SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
PENGAWASAN / SUPERVISI DALAM LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM
Sekolah Tinggi Agama Islam Muhammadiyah (STAIM)
Tulungagung
Dosen Pembimbing:
Afiful ikhwan M.Pd.i
Oleh:
Erni masitoh (Nimko: 2015470538)
pertanyaan
1. Siapakah supervisor dalam pendidikan?
2. Apa perbedaan pengawasan fungsional dan
pengawasan fungsional?
Kelompok 4
• Erni masitoh
Nimko: 2015470538
Pengertian Pengawasan
• Menurut Hadari Nawawi bahwa pengawasan
merupakan kegiatan mengukur tingkat efektivitas
kerja personal dan tingkat efesiensi penggunaan
metode dan alat tertentu dalam usaha mencapai
tujuan.
• George R. Terry mengartikan pengawasan sebagai
kegiatan lanjutan yang bersangkutan dengan
ikhtiar untuk mengidentifikasikan pelaksanaan
program yang harus sesuai dengan rencana.
Sasaran Pengawasan
• Menetapkan suatu kriteria atau standar
pengukuran/ penilaian;
• Mengukur atau menilai perbuatan (performance)
yang sedang atau sudah dilakukan;
• Membandingkan perbuatan dengan standar yang
ditetapkan dan menetapkan perbedaannya jika
ada;
• Memperbaiki penyimpangan dari standar (jika
ada) dengan tindakan pembetulan.
Bentuk Pengawasan
• Bentuk Pengawasan Atasan Langsung (PAL)
• Bentuk Pengawasan Fungsional (Wasnal)
• Bentuk Pengawasan Melekat (Wakat)
Prasyarat Orang yang
Melaksanakan Pengawasan
• Memiliki pengetahuan yang kuat mengenai pekerjaan
yang diawasi;
• Mengetahui rencana kegiatan, tujuan yang ingin
dicapai, kebijakan pimpinan, alat ukur keberhasilan tiap
tahap dan sebagainya;
• Memiliki pengetahuan dan kemampuan cara-cara dan
teknik pengawasan
• Supel dan loyal
• Memiliki sifat jujur, adil, bijaksana, konsekwen tapi
berwajah ramah, rendah hati, sderhana dan berjiwa
pengabdi.
• Berani.
Karakteristik Pengawasan yang
Efektif
• Pengawasan hendaknya disesuaikan dengan sifat dan kebutuhan
organisasi.
• Pengawasan hendaknya diarahkan untuk menemukan fakta tentang
bagaimana tugas-tugas dijalankan.
• Pengawasan hendaknya mengacu kepada tindakan perbaikan.
• Pengawasan harus bersifat fleksibel.
• Pengawasan harus bersifat preventif.
• Sistem pengawasan harus dapat difahami, berarti orang-orang yang
terlibat harus memahami apa yang hendak dicapai oleh
pengawasan itu dan bagaimana mereka selaku individu dapat
menarik manfaat sepenuhnya dari hasilnya.
• Pengawasan harus bersifat membimbing supaya para pelaksana
meningkatkan kemampuan mereka dalam melaksanakan tugas-
tugas yang telah diberikan.
Pengertian Supervisi Pendidikan
• Menurut M. Ngalim Purwanto memberikan pengertian, bahwa supervisi
pendidikan, adalah suatu aktifitas pembinaan yang direncanakan untuk membantu
para guru dan pegawai sekolah lainnya, dalam melakukan pekerjaan secara efektif.
• Menurut Suharsini Arikunto, supervisi pendidikan, adalah pembinaan yang
