SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
VISI DAN MISI SEKOLAH,
PROGRAM CARA BELAJAR,
DAN TATA TERTIB SEKOLAH
Oleh : H. Sukirno, S.Pd.,M.Pd.
Disampaikan pada kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun 2020
Nama : H. Sukirno, S.Pd.,M.Pd.
TTL : Magelang, 07-10-1981
Alamat : Jl. Cendrawasih (senaken)
Gg. Fisabilillah
Agama : Islam
Bidang Keahlian : Matematika
Riwayat Pendidikan
1. SDN 016 LabMar Berau
2. SMPN 2 Gunta Berau
3. SMUN 1 Tanjung Redeb Berau
4. S-1 Pend. Matematika Unmul SMD
5. S-2 Adm. Pendidikan Pasca Sarjana Unmul
Riwayat Mengajar:
- SMPN 5 SMD - SMA Muhammadiyah 1 SMD - SMKN 2 TGT
- MA Al Jawahir SMD - SMP Muhammadiyah TGT - SMPN 4 Pabel
SMA Negeri 2 Unggulan Tanah Grogot (SMADU)
Sukirno Berau 0812 5555 010 qno3105@gmail.com
MENU
VISI
MISI
CARA
BELAJAR
Tata
Tertib
VISI SEKOLAH
”Berakhlak mulia,
juara pengetahuan
dan keterampilan”
~ MISI Sekolah ~
1.Melaksanakan pembelajaran keagamaan secara menyeluruh.
2.Melaksanakan sholat dzuhur berjamaah.
3.Melaksanakan budaya rukun, santun, saling menghargai dan menghormati.
4.Memasukkan program kebersihan, kelakuan, sopan santun dan kerapian dalam
tata tertib sekolah.
5. Memilih, memantau dan menjaring peserta didik baru dengan mempertimbangkan
sikap, seleksi pengetahuan dan keterampilan.
6. Melaksanakan telaah dan revisi kurikulum dokumen I, II, dan III setiap tahun.
7. Melaksanakan kegiatan diskusi, in house training atau MGMP sekolah untuk
mendukung kualitas perangkat pembelajaran.
8. Mengikut sertakan dan melaksanakan pelatihan pengelolaan kelas dan
penerapan berbagai metode pembelajaran
~ MISI Sekolah (Lanjutan) ~
10. Melaksanakan bimbingan mata pelajaran Olimpiade Sains Nasional (OSN).
11. Menjalin kerjasama dengan Lembaga Olimpiade Pendidikan Indonesia
(LOPI) untuk bimbingan OSN jarak jauh.
12. Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler secara rutin, berkualitas dan
berprestasi.
13. Melaksanakan pembelajaran berbasis keunggulan lokal berupa kerajinan
dan tanaman hias/obat.
14. Melaksanakan program penghijauan (penanaman pohon pelindung, apotik
hidup)
15. Melaksanakan program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS).
16. Mengupayakan sarana, prasarana, dan perabot laboratorium IPA, bahasa,
multimedia, dan olah raga secara rutin.
17. Mendirikan koperasi sekolah yang memiliki berbagai unit usaha.
Apa yang akan anda lakukan
sebagai bentuk peranserta /
partisipasi dalam mewujudkan
visi dan misi sekolah, jelaskan
dan berikan contohnya!
Pertanyaan seputar kita?
• Kenapasih repot-repotsekolah?
• Kenapamesticapek-capekbelajar?
• Kenapaharus punya tujuan hidup?
• Kenapakita mesti banyaktanya???
Karena.....
Manfaat Belajar
Disekolah
Melatih Kemampuan Kemampuan Akademis
Anak (Biar Pintar)
Akademik
01
Menggembleng dan Memperkuat Mental,
Fisik dan Disiplin Memperkenalkan Tanggung
Jawab
Karakter
02
Membangun Jiwa Sosial dan
Jaringan pertemanan
Sosial
03
Sebagai Identitas Diri dan Sarana untuk
Mengembangkan Diri dan Berkreativitas
Contents
04
Manfaat Belajar
Memperoleh pengetahuan yang
banyak
Pengetahuan yang bermanfaat
bagi orang lain
Meningkatkan keterampilan
Mempertinggi nilai tambah
pekerjaan yang kita lakukan
