SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
Dasar dasar Hortikultiura
Kelompok 6
Ihsan Rabbani
Nailus Sa’dah
Rahmady Situmeang
Rina Riannur
Safriana Humairah
Yumi Mawaddah
Tanaman Obat
A. Biofarmaka(TanamanObat)
Hasil Tanaman Obat (tanaman herbal) memiliki istilah lain
yaitu Biofarmaka. Tanaman ini menjadi juga sering disebut
tanaman rempah. Perannya penting dan besar sekali manfaatnya
bagi manusia, misalnya pada bagian tertentu pada tanaman ini
diolah menjadi obat-obatan herbal.
Berdasarkan pengolahannya tanaman obat ini sebelum
dikonsumsi manusia ada yang harus diolah terlebih dahulu tetapi
ada juga yang bisa langsung dikonsumsi seperti obat diapet, jamu
sido muncul, jamu jago dan lain-lain. Selain untuk obat-
obatan juga bisa digunakan untuk bahan tambahan masak seperti:
jahe, lengkuas, kunyit, serai, kayu manis
Berdasarkan cara budidaya dan masa tunbuh tanaman ini
sehingga digolongkan kepada Tanaman Hortikultura
Jenis Jenis Hortikultura
Tanaman Obat
Dalam mengklasifikasikan nya tanaman
obat dibedakan:
A. Tanaman obat yang diambil umbiya
Adapun diantaranya adalah, sebagai berikut :
1. TEMULAWAK
 Tanaman ini dapat tumbuh subur di dataran rendah dengan
ketinggian 750 m diatas permukaan laut.
 tanaman ini bisa dipanen setelah 8-12 bulan dengan ciri-ciri daun
menguning seperti mau mati.
 Umbinya akan tumbuh di pangkal batang berwarna kuning gelap
atau coklat muda dengan diameter panjang 15 cm dan 6 cm,
baunya harum dan sedikit pahit agak pedas.
 temulawak sudah lama digunakan secara turun temurun oleh
nenek moyang kita untuk mengobati sakit kuning, diare, maag,
perut kembung dan pegal-pegal.
2. kunyit
 Kunyit merupakan tanaman obat berupa semak dan bersifat
tahunan (perenial) yang tersebar di seluruh daerah tropis.
 Tanaman kunyit tumbuh subur dan liar disekitar hutan/bekas
kebun. Diperkirakan berasal dari Binar pada ketinggian 1300-
1600 m dpl, ada juga yang mengatakan bahwa kunyit berasal dari
India.
 Di daerah Jawa, kunyit banyak digunakan sebagai ramuan
jamukarenaberkhasiatmenyejukkan,membersihkan,mengeringkan,
menghilangkan gatal, dan menyembuhkan kesemutan.
Manfaat utama tanaman kunyit, yaitu: sebagai bahan obat
tradisional, bahan baku industri jamu dan kosmetik, bahan bumbu
masak, peternakan dll
3. jahe
 Umbi jahe mengandung senyawa oleoresin yang lebih dikenal
sebagai gingerol yang bersifat sebagai antioksidan.
 Jahe disebut-sebut berguna sebagai komponen bioaktif
antipenuaan.
 Komponen bioaktif jahe dapat berfungsi melindungi
lemak/membran dari oksidasi, menghambat oksidasi kolesterol, dan
meningkatkan kekebalan tubuh.
 Berbagai manfaat jahe yang secara tradisional sudah dikenal luas
adalah seperti berikut ini: Masuk angin Ramuan
 Ambil jahe yang tua sebesar ibu jari, cuci bersih dan memarkan lalu
direbus dengan air dua gelas, tambahkan gula aren secukupnya .
JAHE KUNYIT
TEMULAWAK
B. Tanaman obat yang diambil daunnya
1. Daun dewa (Gynura divaricata)
 Nama latin (Gynura divaricata), orang China
menyebutnya Samsit.
 Tinggi sekitar 30-40 cm, merupakan tumbuhan tegak, batang
daun pendek lunak berbentuk segi lima, dengan penampang
berbentuk lonjong dan berambut pada sisi luar.
 Panjang 20 cm, lebar 10 cm, dengan tangkai pendek, bulat
lonjong berdaging, berbulu halus, ujung daunnya lancip,
bertoreh pada tepi daun serta warna hijau keunguan.
 Daun dewa juga memiliki bunga majemuk yang tumbuh di
ujung batang, berkelopak hijau berbentuk cawan, dan benang
sari berwarna kuning berbentuk jarum.
 Daun Dewa Bisa digunakan untuk penyakit kulit seperti flek
hitam pada wajah.
2. Seledri(ApiumgraveolensL)
 Sala satu bumbu masakan. Beberapa negara termasuk
Jepang, Cina dan Korea mempergunakan bagian tangkai
daun sebagai bahan makanan.
 Di Indonesia tumbuhan ini diperkenalkan oleh penjajah
Belanda dan digunakan daunnya untuk menyedapkan sup
atau sebagai lalap.
 Seledri mengandung rendah kalori, yaitu sekitar 16 kalori
per 100 gram.
 Daun seledri juga bisa digunakan sebagai tanaman obat
keluarga karena mengandung vitamin A, vitamin C,
vitamin B1 dan zat besi lainnya seperti kalium dan mineral
3. DaunPegagan(marselea crenata)
 Daun ini sudah banyak digunakan sebagai obat di
berbagai dunia.
 Tanaman ini banyak dijumpai di kawasan Asia Tenggara
dan Afrika, habitat hidupnya biasa di tepi sungai yang
tenang.
 Daun dan batang merupakan salah satu bagian yang
digunakan sebagai obat.
 Manfaatnya adalah untuk menyembuhkan luka luar,
mengurangi kecemasan, sebagai antioksidan, untuk bahan
obat tradisional dan kontenporer.
c. Tanaman obat yang diambil batangnya
1. kayu manis(Cinnamomumcasia/burmanii).
 Kayu manis berasal dari bagian dalam kulit kayu
manis. Selain sifat obatnya, kayu manis juga
merupakan afrodisiak, berfungsi untuk meningkatkan
libido dan menangkal disfungsi ereksi.
 Kayu manis menawarkan banyak manfaat kesehatan,
mulai dari atasi perut kembung, muntah atau masalah