diberikan kepada seluruh staf sekolah, agar mereka dapat meningkatkan
kemampuan untuk mengembangkan situasi mengajar dengan baik.
• Sedangkan menurut Made Pidarta, pengertian supervisi pendidikan, adalah suatu
proses pembimbingan dari pihak atasan kepada para guru atau personalia sekolah
lainnya, yang langsung menangani belajar para siswa, untuk memperbaiki situasi
belajar mengajar, agar para siswa dapat belajar secara efektif dengan prestasi
belajar yang semakin meningkat.
• Carter V. Good, memberikan pengertian, bahwa supervise pendidikan adalah usaha
dari seorang kepala atau atasan untuk memimpin guru-guru dan petugas lainnya,
dalam memperbaiki kinerja, pengajaran, termasuk menstimulir, menyeleksi
pertumbuhan jabatan, dan perkembangan guru- guru, dan merevisi tujuan-tujuan
pendidikan, bahan-bahan pengajaran, dan metode mengajar, serta evaluasi
pengajaran.
Tujuan Supervisi Pendidikan
• Meningkatkan efektivitas dan efesiensi belajar mengajar
• Mengendalikan penyelenggaraan bidang teknis edukatif di
sekolah sesuai dengan ketentuan-ketentuan dan kebijakan
yang telah ditetapkan.
• Menjamin agar kegiatan sekolah berlangsung sesuai
dengan ketentuan yang berlaku, sehingga berjalan lancar
dan memperoleh hasil yang optimal.
• Menilai keberhasilan sekolah dalam pelaksanaan tugasnya.
• Memberikan bimbingan langsung untuk memperbaiki
kesalahan, kekurangan, dan kekhilafalafan serta membantu
memecahkan masalah yang dihadapi sekolah,sehingga
dapat dicegah kesalahan yang lebih jauh.
Fungsi Supervisi Pendidikan
• Fungsi pelayanan (service activity): kegiatan pelayanan untuk
peningkatan profesionalnya.
• Fungsi penelitian: untuk memperoleh data yang objektif dan
relevan, misalnya untuk menemukan hambatan belajar.
• Fungsi kepemimpinan: usaha untuk memperoleh orang lain agar
yang disupervisi dapat memecahkan sendiri masalah yang sesuai
dengan tanggung jawab profesionalnya.
• Fungsi manajemen: supervisi dilakukan sebagai kontrol atau
pengarahan, sebagai aspek dari manajemen.
• Fungsi evaluasi: supervisi dilakukan untuk mengevaluasi hasil atau
kemajuan yang diperoleh.
• Fungsi supervisi: sebagai bimbingan
• Fungsi supervisi: sebagai pendidikan dalam jabatan (in service
education) khususnya bagi guru muda atau siswa sekolah
pendidikan guru.
Prinsip Supervisi Pendidikan
Prinsip ilmiah (scientific)
Prinsip demokratis
Prinsip kerja sama
Prinsip konstruktif dan kreatif
Ruang Lingkup Supervisi
Pendidikan
• Pelaksanaan kurikulum
• Ketenagaan
• Ketatausahaan
• Sarana dan Prasarana pendidikan
• Hubungan sekolah dengan masyarakat
• Supervisi Pelaksanaan Kurikulum
Peranan Supervisi Pendidikan
• memberi dukungan (support),
• membantu (assisting),
• mengikut sertakan (shearing).
Jenis-jenis Supervisi Pendidikan
• Supervisi umum dan supervisi pengajaran
• Supervisi klinis
• Pengawasan melekat dan pengawasan
fungsional

