SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 1
Pembagian/Pemetaan Materi Jenjang SMA
Fase E dan F
Materi Kelas 10
(FASE E)
Materi Kelas 11
(FASE F)
Materi Kelas 12
(FASE F)
 Ilmu Kimia dan Peranannya
 Keselamatan Kerja di Laboratorium
 Gerakan Kimia Hijau
 Peran Nanoteknologi dalam Praktik Kimia
Hijau
 Perkembangan Teori Atom *) termasuk subatomik
dan Konfigurasi Elektron
 Sistem Periodik Unsur
 Persamaan Reaksi dan Tata Nama
 Hukum-hukum Dasar Ilmu Kimia
 Massa Atom Rata-rata, Massa Atom Relatif
dan Massa Molekul Relatif
 Konsep Mol
 Rumus Kimia dan Tata Nama
Senyawa
 STOIKIOMETRI
 Teori Atom Mekanika Kuantum
 Ikatan Kimia-Konsep Dasar
 Ikatan Kimia-Aspek Tambahan
 TERMOKIMIA
 Laju Reaksi
 Kesetimbangan Kimia
 Asam dan Basa
 Stoikiometri Larutan
 Larutan Penyangga
 Hidrolisis Garam
 Titrasi Asam Basa
 Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit
 Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan
 Sifat Koligatif Larutan
 KOLOID
 Reaksi Reduksi dan Oksidasi
 Elektrokimia
 Hidrokarbon
 Minyak Bumi
 Senyawa Turunan Alkana
 Benzena dan Turunannya
 Polimer dan Makromolekul
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 2
Alur Tujuan Pembelajaran
Nama Mata Pelajaran : KIMIA
Sekolah : SMAN 1 Tuban
Kelas : X
Fase : E
Lintas Fase : D
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
1 Pemahaman
Kimia
Peserta didik mampu
mengamati,
menyelidiki dan
menjelaskan fenomena
sesuai kaidah kerja
ilmiah
dalam menjelaskan
konsep kimia dalam
kehidupan sehari hari;
menerapkan konsep
kimia
dalam pengelolaan
lingkungan termasuk
menjelaskan fenomena
pemanasan global;
menuliskan reaksi
kimia dan menerapkan
hukum-hukum dasar
kimia; memahami
struktur
Mengamati,
Menyelidiki
Menjelaskan
Menuliskan
Menerapkan
Penjelasan
Mendeskripsikan
fenomena yang
berhubungan dengan
konsep kimia dalam
kehidupan sehari-hari
sesuai kaidah kerja
ilmiah, peran kimia,
konsep, reaksi dan
hukum-hukum dasar
kimia serta struktur
atom
Penjelasan:
1. Mendeskripsikan
fenomena yang
berhubungan dengan
konsep kimia dalam
kehidupan sehari-hari
2. Mendeskripsikan
peran konsep kimia
dalam kehidupan
sehari-hari
3. Mendeskripsikan
fenomena yang
berhubungan dengan
konsep kimia sesuai
dengan kaidah kerja
ilmiah
4. Mendeskripsikan
konsep kimia hijau
dalam pengelolaan
lingkungan yang
1. Mendeskripsikan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
dalam kehidupan sehari-hari
2. menghubungkan pengetahuan
(fenomena yang berhubungan dengan
konsep kimia) yang telah dimiliki
dengan pengetahuan baru untuk
membuat prediksi. [Mempertanyakan
dan Memprediksi]
3. Mengimplementasikan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
berupa kandungan bahan kimia yang
ada pada produk dan bahan yang
sering digunakan dalam kehidupan
sehari-hari
4. Mengidentifikasi kandungan bahan
kimia yang ada pada produk dan
bahan yang sering digunakan dalam
kehidupan sehari-hari
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 3
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
atom dan aplikasinya
dalam nanoteknologi.
meliputi fenomena
pemanasan global
5. Menjelaskan proses
terjadinya pemanasan
global
6. Mendeskripsikan
konsep kimia hijau
dalam pengelolaan
lingkungan yang
meliputi pencemaran
di lingkungan sekitar
7. Mendeskripsikan
konsep kimia hijau
dalam peran
nanoteknologi
8. Menjelaskan teori
struktur atom sesuai
dengan
perkembangannya
9. Menjelaskan partikel
subatomik dan
konfigurasi elektron
10. Mendemonstrasikan
perkembangan
struktur atom
11. Menjelaskan letak
unsur dalam Tabel
5. Memperhatikan detail yang relevan
dari obyek yang diamati
(produk/bahan kimia). [Mengamati]
6. menghubungkan pengetahuan
(kandungan bahan kimia yang ada
pada produk dan bahan) yang telah
dimiliki dengan pengetahuan baru
untuk membuat prediksi
[Mempertanyakan dan Memprediksi]
7. Menafsirkan informasi yang
didapatkan dengan jujur dan
bertanggung jawab [Memproses,
menganalisis data dan informasi]
8. Membuat publikasi hasil observasi
tentang kandungan bahan kimia yang
ada dalam kehidupan sehari-hari
9. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
***
10. Mendeskripsikan peran konsep kimia
dalam kehidupan sehari-hari
11. menghubungkan pengetahuan (peran
konsep kimia dalam kehidupan sehari-
hari) yang telah dimiliki dengan
pengetahuan baru untuk membuat
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 4
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Periodik Unsur dari
konfigurasi elektron
12. Menjelaskan sifat
keperiodikan unsur
dari Tabel Periodik
Unsur
13. Menjelaskan
fenomena yang
berhubungan dengan
konsep kimia melalui
persamaan reaksi
14. Menjelaskan
persamaan reaksi
dengan tata nama
senyawa yang benar
15. Menjelaskan
fenomena yang
berhubungan dengan
konsep kimia sesuai
dengan hukum-hukum
dasar kimia
16. Menjelaskan
hubungan fenomena
kelimpahan unsur di
alam dengan massa
atom rata-rata dan
massa atom relatif
prediksi [Mempertanyakan dan
Memprediksi]
12. Menafsirkan informasi yang
didapatkan dengan jujur dan
bertanggung jawab [Memproses,
menganalisis data dan informasi]
13. Membuat publikasi hasil observasi
tentang peran konsep kimia dalam
kehidupan sehari-hari
14. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
***
15. Mendeskripsikan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
sesuai dengan kaidah kerja ilmiah
16. Mengidentifikasi pertanyaan dan
permasalahan (fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia)
yang dapat diselidiki secara ilmiah
[Mempertanyakan dan Memprediksi]
17. Mengimplementasikan konsep kerja
ilmiah di dalam Laboratorium sesuai
dengan keselamatan kerja di
Laboratorium
18. Merencanakan penyilidikan ilmiah dan
melakukan langkah-langkah
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 5
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Aplikasi:
Menerapkan konsep,
reaksi, hukum-hukum
dasar dan perhitungan
kimia yang meliputi
pemanasan global dan
pengelolaan
lingkungan, serta
struktur atom dalam
aplikasi nanoteknologi
17. Menjelaskan massa
molekul relatif sesuai
dengan massa atom
relatif penyusun
molekul
18. Menjelaskan
hubungan massa atom
relatif dan massa
molekul relatif dengan
konsep mol
19. Menjelaskan
hubungan konsep mol
dengan jum;ah
partikel dan volume
standart
Aplikasi:
1. Mengimplementasikan
fenomena yang
berhubungan dengan
konsep kimia berupa
kandungan bahan
kimia yang ada pada
produk dan bahan
yang sering digunakan
dalam kehidupan
sehari-hari
operasional berdasarkan referensi
yang benar untuk menjawab
pertanyaan. [Merencanakan dan
melakukan penyelidikan]
19. Melakukan pengukuran atau
membandingkan variabel terikat
dengan menggunakan alat yang sesuai
serta memperhatikan kaidah ilmiah.
[Merencanakan dan melakukan
penyelidikan]
20. Memilih alat bantu yang tepat untuk
melakukan pengukuran dan
pengamatan. [Mengamati]
21. Memperhatikan detail yang relevan
dari obyek yang diamati (fenomena
yang berhubungan dengan konsep
kimia) [Mengamati]
22. Membuat laporan yang berkaitan
dengan fenomena yang berhubungan
