SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
GARIS DAN SUDUT
Hubungan Antar Sudut
KOMPETENSI DASAR
3.10. Menganalisis hubungan antara sudut sebagai akibar dari dua garis sejajar
yang dipotong oleh garis transversal.
4.10. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan hubungan antar sudut
sebagai akibat dari dua garis yang dipotong oleh garis transversal.
TUJUAN PEMBELAJARAN
β€’ Melalui pengamatan contoh peserta didik mampu menemukan sifat sudut
jika dua garis sejajar dipotong garis transversal.
Gambar di samping mendeskripsikan
keadaan lingkungan sekitar rumah
tinggal Erik dan Tohir.
Coba kalian perhatikan!
Posisi taman permainan dengan
pejabat pos membentuk sudut
berpelurus.
Dan jika rumahh Erik dan Tohir
dijadikan poros, perhatikan!
Posisi gedung sekolah dengan
pejabat pos dengan rumah Erik dan
Tohir sebagai porosnya, maka
membentuk sudut berpenyiku.
Hubungan Antar Sudut
β€’ Sudut saling berpelurus
𝛼 + 𝛽 = 180Β°
Jumlah dua sudut yang saling berpelurus
(bersuplemen) adalah 180Β°. Sudut yang satu
merupakan pelurus dari sudut yang lain.
𝛼 = 180Β°
Hubungan Antar Sudut
β€’ Sudut saling berpenyiku
𝜢 + 𝜷 = πŸ—πŸŽΒ°
Jumlah dua sudut yang saling berpenyiku
(berkomplemen) adalah πŸ—πŸŽΒ°. Sudut yang satu
merupakan penyiku dari sudut yang lain
Hubungan antar sudut
β€’ Sudut saling bertolak belakang
𝜢𝟏 bertolak belakang dengan 𝜢𝟐
𝜷𝟏 bertolak belakang dengan 𝜷𝟐
Jika dua garis berpotongan maka dua sudut
yang letaknya saling membelakangi titik
potongnya disebut dua sudut yang bertolak
belakang. Dua sudut yang saling bertolak
belakang adalah sama besar.
Hubungan antar sudut
β€’ Dua garis sejajar dipotong oleh garis lain
Garis π’‰πŸ sejajar dengan garis
π’‰πŸ dan dipotong oleh garis 𝒑
Garis π’πŸ sejajar dengan garis π’πŸ
dan dipotong oleh garis k.
Hubungan antar sudut
β€’ Sudut sehadap
A Sehadap dengan B
C Sehadap dengan D
Sudut-sudut yang sehadap besarnya
sama
Hubungan antar sudut
π‘¨πŸ sehadap dengan π‘©πŸ
π‘¨πŸ sehadap dengan π‘©πŸ
π‘¨πŸ‘ sehadap dengan π‘©πŸ‘
π‘¨πŸ’ sehadap dengan π‘©πŸ’
Jika dua buah garis sejajar dipotong oleh
garis lain maka akan terbentuk empat
pasang sudut terhadap yang besarnya
sama.
Contoh soal
Contoh pasangan sudut
sehadap
< 𝟏 𝒅𝒂𝒏 < πŸ“
< πŸ‘ dan < πŸ•
< 𝟐 dan < πŸ”
< πŸ’ dan < πŸ–
Hubungan antar sudut
β€’ Sudut dalam bersebrangan
π‘¨πŸ‘ dalam bersebrangan dengan π‘©πŸ
π‘¨πŸ’ dalam bersebrangan dengan π‘©πŸ
Jika dua buah garis sejajar dipotong oleh
garis lain maka besar sudut-sudut luar
bersebrangan yang terbentuk adalah
sama besar
Contoh soal
β€’ Contoh pasangan sudut dalam bersebrangan :
Contoh pasangan sudut dalam bersebrangan
< πŸ‘ dan < πŸ”
< πŸ’ dan < πŸ“
Hubungan antar sudut
β€’ Sudut luar bersebrangan
π‘¨πŸ 𝒍𝒖𝒂𝒓 π’ƒπ’†π’“π’”π’†π’ƒπ’“π’‚π’π’ˆπ’‚π’ π’…π’†π’π’ˆπ’‚π’ π‘©πŸ’
π‘¨πŸ 𝒍𝒖𝒂𝒓 π’ƒπ’†π’“π’”π’†π’ƒπ’“π’‚π’π’ˆπ’‚π’ π’…π’†π’π’ˆπ’‚π’ π‘©πŸ‘
Jika dua buang garis sejajar dipotong oleh
garis lain maka besar sudut-sudut luar
bersebrangan yang terbentuk adalah sama
besar.
Contoh soal
Contoh pasangan sudut luar bersebrangan ;
< 𝟏 𝒅𝒂𝒏 < πŸ–
< πŸ• 𝒅𝒂𝒏 < 𝟐
Hubungan Antar Sudut
β€’ Sudut dalam sepihak
Sudut π‘¨πŸ’ dalam sepihak dengan π‘©πŸ
Sudut π‘¨πŸ‘ dalam sepihak dengan π‘©πŸ
Jika dua buah garis sejajar dipotong oleh garis sejajar
dipotong oleh suatu garis, maka sudut-sudut dalam sepihak
jumlahnya πŸπŸ–πŸŽΒ° (berpelurus)
Contoh soal
Contoh pasangan sudut dalam sepihak :
< πŸ‘ 𝒅𝒂𝒏 < πŸ“
< πŸ’ 𝒅𝒂𝒏 < πŸ“
Sehingga < πŸ‘ +< πŸ“ = πŸπŸ–πŸŽΒ° dan < πŸ’ +< πŸ” = πŸπŸ–πŸŽΒ°
Hubungan antar sudut
β€’ Sudut luar sepihak
π‘¨πŸ luar sepihak dengan π‘©πŸ‘
π‘¨πŸ luar sepihak dengan π‘©πŸ’
Jika dua buah garis sejajar dipotong oleh garis lain maka
sudut-sudut dalam sepihak adalah πŸπŸ–πŸŽΒ°
Contoh soal
Contoh pasangan sudut luar sepihak :
< 1 π‘‘π‘Žπ‘› < 7
< 2 π‘‘π‘Žπ‘› < 8
Sehingga < 1 +< 7 = 180Β° dan < 2 +< 8 = 180Β°
Quiz Interaktif
Apa hubungan antara
< 1 dengan < 5
< 3 dengan < 6
< 2 dengan < 7
< 3 dengan < 5
< 1 dengan < 7
< 7 dengan < 8
< 5 dengan < 8
_Shinta Novianti_
7 A-B-C-D
_Arnis Dwi Irianti_
7 E-F
_Bekti Oktaviana_
7 G-H-I

