SlideShare a Scribd company logo
1 of 26
1
AKUNTANSI BIAYA
V. Laporan Keuangan
2
Laporan Keuangan Perusahaan
Didalam perusahaan terdapat 3 jenis
laporan keuangan :
1. Laporan Laba/Rugi (Income
Statement).
2. Laporan Perubahan Modal (Capital
Statement).
3. Neraca (Balance Sheet).
3
1. Laporan Laba/Rugi
 Laporan keuangan yang menyajikan mengenai seluruh
hasil operasi (pendapatan/profitabilitas) dan beban yang
dikeluarkan selama periode tertentu (biasanya satu tahun
anggaran atau satu periode akuntansi).
 Dari lapran ini dapat diketahui besarnya laba (profit) atau
rugi (loss) perusahaan pada periode itu. Selain itu, dapat
dianalisis tentang biaya-biaya dan pendapatan-
pendapatan, karena biaya dan pendapatan akan
mengakibatkan bertambah dan berkurangnya modal
perusahaan.
 Pendapatan > Biaya  laba bertambah, modal
bertambah.
Pendapatan < Biaya  timbul rugi, modal berkurang.
4
Format Laporan Laba/Rugi
Laporan Laba/Rugi untuk perusahaan berbentuk CV, Firma,
perusahaan pribadi, maupun PT (tapi bukan manufaktur).
UNIKOM
LAPORAN LABA RUGI
PER 31 DESEMBER 2007
Penjualan
Beban Operasional
Beban Gaji
Beban Pajak
Beban Perlengkapan
Beban Peralatan
Beban Penyusutan Peralatan
Beban Penyusutan Gedung
Beban Iklan
Beban Asuransi
Beban LIstrik, air, telepon
Beban Rupa-rupa
Total Beban Operasional
Laba/Rugi
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
5
2. Laporan Perubahan Modal
Laporan yang menggambarkan perubahan-
perubahan modal suatu perusahaan.
Modal berubah disebabkan adanya laba
atau rugi perusahaan dan adanya
pengambilan pribadi pemilik perusahaan
pada periode tersebut.
6
Format
Laporan Perubahan Modal
Laporan perubahan modal untuk perusahaan berbentuk
perusahaan pribadi.
PERUSAHAAN TUAN UNIKOM
LAPORAN PERUBAHAN MODAL
PER 31 DESEMBER 2007
Modal (awal)
Laba Bersih
Prive
Modal (akhir)
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
7
Format
Laporan Perubahan Modal
Laporan perubahan modal untuk perusahaan berbentuk
CV/ FIRMA.
CV/FIRMA UNIKOM
LAPORAN PERUBAHAN MODAL
PER 31 DESEMBER 2007
Modal (awal) Tn. A
Laba Bersih
Prive
Modal (akhir) Tn. A
Modal (awal) Tn. B
Laba Bersih
Prive
Modal (akhir) Tn. B
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
8
Format
Laporan Perubahan Modal
Laporan perubahan modal untuk perusahaan berbentuk PT,
baik manufaktur atau bukan manufaktur.
PT. UNIKOM
LAPORAN LABA DITAHAN
PER 31 DESEMBER 2007
Laba Ditahan (awal)
Laba Bersih
Devidend
Laba Ditahan (akhir)
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
9
3. Neraca
Laporan keuangan yang menggambarkan
posisi keuangan perusahaan pada satu
periode tertentu (biasanya akhir tahun
anggaran atau akhir periode anggaran).
Didalam neraca memuat secara rinci semua
aktiva dan passiva yang terdiri dari kewajiban
perusahaan dan modal pemilik pada waktu
tertentu.
10
A. Aktiva
Aktiva adalah semua rekapitulasi data tentang hak-hak
perusahaan (yang dimiliki perusahaan). Aktiva dibagi
menjadi 2, yaitu :
1. Aktiva lancar, mencantumkan semua data yang
berisi hak-hak perusahaan yang biasanya
mengalami perubahan dalam jangka waktu pendek
(kurang dari satu tahun).
2. Aktiva tetap, mencantumkan semua rekapitulasi
tentang hak-hak perusahaan yang biasanya
mengalami perubahan dalam waktu yang panjang.
11
B. Passiva
Passiva adalah kewajiban perusahaan kepada pihak ketiga
(utang) dan kepada pemilik (kekayaan bersih perusahaan/capital).
Passiva dibagi menjadi 2, yaitu :
1. Utang, yaitu rekapitulasi data tentang kewajiban perusahaan
terhadap pihak-pihak lain selain pemilik perusahaan.
- Utang lancar, yaitu rekapitulasi data tentang kewajiban
yang biasanya mengalami perubahan dalam jangka waktu
pendek (kurang dari satu tahun).
- Utang jangka panjang, yaitu utang-utang yang dapat
dilunasi lebih dari satu tahun.
2. Modal, yaitu rekapitulasi data tentang selisih jumlah aktiva
dengan jumlah kewajiban. Modal dalam perusahaan
perorangan disebut modal pemilik (owner equity), modal
dalam perseroan terbatas disebut modal saham (stockholder
equity).
12
Bentuk Neraca
Bentuk neraca (balance sheet form) ada 2 bentuk, yaitu bentuk
skontro (account form) dan bentuk laporan (report form) disebut
juga bentuk stafel.
Contoh Neraca Bentuk Skontro
UNIKOM
NERACA
PER 31 DESEMBER 2007
AKTIVA PASSIVA
Kas
Spidol
Peralatan
Gedung
Rp 3.200.000
Rp 2.100.000
Rp 7.000.000
Rp 80.000.000
Kewajiban
Utang usaha
Modal Pemilik
Modal Tn. Unikom
Rp 1.000.000
Rp 91.300.000
