SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
Jenis-Jenis
Karangan dalam
Bahasa Indonesia
Armita Widyasuri (11113388)
Desta Aunika (12113226)
Safika (18113184)
Jenis-Jenis Karangan
Karangan
Deskripsi
Karangan
Narasi
Karangan
Eksposisi
Karangan
Argumentasi
Karangan
Persuasi
Karangan Deskripsi
Karangan deskripsi adalah suatu bentuk
karya tulis yang menggambarkan atau
melukiskan suatu objek atau benda kepada
para pembaca seolah-olah pembaca
merasakan, melihat atau mengalami sendiri
topik di dalam tulisan.
Ciri-ciri karangan deskripsi:
1. Melukiskan suatu objek dengan sejelas-jelasnya
kepada para pembaca.
2. Melibatkan observasi panca indera.
3. Metode penulisan menggunakan cara objektif,
subjektif, atau kesan pribadi penulis terhadap
suatu.
Contoh:
Aprehensi komunikasi merupakan penyakit
menta yang berupa takutnya seseoranguntuk
berkomunikasi. Penyakit ini biasanya disebabkan
ketidaksiapan mental untuk maju di depan umum.
Selain itu, ketidaksiapan fisik juga turut
mempengaruhi. Penyakit ini akan berakibat fatal
terhadap karier seseorang. Oleh karena itu,
penyakit tersebut harus diupayakan
penyembuhannya. Salah satu cara dengan
berlatih dan sering tampil di muka umum.
Karangan Narasi
Karangan narasi adalah suatu bentuk karya tulis
yang berupa serangkaian peristiwa baik fiksi
maupun non fiksi yang disampaikan sesuai
dengan urutan waktu yang sistematis dan logis.
Pada karangan narasi terdapat tahapan-tahapan
peristiwa yang jelas, dimulai dari perkenalan,
timbul masalah, konflik, penyelesaian dan
ending.
Ciri-ciri karangan narasi:
1. Menyajikan suatu cerita yang berupa berita, peristiwa,
pengalaman yang menarik kepada pembaca.
2. Cerita-cerita tersebut disajikan dengan urutan kronologis
yang jelas.
3. Ada konflik dan tokoh yang menjadi inti dari sebuah
karangan.
4. Memiliki setting yang disampaikan dengan jelas.
5. Betujuan untuk menghibur pembaca dengan cerita-cerita
yang disampaikan.
Contoh:
Tersebutlah kisah dua anak manusia yang saling
mencintai. Kehidupan mereka, rukun, damai, dan saling
mengasihi selalu. Jayaprana nama sang suami dan sang
istri bernama Layonsari yang kebetulan mempunyai
wajah cantik. Mereka adalah pegawai istana di sebuah
kerajaan di bagian utara Pulau Bali. Tidak seperti
biasanya, pada suatu hari, Raja memerintahkan Jayaprana
bersama beberapa orang patih kerajaan untuk pergi
berburu menjangan guna upacara keagamaaan. Begitu
menerima perintah, Jayaprana pulang ke rumah dengan
hati bertanya-tanya, apa maksud Raja menyuruhnya
berburu, sedangkan ia sama sekali tidak ahli dalam hal
itu.
Karangan Eksposisi
Karangan eksposisi adalah sebuah karangan yang
berisi tentang penjelasan-penjelasan atau
pemaparan mengenai suatu informasi kepada
pembaca. Tujuan karangan ini adalah untuk
memberikan informasi yang sejelas-jelasnya
kepada pembaca.
Ciri-ciri karangan eksposisi:
1. Menyajikan atau menyampaikan sebuah
informasi kepada pembacanya.
2. Informasi yang disajikan bersifat fakta atu
benar-benar terjadi.
3. Tidak berusaha mempengaruhi pemabaca
4. Menjelaskan sebuah proses atau analisa suatu
topik.
Contoh:
Merebus Air denganSinar Matahari
Merebus air tidak harus degan api, namun dapat
menggunakan sinar matahari. Caranya, siapkan botol dan
cuci hingga bersih. Masukkan air dalam botol, tutup
rapat, dan panaskan di bawah sinar matahari. Lama