pencernaan. Kayu manis juga digunakan untuk
mengobati usus yang sensitif. Ditambah, dapat
mengurangi kadar kolesterol dan glukosa darah,
sehingga bisa bermanfaat bagi penderita diabetes tipe 2.
2. Brotowali(Tinosporacrispa)
 tinggi batang sampai 2,5 m dengan banyak bintik-bintik
di batangnya. Budidaya tanaman brotowali ini dengan
cara stek pada batangnya.
 mengandung zat alkaloid. Pada bagian akar dan batang
mengandung zat damar lunak barberin, palmatin,
pikroretin, glikosida, palmatin dan harsa.
 Tanaman brotowali untuk obat diabetes mengurangi
gula darah dan mengurangi gejala kencing manis,
berkhasiat untuk antiseptik untuk pencuci luka,
penyakit rematik pada punggung dan pinggang, obat
menurunkan panas (demam)
3.Kulitsecang (Caesalpinia sappan L.)
 Secang atau Caesalpinia sappan L merupakan
tanaman semak atau pohon rendah dengan
ketinggian 5-10 m.
 Tanaman untuk termasuk famili Leguminoceae dan
diketahui tersebar di wilayah Asia Tenggara,
Afrika, dan Amerika.
 Di Indonesia tanaman ini banyak tumbuh di Jawa,
pada ketinggian 1-1700 dpl, ditanam sebagai
pembatas, atau tumbuh liar secara lokal.
d.Tanaman obat yang diambil buahnya
 1. mengkudu
 Memiliki kandungan Senyawa Terpenoid, Zat antibakteri, Asam
arkobat, Scopeletin, Zat Anti Kanker, Xereonine, serta memiliki
nutrisi lengkap yang diperlukan bagi tubuh manusia.
 Zat nutrisi : secara keseluruhan mengkudu merupakan buah makanan
bergizi lengkap. Zat nutrisi yang dibutuhkan tubuh, seperti protein,
viamin, dan mineral penting,
 Zat-zat aktif yang terkandung dalam sari buah mengkudu itu dapat
mematikan bakteri penyebab infeksi, seperti Pseudomonas
aeruginosa, Protens morganii, Staphylococcus aureus, Bacillus
subtilis, dan Escherichia coli. Zat anti bakteri itu juga dapat
mengontrol bakteri pathogen (mematikan) seperti Salmonella
montivideo, S . scotmuelleri, S . typhi, dan Shigella dusenteriae, S .
flexnerii, S . pradysenteriae, serta Staphylococcus aureus
2. Ketumbar
 Tanaman herbal ini termasuk keluarga wortel (Umbelliferae) yang akar,
batang, daun, serta buahnya memiliki aroma yang menenangkan.
 Minyak atsiri dan oleoresin yang diperoleh dari ekstrak biji ketumbar
sering digunakan sebagai bahan baku parfum, industri rokok, pewangi
aromaterapi, obat-obatan, kosmetik, sabun mandi, sabun cuci, serta aroma
makanan dan minuman.
 ketumbar juga kaya akan zat besi yang bisa membantu menambah dan
melancarkan peredaran darah dalam tubuh.
 bermanfaat untuk meredakan gejala campak, wasir, sakit gigi, cacingan,
dan nyeri sendi, serta infeksi yang disebabkan oleh bakteri dan jamusakit
perut, mual, diare, kejang usus, dan perut kembung.
KETUMBAR
MENGKUDU
D.Tanaman obat yang diambil bijinya
1. Pala
 jenis rempah-rempah yang terkenal sebagai bahan tambahan
masakan yang juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan
tubuh.
 Dalam 100 gram buah pala terdapat 525 kalori.
 Manfaatnya untuk menjaga kesehatan otak serta mengurangi
kerusakan sistem saraf dan fungsi kognitif yang umumnya
dimiliki pasien demensia atau penyakit Alzheimer.
 Serat pada buah pala dapat merangsang proses pencernaan
dengan mendorong gerakan peristaltik pada otot polos usus.
 Buah pala mengandung magnesium yang tinggi. Magnesium
adalah mineral yang sangat penting dalam mengurangi
ketegangan saraf bahkan merangsang pelepasan serotonin,
yaitu hormon yang membuat rileks.
2. pinang
 Buah yang berasal dari pohon yang termasuk ke dalam
keluarga palem.
 Penelitian terhadap ekstrak buah pinang menunjukan
aktivitas antimikroba dapat menekan bakteri pada
mulut sehingga mencegah dari gigi berlubang.
 buah pinang dapat membantu mengurangi kandungan
minyak berlebih, mencerahkan kulit wajah yang kusam,
mencegah komedo, dan meremajakan kulit wajah
sehingga tampak awet muda dan segar.
PINANG
PALA
Tanaman obat yang diambil akarnya
1. Pepaya
 jenis tanaman yang semua bagian memiliki manfaat baik
kesehatan maupun untuk kehidupan sehar-hari
 di dalam akar pepaya memiliki zat glikosida sianogenetik,
karpain, papain, asam malat, kalsium maleat, kimopapain
dan fitokinase.
 Akarnya beermamfaat untuk mengobati keluhan sakit di
dalam kandung kemih atau saat anda merasakan sakit saat
kencing, rematik/asam urat serta konplikasi ginjal.
 Ramuan dari akar pepaya untuk membuat tubuh anda
menjadi fit kembali dan mengisi kembali energi
2. Aren
 Pohon aren atau Arenga Pinnata merupakan
tanaman palma yang masuk dalam keluarga
Arecaceae.
 Akar aren banyak memiliki manfaat yang baik untuk
kesehatan tubuh dan telah banyak digunakan oleh
ahli sebagai bahan obat herbal.
 Akar aren terbukti ampuh mengobati kencing batu
atau disebut juga dengan penyakit batu ginjal
 Untuk memaksimalkan khasiat, Anda dapat
mencampurkannya dengar akar alang-alang dan
diminum secara rutin 2 kali sehari sampai sembuh..
PEPAYA
AREN
SELESAI
DAN
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