dengan konsep kimia sesuai dengan
kaidah kerja ilmiah
23. Mempresentasikan laporan yang
berkaitan dengan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
sesuai dengan kaidah kerja ilmiah
24. Mengevaluasi kesimpulan melalui
perbandingan dengan teori yang ada.
[Mengevaluasi dan Merefleksi]
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 6
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
2. Mengimplementasikan
konsep kerja ilmiah di
dalam Laboratorium
sesuai dengan
keselamatan kerja di
Laboratorium
3. Menerapkan konsep
kimia dalam
mengurangi
pemanasan global
4. Menerapkan konsep
kimia pengelolaan
lingkungan dalam
mengurangi
pencemaran di
lingkungan sekitar
*) kolaborasi dengan fisika, dan
biologi
5. Menerapkan konsep
kimia hijau dalam
peran nanoteknologi
6. Menerapkan hukum-
hukum dasar kimia
sesuai dengan
fenomena yang
berhubungan dengan
konsep kimia
25. Menunjukkan kelebihan dan
kekurangan proses penyelidikan dan
efeknya pada data. [Mengevaluasi dan
Merefleksi]
26. Menunjukkan permasalahan pada
metodologi dan mengusulkan saran
perbaikan untuk proses penyelidikan
selanjutnya. [Mengevaluasi dan
Merefleksi]
27. Mengomunikasikan hasil penyelidikan
secara utuh termasuk di dalamnya
pertimbangan keamanan, lingkungan,
dan etika yang ditunjang dengan
argumen, bahasa serta konvensi sains
yang sesuai konteks penyelidikan.
[Mengkomunikasikan Hasil]
28. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan.
[Mengkomunikasikan Hasil]
***
29. Mendeskripsikan konsep kimia hijau
dalam pengelolaan lingkungan yang
meliputi fenomena pemanasan global
30. Menjelaskan proses terjadinya
pemanasan global
31. Menghubungkan pengetahuan
(fenomena pemanasan global) yang
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 7
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Interpretasi:
Memaknai hasil
observasi, dan
penyelidikan fenomena
sesuai kaidah kerja
ilmiah, konsep dan
reaksi kimia, serta
struktur atom
Interpretasi:
1. Mengidentifikasi
kandungan bahan
kimia yang ada pada
produk dan bahan
yang sering digunakan
dalam kehidupan
sehari-hari
2. Membuat publikasi
hasil observasi tentang
kandungan bahan
kimia yang ada dalam
kehidupan sehari-hari
3. Membuat publikasi
hasil observasi tentang
peran konsep kimia
dalam kehidupan
sehari-hari
4. Membuat laporan
yang berkaitan dengan
fenomena yang
berhubungan dengan
konsep kimia sesuai
dengan kaidah kerja
ilmiah
5. Mempresentasikan
laporan yang berkaitan
dengan fenomena
telah dimiliki dengan pengetahuan
baru untuk membuat prediksi.
[Mempertanyakan dan Memprediksi]
32. Merincikan bahan kimia penyebab
pemanasan global sesuai kaidah kerja
ilmiah
33. Menerapkan konsep kimia dalam
mengurangi pemanasan global
34. Memperhatikan detail yang relevan
dari obyek yang diamati (tidak
menggunakan produk/bahan kimia
tertentu untuk mengurangi fenomena
pemanasan global). [Mengamati]
35. Menghubungkan pengetahuan (tidak
menggunakan produk/bahan kimia
tertentu untuk mengurangi fenomena
pemanasan global) yang telah dimiliki
dengan pengetahuan baru untuk
membuat prediksi [Mempertanyakan
dan Memprediksi]
36. Menafsirkan informasi yang
didapatkan dengan jujur dan
bertanggung jawab [Memproses,
menganalisis data dan informasi]
37. Membuat publikasi hasil observasi
tentang produk/bahan kimia tertentu
yang tidak boleh diguakan untuk
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 8
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
yang berhubungan
dengan konsep kimia
sesuai dengan kaidah
kerja ilmiah
6. Merincikan bahan
kimia penyebab
pemanasan global
sesuai kaidah kerja
ilmiah
7. Membuat publikasi
hasil observasi tentang
produk/bahan kimia
tertentu yang tidak
boleh diguakan untuk
menanggulangi
fenomena pemanasan
global
8. Membuat laporan
yang berkaitan dengan
pengelolaan
lingkungan dalam
mengurangi
pencemaran di
lingkungan sekitar
sesuai dengan kaidah
kerja ilmiah
9. Mempresentasikan
laporan yang berkaitan
menanggulangi fenomena pemanasan
global
38. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
39. Membandingkan gagasan sendiri
terhadap pemikiran orang lain tentang
penyebab fenomena pemanasan
global
40. Menyimpulkan gagasan tentang
penyebab fenomena pemanasan
global berdasarkan sudut pandang
masing-masing
41. Menceritakan perasaan yang dialami
setelah mengetahui nilai positif dari
pemanasan global
42. Mengajukan gagasan tentang
pengelolaan lingkungan untuk
mengurangi pemanasan global
***
43. Mendeskripsikan konsep kimia hijau
dalam pengelolaan lingkungan yang
meliputi pencemaran di lingkungan
sekitar
44. Menghubungkan pengetahuan
(pengelolaan lingkungan yang meliputi
pencemaran di lingkungan sekitar)
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 9
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
dengan pengelolaan
lingkungan dalam
mengurangi
pencemaran di
lingkungan sekitar
sesuai dengan kaidah
kerja ilmiah
10. Membuat publikasi
hasil observasi tentang
peran nanoteknologi
dalam kehidupan
sehari-hari
11. Mempresentasikan
hubungan konsep
struktur atom dengan
aplikasinya dalam
nanoteknologi
12. Membuat publikasi
hasil observasi tentang
perkembangan
struktur atom berupa
model perkembangan
struktur atom
13. Membuat Tabel
Periodik berdasarkan
konfigurasi elektron
setiap unsur
yang telah dimiliki dengan
pengetahuan baru untuk membuat
prediksi. [Mempertanyakan dan
Memprediksi]
45. Menerapkan konsep kimia
pengelolaan lingkungan dalam
mengurangi pencemaran di lingkungan
sekitar
*) kolaborasi dengan fisika, dan biologi
46. Merencanakan penyilidikan ilmiah dan
melakukan langkah-langkah
operasional berdasarkan referensi
yang benar untuk menjawab
pertanyaan. [Merencanakan dan
melakukan penyelidikan]
47. Melakukan pengukuran atau
membandingkan variabel terikat
dengan menggunakan alat yang sesuai
serta memperhatikan kaidah ilmiah.
[Merencanakan dan melakukan
penyelidikan]
48. Memilih alat bantu yang tepat untuk
melakukan pengukuran dan
pengamatan. [Mengamati]
49. Memperhatikan detail yang relevan
dari obyek yang diamati (pengelolaan
lingkungan yang meliputi pencemaran
di lingkungan sekitar) [Mengamati]
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 10
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Perspektif:
Pandangan lain tentang
fenomena pemanasan
global dapat
disebabkan oleh
peristiwa alam seperti
gunung meletus, dan
kebakaran hutan secara
alami
14. Membuat laporan
yang berkaitan dengan
hukum-hukum dasar
kimia sesuai dengan
kaidah kerja ilmiah
15. Mempresentasikan
laporan yang berkaitan
dengan hukum-hukum
dasar kimia sesuai
dengan kaidah kerja
ilmiah
16. Membuat Tabel
Periodik beserta massa
atom rata-rata dan
massa atom relatif
Perspektif:
1. Membandingkan
gagasan sendiri
terhadap pemikiran
orang lain tentang
penyebab fenomena
pemanasan global
2. Menyimpulkan
gagasan tentang
penyebab fenomena
pemanasan global
berdasarkan sudut
50. Membuat laporan yang berkaitan
dengan pengelolaan lingkungan dalam
mengurangi pencemaran di lingkungan
sekitar sesuai dengan kaidah kerja
ilmiah *) kolaborasi dengan fisika, dan biologi
