SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
LAPORAN TUGAS KETIGA
MULTIMEDIA PEMBELAJARAN
(KARTON TERBANG)
DOSEN PENGAMPU :
EKA PANDU CYNTHIA, S.T., M. Kom.
DISUSUN OLEH KELOMPOK (2) :
1.MULIONO
2.IKA RAHMADANI
3.REZA KOMALA
4.M. JAMIL
5.AGUS WAHYUSRI
6.SISKA FRANSISKA
7.WANDA LESTARI
KELAS (4b)
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP)
JURUSAN BAHASA INDONESIA
UNIVERSITAS ISLAM RIAU
2015
2
PENDAHULUAN
A. PENDESKRIPSIAN MEDIA PEMBELAJARAN
Media pembelajaran yang dibuat pada Tugas 2 adalah media berupa gambar/foto, bagan/chart,
sketsa, video, animasi atau kartun. Pendeskripsian dari beberapa media pembelajaran yang kami
gunakan, yaitu:
a. Gambar/foto
Gambar/foto digunakan untuk membantu dalam menjelaskan papan nama berupa
identitas puisi. Papan nama yang berisi bagian dari struktur puisi dibuat dari karton dan
kerdus. Dipotong berbentuk persegi panjang dan dibalut oleh karton dengan warna kuning
berjumlah 10 buah dan karton biru berjumlah 1o buah dengan berisiskan tulisan struktur
puisi. Seperti puisi, gaya bahasa, kata konkret, citraan, rasa, amanat, rima/irama, diksi,
tipografi, rasa, tema/makna.
b. Bagan/chart
Bagan/chart digunakan untuk membantu dalam menjelaskan bagian dari sketsa
metode pembelajaran yang kami buat. Bagan/chart dari metode pembelajaran berada pada
posisi di tengah, kemudian kami beri cabang yang mengelilingi metode pembelajaran. Berupa
guru, siswa, property, lcd projector, leptop dan papan nama.
c. Sketsa
Sketsa digunakan untuk membantu menjelaskan metode pembelajaran yang
digunakan. Isi sketsa berupa property yang dibuat dari kardus dan karton. Objeknya berupa
meja guru, leptop, lcd projector, siswa, dua buah meja siswa dan papan nama yang
ditempelkan dan disusun pada meja.
d. Video
Video digunakan untuk membantu menampilkan pertanyaan yang akan diberikan.
Dengan bantuan aplikasi moviemaker penampilan pertanyaan lebih menarik.
e. Kartun/animasi
Kartun/animasi digunakan untuk mamberikan warna baru pada tampilan
pertanyaannya. Diberikan efek gerak pada kartun tersebut, sehingga pada waktu pertanyaan
itu muncul kartun tersebut bergerak. Kartun tersebut dipilih dengan berbagai karekter untuk
menunjang penampilan tulisan yang sdedang berjalan.
B. PENJELASAN
1. Kelebihan media pembelajaran yang kami buat
Kelebihan dari media pembelajaran yang kami buat ini adalah sebagai berikut:
- Prakatis dan evesien
- Bahannya mudah didapat
- Cocok untuk semua jenjang pendidikan kecuali jenjang SD kelas 1-4
- Menciptaka susana bermaian sambil belajar
- Menciptakan suasana aktif dikelas
- Medianya bisa dimodifikasi
3
2. Tujuan pembelajaran apa yang akan dicapai
Tujuan pembelajaran yang ingin kami capai dalam kelas yaitu:
- untuk memudahkan siswa memahami materi pelajaran
- untuk menciptakan suasana yang aktif dikelas
- untuk menciptakan kondisi kelas bermaian sambil belajar
- untuk memacu samangat siswa dalam belajar
- untuk menghindari siswa mengantuk didalam kelas
- untuk menigkatkan konsentrasi siswa
3. Peserta Ajar:
Peserta ajar yang kami ajar dalam media pembelajaran ini adalah siswa
SMA/SMK. Bisa juga digunakan ditingkat SD dan SMP.
4. Alat dan Media yang Digunakan.
-Kardus -Tikar
-Kertas Karton -Meja
-LCD Projektor - Sketsa
-Laptop - Foto
-Kursi -Kamera
-Bagan/Chart -Video
-Animasi
5. Nilai kepraktisan pada media pembelajara karton terbang:
Nilai kepraktisan dalam media pembelajaran yang kami ciptakan ini adalah
sebagai berikut:
- Bahannya mudah didapat
- Cocok untuk semua jenjang pendidikan kecuali jenjang SD kelas 1-4
- Medianya bisa dimodifikasi sesuai kebutuhan
- Tidak membutuhkan waktu yang lama untuk mempersiapkannya
- Bahan-bahannya murah dan bisa terbuat dari bahan bekas
4
TOKOH-TOKOH PADA PROSES UJI COBA MEDIA
PEMBELAJARAN
Tema : Belajar Sambil Bermain
Judul Media : Karton Terbang
1. Biodata dan foto audience pada saat proses uji coba media.
a. -Foto :
-Nama : Rogo Suasto
-Jenis Kelamin : Laki-laki
-Jenjang Pendidikan : SMK/SMA
b. -Foto :
-Nama Jelas : Bandri
-Jenis Kelamin : Laki-laki
-Jenjang Pendidikan : SMK/SMA
c. -Foto :
-Nama Jelas : Khairul Amri
-Jenis Kelamin : Laki-laki
-Jenjang Pendidikan : SMK/SMA
5
d. -Foto :
-Nama Jelas : Bayu Prasetyo
-Jenis Kelamin : Laki-laki
-Jenjang Pendidikan : SMK/SMA
e. -Foto :
-Nama Jelas :Tricya Aritonang
-Jenis Kelamin : Perempuan
-Jenjang Pendidikan :SMK/SMA
2. Hasil Capture dan Record proses uji coba. Masing-masing anggota kelompok
berperan apa pada kegiatan ini:
A. Muliono :
- Bertugas sebagai : Pembukaan Materi Dan Pemeimpin
permaianan
- Foto ketika sedang bertugas :
6
B. Ika Rahmadani :
- Bertugas sebagai : Penjelasan Materi
- Foto ketika sedang bertugas :
C. Reza komala :
- Bertugas sebagai : Penjelasan Sketsa Permaianan
- Foto ketika sedang bertugas :
D. Siska Fransiska :
- Bertugas sebagai : Membantu menyiapkan media dan memegang
media
- Foto ketika sedang bertugas :
7
E. Agus wahyusri:
- Bertugas sebagai : Kameramen
- Foto ketika sedang bertugas :
3. Anggota kelompok yang tidak hadir dalam uji coba media:
a. -Nama: M. jamil
-keterangan: izin (menemui orang tuanya)
b. -Nama: Wanda Lestari
-keterangan: izin (ibunya sakit)

