SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
brahim bin Al-Walid ialah Khalifah Bani Umayyah. Ia hanya memerintah dalam waktu singkat pada tahun
744 sebelum ia turun tahta, dan bersembunyi dari ketakutan terhadap lawan-lawan politiknya. Wikipedia
Meninggal: 25 Januari 750 M, Kekhalifahan Umayyah
Orang tua: Al-Walid bin Abdul-Malik
Tanggal Penobatan: 744 M
Kakek / Nenek: Abdul Malik bin Marwan
Paman: Sulaiman bin Abdul-Malik
Kakek Buyut: Marwan bin al-Hakam, 'Aisha bint Mu'awiyah
Ibrahim bin Al-Walid ialah Khalifah Bani Umayyah. Ia hanya memerintah dalam waktu singkat pada tahun
744 sebelum ia turun tahta, dan bersembunyi dari ketakutan terhadap lawan-lawan politiknya.
Pada masa pemerintahan Khalifah Ibrahim bin al-Walid, telah dilakukan penerjemahan buku-buku filsafat
Yunani ke dalam bahasa Arab. Hal ini mengakibatkan lahirnya golongan Mutakalimin, seperti Mu'tazilah,
Jabariah, Ahlus Sunnah, dsb.
Ia menjabat sebagai khalifah ketigabelas Daulah Umayyah menggantikan saudaranya, Yazid bin Walid.
Karena kondisi pemerintahan saat itu mengalami guncangan, naiknya Ibrahim sebagai khalifah tidak
disetujui oleh sebagian kalangan keluarga Bani Umayyah. Bahkan sebagian ahli sejarah menyebutkan di
kalangan sebagian Bani Umayyah ada yang menganggapnya hanya sebagai gubernur, bukan khalifah.
Di antara mereka yang menolak kekhalifahan Ibrahim bin Walid adalah Marwan bin Muhammad. Saat itu ia
menjabat gubernur empat wilayah, yaitu Armenia, Kaukasus, Azerbaijan, dan Mosul. Marwan tak hanya
menolak baiat atas Ibrahim bin Walid, namun juga mengerahkan 80.000 orang dari Armenia menuju Suriah.
Itulah gerakan terbesar yang dihadapi pemerintahan Ibrahim bin Walid.
Untuk menghadapi pasukan besar itu, ia minta bantuan saudara sepupunya, Sulaiman bin Hisyam dan
mengangkatnya sebagai Panglima Besar. Utnuk menghadang kekuatan pasukan Marwan bin Muhammad,
Panglima Sulaiman segera mengadakan kunjungan ke berbagai daerah dekat Syria dan Palestina serta
beberapa daerah lainnya. Akhirnya, dari Mesir, Irak dan Hijaz datang bala bantuan yang mencapai 120.000
orang.
Pasukan besar itu berangkat dari Damaskus menuju utara untuk menghadang pasukan Marwan bin
Muhammad. Suasana Syria dan sekitarnya cukup tegang. Dua pasukan besar akan segera bertemu.
Pertempuran saudara tak mungkin terelakkan.
Gubernur Marwan bin Muhammad bukan hanya pejabat terkenal di daerah Armenia dan sekitarnya, tetapi
juga seorang panglima perang tangguh yang matang di medan pertempuran. Berkali-kali ia memimpin
pasukan perang dan menaklukkan sejumlah wilayah.
Sedangkan Panglima Sulaiman bin Hisyam sebaliknya. Meski seorang panglima, Sulaiman bin Hisyam
dibesarkan di lingkungan istana, bergelut dengan kemewahan. Ia tak begitu menguasai medan peperangan.
Karenanya, meski jumlah pasukannya di atas pasukan Marwan, Sulaiman tak mampu berbuat banyak.
Ketika pertempuran pecah, pasukannya porak-poranda. Medan perang dibanjiri darah tentara Sulaiman.
Melihat keadaan pasukannya, Sulaiman buru-buru melarikan diri ke Damaskus. Ia segera menghadap
Khalifah Ibrahim bin Walid dan menceritakan apa yang terjadi.
Khalifah Ibrahim tak bisa berbuat banyak. Ia tak memiliki pasukan cadangan. Oleh sebab itu, ia memutuskan
untuk menyerahkan diri kepada Marwan bin Muhammad. Dengan diiringi keluarganya, ia menemui
Gubernur Marwan dan menyerahkan jabatan khalifahnya.
Marwan bin Muhammad memberikan perlindungan kepada Ibrahim bin Walid yang sempat hidup hingga
132 Hijriyah. Ibrahim bin Walid hanya memerintah kurang dari setahun. Menurut Imam As-Suyuthi, ia hanya
memerintah selama 70 hari. Selanjutnya, khilafah Bani Umayyah dipimpin oleh Marwan bin Muhammad,
khalifah terkahir Bani Umayyah.

