SlideShare a Scribd company logo
1 of 6
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELARAN SMA/MA PROGRAM IPS
KELAS XI SEMESTER 1

Sekolah

: SMA/MA

Mata pelajaran

: Geografi

Kelas/semester

: XI Semester 1

Alokasi waktu

: 7 x 45 menit

A. Standar Kompetensi
Menganalisis Pengertian Fenomena Biosfer dan Antroposfer

B. Kompetensi Dasar
Menganalisis sebaran hewan dan tumbuhan

C. Indikator

Menganalisis keragaman flora dan fauna dan kawasannya di Dunia
Menganalisis keragaman flora dan fauna dan kawasannya di Indonesia
Membuat peta persebaran flora fauna di dunia dan Indonesia
Persamaan dan perbedaan persebaran flora dan fauna di dunia dan Indonesia
Manfaat dari pembuatan peta persebaran flora fauna di dunia dan Indonesia
Menjelaskan masalah dari peta persebaran yang dikaji, bahas dalam suatu kelompok
Merencanakan solusi masalah yang dikaji dengan tepat

D. Tujuan pembelajaran
1. Siswa mampu menganalisis keragaman flora dan fauna dan kawasannya di Dunia
2. Siswa mampu menganalisis keragaman flora dan fauna dan kawasannya di Indonesia
3. Siswa mampu membuat peta persebaran flora fauna di dunia dan Indonesia
4. Siswa mampu membuat Persamaan dan perbedaan persebaran flora dan fauna di dunia
dan Indonesia
5. Siswa mampu menyebutkan manfaat dari pembuatan peta persebaran flora fauna di
dunia dan Indonesia
6. Siswa mampu menjelaskan masalah dari peta persebaran yang dikaji
7. Siswa mampu merencanakan usaha-usaha dari masalah yang dikaji dengan tepat

E. Metode dan model pembelajaran
1. Metode : diskusi, kerja kelompok
2. Model : Cooperative learning (pembelajaran kelompok)

F. Materi pelajaran
1. Pokok
keragaman flora dan fauna di dunia
kawasan flora dan fauna di dunia
keragaman flora dan fauna di Indonesia
kawasan flora dan fauna di Indonesia
kerusakan flora fauna di Indonesia dan dunia
usaha-usaha pelestarian flora fauna di Indonesia dan dunia

G. Kegiatan pembelajaran

Kegiatan pembuka
Guru menanyakan materi yang lalu, apakah
ada yang tidak difahami siswa.
Guru mengaitkan antara materi yang lalu
dengan materi yang akan dipelajari
Guru melakukan pre test

Alokasi waktu
20’
Guru menjelaskan SK, KD dan tujuan
pembelajaran yang akan dicapai
Guru menjelaskan strategi pembelajaran
yang akan dilakukan
Kemudian siswa dibagi beberapa kelompok
secara heterogen beranggotakan 3-4 oranga
Kegiatan inti
1. Kelompok

melakukan

diskusi

analisis 35’

macam-macam flora fauna di dunia dan
kawasannya

40’

2. kelompok melakukan analisis keragaman
dan persebaran flora dan fauna di Indonesia 45’
beserta kawasannya
3. kerja kelompok untuk membuat satu peta
persebaran flora dan fauna di dunia dan 40’
Indonesia dengan bahan yang sederhana
dan mudah didapat
4. kerja

40’

kelompok

untuk

menyusun

persamaan dan perbedaan persebaran flora 40’
dan fauna di dunia dan Indonesia
5. kerja kelompok menyusun manfaat dari 35’
pembuatan peta persebaran flora dan fauna
di dunia dan Indonesia
6. kerja kelompok menjelaskan masalah dari
peta persebaran yang dikaji, bahas dalam
suatu kelompok
7. kerja