pemanasan adalah 6 jam. Setelah 6 jam, ambil botol,
kemudian dinginkan sebentar sekitar -/+ 5 menit. Air siap
diminum.
Karangan Argumentasi
Karangan argumentasi adalah karangan yang
berisi pendapat atau argumentasi penulis tentang
suatu hal. Karangan ini bertujuan untuk
meyakinkan penulis agar memiliki pandangan
yang sama akan suatu hal dengan pandangan
penulis.
Ciri-ciri karangan argumentasi:
1. Terdapat pendapat-pendapat penulis mengenai suatu
topik yang sedang di bahas.
2. Pendapat-pendapat tersebut di lengkapi dengan
pembuktian-pembuktian yang berupa fakta, data,
contoh, maupun grafik.
3. Bertujuan untuk menyakinkan pembaca.
4. Pengarang menghindari keterlibatan emosi dalam
menyampaikan pendapatnya.
Contoh:
Para peneliti menemukan bahwa minum teh itu sehat.
Sepekan terakhir, studidari China dan AS melaporkan
temuan tentang manfaat kesehatan yang diperoleh dari
minuman ini. Dari China, peneliti menemukan bahwa teh
hijau dapat mencegah radang lambung kronis. Padahal
radang lambung (gastritis) menahun disebut-sebut bisa
memicukan kerlambung. Hal ini berarti, minum the hijau
secara rutin dapat mencegahkan kerlambung. Studi di AS
menemukan the dapat membunuh virus. Dengan
meminum teh, virus yang masuk lewat mulut dapat
dinonaktifkan.
Karangan Persuasi
Karangan persuasi adalah salah satu bentuk karya tulis
yang berisi ajakan-ajakan kepada para pembacanya untuk
melakukan atau mempercayai suatu hal. Sama halnya
dengan karangan argumentasi, karangan persuasi juga
dilengkapi dengan pendapat-pendapat penulis yang
disertai dengan pembuktian agar pembaca yakin dan mau
mengikuti apa yang disampaikan oleh penulis. Karena
sifatnya yang berupa ajakan, karangan ini bertujuan untuk
meyakini pembaca yang disampaikan oleh penulis untuk
melakukan atau mempercayai sesuatu.
Ciri-ciri karangan persuasi:
1. Karangan ini bersifat mengajak para
pembacanya
2. Memiliki alasan-alasan yang kuat berupa data,
fakta, dan lain-lain untuk meyakinkan pembaca.
3. Karangan ini berusaha menghindari konflik agar
pembaca tidak kehilangan kepercayaan.
4. Karangan ini berusaha mendapatkan
kesepakatan atau kepercayaaan antara penulis
dan pembaca.
Contoh :
Ayo Hidup Bersih
Hidup bersih merupkan dambaan bagi semua orang, Dengan
perilaku hidup bersih, akan menciptakan lingkungan yang sehat
sehingga akan berdampak baik pula bagi penghuninya. Seperti yang
ada pada pepatah latin, di dalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang
kuat, oleh karena itu, marilah jaga lingkungan kita agar menjadi
bersih.
Ada banyak cara yang dapat dilakukan untuk berperilaku hidup
bersih yaitu, bersihkanlah lingkungan terdekat seperti rumah,
halaman, dan lingkungan sekitar rumah. Dengan lingkungan yang
bersih, semua bibit penyakit tidak akan tumbuh dan berkembang.
Kemudian jaga pula kebersihan diri sendiri seperti, mandi yang
teratur, menyikat gigi, dan memotong kuku. Menjaga kebersihan
tubuh dengan teratur membuat kita terhindar dari berbagai macam
penyakit. Dan yang terakhir konsumsilah makanan sehat dan bergizi
agar tubuh menjadi sehat dan kuat.
Perilaku hidup bersih di atas sangat penting untuk dilaksanakan
agar kita sehat dan terhindar dari penyakit. Oleh karena itu, mulai
dari sekarang marilah kita semua menjaga kebersihan lingkungan,
kebersihan diri dan kebersihan makanan kita.