More Related Content

What's hot

Ppt kesebangunan-bangun-datar
Ppt kesebangunan-bangun-datarPpt kesebangunan-bangun-datar
Ppt kesebangunan-bangun-datarLive Live
Β 
Bahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunanBahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunanIka Deavy
Β 
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat Yulia Angraini
Β 
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase DModul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase DModul Guruku
Β 
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-Yusrina Fitriani Ns
Β 
Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7Fikram_72
Β 
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...reno sutriono
Β 
Hubungan sudut pusat panjang busur dan luas juring
Hubungan sudut pusat panjang busur dan luas juringHubungan sudut pusat panjang busur dan luas juring
Hubungan sudut pusat panjang busur dan luas juringadrielyudha
Β 
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANGLEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANGAmr Ali
Β 
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7Diyah Sri Hariyanti
Β 
Lembar penilaian
Lembar penilaianLembar penilaian
Lembar penilaianindes25
Β 
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1astrioktawahyuni
Β 
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIIILKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIIIYoshiie Srinita
Β 
Geometri netral (Neutral Geometry)
Geometri netral (Neutral Geometry)Geometri netral (Neutral Geometry)
Geometri netral (Neutral Geometry)Muhamad Husni Mubaraq
Β 
LKPD Persamaan Kuadrat
LKPD Persamaan KuadratLKPD Persamaan Kuadrat
LKPD Persamaan KuadratErni Susanti
Β 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bangun ruang sisi lengkung kelas IX
Rencana pelaksanaan pembelajaran bangun ruang sisi lengkung kelas IX Rencana pelaksanaan pembelajaran bangun ruang sisi lengkung kelas IX
Rencana pelaksanaan pembelajaran bangun ruang sisi lengkung kelas IX Elisa Sari
Β 

What's hot (20)

Ppt kesebangunan-bangun-datar
Ppt kesebangunan-bangun-datarPpt kesebangunan-bangun-datar
Ppt kesebangunan-bangun-datar
Β 
Bahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunanBahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunan
Β 
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat RPP dan LKS  materi persamaan kuadrat
RPP dan LKS materi persamaan kuadrat
Β 
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
SILABUS MATEMATIKA KELAS 8
Β 
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase DModul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Modul Ajar Kelas 8 SMP Matematika Fase D
Β 
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Rpp 'Bilangan Bulat' -SMP kelas VII-
Β 
Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7
Β 
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
8.3.8 instrumen penilaian pengetahuan, sikap, dan keterampilan lingkaran (ren...
Β 
Hubungan sudut pusat panjang busur dan luas juring
Hubungan sudut pusat panjang busur dan luas juringHubungan sudut pusat panjang busur dan luas juring
Hubungan sudut pusat panjang busur dan luas juring
Β 
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANGLEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
LEMBAR KERJA BANGUN DATAR JAJAR GENJANG
Β 
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Segitiga & segiempat mtk smp kelas 7
Β 
Lembar penilaian
Lembar penilaianLembar penilaian
Lembar penilaian
Β 
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
PPT Kesebangunan dan Kekongruenan Kelas IX Semester 1
Β 
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIIILKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
LKS Penerapan Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) SMP Kelas VIII
Β 
Lembar kerja siswa plsv (tanpa jwban)
Lembar kerja siswa plsv (tanpa jwban)Lembar kerja siswa plsv (tanpa jwban)
Lembar kerja siswa plsv (tanpa jwban)
Β 
Lkpd barisan dan deret
Lkpd barisan dan deretLkpd barisan dan deret
Lkpd barisan dan deret
Β 
Geometri netral (Neutral Geometry)
Geometri netral (Neutral Geometry)Geometri netral (Neutral Geometry)
Geometri netral (Neutral Geometry)
Β 
LKPD Persamaan Kuadrat
LKPD Persamaan KuadratLKPD Persamaan Kuadrat
LKPD Persamaan Kuadrat
Β 
RPP - Pemodelan SPLDV
RPP - Pemodelan SPLDVRPP - Pemodelan SPLDV
RPP - Pemodelan SPLDV
Β 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bangun ruang sisi lengkung kelas IX
Rencana pelaksanaan pembelajaran bangun ruang sisi lengkung kelas IX Rencana pelaksanaan pembelajaran bangun ruang sisi lengkung kelas IX
Rencana pelaksanaan pembelajaran bangun ruang sisi lengkung kelas IX
Β 

