SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Download to read offline
Muslim Amerika Tuntut adanya Sertifikat Halal                       Berita Dunia Islam
 New York
          The Islamic Food and Nutrition Council of America (Dewan Makanan dan Nutrisi Islam
 Amerika) merupakan penerbit sertifikasi halal terbesar di Amerika Utara (Amerika Serikat dan
                                                                                                                                           B u le t in P e s a n t r e n
 Kanada). Organisasi ini mengatakan bahwa permintaan adanya sertifikasi halal semakin
 meningkat, dan saat ini telah menerbitkan sertifikasi halal atas 2000 perusahaan di seluruh dunia.
 “Terdapat lebih dari 9 juta muslim di Amerika Utara. Pasar produk dengan sertifikasi halal
 sangat besar,” kata ketua organisasi ini dalam situs resminya.

 Warga Malaysia akan jadi Astronot Ruang Angkasa                                                                                                                              Edisi 02/Vol. 01/Juli/2007
  Kuala Lumpur
          Dua Astronot Malaysia pertama akan mendapat bimbingan yang akan
 memungkinkannya melakukan salat di ruang angkasa, memakan makanan khusus ruang angkasa
 sesuai dengan aturan Islam, direktur ruang angkasa Malaysia mengatakan.
                                                                                                                   Perspektif                              S
                                                                                                                                            Peran Sosial Santri
          Dua warga Malaysia, Sheikh Muszaphar Shukor dan Faiz Khaleed, akan meluncur ke
 ruang angkasa dari Rusia untuk misi sains dalam proyek gabungan antara stasiun ruang angkasa                 Oleh: Ja`far Shodiq Syuhud
 internasional Rusia dan Malaysia.                                                                            Dewan Pengasuh PP. Al-Khoirot
          Kedua astronot itu merupakan finalis terbaik yang terpilih dari sekitar 10.000 calon.               Website: www. Jafarsyuhud.com

 Pusat Islam Baru di Swiss                                                                                    Pendahuluan
 Bern                                                                                                                                                               keamanan dan ketertiban di masyarakatnya.
          Sebuah Islamic Center (pusat keislaman) akan dibangun di Bern, Swiss, dengan
 perkiraan biaya U$ 66 juta.
          Fasilitas yang akan dibangun mencakup masjid, gedung konferensi, museum dan hotel,
 seperti dilaporkan sebuah koran Swiss. Proyek Islamic Center yang berlokasi di bagian utara
                                                                                                                    P      ondok Pesantren adalah merupakan
                                                                                                                           sistem pendidikan khas yang
                                                                                                                           mempunyai       tujuan
                                                                                                              membentuk seorang Mukmin Muslim yang
                                                                                                                                                       untuk