More Related Content

What's hot

What's hot (11)

Media pembelajaran berbasis tik di sd
Media pembelajaran berbasis tik di sdMedia pembelajaran berbasis tik di sd
Media pembelajaran berbasis tik di sd
 
Laporan tugas tik
Laporan tugas tikLaporan tugas tik
Laporan tugas tik
 
20140918090918 contoh rph pelajar ppg
20140918090918 contoh rph pelajar ppg20140918090918 contoh rph pelajar ppg
20140918090918 contoh rph pelajar ppg
 
Kelompok 6
Kelompok 6Kelompok 6
Kelompok 6
 
Rpp bindo t ema 2 sub 2
Rpp bindo t ema 2 sub 2Rpp bindo t ema 2 sub 2
Rpp bindo t ema 2 sub 2
 
Rpp b.indo tema 5
Rpp b.indo tema 5Rpp b.indo tema 5
Rpp b.indo tema 5
 
Rpp b.indo tema 5
Rpp b.indo tema 5Rpp b.indo tema 5
Rpp b.indo tema 5
 
Rpp b.indo pb5
Rpp b.indo pb5Rpp b.indo pb5
Rpp b.indo pb5
 
Rpp bindo t ema 2 sub 2
Rpp bindo t ema 2 sub 2Rpp bindo t ema 2 sub 2
Rpp bindo t ema 2 sub 2
 
