SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Download to read offline
1
Nama : Tomi Wiryandi Saputra
NIM : 09222010071
Prodi : Teknik Sipil
Mata Kuliah: Mekanika Rekayasa IV
Dosen : Juni Gultom, ST, MTP
Tugas : Latihan Sap2000 V14
2
CONTOH PENYELESAIAN STRUKTUR BALOK SEDERHANA
MENGGUNAKAN SAP 2000 VERSI 14
CONTOH SOAL:
Masing-masing Bentang panjangnya ditambah angka NIM terakhir = 3m + (1) = 4m
Profil Balok : 20/30 cm
Material : Concrete (beton)
Fc’ : 17.5 Mpa, Fy : 240 Mpa, Fyh : 240 Mpa
Kombinasi Pembebanan Mu : 1.2 MD + 1.6 ML
1. Samakan satuan sesuai data soal
Pada menu bagian sudut kanan bawah diganti menjadi Kgf,m,C
4m 4m
3
2. Buat model struktur
Klik File-New model
Karena model struktur adalah balok maka kita klik Beam
Spans = jumlah batang
Span length = panjang batang
Berdasarkan gambar, spans = 2 m , length = 3 m
Sehingga model yang tampil :
4
Samakan model dengan merubah perletakkan (klik pada joint) kemudian klik ASSIGN-JOINT-
RESTRAINS
Sehingga tampak menjadi sbb:
3. Define material yang dipakai
Masuk menu DEFINE-MATERIAL
5
Pilih 4000Psi pilih MODIFY/SHOW MATERIAL
Ubah Matrial Type sesuai data yaitu CONCRETE ,jika Units soal Mpa maka ganti Units mnjd N,mm,C
dan ubah fc’ sesuai data yaitu 17,5 Mpa
Klik OK dua kali
4. Define profil yang ingin dipakai
Define-section properties-frame sections
6
Add new property
Ubah frame section property type sesuai data yaitu concrete
7
Klik rectangular
Ubah section name sesuai data yaitu menjadi balok 20x30
Ubah dimensi sesuai data yaitu depth = 0,3 dan width = 0,2 (karena satuan yang digunakan adalah
meter).
Klik CONCRETE REINFORCEMENT
KLIK BEAM (M3 DESIGN ONLY)
Ubah top dan bottom sesuai data yaitu 0.03m
8
5. Aplikasikan struktur yang ada
Pilih batang yang kita buat (balok menjadi terputus-putus)
ASSIGN-FRAME-FRAME SECTION klik BALOK20X30 klik OK
9
6. Define beban
DEFINE-LOAD PATERN
Pilih Type dan pilih LIVE
Ganti Load Patern name (dead menjadi live)
Klik ADD new load pattern
Klik ok.
DEFINE-LOAD CASE-OK
10
DEFINE-LOAD COMBINATION-ADD NEW COMBO......
Klik add new combo
 Untuk Dead sesuai soal dibuat scale factor 1.2. klik add
 Klik load case name pilih LIVE sesuai soal dibuat scale factor 1.6.klik add
 Klik ok
11
7. Aplikasikan beban
Pilih batang yang kita buat (balok menjadi terputus-putus)
ASSIGN-FRAME LOAD-DISTRIBUTED(karena beban merata)
isi dengan melihat:
load patern name : DEAD Uniform Load : 200 kg
load patern name : LIVE Uniform Load : 100 kg
(diisi 2kali pada batang tersebut)
8. Cek gambar struktur – model SAP2000 versi 14
Jika telah sesuai, save
9. Analyze-set analyze options-plane frame(sesuaikan gambar)-ok
10. Analyze-run analysis
Klik case name MODAL klik Run/Don Not Run Case (karena tidak ada beban gempa)
Klik Run Now
12
Untuk menampilkan deformasi pada beban LIVE dan COMB1
DISPLAY-SHOW DEFORMED SHAPE-pilih CASE/COMBO NAME(sesuaikan kebutuhan)
13
11. Untuk menampilkan lintang dalam bentuk gambar maupun diagram = DISPLAY-SHOW
FORCES/STRESS-FRAMES/CABLE
(Untuk menampilkan bidang lintang dari beban LIFE dan COMBO dapat dipilih dari
Case/Combi Name)
Klik OK
14
12. Untuk menampilkan momen dalam bentuk gambar maupun diagram
DISPLAY-SHOW FORCES/STRESS-FRAMES/CABLE
(Untuk menampilkan bidang momen dari beban LIFE dan COMBO dapat dipilih dari
Case/Combi Name)
Klik OK
15
13. Klik kanan batang untuk melihat gaya dalam batang
14. Untuk desain penulangan
Design-concrete frame design-select design combos....
16
Klik COMB1 klik ADD
klik OK
design- concrete frame design-start design/check of structure
Klik batang hingga berbentuk garis putus-putus
17
Klik kanan batang putus-putus tsb
Klik summary (berlaku untuk semua titik)