More Related Content

What's hot

PPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahanPPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahanawalsepta84
 
PPT SKI Bani Umayyah kelas VII
PPT SKI Bani Umayyah kelas VIIPPT SKI Bani Umayyah kelas VII
PPT SKI Bani Umayyah kelas VIIdayat7
 
Perkembangan Ekonomi Pada Zaman Kerajaan Abbasiyah
Perkembangan Ekonomi Pada Zaman Kerajaan AbbasiyahPerkembangan Ekonomi Pada Zaman Kerajaan Abbasiyah
Perkembangan Ekonomi Pada Zaman Kerajaan AbbasiyahNur Zaki
 
Website untuk mencari jurnal, artikel ilmiah
Website untuk mencari jurnal, artikel ilmiahWebsite untuk mencari jurnal, artikel ilmiah
Website untuk mencari jurnal, artikel ilmiahAzali Jumaren
 
Kejadian gunung berapi
Kejadian gunung berapiKejadian gunung berapi
Kejadian gunung berapiZulhazmi Majid
 
Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah Amrmer
 
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyahPPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyahtriutaribismillah
 
Kerajaan bani umaiyah
Kerajaan bani umaiyahKerajaan bani umaiyah
Kerajaan bani umaiyahIr Deena
 
SUMBANGAN KHALIFAH UMAR ABDUL AZIZ
SUMBANGAN KHALIFAH UMAR ABDUL AZIZSUMBANGAN KHALIFAH UMAR ABDUL AZIZ
SUMBANGAN KHALIFAH UMAR ABDUL AZIZGuru Sejarah PraU
 
Saidina umar al khattab
Saidina umar al khattabSaidina umar al khattab
Saidina umar al khattabKhairul Anwar
 
Kisah Nabi Daud AS dan Lainnya
Kisah Nabi Daud AS dan LainnyaKisah Nabi Daud AS dan Lainnya
Kisah Nabi Daud AS dan LainnyaLia Letifah
 
Power poin khulafaur rasyidin
Power poin khulafaur rasyidinPower poin khulafaur rasyidin
Power poin khulafaur rasyidinKhusnul huda
 
Peperangan di zaman rasulullah SAW
Peperangan di zaman rasulullah SAWPeperangan di zaman rasulullah SAW
Peperangan di zaman rasulullah SAWNur Fauzi
 
Lahirnya Dinasti Bani Umayyah di Damaskus
Lahirnya Dinasti Bani Umayyah di DamaskusLahirnya Dinasti Bani Umayyah di Damaskus
Lahirnya Dinasti Bani Umayyah di DamaskusNSS Slide
 

What's hot (20)

Biografi al makmun
Biografi al makmunBiografi al makmun
Biografi al makmun
 
PPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahanPPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahan
 
PPT SKI Bani Umayyah kelas VII
PPT SKI Bani Umayyah kelas VIIPPT SKI Bani Umayyah kelas VII
PPT SKI Bani Umayyah kelas VII
 
Kelompok 12 nabi musa
Kelompok 12 nabi musaKelompok 12 nabi musa
Kelompok 12 nabi musa
 
Perkembangan Ekonomi Pada Zaman Kerajaan Abbasiyah
Perkembangan Ekonomi Pada Zaman Kerajaan AbbasiyahPerkembangan Ekonomi Pada Zaman Kerajaan Abbasiyah
Perkembangan Ekonomi Pada Zaman Kerajaan Abbasiyah
 
