   katarak senilis imaturKaspan   katarak senilis imatur
Kaspan katarak senilis imaturKarin Survival
 
Ujian UKMPPD Pembahasan Soal Mata Ada beberapa soal
Ujian UKMPPD Pembahasan Soal Mata Ada beberapa soalUjian UKMPPD Pembahasan Soal Mata Ada beberapa soal
Ujian UKMPPD Pembahasan Soal Mata Ada beberapa soalceritasyaffaluthfi
 
Laporan kasus pterigium
Laporan kasus pterigium Laporan kasus pterigium
Laporan kasus pterigium Tracey Rompas
 

Similar to 02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx (20)

173043078 case-mi-op-selvi-edit
173043078 case-mi-op-selvi-edit173043078 case-mi-op-selvi-edit
173043078 case-mi-op-selvi-edit
 
Kasus 3 dhila
Kasus 3 dhilaKasus 3 dhila
Kasus 3 dhila
 
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptxSC_Ulkus kornea_ppt.pptx
SC_Ulkus kornea_ppt.pptx
 
refleksi kasus ilmu penyakit mata kedokt
refleksi kasus ilmu penyakit mata kedoktrefleksi kasus ilmu penyakit mata kedokt
refleksi kasus ilmu penyakit mata kedokt
 
soal osce comprehensive
soal osce comprehensivesoal osce comprehensive
soal osce comprehensive
 
Pleno Skenario A Blok 17.pptx
Pleno Skenario A Blok 17.pptxPleno Skenario A Blok 17.pptx
Pleno Skenario A Blok 17.pptx
 
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptxPenggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
Penggunaan Refraksi Siklopegik pada kelainan refraksi anak (astigmatisme).pptx
 
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fix
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fixLaporan tutorial skenario 2 blok mata fix
Laporan tutorial skenario 2 blok mata fix
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Free Class Neurologi_dr. Dicky_T2023.pdf
Free Class Neurologi_dr. Dicky_T2023.pdfFree Class Neurologi_dr. Dicky_T2023.pdf
Free Class Neurologi_dr. Dicky_T2023.pdf
 
Ulkus Kornea
Ulkus KorneaUlkus Kornea
Ulkus Kornea
 
Ppt case report mata aini
Ppt case report mata ainiPpt case report mata aini
Ppt case report mata aini
 
Soal2ppdsbedah
Soal2ppdsbedahSoal2ppdsbedah
Soal2ppdsbedah
 
CR Glaukoma Simpleks.pptx
CR Glaukoma Simpleks.pptxCR Glaukoma Simpleks.pptx
CR Glaukoma Simpleks.pptx
 
Kasus mata presbiopia
Kasus mata presbiopiaKasus mata presbiopia
Kasus mata presbiopia
 
Kaspan katarak senilis imatur
Kaspan   katarak senilis imaturKaspan   katarak senilis imatur
Kaspan katarak senilis imatur
 
Ujian UKMPPD Pembahasan Soal Mata Ada beberapa soal
Ujian UKMPPD Pembahasan Soal Mata Ada beberapa soalUjian UKMPPD Pembahasan Soal Mata Ada beberapa soal
Ujian UKMPPD Pembahasan Soal Mata Ada beberapa soal
 
224720987 case
224720987 case224720987 case
224720987 case
 
Cataract presus
Cataract presusCataract presus
Cataract presus
 
Laporan kasus pterigium
Laporan kasus pterigium Laporan kasus pterigium
Laporan kasus pterigium
 

More from ArdeliaEmily2

Morning report presentation ophthalmology cases
Morning report presentation ophthalmology casesMorning report presentation ophthalmology cases
Morning report presentation ophthalmology casesArdeliaEmily2
 
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptxMorning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptxArdeliaEmily2
 
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptxKlorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptxArdeliaEmily2
 
Tugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptx
Tugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptxTugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptx
Tugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptxArdeliaEmily2
 
MR Tn. SA 23-12-2022.pptx
MR Tn. SA 23-12-2022.pptxMR Tn. SA 23-12-2022.pptx
MR Tn. SA 23-12-2022.pptxArdeliaEmily2
 

More from ArdeliaEmily2 (8)

Morning report presentation ophthalmology cases
Morning report presentation ophthalmology casesMorning report presentation ophthalmology cases
Morning report presentation ophthalmology cases
 
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptxMorning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
 
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptxKlorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
 
Tugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptx
Tugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptxTugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptx
Tugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptx
 
AMD.pptx
AMD.pptxAMD.pptx
AMD.pptx
 
Journal Reading
Journal ReadingJournal Reading
Journal Reading
 
MR Tn. SA 23-12-2022.pptx
MR Tn. SA 23-12-2022.pptxMR Tn. SA 23-12-2022.pptx
MR Tn. SA 23-12-2022.pptx
 
Anatomi Mata.pptx
Anatomi Mata.pptxAnatomi Mata.pptx
Anatomi Mata.pptx
 

Recently uploaded

#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdfbendaharadakpkmbajay
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptAcephasan2
 