Menambah keyakinan /
Keimanan kepada Tuhan
Faktor Kesulitan Belajar
Lingkungan
Keluarga
Dukungan orangtua,
Perhatian, kasih
sayang dan motivasi
Lingkungan
Masyarakat
Pergaulan antar seusia,
kondisi keamanan,
ketentraman,
kenyamanan.
Lingkungan
Sekolah
Layanan berupa
Keamanan,
kenyamanan dan
Fasilitas Belajar
kognitif (ramah cipta)
Rendahnya kapasitas
intelektual / intelegensi
siswa.
efektif (ramah rasa)
labilnya emosi dan
sikap
psikomotor
(ramah karsa)
terganggunya alat-alat
indera penglihatan dan
pendengar (mata dan
telinga)
Motivasi Belajar
Motivasi dari dalam diri
sendiri
Motivasi intrinsik adalah
motivasi Anda dan termasuk
tujuan, nilai, dan minat Anda.
Inilah yang mengarahkan Anda!
01
Motivasi dari luar
Motivasi Ektrinsik adalah
motivasi yang dipengaruhi oleh
orang lain. Misal: karena
Hadiah atau Hukuman
02
 Infographic Style
Mood ( Suasana Hati)
Understand (Pemahaman)
Recall (Ulang)
Digest (Telaah)
Diri Sendiri
Motivasi, Menyukai Pelajaran,
guru dan kondisi kesehatan
Tempat
Bersih, Rapi Terarut, Cukup
Cahaya dan Tidak Panas
Bahan Pelajaran/Tool
Buku pelajaran baik pokok
maupun pendukung, peralatan
dan perlengkapan penunjang
Waktu Belajar
Waktu belajar yang cukup dan
teratur
Cara Belajar Efektif
Expand (Kembangkan)
Review (Pelajari Kembali)
Istirahat Cukup
SISTEM BELAJAR
MURDER
1. Apa motivasi anda dalam belajar baik
yang bersumber dari diri sendiri maupun
orang lain?
2. Apa saja yang menjadi kesulitan anda
dalam belajar?
3. Menurut anda, bagaimana cara paling
efektif yang anda lakukan dalam belajar
baik secara mandiri maupun
berkelompok?
TATA TERTIB
APA-MENGAPA-BAGAIMANA?
Mr. On Time
2020
Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser
17
 Datang ‘on time’ bukan berarti
datang tepat saat bel masuk
berbunyi…
 Dengan datang lebih pagi kamu bisa
menyiapkan diri untuk menerima
pelajaran
 Jangan lupa sapalah teman-
temanmu dan gurumu
 Jangan gunakan saat ini untuk
mengerjakan PR atau yang lain,
atur waktumu dengan bijak
THE BOOK IS NOT ON THE TABLE
 Alasan ‘buku ketinggalan’ sudah uzur, tidak
layak lagi kamu pakai
 Alasan ‘buku hilang’ juga harus dimuseumkan…
 Aturlah buku setiap malam atau sehabis belajar
sesuai jadwal
 Jagalah bukumu agar selalu nyaman dibaca dan
kamu akan semakin pintar
2020
Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser
18
STUDENT VS GAMBLER
Belajar dan
mengembangkandiri
Bekerja keras
Disiplin
Sopan dan berbudi
Rapi
Baik hatidan Beriman
2020
Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser
19
Bermainkartu, bicara
terus, malas – malasan
Tidur melulu
Teledor
Sembarangan
Jorok
Semau gue !!
SeragamRapi Cermin Pribadi
 Selalu gunakan seragam
sesuai dengan hari yang
ditentukan, jangan sampai
saltum.
 Berpakaianlah dengan
semestinya, anda berada di
sekolah, bukan mall ataupun
tempat lain.
 Seragam anda akan
mencerminkan diri anda dan
menampilkan citra almamater
Anda.
2020
Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser
20
No Cuph..Muach! And
No Bugh-Ouch! Area
2020
Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser
21
AKU SISWA
SMADU BERJANJI
UNTUK MENTAATI
SEMUA TATA
TERTIB 2020
Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser
22
VISI DAN MISI