Website untuk mencari jurnal, artikel ilmiah
Website untuk mencari jurnal, artikel ilmiahWebsite untuk mencari jurnal, artikel ilmiah
Website untuk mencari jurnal, artikel ilmiah
 
Kejadian gunung berapi
Kejadian gunung berapiKejadian gunung berapi
Kejadian gunung berapi
 
Imam ahmad bin hanbal
Imam ahmad bin hanbalImam ahmad bin hanbal
Imam ahmad bin hanbal
 
6 isu isu ekonomi
6 isu isu ekonomi6 isu isu ekonomi
6 isu isu ekonomi
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah
 
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyahPPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
PPT perkembangan peradaban Islam masa abbasiyah
 
Kerajaan bani umaiyah
Kerajaan bani umaiyahKerajaan bani umaiyah
Kerajaan bani umaiyah
 
Beriman kepada malaikat
Beriman kepada malaikat Beriman kepada malaikat
Beriman kepada malaikat
 
SUMBANGAN KHALIFAH UMAR ABDUL AZIZ
SUMBANGAN KHALIFAH UMAR ABDUL AZIZSUMBANGAN KHALIFAH UMAR ABDUL AZIZ
SUMBANGAN KHALIFAH UMAR ABDUL AZIZ
 
Saidina umar al khattab
Saidina umar al khattabSaidina umar al khattab
Saidina umar al khattab
 
Kisah Nabi Daud AS dan Lainnya
Kisah Nabi Daud AS dan LainnyaKisah Nabi Daud AS dan Lainnya
Kisah Nabi Daud AS dan Lainnya
 
Power poin khulafaur rasyidin
Power poin khulafaur rasyidinPower poin khulafaur rasyidin
Power poin khulafaur rasyidin
 
Peperangan di zaman rasulullah SAW
Peperangan di zaman rasulullah SAWPeperangan di zaman rasulullah SAW
Peperangan di zaman rasulullah SAW
 
Lahirnya Dinasti Bani Umayyah di Damaskus
Lahirnya Dinasti Bani Umayyah di DamaskusLahirnya Dinasti Bani Umayyah di Damaskus
Lahirnya Dinasti Bani Umayyah di Damaskus
 

Viewers also liked

3. rpp b.inggris 7 b k-13 - my father is a teacher
3. rpp b.inggris 7 b k-13 - my father is a teacher3. rpp b.inggris 7 b k-13 - my father is a teacher
3. rpp b.inggris 7 b k-13 - my father is a teacherAlyaraisa Alpasha
 
Machine Research Quoting Infographic
Machine Research Quoting InfographicMachine Research Quoting Infographic
Machine Research Quoting InfographicIdeba
 
02 Verona Il Trasporto Ospedaliero
02 Verona Il Trasporto Ospedaliero02 Verona Il Trasporto Ospedaliero
02 Verona Il Trasporto OspedalieroSandro Bicci
 
Palestra sobre novos modelos de gestão em urgência e emergência
Palestra sobre novos modelos de gestão em urgência e emergênciaPalestra sobre novos modelos de gestão em urgência e emergência
Palestra sobre novos modelos de gestão em urgência e emergênciaWelfane Cordeiro Junior
 
05 Sistemi Informativi A Supporto Del Servizio Di Trasporto Secondario
05 Sistemi Informativi A Supporto Del Servizio Di Trasporto Secondario05 Sistemi Informativi A Supporto Del Servizio Di Trasporto Secondario
05 Sistemi Informativi A Supporto Del Servizio Di Trasporto SecondarioSandro Bicci
 
Austin y vidal naquet esparta
Austin y vidal naquet  espartaAustin y vidal naquet  esparta
Austin y vidal naquet espartaEscuela
 
wwww.ApoioAulasParticularesApoio.Com - Projeto Social
wwww.ApoioAulasParticularesApoio.Com - Projeto Socialwwww.ApoioAulasParticularesApoio.Com - Projeto Social
wwww.ApoioAulasParticularesApoio.Com - Projeto SocialApoioAulas ParticularesCom
 
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls ix dan materi
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls ix dan materiKompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls ix dan materi
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls ix dan materipamuji doank
 