Similar to GARIS & SUDUT (Hubungan Antar Sudut) - P5

3_1_Lines_and_Angles.ppt
3_1_Lines_and_Angles.ppt3_1_Lines_and_Angles.ppt
3_1_Lines_and_Angles.pptRACHELPAQUITCAADA
Β 
Linesandangles 111014002441-phpapp02
Linesandangles 111014002441-phpapp02Linesandangles 111014002441-phpapp02
Linesandangles 111014002441-phpapp02Anshuman Kumar
Β 
Lines and angles
Lines and anglesLines and angles
Lines and anglesGurdeep Cris
Β 
Lines and angles
Lines and anglesLines and angles
Lines and anglesVarun Arora
Β 
Lines and angles class 9 ppt made by hardik kapoor
Lines and angles class 9 ppt made by hardik kapoorLines and angles class 9 ppt made by hardik kapoor
Lines and angles class 9 ppt made by hardik kapoorhardik kapoor
Β 
linesandangles-111014002441-phpapp02-150823071910-lva1-app6892 (1).pptx
linesandangles-111014002441-phpapp02-150823071910-lva1-app6892 (1).pptxlinesandangles-111014002441-phpapp02-150823071910-lva1-app6892 (1).pptx
linesandangles-111014002441-phpapp02-150823071910-lva1-app6892 (1).pptxAyushiJainVII
Β 
lines and angles
lines and angleslines and angles
lines and anglesAmarjeet Rai
Β 
IX Lines and Angles
IX Lines and AnglesIX Lines and Angles
IX Lines and AnglesBhawna Khurana
Β 
Edsc 304 Teacher Lecture
Edsc 304 Teacher LectureEdsc 304 Teacher Lecture
Edsc 304 Teacher Lecturemj1120
Β 
Teacher Lecture
Teacher LectureTeacher Lecture
Teacher Lecturemj1120
Β 
Angles Formed by Parallel Lines Cut by a Transversal.pptx
Angles Formed by Parallel Lines Cut by a Transversal.pptxAngles Formed by Parallel Lines Cut by a Transversal.pptx
Angles Formed by Parallel Lines Cut by a Transversal.pptxJowenaRamirezAbellar
Β 
Geometry journal 3
Geometry journal 3Geometry journal 3
Geometry journal 3Katina1196
Β 
Geom10point1.Doc
Geom10point1.DocGeom10point1.Doc
Geom10point1.Docherbison
Β 
Angles formed by parallel lines cut by transversal
Angles formed by parallel lines cut by transversalAngles formed by parallel lines cut by transversal
Angles formed by parallel lines cut by transversalMay Bundang
Β 
Math 7 geometry 04 angles, parallel lines, and transversals - grade 7
Math 7 geometry 04   angles, parallel lines, and transversals - grade 7Math 7 geometry 04   angles, parallel lines, and transversals - grade 7
Math 7 geometry 04 angles, parallel lines, and transversals - grade 7Gilbert Joseph Abueg
Β 

Similar to GARIS & SUDUT (Hubungan Antar Sudut) - P5 (20)

3_1_Lines_and_Angles.ppt
3_1_Lines_and_Angles.ppt3_1_Lines_and_Angles.ppt
3_1_Lines_and_Angles.ppt
Β 
Linesandangles 111014002441-phpapp02
Linesandangles 111014002441-phpapp02Linesandangles 111014002441-phpapp02
Linesandangles 111014002441-phpapp02
Β 
Lines and angles
Lines and anglesLines and angles
Lines and angles
Β 
Lines and angles
Lines and anglesLines and angles
Lines and angles
Β 
Presume
Presume Presume
Presume
Β 
Lines and angles class 9 ppt made by hardik kapoor
Lines and angles class 9 ppt made by hardik kapoorLines and angles class 9 ppt made by hardik kapoor
Lines and angles class 9 ppt made by hardik kapoor
Β 
linesandangles-111014002441-phpapp02-150823071910-lva1-app6892 (1).pptx
linesandangles-111014002441-phpapp02-150823071910-lva1-app6892 (1).pptxlinesandangles-111014002441-phpapp02-150823071910-lva1-app6892 (1).pptx
linesandangles-111014002441-phpapp02-150823071910-lva1-app6892 (1).pptx
Β 
Jjj
JjjJjj
Jjj
Β 
lines and angles
lines and angleslines and angles
lines and angles
Β 
IX Lines and Angles
IX Lines and AnglesIX Lines and Angles
IX Lines and Angles
Β 
Edsc 304 Teacher Lecture
Edsc 304 Teacher LectureEdsc 304 Teacher Lecture
Edsc 304 Teacher Lecture
Β 
Teacher Lecture
Teacher LectureTeacher Lecture
Teacher Lecture
Β 
Angles Formed by Parallel Lines Cut by a Transversal.pptx
Angles Formed by Parallel Lines Cut by a Transversal.pptxAngles Formed by Parallel Lines Cut by a Transversal.pptx
Angles Formed by Parallel Lines Cut by a Transversal.pptx
Β 
Geometry journal 3
Geometry journal 3Geometry journal 3
Geometry journal 3
Β 
Geom10point1.Doc
Geom10point1.DocGeom10point1.Doc
Geom10point1.Doc
Β 
Angles formed by parallel lines cut by transversal
Angles formed by parallel lines cut by transversalAngles formed by parallel lines cut by transversal
Angles formed by parallel lines cut by transversal
Β 
Triangles
TrianglesTriangles
Triangles
Β 
Math 7 geometry 04 angles, parallel lines, and transversals - grade 7
Math 7 geometry 04   angles, parallel lines, and transversals - grade 7Math 7 geometry 04   angles, parallel lines, and transversals - grade 7
Math 7 geometry 04 angles, parallel lines, and transversals - grade 7
Β 
Lines and angles
Lines and anglesLines and angles
Lines and angles
Β 
Triangles
TrianglesTriangles
Triangles
Β 