Laporan tugas ketiga
Laporan tugas ketigaLaporan tugas ketiga
Laporan tugas ketiga
 
Rpp b.indo pb9
Rpp b.indo pb9Rpp b.indo pb9
Rpp b.indo pb9
 

Viewers also liked

Reporte de avances_practicas_de_gerencia reducido
Reporte de avances_practicas_de_gerencia reducidoReporte de avances_practicas_de_gerencia reducido
Reporte de avances_practicas_de_gerencia reducidoVania César
 
4-3・5 循環器における物理系利用 As(大動脈弁狭窄症)で息切れ 失神
4-3・5 循環器における物理系利用 As(大動脈弁狭窄症)で息切れ 失神4-3・5 循環器における物理系利用 As(大動脈弁狭窄症)で息切れ 失神
4-3・5 循環器における物理系利用 As(大動脈弁狭窄症)で息切れ 失神Kenji Kawanai
 
Os Segredos da Mente Milionária: Arquivos de Riqueza
Os Segredos da Mente Milionária: Arquivos de RiquezaOs Segredos da Mente Milionária: Arquivos de Riqueza
Os Segredos da Mente Milionária: Arquivos de RiquezaMarcello Pepe
 
Gaceta ext. nº 90(ord. lotos, vigente) ref.niños, vigente) (ord. imvivienda, ...
Gaceta ext. nº 90(ord. lotos, vigente) ref.niños, vigente) (ord. imvivienda, ...Gaceta ext. nº 90(ord. lotos, vigente) ref.niños, vigente) (ord. imvivienda, ...
Gaceta ext. nº 90(ord. lotos, vigente) ref.niños, vigente) (ord. imvivienda, ...María Linares
 
Up to date resume 2016
Up to date resume 2016Up to date resume 2016
Up to date resume 2016Nicole Kircher
 
RECURSO EDUCATIVO TIC TIC EN EL CORAZON
RECURSO EDUCATIVO TIC TIC EN EL CORAZONRECURSO EDUCATIVO TIC TIC EN EL CORAZON
RECURSO EDUCATIVO TIC TIC EN EL CORAZONL Adriana Ponce
 
13.2 Stakeholder Management 502
13.2 Stakeholder Management 50213.2 Stakeholder Management 502
13.2 Stakeholder Management 502Ty Powell
 

Viewers also liked (15)

Pechakucha
PechakuchaPechakucha
Pechakucha
 
Anciano fragil tema_2
Anciano fragil tema_2Anciano fragil tema_2
Anciano fragil tema_2
 
Rancho Salto Forte
Rancho Salto ForteRancho Salto Forte
Rancho Salto Forte
 
Reporte de avances_practicas_de_gerencia reducido
Reporte de avances_practicas_de_gerencia reducidoReporte de avances_practicas_de_gerencia reducido
Reporte de avances_practicas_de_gerencia reducido
 
Resume - Nguyen Thi Thu Vi
Resume - Nguyen Thi Thu ViResume - Nguyen Thi Thu Vi
Resume - Nguyen Thi Thu Vi
 
4-3・5 循環器における物理系利用 As(大動脈弁狭窄症)で息切れ 失神
4-3・5 循環器における物理系利用 As(大動脈弁狭窄症)で息切れ 失神4-3・5 循環器における物理系利用 As(大動脈弁狭窄症)で息切れ 失神
4-3・5 循環器における物理系利用 As(大動脈弁狭窄症)で息切れ 失神
 
Os Segredos da Mente Milionária: Arquivos de Riqueza
Os Segredos da Mente Milionária: Arquivos de RiquezaOs Segredos da Mente Milionária: Arquivos de Riqueza
Os Segredos da Mente Milionária: Arquivos de Riqueza
 
Gaceta ext. nº 90(ord. lotos, vigente) ref.niños, vigente) (ord. imvivienda, ...
Gaceta ext. nº 90(ord. lotos, vigente) ref.niños, vigente) (ord. imvivienda, ...Gaceta ext. nº 90(ord. lotos, vigente) ref.niños, vigente) (ord. imvivienda, ...
Gaceta ext. nº 90(ord. lotos, vigente) ref.niños, vigente) (ord. imvivienda, ...
 