Kkm bahasa inggris smp kelas vii
Kkm bahasa inggris smp kelas viiKkm bahasa inggris smp kelas vii
Kkm bahasa inggris smp kelas viiaanoktavian
 
3 umayyad-palaces - lecture 5
3  umayyad-palaces - lecture 53  umayyad-palaces - lecture 5
3 umayyad-palaces - lecture 5Sewar Khasawneh
 
5. rpp b.inggris 7 b k-13 there are many things around me
5. rpp b.inggris 7 b k-13  there are many things around me5. rpp b.inggris 7 b k-13  there are many things around me
5. rpp b.inggris 7 b k-13 there are many things around meAlyaraisa Alpasha
 

Viewers also liked (20)

3. rpp b.inggris 7 b k-13 - my father is a teacher
3. rpp b.inggris 7 b k-13 - my father is a teacher3. rpp b.inggris 7 b k-13 - my father is a teacher
3. rpp b.inggris 7 b k-13 - my father is a teacher
 
Final ppp
Final pppFinal ppp
Final ppp
 
Machine Research Quoting Infographic
Machine Research Quoting InfographicMachine Research Quoting Infographic
Machine Research Quoting Infographic
 
Cuide seus olhos
Cuide seus olhosCuide seus olhos
Cuide seus olhos
 
02 Verona Il Trasporto Ospedaliero
02 Verona Il Trasporto Ospedaliero02 Verona Il Trasporto Ospedaliero
02 Verona Il Trasporto Ospedaliero
 
Ep 45 Spreecast post show
Ep 45 Spreecast post showEp 45 Spreecast post show
Ep 45 Spreecast post show
 
Equipo 1 pechakucha
Equipo 1   pechakuchaEquipo 1   pechakucha
Equipo 1 pechakucha
 
Palestra sobre novos modelos de gestão em urgência e emergência
Palestra sobre novos modelos de gestão em urgência e emergênciaPalestra sobre novos modelos de gestão em urgência e emergência
Palestra sobre novos modelos de gestão em urgência e emergência
 
05 Sistemi Informativi A Supporto Del Servizio Di Trasporto Secondario
05 Sistemi Informativi A Supporto Del Servizio Di Trasporto Secondario05 Sistemi Informativi A Supporto Del Servizio Di Trasporto Secondario
05 Sistemi Informativi A Supporto Del Servizio Di Trasporto Secondario
 
Austin y vidal naquet esparta
Austin y vidal naquet  espartaAustin y vidal naquet  esparta
Austin y vidal naquet esparta
 
Epi palestra 2
Epi palestra 2Epi palestra 2
Epi palestra 2
 
Health Tips
Health TipsHealth Tips
Health Tips
 
wwww.ApoioAulasParticularesApoio.Com - Projeto Social
wwww.ApoioAulasParticularesApoio.Com - Projeto Socialwwww.ApoioAulasParticularesApoio.Com - Projeto Social
wwww.ApoioAulasParticularesApoio.Com - Projeto Social
 
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls ix dan materi
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls ix dan materiKompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls ix dan materi
Kompetensi inti dan kompetensi dasar bahasa inggris kls ix dan materi
 
Kkm bahasa inggris smp kelas vii
Kkm bahasa inggris smp kelas viiKkm bahasa inggris smp kelas vii
Kkm bahasa inggris smp kelas vii
 
3 umayyad-palaces - lecture 5
3  umayyad-palaces - lecture 53  umayyad-palaces - lecture 5
3 umayyad-palaces - lecture 5
 
5. rpp b.inggris 7 b k-13 there are many things around me
5. rpp b.inggris 7 b k-13  there are many things around me5. rpp b.inggris 7 b k-13  there are many things around me
5. rpp b.inggris 7 b k-13 there are many things around me
 
RPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP things in my house - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
 
RPP people around me - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP people around me - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTsRPP people around me - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
RPP people around me - Kurikulum 2013 Bahasa Inggris SMP/MTs
 
Biografi harun ar rasyid
Biografi harun ar rasyidBiografi harun ar rasyid
Biografi harun ar rasyid
 