More from Shinta Novianti

STATISTIKA (Menentukan Median & Modus Suatu Data) - Pertemuan 3.pdf
STATISTIKA (Menentukan Median & Modus Suatu Data) - Pertemuan 3.pdfSTATISTIKA (Menentukan Median & Modus Suatu Data) - Pertemuan 3.pdf
STATISTIKA (Menentukan Median & Modus Suatu Data) - Pertemuan 3.pdfShinta Novianti
Β 
STATISTIKA (Menentukan Nilai Rata-Rata) - Pertemuan 2.pdf
STATISTIKA (Menentukan Nilai Rata-Rata) - Pertemuan 2.pdfSTATISTIKA (Menentukan Nilai Rata-Rata) - Pertemuan 2.pdf
STATISTIKA (Menentukan Nilai Rata-Rata) - Pertemuan 2.pdfShinta Novianti
Β 
STATISTIKA (Menganalisis Data) - Pertemuan 1.pdf
STATISTIKA (Menganalisis Data) - Pertemuan 1.pdfSTATISTIKA (Menganalisis Data) - Pertemuan 1.pdf
STATISTIKA (Menganalisis Data) - Pertemuan 1.pdfShinta Novianti
Β 
GARIS & SUDUT (Menentukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis T...
GARIS & SUDUT (Menentukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis T...GARIS & SUDUT (Menentukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis T...
GARIS & SUDUT (Menentukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis T...Shinta Novianti
Β 
GARIS & SUDUT (Menemukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis Tr...
GARIS & SUDUT (Menemukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis Tr...GARIS & SUDUT (Menemukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis Tr...
GARIS & SUDUT (Menemukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis Tr...Shinta Novianti
Β 
GARIS & SUDUT (Menjelaskan, Melukis & Membagi Sudut) - Pertemuan 4
GARIS & SUDUT (Menjelaskan, Melukis & Membagi Sudut) - Pertemuan 4GARIS & SUDUT (Menjelaskan, Melukis & Membagi Sudut) - Pertemuan 4
GARIS & SUDUT (Menjelaskan, Melukis & Membagi Sudut) - Pertemuan 4Shinta Novianti
Β 
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Yang Bertolak Belakang) - Pertemuan 6
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Yang Bertolak Belakang) - Pertemuan 6GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Yang Bertolak Belakang) - Pertemuan 6
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Yang Bertolak Belakang) - Pertemuan 6Shinta Novianti
Β 
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Berpelurus & Berpenyiku) - Pertemuan 5
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Berpelurus & Berpenyiku) - Pertemuan 5GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Berpelurus & Berpenyiku) - Pertemuan 5
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Berpelurus & Berpenyiku) - Pertemuan 5Shinta Novianti
Β 
GARIS & SUDUT (Mengukur Besar Sudut Dengan Busur Derajat) - Pertemuan 3
GARIS & SUDUT (Mengukur Besar Sudut Dengan Busur Derajat) - Pertemuan 3GARIS & SUDUT (Mengukur Besar Sudut Dengan Busur Derajat) - Pertemuan 3
GARIS & SUDUT (Mengukur Besar Sudut Dengan Busur Derajat) - Pertemuan 3Shinta Novianti
Β 
GARIS & SUDUT (Membagi Ruas Garis Menjadi Beberapa Bagian & Perbandingan Ruas...
GARIS & SUDUT (Membagi Ruas Garis Menjadi Beberapa Bagian & Perbandingan Ruas...GARIS & SUDUT (Membagi Ruas Garis Menjadi Beberapa Bagian & Perbandingan Ruas...
GARIS & SUDUT (Membagi Ruas Garis Menjadi Beberapa Bagian & Perbandingan Ruas...Shinta Novianti
Β 
GARIS & SUDUT (Titik, Garis & Bidang) - Pertemuan 1
GARIS & SUDUT (Titik, Garis & Bidang) - Pertemuan 1GARIS & SUDUT (Titik, Garis & Bidang) - Pertemuan 1
GARIS & SUDUT (Titik, Garis & Bidang) - Pertemuan 1Shinta Novianti
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Penilaian Keterampilan) - Pertemuan 7
TEOREMA PYTHAGORAS (Penilaian Keterampilan) - Pertemuan 7TEOREMA PYTHAGORAS (Penilaian Keterampilan) - Pertemuan 7
TEOREMA PYTHAGORAS (Penilaian Keterampilan) - Pertemuan 7Shinta Novianti
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Review & Penilaian Harian 1) - Pertemuan 6
TEOREMA PYTHAGORAS (Review & Penilaian Harian 1) - Pertemuan 6TEOREMA PYTHAGORAS (Review & Penilaian Harian 1) - Pertemuan 6
TEOREMA PYTHAGORAS (Review & Penilaian Harian 1) - Pertemuan 6Shinta Novianti
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...Shinta Novianti
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Jenis Segitiga & Tripel Pythagoras) - Pertemuan 4
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Jenis Segitiga & Tripel Pythagoras) - Pertemuan 4TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Jenis Segitiga & Tripel Pythagoras) - Pertemuan 4
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Jenis Segitiga & Tripel Pythagoras) - Pertemuan 4Shinta Novianti
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menerapkan Teorema Pythgoras Untuk Menyelesaikan Masalah ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menerapkan Teorema Pythgoras Untuk Menyelesaikan Masalah ...TEOREMA PYTHAGORAS (Menerapkan Teorema Pythgoras Untuk Menyelesaikan Masalah ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menerapkan Teorema Pythgoras Untuk Menyelesaikan Masalah ...Shinta Novianti
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Panjang Sisi Segitiga Siku-Siku) - Pertemuan 2
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Panjang Sisi Segitiga Siku-Siku) - Pertemuan 2TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Panjang Sisi Segitiga Siku-Siku) - Pertemuan 2
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Panjang Sisi Segitiga Siku-Siku) - Pertemuan 2Shinta Novianti
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Unsur & Kebenaran Teorema Pythagoras) - Pertemuan 1
TEOREMA PYTHAGORAS (Unsur & Kebenaran Teorema Pythagoras) - Pertemuan 1TEOREMA PYTHAGORAS (Unsur & Kebenaran Teorema Pythagoras) - Pertemuan 1
TEOREMA PYTHAGORAS (Unsur & Kebenaran Teorema Pythagoras) - Pertemuan 1Shinta Novianti
Β 
AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4
AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4
AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4Shinta Novianti
Β 
AKM SPLDV - Pertemuan 2
AKM SPLDV - Pertemuan 2AKM SPLDV - Pertemuan 2
AKM SPLDV - Pertemuan 2Shinta Novianti
Β 

More from Shinta Novianti (20)