Up to date resume 2016
Up to date resume 2016Up to date resume 2016
Up to date resume 2016
 
¿QUE ES EL AMOR?
¿QUE  ES  EL AMOR?¿QUE  ES  EL AMOR?
¿QUE ES EL AMOR?
 
Las iguanas
Las iguanasLas iguanas
Las iguanas
 
Camila 23
Camila 23Camila 23
Camila 23
 
RECURSO EDUCATIVO TIC TIC EN EL CORAZON
RECURSO EDUCATIVO TIC TIC EN EL CORAZONRECURSO EDUCATIVO TIC TIC EN EL CORAZON
RECURSO EDUCATIVO TIC TIC EN EL CORAZON
 
13.2 Stakeholder Management 502
13.2 Stakeholder Management 50213.2 Stakeholder Management 502
13.2 Stakeholder Management 502
 
Your first meteor package
Your first meteor packageYour first meteor package
Your first meteor package
 

Similar to LAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN KARTON TERBANG

Laporan tugas tik
Laporan tugas tikLaporan tugas tik
Laporan tugas tikwela17
 
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARANLAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARANaprisiliya
 
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARANLAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARANfitrahhayati
 
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARANLAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARANhelviza
 
Laporan penilaian media pembelajaran 3
Laporan penilaian media pembelajaran 3Laporan penilaian media pembelajaran 3
Laporan penilaian media pembelajaran 3lizawati95
 
Laporan penilaian media pembelajaran 3
Laporan penilaian media pembelajaran 3Laporan penilaian media pembelajaran 3
Laporan penilaian media pembelajaran 3siska03r
 
LAPORAN TUGAS UAS KELAS 4D KELOMPOK 5 MEDIA PEMBELAJARAN PANTUN
LAPORAN TUGAS UAS KELAS 4D KELOMPOK 5 MEDIA PEMBELAJARAN PANTUNLAPORAN TUGAS UAS KELAS 4D KELOMPOK 5 MEDIA PEMBELAJARAN PANTUN
LAPORAN TUGAS UAS KELAS 4D KELOMPOK 5 MEDIA PEMBELAJARAN PANTUNlizawati95
 
Tugas 3 laporan
Tugas 3 laporan Tugas 3 laporan
Tugas 3 laporan Teguhwiono
 
Klasifikasi & karakteristtik m. pembelajaran
Klasifikasi & karakteristtik m. pembelajaranKlasifikasi & karakteristtik m. pembelajaran
Klasifikasi & karakteristtik m. pembelajaranHarnina nina
 
Tugas TIK Contoh Model Media Pembelajaran
Tugas TIK Contoh Model Media PembelajaranTugas TIK Contoh Model Media Pembelajaran
Tugas TIK Contoh Model Media PembelajaranChintya Mutiarani
 
Metode Assure
Metode AssureMetode Assure
Metode Assuresabila45
 
Laporan kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimedia
Laporan kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimediaLaporan kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimedia
Laporan kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimediaMuliono Muliono
 
Laporan multimedia pembelajaran tik
Laporan multimedia pembelajaran tikLaporan multimedia pembelajaran tik
Laporan multimedia pembelajaran tikHellen Isserna
 

Similar to LAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN KARTON TERBANG (20)

Laporan tugas tik
Laporan tugas tikLaporan tugas tik
Laporan tugas tik
 
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARANLAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
 
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARANLAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
 
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARANLAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
LAPORAN TUGAS UAS MEDIA PEMBELAJARAN
 
Laporan penilaian media pembelajaran 3
Laporan penilaian media pembelajaran 3Laporan penilaian media pembelajaran 3
Laporan penilaian media pembelajaran 3
 