51. Mempresentasikan laporan yang
berkaitan dengan pengelolaan
lingkungan dalam mengurangi
pencemaran di lingkungan sekitar
sesuai dengan kaidah kerja ilmiah
*) kolaborasi dengan fisika, dan biologi
52. Mengevaluasi kesimpulan melalui
perbandingan dengan teori yang ada.
[Mengevaluasi dan Merefleksi]
53. Menunjukkan kelebihan dan
kekurangan proses penyelidikan dan
efeknya pada data. [Mengevaluasi dan
Merefleksi]
54. Menunjukkan permasalahan pada
metodologi dan mengusulkan saran
perbaikan untuk proses penyelidikan
selanjutnya. [Mengevaluasi dan
Merefleksi]
55. Mengomunikasikan hasil penyelidikan
secara utuh termasuk di dalamnya
pertimbangan keamanan, lingkungan,
dan etika yang ditunjang dengan
argumen, bahasa serta konvensi sains
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 11
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Empati:
Menemukan nilai
positif pada fenomena
pemanasan global,
pencemaran
lingkungan dan peran
nano teknologi
pandang masing-
masing
Empati:
1. Menceritakan
perasaan yang dialami
setelah mengetahui
nilai positif dari
pemanasan global
2. Mengajukan gagasan
tentang pengelolaan
lingkungan untuk
mengurangi
pemanasan global
3. Menceritakan
perasaan yang dialami
setelah mengetahui
nilai positif dari
pencemaran di
lingkungan sekitar
4. Mengajukan gagasan
tentang pengelolaan
lingkungan untuk
mengurangi
pencemaran
lingkungan
yang sesuai konteks penyelidikan.
[Mengkomunikasikan Hasil]
56. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan.
[Mengkomunikasikan Hasil]
57. Menceritakan perasaan yang dialami
setelah mengetahui nilai positif dari
pencemaran di lingkungan sekitar
58. Mengajukan gagasan tentang
pengelolaan lingkungan untuk
mengurangi pencemaran lingkungan
***
59. Mendeskripsikan konsep kimia hijau
dalam peran nanoteknologi
60. Menghubungkan pengetahuan (peran
nanoteknologi dalam kehidupan
sehari-hari) yang telah dimiliki dengan
pengetahuan baru untuk membuat
prediksi [Mempertanyakan dan
Memprediksi]
61. Menafsirkan informasi yang
didapatkan dengan jujur dan
bertanggung jawab [Memproses,
menganalisis data dan informasi]
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 12
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
5. Menceritakan
perasaan yang dialami
setelah mengetahui
nilai positif dari peran
nanoteknologi dalam
kehidupan sehari-hari
6. Mengajukan gagasan
tentang peran
nanoteknologi dalam
kehidupan sehari-hari
62. Membuat publikasi hasil observasi
tentang peran nanoteknologi dalam
kehidupan sehari-hari
63. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
64. Menceritakan perasaan yang dialami
setelah mengetahui nilai positif dari
peran nanoteknologi dalam
kehidupan sehari-hari
65. Mengajukan gagasan tentang peran
nanoteknologi dalam kehidupan
sehari-hari
***
66. Mendeskripsikan konsep kimia hijau
dalam peran nanoteknologi
67.Menjelaskan perkembangan struktur
atom
68. Peserta didik menghubungkan
pengetahuan (struktur atom dengan
aplikasi nanoteknologi) yang telah
dimiliki dengan pengetahuan baru
untuk membuat prediksi
[Mempertanyakan dan Memprediksi]
69. Mempresentasikan hubungan konsep
struktur atom dengan aplikasinya
dalam nanoteknologi
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 13
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
70. Menafsirkan informasi yang
didapatkan dengan jujur dan
bertanggung jawab [Memproses,
menganalisis data dan informasi]
71. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
72. Menjelaskan partikel subatomik dan
konfigurasi elektron
73. Peserta didik menghubungkan
pengetahuan (partikel subatomik dan
konfigurasi elektron) yang telah
dimiliki dengan pengetahuan baru
74. Menafsirkan informasi yang
didapatkan dengan jujur dan
bertanggung jawab [Memproses,
menganalisis data dan informasi]
75. Membuat publikasi hasil observasi
tentang perkembangan struktur atom
berupa model perkembangan struktur
atom
76. Mendemonstrasikan perkembangan
struktur atom
77. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
***
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 14
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
78. Menjelaskan letak unsur dalam Tabel
Periodik Unsur dari konfigurasi
elektron
79. Menghubungkan pengetahuan
(konfigurasi elektron) yang telah
dimiliki dengan pengetahuan baru
(letak unsur) untuk membuat prediksi
[Mempertanyakan dan Memprediksi]
80. Membuat Tabel Periodik berdasarkan
konfigurasi elektron setiap unsur
81. Menafsirkan informasi yang
didapatkan dengan jujur dan
bertanggung jawab [Memproses,
menganalisis data dan informasi]
82. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
83.Menjelaskan sifat keperiodikan unsur
dari Tabel Periodik Unsur
84. Menghubungkan pengetahuan (letak
unsur pada Tabel Periodik) yang telah
dimiliki dengan pengetahuan baru
(sifat keperiodikan unsur) untuk
membuat prediksi [Mempertanyakan
dan Memprediksi]
85. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 15
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
***
86. Mendeskripsikan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
dalam kehidupan sehari-hari
87. Menjelaskan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
melalui persamaan reaksi
88. Menjelaskan persamaan reaksi dengan
tata nama senyawa yang benar
89. Menghubungkan pengetahuan
(fenomena yang berhubungan dengan
konsep kimia) yang telah dimiliki
dengan pengetahuan baru (persamaan
reaksi dan tata nama senyawa) untuk
membuat prediksi. [Mempertanyakan
dan Memprediksi]
90. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
***
91. Mendeskripsikan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
dalam kehidupan sehari-hari
92. Menjelaskan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 16
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
sesuai dengan hukum-hukum dasar
kimia
93. Menghubungkan pengetahuan
(fenomena yang berhubungan dengan
konsep kimia) yang telah dimiliki
dengan pengetahuan baru (hukum-
hukum dasar kimia) untuk membuat
prediksi. [Mempertanyakan dan
Memprediksi]
94. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
95. Menerapkan hukum-hukum dasar
kimia sesuai dengan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
96. Merencanakan penyilidikan ilmiah dan
melakukan langkah-langkah
operasional berdasarkan referensi
yang benar untuk menjawab
pertanyaan. [Merencanakan dan
melakukan penyelidikan]
97. Melakukan pengukuran atau
membandingkan variabel terikat
dengan menggunakan alat yang sesuai
serta memperhatikan kaidah ilmiah.
[Merencanakan dan melakukan
penyelidikan]
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 17
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
98. Memilih alat bantu yang tepat untuk
melakukan pengukuran dan
pengamatan. [Mengamati]
99. Memperhatikan detail yang relevan
dari obyek yang diamati (fenomena
yang berhubungan dengan konsep
kimia sesuai dengan hukum-hukum
dasar kimia) [Mengamati]
100. Membuat laporan yang berkaitan
dengan hukum-hukum dasar kimia
sesuai dengan kaidah kerja ilmiah