STATISTIKA (Menentukan Median & Modus Suatu Data) - Pertemuan 3.pdf
STATISTIKA (Menentukan Median & Modus Suatu Data) - Pertemuan 3.pdfSTATISTIKA (Menentukan Median & Modus Suatu Data) - Pertemuan 3.pdf
STATISTIKA (Menentukan Median & Modus Suatu Data) - Pertemuan 3.pdf
Β 
STATISTIKA (Menentukan Nilai Rata-Rata) - Pertemuan 2.pdf
STATISTIKA (Menentukan Nilai Rata-Rata) - Pertemuan 2.pdfSTATISTIKA (Menentukan Nilai Rata-Rata) - Pertemuan 2.pdf
STATISTIKA (Menentukan Nilai Rata-Rata) - Pertemuan 2.pdf
Β 
STATISTIKA (Menganalisis Data) - Pertemuan 1.pdf
STATISTIKA (Menganalisis Data) - Pertemuan 1.pdfSTATISTIKA (Menganalisis Data) - Pertemuan 1.pdf
STATISTIKA (Menganalisis Data) - Pertemuan 1.pdf
Β 
GARIS & SUDUT (Menentukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis T...
GARIS & SUDUT (Menentukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis T...GARIS & SUDUT (Menentukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis T...
GARIS & SUDUT (Menentukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis T...
Β 
GARIS & SUDUT (Menemukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis Tr...
GARIS & SUDUT (Menemukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis Tr...GARIS & SUDUT (Menemukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis Tr...
GARIS & SUDUT (Menemukan Sifat Sudut Jika Dua Garis Sejajar Dipotong Garis Tr...
Β 
GARIS & SUDUT (Menjelaskan, Melukis & Membagi Sudut) - Pertemuan 4
GARIS & SUDUT (Menjelaskan, Melukis & Membagi Sudut) - Pertemuan 4GARIS & SUDUT (Menjelaskan, Melukis & Membagi Sudut) - Pertemuan 4
GARIS & SUDUT (Menjelaskan, Melukis & Membagi Sudut) - Pertemuan 4
Β 
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Yang Bertolak Belakang) - Pertemuan 6
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Yang Bertolak Belakang) - Pertemuan 6GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Yang Bertolak Belakang) - Pertemuan 6
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Yang Bertolak Belakang) - Pertemuan 6
Β 
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Berpelurus & Berpenyiku) - Pertemuan 5
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Berpelurus & Berpenyiku) - Pertemuan 5GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Berpelurus & Berpenyiku) - Pertemuan 5
GARIS & SUDUT (Menentukan Sudut Berpelurus & Berpenyiku) - Pertemuan 5
Β 
GARIS & SUDUT (Mengukur Besar Sudut Dengan Busur Derajat) - Pertemuan 3
GARIS & SUDUT (Mengukur Besar Sudut Dengan Busur Derajat) - Pertemuan 3GARIS & SUDUT (Mengukur Besar Sudut Dengan Busur Derajat) - Pertemuan 3
GARIS & SUDUT (Mengukur Besar Sudut Dengan Busur Derajat) - Pertemuan 3
Β 
GARIS & SUDUT (Membagi Ruas Garis Menjadi Beberapa Bagian & Perbandingan Ruas...
GARIS & SUDUT (Membagi Ruas Garis Menjadi Beberapa Bagian & Perbandingan Ruas...GARIS & SUDUT (Membagi Ruas Garis Menjadi Beberapa Bagian & Perbandingan Ruas...
GARIS & SUDUT (Membagi Ruas Garis Menjadi Beberapa Bagian & Perbandingan Ruas...
Β 
GARIS & SUDUT (Titik, Garis & Bidang) - Pertemuan 1
GARIS & SUDUT (Titik, Garis & Bidang) - Pertemuan 1GARIS & SUDUT (Titik, Garis & Bidang) - Pertemuan 1
GARIS & SUDUT (Titik, Garis & Bidang) - Pertemuan 1
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Penilaian Keterampilan) - Pertemuan 7
TEOREMA PYTHAGORAS (Penilaian Keterampilan) - Pertemuan 7TEOREMA PYTHAGORAS (Penilaian Keterampilan) - Pertemuan 7
TEOREMA PYTHAGORAS (Penilaian Keterampilan) - Pertemuan 7
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Review & Penilaian Harian 1) - Pertemuan 6
TEOREMA PYTHAGORAS (Review & Penilaian Harian 1) - Pertemuan 6TEOREMA PYTHAGORAS (Review & Penilaian Harian 1) - Pertemuan 6
TEOREMA PYTHAGORAS (Review & Penilaian Harian 1) - Pertemuan 6
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Jenis Segitiga & Tripel Pythagoras) - Pertemuan 4
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Jenis Segitiga & Tripel Pythagoras) - Pertemuan 4TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Jenis Segitiga & Tripel Pythagoras) - Pertemuan 4
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Jenis Segitiga & Tripel Pythagoras) - Pertemuan 4
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menerapkan Teorema Pythgoras Untuk Menyelesaikan Masalah ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menerapkan Teorema Pythgoras Untuk Menyelesaikan Masalah ...TEOREMA PYTHAGORAS (Menerapkan Teorema Pythgoras Untuk Menyelesaikan Masalah ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menerapkan Teorema Pythgoras Untuk Menyelesaikan Masalah ...
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Panjang Sisi Segitiga Siku-Siku) - Pertemuan 2
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Panjang Sisi Segitiga Siku-Siku) - Pertemuan 2TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Panjang Sisi Segitiga Siku-Siku) - Pertemuan 2
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Panjang Sisi Segitiga Siku-Siku) - Pertemuan 2
Β 
TEOREMA PYTHAGORAS (Unsur & Kebenaran Teorema Pythagoras) - Pertemuan 1
TEOREMA PYTHAGORAS (Unsur & Kebenaran Teorema Pythagoras) - Pertemuan 1TEOREMA PYTHAGORAS (Unsur & Kebenaran Teorema Pythagoras) - Pertemuan 1
TEOREMA PYTHAGORAS (Unsur & Kebenaran Teorema Pythagoras) - Pertemuan 1
Β 
AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4
AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4
AKM Koordinat Kartesius (TryOut) - Pertemuan 4
Β 
AKM SPLDV - Pertemuan 2
AKM SPLDV - Pertemuan 2AKM SPLDV - Pertemuan 2
AKM SPLDV - Pertemuan 2
Β 