More Related Content

What's hot

Sejarah perkembangan tafsir di indonesia
Sejarah perkembangan tafsir di indonesiaSejarah perkembangan tafsir di indonesia
Sejarah perkembangan tafsir di indonesiaWati Rahmawati
 
PPT PENULISAN AKADEMIK 6.pptx
PPT PENULISAN AKADEMIK 6.pptxPPT PENULISAN AKADEMIK 6.pptx
PPT PENULISAN AKADEMIK 6.pptxMRifkySaputra
 
KEHUJJAHAN DAN SEJARAH HADIS.pptx
KEHUJJAHAN DAN SEJARAH HADIS.pptxKEHUJJAHAN DAN SEJARAH HADIS.pptx
KEHUJJAHAN DAN SEJARAH HADIS.pptxssuser560fb0
 
Filsafat ilmu aristoteles
Filsafat ilmu aristotelesFilsafat ilmu aristoteles
Filsafat ilmu aristotelesElfan Elfan
 
Makalah Fiqh Ibadah Tajhizul Janazah
Makalah Fiqh Ibadah Tajhizul JanazahMakalah Fiqh Ibadah Tajhizul Janazah
Makalah Fiqh Ibadah Tajhizul JanazahDian Oktavia
 
bukti evolusi angiospermae
bukti evolusi angiospermaebukti evolusi angiospermae
bukti evolusi angiospermaeRima Ramadhania
 
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidinPower point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidindayat7
 
Karangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiahKarangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiahFarid Marianto
 
Khutbah,tabligh dan dakwah
Khutbah,tabligh dan dakwahKhutbah,tabligh dan dakwah
Khutbah,tabligh dan dakwahNur Huda
 
Penyebaran Islam di Indonesia
Penyebaran Islam di IndonesiaPenyebaran Islam di Indonesia
Penyebaran Islam di IndonesiaHIA Class.
 
Keterampilan menulis
Keterampilan menulisKeterampilan menulis
Keterampilan menulisDevhy vhy
 
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxKEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxInezAuliana
 
Gerakan jamaah dan dakwah jamaah
Gerakan jamaah dan dakwah jamaahGerakan jamaah dan dakwah jamaah
Gerakan jamaah dan dakwah jamaahmuhammadiyahsulsel
 
Biologi sel "sifat fisika protoplasma"
Biologi sel "sifat fisika protoplasma"Biologi sel "sifat fisika protoplasma"
Biologi sel "sifat fisika protoplasma"Jessy Damayanti
 

What's hot (20)

Sejarah perkembangan tafsir di indonesia
Sejarah perkembangan tafsir di indonesiaSejarah perkembangan tafsir di indonesia
Sejarah perkembangan tafsir di indonesia
 
PPT PENULISAN AKADEMIK 6.pptx
PPT PENULISAN AKADEMIK 6.pptxPPT PENULISAN AKADEMIK 6.pptx
PPT PENULISAN AKADEMIK 6.pptx
 
Perkembangan Islam Abad pertengahan
Perkembangan Islam Abad pertengahanPerkembangan Islam Abad pertengahan
Perkembangan Islam Abad pertengahan
 
KEHUJJAHAN DAN SEJARAH HADIS.pptx
KEHUJJAHAN DAN SEJARAH HADIS.pptxKEHUJJAHAN DAN SEJARAH HADIS.pptx
KEHUJJAHAN DAN SEJARAH HADIS.pptx
 
Filsafat ilmu aristoteles
Filsafat ilmu aristotelesFilsafat ilmu aristoteles
Filsafat ilmu aristoteles
 
Makalah Fiqh Ibadah Tajhizul Janazah
Makalah Fiqh Ibadah Tajhizul JanazahMakalah Fiqh Ibadah Tajhizul Janazah
Makalah Fiqh Ibadah Tajhizul Janazah
 
bukti evolusi angiospermae
bukti evolusi angiospermaebukti evolusi angiospermae
bukti evolusi angiospermae
 
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidinPower point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
Power point SKI tentang Khulafaur-rasyidin
 