Jumlah Aktiva Rp 92.300.000 Jumlah Passiva Rp 92.300.000
13
Bentuk Neraca
Contoh Neraca Bentuk Stafel
UNIKOM
NERACA
PER 31 DESEMBER 2007
AKTIVA
Aktiva Lancar
Kas
Spidol
Jumlah Aktiva Lancar
Aktiva Tetap
Peralatan
Gedung
Jumlah Aktiva Tetap
JUMLAH AKTIVA
Rp 3.200.000
Rp 2.100.000
Rp 7.000.000
Rp 80.000.000
Rp 5.300.000
Rp 87.000.000
Rp 92.300.000
KEWAJIBAN
Utang usaha Rp 1.000.000
MODAL
Modal Tn. Unikom Rp 91.300.000
JUMLAH KEWAJIBAN DAN MODAL Rp 92.300.000
14
Format Neraca
Bentuk Perusahaan Pribadi
UNIKOM
NERACA
PER 31 DESEMBER 2007
AKTIVA PASSIVA
Aktiva Lancar
Kas
Surat berharga
Piutang dagang
Wesel tagih
Perlengkapan
Sewa dibayar dimuka
Asuransi dibayar dimuka
Persediaan barang dagang
Total Aktiva Lancar
Aktiva Tetap
Tanah
Bangunan
Akum. Penyusutan Bangunan
Peralatan
Akum. Penyusutan Peralatan
Mesin
Akum. Penyusutan Mesin
Total Aktiva Tetap
Total Aktiva
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Kewajiban lancar
Utang dagang
Utang pajak
Utang gaji
Utang sewa
Utang listrik
Total Kewajiban Lancar
Kewajiban Jangka Panjang
Utang bank
Total Kewajiban
Modal
Modal Tn. A
Total Kewajiban & Modal
Total Passiva
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
15
Format Neraca
Bentuk CV/FIRMA
CV/FIRMA UNIKOM
NERACA
PER 31 DESEMBER 2007
AKTIVA PASSIVA
Aktiva Lancar
Kas
Surat berharga
Piutang dagang
Wesel tagih
Perlengkapan
Sewa dibayar dimuka
Asuransi dibayar dimuka
Persediaan barang dagang
Total Aktiva Lancar
Aktiva Tetap
Tanah
Bangunan
Akum. Penyusutan Bangunan
Peralatan
Akum. Penyusutan Peralatan
Mesin
Akum. Penyusutan Mesin
Total Aktiva Tetap
Total Aktiva
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Kewajiban lancar
Utang dagang
Utang pajak
Utang gaji
Utang sewa
Utang listrik
Total Kewajiban Lancar
Kewajiban Jangka Panjang
Utang bank
Total Kewajiban
Modal
Modal Tn. A
Modal Tn. B
Total Modal
Total Kewajiban & Modal
Total Passiva
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
16
Format Neraca
Bentuk Perseroan Terbatas
PT. UNIKOM
NERACA
PER 31 DESEMBER 2007
AKTIVA PASSIVA
Aktiva Lancar
Kas
Surat berharga
Piutang dagang
Wesel tagih
Perlengkapan
Sewa dibayar dimuka
Asuransi dibayar dimuka
Persediaan barang dagang
Total Aktiva Lancar
Aktiva Tetap
Tanah
Bangunan
Akum. Penyusutan Bangunan
Peralatan
Akum. Penyusutan Peralatan
Mesin
Akum. Penyusutan Mesin
Total Aktiva Tetap
Total Aktiva
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Kewajiban lancar
Utang dagang
Utang pajak
Utang gaji
Utang sewa
Utang listrik
Total Kewajiban Lancar
Kewajiban Jangka Panjang
Utang bank
Utang obligasi
Utang hipotek
Total Kewajiban Jangka Pnjg
Total Kewajban
Modal
Modal saham
Laba ditahan
Total Modal
Total Kewajiban & Modal
Total Passiva
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
17
Laporan Keuangan
Perusahaan Manufaktur
Didalam perusahaan manufaktur terdapat 4
jenis laporan keuangan, yaitu :
1. Laporan Harga Pokok Produksi (Cost of
Goods Sold).
2. Laporan Laba/Rugi (Income Statement).
3. Laporan Perubahan Modal (Capital
Statement).
4. Neraca (Balance Sheet).
18
Laporan
Harga Pokok Produksi
Laporan keuangan yang menggambarkan rekapitulasi biaya-
biaya produksi yang terkandung pada produk-produk yang
terjual selama periode tertentu (biasanya selama satu tahun
anggaran atau satu periode akuntansi).
Harga Pokok Produksi terdiri dari 5 bagian utama, yaitu :
1. Biaya bahan langsung.
2. Biaya pekerja langsung.
3. Biaya pabrik tidak langsung.
4. Biaya produk setengan jadi/produk dalam proses.
5. Biaya produk jadi.
19
Format Laporan
Harga Pokok Produksi
PT. UNIKOM INDUSTRIES
LAPORAN HARGA POKOK PRODUKSI
PER 31 DESEMBER 2007
Persediaan barang dalam proses (awal)
Pembelian bahan baku
Persediaan bahan baku (awal)
Pembelian bahan baku
Ongkos angkut
Total pembelian bahan baku
Retur pembelian
Persediaan bahan baku yang tersedia diproduksi
Persediaan bahan baku (akhir)
Total biaya bahan baku
Biaya upah buruh langsung
Biaya pabrikasi (FOH)
Upah tidak langsung
Biaya perbaikan dan pemeliharaan pabrik
Biaya penyusutan bangunan pabrik
Biaya penyusutan mesin
Biaya listrik, air, di pabrik
Biaya asuransi bagian produksi
Biaya rupa-rupa overhead pabrik
Total biaya pabrik
Total biaya produksi
Persediaan barang dalam proses (akhir)
Harga Pokok Produksi
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
20
Format Laporan Laba/Rugi
PT. UNIKOM INDUSTRIES
LAPORAN HARGA POKOK PRODUKSI
PER 31 DESEMBER 2007
Penualan