Recently uploaded

Incoming and Outgoing Shipments in 1 STEP Using Odoo 17
Incoming and Outgoing Shipments in 1 STEP Using Odoo 17Incoming and Outgoing Shipments in 1 STEP Using Odoo 17
Incoming and Outgoing Shipments in 1 STEP Using Odoo 17Celine George
Β 
Organic Name Reactions for the students and aspirants of Chemistry12th.pptx
Organic Name Reactions  for the students and aspirants of Chemistry12th.pptxOrganic Name Reactions  for the students and aspirants of Chemistry12th.pptx
Organic Name Reactions for the students and aspirants of Chemistry12th.pptxVS Mahajan Coaching Centre
Β 
Science lesson Moon for 4th quarter lesson
Science lesson Moon for 4th quarter lessonScience lesson Moon for 4th quarter lesson
Science lesson Moon for 4th quarter lessonJericReyAuditor
Β 
Presiding Officer Training module 2024 lok sabha elections
Presiding Officer Training module 2024 lok sabha electionsPresiding Officer Training module 2024 lok sabha elections
Presiding Officer Training module 2024 lok sabha electionsanshu789521
Β 
SOCIAL AND HISTORICAL CONTEXT - LFTVD.pptx
SOCIAL AND HISTORICAL CONTEXT - LFTVD.pptxSOCIAL AND HISTORICAL CONTEXT - LFTVD.pptx
SOCIAL AND HISTORICAL CONTEXT - LFTVD.pptxiammrhaywood
Β 
EPANDING THE CONTENT OF AN OUTLINE using notes.pptx
EPANDING THE CONTENT OF AN OUTLINE using notes.pptxEPANDING THE CONTENT OF AN OUTLINE using notes.pptx
EPANDING THE CONTENT OF AN OUTLINE using notes.pptxRaymartEstabillo3
Β 
Biting mechanism of poisonous snakes.pdf
Biting mechanism of poisonous snakes.pdfBiting mechanism of poisonous snakes.pdf
Biting mechanism of poisonous snakes.pdfadityarao40181
Β 
Employee wellbeing at the workplace.pptx
Employee wellbeing at the workplace.pptxEmployee wellbeing at the workplace.pptx
Employee wellbeing at the workplace.pptxNirmalaLoungPoorunde1
Β 
Science 7 - LAND and SEA BREEZE and its Characteristics
Science 7 - LAND and SEA BREEZE and its CharacteristicsScience 7 - LAND and SEA BREEZE and its Characteristics
Science 7 - LAND and SEA BREEZE and its CharacteristicsKarinaGenton
Β 
Final demo Grade 9 for demo Plan dessert.pptx
Final demo Grade 9 for demo Plan dessert.pptxFinal demo Grade 9 for demo Plan dessert.pptx
Final demo Grade 9 for demo Plan dessert.pptxAvyJaneVismanos
Β 
ENGLISH5 QUARTER4 MODULE1 WEEK1-3 How Visual and Multimedia Elements.pptx
ENGLISH5 QUARTER4 MODULE1 WEEK1-3 How Visual and Multimedia Elements.pptxENGLISH5 QUARTER4 MODULE1 WEEK1-3 How Visual and Multimedia Elements.pptx
ENGLISH5 QUARTER4 MODULE1 WEEK1-3 How Visual and Multimedia Elements.pptxAnaBeatriceAblay2
Β 
Hybridoma Technology ( Production , Purification , and Application )
Hybridoma Technology  ( Production , Purification , and Application  ) Hybridoma Technology  ( Production , Purification , and Application  )
Hybridoma Technology ( Production , Purification , and Application ) Sakshi Ghasle
Β 
Paris 2024 Olympic Geographies - an activity
Paris 2024 Olympic Geographies - an activityParis 2024 Olympic Geographies - an activity
Paris 2024 Olympic Geographies - an activityGeoBlogs
Β 
History Class XII Ch. 3 Kinship, Caste and Class (1).pptx
History Class XII Ch. 3 Kinship, Caste and Class (1).pptxHistory Class XII Ch. 3 Kinship, Caste and Class (1).pptx
History Class XII Ch. 3 Kinship, Caste and Class (1).pptxsocialsciencegdgrohi
Β 
Mastering the Unannounced Regulatory Inspection
Mastering the Unannounced Regulatory InspectionMastering the Unannounced Regulatory Inspection
Mastering the Unannounced Regulatory InspectionSafetyChain Software
Β 
Crayon Activity Handout For the Crayon A
Crayon Activity Handout For the Crayon ACrayon Activity Handout For the Crayon A
Crayon Activity Handout For the Crayon AUnboundStockton
Β 
Blooming Together_ Growing a Community Garden Worksheet.docx
Blooming Together_ Growing a Community Garden Worksheet.docxBlooming Together_ Growing a Community Garden Worksheet.docx
Blooming Together_ Growing a Community Garden Worksheet.docxUnboundStockton
Β 
18-04-UA_REPORT_MEDIALITERAΠ‘Y_INDEX-DM_23-1-final-eng.pdf
18-04-UA_REPORT_MEDIALITERAΠ‘Y_INDEX-DM_23-1-final-eng.pdf18-04-UA_REPORT_MEDIALITERAΠ‘Y_INDEX-DM_23-1-final-eng.pdf
18-04-UA_REPORT_MEDIALITERAΠ‘Y_INDEX-DM_23-1-final-eng.pdfssuser54595a
Β 
internship ppt on smartinternz platform as salesforce developer
internship ppt on smartinternz platform as salesforce developerinternship ppt on smartinternz platform as salesforce developer
internship ppt on smartinternz platform as salesforce developerunnathinaik
Β 

Recently uploaded (20)