Laporan penilaian media pembelajaran 3
Laporan penilaian media pembelajaran 3Laporan penilaian media pembelajaran 3
Laporan penilaian media pembelajaran 3
 
Format laporan
Format laporanFormat laporan
Format laporan
 
LAPORAN TUGAS UAS KELAS 4D KELOMPOK 5 MEDIA PEMBELAJARAN PANTUN
LAPORAN TUGAS UAS KELAS 4D KELOMPOK 5 MEDIA PEMBELAJARAN PANTUNLAPORAN TUGAS UAS KELAS 4D KELOMPOK 5 MEDIA PEMBELAJARAN PANTUN
LAPORAN TUGAS UAS KELAS 4D KELOMPOK 5 MEDIA PEMBELAJARAN PANTUN
 
Tugas 3 laporan
Tugas 3 laporan Tugas 3 laporan
Tugas 3 laporan
 
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
 
Klasifikasi & karakteristtik m. pembelajaran
Klasifikasi & karakteristtik m. pembelajaranKlasifikasi & karakteristtik m. pembelajaran
Klasifikasi & karakteristtik m. pembelajaran
 
Tugas TIK Contoh Model Media Pembelajaran
Tugas TIK Contoh Model Media PembelajaranTugas TIK Contoh Model Media Pembelajaran
Tugas TIK Contoh Model Media Pembelajaran
 
TUGAS 1
TUGAS 1TUGAS 1
TUGAS 1
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Metode Assure
Metode AssureMetode Assure
Metode Assure
 
Laporan kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimedia
Laporan kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimediaLaporan kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimedia
Laporan kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimedia
 
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
 
Laporan multimedia pembelajaran tik
Laporan multimedia pembelajaran tikLaporan multimedia pembelajaran tik
Laporan multimedia pembelajaran tik
 

More from Muliono Muliono

Presentasi kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimedia
Presentasi  kelompok 2  kelas 4_b  tik dan multimediaPresentasi  kelompok 2  kelas 4_b  tik dan multimedia
Presentasi kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimediaMuliono Muliono
 
TUGAS 2 KELOMPOK 2 TIK & MULTIMEDIA
TUGAS 2 KELOMPOK 2 TIK & MULTIMEDIATUGAS 2 KELOMPOK 2 TIK & MULTIMEDIA
TUGAS 2 KELOMPOK 2 TIK & MULTIMEDIAMuliono Muliono
 
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbmBahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbmMuliono Muliono
 
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaranBahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaranMuliono Muliono
 
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbmBahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbmMuliono Muliono
 
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaranBahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaranMuliono Muliono
 
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikan
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikanBahasan 1 lingkup alat media pendidikan
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikanMuliono Muliono
 
PEMBAHASAN 4 MEDIA PENDIDIKAN DAN PROSES KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARAN
PEMBAHASAN 4 MEDIA PENDIDIKAN DAN PROSES KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARANPEMBAHASAN 4 MEDIA PENDIDIKAN DAN PROSES KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARAN
PEMBAHASAN 4 MEDIA PENDIDIKAN DAN PROSES KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARANMuliono Muliono
 
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbmBahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbmMuliono Muliono
 
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaranBahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaranMuliono Muliono
 
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikan
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikanBahasan 1 lingkup alat media pendidikan
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikanMuliono Muliono
 

More from Muliono Muliono (15)

Presentasi kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimedia
Presentasi  kelompok 2  kelas 4_b  tik dan multimediaPresentasi  kelompok 2  kelas 4_b  tik dan multimedia
Presentasi kelompok 2 kelas 4_b tik dan multimedia
 
Biodata kelompok 2
Biodata kelompok 2Biodata kelompok 2
Biodata kelompok 2
 
TUGAS 3
TUGAS 3TUGAS 3
TUGAS 3
 
TUGAS 2 KELOMPOK 2 TIK & MULTIMEDIA
TUGAS 2 KELOMPOK 2 TIK & MULTIMEDIATUGAS 2 KELOMPOK 2 TIK & MULTIMEDIA
TUGAS 2 KELOMPOK 2 TIK & MULTIMEDIA
 