More Related Content

What's hot

Modul 1-pengertian-dasar-statika, STATIKA DAN MEKANIKA DASAR
Modul 1-pengertian-dasar-statika, STATIKA DAN MEKANIKA DASARModul 1-pengertian-dasar-statika, STATIKA DAN MEKANIKA DASAR
Modul 1-pengertian-dasar-statika, STATIKA DAN MEKANIKA DASARMOSES HADUN
 
Kp 02 2010 bangunan utama
Kp 02 2010 bangunan utamaKp 02 2010 bangunan utama
Kp 02 2010 bangunan utamaArizki_Hidayat
 
Belajar sendiri-sap2000-versi-10
Belajar sendiri-sap2000-versi-10Belajar sendiri-sap2000-versi-10
Belajar sendiri-sap2000-versi-10Muhammad Umari
 
Kuliah minggu ke 9 struktur jembatan,06 nopb2012
Kuliah minggu ke 9 struktur jembatan,06 nopb2012Kuliah minggu ke 9 struktur jembatan,06 nopb2012
Kuliah minggu ke 9 struktur jembatan,06 nopb2012فهرودين سفي
 
Pelat Beton Bertulang
Pelat Beton BertulangPelat Beton Bertulang
Pelat Beton BertulangReski Aprilia
 
penulangan kolom, balok dan plat bangunan gedung
penulangan kolom, balok dan plat bangunan gedungpenulangan kolom, balok dan plat bangunan gedung
penulangan kolom, balok dan plat bangunan gedungAgus Fitriyanto
 
contoh soal menghitung momen ultimate pada balok
contoh soal menghitung momen ultimate pada balokcontoh soal menghitung momen ultimate pada balok
contoh soal menghitung momen ultimate pada balokShaleh Afif Hasibuan
 
Bahan ajar pondasi 2
Bahan ajar pondasi 2Bahan ajar pondasi 2
Bahan ajar pondasi 2pakkamba
 
2007 04-gambar teknik
2007 04-gambar teknik2007 04-gambar teknik
2007 04-gambar teknikahmad fuadi
 
Bab 2 perencanaan gording
Bab 2 perencanaan gordingBab 2 perencanaan gording
Bab 2 perencanaan gordingGraham Atmadja
 
Pelat beton bertulang
Pelat beton bertulangPelat beton bertulang
Pelat beton bertulangReski Aprilia
 
Cara menghitung alinyemen horizontal
Cara menghitung alinyemen horizontalCara menghitung alinyemen horizontal
Cara menghitung alinyemen horizontalJulia Maidar
 
Perencanaan gording Baja
Perencanaan gording BajaPerencanaan gording Baja
Perencanaan gording Bajabumi lohita
 
Sni 1725 2016 pembebanan untuk jembatan
Sni 1725 2016 pembebanan untuk jembatanSni 1725 2016 pembebanan untuk jembatan
Sni 1725 2016 pembebanan untuk jembatanterbott
 
Struktur baja-dasar
Struktur baja-dasarStruktur baja-dasar
Struktur baja-dasarUmar Fathoni
 
Laboratorium Uji Tanah - Berat Jenis Tanah
Laboratorium Uji Tanah - Berat Jenis TanahLaboratorium Uji Tanah - Berat Jenis Tanah
Laboratorium Uji Tanah - Berat Jenis TanahReski Aprilia
 

What's hot (20)

Modul 1-pengertian-dasar-statika, STATIKA DAN MEKANIKA DASAR
Modul 1-pengertian-dasar-statika, STATIKA DAN MEKANIKA DASARModul 1-pengertian-dasar-statika, STATIKA DAN MEKANIKA DASAR
Modul 1-pengertian-dasar-statika, STATIKA DAN MEKANIKA DASAR
 