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...NenkRiniRosmHz
 
LAPSUS VERTIGO))))))))))))))))))))))))))
LAPSUS VERTIGO))))))))))))))))))))))))))LAPSUS VERTIGO))))))))))))))))))))))))))
LAPSUS VERTIGO))))))))))))))))))))))))))jimmyp14
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiNezaPurna
 
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOAPROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOAkompilasikuliahd3TLM
 
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptRekhaDP2
 
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONALIMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONALBagasTriNugroho5
 
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.pptPPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.pptkhalid1276
 
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptxDAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptxkemenaghajids83
 
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxFRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxDwiHmHsb1
 
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptxNezaPurna
 
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptxtatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptxPoliJantung
 
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptMEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptssuserbb0b09
 
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.RambuIntanKondi
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...nadyahermawan
 
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxAcephasan2
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatZuheri
 

Recently uploaded (20)

#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
 
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
 
LAPSUS VERTIGO))))))))))))))))))))))))))
LAPSUS VERTIGO))))))))))))))))))))))))))LAPSUS VERTIGO))))))))))))))))))))))))))
LAPSUS VERTIGO))))))))))))))))))))))))))
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
 
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOAPROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
 
Pentingnya-Service-Excellent-di-Rumah-Sakit.pdf
Pentingnya-Service-Excellent-di-Rumah-Sakit.pdfPentingnya-Service-Excellent-di-Rumah-Sakit.pdf
Pentingnya-Service-Excellent-di-Rumah-Sakit.pdf
 
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
 
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONALIMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
IMPLEMENTASI FORNAS DALAM PELAKSANAAN JAMINAN KESEHATAN NASIONAL
 
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.pptPPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
 
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptxDAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
 
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxFRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
 
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
1 FEB_KEBIJAKAN DAN SITUASI SURV PD3I_AK I CIKARANG.pptx
 
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptxtatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
 
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptMEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
 
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
 
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
399557772-Penyakit-Yang-Bersifat-Simptomatis.pptx PENYAKIT SIMTOMP ADALAH PEN...
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
 