Retur dan potongan penjualan
Penjualan bersih
Harga Pokok Penjualan
Persediaan barang jadi (awal)
Harga Pokok Produksi
Persediaan barang jadi (akhir)
Harga Pokok Penjualan
Laba kotor
Biaya-biaya operasional
Biaya penjualan
Biaya gaji bagian penjualan
Biaya komisi
Biaya iklan
Biaya pengangkutan
Biaya rupa-rupa bagian penjualan
Total biaya penjualan
Biaya administrasi dan umum
Biaya perlengkapan kantor
Biaya asuransi bagian administrasi dan umum
Biaya listrik, air, telepon bagian umum
Biaya penyusutan bangunan bagian umum
Biaya penyusutan peralatan kantor
Biaya rupa-rupa bagian umum
Total biaya administrasi dan umum
Total biaya operasional
Laba Usaha
Pendapatan lain-lain
Pendapatan bunga
Biaya lain-lain
Biaya bunga
Laba Bersih/Rugi Bersih
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
21
Format
Laporan Perubahan Modal
PT. UNIKOM INDUSTRIES
LAPORAN LABA DITAHAN
PER 31 DESEMBER 2007
Laba Ditahan (awal)
Laba Bersih
Devidend
Laba Ditahan (akhir)
Rp……….
Rp………. -
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
22
Format Neraca
Bentuk Perusahaan Manufaktur
PT. UNIKOM INDUSTRIES
NERACA
PER 31 DESEMBER 2007
AKTIVA PASSIVA
Aktiva Lancar
Kas
Surat berharga
Piutang dagang
Wesel tagih
Perlengkapan
Sewa dibayar dimuka
Persediaan Bahan Baku
Persediaan Barang dlm Proses
Persediaan Barang Jadi
Total Aktiva Lancar
Aktiva Tetap
Tanah
Bangunan
Akum. Penyusutan Bangunan
Peralatan
Akum. Penyusutan Peralatan
Mesin
Akum. Penyusutan Mesin
Total Aktiva Tetap
Total Aktiva
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……… -.
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….+
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Kewajiban lancar
Utang dagang
Utang pajak
Utang gaji
Utang sewa
Utang listrik
Total Kewajiban Lancar
Kewajiban Jangka Panjang
Utang bank
Utang obligasi
Utang hipotek
Total KewajibanJangka Pnjg
Total Kewajiban
Modal
Modal Saham
Laba Ditahan
Total Modal
Total Kewajiban & Modal
Total Passiva
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
Rp……….
Rp……….
Rp………. +
Rp………. +
Rp……….
Rp………. +
Rp……….
23
Soal 1
Pos-pos neraca Toko Utama Mulia tidak pada tempatnya. Bapak Utama
Mulia meminta bantuan untuk memperbaikinya.
Toko Utama Mulia
Neraca
Per 31 Desember 1997
AKTIVA PASSIVA
Piutang usaha
Hipotik u/m
Wesel bayar
Gedung
Utang usaha
Pajak terutang
Perlengkapan kantor
Rp 5.500.000
15.000.000
1.000.000
5.700.000
4.100.000
200.000
600.000
Modal saham
Peralatan kantor
Tanah
Iklan ymh. Dibayar
Perlengkapan toko
Gaji terutang
Listrik ymh. Dibayar
Kas
Persediaan barang
Rp 11..000.000
1.200.000
3.500.000
400.000
600.000
300.000
100.000
5.000.000
10.000.000
Rp 32.100.000 Rp 32.100.000
24
Soal 2
Perkiraan Jumlah
Piutang usaha 400.000
Pendapatan jasa 24.000.000
Prive Tn. Erhans 3.000.000
Gedung 120.000.000
Perpustakaan 4.000.000
Utang usaha 300.000
Modal Tn. Erhans 103.900.000
Wesel Bayar 700.000
Persediaan suplai 700.000
Biaya gaji 3.600.000
Laboratorium bahasa 20.000.000
Kas 1.300.000
Biaya rupa-rupa 450.000
Biaya suplai 450.000
Utang hipotik 30.000.000
Inventaris kantor 5.000.000
Buatlah laporan keuangannya!
25
Soal 3
Buatlah laporan keuangannya!
Perkiraan Jumlah
Piutang usaha 400.000
Pendapatan jasa 24.000.000
Prive Tn. Erhans 3.000.000
Gedung 120.000.000
Perpustakaan 4.000.000
Utang usaha 300.000
Modal Tn. Erhans 75.000.000
Modal Tn. Erhuns 28.900.000
Wesel Bayar 700.000
Persediaan suplai 700.000
Biaya gaji 3.600.000
Laboratorium bahasa 20.000.000
Kas 1.300.000
Biaya rupa-rupa 450.000
Biaya suplai 450.000
Utang hipotik 30.000.000
Inventaris kantor 5.000.000
26
Soal 4
Saldo-saldo yang diberikan dibawah ini adalah saldo pos-pos aktiva, utang, modal, pendapatan,
biaya dari catatan akuntansi Hotel Mimpi Indah. Susunlah laporan keuangan per 31 Desember
1997, yaitu Laporan Perhitungan Rugi-Laba, Laporan Laba Ditahan, dan Neraca.
Perkiraan Saldo (Rp)
Kas
Pendapatan sewa kamar
Piutang usaha
Utang usaha
Biaya pemeliharaan
Wesel bayar
Peralatan
Gedung
Hipotik u/m
Perlengkapan
Biaya gaji karyawan
Biaya penyusutan peralatan
Biaya penyusutan gedung
Akumulasi penyusutan gedung
Akumulasi penyusutan peralatan
Biaya serba-serbi
Modal saham
Asuransi dibayar dimuka
Deviden
Pemakaian perlengkapan
Laba ditahan per 1 januari
6.500.000
10.000.000
600.000
2.000.000
1.000.000
1.000.000
3.000.000
16.000.000
4.000.000
1.000.000
2.000.000
300.000
800.000
1.600.000
600.000
100.000
14.000.000
600.000
1.450.000
250.000
400.000