TUGAS 1
TUGAS 1TUGAS 1
TUGAS 1
 
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbmBahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
 
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaranBahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
 
Pembhasan 4
Pembhasan 4Pembhasan 4
Pembhasan 4
 
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbmBahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
 
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaranBahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
 
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikan
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikanBahasan 1 lingkup alat media pendidikan
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikan
 
PEMBAHASAN 4 MEDIA PENDIDIKAN DAN PROSES KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARAN
PEMBAHASAN 4 MEDIA PENDIDIKAN DAN PROSES KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARANPEMBAHASAN 4 MEDIA PENDIDIKAN DAN PROSES KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARAN
PEMBAHASAN 4 MEDIA PENDIDIKAN DAN PROSES KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARAN
 
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbmBahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
Bahasan 3 teknik perancangan dan strategi penggunaan media pendidikan dalam kbm
 
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaranBahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
Bahasan 2 klasifikasi dan pemilihan media pembelajaran
 
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikan
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikanBahasan 1 lingkup alat media pendidikan
Bahasan 1 lingkup alat media pendidikan
 

Recently uploaded

Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 

Recently uploaded (20)

Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 

LAPORAN MEDIA PEMBELAJARAN KARTON TERBANG

  • 1. LAPORAN TUGAS KETIGA MULTIMEDIA PEMBELAJARAN (KARTON TERBANG) DOSEN PENGAMPU : EKA PANDU CYNTHIA, S.T., M. Kom. DISUSUN OLEH KELOMPOK (2) : 1.MULIONO 2.IKA RAHMADANI 3.REZA KOMALA 4.M. JAMIL 5.AGUS WAHYUSRI 6.SISKA FRANSISKA 7.WANDA LESTARI KELAS (4b) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) JURUSAN BAHASA INDONESIA UNIVERSITAS ISLAM RIAU 2015
  • 2. 2 PENDAHULUAN A. PENDESKRIPSIAN MEDIA PEMBELAJARAN Media pembelajaran yang dibuat pada Tugas 2 adalah media berupa gambar/foto, bagan/chart, sketsa, video, animasi atau kartun. Pendeskripsian dari beberapa media pembelajaran yang kami gunakan, yaitu: a. Gambar/foto Gambar/foto digunakan untuk membantu dalam menjelaskan papan nama berupa identitas puisi. Papan nama yang berisi bagian dari struktur puisi dibuat dari karton dan kerdus. Dipotong berbentuk persegi panjang dan dibalut oleh karton dengan warna kuning berjumlah 10 buah dan karton biru berjumlah 1o buah dengan berisiskan tulisan struktur puisi. Seperti puisi, gaya bahasa, kata konkret, citraan, rasa, amanat, rima/irama, diksi, tipografi, rasa, tema/makna. b. Bagan/chart Bagan/chart digunakan untuk membantu dalam menjelaskan bagian dari sketsa metode pembelajaran yang kami buat. Bagan/chart dari metode pembelajaran berada pada posisi di tengah, kemudian kami beri cabang yang mengelilingi metode pembelajaran. Berupa guru, siswa, property, lcd projector, leptop dan papan nama. c. Sketsa Sketsa digunakan untuk membantu menjelaskan metode pembelajaran yang digunakan. Isi sketsa berupa property yang dibuat dari kardus dan karton. Objeknya berupa