213017431 makalah-toga
213017431 makalah-toga213017431 makalah-toga
213017431 makalah-togaHans Wiliam
 
Teknik budidaya tanaman pangan
Teknik budidaya tanaman panganTeknik budidaya tanaman pangan
Teknik budidaya tanaman panganYuwan Kilmi
 
Tanaman Obat Keluarga
Tanaman Obat KeluargaTanaman Obat Keluarga
Tanaman Obat KeluargaKhalid Adam
 
Pengendalian hama terpadu (PHT) Kacang Hijau (Vigna radiata)
Pengendalian hama terpadu (PHT) Kacang Hijau (Vigna radiata)Pengendalian hama terpadu (PHT) Kacang Hijau (Vigna radiata)
Pengendalian hama terpadu (PHT) Kacang Hijau (Vigna radiata)Novayanti Simamora
 
contoh laporan uji benih
contoh laporan uji benihcontoh laporan uji benih
contoh laporan uji benihRiva Anggraeni
 
Laporan Akhir Dasar-dasar Agronomi
Laporan Akhir Dasar-dasar AgronomiLaporan Akhir Dasar-dasar Agronomi
Laporan Akhir Dasar-dasar AgronomiPutrimian Hairani
 
Ppt lahan kering kel.2
Ppt lahan kering kel.2Ppt lahan kering kel.2
Ppt lahan kering kel.2Astrijyt
 
Laporan hasil observasi tanaman obat di desa tangkilan
Laporan hasil observasi tanaman obat di desa tangkilanLaporan hasil observasi tanaman obat di desa tangkilan
Laporan hasil observasi tanaman obat di desa tangkilanAgus Ariyanto
 
Panen, pasca panen, dan pemasaran
Panen, pasca panen, dan pemasaranPanen, pasca panen, dan pemasaran
Panen, pasca panen, dan pemasaranJoel mabes
 