More Related Content

What's hot

Presentation1 profesi keguruan
Presentation1 profesi keguruanPresentation1 profesi keguruan
Presentation1 profesi keguruanWinda Temminicky
 
Ppt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikanPpt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikanImaaELF
 
Evaluasi Administrasi Pendidikan
Evaluasi Administrasi PendidikanEvaluasi Administrasi Pendidikan
Evaluasi Administrasi Pendidikanmuthia franika
 
Apjee28 2013 art6_81_102
Apjee28 2013 art6_81_102Apjee28 2013 art6_81_102
Apjee28 2013 art6_81_102shangirl
 
evaluasi administrasi pendidikan
evaluasi administrasi pendidikanevaluasi administrasi pendidikan
evaluasi administrasi pendidikanWahyu Purnawati
 
Supervisi Pendidikan (PAI 3A/ IAIN SURAKARTA)
Supervisi Pendidikan (PAI 3A/ IAIN SURAKARTA)Supervisi Pendidikan (PAI 3A/ IAIN SURAKARTA)
Supervisi Pendidikan (PAI 3A/ IAIN SURAKARTA)Retno Fitriani
 
Supervisi Pendidikan
Supervisi PendidikanSupervisi Pendidikan
Supervisi PendidikanAndicha OYN
 
Evaluasi administrasi pendidikan
Evaluasi administrasi pendidikanEvaluasi administrasi pendidikan
Evaluasi administrasi pendidikanAyu fitria
 
evaluasi administrasi pendidikan
evaluasi administrasi pendidikanevaluasi administrasi pendidikan
evaluasi administrasi pendidikannailis sa'adah
 
Supervisi pendidikan
Supervisi pendidikanSupervisi pendidikan
Supervisi pendidikanAnita Rahman
 
Pengertian tujuan-fungsi-prinsip Evaluasi
Pengertian tujuan-fungsi-prinsip EvaluasiPengertian tujuan-fungsi-prinsip Evaluasi
Pengertian tujuan-fungsi-prinsip EvaluasiIbrahim Punkers
 
pengertian, tujuan, dan fungsi evaluasi (1)
pengertian, tujuan, dan fungsi evaluasi (1)pengertian, tujuan, dan fungsi evaluasi (1)
pengertian, tujuan, dan fungsi evaluasi (1)dewonggo
 
Power point administrasi pendidikan
Power point administrasi pendidikanPower point administrasi pendidikan
Power point administrasi pendidikanAde Suryaman
 
Kepentingan penyeliaan
Kepentingan penyeliaanKepentingan penyeliaan
Kepentingan penyeliaansha alidrus
 
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen Mutu Pendidikan
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen Mutu PendidikanFungsi Pengawasan dalam Manajemen Mutu Pendidikan
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen Mutu PendidikanAdy Setiawan
 
Evaluasi Admnistrasi Pendidikan
Evaluasi Admnistrasi PendidikanEvaluasi Admnistrasi Pendidikan
Evaluasi Admnistrasi PendidikanDesi Nur 'Aini
 
Rangkuman kelompok
Rangkuman kelompokRangkuman kelompok
Rangkuman kelompokatilawani
 

What's hot (20)

Supervisi Pendidikan
Supervisi PendidikanSupervisi Pendidikan
Supervisi Pendidikan
 
Presentation1 profesi keguruan
Presentation1 profesi keguruanPresentation1 profesi keguruan
Presentation1 profesi keguruan
 
Ppt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikanPpt supervisi pendidikan
Ppt supervisi pendidikan
 
Evaluasi Administrasi Pendidikan
Evaluasi Administrasi PendidikanEvaluasi Administrasi Pendidikan
Evaluasi Administrasi Pendidikan
 
supervisi pendidikan
supervisi pendidikansupervisi pendidikan
supervisi pendidikan
 
Apjee28 2013 art6_81_102
Apjee28 2013 art6_81_102Apjee28 2013 art6_81_102
Apjee28 2013 art6_81_102
 
evaluasi administrasi pendidikan
evaluasi administrasi pendidikanevaluasi administrasi pendidikan
evaluasi administrasi pendidikan
 
Supervisi Pendidikan (PAI 3A/ IAIN SURAKARTA)
Supervisi Pendidikan (PAI 3A/ IAIN SURAKARTA)Supervisi Pendidikan (PAI 3A/ IAIN SURAKARTA)
Supervisi Pendidikan (PAI 3A/ IAIN SURAKARTA)
 
Supervisi Pendidikan
Supervisi PendidikanSupervisi Pendidikan
Supervisi Pendidikan
 
Supervisi Pendidikan
Supervisi PendidikanSupervisi Pendidikan
Supervisi Pendidikan
 
Evaluasi administrasi pendidikan
Evaluasi administrasi pendidikanEvaluasi administrasi pendidikan
Evaluasi administrasi pendidikan
 
evaluasi administrasi pendidikan
evaluasi administrasi pendidikanevaluasi administrasi pendidikan
evaluasi administrasi pendidikan
 
Supervisi pendidikan
Supervisi pendidikanSupervisi pendidikan
Supervisi pendidikan
 
Pengertian tujuan-fungsi-prinsip Evaluasi
Pengertian tujuan-fungsi-prinsip EvaluasiPengertian tujuan-fungsi-prinsip Evaluasi
Pengertian tujuan-fungsi-prinsip Evaluasi
 
pengertian, tujuan, dan fungsi evaluasi (1)
pengertian, tujuan, dan fungsi evaluasi (1)pengertian, tujuan, dan fungsi evaluasi (1)
pengertian, tujuan, dan fungsi evaluasi (1)
 