More Related Content

What's hot

Menghitung harga pokok penjualan (hpp)
Menghitung harga pokok penjualan (hpp)Menghitung harga pokok penjualan (hpp)
Menghitung harga pokok penjualan (hpp)WADIYO .
 
ANALISIS BIAYA-VOLUME-LABA (Break Event Point)
ANALISIS BIAYA-VOLUME-LABA (Break Event Point)ANALISIS BIAYA-VOLUME-LABA (Break Event Point)
ANALISIS BIAYA-VOLUME-LABA (Break Event Point)Basyar Arhuleta
 
Persamaan dasar-akuntansi
Persamaan dasar-akuntansiPersamaan dasar-akuntansi
Persamaan dasar-akuntansiadaaje
 
Pengertian pasar faktor produksi (power point)
Pengertian pasar faktor produksi (power point)Pengertian pasar faktor produksi (power point)
Pengertian pasar faktor produksi (power point)Gondo Madden
 
Metode Harga Pokok Proses Costing
Metode Harga Pokok Proses CostingMetode Harga Pokok Proses Costing
Metode Harga Pokok Proses CostingAyi Suwandi
 
34020 7-853463552856
34020 7-85346355285634020 7-853463552856
34020 7-853463552856Sefri Yunita
 
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1Risdiana Hidayat
 
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Majid
 
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting IntermediateCh10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting IntermediateMaiya Maiya
 
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoHerna Ferari
 
PENYUSUNAN ANGGARAN BAHAN BAKU
PENYUSUNAN ANGGARAN BAHAN BAKUPENYUSUNAN ANGGARAN BAHAN BAKU
PENYUSUNAN ANGGARAN BAHAN BAKU9elevenStarUnila
 

What's hot (20)

Menghitung harga pokok penjualan (hpp)
Menghitung harga pokok penjualan (hpp)Menghitung harga pokok penjualan (hpp)
Menghitung harga pokok penjualan (hpp)
 
Laporan presentasi keuangan
Laporan presentasi keuanganLaporan presentasi keuangan
Laporan presentasi keuangan
 
ANALISIS BIAYA-VOLUME-LABA (Break Event Point)
ANALISIS BIAYA-VOLUME-LABA (Break Event Point)ANALISIS BIAYA-VOLUME-LABA (Break Event Point)
ANALISIS BIAYA-VOLUME-LABA (Break Event Point)
 
Pertemuan 1 manajemen keuangan
Pertemuan 1 manajemen keuanganPertemuan 1 manajemen keuangan
Pertemuan 1 manajemen keuangan
 
Dasar-dasar Perpajakan
Dasar-dasar PerpajakanDasar-dasar Perpajakan
Dasar-dasar Perpajakan
 
Persamaan dasar-akuntansi
Persamaan dasar-akuntansiPersamaan dasar-akuntansi
Persamaan dasar-akuntansi
 
Pengertian pasar faktor produksi (power point)
Pengertian pasar faktor produksi (power point)Pengertian pasar faktor produksi (power point)
Pengertian pasar faktor produksi (power point)
 
Metode Harga Pokok Proses Costing
Metode Harga Pokok Proses CostingMetode Harga Pokok Proses Costing
Metode Harga Pokok Proses Costing
 
34020 7-853463552856
34020 7-85346355285634020 7-853463552856
34020 7-853463552856
 
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
 
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
Chapter 08 piutang-pertemuan ke-2
 
ch7
ch7ch7
ch7
 
Akt manajemen bab 5
Akt manajemen bab 5Akt manajemen bab 5
Akt manajemen bab 5
 
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting IntermediateCh10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
Ch10 11.ppt revisi_IND_accounting Intermediate
 
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjonoKunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
Kunci jawaban bab 6 teori akuntansi suwardjono
 
Analisa Laporan Keuangan
Analisa Laporan KeuanganAnalisa Laporan Keuangan
Analisa Laporan Keuangan
 
Manajemen Modal Kerja
Manajemen Modal KerjaManajemen Modal Kerja
Manajemen Modal Kerja
 
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
 
PPT Akuntansi Mudharabah
PPT Akuntansi MudharabahPPT Akuntansi Mudharabah
PPT Akuntansi Mudharabah
 
PENYUSUNAN ANGGARAN BAHAN BAKU
PENYUSUNAN ANGGARAN BAHAN BAKUPENYUSUNAN ANGGARAN BAHAN BAKU
PENYUSUNAN ANGGARAN BAHAN BAKU
 