Incoming and Outgoing Shipments in 1 STEP Using Odoo 17
Incoming and Outgoing Shipments in 1 STEP Using Odoo 17Incoming and Outgoing Shipments in 1 STEP Using Odoo 17
Incoming and Outgoing Shipments in 1 STEP Using Odoo 17
Β 
Organic Name Reactions for the students and aspirants of Chemistry12th.pptx
Organic Name Reactions  for the students and aspirants of Chemistry12th.pptxOrganic Name Reactions  for the students and aspirants of Chemistry12th.pptx
Organic Name Reactions for the students and aspirants of Chemistry12th.pptx
Β 
Science lesson Moon for 4th quarter lesson
Science lesson Moon for 4th quarter lessonScience lesson Moon for 4th quarter lesson
Science lesson Moon for 4th quarter lesson
Β 
Presiding Officer Training module 2024 lok sabha elections
Presiding Officer Training module 2024 lok sabha electionsPresiding Officer Training module 2024 lok sabha elections
Presiding Officer Training module 2024 lok sabha elections
Β 
SOCIAL AND HISTORICAL CONTEXT - LFTVD.pptx
SOCIAL AND HISTORICAL CONTEXT - LFTVD.pptxSOCIAL AND HISTORICAL CONTEXT - LFTVD.pptx
SOCIAL AND HISTORICAL CONTEXT - LFTVD.pptx
Β 
EPANDING THE CONTENT OF AN OUTLINE using notes.pptx
EPANDING THE CONTENT OF AN OUTLINE using notes.pptxEPANDING THE CONTENT OF AN OUTLINE using notes.pptx
EPANDING THE CONTENT OF AN OUTLINE using notes.pptx
Β 
Biting mechanism of poisonous snakes.pdf
Biting mechanism of poisonous snakes.pdfBiting mechanism of poisonous snakes.pdf
Biting mechanism of poisonous snakes.pdf
Β 
Employee wellbeing at the workplace.pptx
Employee wellbeing at the workplace.pptxEmployee wellbeing at the workplace.pptx
Employee wellbeing at the workplace.pptx
Β 
Science 7 - LAND and SEA BREEZE and its Characteristics
Science 7 - LAND and SEA BREEZE and its CharacteristicsScience 7 - LAND and SEA BREEZE and its Characteristics
Science 7 - LAND and SEA BREEZE and its Characteristics
Β 
Final demo Grade 9 for demo Plan dessert.pptx
Final demo Grade 9 for demo Plan dessert.pptxFinal demo Grade 9 for demo Plan dessert.pptx
Final demo Grade 9 for demo Plan dessert.pptx
Β 
ENGLISH5 QUARTER4 MODULE1 WEEK1-3 How Visual and Multimedia Elements.pptx
ENGLISH5 QUARTER4 MODULE1 WEEK1-3 How Visual and Multimedia Elements.pptxENGLISH5 QUARTER4 MODULE1 WEEK1-3 How Visual and Multimedia Elements.pptx
ENGLISH5 QUARTER4 MODULE1 WEEK1-3 How Visual and Multimedia Elements.pptx
Β 
Hybridoma Technology ( Production , Purification , and Application )
Hybridoma Technology  ( Production , Purification , and Application  ) Hybridoma Technology  ( Production , Purification , and Application  )
Hybridoma Technology ( Production , Purification , and Application )
Β 
Staff of Color (SOC) Retention Efforts DDSD
Staff of Color (SOC) Retention Efforts DDSDStaff of Color (SOC) Retention Efforts DDSD
Staff of Color (SOC) Retention Efforts DDSD
Β 
Paris 2024 Olympic Geographies - an activity
Paris 2024 Olympic Geographies - an activityParis 2024 Olympic Geographies - an activity
Paris 2024 Olympic Geographies - an activity
Β 
History Class XII Ch. 3 Kinship, Caste and Class (1).pptx
History Class XII Ch. 3 Kinship, Caste and Class (1).pptxHistory Class XII Ch. 3 Kinship, Caste and Class (1).pptx
History Class XII Ch. 3 Kinship, Caste and Class (1).pptx
Β 
Mastering the Unannounced Regulatory Inspection
Mastering the Unannounced Regulatory InspectionMastering the Unannounced Regulatory Inspection
Mastering the Unannounced Regulatory Inspection
Β 
Crayon Activity Handout For the Crayon A
Crayon Activity Handout For the Crayon ACrayon Activity Handout For the Crayon A
Crayon Activity Handout For the Crayon A
Β 
Blooming Together_ Growing a Community Garden Worksheet.docx
Blooming Together_ Growing a Community Garden Worksheet.docxBlooming Together_ Growing a Community Garden Worksheet.docx
Blooming Together_ Growing a Community Garden Worksheet.docx
Β 
18-04-UA_REPORT_MEDIALITERAΠ‘Y_INDEX-DM_23-1-final-eng.pdf
18-04-UA_REPORT_MEDIALITERAΠ‘Y_INDEX-DM_23-1-final-eng.pdf18-04-UA_REPORT_MEDIALITERAΠ‘Y_INDEX-DM_23-1-final-eng.pdf
18-04-UA_REPORT_MEDIALITERAΠ‘Y_INDEX-DM_23-1-final-eng.pdf
Β 
internship ppt on smartinternz platform as salesforce developer
internship ppt on smartinternz platform as salesforce developerinternship ppt on smartinternz platform as salesforce developer
internship ppt on smartinternz platform as salesforce developer
Β 