Power point administrasi pendidikan
Power point administrasi pendidikanPower point administrasi pendidikan
Power point administrasi pendidikan
 
Kepentingan penyeliaan
Kepentingan penyeliaanKepentingan penyeliaan
Kepentingan penyeliaan
 
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen Mutu Pendidikan
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen Mutu PendidikanFungsi Pengawasan dalam Manajemen Mutu Pendidikan
Fungsi Pengawasan dalam Manajemen Mutu Pendidikan
 
Evaluasi Admnistrasi Pendidikan
Evaluasi Admnistrasi PendidikanEvaluasi Admnistrasi Pendidikan
Evaluasi Admnistrasi Pendidikan
 
Rangkuman kelompok
Rangkuman kelompokRangkuman kelompok
Rangkuman kelompok
 

Similar to SUPERVISI PENDIDIKAN

Supervisi_Pendidikan_ppt.ppt
Supervisi_Pendidikan_ppt.pptSupervisi_Pendidikan_ppt.ppt
Supervisi_Pendidikan_ppt.pptWahyulKudus
 
SUPERVISI-DAN-MONITORING.ppt
SUPERVISI-DAN-MONITORING.pptSUPERVISI-DAN-MONITORING.ppt
SUPERVISI-DAN-MONITORING.pptIwanAbdi1
 
inspeksi+n+supervisi.pdf
inspeksi+n+supervisi.pdfinspeksi+n+supervisi.pdf
inspeksi+n+supervisi.pdfKhuzainiHalid1
 
Kelompok 1_Konsep Pengawasan Pendidikan - Copy.pdf
Kelompok 1_Konsep Pengawasan Pendidikan - Copy.pdfKelompok 1_Konsep Pengawasan Pendidikan - Copy.pdf
Kelompok 1_Konsep Pengawasan Pendidikan - Copy.pdfFaisolFaisol7
 
12. Proses dan Teknik Supervisi.pdf
12. Proses dan Teknik Supervisi.pdf12. Proses dan Teknik Supervisi.pdf
12. Proses dan Teknik Supervisi.pdfAngelll3
 
profesi_kependidikan_kel_7 (sel).pptx
profesi_kependidikan_kel_7 (sel).pptxprofesi_kependidikan_kel_7 (sel).pptx
profesi_kependidikan_kel_7 (sel).pptxAlbertoNainggolan
 
Makalah fungsi dan tujuan supervisi pendidikan
Makalah fungsi dan tujuan supervisi pendidikanMakalah fungsi dan tujuan supervisi pendidikan
Makalah fungsi dan tujuan supervisi pendidikanMARTINADIAN1
 
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasan dibidang Sekolah)
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasandibidang Sekolah)PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasandibidang Sekolah)
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasan dibidang Sekolah)Arjuna Ahmadi
 
Administrasi ppt
Administrasi pptAdministrasi ppt
Administrasi ppt2012620165
 
Ppt admin widji tutik aning
Ppt admin widji tutik aningPpt admin widji tutik aning
Ppt admin widji tutik aningsatunahponanda
 
UAS PPT ADMINISTRASI
UAS PPT ADMINISTRASIUAS PPT ADMINISTRASI
UAS PPT ADMINISTRASI2012620165
 
SUPERVISI PENDIDIKAN ppt.pptx
SUPERVISI PENDIDIKAN ppt.pptxSUPERVISI PENDIDIKAN ppt.pptx
SUPERVISI PENDIDIKAN ppt.pptxmiftaqulh14
 
PPT KELOMPOK I.pptx
PPT KELOMPOK I.pptxPPT KELOMPOK I.pptx
PPT KELOMPOK I.pptxdhienas
 
Administrasi Supervisi Pendidikan
Administrasi Supervisi PendidikanAdministrasi Supervisi Pendidikan
Administrasi Supervisi PendidikanIka Rahma
 
PENGANTAR SUPERVISI PENDIDIKAN.ppt
PENGANTAR SUPERVISI PENDIDIKAN.pptPENGANTAR SUPERVISI PENDIDIKAN.ppt
PENGANTAR SUPERVISI PENDIDIKAN.pptAnaMariAHeni1
 