                                                                                                              senantiasa taat dalam melaksanakan perintah
                                                                                                                                                                    Pendidikan Integral Pesantren
                                                                                                                                                                            Pondok Pesantren adalah merupakan
                                                                                                                                                                    sistem pendidikan yang mempunyai ciri khas
                                                                                                                                                                    tersendiri. Pondok Pesantren menerapkan sistem
 kota Bern ini akan diimplementasikan di atas tanah seluas 8.400 meter persegi.
          Museum Islamic Center ini bertujuan untuk menampung peninggalan lama hasil karya                    agama serta menguasai ilmu tentang tata cara          pendidikan yang integral yang memadukan
 sastra dan seni yang menjadi ciri khas sejarah, seni dan budaya Islam.                                       dalam melaksanakan perintah agama tersebut.           antara pendidikan dan pengajaran. Hal ini
                                                                                                              Hal ini adalah sebagai perwujudan dalam upaya         berkenaan dengan pendidikan agama yang
 Bank Islam Asia di Singapura                                                                                 menyempurnakan fitrah manusia sebagai hamba           merupakan ciri khas Pondok Pesantren. Berbeda
 Singapura                                                                                                    Allah SWT di bumiNYA.                                 dengan pendidikan lain, pendidikan agama
          Bank DBS baru saja meluncurkan “The Islamic Bank of Asia” (IB Asia) setelah                                Pondok     Pesantren   juga    berusaha        membutuhkan suatu proses yang holistik yang
 menerima persetujuan dari Otoritas Moneter Singapura. Pemegang saham pendiri IB Asia terdiri                 untukencetak para peserta didiknya menjadi            tidak      hanya     mengutamakan       transfer
 dari mayoritas pemegang saham Bank DBS dan 22 investor Timur Tengah                                          insan yang mandiri, yang berguna dan                  pengetahuan, tapi lebih dari itu juga
 yang tergabung dalam negara Dewan Kerja sama Teluk atau                                                      bermanfaat bagi masyarakat dan kelompoknya,           menanamkan nilai-nilai agama tersebut dalam
 Gulf Cooperation Council (GCC). (afs/berbagai sumber).                                                       dimanapun dia berada, dan disektor apapun dia         perilaku sehari-hari, sehingga santri yang
                                                                                                              berkarya dan bekerja. Hal ini juga berkaitan          bersangkutan bisa membiasakan diri dalam
                                                                                                              dengan tugasnya sebagai pelaksana dan pencipta        kehidupan yang bernuansa keagamaan yang
                                            Alamat Redaksi: PP. Al-Khoirot Jl. KH. Syuhud Zayyadi Rt: 09/01   kemakmuran di Bumi Allah, yang senantiasa             kental.
           B u le tin P e s a n tr e n      Dsn. Krajan                                                       membuat kebaikan dan kemanfaatan bagi                         Bersamaan dengan sifat ilmu agama yang
                                            Karangsuko Pagelaran Malang 65174, Tlpn. (0341)879709             ummat dan lingkungan disekitarnya.                    kompleks maka juga dibutuhkan suatu proses
                                            Email: redaksi.alkhoirot@gmail.com                                Missi lain Pondok Pesantren adalah membentuk          yang panjang yang melibatkan interaksi yang
                                            Website: www.alkhoirot.com                                        manusia yang mampu berbuat kebajikan untuk            sangat inten antara santri sebagai orang yang
Penasihat: KH. Zainal Ali Suyuthi                                                                             tujuan amar makruf dan nahi munkar. Sosok             menginginkan      pendidikan     agama     yang
Pemimpin Redaksi: A. Fatih Syuhud                                                                             yang diharapkan adalah sosok figur yang peka          paripurna, dengan Kyai dan ustads sebagai orang
Wakil Pemred: Ja`far Shodiq Syuhud                                                                            terhadap apa yang terjadi di masyarakat, serta        yang dipercayai santri sebagai orang yang
Redaktur Pelaksana: Syamsul Arifin                                                                            mempunyai kemampuan dan kemauan untuk                 mampu mengantarkannya bertransformasi ke
Sekretaris: Syamsul Huda                                                                                      merubah hal yang tidak baik di masyarakat             dalam suatu identitas baru yang diidamkan
Staf Redaksi: Moch. Su`udi, Syamsuri, Achmad Juwaini, Maskur, Ali Ma`sum
                                                                                                              yang bersangkutan, sehingga tercipta keadilan,        lingkungan tersebut.
Ket.:Redaksi menerima kontribusi tulisan opini seputar santri, pesantren, Islam dan problematika
                                                                                                                "Sesungguhnya orang paling Mulia diantara kamu disisi Allah ialah orang yang paling taqwa diantara
dunia Islam secara umum. Tulisan hendaknya tidak lebih dari 500 kata
                                                                                                                                                 kamu" (QS. Al- Hujuraat: 13)

More Related Content

Similar to Buletin Al-Khoirot Edisi 2a Juli 2007

PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdfPESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdfReskipernanda
 
Konsep Pendidikan Pesantren
Konsep Pendidikan PesantrenKonsep Pendidikan Pesantren
Konsep Pendidikan PesantrenZaharah Fitria
 
MODEL PENGELOLAAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM.pptx
MODEL PENGELOLAAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM.pptxMODEL PENGELOLAAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM.pptx
MODEL PENGELOLAAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM.pptxFirdausAnNuzuula
 
Kurikulum berbasis kompetensi di pesantren
Kurikulum berbasis kompetensi di pesantrenKurikulum berbasis kompetensi di pesantren
Kurikulum berbasis kompetensi di pesantrenOmay Komarudin
 
Pendidikan Pesantren.docx
Pendidikan Pesantren.docxPendidikan Pesantren.docx
Pendidikan Pesantren.docxZukét Printing
 
Pendidikan Pesantren.pdf
Pendidikan Pesantren.pdfPendidikan Pesantren.pdf
Pendidikan Pesantren.pdfZukét Printing
 