Similar to LAPORAN KEUNGAN PERUSAHAAN

003. Laporan Keuangan Perusahaam.pptx
003. Laporan Keuangan Perusahaam.pptx003. Laporan Keuangan Perusahaam.pptx
003. Laporan Keuangan Perusahaam.pptxMutiaraBer
 
FINAL PPT MODUL.ppts shshhshhshhshehehhehehehe
FINAL PPT MODUL.ppts shshhshhshhshehehheheheheFINAL PPT MODUL.ppts shshhshhshhshehehhehehehe
FINAL PPT MODUL.ppts shshhshhshhshehehheheheheSahlimaHutagalung
 
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANGBab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANGSrestha Anindyanari
 
Bab 7 Manajemen Keuanagan.pptx
Bab 7 Manajemen Keuanagan.pptxBab 7 Manajemen Keuanagan.pptx
Bab 7 Manajemen Keuanagan.pptxSuhadaWiraatmaja
 
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdfPertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdfRizkafauziana1
 
Tugas Pengantar Bisnis
Tugas Pengantar BisnisTugas Pengantar Bisnis
Tugas Pengantar BisnisRiky Obicha
 
LAPORAN ARUS KAS Metode Langsung dan Metode Tidak Langsung
LAPORAN ARUS KAS Metode Langsung dan Metode Tidak LangsungLAPORAN ARUS KAS Metode Langsung dan Metode Tidak Langsung
LAPORAN ARUS KAS Metode Langsung dan Metode Tidak LangsungRiki Ardoni
 
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansifitrahusaid
 
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansifitrahusaid
 
Sesi 3 Financial Statement and The Meaning.pdf
Sesi 3 Financial Statement and The Meaning.pdfSesi 3 Financial Statement and The Meaning.pdf
Sesi 3 Financial Statement and The Meaning.pdfMENTIANA1
 
PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10harjunode
 
Manajemen keuangan
Manajemen keuanganManajemen keuangan
Manajemen keuanganFajrul Falah
 
Akuntansi (Perusahaan Dagang)
Akuntansi (Perusahaan Dagang)Akuntansi (Perusahaan Dagang)
Akuntansi (Perusahaan Dagang)Liza_1004
 

Similar to LAPORAN KEUNGAN PERUSAHAAN (20)

003. Laporan Keuangan Perusahaam.pptx
003. Laporan Keuangan Perusahaam.pptx003. Laporan Keuangan Perusahaam.pptx
003. Laporan Keuangan Perusahaam.pptx
 
Analisis rasio 1
Analisis rasio 1Analisis rasio 1
Analisis rasio 1
 
FINAL PPT MODUL.ppts shshhshhshhshehehhehehehe
FINAL PPT MODUL.ppts shshhshhshhshehehheheheheFINAL PPT MODUL.ppts shshhshhshhshehehhehehehe
FINAL PPT MODUL.ppts shshhshhshhshehehhehehehe
 
Pengantar Akuntansi
Pengantar AkuntansiPengantar Akuntansi
Pengantar Akuntansi
 
Bab 4 xii ips
Bab 4 xii ipsBab 4 xii ips
Bab 4 xii ips
 
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANGBab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
 
Bab 7 Manajemen Keuanagan.pptx
Bab 7 Manajemen Keuanagan.pptxBab 7 Manajemen Keuanagan.pptx
Bab 7 Manajemen Keuanagan.pptx
 
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdfPertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
Pertemuan 6_Aplikasi Kewirausahaan.pdf
 
Tugas Pengantar Bisnis
Tugas Pengantar BisnisTugas Pengantar Bisnis
Tugas Pengantar Bisnis
 
LAPORAN ARUS KAS Metode Langsung dan Metode Tidak Langsung
LAPORAN ARUS KAS Metode Langsung dan Metode Tidak LangsungLAPORAN ARUS KAS Metode Langsung dan Metode Tidak Langsung
LAPORAN ARUS KAS Metode Langsung dan Metode Tidak Langsung
 
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansi
 
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansi
 
earning ppt.pptx
earning ppt.pptxearning ppt.pptx
earning ppt.pptx
 
Sesi 3 Financial Statement and The Meaning.pdf
Sesi 3 Financial Statement and The Meaning.pdfSesi 3 Financial Statement and The Meaning.pdf
Sesi 3 Financial Statement and The Meaning.pdf
 
PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10
 
Financial Ratio
Financial Ratio Financial Ratio
Financial Ratio
 
Manajemen keuangan
Manajemen keuanganManajemen keuangan
Manajemen keuangan
 
Aspek akuntansi
Aspek akuntansiAspek akuntansi
Aspek akuntansi
 
Laporan keuangan
Laporan keuangan Laporan keuangan
Laporan keuangan
 
Akuntansi (Perusahaan Dagang)
Akuntansi (Perusahaan Dagang)Akuntansi (Perusahaan Dagang)
Akuntansi (Perusahaan Dagang)
 