Similar to Khalifah Ibrahim bin Al-Walid yang Singkat

Bani_Umayyah.pptx
Bani_Umayyah.pptxBani_Umayyah.pptx
Bani_Umayyah.pptxPutrielza1
 
Bani Umayyah.pdf
Bani Umayyah.pdfBani Umayyah.pdf
Bani Umayyah.pdfAlviyanti99
 
Era Imarah Umawiyyah di al-Andalus (756-912M)
Era Imarah Umawiyyah di al-Andalus (756-912M)Era Imarah Umawiyyah di al-Andalus (756-912M)
Era Imarah Umawiyyah di al-Andalus (756-912M)Ezad Azraai Jamsari
 
Materi SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docxMateri SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docxfarohah82
 
Sejarah perkembangan islam di masa bani umayyah
Sejarah perkembangan islam di masa bani umayyahSejarah perkembangan islam di masa bani umayyah
Sejarah perkembangan islam di masa bani umayyahFirdika Arini
 
Dinasti Ayyubiyah
Dinasti AyyubiyahDinasti Ayyubiyah
Dinasti AyyubiyahAhmad Rifki
 
Biografi umar bin abdul aziz dan biodata jesica mila
Biografi umar bin abdul aziz dan biodata jesica milaBiografi umar bin abdul aziz dan biodata jesica mila
Biografi umar bin abdul aziz dan biodata jesica milaYasirecin Yasir
 
Asal usul bani umayyah
Asal usul bani umayyahAsal usul bani umayyah
Asal usul bani umayyahsugusana
 
Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)
Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)
Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)Nurul Khotimah
 
Rpp ski amar print
Rpp ski amar printRpp ski amar print
Rpp ski amar printiwan Alit
 
UAS Kepemimpinan SUCI 2A.pptx
UAS Kepemimpinan SUCI 2A.pptxUAS Kepemimpinan SUCI 2A.pptx
UAS Kepemimpinan SUCI 2A.pptxSuci Rahmawati
 
Peran dan kontribusi bani umayyah bagi peradaban islam
Peran dan kontribusi bani umayyah bagi peradaban islamPeran dan kontribusi bani umayyah bagi peradaban islam
Peran dan kontribusi bani umayyah bagi peradaban islamMasmasthar YanghAndal
 
Rpp ski viii penilaian
Rpp ski viii penilaianRpp ski viii penilaian
Rpp ski viii penilaianiwan Alit
 

Similar to Khalifah Ibrahim bin Al-Walid yang Singkat (20)

Bani_Umayyah.pptx
Bani_Umayyah.pptxBani_Umayyah.pptx
Bani_Umayyah.pptx
 
Tugas mandiri iii
Tugas mandiri iiiTugas mandiri iii
Tugas mandiri iii
 
Bani Umayyah.pdf
Bani Umayyah.pdfBani Umayyah.pdf
Bani Umayyah.pdf
 
Era Imarah Umawiyyah di al-Andalus (756-912M)
Era Imarah Umawiyyah di al-Andalus (756-912M)Era Imarah Umawiyyah di al-Andalus (756-912M)
Era Imarah Umawiyyah di al-Andalus (756-912M)
 
Materi SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docxMateri SKI 8 Sem 1.docx
Materi SKI 8 Sem 1.docx
 
Hijrah
HijrahHijrah
Hijrah
 
Sejarah perkembangan islam di masa bani umayyah
Sejarah perkembangan islam di masa bani umayyahSejarah perkembangan islam di masa bani umayyah
Sejarah perkembangan islam di masa bani umayyah
 
Dinasti Ayyubiyah
Dinasti AyyubiyahDinasti Ayyubiyah
Dinasti Ayyubiyah
 
Biografi umar bin abdul aziz dan biodata jesica mila
Biografi umar bin abdul aziz dan biodata jesica milaBiografi umar bin abdul aziz dan biodata jesica mila
Biografi umar bin abdul aziz dan biodata jesica mila
 
Bahan ski
Bahan skiBahan ski
Bahan ski
 
Asal usul bani umayyah
Asal usul bani umayyahAsal usul bani umayyah
Asal usul bani umayyah
 
SKI KEL 4.pdf
SKI KEL 4.pdfSKI KEL 4.pdf
SKI KEL 4.pdf
 
Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)
Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)
Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)
 