TRADISI LIRBOYO_ RAHMAD IKBAL DEVID.pptx
TRADISI LIRBOYO_ RAHMAD IKBAL DEVID.pptxTRADISI LIRBOYO_ RAHMAD IKBAL DEVID.pptx
TRADISI LIRBOYO_ RAHMAD IKBAL DEVID.pptxlaya89
 
Modernisasi pesantren
Modernisasi pesantrenModernisasi pesantren
Modernisasi pesantreniwan Alit
 
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnal
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnalKelompok 1 spai pend. geografi jurnal
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnalRicky Ramadhan
 
ULASAN BUKU KURIKULUM & PENDIDIKAN ISLAM
ULASAN BUKU KURIKULUM & PENDIDIKAN ISLAMULASAN BUKU KURIKULUM & PENDIDIKAN ISLAM
ULASAN BUKU KURIKULUM & PENDIDIKAN ISLAMSadrina252
 
ULASAN BUKU : KURIKULUM
ULASAN BUKU : KURIKULUM ULASAN BUKU : KURIKULUM
ULASAN BUKU : KURIKULUM Sadrina252
 
Budaya Pesantren dalam Membangu karakter santri.pptx
Budaya Pesantren dalam Membangu karakter santri.pptxBudaya Pesantren dalam Membangu karakter santri.pptx
Budaya Pesantren dalam Membangu karakter santri.pptxAdnan50364
 
Dinamika pesantren11 55-1-pb
Dinamika pesantren11 55-1-pbDinamika pesantren11 55-1-pb
Dinamika pesantren11 55-1-pbahmad al haris
 
Pembaharuan sistem pendidikan pondok pesantren
Pembaharuan sistem pendidikan pondok  pesantrenPembaharuan sistem pendidikan pondok  pesantren
Pembaharuan sistem pendidikan pondok pesantrenErta Erta
 
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam MalangProfil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam MalangMohHarisSuhud
 

Similar to Buletin Al-Khoirot Edisi 2a Juli 2007 (20)

PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdfPESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
PESANTREN SEBAGAI LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM DI INDONESIA.pdf
 
Lembaga
LembagaLembaga
Lembaga
 
Konsep Pendidikan Pesantren
Konsep Pendidikan PesantrenKonsep Pendidikan Pesantren
Konsep Pendidikan Pesantren
 
Makalah 1.docx
Makalah 1.docxMakalah 1.docx
Makalah 1.docx
 
MODEL PENGELOLAAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM.pptx
MODEL PENGELOLAAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM.pptxMODEL PENGELOLAAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM.pptx
MODEL PENGELOLAAN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM.pptx
 
Kurikulum berbasis kompetensi di pesantren
Kurikulum berbasis kompetensi di pesantrenKurikulum berbasis kompetensi di pesantren
Kurikulum berbasis kompetensi di pesantren
 
Pendidikan Pesantren.docx
Pendidikan Pesantren.docxPendidikan Pesantren.docx
Pendidikan Pesantren.docx
 
Pendidikan Pesantren.pdf
Pendidikan Pesantren.pdfPendidikan Pesantren.pdf
Pendidikan Pesantren.pdf
 
TRADISI LIRBOYO_ RAHMAD IKBAL DEVID.pptx
TRADISI LIRBOYO_ RAHMAD IKBAL DEVID.pptxTRADISI LIRBOYO_ RAHMAD IKBAL DEVID.pptx
TRADISI LIRBOYO_ RAHMAD IKBAL DEVID.pptx
 
Adang.ahmad.dimyati
Adang.ahmad.dimyatiAdang.ahmad.dimyati
Adang.ahmad.dimyati
 
Makalah rara
Makalah raraMakalah rara
Makalah rara
 
Modernisasi pesantren
Modernisasi pesantrenModernisasi pesantren
Modernisasi pesantren
 
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnal
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnalKelompok 1 spai pend. geografi jurnal
Kelompok 1 spai pend. geografi jurnal
 
ULASAN BUKU KURIKULUM & PENDIDIKAN ISLAM
ULASAN BUKU KURIKULUM & PENDIDIKAN ISLAMULASAN BUKU KURIKULUM & PENDIDIKAN ISLAM
ULASAN BUKU KURIKULUM & PENDIDIKAN ISLAM
 