More Related Content

Similar to VISI DAN MISI

PPT MPLS-1.pptx
PPT MPLS-1.pptxPPT MPLS-1.pptx
PPT MPLS-1.pptxMaeKudo1
 
3.pemaparan program terbaru fix 2018
3.pemaparan program terbaru fix 20183.pemaparan program terbaru fix 2018
3.pemaparan program terbaru fix 2018Mohammad Iqbal
 
3. Perangkat Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka.pptx
3. Perangkat Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka.pptx3. Perangkat Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka.pptx
3. Perangkat Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka.pptxssuserbac0e5
 
Contoh ptk-untuk-pelajaran-agama
Contoh ptk-untuk-pelajaran-agamaContoh ptk-untuk-pelajaran-agama
Contoh ptk-untuk-pelajaran-agamaEdwien Senaen
 
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptxRefleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptxLaOdeSafiruddin
 
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptxEstyRokhyani1
 
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptxRefleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptxSupediSartono
 
refleksipembelajaranparadigmabaru-220821132830-d381b6e5.pdf
refleksipembelajaranparadigmabaru-220821132830-d381b6e5.pdfrefleksipembelajaranparadigmabaru-220821132830-d381b6e5.pdf
refleksipembelajaranparadigmabaru-220821132830-d381b6e5.pdfAgus Saepulloh
 
PPT Panduan Lokakarya Perencanaan Pembelajaran 1.pptx
PPT Panduan Lokakarya Perencanaan Pembelajaran 1.pptxPPT Panduan Lokakarya Perencanaan Pembelajaran 1.pptx
PPT Panduan Lokakarya Perencanaan Pembelajaran 1.pptxSofiawatiSofiawati2
 
1. PPT - Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pdf
1. PPT - Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pdf1. PPT - Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pdf
1. PPT - Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pdfsyahrial16
 
BUKU HIMPUNAN ADM KLS II.docx
BUKU HIMPUNAN ADM KLS II.docxBUKU HIMPUNAN ADM KLS II.docx
BUKU HIMPUNAN ADM KLS II.docxDedeSolehudin4
 
MODUL 10 MINIT UBK.pdF. MODUL BIMBINGAN DAN KAUNSELING
MODUL 10 MINIT UBK.pdF. MODUL BIMBINGAN DAN KAUNSELINGMODUL 10 MINIT UBK.pdF. MODUL BIMBINGAN DAN KAUNSELING
MODUL 10 MINIT UBK.pdF. MODUL BIMBINGAN DAN KAUNSELINGANGAMALAPPALANESAMYM
 
Materi parenting by ades marsela
Materi parenting by ades marselaMateri parenting by ades marsela
Materi parenting by ades marselaAdes Marsela
 
PROFIL KPM 3 AGUSTUS 2019 pada pertemuan orang tua.pptx
PROFIL KPM 3 AGUSTUS 2019 pada pertemuan orang tua.pptxPROFIL KPM 3 AGUSTUS 2019 pada pertemuan orang tua.pptx
PROFIL KPM 3 AGUSTUS 2019 pada pertemuan orang tua.pptxharipurwanto48
 
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru .pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru .pptxRefleksi Pembelajaran Paradigma Baru .pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru .pptxSMPITAuladinaIndones
 

Similar to VISI DAN MISI (20)