Kp 02 2010 bangunan utama
Kp 02 2010 bangunan utamaKp 02 2010 bangunan utama
Kp 02 2010 bangunan utama
 
Belajar sendiri-sap2000-versi-10
Belajar sendiri-sap2000-versi-10Belajar sendiri-sap2000-versi-10
Belajar sendiri-sap2000-versi-10
 
Kuliah minggu ke 9 struktur jembatan,06 nopb2012
Kuliah minggu ke 9 struktur jembatan,06 nopb2012Kuliah minggu ke 9 struktur jembatan,06 nopb2012
Kuliah minggu ke 9 struktur jembatan,06 nopb2012
 
Pelat Beton Bertulang
Pelat Beton BertulangPelat Beton Bertulang
Pelat Beton Bertulang
 
penulangan kolom, balok dan plat bangunan gedung
penulangan kolom, balok dan plat bangunan gedungpenulangan kolom, balok dan plat bangunan gedung
penulangan kolom, balok dan plat bangunan gedung
 
Tiang Pancang I
Tiang Pancang ITiang Pancang I
Tiang Pancang I
 
contoh soal menghitung momen ultimate pada balok
contoh soal menghitung momen ultimate pada balokcontoh soal menghitung momen ultimate pada balok
contoh soal menghitung momen ultimate pada balok
 
Bahan ajar pondasi 2
Bahan ajar pondasi 2Bahan ajar pondasi 2
Bahan ajar pondasi 2
 
2007 04-gambar teknik
2007 04-gambar teknik2007 04-gambar teknik
2007 04-gambar teknik
 
Kuat tekan baja SNI 1729:2020
Kuat tekan baja SNI 1729:2020Kuat tekan baja SNI 1729:2020
Kuat tekan baja SNI 1729:2020
 
Pondasi sumuran
Pondasi sumuranPondasi sumuran
Pondasi sumuran
 
Bab 2 perencanaan gording
Bab 2 perencanaan gordingBab 2 perencanaan gording
Bab 2 perencanaan gording
 
Pelat beton bertulang
Pelat beton bertulangPelat beton bertulang
Pelat beton bertulang
 
Cara menghitung alinyemen horizontal
Cara menghitung alinyemen horizontalCara menghitung alinyemen horizontal
Cara menghitung alinyemen horizontal
 
Perencanaan gording Baja
Perencanaan gording BajaPerencanaan gording Baja
Perencanaan gording Baja
 
Sni 1725 2016 pembebanan untuk jembatan
Sni 1725 2016 pembebanan untuk jembatanSni 1725 2016 pembebanan untuk jembatan
Sni 1725 2016 pembebanan untuk jembatan
 
Perhitungan tulangAN kolom
Perhitungan tulangAN kolomPerhitungan tulangAN kolom
Perhitungan tulangAN kolom
 
Struktur baja-dasar
Struktur baja-dasarStruktur baja-dasar
Struktur baja-dasar
 
Laboratorium Uji Tanah - Berat Jenis Tanah
Laboratorium Uji Tanah - Berat Jenis TanahLaboratorium Uji Tanah - Berat Jenis Tanah
Laboratorium Uji Tanah - Berat Jenis Tanah
 

Similar to 56026598 contoh-perhitungan-balok-sederhana-dgn-sap2000-v14

Abdurrohman muarif (2101171086)
Abdurrohman muarif (2101171086)Abdurrohman muarif (2101171086)
Abdurrohman muarif (2101171086)Rino Dwi Sadi
 
Analisa struktur kekuatan balok pada gedung makassar mall pasca kebakaran den...
Analisa struktur kekuatan balok pada gedung makassar mall pasca kebakaran den...Analisa struktur kekuatan balok pada gedung makassar mall pasca kebakaran den...
Analisa struktur kekuatan balok pada gedung makassar mall pasca kebakaran den...vivirahmawati01
 
Anstruk modul 6-sesi-3-jembatan-komposit
Anstruk modul 6-sesi-3-jembatan-kompositAnstruk modul 6-sesi-3-jembatan-komposit
Anstruk modul 6-sesi-3-jembatan-kompositHaryo Seno
 