ULASAN BUKU : KURIKULUM
ULASAN BUKU : KURIKULUM ULASAN BUKU : KURIKULUM
ULASAN BUKU : KURIKULUM
 
Budaya Pesantren dalam Membangu karakter santri.pptx
Budaya Pesantren dalam Membangu karakter santri.pptxBudaya Pesantren dalam Membangu karakter santri.pptx
Budaya Pesantren dalam Membangu karakter santri.pptx
 
Dinamika pesantren11 55-1-pb
Dinamika pesantren11 55-1-pbDinamika pesantren11 55-1-pb
Dinamika pesantren11 55-1-pb
 
Pembaharuan sistem pendidikan pondok pesantren
Pembaharuan sistem pendidikan pondok  pesantrenPembaharuan sistem pendidikan pondok  pesantren
Pembaharuan sistem pendidikan pondok pesantren
 
Aswaja x -bab3
Aswaja x -bab3Aswaja x -bab3
Aswaja x -bab3
 
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam MalangProfil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
 

More from Pondok Pesantren Al-Khoirot

More from Pondok Pesantren Al-Khoirot (20)

Buletin Alkhoirot Oktober 2010 Edisi 32 Vol IV
Buletin Alkhoirot Oktober 2010 Edisi 32 Vol IVBuletin Alkhoirot Oktober 2010 Edisi 32 Vol IV
Buletin Alkhoirot Oktober 2010 Edisi 32 Vol IV
 
Buletin Alkhoirot Mei 2011 Edisi 39 Vol V
Buletin Alkhoirot Mei 2011 Edisi 39 Vol VBuletin Alkhoirot Mei 2011 Edisi 39 Vol V
Buletin Alkhoirot Mei 2011 Edisi 39 Vol V
 
Buletin Alkhoirot Maret 2011 Edisi 37 Vol V
Buletin Alkhoirot Maret 2011 Edisi 37 Vol VBuletin Alkhoirot Maret 2011 Edisi 37 Vol V
Buletin Alkhoirot Maret 2011 Edisi 37 Vol V
 
Buletin Alkhoirot Juni 2010 Edisi 28 Vol IV
Buletin Alkhoirot Juni 2010 Edisi 28 Vol IVBuletin Alkhoirot Juni 2010 Edisi 28 Vol IV
Buletin Alkhoirot Juni 2010 Edisi 28 Vol IV
 
Buletin Alkhoirot Februari 2011 Edisi 36 Vol V
Buletin Alkhoirot Februari 2011 Edisi 36 Vol VBuletin Alkhoirot Februari 2011 Edisi 36 Vol V
Buletin Alkhoirot Februari 2011 Edisi 36 Vol V
 
Buletin Alkhoirot April 2011 Edisi 38 Vol V
Buletin Alkhoirot April 2011 Edisi 38 Vol VBuletin Alkhoirot April 2011 Edisi 38 Vol V
Buletin Alkhoirot April 2011 Edisi 38 Vol V
 
Buletin Alkhoirot Agustus 2010 Edisi 30 Vol IV
Buletin Alkhoirot Agustus 2010 Edisi 30 Vol IVBuletin Alkhoirot Agustus 2010 Edisi 30 Vol IV
Buletin Alkhoirot Agustus 2010 Edisi 30 Vol IV
 
Buletin Santri Oktober 2010 Edisi 29 Vol IV
Buletin Santri Oktober 2010 Edisi 29 Vol IVBuletin Santri Oktober 2010 Edisi 29 Vol IV
Buletin Santri Oktober 2010 Edisi 29 Vol IV
 
Buletin Santri Mei 2011 Edisi 36 Vol V
Buletin Santri Mei 2011 Edisi 36 Vol VBuletin Santri Mei 2011 Edisi 36 Vol V
Buletin Santri Mei 2011 Edisi 36 Vol V
 
Buletin Santri Juni 2011 Edisi 37 Vol V
Buletin Santri Juni 2011 Edisi 37 Vol VBuletin Santri Juni 2011 Edisi 37 Vol V
Buletin Santri Juni 2011 Edisi 37 Vol V
 
Buletin Santri Februari 2011 Edisi 33 Vol. V
Buletin Santri Februari 2011 Edisi 33 Vol. VBuletin Santri Februari 2011 Edisi 33 Vol. V
Buletin Santri Februari 2011 Edisi 33 Vol. V
 