101. Mempresentasikan laporan yang
berkaitan dengan hukum-hukum
dasar kimia sesuai dengan kaidah
kerja ilmiah
102. Mengevaluasi kesimpulan melalui
perbandingan dengan teori yang ada.
[Mengevaluasi dan Merefleksi]
103. Menunjukkan kelebihan dan
kekurangan proses penyelidikan dan
efeknya pada data. [Mengevaluasi
dan Merefleksi]
104. Menunjukkan permasalahan pada
metodologi dan mengusulkan saran
perbaikan untuk proses penyelidikan
selanjutnya. [Mengevaluasi dan
Merefleksi]
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 18
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
105. Mengomunikasikan hasil penyelidikan
secara utuh termasuk di dalamnya
pertimbangan keamanan, lingkungan,
dan etika yang ditunjang dengan
argumen, bahasa serta konvensi sains
yang sesuai konteks penyelidikan.
[Mengkomunikasikan Hasil]
106. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan.
[Mengkomunikasikan Hasil]
***
107. Mendeskripsikan fenomena yang
berhubungan dengan konsep kimia
dalam kehidupan sehari-hari *)fenomena
yang berhubungan dengan kelimpahan unsur
108.Menjelaskan hubungan fenomena
kelimpahan unsur di alam dengan
massa atom rata-rata dan massa
atom relatif
109. Menghubungkan pengetahuan
(fenomena kelimpahan unsur di alam)
yang telah dimiliki dengan
pengetahuan baru (massa atom rata-
rata dan massa atom relatif) untuk
membuat prediksi.
[Mempertanyakan dan
Memprediksi]
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 19
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
110. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
111. Membuat Tabel Periodik beserta
massa atom rata-rata dan massa
atom relatif
112. Menafsirkan informasi yang
didapatkan dengan jujur dan
bertanggung jawab [Memproses,
menganalisis data dan informasi]
113. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
114. Menjelaskan massa molekul relatif
sesuai dengan massa atom relatif
penyusun molekul
115. Menghubungkan pengetahuan
(massa atom relatif) yang telah
dimiliki dengan pengetahuan baru
(massa molekul relatif) untuk
membuat prediksi.
[Mempertanyakan dan
Memprediksi]
116. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
***
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 20
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
117. Menjelaskan hubungan fenomena
kelimpahan unsur di alam dengan
massa atom rata-rata dan massa
atom relatif
118. Menjelaskan massa molekul relatif
sesuai dengan massa atom relatif
penyusun molekul
119. Menjelaskan hubungan massa atom
relatif dan massa molekul relatif
dengan konsep mol
120. Menjelaskan hubungan konsep mol
dengan jumlah partikel dan volume
standart
121. Menghubungkan pengetahuan
(massa atom relatif dan massa
molekul relatif) yang telah dimiliki
dengan pengetahuan baru (konsep
mol, jum;ah partikel dan volume
standart) untuk membuat prediksi.
[Mempertanyakan dan
Memprediksi]
122. Menunjukkan pola berpikir sistematis
sesuai format yang ditentukan
[Mengkomunikasikan Hasil]
2 Keterampilan
proses
1. Mengamati
Mampu memilih
alat bantu yang
1. Mengamati
Mampu memilih alat
bantu yang tepat untuk
1. Mengamati
2. Mempertanyakan dan memprediksi
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 21
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
tepat untuk
melakukan
pengukuran dan
pengamatan.
Memperhatikan
detail yang relevan
dari obyek yang
diamati.
2. Mempertanyakan
dan memprediksi
Mengidentifikasi
pertanyaan dan
permasalahan yang
dapat diselidiki
secara ilmiah.
Peserta didik
menghubungkan
pengetahuan yang
telah dimiliki
dengan
pengetahuan baru
untuk membuat
prediksi.
3. Merencanakan dan
melakukan
penyelidikan
Peserta didik
merencanakan
melakukan pengukuran
dan pengamatan.
Memperhatikan detail
yang relevan dari
obyek yang diamati.
2. Mempertanyakan dan
memprediksi
Mengidentifikasi
pertanyaan dan
permasalahan yang
dapat diselidiki secara
ilmiah. Peserta didik
menghubungkan
pengetahuan yang
telah dimiliki dengan
pengetahuan baru
untuk membuat
prediksi.
3. Merencanakan dan
melakukan
penyelidikan
Peserta didik
merencanakan
penyilidikan ilmiah dan
melakukan langkah-
langkah operasional
berdasarkan referensi
yang benar untuk
3. Merencanakan dan melakukan
penyelidikan
4. Memproses, menganalisis data dan
informasi
5. Mengevaluasi dan refleksi
6. Mengomunikasikan hasil
Catatan: elemen keterampilan proses ini
telah disatukan dengan elemen
pemahaman kimia
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 22
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
penyilidikan ilmiah
dan melakukan
langkah-langkah
operasional
berdasarkan
referensi yang benar
untuk menjawab
pertanyaan. Peserta
didik melakukan
pengukuran atau
membandingkan
variabel terikat
dengan
menggunakan alat
yang sesuai serta
memperhatikan
kaidah ilmiah.
4. Memproses,
menganalisis data
dan informasi
Menafsirkan
informasi yang
didapatkan dengan
jujur dan
bertanggung jawab.
Menganalisis
menggunakan alat
dan metode yang
menjawab pertanyaan.
Peserta didik
melakukan pengukuran
atau membandingkan
variabel terikat dengan
menggunakan alat
yang sesuai serta
memperhatikan kaidah
ilmiah.
4. Memproses,
menganalisis data dan
informasi
Menafsirkan informasi
yang didapatkan
dengan jujur dan
bertanggung jawab.
Menganalisis
menggunakan alat dan
metode yang tepat,
menilai relevansi
informasi yang
ditemukan dengan
mencantumkan
referensi rujukan, serta
menyimpulkan hasil
penyelidikan.
5. Mengevaluasi dan
refleksi
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 23
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
tepat, menilai
relevansi informasi
yang ditemukan
dengan
mencantumkan
referensi rujukan,
serta menyimpulkan
hasil penyelidikan.
5. Mengevaluasi dan
refleksi
Mengevaluasi
kesimpulan melalui
perbandingan
dengan teori yang
ada. Menunjukkan
kelebihan dan
kekurangan proses
penyelidikan dan
efeknya pada data.
Menunjukkan
permasalahan pada
metodologi dan
mengusulkan saran
perbaikan untuk
proses penyelidikan
selanjutnya.
6. Mengomunikasikan
hasil
Mengevaluasi
kesimpulan melalui
perbandingan dengan
teori yang ada.
Menunjukkan
kelebihan dan
kekurangan proses
penyelidikan dan
efeknya pada data.
Menunjukkan
permasalahan pada
metodologi dan
mengusulkan saran
perbaikan untuk proses
penyelidikan
selanjutnya.
6. Mengomunikasikan
hasil
Mengomunikasikan
hasil penyelidikan
secara utuh termasuk
di dalamnya
pertimbangan
keamanan, lingkungan,
dan etika yang
ditunjang dengan
argumen, bahasa serta
konvensi sains yang
MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 24
No Elemen Capaian Pembelajaran
Kompetensi
yang dituju
Hasil Telaah Capaian
Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Mengomunikasikan
hasil penyelidikan
secara utuh
termasuk di
dalamnya
pertimbangan
keamanan,
lingkungan, dan
etika yang ditunjang
dengan argumen,
bahasa serta
konvensi sains yang
sesuai konteks
penyelidikan.
Menunjukkan pola
berpikir sistematis
sesuai format yang
ditentukan.
sesuai konteks
penyelidikan.
Menunjukkan pola
berpikir sistematis
sesuai format yang
ditentukan.