KONVENSI NASKAH KARYA ILMIAH
KONVENSI NASKAH KARYA ILMIAHKONVENSI NASKAH KARYA ILMIAH
KONVENSI NASKAH KARYA ILMIAH
 
Karangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiahKarangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiah
 
PLATO
PLATOPLATO
PLATO
 
Khutbah,tabligh dan dakwah
Khutbah,tabligh dan dakwahKhutbah,tabligh dan dakwah
Khutbah,tabligh dan dakwah
 
Penyebaran Islam di Indonesia
Penyebaran Islam di IndonesiaPenyebaran Islam di Indonesia
Penyebaran Islam di Indonesia
 
Penulisan esai
Penulisan esaiPenulisan esai
Penulisan esai
 
Keterampilan menulis
Keterampilan menulisKeterampilan menulis
Keterampilan menulis
 
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptxKEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
KEJAYAAN INTELEKTUAL ULAMA ISLAM MASA DINASTI ABBASIYAH.pptx
 
Gerakan jamaah dan dakwah jamaah
Gerakan jamaah dan dakwah jamaahGerakan jamaah dan dakwah jamaah
Gerakan jamaah dan dakwah jamaah
 
Mudah Menulis Esai
Mudah Menulis EsaiMudah Menulis Esai
Mudah Menulis Esai
 
Biologi sel "sifat fisika protoplasma"
Biologi sel "sifat fisika protoplasma"Biologi sel "sifat fisika protoplasma"
Biologi sel "sifat fisika protoplasma"
 
Bab 11 Perilaku Terpuji (Kerja Keras, Tekun, Ulet dan Teliti)
Bab 11  Perilaku Terpuji (Kerja Keras, Tekun, Ulet dan Teliti)Bab 11  Perilaku Terpuji (Kerja Keras, Tekun, Ulet dan Teliti)
Bab 11 Perilaku Terpuji (Kerja Keras, Tekun, Ulet dan Teliti)
 

Similar to Jenis-Jenis Karangan dalam Bahasa Indonesia

Similar to Jenis-Jenis Karangan dalam Bahasa Indonesia (20)

Karangan
KaranganKarangan
Karangan
 
Eksposisi
EksposisiEksposisi
Eksposisi
 
Karangan revisi
Karangan revisiKarangan revisi
Karangan revisi
 
Karangan
KaranganKarangan
Karangan
 
Karangan
KaranganKarangan
Karangan
 
Berpendapat di forum international
Berpendapat di forum internationalBerpendapat di forum international
Berpendapat di forum international
 
Tugas bhs indonesia ttg persuasi
Tugas bhs indonesia ttg persuasiTugas bhs indonesia ttg persuasi
Tugas bhs indonesia ttg persuasi
 
Hakikat menulis dalam bahasa Indonesia
Hakikat menulis dalam bahasa IndonesiaHakikat menulis dalam bahasa Indonesia
Hakikat menulis dalam bahasa Indonesia
 
Ayo Membaca.pptx
Ayo Membaca.pptxAyo Membaca.pptx
Ayo Membaca.pptx
 
Materi Essay Erni.pptx
Materi Essay Erni.pptxMateri Essay Erni.pptx
Materi Essay Erni.pptx
 
Teks Eksposisi
Teks Eksposisi Teks Eksposisi
Teks Eksposisi
 
Pengembangan Wacana
Pengembangan WacanaPengembangan Wacana
Pengembangan Wacana
 
Tugas bahasa
Tugas bahasaTugas bahasa
Tugas bahasa
 
Pengembangan Wacana
Pengembangan WacanaPengembangan Wacana
Pengembangan Wacana
 
Paragraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu Klasik
Paragraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu KlasikParagraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu Klasik
Paragraf Argumentasi dan Eksposisi, serta Menulis karya sastra Melayu Klasik
 
Types of essey
Types of esseyTypes of essey
Types of essey
 
Karya ilmiah populer (1)
Karya ilmiah populer (1)Karya ilmiah populer (1)
Karya ilmiah populer (1)
 
Pelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptx
Pelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptxPelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptx
Pelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptx
 