GARIS & SUDUT (Hubungan Antar Sudut) - P5

  • 2.
  • 3. KOMPETENSI DASAR 3.10. Menganalisis hubungan antara sudut sebagai akibar dari dua garis sejajar yang dipotong oleh garis transversal. 4.10. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan hubungan antar sudut sebagai akibat dari dua garis yang dipotong oleh garis transversal.
  • 4. TUJUAN PEMBELAJARAN β€’ Melalui pengamatan contoh peserta didik mampu menemukan sifat sudut jika dua garis sejajar dipotong garis transversal.
  • 5. Gambar di samping mendeskripsikan keadaan lingkungan sekitar rumah tinggal Erik dan Tohir. Coba kalian perhatikan! Posisi taman permainan dengan pejabat pos membentuk sudut berpelurus. Dan jika rumahh Erik dan Tohir dijadikan poros, perhatikan! Posisi gedung sekolah dengan pejabat pos dengan rumah Erik dan Tohir sebagai porosnya, maka membentuk sudut berpenyiku.
  • 6. Hubungan Antar Sudut β€’ Sudut saling berpelurus 𝛼 + 𝛽 = 180Β° Jumlah dua sudut yang saling berpelurus (bersuplemen) adalah 180Β°. Sudut yang satu merupakan pelurus dari sudut yang lain. 𝛼 = 180Β°
  • 7. Hubungan Antar Sudut β€’ Sudut saling berpenyiku 𝜢 + 𝜷 = πŸ—πŸŽΒ° Jumlah dua sudut yang saling berpenyiku (berkomplemen) adalah πŸ—πŸŽΒ°. Sudut yang satu merupakan penyiku dari sudut yang lain
  • 8. Hubungan antar sudut β€’ Sudut saling bertolak belakang 𝜢𝟏 bertolak belakang dengan 𝜢𝟐 𝜷𝟏 bertolak belakang dengan 𝜷𝟐 Jika dua garis berpotongan maka dua sudut yang letaknya saling membelakangi titik potongnya disebut dua sudut yang bertolak belakang. Dua sudut yang saling bertolak belakang adalah sama besar.
  • 9. Hubungan antar sudut β€’ Dua garis sejajar dipotong oleh garis lain Garis π’‰πŸ sejajar dengan garis π’‰πŸ dan dipotong oleh garis 𝒑 Garis π’πŸ sejajar dengan garis π’πŸ dan dipotong oleh garis k.
  • 10. Hubungan antar sudut β€’ Sudut sehadap A Sehadap dengan B C Sehadap dengan D Sudut-sudut yang sehadap besarnya sama
  • 11. Hubungan antar sudut π‘¨πŸ sehadap dengan π‘©πŸ π‘¨πŸ sehadap dengan π‘©πŸ π‘¨πŸ‘ sehadap dengan π‘©πŸ‘ π‘¨πŸ’ sehadap dengan π‘©πŸ’ Jika dua buah garis sejajar dipotong oleh garis lain maka akan terbentuk empat pasang sudut terhadap yang besarnya sama.
  • 12. Contoh soal Contoh pasangan sudut sehadap < 𝟏 𝒅𝒂𝒏 < πŸ“ < πŸ‘ dan < πŸ• < 𝟐 dan < πŸ” < πŸ’ dan < πŸ–
  • 13. Hubungan antar sudut β€’ Sudut dalam bersebrangan π‘¨πŸ‘ dalam bersebrangan dengan π‘©πŸ π‘¨πŸ’ dalam bersebrangan dengan π‘©πŸ Jika dua buah garis sejajar dipotong oleh garis lain maka besar sudut-sudut luar bersebrangan yang terbentuk adalah sama besar
  • 14. Contoh soal β€’ Contoh pasangan sudut dalam bersebrangan : Contoh pasangan sudut dalam bersebrangan < πŸ‘ dan < πŸ” < πŸ’ dan < πŸ“
  • 15. Hubungan antar sudut β€’ Sudut luar bersebrangan π‘¨πŸ 𝒍𝒖𝒂𝒓 π’ƒπ’†π’“π’”π’†π’ƒπ’“π’‚π’π’ˆπ’‚π’ π’…π’†π’π’ˆπ’‚π’ π‘©πŸ’ π‘¨πŸ 𝒍𝒖𝒂𝒓 π’ƒπ’†π’“π’”π’†π’ƒπ’“π’‚π’π’ˆπ’‚π’ π’…π’†π’π’ˆπ’‚π’ π‘©πŸ‘ Jika dua buang garis sejajar dipotong oleh garis lain maka besar sudut-sudut luar bersebrangan yang terbentuk adalah sama besar.
  • 16. Contoh soal Contoh pasangan sudut luar bersebrangan ; < 𝟏 𝒅𝒂𝒏 < πŸ– < πŸ• 𝒅𝒂𝒏 < 𝟐
  • 17. Hubungan Antar Sudut β€’ Sudut dalam sepihak Sudut π‘¨πŸ’ dalam sepihak dengan π‘©πŸ Sudut π‘¨πŸ‘ dalam sepihak dengan π‘©πŸ Jika dua buah garis sejajar dipotong oleh garis sejajar dipotong oleh suatu garis, maka sudut-sudut dalam sepihak jumlahnya πŸπŸ–πŸŽΒ° (berpelurus)
  • 18. Contoh soal Contoh pasangan sudut dalam sepihak : < πŸ‘ 𝒅𝒂𝒏 < πŸ“ < πŸ’ 𝒅𝒂𝒏 < πŸ“ Sehingga < πŸ‘ +< πŸ“ = πŸπŸ–πŸŽΒ° dan < πŸ’ +< πŸ” = πŸπŸ–πŸŽΒ°
  • 19. Hubungan antar sudut β€’ Sudut luar sepihak π‘¨πŸ luar sepihak dengan π‘©πŸ‘ π‘¨πŸ luar sepihak dengan π‘©πŸ’ Jika dua buah garis sejajar dipotong oleh garis lain maka sudut-sudut dalam sepihak adalah πŸπŸ–πŸŽΒ°
  • 20. Contoh soal Contoh pasangan sudut luar sepihak : < 1 π‘‘π‘Žπ‘› < 7 < 2 π‘‘π‘Žπ‘› < 8 Sehingga < 1 +< 7 = 180Β° dan < 2 +< 8 = 180Β°
  • 21. Quiz Interaktif Apa hubungan antara < 1 dengan < 5 < 3 dengan < 6 < 2 dengan < 7 < 3 dengan < 5 < 1 dengan < 7 < 7 dengan < 8 < 5 dengan < 8
  • 22. _Shinta Novianti_ 7 A-B-C-D _Arnis Dwi Irianti_ 7 E-F _Bekti Oktaviana_ 7 G-H-I