kelompok

merencanakan

solusi

masalah yang dikaji dengan tepat
8. dikumpulkan dan dipasang di dindingdinding kelas
Kegiatan akhir
Guru menugasi untuk membuat laporan 20’
kelompok dari materi diskusi yang telah
dilakukan bersama.
Review tentang macam-macam flora fauna di
dunia dan Indonesia beserta kawasannya
berikut kerusakan dan usaha-usaha untuk
mengatasinya
Guru melakukan tes akhir secara tertulis
Guru memberikan pesan moral berkaitan
dengan keragaman flora dan fauna indonesia
yang mulai punah.
Guru memberi penghargaan kelompok yang
bekerja sama dengan baik, menyelesaikan
tugas dengan cepat dan memberi nasehat
kepada kelompok yang kurang baik untuk
lebih rajin dan semangat lagi dalam belajar.

Jumlah

315’

H. Bahan, alat, media dan Sumber pembelajaran
Bahan antara lain:
Power point tentang tujuan pembelajaran, penjelasan materi factor-faktor yang
mempengaruhi persebaran flora fauna, langkah-langkah workshop
Kertas manila warna, lem glukol, kertas bekas, dll.
Alat antara lain:
Gunting
Penggaris
Spidol warna
Media antara lain:
Video atau film
LCD
Laptop
Atlas dunia,
Peta Indonesia
internet

Buku sumber :
1. Yani, ahmad dkk. 2007. Geografi menyingkap fenomena geosfer untuk kelas XI
SMA/MA program ilmu pengetahuan sosial. Grafindo media pratama. Bandung.
2. Sumardi dkk. 2009. Buku BSE SMA kelas XI IPS. pusat perbukuan departemen
pendidikan nasoinal. Jakarta
3. Berbagai sumber data internet

I. Penilaian
Prosedur :
Pre test
Aktivitas kerja kelompok
Diskusi
Presentasi kelompok
Produk akhir berupa peta persebaran
Laporan

Instrument penilaian
Lembar soal dan kunci jawaban
Lembar pengamatan aktivitas kerja kelompok
Rubric penilaian diskusi
Rubric penilaian presentasi kelompok
Rubric penilaian Produk akhir berupa peta persebaran
Rubric penilaian laporan

Mengetahui,

10 November 2013

Kepala SMA/MA...........................

guru mata pelajaran,

Akhmad sayuti
NIM 110721435999

Nur kholifah
NIM II0721435126

More Related Content

What's hot

Kls xi rpp 03 kondisi geografis oke
Kls xi rpp 03 kondisi geografis okeKls xi rpp 03 kondisi geografis oke
Kls xi rpp 03 kondisi geografis okeWawan Ihwanul Hakim
 
Kls xi rpp 02 sebaran brg tbgn ok
Kls xi rpp 02 sebaran brg tbgn okKls xi rpp 02 sebaran brg tbgn ok
Kls xi rpp 02 sebaran brg tbgn okWawan Ihwanul Hakim
 
Rpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edyRpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edyEdy Wibowo
 
Kls xi rpp 04 dinamika kependudukan oke
Kls xi rpp 04 dinamika kependudukan okeKls xi rpp 04 dinamika kependudukan oke
Kls xi rpp 04 dinamika kependudukan okeWawan Ihwanul Hakim
 
RPP SMA Geografi Kelas XI
RPP SMA Geografi Kelas XIRPP SMA Geografi Kelas XI
RPP SMA Geografi Kelas XIDiva Pendidikan
 
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)Tawon Selalue
 
Flora dan fauna Geografi Kelas XI smt Ganjil kur 2013
Flora dan fauna Geografi Kelas XI smt Ganjil kur 2013Flora dan fauna Geografi Kelas XI smt Ganjil kur 2013
Flora dan fauna Geografi Kelas XI smt Ganjil kur 2013HAITAMY Muhammad Hasan
 
Kls xi rpp 01 flora dan fauna oke
Kls xi rpp 01 flora dan fauna okeKls xi rpp 01 flora dan fauna oke
Kls xi rpp 01 flora dan fauna okeWawan Ihwanul Hakim
 