Jenis-jenis Teks
Jenis-jenis TeksJenis-jenis Teks
Jenis-jenis Teks
 
PTT Fiksi Nonfiksi.pptx
PTT Fiksi Nonfiksi.pptxPTT Fiksi Nonfiksi.pptx
PTT Fiksi Nonfiksi.pptx
 

Recently uploaded

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 

Recently uploaded (20)

2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 

Jenis-Jenis Karangan dalam Bahasa Indonesia

  • 1. Jenis-Jenis Karangan dalam Bahasa Indonesia Armita Widyasuri (11113388) Desta Aunika (12113226) Safika (18113184)
  • 3. Karangan Deskripsi Karangan deskripsi adalah suatu bentuk karya tulis yang menggambarkan atau melukiskan suatu objek atau benda kepada para pembaca seolah-olah pembaca merasakan, melihat atau mengalami sendiri topik di dalam tulisan.
  • 4. Ciri-ciri karangan deskripsi: 1. Melukiskan suatu objek dengan sejelas-jelasnya kepada para pembaca. 2. Melibatkan observasi panca indera. 3. Metode penulisan menggunakan cara objektif, subjektif, atau kesan pribadi penulis terhadap suatu.
  • 5. Contoh: Aprehensi komunikasi merupakan penyakit menta yang berupa takutnya seseoranguntuk berkomunikasi. Penyakit ini biasanya disebabkan ketidaksiapan mental untuk maju di depan umum. Selain itu, ketidaksiapan fisik juga turut mempengaruhi. Penyakit ini akan berakibat fatal terhadap karier seseorang. Oleh karena itu, penyakit tersebut harus diupayakan penyembuhannya. Salah satu cara dengan berlatih dan sering tampil di muka umum.
  • 6. Karangan Narasi Karangan narasi adalah suatu bentuk karya tulis yang berupa serangkaian peristiwa baik fiksi maupun non fiksi yang disampaikan sesuai dengan urutan waktu yang sistematis dan logis. Pada karangan narasi terdapat tahapan-tahapan peristiwa yang jelas, dimulai dari perkenalan, timbul masalah, konflik, penyelesaian dan ending.
  • 7. Ciri-ciri karangan narasi: 1. Menyajikan suatu cerita yang berupa berita, peristiwa, pengalaman yang menarik kepada pembaca. 2. Cerita-cerita tersebut disajikan dengan urutan kronologis yang jelas. 3. Ada konflik dan tokoh yang menjadi inti dari sebuah karangan. 4. Memiliki setting yang disampaikan dengan jelas. 5. Betujuan untuk menghibur pembaca dengan cerita-cerita yang disampaikan.
  • 8. Contoh: Tersebutlah kisah dua anak manusia yang saling mencintai. Kehidupan mereka, rukun, damai, dan saling mengasihi selalu. Jayaprana nama sang suami dan sang istri bernama Layonsari yang kebetulan mempunyai wajah cantik. Mereka adalah pegawai istana di sebuah kerajaan di bagian utara Pulau Bali. Tidak seperti biasanya, pada suatu hari, Raja memerintahkan Jayaprana bersama beberapa orang patih kerajaan untuk pergi berburu menjangan guna upacara keagamaaan. Begitu menerima perintah, Jayaprana pulang ke rumah dengan hati bertanya-tanya, apa maksud Raja menyuruhnya berburu, sedangkan ia sama sekali tidak ahli dalam hal itu.
  • 9. Karangan Eksposisi Karangan eksposisi adalah sebuah karangan yang berisi tentang penjelasan-penjelasan atau pemaparan mengenai suatu informasi kepada pembaca. Tujuan karangan ini adalah untuk memberikan informasi yang sejelas-jelasnya kepada pembaca.
  • 10. Ciri-ciri karangan eksposisi: 1. Menyajikan atau menyampaikan sebuah informasi kepada pembacanya. 2. Informasi yang disajikan bersifat fakta atu benar-benar terjadi. 3. Tidak berusaha mempengaruhi pemabaca 4. Menjelaskan sebuah proses atau analisa suatu topik.