Rpp ski amar print
Rpp ski amar printRpp ski amar print
Rpp ski amar print
 
Tugas mandiri
Tugas mandiriTugas mandiri
Tugas mandiri
 
UAS Kepemimpinan SUCI 2A.pptx
UAS Kepemimpinan SUCI 2A.pptxUAS Kepemimpinan SUCI 2A.pptx
UAS Kepemimpinan SUCI 2A.pptx
 
Umar bin abdul aziz
Umar bin abdul azizUmar bin abdul aziz
Umar bin abdul aziz
 
Peran dan kontribusi bani umayyah bagi peradaban islam
Peran dan kontribusi bani umayyah bagi peradaban islamPeran dan kontribusi bani umayyah bagi peradaban islam
Peran dan kontribusi bani umayyah bagi peradaban islam
 
Rpp ski viii penilaian
Rpp ski viii penilaianRpp ski viii penilaian
Rpp ski viii penilaian
 
Bani umayyah
Bani umayyahBani umayyah
Bani umayyah
 

More from Alyaraisa Alpasha

DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxDEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxAlyaraisa Alpasha
 
profil bunda paud mahela.doc
profil bunda paud mahela.docprofil bunda paud mahela.doc
profil bunda paud mahela.docAlyaraisa Alpasha
 
makalah Komunikasi Interpersonal ok.pdf
makalah Komunikasi Interpersonal ok.pdfmakalah Komunikasi Interpersonal ok.pdf
makalah Komunikasi Interpersonal ok.pdfAlyaraisa Alpasha
 
Makalah PENGANTAR EKONOMI MIKRO.docx
Makalah PENGANTAR EKONOMI MIKRO.docxMakalah PENGANTAR EKONOMI MIKRO.docx
Makalah PENGANTAR EKONOMI MIKRO.docxAlyaraisa Alpasha
 
Makalah PERWUJUDAN PANCASILA DALAM PELAKSANAAN FUNGSINYA SEBAGAI IDEOLOGI NAS...
Makalah PERWUJUDAN PANCASILA DALAM PELAKSANAAN FUNGSINYA SEBAGAI IDEOLOGI NAS...Makalah PERWUJUDAN PANCASILA DALAM PELAKSANAAN FUNGSINYA SEBAGAI IDEOLOGI NAS...
Makalah PERWUJUDAN PANCASILA DALAM PELAKSANAAN FUNGSINYA SEBAGAI IDEOLOGI NAS...Alyaraisa Alpasha
 
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxMakalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxAlyaraisa Alpasha
 
Persebaran flora dunia dan indonesia
Persebaran flora dunia dan indonesiaPersebaran flora dunia dan indonesia
Persebaran flora dunia dan indonesiaAlyaraisa Alpasha
 
Makalah integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Makalah integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaMakalah integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Makalah integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAlyaraisa Alpasha
 
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songsAlyaraisa Alpasha
 
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songsAlyaraisa Alpasha
 
5. rpp b.inggris 7 b k-13 there are many things around me
5. rpp b.inggris 7 b k-13  there are many things around me5. rpp b.inggris 7 b k-13  there are many things around me
5. rpp b.inggris 7 b k-13 there are many things around meAlyaraisa Alpasha
 
4. rpp b.inggris 7 b k-13 she is very diligent
4. rpp b.inggris 7 b k-13  she is very diligent4. rpp b.inggris 7 b k-13  she is very diligent
4. rpp b.inggris 7 b k-13 she is very diligentAlyaraisa Alpasha
 
2. rpp kurikulum 2013 b.inggris 7 b he is my favourite teacher
2. rpp kurikulum 2013 b.inggris 7 b he is my favourite teacher2. rpp kurikulum 2013 b.inggris 7 b he is my favourite teacher
2. rpp kurikulum 2013 b.inggris 7 b he is my favourite teacherAlyaraisa Alpasha
 
Rpp Kurikulum 2013 b.inggris 7 b k-13 don’t enter!
Rpp Kurikulum 2013 b.inggris 7 b k-13   don’t enter!Rpp Kurikulum 2013 b.inggris 7 b k-13   don’t enter!
Rpp Kurikulum 2013 b.inggris 7 b k-13 don’t enter!Alyaraisa Alpasha
 