Tupoksi Pengawas Sekolah.pptx
Tupoksi  Pengawas Sekolah.pptxTupoksi  Pengawas Sekolah.pptx
Tupoksi Pengawas Sekolah.pptxAOMuslihat
 
Hakekat Supervisi Pendidikan
Hakekat Supervisi PendidikanHakekat Supervisi Pendidikan
Hakekat Supervisi Pendidikananggi_damanik
 
supervisi pendidikan
 supervisi pendidikan supervisi pendidikan
supervisi pendidikanSolihin Utjok
 
T1.2 KONSEP SUPERVISI.pptx
T1.2 KONSEP SUPERVISI.pptxT1.2 KONSEP SUPERVISI.pptx
T1.2 KONSEP SUPERVISI.pptxrisma229976
 

Similar to SUPERVISI PENDIDIKAN (20)

Supervisi_Pendidikan_ppt.ppt
Supervisi_Pendidikan_ppt.pptSupervisi_Pendidikan_ppt.ppt
Supervisi_Pendidikan_ppt.ppt
 
SUPERVISI-DAN-MONITORING.ppt
SUPERVISI-DAN-MONITORING.pptSUPERVISI-DAN-MONITORING.ppt
SUPERVISI-DAN-MONITORING.ppt
 
inspeksi+n+supervisi.pdf
inspeksi+n+supervisi.pdfinspeksi+n+supervisi.pdf
inspeksi+n+supervisi.pdf
 
Kelompok 1_Konsep Pengawasan Pendidikan - Copy.pdf
Kelompok 1_Konsep Pengawasan Pendidikan - Copy.pdfKelompok 1_Konsep Pengawasan Pendidikan - Copy.pdf
Kelompok 1_Konsep Pengawasan Pendidikan - Copy.pdf
 
12. Proses dan Teknik Supervisi.pdf
12. Proses dan Teknik Supervisi.pdf12. Proses dan Teknik Supervisi.pdf
12. Proses dan Teknik Supervisi.pdf
 
Makalah supervisi pendidikan
Makalah supervisi pendidikanMakalah supervisi pendidikan
Makalah supervisi pendidikan
 
profesi_kependidikan_kel_7 (sel).pptx
profesi_kependidikan_kel_7 (sel).pptxprofesi_kependidikan_kel_7 (sel).pptx
profesi_kependidikan_kel_7 (sel).pptx
 
Makalah fungsi dan tujuan supervisi pendidikan
Makalah fungsi dan tujuan supervisi pendidikanMakalah fungsi dan tujuan supervisi pendidikan
Makalah fungsi dan tujuan supervisi pendidikan
 
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasan dibidang Sekolah)
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasandibidang Sekolah)PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasandibidang Sekolah)
PROFESI PENDIDIKAN (Keprofesian Kepengawasan dibidang Sekolah)
 
Administrasi ppt
Administrasi pptAdministrasi ppt
Administrasi ppt
 
Ppt admin widji tutik aning
Ppt admin widji tutik aningPpt admin widji tutik aning
Ppt admin widji tutik aning
 
UAS PPT ADMINISTRASI
UAS PPT ADMINISTRASIUAS PPT ADMINISTRASI
UAS PPT ADMINISTRASI
 
SUPERVISI PENDIDIKAN ppt.pptx
SUPERVISI PENDIDIKAN ppt.pptxSUPERVISI PENDIDIKAN ppt.pptx
SUPERVISI PENDIDIKAN ppt.pptx
 
PPT KELOMPOK I.pptx
PPT KELOMPOK I.pptxPPT KELOMPOK I.pptx
PPT KELOMPOK I.pptx
 
Administrasi Supervisi Pendidikan
Administrasi Supervisi PendidikanAdministrasi Supervisi Pendidikan
Administrasi Supervisi Pendidikan
 
PENGANTAR SUPERVISI PENDIDIKAN.ppt
PENGANTAR SUPERVISI PENDIDIKAN.pptPENGANTAR SUPERVISI PENDIDIKAN.ppt
PENGANTAR SUPERVISI PENDIDIKAN.ppt
 