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013Rumi Khusnandari
 
Rpp geo-kur-2013-kelas-x
Rpp geo-kur-2013-kelas-xRpp geo-kur-2013-kelas-x
Rpp geo-kur-2013-kelas-xTawon Selalue
 

What's hot (20)

Kls xi rpp 03 kondisi geografis oke
Kls xi rpp 03 kondisi geografis okeKls xi rpp 03 kondisi geografis oke
Kls xi rpp 03 kondisi geografis oke
 
Kls xi rpp 02 sebaran brg tbgn ok
Kls xi rpp 02 sebaran brg tbgn okKls xi rpp 02 sebaran brg tbgn ok
Kls xi rpp 02 sebaran brg tbgn ok
 
Rpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edyRpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edy
 
Geografi sma xi rpp xi 1
Geografi sma xi rpp xi 1Geografi sma xi rpp xi 1
Geografi sma xi rpp xi 1
 
Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5Geografi sma xi rpp xi 5
Geografi sma xi rpp xi 5
 
Kls xi rpp 04 dinamika kependudukan oke
Kls xi rpp 04 dinamika kependudukan okeKls xi rpp 04 dinamika kependudukan oke
Kls xi rpp 04 dinamika kependudukan oke
 
Rpp geografi x 1
Rpp geografi x 1Rpp geografi x 1
Rpp geografi x 1
 
RPP SMA Geografi Kelas XI
RPP SMA Geografi Kelas XIRPP SMA Geografi Kelas XI
RPP SMA Geografi Kelas XI
 
Rpp geografi x 3
Rpp geografi x 3Rpp geografi x 3
Rpp geografi x 3
 
Geografi sma xi rpp xi 7
Geografi sma xi rpp xi 7Geografi sma xi rpp xi 7
Geografi sma xi rpp xi 7
 
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
Rpp 7 geo mitigasi bencana (1)
 
Flora dan fauna Geografi Kelas XI smt Ganjil kur 2013
Flora dan fauna Geografi Kelas XI smt Ganjil kur 2013Flora dan fauna Geografi Kelas XI smt Ganjil kur 2013
Flora dan fauna Geografi Kelas XI smt Ganjil kur 2013
 
Kls xi rpp 01 flora dan fauna oke
Kls xi rpp 01 flora dan fauna okeKls xi rpp 01 flora dan fauna oke
Kls xi rpp 01 flora dan fauna oke
 
Rpp geografi x 6
Rpp geografi x 6Rpp geografi x 6
Rpp geografi x 6
 
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
RPP Pengetahuan Dasar Geografi (pertemuan 3) kurikulum 2013
 
Rpp geografi x 5
Rpp geografi x 5Rpp geografi x 5
Rpp geografi x 5
 
Rpp geografi x 4
Rpp geografi x 4Rpp geografi x 4
Rpp geografi x 4
 
Rpp geo-kur-2013-kelas-x
Rpp geo-kur-2013-kelas-xRpp geo-kur-2013-kelas-x
Rpp geo-kur-2013-kelas-x
 
Rpp 4 geo litosfer
Rpp 4 geo litosferRpp 4 geo litosfer
Rpp 4 geo litosfer
 
Kls xi rpp 06 kearifan sda oke
Kls xi rpp 06 kearifan sda okeKls xi rpp 06 kearifan sda oke
Kls xi rpp 06 kearifan sda oke
 

Similar to Rencana pelaksanaan pembelaran sma

rpp kurmer ipa kelas 7.pdf
rpp kurmer ipa kelas 7.pdfrpp kurmer ipa kelas 7.pdf
rpp kurmer ipa kelas 7.pdfBangLanyai
 
RPP IPS Kelas 7 Kurtilas Semester I TP. 2014/2015
RPP IPS Kelas 7 Kurtilas Semester I TP. 2014/2015RPP IPS Kelas 7 Kurtilas Semester I TP. 2014/2015
RPP IPS Kelas 7 Kurtilas Semester I TP. 2014/2015kreasi_cerdik
 