  • 11. Contoh: Merebus Air denganSinar Matahari Merebus air tidak harus degan api, namun dapat menggunakan sinar matahari. Caranya, siapkan botol dan cuci hingga bersih. Masukkan air dalam botol, tutup rapat, dan panaskan di bawah sinar matahari. Lama pemanasan adalah 6 jam. Setelah 6 jam, ambil botol, kemudian dinginkan sebentar sekitar -/+ 5 menit. Air siap diminum.
  • 12. Karangan Argumentasi Karangan argumentasi adalah karangan yang berisi pendapat atau argumentasi penulis tentang suatu hal. Karangan ini bertujuan untuk meyakinkan penulis agar memiliki pandangan yang sama akan suatu hal dengan pandangan penulis.
  • 13. Ciri-ciri karangan argumentasi: 1. Terdapat pendapat-pendapat penulis mengenai suatu topik yang sedang di bahas. 2. Pendapat-pendapat tersebut di lengkapi dengan pembuktian-pembuktian yang berupa fakta, data, contoh, maupun grafik. 3. Bertujuan untuk menyakinkan pembaca. 4. Pengarang menghindari keterlibatan emosi dalam menyampaikan pendapatnya.
  • 14. Contoh: Para peneliti menemukan bahwa minum teh itu sehat. Sepekan terakhir, studidari China dan AS melaporkan temuan tentang manfaat kesehatan yang diperoleh dari minuman ini. Dari China, peneliti menemukan bahwa teh hijau dapat mencegah radang lambung kronis. Padahal radang lambung (gastritis) menahun disebut-sebut bisa memicukan kerlambung. Hal ini berarti, minum the hijau secara rutin dapat mencegahkan kerlambung. Studi di AS menemukan the dapat membunuh virus. Dengan meminum teh, virus yang masuk lewat mulut dapat dinonaktifkan.
  • 15. Karangan Persuasi Karangan persuasi adalah salah satu bentuk karya tulis yang berisi ajakan-ajakan kepada para pembacanya untuk melakukan atau mempercayai suatu hal. Sama halnya dengan karangan argumentasi, karangan persuasi juga dilengkapi dengan pendapat-pendapat penulis yang disertai dengan pembuktian agar pembaca yakin dan mau mengikuti apa yang disampaikan oleh penulis. Karena sifatnya yang berupa ajakan, karangan ini bertujuan untuk meyakini pembaca yang disampaikan oleh penulis untuk melakukan atau mempercayai sesuatu.
  • 16. Ciri-ciri karangan persuasi: 1. Karangan ini bersifat mengajak para pembacanya 2. Memiliki alasan-alasan yang kuat berupa data, fakta, dan lain-lain untuk meyakinkan pembaca. 3. Karangan ini berusaha menghindari konflik agar pembaca tidak kehilangan kepercayaan. 4. Karangan ini berusaha mendapatkan kesepakatan atau kepercayaaan antara penulis dan pembaca.
  • 17. Contoh : Ayo Hidup Bersih Hidup bersih merupkan dambaan bagi semua orang, Dengan perilaku hidup bersih, akan menciptakan lingkungan yang sehat sehingga akan berdampak baik pula bagi penghuninya. Seperti yang ada pada pepatah latin, di dalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang kuat, oleh karena itu, marilah jaga lingkungan kita agar menjadi bersih. Ada banyak cara yang dapat dilakukan untuk berperilaku hidup bersih yaitu, bersihkanlah lingkungan terdekat seperti rumah, halaman, dan lingkungan sekitar rumah. Dengan lingkungan yang bersih, semua bibit penyakit tidak akan tumbuh dan berkembang.
  • 18. Kemudian jaga pula kebersihan diri sendiri seperti, mandi yang teratur, menyikat gigi, dan memotong kuku. Menjaga kebersihan tubuh dengan teratur membuat kita terhindar dari berbagai macam penyakit. Dan yang terakhir konsumsilah makanan sehat dan bergizi agar tubuh menjadi sehat dan kuat. Perilaku hidup bersih di atas sangat penting untuk dilaksanakan agar kita sehat dan terhindar dari penyakit. Oleh karena itu, mulai dari sekarang marilah kita semua menjaga kebersihan lingkungan, kebersihan diri dan kebersihan makanan kita.