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
 

02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx

  • 1. STASE UKMPPD Ilmu Kesehatan Mata Senin, 05 Februari 2024
  • 2. 1 Seorang mahasiswa usia 20 tahun datang dengan keluhan mata kabur sejak 3 hari yang lalu, pasien juga mengeluh sulit membaca jarak jauh. Riwayat pernah memakai kaca mata atau trauma okuli disangkal. Hasil pemeriksaan OD pinhole 6/12, S-2,00 6/6, OS pinhole 6/20, S-2,00 6/6. Diagnosa? a. ODS hipermetropi b. ODS miopia c. OD emetrop, OS miopia d. ODS astigmatisma e. ODS astigmatisma miopia simplek
  • 3. 2 Wanita 22 tahun mengeluh pandangan kabur sejak 1 minggu ini. Tidak ada keluhan nyeri atau mata merah. Riwayat pasien menggunakan kacamata sejak 5 tahun yang lalu. Setelah dilakukan pemeriksaan visus, dokter memberikan resep kacamata : OD S-0,5 C+0,75 aksis 90° OS S-1,0 C+1,5 aksis 30° Diagnosis pasien? a. Astigmatisma hipermetropi simplek b. Astigmatisma hipermetropi komplek c. Astigmatisma miopia simplek d. Astigmatis miopia komplek e. Astigmatisma miktus
  • 4. 3 Pasien perempuan 28 tahun ke dokter dengan keluhan sakit kepala. Pasien bekerja sebagai sekretaris dan sering menggunakan komputer. Pada pemeriksaan visus OD 6/60 dikoreksi S -5.00 menjadi 6/6, OS 6/20 dikoreksi S -1.00 menjadi 6/6. Apa diagnosis? a. Ambliopia b. Astigmatis c. Anisometropia d. Esotropia e. Hipermetrop
  • 5. 4 Seorang wanita 20 tahun datang dengan keluhan mata kabur saat membaca jarah jauh. Pemeriksaan visus mata kiri 5/6 dan terkoreksi dengan lensa sferis negatif. Kelainan yang terjadi adalah... a. Bayangan difokuskan tepat di retina b. Bayangan difokuskan di depan retina c. Bayangan difokuskan di belakang retina d. Bayangan difokuskan di depan dan belakang retina e. Bayangan difokuskan pada beberapa titik
  • 6. 5 Anak laki-laki 8 tahun datang dengan keluhan selalu memicingkan mata jika melihat jauh. Keluhan sudah dirasakan sejak 3 tahun yang lalu. Pemeriksaan fisik dam batas normal. Pada pemeriksaan fisik didapatkan VOD 6/60 dikoreksi dengan S-0.50 C-0.25 90° menjadi 6/60 dan VOS 2/60 dikoreksi dengan S-1.50 C-2.00 90° menjadi 6/30. Kedudukan bola mata orthoporia. Anterior mata tenang. Funduskopi tidak ditemukan kelainan. Penyebab mata tidak bisa menjadi 6/6 walaupun sudah dikoreksi maksimal adalah… a. Lapang pandang terganggu b. Lensa tidak berkembang sempurna c. Retina tidak berkembang sempurna d. Makula lutea tidak berkembang sempurna e. Gangguan perkembangan penglihatan akibat kurangnya rangsangan
  • 7. 6 Seorang laki-laki usia 32 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan pandangan mata kabur sejak 3 hari yang lalu. Keluhan disertai silau dan rasa nyeri pada kedua mata. Adanya kotoran mata disangkal, Riwayat menggunakan lensa kontak (+). Dari hasil pemeriksaan mata kanan dan kiri visus hanya dapat melihat jari tangan pada jarak 3 meter. Berapakah hasil pemeriksaan visus pasien tersebut? a. 3/60 b. 3/300 c. 3/6 d. 30/60 e. 1/60
  • 8. 7 Seorang laki-laki 15 tahun mengeluh matanya mulai kabur Ketika melihat dekat. Pada pemeriksaan visus didapatkan VOD 1/60, uji pinhole 5/60. VOS 1/60, uji pinhole 1/60. Kemudian dilakukan koreksi sebagai berikut : Resep kacamata untuk pasien tersebut adalah? a. OD S+ 1,00 OS S+0,75 b. OD S+1,25 OS S+ 1,00 c. OD S+ 1,00 OS S+ 1,00 d. OD S+1,25 OS S+0,75 e. OD S+ 1,00 OS S+ 1,00
  • 9. 8 Seorang pasien laki-laki usia 45 tahun mengeluhkan pandangan kedua mata semakin kabur. Saat ini bila membaca dekat pasien merasa kabur. Berapakah lensa addiksi yang diberikan untuk pasien? a. +1,25 b.+1,00 c. +1,50 d. +2,00 e. +2,50
  • 10. 9 Laki-laki usia 50 tahun merasa tidak nyaman dengan kacamata yang dipakainya terutama saat membaca koran. Pemeriksaan oftalmologik didapatkan visus 6/6. Chart yang tepat untuk pemeriksaan adalah ? a. E chart b. Snellen c. Jaeger d. HTOV e. Fixation preference test
  • 11. 10 Seorang anak berusia 7 tahun datang dibawa oleh orang tuanya karena jika menonton TV anak tersebut akan memincingkan mata. Pemeriksaan yang tepat untuk kasus di atas adalah? a. Hitung jari b. Kartu jaeger c. Funduskopi d. Tonometri e. Snellen Chart
  • 12. 11 Pasien perempuan usia 16 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan kelopak mata kanan atas merah dan nyeri sejak 2 hari terakhir. Sebelumnya pasien merasakan gatal pada mata kanan nya. Keluhan ini baru pertama kali dialami pasien. Pemeriksaan fisik didapatkan edema, hiperemi dan nyeri tekan pada palpebra superior okuli dextra, tidak didapatkan sekret maupun krusta. Diagnosis pasien? a. Kalazion b. Pterygium c. Blepharitis d. Hordeolum e. Konjungtivitis
  • 13. 12 Wanita 20 thn datang dengan keluhan nyeri pada mata kanan sejak 3 hari. Pemeriksaan dilakukan dengan cara eversi palpebra superior didapatkan nodul, eritema, nyeri, berbatas tegas, seperti terlihat pada gambar. Berdasarkan klinis pasien, kelenjar apakah yg terlibat? a. Kelenjar zeis b. Kelenjar meibom c. Kelenjar moll d. Kelenjar apokrin e. Kelenjar lakrimalis
  • 14. 13 Seorang perempuan usia 26 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan benjolan pada kelopak mata atas sejak 1 bulan ini. Pada pemeriksaan palpebra didapatkan masa bulat, konsistensi kertas, tidak hiperemis dan tidak nyeri. Apa penyebab penyakit pasien ini? a. Radang supuratif kelenjar Moll b. Sebukan sel radang di kelopak mata akibat infeksi bakteri c. Radang granulomatosa kronik kelenjar Meibom d. Hiperproliferasi epitel kelenjar meibom e. Hiperplasia epitel kelenjar Zeiss
  • 15. 14 Wanita usia 65 tahun mengeluh kedua mata merah dan perih sejak 6 bulan. Pasien jg mengeluh ada yang mengganjal dan sering keluar air mata. Pemeriksaan visus normal, TIO normal. Pemeriksaan segmen anterior didapatkan margo palpebra edema dengan sekret dan skuama, konjuntiva hiperemis. Diagnosa? a. Hordeulum b. Blefaritis c. Dry eye d. Selulitis preseptal e. Konjuntivitis
  • 16. 15 Pasien perempuan 56 tahun dg keluhan nyeri pada kelopak mata kanan sudah dirasakan sekitar 1 bulan. Pasien juga mengeluh bengkak, merah, dan mata berair pada sisi yang nyeri. Pada pemeriksaan didapatkan mata kanan hiperemis dan edem. Saat saccus lakrimalis inferior ditekan keluar sekret berwarna kekuningan. Apa diagnosis pada kasus tersebut? a. Blefaritis b. Hordeolum c. Kalazion d. Dakriosititis e. Dakrioadenitis