Modul 6-sesi-3-jembatan-komposit
Modul 6-sesi-3-jembatan-kompositModul 6-sesi-3-jembatan-komposit
Modul 6-sesi-3-jembatan-kompositFajar Tsani
 
Pemodelan Rangka kuda - kuda dengan mengunakan aplikasi Sap 2000
Pemodelan Rangka kuda - kuda dengan mengunakan aplikasi Sap 2000Pemodelan Rangka kuda - kuda dengan mengunakan aplikasi Sap 2000
Pemodelan Rangka kuda - kuda dengan mengunakan aplikasi Sap 2000Shdw 1
 
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja) Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja) NitaMewaKameliaSiman
 
Tutorial perhitungan struktur dengan sap 2000 v
Tutorial perhitungan struktur dengan sap 2000 vTutorial perhitungan struktur dengan sap 2000 v
Tutorial perhitungan struktur dengan sap 2000 vMatriks Oscar H
 
Billboard design & analysis calculation
Billboard design & analysis calculationBillboard design & analysis calculation
Billboard design & analysis calculationEdi Supriyanto
 
Modul etabs seffope (1)
Modul etabs seffope (1)Modul etabs seffope (1)
Modul etabs seffope (1)reysbere1987
 
TUGAS PERANCANGAN BANGUNAN SIPIL B
TUGAS PERANCANGAN BANGUNAN SIPIL BTUGAS PERANCANGAN BANGUNAN SIPIL B
TUGAS PERANCANGAN BANGUNAN SIPIL BSumarno Feriyal
 
Laporan Resmi Praktikum Tensile Test
Laporan Resmi Praktikum Tensile TestLaporan Resmi Praktikum Tensile Test
Laporan Resmi Praktikum Tensile TestRichoOdys
 
Desain balok kantilever
Desain balok kantileverDesain balok kantilever
Desain balok kantileverCow Sepur
 

Similar to 56026598 contoh-perhitungan-balok-sederhana-dgn-sap2000-v14 (13)

Abdurrohman muarif (2101171086)
Abdurrohman muarif (2101171086)Abdurrohman muarif (2101171086)
Abdurrohman muarif (2101171086)
 
Analisa struktur kekuatan balok pada gedung makassar mall pasca kebakaran den...
Analisa struktur kekuatan balok pada gedung makassar mall pasca kebakaran den...Analisa struktur kekuatan balok pada gedung makassar mall pasca kebakaran den...
Analisa struktur kekuatan balok pada gedung makassar mall pasca kebakaran den...
 
Open cut coal
Open cut coalOpen cut coal
Open cut coal
 
Anstruk modul 6-sesi-3-jembatan-komposit
Anstruk modul 6-sesi-3-jembatan-kompositAnstruk modul 6-sesi-3-jembatan-komposit
Anstruk modul 6-sesi-3-jembatan-komposit
 
Modul 6-sesi-3-jembatan-komposit
Modul 6-sesi-3-jembatan-kompositModul 6-sesi-3-jembatan-komposit
Modul 6-sesi-3-jembatan-komposit
 
Pemodelan Rangka kuda - kuda dengan mengunakan aplikasi Sap 2000
Pemodelan Rangka kuda - kuda dengan mengunakan aplikasi Sap 2000Pemodelan Rangka kuda - kuda dengan mengunakan aplikasi Sap 2000
Pemodelan Rangka kuda - kuda dengan mengunakan aplikasi Sap 2000
 
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja) Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
 
Tutorial perhitungan struktur dengan sap 2000 v
Tutorial perhitungan struktur dengan sap 2000 vTutorial perhitungan struktur dengan sap 2000 v
Tutorial perhitungan struktur dengan sap 2000 v
 
Billboard design & analysis calculation
Billboard design & analysis calculationBillboard design & analysis calculation
Billboard design & analysis calculation
 
Modul etabs seffope (1)
Modul etabs seffope (1)Modul etabs seffope (1)
Modul etabs seffope (1)
 
TUGAS PERANCANGAN BANGUNAN SIPIL B
TUGAS PERANCANGAN BANGUNAN SIPIL BTUGAS PERANCANGAN BANGUNAN SIPIL B
TUGAS PERANCANGAN BANGUNAN SIPIL B
 