meja guru, leptop, lcd projector, siswa, dua buah meja siswa dan papan nama yang ditempelkan dan disusun pada meja. d. Video Video digunakan untuk membantu menampilkan pertanyaan yang akan diberikan. Dengan bantuan aplikasi moviemaker penampilan pertanyaan lebih menarik. e. Kartun/animasi Kartun/animasi digunakan untuk mamberikan warna baru pada tampilan pertanyaannya. Diberikan efek gerak pada kartun tersebut, sehingga pada waktu pertanyaan itu muncul kartun tersebut bergerak. Kartun tersebut dipilih dengan berbagai karekter untuk menunjang penampilan tulisan yang sdedang berjalan. B. PENJELASAN 1. Kelebihan media pembelajaran yang kami buat Kelebihan dari media pembelajaran yang kami buat ini adalah sebagai berikut: - Prakatis dan evesien - Bahannya mudah didapat - Cocok untuk semua jenjang pendidikan kecuali jenjang SD kelas 1-4 - Menciptaka susana bermaian sambil belajar - Menciptakan suasana aktif dikelas - Medianya bisa dimodifikasi
  • 3. 3 2. Tujuan pembelajaran apa yang akan dicapai Tujuan pembelajaran yang ingin kami capai dalam kelas yaitu: - untuk memudahkan siswa memahami materi pelajaran - untuk menciptakan suasana yang aktif dikelas - untuk menciptakan kondisi kelas bermaian sambil belajar - untuk memacu samangat siswa dalam belajar - untuk menghindari siswa mengantuk didalam kelas - untuk menigkatkan konsentrasi siswa 3. Peserta Ajar: Peserta ajar yang kami ajar dalam media pembelajaran ini adalah siswa SMA/SMK. Bisa juga digunakan ditingkat SD dan SMP. 4. Alat dan Media yang Digunakan. -Kardus -Tikar -Kertas Karton -Meja -LCD Projektor - Sketsa -Laptop - Foto -Kursi -Kamera -Bagan/Chart -Video -Animasi 5. Nilai kepraktisan pada media pembelajara karton terbang: Nilai kepraktisan dalam media pembelajaran yang kami ciptakan ini adalah sebagai berikut: - Bahannya mudah didapat - Cocok untuk semua jenjang pendidikan kecuali jenjang SD kelas 1-4 - Medianya bisa dimodifikasi sesuai kebutuhan - Tidak membutuhkan waktu yang lama untuk mempersiapkannya - Bahan-bahannya murah dan bisa terbuat dari bahan bekas
  • 4. 4 TOKOH-TOKOH PADA PROSES UJI COBA MEDIA PEMBELAJARAN Tema : Belajar Sambil Bermain Judul Media : Karton Terbang 1. Biodata dan foto audience pada saat proses uji coba media. a. -Foto : -Nama : Rogo Suasto -Jenis Kelamin : Laki-laki -Jenjang Pendidikan : SMK/SMA b. -Foto : -Nama Jelas : Bandri -Jenis Kelamin : Laki-laki -Jenjang Pendidikan : SMK/SMA c. -Foto : -Nama Jelas : Khairul Amri -Jenis Kelamin : Laki-laki -Jenjang Pendidikan : SMK/SMA
  • 5. 5 d. -Foto : -Nama Jelas : Bayu Prasetyo -Jenis Kelamin : Laki-laki -Jenjang Pendidikan : SMK/SMA e. -Foto : -Nama Jelas :Tricya Aritonang -Jenis Kelamin : Perempuan -Jenjang Pendidikan :SMK/SMA 2. Hasil Capture dan Record proses uji coba. Masing-masing anggota kelompok berperan apa pada kegiatan ini: A. Muliono : - Bertugas sebagai : Pembukaan Materi Dan Pemeimpin permaianan - Foto ketika sedang bertugas :
  • 6. 6 B. Ika Rahmadani : - Bertugas sebagai : Penjelasan Materi - Foto ketika sedang bertugas : C. Reza komala : - Bertugas sebagai : Penjelasan Sketsa Permaianan - Foto ketika sedang bertugas : D. Siska Fransiska : - Bertugas sebagai : Membantu menyiapkan media dan memegang media - Foto ketika sedang bertugas :
  • 7. 7 E. Agus wahyusri: - Bertugas sebagai : Kameramen - Foto ketika sedang bertugas : 3. Anggota kelompok yang tidak hadir dalam uji coba media: a. -Nama: M. jamil -keterangan: izin (menemui orang tuanya) b. -Nama: Wanda Lestari -keterangan: izin (ibunya sakit)