Tupoksi Pengawas Sekolah.pptx
Tupoksi  Pengawas Sekolah.pptxTupoksi  Pengawas Sekolah.pptx
Tupoksi Pengawas Sekolah.pptx
 
Hakekat Supervisi Pendidikan
Hakekat Supervisi PendidikanHakekat Supervisi Pendidikan
Hakekat Supervisi Pendidikan
 
supervisi pendidikan
 supervisi pendidikan supervisi pendidikan
supervisi pendidikan
 
T1.2 KONSEP SUPERVISI.pptx
T1.2 KONSEP SUPERVISI.pptxT1.2 KONSEP SUPERVISI.pptx
T1.2 KONSEP SUPERVISI.pptx
 

More from erny masytoh

More from erny masytoh (6)

Cover
CoverCover
Cover
 
Ppt p. afif
Ppt p. afifPpt p. afif
Ppt p. afif
 
Manajemen pendidikan islam
Manajemen pendidikan islamManajemen pendidikan islam
Manajemen pendidikan islam
 
Kepemimpinan pendidikan islam ppt
Kepemimpinan pendidikan islam pptKepemimpinan pendidikan islam ppt
Kepemimpinan pendidikan islam ppt
 
Kepemimpinan pend islam
Kepemimpinan pend islamKepemimpinan pend islam
Kepemimpinan pend islam
 
Supervisi
SupervisiSupervisi
Supervisi
 

Recently uploaded

tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 

Recently uploaded (20)

tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 

SUPERVISI PENDIDIKAN

  • 1. PENGAWASAN / SUPERVISI DALAM LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM Sekolah Tinggi Agama Islam Muhammadiyah (STAIM) Tulungagung Dosen Pembimbing: Afiful ikhwan M.Pd.i Oleh: Erni masitoh (Nimko: 2015470538)
  • 2. pertanyaan 1. Siapakah supervisor dalam pendidikan? 2. Apa perbedaan pengawasan fungsional dan pengawasan fungsional?
  • 3. Kelompok 4 • Erni masitoh Nimko: 2015470538
  • 4. Pengertian Pengawasan • Menurut Hadari Nawawi bahwa pengawasan merupakan kegiatan mengukur tingkat efektivitas kerja personal dan tingkat efesiensi penggunaan metode dan alat tertentu dalam usaha mencapai tujuan. • George R. Terry mengartikan pengawasan sebagai kegiatan lanjutan yang bersangkutan dengan ikhtiar untuk mengidentifikasikan pelaksanaan program yang harus sesuai dengan rencana.
  • 5. Sasaran Pengawasan • Menetapkan suatu kriteria atau standar pengukuran/ penilaian; • Mengukur atau menilai perbuatan (performance) yang sedang atau sudah dilakukan; • Membandingkan perbuatan dengan standar yang ditetapkan dan menetapkan perbedaannya jika ada; • Memperbaiki penyimpangan dari standar (jika ada) dengan tindakan pembetulan.
  • 6. Bentuk Pengawasan • Bentuk Pengawasan Atasan Langsung (PAL) • Bentuk Pengawasan Fungsional (Wasnal) • Bentuk Pengawasan Melekat (Wakat)
  • 7. Prasyarat Orang yang Melaksanakan Pengawasan • Memiliki pengetahuan yang kuat mengenai pekerjaan yang diawasi; • Mengetahui rencana kegiatan, tujuan yang ingin dicapai, kebijakan pimpinan, alat ukur keberhasilan tiap tahap dan sebagainya; • Memiliki pengetahuan dan kemampuan cara-cara dan teknik pengawasan • Supel dan loyal • Memiliki sifat jujur, adil, bijaksana, konsekwen tapi berwajah ramah, rendah hati, sderhana dan berjiwa pengabdi. • Berani.
  • 8. Karakteristik Pengawasan yang Efektif • Pengawasan hendaknya disesuaikan dengan sifat dan kebutuhan organisasi. • Pengawasan hendaknya diarahkan untuk menemukan fakta tentang bagaimana tugas-tugas dijalankan. • Pengawasan hendaknya mengacu kepada tindakan perbaikan. • Pengawasan harus bersifat fleksibel. • Pengawasan harus bersifat preventif. • Sistem pengawasan harus dapat difahami, berarti orang-orang yang terlibat harus memahami apa yang hendak dicapai oleh pengawasan itu dan bagaimana mereka selaku individu dapat menarik manfaat sepenuhnya dari hasilnya. • Pengawasan harus bersifat membimbing supaya para pelaksana meningkatkan kemampuan mereka dalam melaksanakan tugas- tugas yang telah diberikan.
  • 9. Pengertian Supervisi Pendidikan • Menurut M. Ngalim Purwanto memberikan pengertian, bahwa supervisi pendidikan, adalah suatu aktifitas pembinaan yang direncanakan untuk membantu para guru dan pegawai sekolah lainnya, dalam melakukan pekerjaan secara efektif. • Menurut Suharsini Arikunto, supervisi pendidikan, adalah pembinaan yang diberikan kepada seluruh staf sekolah, agar mereka dapat meningkatkan kemampuan untuk mengembangkan situasi mengajar dengan baik. • Sedangkan menurut Made Pidarta, pengertian supervisi pendidikan, adalah suatu proses pembimbingan dari pihak atasan kepada para guru atau personalia sekolah lainnya, yang langsung menangani belajar para siswa, untuk memperbaiki situasi belajar mengajar, agar para siswa dapat belajar secara efektif dengan prestasi belajar yang semakin meningkat. • Carter V. Good, memberikan pengertian, bahwa supervise pendidikan adalah usaha dari seorang kepala atau atasan untuk memimpin guru-guru dan petugas lainnya, dalam memperbaiki kinerja, pengajaran, termasuk menstimulir, menyeleksi pertumbuhan jabatan, dan perkembangan guru- guru, dan merevisi tujuan-tujuan pendidikan, bahan-bahan pengajaran, dan metode mengajar, serta evaluasi pengajaran.
  • 10. Tujuan Supervisi Pendidikan • Meningkatkan efektivitas dan efesiensi belajar mengajar • Mengendalikan penyelenggaraan bidang teknis edukatif di sekolah sesuai dengan ketentuan-ketentuan dan kebijakan yang telah ditetapkan. • Menjamin agar kegiatan sekolah berlangsung sesuai dengan ketentuan yang berlaku, sehingga berjalan lancar dan memperoleh hasil yang optimal. • Menilai keberhasilan sekolah dalam pelaksanaan tugasnya. • Memberikan bimbingan langsung untuk memperbaiki kesalahan, kekurangan, dan kekhilafalafan serta membantu memecahkan masalah yang dihadapi sekolah,sehingga dapat dicegah kesalahan yang lebih jauh.
  • 11. Fungsi Supervisi Pendidikan • Fungsi pelayanan (service activity): kegiatan pelayanan untuk peningkatan profesionalnya. • Fungsi penelitian: untuk memperoleh data yang objektif dan relevan, misalnya untuk menemukan hambatan belajar. • Fungsi kepemimpinan: usaha untuk memperoleh orang lain agar yang disupervisi dapat memecahkan sendiri masalah yang sesuai dengan tanggung jawab profesionalnya. • Fungsi manajemen: supervisi dilakukan sebagai kontrol atau pengarahan, sebagai aspek dari manajemen. • Fungsi evaluasi: supervisi dilakukan untuk mengevaluasi hasil atau kemajuan yang diperoleh. • Fungsi supervisi: sebagai bimbingan • Fungsi supervisi: sebagai pendidikan dalam jabatan (in service education) khususnya bagi guru muda atau siswa sekolah pendidikan guru.
  • 12. Prinsip Supervisi Pendidikan Prinsip ilmiah (scientific) Prinsip demokratis Prinsip kerja sama Prinsip konstruktif dan kreatif
  • 13. Ruang Lingkup Supervisi Pendidikan • Pelaksanaan kurikulum • Ketenagaan • Ketatausahaan • Sarana dan Prasarana pendidikan • Hubungan sekolah dengan masyarakat • Supervisi Pelaksanaan Kurikulum
  • 14. Peranan Supervisi Pendidikan • memberi dukungan (support), • membantu (assisting), • mengikut sertakan (shearing).
  • 15. Jenis-jenis Supervisi Pendidikan • Supervisi umum dan supervisi pengajaran • Supervisi klinis • Pengawasan melekat dan pengawasan fungsional