Buletin Santri edisi 34 Maret 2011 Vol V
Buletin Santri edisi 34 Maret 2011 Vol VBuletin Santri edisi 34 Maret 2011 Vol V
Buletin Santri edisi 34 Maret 2011 Vol V
 
Buletin Santri September 2007 Edisi 2 Vol I
Buletin Santri September 2007 Edisi 2 Vol I Buletin Santri September 2007 Edisi 2 Vol I
Buletin Santri September 2007 Edisi 2 Vol I
 
Buletin santri edisi 2 september 2007
Buletin santri edisi 2 september 2007Buletin santri edisi 2 september 2007
Buletin santri edisi 2 september 2007
 
Buletin Santri Agustus 2007 Edisi 01
Buletin Santri Agustus 2007 Edisi 01Buletin Santri Agustus 2007 Edisi 01
Buletin Santri Agustus 2007 Edisi 01
 
Buletin Santri Januari 2008 Edisi 6
Buletin Santri Januari 2008 Edisi 6 Buletin Santri Januari 2008 Edisi 6
Buletin Santri Januari 2008 Edisi 6
 
Buletin Santri Desember 2007 Edisi 5
Buletin Santri Desember 2007 Edisi 5 Buletin Santri Desember 2007 Edisi 5
Buletin Santri Desember 2007 Edisi 5
 
Buletin Al-Khoirot Edisi 01 Juni 2007
Buletin Al-Khoirot Edisi 01 Juni 2007Buletin Al-Khoirot Edisi 01 Juni 2007
Buletin Al-Khoirot Edisi 01 Juni 2007
 
Buletin el ukhuwah juni 2011 edisi 35
Buletin el ukhuwah juni 2011 edisi 35Buletin el ukhuwah juni 2011 edisi 35
Buletin el ukhuwah juni 2011 edisi 35
 
Buletin el ukhuwah mei 2011 edisi 34
Buletin el ukhuwah mei 2011 edisi 34Buletin el ukhuwah mei 2011 edisi 34
Buletin el ukhuwah mei 2011 edisi 34
 