More Related Content

Similar to 3. Proses Penyusunan ATP Kimia_SMAN 1 Tuban (1).docx

11. Silabus Kimia Kelas XII MIPA oleh VeraMustika,S.Si.docx
11. Silabus Kimia Kelas XII MIPA oleh VeraMustika,S.Si.docx11. Silabus Kimia Kelas XII MIPA oleh VeraMustika,S.Si.docx
11. Silabus Kimia Kelas XII MIPA oleh VeraMustika,S.Si.docx
veramustika47
 
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP.docx
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP.docx02. Analisis Keterkaitan CP dan TP.docx
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP.docx
rochmattulloh2
 
Silabus Kimia dalam proses pembelajaran masa pandemi
Silabus Kimia dalam proses pembelajaran masa pandemiSilabus Kimia dalam proses pembelajaran masa pandemi
Silabus Kimia dalam proses pembelajaran masa pandemi
TiaraYayangChairunni
 
Rps kimia dasar ta. 2021 2022 gasal
Rps kimia dasar ta. 2021 2022 gasalRps kimia dasar ta. 2021 2022 gasal
Rps kimia dasar ta. 2021 2022 gasal
SetionoSetiono3
 
RPS_202220330107.pdf
RPS_202220330107.pdfRPS_202220330107.pdf
RPS_202220330107.pdf
saahanii
 

Similar to 3. Proses Penyusunan ATP Kimia_SMAN 1 Tuban (1).docx (20)

11. Silabus Kimia Kelas XII MIPA oleh VeraMustika,S.Si.docx
11. Silabus Kimia Kelas XII MIPA oleh VeraMustika,S.Si.docx11. Silabus Kimia Kelas XII MIPA oleh VeraMustika,S.Si.docx
11. Silabus Kimia Kelas XII MIPA oleh VeraMustika,S.Si.docx
 
RPT 2015 Kimia Tingkatan 4
RPT 2015 Kimia Tingkatan 4RPT 2015 Kimia Tingkatan 4
RPT 2015 Kimia Tingkatan 4
 
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP.docx
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP.docx02. Analisis Keterkaitan CP dan TP.docx
02. Analisis Keterkaitan CP dan TP.docx
 
Silabus Kimia Kurikulum 2013 kelas XII SMA
Silabus Kimia Kurikulum 2013 kelas XII SMASilabus Kimia Kurikulum 2013 kelas XII SMA
Silabus Kimia Kurikulum 2013 kelas XII SMA
 
PEMETAAN KOMETENSI DASAR IPA K13 SMP KELAS 7
PEMETAAN KOMETENSI DASAR IPA K13 SMP KELAS 7PEMETAAN KOMETENSI DASAR IPA K13 SMP KELAS 7
PEMETAAN KOMETENSI DASAR IPA K13 SMP KELAS 7
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN IPA
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN IPAALUR TUJUAN PEMBELAJARAN IPA
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN IPA
 
Rpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas xRpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas x
 
5. Silabus 2022-2023 ok.docx
5. Silabus 2022-2023 ok.docx5. Silabus 2022-2023 ok.docx
5. Silabus 2022-2023 ok.docx
 
Prota xi kimia 15 16
Prota   xi  kimia 15 16Prota   xi  kimia 15 16
Prota xi kimia 15 16
 
Rpp kimia kelas x bab 1 pendahuluan
Rpp kimia kelas x bab 1 pendahuluanRpp kimia kelas x bab 1 pendahuluan
Rpp kimia kelas x bab 1 pendahuluan
 
Silabus Kimia dalam proses pembelajaran masa pandemi
Silabus Kimia dalam proses pembelajaran masa pandemiSilabus Kimia dalam proses pembelajaran masa pandemi
Silabus Kimia dalam proses pembelajaran masa pandemi
 
RPT KIMIA T5 PENJAJARAN.docx
RPT KIMIA T5 PENJAJARAN.docxRPT KIMIA T5 PENJAJARAN.docx
RPT KIMIA T5 PENJAJARAN.docx
 
SILABUS KIMIA X 2017.docx
SILABUS KIMIA X 2017.docxSILABUS KIMIA X 2017.docx
SILABUS KIMIA X 2017.docx
 
3. ATP KIMIA FASE E.docx
3. ATP KIMIA FASE E.docx3. ATP KIMIA FASE E.docx
3. ATP KIMIA FASE E.docx
 
Silabus kimia kelas X
Silabus kimia kelas XSilabus kimia kelas X
Silabus kimia kelas X
 
silabus kimia untuk sma kelas 10 - 12 sma
silabus kimia untuk sma kelas 10 - 12 smasilabus kimia untuk sma kelas 10 - 12 sma
silabus kimia untuk sma kelas 10 - 12 sma
 
Rpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas xRpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas x
 
Rps kimia dasar ta. 2021 2022 gasal
Rps kimia dasar ta. 2021 2022 gasalRps kimia dasar ta. 2021 2022 gasal
Rps kimia dasar ta. 2021 2022 gasal
 
RPS_202220330107.pdf
RPS_202220330107.pdfRPS_202220330107.pdf
RPS_202220330107.pdf
 
03. Analisis Kompetensi.docx
03. Analisis Kompetensi.docx03. Analisis Kompetensi.docx
03. Analisis Kompetensi.docx
 

Recently uploaded

Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Khiyaroh1
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
iwidyastama85
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
Mas PauLs
 

Recently uploaded (20)

Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 

3. Proses Penyusunan ATP Kimia_SMAN 1 Tuban (1).docx

  • 1. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 1 Pembagian/Pemetaan Materi Jenjang SMA Fase E dan F Materi Kelas 10 (FASE E) Materi Kelas 11 (FASE F) Materi Kelas 12 (FASE F)  Ilmu Kimia dan Peranannya  Keselamatan Kerja di Laboratorium  Gerakan Kimia Hijau  Peran Nanoteknologi dalam Praktik Kimia Hijau  Perkembangan Teori Atom *) termasuk subatomik dan Konfigurasi Elektron  Sistem Periodik Unsur  Persamaan Reaksi dan Tata Nama  Hukum-hukum Dasar Ilmu Kimia  Massa Atom Rata-rata, Massa Atom Relatif dan Massa Molekul Relatif  Konsep Mol  Rumus Kimia dan Tata Nama Senyawa  STOIKIOMETRI  Teori Atom Mekanika Kuantum  Ikatan Kimia-Konsep Dasar  Ikatan Kimia-Aspek Tambahan  TERMOKIMIA  Laju Reaksi  Kesetimbangan Kimia  Asam dan Basa  Stoikiometri Larutan  Larutan Penyangga  Hidrolisis Garam  Titrasi Asam Basa  Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit  Kelarutan dan Hasil Kali Kelarutan  Sifat Koligatif Larutan  KOLOID  Reaksi Reduksi dan Oksidasi  Elektrokimia  Hidrokarbon  Minyak Bumi  Senyawa Turunan Alkana  Benzena dan Turunannya  Polimer dan Makromolekul
  • 2. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 2 Alur Tujuan Pembelajaran Nama Mata Pelajaran : KIMIA Sekolah : SMAN 1 Tuban Kelas : X Fase : E Lintas Fase : D No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran 1 Pemahaman Kimia Peserta didik mampu mengamati, menyelidiki dan menjelaskan fenomena sesuai kaidah kerja ilmiah dalam menjelaskan konsep kimia dalam kehidupan sehari hari; menerapkan konsep kimia dalam pengelolaan lingkungan termasuk menjelaskan fenomena pemanasan global; menuliskan reaksi kimia dan menerapkan hukum-hukum dasar kimia; memahami struktur Mengamati, Menyelidiki Menjelaskan Menuliskan Menerapkan Penjelasan Mendeskripsikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari sesuai kaidah kerja ilmiah, peran kimia, konsep, reaksi dan hukum-hukum dasar kimia serta struktur atom Penjelasan: 1. Mendeskripsikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari 2. Mendeskripsikan peran konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari 3. Mendeskripsikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 4. Mendeskripsikan konsep kimia hijau dalam pengelolaan lingkungan yang 1. Mendeskripsikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari 2. menghubungkan pengetahuan (fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat prediksi. [Mempertanyakan dan Memprediksi] 3. Mengimplementasikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia berupa kandungan bahan kimia yang ada pada produk dan bahan yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari 4. Mengidentifikasi kandungan bahan kimia yang ada pada produk dan bahan yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari
  • 3. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 3 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran atom dan aplikasinya dalam nanoteknologi. meliputi fenomena pemanasan global 5. Menjelaskan proses terjadinya pemanasan global 6. Mendeskripsikan konsep kimia hijau dalam pengelolaan lingkungan yang meliputi pencemaran di lingkungan sekitar 7. Mendeskripsikan konsep kimia hijau dalam peran nanoteknologi 8. Menjelaskan teori struktur atom sesuai dengan perkembangannya 9. Menjelaskan partikel subatomik dan konfigurasi elektron 10. Mendemonstrasikan perkembangan struktur atom 11. Menjelaskan letak unsur dalam Tabel 5. Memperhatikan detail yang relevan dari obyek yang diamati (produk/bahan kimia). [Mengamati] 6. menghubungkan pengetahuan (kandungan bahan kimia yang ada pada produk dan bahan) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat prediksi [Mempertanyakan dan Memprediksi] 7. Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab [Memproses, menganalisis data dan informasi] 8. Membuat publikasi hasil observasi tentang kandungan bahan kimia yang ada dalam kehidupan sehari-hari 9. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] *** 10. Mendeskripsikan peran konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari 11. menghubungkan pengetahuan (peran konsep kimia dalam kehidupan sehari- hari) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat
  • 4. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 4 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Periodik Unsur dari konfigurasi elektron 12. Menjelaskan sifat keperiodikan unsur dari Tabel Periodik Unsur 13. Menjelaskan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia melalui persamaan reaksi 14. Menjelaskan persamaan reaksi dengan tata nama senyawa yang benar 15. Menjelaskan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia sesuai dengan hukum-hukum dasar kimia 16. Menjelaskan hubungan fenomena kelimpahan unsur di alam dengan massa atom rata-rata dan massa atom relatif prediksi [Mempertanyakan dan Memprediksi] 12. Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab [Memproses, menganalisis data dan informasi] 13. Membuat publikasi hasil observasi tentang peran konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari 14. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] *** 15. Mendeskripsikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 16. Mengidentifikasi pertanyaan dan permasalahan (fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia) yang dapat diselidiki secara ilmiah [Mempertanyakan dan Memprediksi] 17. Mengimplementasikan konsep kerja ilmiah di dalam Laboratorium sesuai dengan keselamatan kerja di Laboratorium 18. Merencanakan penyilidikan ilmiah dan melakukan langkah-langkah
  • 5. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 5 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Aplikasi: Menerapkan konsep, reaksi, hukum-hukum dasar dan perhitungan kimia yang meliputi pemanasan global dan pengelolaan lingkungan, serta struktur atom dalam aplikasi nanoteknologi 17. Menjelaskan massa molekul relatif sesuai dengan massa atom relatif penyusun molekul 18. Menjelaskan hubungan massa atom relatif dan massa molekul relatif dengan konsep mol 19. Menjelaskan hubungan konsep mol dengan jum;ah partikel dan volume standart Aplikasi: 1. Mengimplementasikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia berupa kandungan bahan kimia yang ada pada produk dan bahan yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari operasional berdasarkan referensi yang benar untuk menjawab pertanyaan. [Merencanakan dan melakukan penyelidikan] 19. Melakukan pengukuran atau membandingkan variabel terikat dengan menggunakan alat yang sesuai serta memperhatikan kaidah ilmiah. [Merencanakan dan melakukan penyelidikan] 20. Memilih alat bantu yang tepat untuk melakukan pengukuran dan pengamatan. [Mengamati] 21. Memperhatikan detail yang relevan dari obyek yang diamati (fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia) [Mengamati] 22. Membuat laporan yang berkaitan dengan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 23. Mempresentasikan laporan yang berkaitan dengan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 24. Mengevaluasi kesimpulan melalui perbandingan dengan teori yang ada. [Mengevaluasi dan Merefleksi]
  • 6. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 6 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran 2. Mengimplementasikan konsep kerja ilmiah di dalam Laboratorium sesuai dengan keselamatan kerja di Laboratorium 3. Menerapkan konsep kimia dalam mengurangi pemanasan global 4. Menerapkan konsep kimia pengelolaan lingkungan dalam mengurangi pencemaran di lingkungan sekitar *) kolaborasi dengan fisika, dan biologi 5. Menerapkan konsep kimia hijau dalam peran nanoteknologi 6. Menerapkan hukum- hukum dasar kimia sesuai dengan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia 25. Menunjukkan kelebihan dan kekurangan proses penyelidikan dan efeknya pada data. [Mengevaluasi dan Merefleksi] 26. Menunjukkan permasalahan pada metodologi dan mengusulkan saran perbaikan untuk proses penyelidikan selanjutnya. [Mengevaluasi dan Merefleksi] 27. Mengomunikasikan hasil penyelidikan secara utuh termasuk di dalamnya pertimbangan keamanan, lingkungan, dan etika yang ditunjang dengan argumen, bahasa serta konvensi sains yang sesuai konteks penyelidikan. [Mengkomunikasikan Hasil] 28. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan. [Mengkomunikasikan Hasil] *** 29. Mendeskripsikan konsep kimia hijau dalam pengelolaan lingkungan yang meliputi fenomena pemanasan global 30. Menjelaskan proses terjadinya pemanasan global 31. Menghubungkan pengetahuan (fenomena pemanasan global) yang