Recently uploaded

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 

LAPORAN KEUNGAN PERUSAHAAN

  • 2. 2 Laporan Keuangan Perusahaan Didalam perusahaan terdapat 3 jenis laporan keuangan : 1. Laporan Laba/Rugi (Income Statement). 2. Laporan Perubahan Modal (Capital Statement). 3. Neraca (Balance Sheet).
  • 3. 3 1. Laporan Laba/Rugi  Laporan keuangan yang menyajikan mengenai seluruh hasil operasi (pendapatan/profitabilitas) dan beban yang dikeluarkan selama periode tertentu (biasanya satu tahun anggaran atau satu periode akuntansi).  Dari lapran ini dapat diketahui besarnya laba (profit) atau rugi (loss) perusahaan pada periode itu. Selain itu, dapat dianalisis tentang biaya-biaya dan pendapatan- pendapatan, karena biaya dan pendapatan akan mengakibatkan bertambah dan berkurangnya modal perusahaan.  Pendapatan > Biaya  laba bertambah, modal bertambah. Pendapatan < Biaya  timbul rugi, modal berkurang.
  • 4. 4 Format Laporan Laba/Rugi Laporan Laba/Rugi untuk perusahaan berbentuk CV, Firma, perusahaan pribadi, maupun PT (tapi bukan manufaktur). UNIKOM LAPORAN LABA RUGI PER 31 DESEMBER 2007 Penjualan Beban Operasional Beban Gaji Beban Pajak Beban Perlengkapan Beban Peralatan Beban Penyusutan Peralatan Beban Penyusutan Gedung Beban Iklan Beban Asuransi Beban LIstrik, air, telepon Beban Rupa-rupa Total Beban Operasional Laba/Rugi Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. - Rp……….
  • 5. 5 2. Laporan Perubahan Modal Laporan yang menggambarkan perubahan- perubahan modal suatu perusahaan. Modal berubah disebabkan adanya laba atau rugi perusahaan dan adanya pengambilan pribadi pemilik perusahaan pada periode tersebut.
  • 6. 6 Format Laporan Perubahan Modal Laporan perubahan modal untuk perusahaan berbentuk perusahaan pribadi. PERUSAHAAN TUAN UNIKOM LAPORAN PERUBAHAN MODAL PER 31 DESEMBER 2007 Modal (awal) Laba Bersih Prive Modal (akhir) Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. + Rp……….
  • 7. 7 Format Laporan Perubahan Modal Laporan perubahan modal untuk perusahaan berbentuk CV/ FIRMA. CV/FIRMA UNIKOM LAPORAN PERUBAHAN MODAL PER 31 DESEMBER 2007 Modal (awal) Tn. A Laba Bersih Prive Modal (akhir) Tn. A Modal (awal) Tn. B Laba Bersih Prive Modal (akhir) Tn. B Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp……….
  • 8. 8 Format Laporan Perubahan Modal Laporan perubahan modal untuk perusahaan berbentuk PT, baik manufaktur atau bukan manufaktur. PT. UNIKOM LAPORAN LABA DITAHAN PER 31 DESEMBER 2007 Laba Ditahan (awal) Laba Bersih Devidend Laba Ditahan (akhir) Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. + Rp……….
  • 9. 9 3. Neraca Laporan keuangan yang menggambarkan posisi keuangan perusahaan pada satu periode tertentu (biasanya akhir tahun anggaran atau akhir periode anggaran). Didalam neraca memuat secara rinci semua aktiva dan passiva yang terdiri dari kewajiban perusahaan dan modal pemilik pada waktu tertentu.
  • 10. 10 A. Aktiva Aktiva adalah semua rekapitulasi data tentang hak-hak perusahaan (yang dimiliki perusahaan). Aktiva dibagi menjadi 2, yaitu : 1. Aktiva lancar, mencantumkan semua data yang berisi hak-hak perusahaan yang biasanya mengalami perubahan dalam jangka waktu pendek (kurang dari satu tahun). 2. Aktiva tetap, mencantumkan semua rekapitulasi tentang hak-hak perusahaan yang biasanya mengalami perubahan dalam waktu yang panjang.
  • 11. 11 B. Passiva Passiva adalah kewajiban perusahaan kepada pihak ketiga (utang) dan kepada pemilik (kekayaan bersih perusahaan/capital). Passiva dibagi menjadi 2, yaitu : 1. Utang, yaitu rekapitulasi data tentang kewajiban perusahaan terhadap pihak-pihak lain selain pemilik perusahaan. - Utang lancar, yaitu rekapitulasi data tentang kewajiban yang biasanya mengalami perubahan dalam jangka waktu pendek (kurang dari satu tahun). - Utang jangka panjang, yaitu utang-utang yang dapat dilunasi lebih dari satu tahun. 2. Modal, yaitu rekapitulasi data tentang selisih jumlah aktiva dengan jumlah kewajiban. Modal dalam perusahaan perorangan disebut modal pemilik (owner equity), modal dalam perseroan terbatas disebut modal saham (stockholder equity).
  • 12. 12 Bentuk Neraca Bentuk neraca (balance sheet form) ada 2 bentuk, yaitu bentuk skontro (account form) dan bentuk laporan (report form) disebut juga bentuk stafel. Contoh Neraca Bentuk Skontro UNIKOM NERACA PER 31 DESEMBER 2007 AKTIVA PASSIVA Kas Spidol Peralatan Gedung Rp 3.200.000 Rp 2.100.000 Rp 7.000.000 Rp 80.000.000 Kewajiban Utang usaha Modal Pemilik Modal Tn. Unikom Rp 1.000.000 Rp 91.300.000 Jumlah Aktiva Rp 92.300.000 Jumlah Passiva Rp 92.300.000