Buletin Al-Khoirot Edisi 2a Juli 2007

  • 1. Muslim Amerika Tuntut adanya Sertifikat Halal Berita Dunia Islam New York The Islamic Food and Nutrition Council of America (Dewan Makanan dan Nutrisi Islam Amerika) merupakan penerbit sertifikasi halal terbesar di Amerika Utara (Amerika Serikat dan B u le t in P e s a n t r e n Kanada). Organisasi ini mengatakan bahwa permintaan adanya sertifikasi halal semakin meningkat, dan saat ini telah menerbitkan sertifikasi halal atas 2000 perusahaan di seluruh dunia. “Terdapat lebih dari 9 juta muslim di Amerika Utara. Pasar produk dengan sertifikasi halal sangat besar,” kata ketua organisasi ini dalam situs resminya. Warga Malaysia akan jadi Astronot Ruang Angkasa Edisi 02/Vol. 01/Juli/2007 Kuala Lumpur Dua Astronot Malaysia pertama akan mendapat bimbingan yang akan memungkinkannya melakukan salat di ruang angkasa, memakan makanan khusus ruang angkasa sesuai dengan aturan Islam, direktur ruang angkasa Malaysia mengatakan. Perspektif S Peran Sosial Santri Dua warga Malaysia, Sheikh Muszaphar Shukor dan Faiz Khaleed, akan meluncur ke ruang angkasa dari Rusia untuk misi sains dalam proyek gabungan antara stasiun ruang angkasa Oleh: Ja`far Shodiq Syuhud internasional Rusia dan Malaysia. Dewan Pengasuh PP. Al-Khoirot Kedua astronot itu merupakan finalis terbaik yang terpilih dari sekitar 10.000 calon. Website: www. Jafarsyuhud.com Pusat Islam Baru di Swiss Pendahuluan Bern keamanan dan ketertiban di masyarakatnya. Sebuah Islamic Center (pusat keislaman) akan dibangun di Bern, Swiss, dengan perkiraan biaya U$ 66 juta. Fasilitas yang akan dibangun mencakup masjid, gedung konferensi, museum dan hotel, seperti dilaporkan sebuah koran Swiss. Proyek Islamic Center yang berlokasi di bagian utara P ondok Pesantren adalah merupakan sistem pendidikan khas yang mempunyai tujuan membentuk seorang Mukmin Muslim yang untuk senantiasa taat dalam melaksanakan perintah Pendidikan Integral Pesantren Pondok Pesantren adalah merupakan sistem pendidikan yang mempunyai ciri khas tersendiri. Pondok Pesantren menerapkan sistem kota Bern ini akan diimplementasikan di atas tanah seluas 8.400 meter persegi. Museum Islamic Center ini bertujuan untuk menampung peninggalan lama hasil karya agama serta menguasai ilmu tentang tata cara pendidikan yang integral yang memadukan sastra dan seni yang menjadi ciri khas sejarah, seni dan budaya Islam. dalam melaksanakan perintah agama tersebut. antara pendidikan dan pengajaran. Hal ini Hal ini adalah sebagai perwujudan dalam upaya berkenaan dengan pendidikan agama yang Bank Islam Asia di Singapura menyempurnakan fitrah manusia sebagai hamba merupakan ciri khas Pondok Pesantren. Berbeda Singapura Allah SWT di bumiNYA. dengan pendidikan lain, pendidikan agama Bank DBS baru saja meluncurkan “The Islamic Bank of Asia” (IB Asia) setelah Pondok Pesantren juga berusaha membutuhkan suatu proses yang holistik yang menerima persetujuan dari Otoritas Moneter Singapura. Pemegang saham pendiri IB Asia terdiri untukencetak para peserta didiknya menjadi tidak hanya mengutamakan transfer dari mayoritas pemegang saham Bank DBS dan 22 investor Timur Tengah insan yang mandiri, yang berguna dan pengetahuan, tapi lebih dari itu juga yang tergabung dalam negara Dewan Kerja sama Teluk atau bermanfaat bagi masyarakat dan kelompoknya, menanamkan nilai-nilai agama tersebut dalam Gulf Cooperation Council (GCC). (afs/berbagai sumber). dimanapun dia berada, dan disektor apapun dia perilaku sehari-hari, sehingga santri yang berkarya dan bekerja. Hal ini juga berkaitan bersangkutan bisa membiasakan diri dalam dengan tugasnya sebagai pelaksana dan pencipta kehidupan yang bernuansa keagamaan yang Alamat Redaksi: PP. Al-Khoirot Jl. KH. Syuhud Zayyadi Rt: 09/01 kemakmuran di Bumi Allah, yang senantiasa kental. B u le tin P e s a n tr e n Dsn. Krajan membuat kebaikan dan kemanfaatan bagi Bersamaan dengan sifat ilmu agama yang Karangsuko Pagelaran Malang 65174, Tlpn. (0341)879709 ummat dan lingkungan disekitarnya. kompleks maka juga dibutuhkan suatu proses Email: redaksi.alkhoirot@gmail.com Missi lain Pondok Pesantren adalah membentuk yang panjang yang melibatkan interaksi yang Website: www.alkhoirot.com manusia yang mampu berbuat kebajikan untuk sangat inten antara santri sebagai orang yang Penasihat: KH. Zainal Ali Suyuthi tujuan amar makruf dan nahi munkar. Sosok menginginkan pendidikan agama yang Pemimpin Redaksi: A. Fatih Syuhud yang diharapkan adalah sosok figur yang peka paripurna, dengan Kyai dan ustads sebagai orang Wakil Pemred: Ja`far Shodiq Syuhud terhadap apa yang terjadi di masyarakat, serta yang dipercayai santri sebagai orang yang Redaktur Pelaksana: Syamsul Arifin mempunyai kemampuan dan kemauan untuk mampu mengantarkannya bertransformasi ke Sekretaris: Syamsul Huda merubah hal yang tidak baik di masyarakat dalam suatu identitas baru yang diidamkan Staf Redaksi: Moch. Su`udi, Syamsuri, Achmad Juwaini, Maskur, Ali Ma`sum yang bersangkutan, sehingga tercipta keadilan, lingkungan tersebut. Ket.:Redaksi menerima kontribusi tulisan opini seputar santri, pesantren, Islam dan problematika "Sesungguhnya orang paling Mulia diantara kamu disisi Allah ialah orang yang paling taqwa diantara dunia Islam secara umum. Tulisan hendaknya tidak lebih dari 500 kata kamu" (QS. Al- Hujuraat: 13)