1. rpp kelas vi tema 1 selamatkan makhluk hidup
1.  rpp kelas vi tema 1 selamatkan makhluk hidup1.  rpp kelas vi tema 1 selamatkan makhluk hidup
1. rpp kelas vi tema 1 selamatkan makhluk hidupAdri Junaidi
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran ips vii
Rencana pelaksanaan pembelajaran ips viiRencana pelaksanaan pembelajaran ips vii
Rencana pelaksanaan pembelajaran ips viiAang Rape'i
 
Kls xi rpp 01 flora dan fauna oke
Kls xi rpp 01 flora dan fauna okeKls xi rpp 01 flora dan fauna oke
Kls xi rpp 01 flora dan fauna okeWawan Ihwanul Hakim
 
Rpp revisi 2017 ips kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 ips kelas 7 smpRpp revisi 2017 ips kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 ips kelas 7 smpDiva Pendidikan
 
MODUL AJAR IPA BIOLOGI SMA KELAS X BAB 1.docx
MODUL AJAR IPA BIOLOGI SMA KELAS X BAB 1.docxMODUL AJAR IPA BIOLOGI SMA KELAS X BAB 1.docx
MODUL AJAR IPA BIOLOGI SMA KELAS X BAB 1.docxSharaswbLestari
 
PERANGKAT MENGAJAR UKIN PPG 3T PAKUAN DI BOGOR
PERANGKAT MENGAJAR UKIN PPG 3T PAKUAN  DI BOGOR PERANGKAT MENGAJAR UKIN PPG 3T PAKUAN  DI BOGOR
PERANGKAT MENGAJAR UKIN PPG 3T PAKUAN DI BOGOR utiamoye
 
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptxKEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptxENNYRIYANTISP
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Sindianaripaldi18
 
Tugas akhir pedagogik 4 desty erni
Tugas akhir pedagogik 4 desty erniTugas akhir pedagogik 4 desty erni
Tugas akhir pedagogik 4 desty erniDesty Erni
 
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRessa
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 BAB 1
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 BAB 1MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 BAB 1
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 BAB 1Modul Guruku
 
Rpp dunia tumbuhan (microteaching)
Rpp dunia tumbuhan (microteaching)Rpp dunia tumbuhan (microteaching)
Rpp dunia tumbuhan (microteaching)DiahAnggr
 
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi globalRpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi globalbella_my
 
Rpp seni budaya kelas vii
Rpp seni budaya kelas vii Rpp seni budaya kelas vii
Rpp seni budaya kelas vii Desty Erni
 

Similar to Rencana pelaksanaan pembelaran sma (20)

Rpp micro
Rpp microRpp micro
Rpp micro
 
rpp kurmer ipa kelas 7.pdf
rpp kurmer ipa kelas 7.pdfrpp kurmer ipa kelas 7.pdf
rpp kurmer ipa kelas 7.pdf
 
RPP IPS Kelas 7 Kurtilas Semester I TP. 2014/2015
RPP IPS Kelas 7 Kurtilas Semester I TP. 2014/2015RPP IPS Kelas 7 Kurtilas Semester I TP. 2014/2015
RPP IPS Kelas 7 Kurtilas Semester I TP. 2014/2015
 
1. rpp kelas vi tema 1 selamatkan makhluk hidup
1.  rpp kelas vi tema 1 selamatkan makhluk hidup1.  rpp kelas vi tema 1 selamatkan makhluk hidup
1. rpp kelas vi tema 1 selamatkan makhluk hidup
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran ips vii
Rencana pelaksanaan pembelajaran ips viiRencana pelaksanaan pembelajaran ips vii
Rencana pelaksanaan pembelajaran ips vii
 
Kls xi rpp 01 flora dan fauna oke
Kls xi rpp 01 flora dan fauna okeKls xi rpp 01 flora dan fauna oke
Kls xi rpp 01 flora dan fauna oke
 
Rpp revisi 2017 ips kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 ips kelas 7 smpRpp revisi 2017 ips kelas 7 smp
Rpp revisi 2017 ips kelas 7 smp
 