  • 13. 13 Bentuk Neraca Contoh Neraca Bentuk Stafel UNIKOM NERACA PER 31 DESEMBER 2007 AKTIVA Aktiva Lancar Kas Spidol Jumlah Aktiva Lancar Aktiva Tetap Peralatan Gedung Jumlah Aktiva Tetap JUMLAH AKTIVA Rp 3.200.000 Rp 2.100.000 Rp 7.000.000 Rp 80.000.000 Rp 5.300.000 Rp 87.000.000 Rp 92.300.000 KEWAJIBAN Utang usaha Rp 1.000.000 MODAL Modal Tn. Unikom Rp 91.300.000 JUMLAH KEWAJIBAN DAN MODAL Rp 92.300.000
  • 14. 14 Format Neraca Bentuk Perusahaan Pribadi UNIKOM NERACA PER 31 DESEMBER 2007 AKTIVA PASSIVA Aktiva Lancar Kas Surat berharga Piutang dagang Wesel tagih Perlengkapan Sewa dibayar dimuka Asuransi dibayar dimuka Persediaan barang dagang Total Aktiva Lancar Aktiva Tetap Tanah Bangunan Akum. Penyusutan Bangunan Peralatan Akum. Penyusutan Peralatan Mesin Akum. Penyusutan Mesin Total Aktiva Tetap Total Aktiva Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. Kewajiban lancar Utang dagang Utang pajak Utang gaji Utang sewa Utang listrik Total Kewajiban Lancar Kewajiban Jangka Panjang Utang bank Total Kewajiban Modal Modal Tn. A Total Kewajiban & Modal Total Passiva Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp……….
  • 15. 15 Format Neraca Bentuk CV/FIRMA CV/FIRMA UNIKOM NERACA PER 31 DESEMBER 2007 AKTIVA PASSIVA Aktiva Lancar Kas Surat berharga Piutang dagang Wesel tagih Perlengkapan Sewa dibayar dimuka Asuransi dibayar dimuka Persediaan barang dagang Total Aktiva Lancar Aktiva Tetap Tanah Bangunan Akum. Penyusutan Bangunan Peralatan Akum. Penyusutan Peralatan Mesin Akum. Penyusutan Mesin Total Aktiva Tetap Total Aktiva Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. Kewajiban lancar Utang dagang Utang pajak Utang gaji Utang sewa Utang listrik Total Kewajiban Lancar Kewajiban Jangka Panjang Utang bank Total Kewajiban Modal Modal Tn. A Modal Tn. B Total Modal Total Kewajiban & Modal Total Passiva Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp……….
  • 16. 16 Format Neraca Bentuk Perseroan Terbatas PT. UNIKOM NERACA PER 31 DESEMBER 2007 AKTIVA PASSIVA Aktiva Lancar Kas Surat berharga Piutang dagang Wesel tagih Perlengkapan Sewa dibayar dimuka Asuransi dibayar dimuka Persediaan barang dagang Total Aktiva Lancar Aktiva Tetap Tanah Bangunan Akum. Penyusutan Bangunan Peralatan Akum. Penyusutan Peralatan Mesin Akum. Penyusutan Mesin Total Aktiva Tetap Total Aktiva Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. Kewajiban lancar Utang dagang Utang pajak Utang gaji Utang sewa Utang listrik Total Kewajiban Lancar Kewajiban Jangka Panjang Utang bank Utang obligasi Utang hipotek Total Kewajiban Jangka Pnjg Total Kewajban Modal Modal saham Laba ditahan Total Modal Total Kewajiban & Modal Total Passiva Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp……….
  • 17. 17 Laporan Keuangan Perusahaan Manufaktur Didalam perusahaan manufaktur terdapat 4 jenis laporan keuangan, yaitu : 1. Laporan Harga Pokok Produksi (Cost of Goods Sold). 2. Laporan Laba/Rugi (Income Statement). 3. Laporan Perubahan Modal (Capital Statement). 4. Neraca (Balance Sheet).
  • 18. 18 Laporan Harga Pokok Produksi Laporan keuangan yang menggambarkan rekapitulasi biaya- biaya produksi yang terkandung pada produk-produk yang terjual selama periode tertentu (biasanya selama satu tahun anggaran atau satu periode akuntansi). Harga Pokok Produksi terdiri dari 5 bagian utama, yaitu : 1. Biaya bahan langsung. 2. Biaya pekerja langsung. 3. Biaya pabrik tidak langsung. 4. Biaya produk setengan jadi/produk dalam proses. 5. Biaya produk jadi.
  • 19. 19 Format Laporan Harga Pokok Produksi PT. UNIKOM INDUSTRIES LAPORAN HARGA POKOK PRODUKSI PER 31 DESEMBER 2007 Persediaan barang dalam proses (awal) Pembelian bahan baku Persediaan bahan baku (awal) Pembelian bahan baku Ongkos angkut Total pembelian bahan baku Retur pembelian Persediaan bahan baku yang tersedia diproduksi Persediaan bahan baku (akhir) Total biaya bahan baku Biaya upah buruh langsung Biaya pabrikasi (FOH) Upah tidak langsung Biaya perbaikan dan pemeliharaan pabrik Biaya penyusutan bangunan pabrik Biaya penyusutan mesin Biaya listrik, air, di pabrik Biaya asuransi bagian produksi Biaya rupa-rupa overhead pabrik Total biaya pabrik Total biaya produksi Persediaan barang dalam proses (akhir) Harga Pokok Produksi Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. - Rp……….