PPT MPLS-1.pptx
PPT MPLS-1.pptxPPT MPLS-1.pptx
PPT MPLS-1.pptx
 
Gugus Melati
Gugus MelatiGugus Melati
Gugus Melati
 
Presentation1.pptx
Presentation1.pptxPresentation1.pptx
Presentation1.pptx
 
3.pemaparan program terbaru fix 2018
3.pemaparan program terbaru fix 20183.pemaparan program terbaru fix 2018
3.pemaparan program terbaru fix 2018
 
3. Perangkat Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka.pptx
3. Perangkat Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka.pptx3. Perangkat Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka.pptx
3. Perangkat Pembelajaran dalam Kurikulum Merdeka.pptx
 
Contoh ptk-untuk-pelajaran-agama
Contoh ptk-untuk-pelajaran-agamaContoh ptk-untuk-pelajaran-agama
Contoh ptk-untuk-pelajaran-agama
 
Profil Sekolah untuk MPLS.ppt
Profil Sekolah untuk MPLS.pptProfil Sekolah untuk MPLS.ppt
Profil Sekolah untuk MPLS.ppt
 
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptxRefleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
 
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
01. Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
 
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptxRefleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pptx
 
refleksipembelajaranparadigmabaru-220821132830-d381b6e5.pdf
refleksipembelajaranparadigmabaru-220821132830-d381b6e5.pdfrefleksipembelajaranparadigmabaru-220821132830-d381b6e5.pdf
refleksipembelajaranparadigmabaru-220821132830-d381b6e5.pdf
 
PPT Panduan Lokakarya Perencanaan Pembelajaran 1.pptx
PPT Panduan Lokakarya Perencanaan Pembelajaran 1.pptxPPT Panduan Lokakarya Perencanaan Pembelajaran 1.pptx
PPT Panduan Lokakarya Perencanaan Pembelajaran 1.pptx
 
1. PPT - Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pdf
1. PPT - Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pdf1. PPT - Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pdf
1. PPT - Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru.pdf
 
BUKU HIMPUNAN ADM KLS II.docx
BUKU HIMPUNAN ADM KLS II.docxBUKU HIMPUNAN ADM KLS II.docx
BUKU HIMPUNAN ADM KLS II.docx
 
MODUL 10 MINIT UBK.pdf
MODUL 10 MINIT UBK.pdfMODUL 10 MINIT UBK.pdf
MODUL 10 MINIT UBK.pdf
 
MODUL 10 MINIT UBK.pdF. MODUL BIMBINGAN DAN KAUNSELING
MODUL 10 MINIT UBK.pdF. MODUL BIMBINGAN DAN KAUNSELINGMODUL 10 MINIT UBK.pdF. MODUL BIMBINGAN DAN KAUNSELING
MODUL 10 MINIT UBK.pdF. MODUL BIMBINGAN DAN KAUNSELING
 
Materi parenting by ades marsela
Materi parenting by ades marselaMateri parenting by ades marsela
Materi parenting by ades marsela
 
PROFIL KPM 3 AGUSTUS 2019 pada pertemuan orang tua.pptx
PROFIL KPM 3 AGUSTUS 2019 pada pertemuan orang tua.pptxPROFIL KPM 3 AGUSTUS 2019 pada pertemuan orang tua.pptx
PROFIL KPM 3 AGUSTUS 2019 pada pertemuan orang tua.pptx
 
IT'S SPASA.pptx
IT'S SPASA.pptxIT'S SPASA.pptx
IT'S SPASA.pptx
 
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru .pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru .pptxRefleksi Pembelajaran Paradigma Baru .pptx
Refleksi Pembelajaran Paradigma Baru .pptx
 

Recently uploaded

Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 

Recently uploaded (20)

Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 

VISI DAN MISI

  • 1. VISI DAN MISI SEKOLAH, PROGRAM CARA BELAJAR, DAN TATA TERTIB SEKOLAH Oleh : H. Sukirno, S.Pd.,M.Pd. Disampaikan pada kegiatan Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Tahun 2020
  • 2. Nama : H. Sukirno, S.Pd.,M.Pd. TTL : Magelang, 07-10-1981 Alamat : Jl. Cendrawasih (senaken) Gg. Fisabilillah Agama : Islam Bidang Keahlian : Matematika Riwayat Pendidikan 1. SDN 016 LabMar Berau 2. SMPN 2 Gunta Berau 3. SMUN 1 Tanjung Redeb Berau 4. S-1 Pend. Matematika Unmul SMD 5. S-2 Adm. Pendidikan Pasca Sarjana Unmul Riwayat Mengajar: - SMPN 5 SMD - SMA Muhammadiyah 1 SMD - SMKN 2 TGT - MA Al Jawahir SMD - SMP Muhammadiyah TGT - SMPN 4 Pabel SMA Negeri 2 Unggulan Tanah Grogot (SMADU) Sukirno Berau 0812 5555 010 qno3105@gmail.com
  • 4. VISI SEKOLAH ”Berakhlak mulia, juara pengetahuan dan keterampilan”
  • 5. ~ MISI Sekolah ~ 1.Melaksanakan pembelajaran keagamaan secara menyeluruh. 2.Melaksanakan sholat dzuhur berjamaah. 3.Melaksanakan budaya rukun, santun, saling menghargai dan menghormati. 4.Memasukkan program kebersihan, kelakuan, sopan santun dan kerapian dalam tata tertib sekolah. 5. Memilih, memantau dan menjaring peserta didik baru dengan mempertimbangkan sikap, seleksi pengetahuan dan keterampilan. 6. Melaksanakan telaah dan revisi kurikulum dokumen I, II, dan III setiap tahun. 7. Melaksanakan kegiatan diskusi, in house training atau MGMP sekolah untuk mendukung kualitas perangkat pembelajaran. 8. Mengikut sertakan dan melaksanakan pelatihan pengelolaan kelas dan penerapan berbagai metode pembelajaran
  • 6. ~ MISI Sekolah (Lanjutan) ~ 10. Melaksanakan bimbingan mata pelajaran Olimpiade Sains Nasional (OSN). 11. Menjalin kerjasama dengan Lembaga Olimpiade Pendidikan Indonesia (LOPI) untuk bimbingan OSN jarak jauh. 12. Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler secara rutin, berkualitas dan berprestasi. 13. Melaksanakan pembelajaran berbasis keunggulan lokal berupa kerajinan dan tanaman hias/obat. 14. Melaksanakan program penghijauan (penanaman pohon pelindung, apotik hidup) 15. Melaksanakan program Usaha Kesehatan Sekolah (UKS). 16. Mengupayakan sarana, prasarana, dan perabot laboratorium IPA, bahasa, multimedia, dan olah raga secara rutin. 17. Mendirikan koperasi sekolah yang memiliki berbagai unit usaha.
  • 7. Apa yang akan anda lakukan sebagai bentuk peranserta / partisipasi dalam mewujudkan visi dan misi sekolah, jelaskan dan berikan contohnya!
  • 8.
  • 9. Pertanyaan seputar kita? • Kenapasih repot-repotsekolah? • Kenapamesticapek-capekbelajar? • Kenapaharus punya tujuan hidup? • Kenapakita mesti banyaktanya??? Karena.....
  • 10. Manfaat Belajar Disekolah Melatih Kemampuan Kemampuan Akademis Anak (Biar Pintar) Akademik 01 Menggembleng dan Memperkuat Mental, Fisik dan Disiplin Memperkenalkan Tanggung Jawab Karakter 02 Membangun Jiwa Sosial dan Jaringan pertemanan Sosial 03 Sebagai Identitas Diri dan Sarana untuk Mengembangkan Diri dan Berkreativitas Contents 04
  • 11. Manfaat Belajar Memperoleh pengetahuan yang banyak Pengetahuan yang bermanfaat bagi orang lain Meningkatkan keterampilan Mempertinggi nilai tambah pekerjaan yang kita lakukan Menambah keyakinan / Keimanan kepada Tuhan