More from Alyaraisa Alpasha (17)

MODUL IPAS SEMESTER 2.pdf
MODUL IPAS SEMESTER 2.pdfMODUL IPAS SEMESTER 2.pdf
MODUL IPAS SEMESTER 2.pdf
 
MODUL IPAS SEMESTER 1.pdf
MODUL IPAS SEMESTER 1.pdfMODUL IPAS SEMESTER 1.pdf
MODUL IPAS SEMESTER 1.pdf
 
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxDEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
 
profil bunda paud mahela.doc
profil bunda paud mahela.docprofil bunda paud mahela.doc
profil bunda paud mahela.doc
 
makalah Komunikasi Interpersonal ok.pdf
makalah Komunikasi Interpersonal ok.pdfmakalah Komunikasi Interpersonal ok.pdf
makalah Komunikasi Interpersonal ok.pdf
 
Makalah PENGANTAR EKONOMI MIKRO.docx
Makalah PENGANTAR EKONOMI MIKRO.docxMakalah PENGANTAR EKONOMI MIKRO.docx
Makalah PENGANTAR EKONOMI MIKRO.docx
 
Makalah PERWUJUDAN PANCASILA DALAM PELAKSANAAN FUNGSINYA SEBAGAI IDEOLOGI NAS...
Makalah PERWUJUDAN PANCASILA DALAM PELAKSANAAN FUNGSINYA SEBAGAI IDEOLOGI NAS...Makalah PERWUJUDAN PANCASILA DALAM PELAKSANAAN FUNGSINYA SEBAGAI IDEOLOGI NAS...
Makalah PERWUJUDAN PANCASILA DALAM PELAKSANAAN FUNGSINYA SEBAGAI IDEOLOGI NAS...
 
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docxMakalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
Makalah DEMOKRASI DI LINGKUNGAN MASYARAKAT.docx
 
Makalah protista
Makalah protistaMakalah protista
Makalah protista
 
Persebaran flora dunia dan indonesia
Persebaran flora dunia dan indonesiaPersebaran flora dunia dan indonesia
Persebaran flora dunia dan indonesia
 
Makalah integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Makalah integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaMakalah integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Makalah integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
 
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
6. rpp b.inggris 7 b k-13 - my favourite songs
 
5. rpp b.inggris 7 b k-13 there are many things around me
5. rpp b.inggris 7 b k-13  there are many things around me5. rpp b.inggris 7 b k-13  there are many things around me
5. rpp b.inggris 7 b k-13 there are many things around me
 
4. rpp b.inggris 7 b k-13 she is very diligent
4. rpp b.inggris 7 b k-13  she is very diligent4. rpp b.inggris 7 b k-13  she is very diligent
4. rpp b.inggris 7 b k-13 she is very diligent
 
2. rpp kurikulum 2013 b.inggris 7 b he is my favourite teacher
2. rpp kurikulum 2013 b.inggris 7 b he is my favourite teacher2. rpp kurikulum 2013 b.inggris 7 b he is my favourite teacher
2. rpp kurikulum 2013 b.inggris 7 b he is my favourite teacher
 
Rpp Kurikulum 2013 b.inggris 7 b k-13 don’t enter!
Rpp Kurikulum 2013 b.inggris 7 b k-13   don’t enter!Rpp Kurikulum 2013 b.inggris 7 b k-13   don’t enter!
Rpp Kurikulum 2013 b.inggris 7 b k-13 don’t enter!
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 