Laporan Resmi Praktikum Tensile Test
Laporan Resmi Praktikum Tensile TestLaporan Resmi Praktikum Tensile Test
Laporan Resmi Praktikum Tensile Test
 
Desain balok kantilever
Desain balok kantileverDesain balok kantilever
Desain balok kantilever
 

Recently uploaded

Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptxMetode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptxHeriGeologist
 
STRUKTUR KONSTRUKSI BANGUNAN TINGGI -.pptx
STRUKTUR KONSTRUKSI BANGUNAN TINGGI -.pptxSTRUKTUR KONSTRUKSI BANGUNAN TINGGI -.pptx
STRUKTUR KONSTRUKSI BANGUNAN TINGGI -.pptxanggawatmaja
 
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptxarisvanrush
 
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptxPROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptxadista7
 
Pengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
Pengukuran Topografi menggunakan GPS GeodetikPengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
Pengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetikzulmushawir2
 
Perencanaan Pelabuhan perikanan id.pptx
Perencanaan Pelabuhan perikanan  id.pptxPerencanaan Pelabuhan perikanan  id.pptx
Perencanaan Pelabuhan perikanan id.pptxNadhifMuhammad5
 

Recently uploaded (11)

Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...
Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...
Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...
 
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
Jual Obat Aborsi Samarinda ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jua...
 
Klinik Obat Aborsi Di Depok Wa 082223109953 Klinik Aborsi Di Depok
Klinik Obat Aborsi Di Depok Wa 082223109953 Klinik Aborsi Di DepokKlinik Obat Aborsi Di Depok Wa 082223109953 Klinik Aborsi Di Depok
Klinik Obat Aborsi Di Depok Wa 082223109953 Klinik Aborsi Di Depok
 
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptxMetode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
 
STRUKTUR KONSTRUKSI BANGUNAN TINGGI -.pptx
STRUKTUR KONSTRUKSI BANGUNAN TINGGI -.pptxSTRUKTUR KONSTRUKSI BANGUNAN TINGGI -.pptx
STRUKTUR KONSTRUKSI BANGUNAN TINGGI -.pptx
 
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
703618627-PPT-INVESTIGASI-KECELAKAAN-KERJA.pptx
 
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptxPROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
PROSEDUR DALAM MELAKUKAN PERHITUNGAN PEKERJAAN PINTU.pptx
 
Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...
Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...
Jual Obat Aborsi Jakarta Selatan 0822 2310 9953 Klinik Jual Obat Cytotec Asli...
 
Pengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
Pengukuran Topografi menggunakan GPS GeodetikPengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
Pengukuran Topografi menggunakan GPS Geodetik
 
Perencanaan Pelabuhan perikanan id.pptx
Perencanaan Pelabuhan perikanan  id.pptxPerencanaan Pelabuhan perikanan  id.pptx
Perencanaan Pelabuhan perikanan id.pptx
 
Jual Obat Aborsi Bandar Lampung ( Asli Ampuh No.1 ) 0822 2310 9953 Tempat Kli...
Jual Obat Aborsi Bandar Lampung ( Asli Ampuh No.1 ) 0822 2310 9953 Tempat Kli...Jual Obat Aborsi Bandar Lampung ( Asli Ampuh No.1 ) 0822 2310 9953 Tempat Kli...
Jual Obat Aborsi Bandar Lampung ( Asli Ampuh No.1 ) 0822 2310 9953 Tempat Kli...
 