  • 7. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 7 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Interpretasi: Memaknai hasil observasi, dan penyelidikan fenomena sesuai kaidah kerja ilmiah, konsep dan reaksi kimia, serta struktur atom Interpretasi: 1. Mengidentifikasi kandungan bahan kimia yang ada pada produk dan bahan yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari 2. Membuat publikasi hasil observasi tentang kandungan bahan kimia yang ada dalam kehidupan sehari-hari 3. Membuat publikasi hasil observasi tentang peran konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari 4. Membuat laporan yang berkaitan dengan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 5. Mempresentasikan laporan yang berkaitan dengan fenomena telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat prediksi. [Mempertanyakan dan Memprediksi] 32. Merincikan bahan kimia penyebab pemanasan global sesuai kaidah kerja ilmiah 33. Menerapkan konsep kimia dalam mengurangi pemanasan global 34. Memperhatikan detail yang relevan dari obyek yang diamati (tidak menggunakan produk/bahan kimia tertentu untuk mengurangi fenomena pemanasan global). [Mengamati] 35. Menghubungkan pengetahuan (tidak menggunakan produk/bahan kimia tertentu untuk mengurangi fenomena pemanasan global) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat prediksi [Mempertanyakan dan Memprediksi] 36. Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab [Memproses, menganalisis data dan informasi] 37. Membuat publikasi hasil observasi tentang produk/bahan kimia tertentu yang tidak boleh diguakan untuk
  • 8. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 8 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran yang berhubungan dengan konsep kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 6. Merincikan bahan kimia penyebab pemanasan global sesuai kaidah kerja ilmiah 7. Membuat publikasi hasil observasi tentang produk/bahan kimia tertentu yang tidak boleh diguakan untuk menanggulangi fenomena pemanasan global 8. Membuat laporan yang berkaitan dengan pengelolaan lingkungan dalam mengurangi pencemaran di lingkungan sekitar sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 9. Mempresentasikan laporan yang berkaitan menanggulangi fenomena pemanasan global 38. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] 39. Membandingkan gagasan sendiri terhadap pemikiran orang lain tentang penyebab fenomena pemanasan global 40. Menyimpulkan gagasan tentang penyebab fenomena pemanasan global berdasarkan sudut pandang masing-masing 41. Menceritakan perasaan yang dialami setelah mengetahui nilai positif dari pemanasan global 42. Mengajukan gagasan tentang pengelolaan lingkungan untuk mengurangi pemanasan global *** 43. Mendeskripsikan konsep kimia hijau dalam pengelolaan lingkungan yang meliputi pencemaran di lingkungan sekitar 44. Menghubungkan pengetahuan (pengelolaan lingkungan yang meliputi pencemaran di lingkungan sekitar)
  • 9. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 9 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran dengan pengelolaan lingkungan dalam mengurangi pencemaran di lingkungan sekitar sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 10. Membuat publikasi hasil observasi tentang peran nanoteknologi dalam kehidupan sehari-hari 11. Mempresentasikan hubungan konsep struktur atom dengan aplikasinya dalam nanoteknologi 12. Membuat publikasi hasil observasi tentang perkembangan struktur atom berupa model perkembangan struktur atom 13. Membuat Tabel Periodik berdasarkan konfigurasi elektron setiap unsur yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat prediksi. [Mempertanyakan dan Memprediksi] 45. Menerapkan konsep kimia pengelolaan lingkungan dalam mengurangi pencemaran di lingkungan sekitar *) kolaborasi dengan fisika, dan biologi 46. Merencanakan penyilidikan ilmiah dan melakukan langkah-langkah operasional berdasarkan referensi yang benar untuk menjawab pertanyaan. [Merencanakan dan melakukan penyelidikan] 47. Melakukan pengukuran atau membandingkan variabel terikat dengan menggunakan alat yang sesuai serta memperhatikan kaidah ilmiah. [Merencanakan dan melakukan penyelidikan] 48. Memilih alat bantu yang tepat untuk melakukan pengukuran dan pengamatan. [Mengamati] 49. Memperhatikan detail yang relevan dari obyek yang diamati (pengelolaan lingkungan yang meliputi pencemaran di lingkungan sekitar) [Mengamati]
  • 10. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 10 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Perspektif: Pandangan lain tentang fenomena pemanasan global dapat disebabkan oleh peristiwa alam seperti gunung meletus, dan kebakaran hutan secara alami 14. Membuat laporan yang berkaitan dengan hukum-hukum dasar kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 15. Mempresentasikan laporan yang berkaitan dengan hukum-hukum dasar kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 16. Membuat Tabel Periodik beserta massa atom rata-rata dan massa atom relatif Perspektif: 1. Membandingkan gagasan sendiri terhadap pemikiran orang lain tentang penyebab fenomena pemanasan global 2. Menyimpulkan gagasan tentang penyebab fenomena pemanasan global berdasarkan sudut 50. Membuat laporan yang berkaitan dengan pengelolaan lingkungan dalam mengurangi pencemaran di lingkungan sekitar sesuai dengan kaidah kerja ilmiah *) kolaborasi dengan fisika, dan biologi 51. Mempresentasikan laporan yang berkaitan dengan pengelolaan lingkungan dalam mengurangi pencemaran di lingkungan sekitar sesuai dengan kaidah kerja ilmiah *) kolaborasi dengan fisika, dan biologi 52. Mengevaluasi kesimpulan melalui perbandingan dengan teori yang ada. [Mengevaluasi dan Merefleksi] 53. Menunjukkan kelebihan dan kekurangan proses penyelidikan dan efeknya pada data. [Mengevaluasi dan Merefleksi] 54. Menunjukkan permasalahan pada metodologi dan mengusulkan saran perbaikan untuk proses penyelidikan selanjutnya. [Mengevaluasi dan Merefleksi] 55. Mengomunikasikan hasil penyelidikan secara utuh termasuk di dalamnya pertimbangan keamanan, lingkungan, dan etika yang ditunjang dengan argumen, bahasa serta konvensi sains
  • 11. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 11 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Empati: Menemukan nilai positif pada fenomena pemanasan global, pencemaran lingkungan dan peran nano teknologi pandang masing- masing Empati: 1. Menceritakan perasaan yang dialami setelah mengetahui nilai positif dari pemanasan global 2. Mengajukan gagasan tentang pengelolaan lingkungan untuk mengurangi pemanasan global 3. Menceritakan perasaan yang dialami setelah mengetahui nilai positif dari pencemaran di lingkungan sekitar 4. Mengajukan gagasan tentang pengelolaan lingkungan untuk mengurangi pencemaran lingkungan yang sesuai konteks penyelidikan. [Mengkomunikasikan Hasil] 56. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan. [Mengkomunikasikan Hasil] 57. Menceritakan perasaan yang dialami setelah mengetahui nilai positif dari pencemaran di lingkungan sekitar 58. Mengajukan gagasan tentang pengelolaan lingkungan untuk mengurangi pencemaran lingkungan *** 59. Mendeskripsikan konsep kimia hijau dalam peran nanoteknologi 60. Menghubungkan pengetahuan (peran nanoteknologi dalam kehidupan sehari-hari) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat prediksi [Mempertanyakan dan Memprediksi] 61. Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab [Memproses, menganalisis data dan informasi]
  • 12. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 12 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran 5. Menceritakan perasaan yang dialami setelah mengetahui nilai positif dari peran nanoteknologi dalam kehidupan sehari-hari 6. Mengajukan gagasan tentang peran nanoteknologi dalam kehidupan sehari-hari 62. Membuat publikasi hasil observasi tentang peran nanoteknologi dalam kehidupan sehari-hari 63. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] 64. Menceritakan perasaan yang dialami setelah mengetahui nilai positif dari peran nanoteknologi dalam kehidupan sehari-hari 65. Mengajukan gagasan tentang peran nanoteknologi dalam kehidupan sehari-hari *** 66. Mendeskripsikan konsep kimia hijau dalam peran nanoteknologi 67.Menjelaskan perkembangan struktur atom 68. Peserta didik menghubungkan pengetahuan (struktur atom dengan aplikasi nanoteknologi) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat prediksi [Mempertanyakan dan Memprediksi] 69. Mempresentasikan hubungan konsep struktur atom dengan aplikasinya dalam nanoteknologi
  • 13. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 13 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran 70. Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab [Memproses, menganalisis data dan informasi] 71. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] 72. Menjelaskan partikel subatomik dan konfigurasi elektron 73. Peserta didik menghubungkan pengetahuan (partikel subatomik dan konfigurasi elektron) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru 74. Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab [Memproses, menganalisis data dan informasi] 75. Membuat publikasi hasil observasi tentang perkembangan struktur atom berupa model perkembangan struktur atom 76. Mendemonstrasikan perkembangan struktur atom 77. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] ***
  • 14. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 14 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran 78. Menjelaskan letak unsur dalam Tabel Periodik Unsur dari konfigurasi elektron 79. Menghubungkan pengetahuan (konfigurasi elektron) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru (letak unsur) untuk membuat prediksi [Mempertanyakan dan Memprediksi] 80. Membuat Tabel Periodik berdasarkan konfigurasi elektron setiap unsur 81. Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab [Memproses, menganalisis data dan informasi] 82. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] 83.Menjelaskan sifat keperiodikan unsur dari Tabel Periodik Unsur 84. Menghubungkan pengetahuan (letak unsur pada Tabel Periodik) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru (sifat keperiodikan unsur) untuk membuat prediksi [Mempertanyakan dan Memprediksi] 85. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil]