MODUL AJAR IPA BIOLOGI SMA KELAS X BAB 1.docx
MODUL AJAR IPA BIOLOGI SMA KELAS X BAB 1.docxMODUL AJAR IPA BIOLOGI SMA KELAS X BAB 1.docx
MODUL AJAR IPA BIOLOGI SMA KELAS X BAB 1.docx
 
PERANGKAT MENGAJAR UKIN PPG 3T PAKUAN DI BOGOR
PERANGKAT MENGAJAR UKIN PPG 3T PAKUAN  DI BOGOR PERANGKAT MENGAJAR UKIN PPG 3T PAKUAN  DI BOGOR
PERANGKAT MENGAJAR UKIN PPG 3T PAKUAN DI BOGOR
 
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptxKEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
 
RPP BARU_YOSEPHINA.docx
RPP BARU_YOSEPHINA.docxRPP BARU_YOSEPHINA.docx
RPP BARU_YOSEPHINA.docx
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
 
Tugas akhir pedagogik 4 desty erni
Tugas akhir pedagogik 4 desty erniTugas akhir pedagogik 4 desty erni
Tugas akhir pedagogik 4 desty erni
 
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
 
171326-1601563552.pdf
171326-1601563552.pdf171326-1601563552.pdf
171326-1601563552.pdf
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 BAB 1
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 BAB 1MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 BAB 1
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 4 BAB 1
 
Rpp dunia tumbuhan (microteaching)
Rpp dunia tumbuhan (microteaching)Rpp dunia tumbuhan (microteaching)
Rpp dunia tumbuhan (microteaching)
 
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi globalRpp keragaman budaya dalam interaksi global
Rpp keragaman budaya dalam interaksi global
 
Rpp seni budaya kelas vii
Rpp seni budaya kelas vii Rpp seni budaya kelas vii
Rpp seni budaya kelas vii
 