Khalifah Ibrahim bin Al-Walid yang Singkat

  • 1. brahim bin Al-Walid ialah Khalifah Bani Umayyah. Ia hanya memerintah dalam waktu singkat pada tahun 744 sebelum ia turun tahta, dan bersembunyi dari ketakutan terhadap lawan-lawan politiknya. Wikipedia Meninggal: 25 Januari 750 M, Kekhalifahan Umayyah Orang tua: Al-Walid bin Abdul-Malik Tanggal Penobatan: 744 M Kakek / Nenek: Abdul Malik bin Marwan Paman: Sulaiman bin Abdul-Malik Kakek Buyut: Marwan bin al-Hakam, 'Aisha bint Mu'awiyah Ibrahim bin Al-Walid ialah Khalifah Bani Umayyah. Ia hanya memerintah dalam waktu singkat pada tahun 744 sebelum ia turun tahta, dan bersembunyi dari ketakutan terhadap lawan-lawan politiknya. Pada masa pemerintahan Khalifah Ibrahim bin al-Walid, telah dilakukan penerjemahan buku-buku filsafat Yunani ke dalam bahasa Arab. Hal ini mengakibatkan lahirnya golongan Mutakalimin, seperti Mu'tazilah, Jabariah, Ahlus Sunnah, dsb. Ia menjabat sebagai khalifah ketigabelas Daulah Umayyah menggantikan saudaranya, Yazid bin Walid. Karena kondisi pemerintahan saat itu mengalami guncangan, naiknya Ibrahim sebagai khalifah tidak disetujui oleh sebagian kalangan keluarga Bani Umayyah. Bahkan sebagian ahli sejarah menyebutkan di kalangan sebagian Bani Umayyah ada yang menganggapnya hanya sebagai gubernur, bukan khalifah. Di antara mereka yang menolak kekhalifahan Ibrahim bin Walid adalah Marwan bin Muhammad. Saat itu ia menjabat gubernur empat wilayah, yaitu Armenia, Kaukasus, Azerbaijan, dan Mosul. Marwan tak hanya menolak baiat atas Ibrahim bin Walid, namun juga mengerahkan 80.000 orang dari Armenia menuju Suriah. Itulah gerakan terbesar yang dihadapi pemerintahan Ibrahim bin Walid. Untuk menghadapi pasukan besar itu, ia minta bantuan saudara sepupunya, Sulaiman bin Hisyam dan mengangkatnya sebagai Panglima Besar. Utnuk menghadang kekuatan pasukan Marwan bin Muhammad, Panglima Sulaiman segera mengadakan kunjungan ke berbagai daerah dekat Syria dan Palestina serta beberapa daerah lainnya. Akhirnya, dari Mesir, Irak dan Hijaz datang bala bantuan yang mencapai 120.000 orang. Pasukan besar itu berangkat dari Damaskus menuju utara untuk menghadang pasukan Marwan bin Muhammad. Suasana Syria dan sekitarnya cukup tegang. Dua pasukan besar akan segera bertemu. Pertempuran saudara tak mungkin terelakkan. Gubernur Marwan bin Muhammad bukan hanya pejabat terkenal di daerah Armenia dan sekitarnya, tetapi juga seorang panglima perang tangguh yang matang di medan pertempuran. Berkali-kali ia memimpin pasukan perang dan menaklukkan sejumlah wilayah.
  • 2. Sedangkan Panglima Sulaiman bin Hisyam sebaliknya. Meski seorang panglima, Sulaiman bin Hisyam dibesarkan di lingkungan istana, bergelut dengan kemewahan. Ia tak begitu menguasai medan peperangan. Karenanya, meski jumlah pasukannya di atas pasukan Marwan, Sulaiman tak mampu berbuat banyak. Ketika pertempuran pecah, pasukannya porak-poranda. Medan perang dibanjiri darah tentara Sulaiman. Melihat keadaan pasukannya, Sulaiman buru-buru melarikan diri ke Damaskus. Ia segera menghadap Khalifah Ibrahim bin Walid dan menceritakan apa yang terjadi. Khalifah Ibrahim tak bisa berbuat banyak. Ia tak memiliki pasukan cadangan. Oleh sebab itu, ia memutuskan untuk menyerahkan diri kepada Marwan bin Muhammad. Dengan diiringi keluarganya, ia menemui Gubernur Marwan dan menyerahkan jabatan khalifahnya. Marwan bin Muhammad memberikan perlindungan kepada Ibrahim bin Walid yang sempat hidup hingga 132 Hijriyah. Ibrahim bin Walid hanya memerintah kurang dari setahun. Menurut Imam As-Suyuthi, ia hanya memerintah selama 70 hari. Selanjutnya, khilafah Bani Umayyah dipimpin oleh Marwan bin Muhammad, khalifah terkahir Bani Umayyah.