  • 15. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 15 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran *** 86. Mendeskripsikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari 87. Menjelaskan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia melalui persamaan reaksi 88. Menjelaskan persamaan reaksi dengan tata nama senyawa yang benar 89. Menghubungkan pengetahuan (fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru (persamaan reaksi dan tata nama senyawa) untuk membuat prediksi. [Mempertanyakan dan Memprediksi] 90. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] *** 91. Mendeskripsikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari 92. Menjelaskan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia
  • 16. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 16 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran sesuai dengan hukum-hukum dasar kimia 93. Menghubungkan pengetahuan (fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru (hukum- hukum dasar kimia) untuk membuat prediksi. [Mempertanyakan dan Memprediksi] 94. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] 95. Menerapkan hukum-hukum dasar kimia sesuai dengan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia 96. Merencanakan penyilidikan ilmiah dan melakukan langkah-langkah operasional berdasarkan referensi yang benar untuk menjawab pertanyaan. [Merencanakan dan melakukan penyelidikan] 97. Melakukan pengukuran atau membandingkan variabel terikat dengan menggunakan alat yang sesuai serta memperhatikan kaidah ilmiah. [Merencanakan dan melakukan penyelidikan]
  • 17. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 17 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran 98. Memilih alat bantu yang tepat untuk melakukan pengukuran dan pengamatan. [Mengamati] 99. Memperhatikan detail yang relevan dari obyek yang diamati (fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia sesuai dengan hukum-hukum dasar kimia) [Mengamati] 100. Membuat laporan yang berkaitan dengan hukum-hukum dasar kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 101. Mempresentasikan laporan yang berkaitan dengan hukum-hukum dasar kimia sesuai dengan kaidah kerja ilmiah 102. Mengevaluasi kesimpulan melalui perbandingan dengan teori yang ada. [Mengevaluasi dan Merefleksi] 103. Menunjukkan kelebihan dan kekurangan proses penyelidikan dan efeknya pada data. [Mengevaluasi dan Merefleksi] 104. Menunjukkan permasalahan pada metodologi dan mengusulkan saran perbaikan untuk proses penyelidikan selanjutnya. [Mengevaluasi dan Merefleksi]
  • 18. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 18 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran 105. Mengomunikasikan hasil penyelidikan secara utuh termasuk di dalamnya pertimbangan keamanan, lingkungan, dan etika yang ditunjang dengan argumen, bahasa serta konvensi sains yang sesuai konteks penyelidikan. [Mengkomunikasikan Hasil] 106. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan. [Mengkomunikasikan Hasil] *** 107. Mendeskripsikan fenomena yang berhubungan dengan konsep kimia dalam kehidupan sehari-hari *)fenomena yang berhubungan dengan kelimpahan unsur 108.Menjelaskan hubungan fenomena kelimpahan unsur di alam dengan massa atom rata-rata dan massa atom relatif 109. Menghubungkan pengetahuan (fenomena kelimpahan unsur di alam) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru (massa atom rata- rata dan massa atom relatif) untuk membuat prediksi. [Mempertanyakan dan Memprediksi]
  • 19. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 19 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran 110. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] 111. Membuat Tabel Periodik beserta massa atom rata-rata dan massa atom relatif 112. Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab [Memproses, menganalisis data dan informasi] 113. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] 114. Menjelaskan massa molekul relatif sesuai dengan massa atom relatif penyusun molekul 115. Menghubungkan pengetahuan (massa atom relatif) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru (massa molekul relatif) untuk membuat prediksi. [Mempertanyakan dan Memprediksi] 116. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] ***
  • 20. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 20 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran 117. Menjelaskan hubungan fenomena kelimpahan unsur di alam dengan massa atom rata-rata dan massa atom relatif 118. Menjelaskan massa molekul relatif sesuai dengan massa atom relatif penyusun molekul 119. Menjelaskan hubungan massa atom relatif dan massa molekul relatif dengan konsep mol 120. Menjelaskan hubungan konsep mol dengan jumlah partikel dan volume standart 121. Menghubungkan pengetahuan (massa atom relatif dan massa molekul relatif) yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru (konsep mol, jum;ah partikel dan volume standart) untuk membuat prediksi. [Mempertanyakan dan Memprediksi] 122. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan [Mengkomunikasikan Hasil] 2 Keterampilan proses 1. Mengamati Mampu memilih alat bantu yang 1. Mengamati Mampu memilih alat bantu yang tepat untuk 1. Mengamati 2. Mempertanyakan dan memprediksi
  • 21. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 21 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran tepat untuk melakukan pengukuran dan pengamatan. Memperhatikan detail yang relevan dari obyek yang diamati. 2. Mempertanyakan dan memprediksi Mengidentifikasi pertanyaan dan permasalahan yang dapat diselidiki secara ilmiah. Peserta didik menghubungkan pengetahuan yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat prediksi. 3. Merencanakan dan melakukan penyelidikan Peserta didik merencanakan melakukan pengukuran dan pengamatan. Memperhatikan detail yang relevan dari obyek yang diamati. 2. Mempertanyakan dan memprediksi Mengidentifikasi pertanyaan dan permasalahan yang dapat diselidiki secara ilmiah. Peserta didik menghubungkan pengetahuan yang telah dimiliki dengan pengetahuan baru untuk membuat prediksi. 3. Merencanakan dan melakukan penyelidikan Peserta didik merencanakan penyilidikan ilmiah dan melakukan langkah- langkah operasional berdasarkan referensi yang benar untuk 3. Merencanakan dan melakukan penyelidikan 4. Memproses, menganalisis data dan informasi 5. Mengevaluasi dan refleksi 6. Mengomunikasikan hasil Catatan: elemen keterampilan proses ini telah disatukan dengan elemen pemahaman kimia
  • 22. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 22 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran penyilidikan ilmiah dan melakukan langkah-langkah operasional berdasarkan referensi yang benar untuk menjawab pertanyaan. Peserta didik melakukan pengukuran atau membandingkan variabel terikat dengan menggunakan alat yang sesuai serta memperhatikan kaidah ilmiah. 4. Memproses, menganalisis data dan informasi Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab. Menganalisis menggunakan alat dan metode yang menjawab pertanyaan. Peserta didik melakukan pengukuran atau membandingkan variabel terikat dengan menggunakan alat yang sesuai serta memperhatikan kaidah ilmiah. 4. Memproses, menganalisis data dan informasi Menafsirkan informasi yang didapatkan dengan jujur dan bertanggung jawab. Menganalisis menggunakan alat dan metode yang tepat, menilai relevansi informasi yang ditemukan dengan mencantumkan referensi rujukan, serta menyimpulkan hasil penyelidikan. 5. Mengevaluasi dan refleksi
  • 23. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 23 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran tepat, menilai relevansi informasi yang ditemukan dengan mencantumkan referensi rujukan, serta menyimpulkan hasil penyelidikan. 5. Mengevaluasi dan refleksi Mengevaluasi kesimpulan melalui perbandingan dengan teori yang ada. Menunjukkan kelebihan dan kekurangan proses penyelidikan dan efeknya pada data. Menunjukkan permasalahan pada metodologi dan mengusulkan saran perbaikan untuk proses penyelidikan selanjutnya. 6. Mengomunikasikan hasil Mengevaluasi kesimpulan melalui perbandingan dengan teori yang ada. Menunjukkan kelebihan dan kekurangan proses penyelidikan dan efeknya pada data. Menunjukkan permasalahan pada metodologi dan mengusulkan saran perbaikan untuk proses penyelidikan selanjutnya. 6. Mengomunikasikan hasil Mengomunikasikan hasil penyelidikan secara utuh termasuk di dalamnya pertimbangan keamanan, lingkungan, dan etika yang ditunjang dengan argumen, bahasa serta konvensi sains yang
  • 24. MGMPKIMIA_SMAN1TUBAN page. 24 No Elemen Capaian Pembelajaran Kompetensi yang dituju Hasil Telaah Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Mengomunikasikan hasil penyelidikan secara utuh termasuk di dalamnya pertimbangan keamanan, lingkungan, dan etika yang ditunjang dengan argumen, bahasa serta konvensi sains yang sesuai konteks penyelidikan. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan. sesuai konteks penyelidikan. Menunjukkan pola berpikir sistematis sesuai format yang ditentukan.