Rpp ips kelas vii
Rpp ips kelas viiRpp ips kelas vii
Rpp ips kelas vii
 

Rencana pelaksanaan pembelaran sma

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELARAN SMA/MA PROGRAM IPS KELAS XI SEMESTER 1 Sekolah : SMA/MA Mata pelajaran : Geografi Kelas/semester : XI Semester 1 Alokasi waktu : 7 x 45 menit A. Standar Kompetensi Menganalisis Pengertian Fenomena Biosfer dan Antroposfer B. Kompetensi Dasar Menganalisis sebaran hewan dan tumbuhan C. Indikator Menganalisis keragaman flora dan fauna dan kawasannya di Dunia Menganalisis keragaman flora dan fauna dan kawasannya di Indonesia Membuat peta persebaran flora fauna di dunia dan Indonesia Persamaan dan perbedaan persebaran flora dan fauna di dunia dan Indonesia Manfaat dari pembuatan peta persebaran flora fauna di dunia dan Indonesia Menjelaskan masalah dari peta persebaran yang dikaji, bahas dalam suatu kelompok Merencanakan solusi masalah yang dikaji dengan tepat D. Tujuan pembelajaran 1. Siswa mampu menganalisis keragaman flora dan fauna dan kawasannya di Dunia
  • 2. 2. Siswa mampu menganalisis keragaman flora dan fauna dan kawasannya di Indonesia 3. Siswa mampu membuat peta persebaran flora fauna di dunia dan Indonesia 4. Siswa mampu membuat Persamaan dan perbedaan persebaran flora dan fauna di dunia dan Indonesia 5. Siswa mampu menyebutkan manfaat dari pembuatan peta persebaran flora fauna di dunia dan Indonesia 6. Siswa mampu menjelaskan masalah dari peta persebaran yang dikaji 7. Siswa mampu merencanakan usaha-usaha dari masalah yang dikaji dengan tepat E. Metode dan model pembelajaran 1. Metode : diskusi, kerja kelompok 2. Model : Cooperative learning (pembelajaran kelompok) F. Materi pelajaran 1. Pokok keragaman flora dan fauna di dunia kawasan flora dan fauna di dunia keragaman flora dan fauna di Indonesia kawasan flora dan fauna di Indonesia kerusakan flora fauna di Indonesia dan dunia usaha-usaha pelestarian flora fauna di Indonesia dan dunia G. Kegiatan pembelajaran Kegiatan pembuka Guru menanyakan materi yang lalu, apakah ada yang tidak difahami siswa. Guru mengaitkan antara materi yang lalu dengan materi yang akan dipelajari Guru melakukan pre test Alokasi waktu 20’
  • 3. Guru menjelaskan SK, KD dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai Guru menjelaskan strategi pembelajaran yang akan dilakukan Kemudian siswa dibagi beberapa kelompok secara heterogen beranggotakan 3-4 oranga Kegiatan inti 1. Kelompok melakukan diskusi analisis 35’ macam-macam flora fauna di dunia dan kawasannya 40’ 2. kelompok melakukan analisis keragaman dan persebaran flora dan fauna di Indonesia 45’ beserta kawasannya 3. kerja kelompok untuk membuat satu peta persebaran flora dan fauna di dunia dan 40’ Indonesia dengan bahan yang sederhana dan mudah didapat 4. kerja 40’ kelompok untuk menyusun persamaan dan perbedaan persebaran flora 40’ dan fauna di dunia dan Indonesia 5. kerja kelompok menyusun manfaat dari 35’ pembuatan peta persebaran flora dan fauna di dunia dan Indonesia 6. kerja kelompok menjelaskan masalah dari peta persebaran yang dikaji, bahas dalam suatu kelompok 7. kerja kelompok merencanakan solusi masalah yang dikaji dengan tepat 8. dikumpulkan dan dipasang di dindingdinding kelas
  • 4. Kegiatan akhir Guru menugasi untuk membuat laporan 20’ kelompok dari materi diskusi yang telah dilakukan bersama. Review tentang macam-macam flora fauna di dunia dan Indonesia beserta kawasannya berikut kerusakan dan usaha-usaha untuk mengatasinya Guru melakukan tes akhir secara tertulis Guru memberikan pesan moral berkaitan dengan keragaman flora dan fauna indonesia yang mulai punah. Guru memberi penghargaan kelompok yang bekerja sama dengan baik, menyelesaikan tugas dengan cepat dan memberi nasehat kepada kelompok yang kurang baik untuk lebih rajin dan semangat lagi dalam belajar. Jumlah 315’ H. Bahan, alat, media dan Sumber pembelajaran Bahan antara lain: Power point tentang tujuan pembelajaran, penjelasan materi factor-faktor yang mempengaruhi persebaran flora fauna, langkah-langkah workshop Kertas manila warna, lem glukol, kertas bekas, dll. Alat antara lain: Gunting Penggaris Spidol warna
  • 5. Media antara lain: Video atau film LCD Laptop Atlas dunia, Peta Indonesia internet Buku sumber : 1. Yani, ahmad dkk. 2007. Geografi menyingkap fenomena geosfer untuk kelas XI SMA/MA program ilmu pengetahuan sosial. Grafindo media pratama. Bandung. 2. Sumardi dkk. 2009. Buku BSE SMA kelas XI IPS. pusat perbukuan departemen pendidikan nasoinal. Jakarta 3. Berbagai sumber data internet I. Penilaian Prosedur : Pre test Aktivitas kerja kelompok Diskusi Presentasi kelompok Produk akhir berupa peta persebaran Laporan Instrument penilaian Lembar soal dan kunci jawaban Lembar pengamatan aktivitas kerja kelompok Rubric penilaian diskusi Rubric penilaian presentasi kelompok
  • 6. Rubric penilaian Produk akhir berupa peta persebaran Rubric penilaian laporan Mengetahui, 10 November 2013 Kepala SMA/MA........................... guru mata pelajaran, Akhmad sayuti NIM 110721435999 Nur kholifah NIM II0721435126