  • 12. Faktor Kesulitan Belajar Lingkungan Keluarga Dukungan orangtua, Perhatian, kasih sayang dan motivasi Lingkungan Masyarakat Pergaulan antar seusia, kondisi keamanan, ketentraman, kenyamanan. Lingkungan Sekolah Layanan berupa Keamanan, kenyamanan dan Fasilitas Belajar kognitif (ramah cipta) Rendahnya kapasitas intelektual / intelegensi siswa. efektif (ramah rasa) labilnya emosi dan sikap psikomotor (ramah karsa) terganggunya alat-alat indera penglihatan dan pendengar (mata dan telinga)
  • 13. Motivasi Belajar Motivasi dari dalam diri sendiri Motivasi intrinsik adalah motivasi Anda dan termasuk tujuan, nilai, dan minat Anda. Inilah yang mengarahkan Anda! 01 Motivasi dari luar Motivasi Ektrinsik adalah motivasi yang dipengaruhi oleh orang lain. Misal: karena Hadiah atau Hukuman 02
  • 14.  Infographic Style Mood ( Suasana Hati) Understand (Pemahaman) Recall (Ulang) Digest (Telaah) Diri Sendiri Motivasi, Menyukai Pelajaran, guru dan kondisi kesehatan Tempat Bersih, Rapi Terarut, Cukup Cahaya dan Tidak Panas Bahan Pelajaran/Tool Buku pelajaran baik pokok maupun pendukung, peralatan dan perlengkapan penunjang Waktu Belajar Waktu belajar yang cukup dan teratur Cara Belajar Efektif Expand (Kembangkan) Review (Pelajari Kembali) Istirahat Cukup SISTEM BELAJAR MURDER
  • 15. 1. Apa motivasi anda dalam belajar baik yang bersumber dari diri sendiri maupun orang lain? 2. Apa saja yang menjadi kesulitan anda dalam belajar? 3. Menurut anda, bagaimana cara paling efektif yang anda lakukan dalam belajar baik secara mandiri maupun berkelompok?
  • 17. Mr. On Time 2020 Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser 17  Datang ‘on time’ bukan berarti datang tepat saat bel masuk berbunyi…  Dengan datang lebih pagi kamu bisa menyiapkan diri untuk menerima pelajaran  Jangan lupa sapalah teman- temanmu dan gurumu  Jangan gunakan saat ini untuk mengerjakan PR atau yang lain, atur waktumu dengan bijak
  • 18. THE BOOK IS NOT ON THE TABLE  Alasan ‘buku ketinggalan’ sudah uzur, tidak layak lagi kamu pakai  Alasan ‘buku hilang’ juga harus dimuseumkan…  Aturlah buku setiap malam atau sehabis belajar sesuai jadwal  Jagalah bukumu agar selalu nyaman dibaca dan kamu akan semakin pintar 2020 Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser 18
  • 19. STUDENT VS GAMBLER Belajar dan mengembangkandiri Bekerja keras Disiplin Sopan dan berbudi Rapi Baik hatidan Beriman 2020 Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser 19 Bermainkartu, bicara terus, malas – malasan Tidur melulu Teledor Sembarangan Jorok Semau gue !!
  • 20. SeragamRapi Cermin Pribadi  Selalu gunakan seragam sesuai dengan hari yang ditentukan, jangan sampai saltum.  Berpakaianlah dengan semestinya, anda berada di sekolah, bukan mall ataupun tempat lain.  Seragam anda akan mencerminkan diri anda dan menampilkan citra almamater Anda. 2020 Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser 20
  • 21. No Cuph..Muach! And No Bugh-Ouch! Area 2020 Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser 21
  • 22. AKU SISWA SMADU BERJANJI UNTUK MENTAATI SEMUA TATA TERTIB 2020 Tata Tertib SMADU Tanah Grogot Paser 22