56026598 contoh-perhitungan-balok-sederhana-dgn-sap2000-v14

  • 1. 1 Nama : Tomi Wiryandi Saputra NIM : 09222010071 Prodi : Teknik Sipil Mata Kuliah: Mekanika Rekayasa IV Dosen : Juni Gultom, ST, MTP Tugas : Latihan Sap2000 V14
  • 2. 2 CONTOH PENYELESAIAN STRUKTUR BALOK SEDERHANA MENGGUNAKAN SAP 2000 VERSI 14 CONTOH SOAL: Masing-masing Bentang panjangnya ditambah angka NIM terakhir = 3m + (1) = 4m Profil Balok : 20/30 cm Material : Concrete (beton) Fc’ : 17.5 Mpa, Fy : 240 Mpa, Fyh : 240 Mpa Kombinasi Pembebanan Mu : 1.2 MD + 1.6 ML 1. Samakan satuan sesuai data soal Pada menu bagian sudut kanan bawah diganti menjadi Kgf,m,C 4m 4m
  • 3. 3 2. Buat model struktur Klik File-New model Karena model struktur adalah balok maka kita klik Beam Spans = jumlah batang Span length = panjang batang Berdasarkan gambar, spans = 2 m , length = 3 m Sehingga model yang tampil :
  • 4. 4 Samakan model dengan merubah perletakkan (klik pada joint) kemudian klik ASSIGN-JOINT- RESTRAINS Sehingga tampak menjadi sbb: 3. Define material yang dipakai Masuk menu DEFINE-MATERIAL
  • 5. 5 Pilih 4000Psi pilih MODIFY/SHOW MATERIAL Ubah Matrial Type sesuai data yaitu CONCRETE ,jika Units soal Mpa maka ganti Units mnjd N,mm,C dan ubah fc’ sesuai data yaitu 17,5 Mpa Klik OK dua kali 4. Define profil yang ingin dipakai Define-section properties-frame sections
  • 6. 6 Add new property Ubah frame section property type sesuai data yaitu concrete
  • 7. 7 Klik rectangular Ubah section name sesuai data yaitu menjadi balok 20x30 Ubah dimensi sesuai data yaitu depth = 0,3 dan width = 0,2 (karena satuan yang digunakan adalah meter). Klik CONCRETE REINFORCEMENT KLIK BEAM (M3 DESIGN ONLY) Ubah top dan bottom sesuai data yaitu 0.03m
  • 8. 8 5. Aplikasikan struktur yang ada Pilih batang yang kita buat (balok menjadi terputus-putus) ASSIGN-FRAME-FRAME SECTION klik BALOK20X30 klik OK
  • 9. 9 6. Define beban DEFINE-LOAD PATERN Pilih Type dan pilih LIVE Ganti Load Patern name (dead menjadi live) Klik ADD new load pattern Klik ok. DEFINE-LOAD CASE-OK
  • 10. 10 DEFINE-LOAD COMBINATION-ADD NEW COMBO...... Klik add new combo  Untuk Dead sesuai soal dibuat scale factor 1.2. klik add  Klik load case name pilih LIVE sesuai soal dibuat scale factor 1.6.klik add  Klik ok
  • 11. 11 7. Aplikasikan beban Pilih batang yang kita buat (balok menjadi terputus-putus) ASSIGN-FRAME LOAD-DISTRIBUTED(karena beban merata) isi dengan melihat: load patern name : DEAD Uniform Load : 200 kg load patern name : LIVE Uniform Load : 100 kg (diisi 2kali pada batang tersebut) 8. Cek gambar struktur – model SAP2000 versi 14 Jika telah sesuai, save 9. Analyze-set analyze options-plane frame(sesuaikan gambar)-ok 10. Analyze-run analysis Klik case name MODAL klik Run/Don Not Run Case (karena tidak ada beban gempa) Klik Run Now
  • 12. 12 Untuk menampilkan deformasi pada beban LIVE dan COMB1 DISPLAY-SHOW DEFORMED SHAPE-pilih CASE/COMBO NAME(sesuaikan kebutuhan)
  • 13. 13 11. Untuk menampilkan lintang dalam bentuk gambar maupun diagram = DISPLAY-SHOW FORCES/STRESS-FRAMES/CABLE (Untuk menampilkan bidang lintang dari beban LIFE dan COMBO dapat dipilih dari Case/Combi Name) Klik OK
  • 14. 14 12. Untuk menampilkan momen dalam bentuk gambar maupun diagram DISPLAY-SHOW FORCES/STRESS-FRAMES/CABLE (Untuk menampilkan bidang momen dari beban LIFE dan COMBO dapat dipilih dari Case/Combi Name) Klik OK
  • 15. 15 13. Klik kanan batang untuk melihat gaya dalam batang 14. Untuk desain penulangan Design-concrete frame design-select design combos....
  • 16. 16 Klik COMB1 klik ADD klik OK design- concrete frame design-start design/check of structure Klik batang hingga berbentuk garis putus-putus
  • 17. 17 Klik kanan batang putus-putus tsb Klik summary (berlaku untuk semua titik)