  • 20. 20 Format Laporan Laba/Rugi PT. UNIKOM INDUSTRIES LAPORAN HARGA POKOK PRODUKSI PER 31 DESEMBER 2007 Penualan Retur dan potongan penjualan Penjualan bersih Harga Pokok Penjualan Persediaan barang jadi (awal) Harga Pokok Produksi Persediaan barang jadi (akhir) Harga Pokok Penjualan Laba kotor Biaya-biaya operasional Biaya penjualan Biaya gaji bagian penjualan Biaya komisi Biaya iklan Biaya pengangkutan Biaya rupa-rupa bagian penjualan Total biaya penjualan Biaya administrasi dan umum Biaya perlengkapan kantor Biaya asuransi bagian administrasi dan umum Biaya listrik, air, telepon bagian umum Biaya penyusutan bangunan bagian umum Biaya penyusutan peralatan kantor Biaya rupa-rupa bagian umum Total biaya administrasi dan umum Total biaya operasional Laba Usaha Pendapatan lain-lain Pendapatan bunga Biaya lain-lain Biaya bunga Laba Bersih/Rugi Bersih Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. + Rp……….
  • 21. 21 Format Laporan Perubahan Modal PT. UNIKOM INDUSTRIES LAPORAN LABA DITAHAN PER 31 DESEMBER 2007 Laba Ditahan (awal) Laba Bersih Devidend Laba Ditahan (akhir) Rp………. Rp………. - Rp………. Rp………. + Rp……….
  • 22. 22 Format Neraca Bentuk Perusahaan Manufaktur PT. UNIKOM INDUSTRIES NERACA PER 31 DESEMBER 2007 AKTIVA PASSIVA Aktiva Lancar Kas Surat berharga Piutang dagang Wesel tagih Perlengkapan Sewa dibayar dimuka Persediaan Bahan Baku Persediaan Barang dlm Proses Persediaan Barang Jadi Total Aktiva Lancar Aktiva Tetap Tanah Bangunan Akum. Penyusutan Bangunan Peralatan Akum. Penyusutan Peralatan Mesin Akum. Penyusutan Mesin Total Aktiva Tetap Total Aktiva Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp……… -. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp……….+ Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp………. Kewajiban lancar Utang dagang Utang pajak Utang gaji Utang sewa Utang listrik Total Kewajiban Lancar Kewajiban Jangka Panjang Utang bank Utang obligasi Utang hipotek Total KewajibanJangka Pnjg Total Kewajiban Modal Modal Saham Laba Ditahan Total Modal Total Kewajiban & Modal Total Passiva Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. Rp………. Rp………. Rp………. + Rp………. + Rp………. Rp………. + Rp……….
  • 23. 23 Soal 1 Pos-pos neraca Toko Utama Mulia tidak pada tempatnya. Bapak Utama Mulia meminta bantuan untuk memperbaikinya. Toko Utama Mulia Neraca Per 31 Desember 1997 AKTIVA PASSIVA Piutang usaha Hipotik u/m Wesel bayar Gedung Utang usaha Pajak terutang Perlengkapan kantor Rp 5.500.000 15.000.000 1.000.000 5.700.000 4.100.000 200.000 600.000 Modal saham Peralatan kantor Tanah Iklan ymh. Dibayar Perlengkapan toko Gaji terutang Listrik ymh. Dibayar Kas Persediaan barang Rp 11..000.000 1.200.000 3.500.000 400.000 600.000 300.000 100.000 5.000.000 10.000.000 Rp 32.100.000 Rp 32.100.000
  • 24. 24 Soal 2 Perkiraan Jumlah Piutang usaha 400.000 Pendapatan jasa 24.000.000 Prive Tn. Erhans 3.000.000 Gedung 120.000.000 Perpustakaan 4.000.000 Utang usaha 300.000 Modal Tn. Erhans 103.900.000 Wesel Bayar 700.000 Persediaan suplai 700.000 Biaya gaji 3.600.000 Laboratorium bahasa 20.000.000 Kas 1.300.000 Biaya rupa-rupa 450.000 Biaya suplai 450.000 Utang hipotik 30.000.000 Inventaris kantor 5.000.000 Buatlah laporan keuangannya!
  • 25. 25 Soal 3 Buatlah laporan keuangannya! Perkiraan Jumlah Piutang usaha 400.000 Pendapatan jasa 24.000.000 Prive Tn. Erhans 3.000.000 Gedung 120.000.000 Perpustakaan 4.000.000 Utang usaha 300.000 Modal Tn. Erhans 75.000.000 Modal Tn. Erhuns 28.900.000 Wesel Bayar 700.000 Persediaan suplai 700.000 Biaya gaji 3.600.000 Laboratorium bahasa 20.000.000 Kas 1.300.000 Biaya rupa-rupa 450.000 Biaya suplai 450.000 Utang hipotik 30.000.000 Inventaris kantor 5.000.000
  • 26. 26 Soal 4 Saldo-saldo yang diberikan dibawah ini adalah saldo pos-pos aktiva, utang, modal, pendapatan, biaya dari catatan akuntansi Hotel Mimpi Indah. Susunlah laporan keuangan per 31 Desember 1997, yaitu Laporan Perhitungan Rugi-Laba, Laporan Laba Ditahan, dan Neraca. Perkiraan Saldo (Rp) Kas Pendapatan sewa kamar Piutang usaha Utang usaha Biaya pemeliharaan Wesel bayar Peralatan Gedung Hipotik u/m Perlengkapan Biaya gaji karyawan Biaya penyusutan peralatan Biaya penyusutan gedung Akumulasi penyusutan gedung Akumulasi penyusutan peralatan Biaya serba-serbi Modal saham Asuransi dibayar dimuka Deviden Pemakaian perlengkapan Laba ditahan per 1 januari 6.500.000 10.000.000 600.000 2.000.000 1.000.000 1.000.000 3.000.000 16.000.000 4.000.000 1.000.000 2.000.000 300.000 800.000 1.600.000 600.000 100.000 14.000.000 600.000 1.450.000 250.000 400.000