Tugas TIK- POWER POINT BIJI
Tugas TIK- POWER POINT BIJITugas TIK- POWER POINT BIJI
Tugas TIK- POWER POINT BIJIMardiah Ahmad
 
Tumbuhan penghasil pestisida nabati dibagi menjadi lima kelompok
Tumbuhan penghasil pestisida nabati dibagi menjadi lima kelompokTumbuhan penghasil pestisida nabati dibagi menjadi lima kelompok
Tumbuhan penghasil pestisida nabati dibagi menjadi lima kelompokWahono Syahida
 

What's hot (20)

Kultur teknis
Kultur teknisKultur teknis
Kultur teknis
 
213017431 makalah-toga
213017431 makalah-toga213017431 makalah-toga
213017431 makalah-toga
 
Teknik budidaya tanaman pangan
Teknik budidaya tanaman panganTeknik budidaya tanaman pangan
Teknik budidaya tanaman pangan
 
Toga
TogaToga
Toga
 
Tanaman Obat Keluarga
Tanaman Obat KeluargaTanaman Obat Keluarga
Tanaman Obat Keluarga
 
Pengendalian hama terpadu (PHT) Kacang Hijau (Vigna radiata)
Pengendalian hama terpadu (PHT) Kacang Hijau (Vigna radiata)Pengendalian hama terpadu (PHT) Kacang Hijau (Vigna radiata)
Pengendalian hama terpadu (PHT) Kacang Hijau (Vigna radiata)
 
Tanaman obat ppt
Tanaman obat pptTanaman obat ppt
Tanaman obat ppt
 
Isi proposal
Isi proposalIsi proposal
Isi proposal
 
contoh laporan uji benih
contoh laporan uji benihcontoh laporan uji benih
contoh laporan uji benih
 
Laporan Akhir Dasar-dasar Agronomi
Laporan Akhir Dasar-dasar AgronomiLaporan Akhir Dasar-dasar Agronomi
Laporan Akhir Dasar-dasar Agronomi
 
Ppt lahan kering kel.2
Ppt lahan kering kel.2Ppt lahan kering kel.2
Ppt lahan kering kel.2
 
Laporan hasil observasi tanaman obat di desa tangkilan
Laporan hasil observasi tanaman obat di desa tangkilanLaporan hasil observasi tanaman obat di desa tangkilan
Laporan hasil observasi tanaman obat di desa tangkilan
 
Makalah Kunyit
Makalah Kunyit Makalah Kunyit
Makalah Kunyit
 
Materi inovasi pemanfaatan pekarangan
Materi inovasi pemanfaatan pekaranganMateri inovasi pemanfaatan pekarangan
Materi inovasi pemanfaatan pekarangan
 
Budidaya tanaman semusim
Budidaya tanaman semusimBudidaya tanaman semusim
Budidaya tanaman semusim
 
Panen, pasca panen, dan pemasaran
Panen, pasca panen, dan pemasaranPanen, pasca panen, dan pemasaran
Panen, pasca panen, dan pemasaran
 
Tugas TIK- POWER POINT BIJI
Tugas TIK- POWER POINT BIJITugas TIK- POWER POINT BIJI
Tugas TIK- POWER POINT BIJI
 
Buletin toga
Buletin togaBuletin toga
Buletin toga
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Biji
PPT Morfologi Tumbuhan - BijiPPT Morfologi Tumbuhan - Biji
PPT Morfologi Tumbuhan - Biji
 
Tumbuhan penghasil pestisida nabati dibagi menjadi lima kelompok
Tumbuhan penghasil pestisida nabati dibagi menjadi lima kelompokTumbuhan penghasil pestisida nabati dibagi menjadi lima kelompok
Tumbuhan penghasil pestisida nabati dibagi menjadi lima kelompok
 

Similar to HORTANAMAN

Prakarya_Kelas_7_Bab_11_Komoditas_Tanaman_Obat_(1).pptx
Prakarya_Kelas_7_Bab_11_Komoditas_Tanaman_Obat_(1).pptxPrakarya_Kelas_7_Bab_11_Komoditas_Tanaman_Obat_(1).pptx
Prakarya_Kelas_7_Bab_11_Komoditas_Tanaman_Obat_(1).pptxwidiawati76
 
Tanaman Obat dan Usaha Kesehatan Sekolah
Tanaman Obat dan Usaha Kesehatan SekolahTanaman Obat dan Usaha Kesehatan Sekolah
Tanaman Obat dan Usaha Kesehatan SekolahPatricia Dian Anggraeni
 
52326079 kemoning
52326079 kemoning52326079 kemoning
52326079 kemoningfhendy
 
Aneka jenis tanaman obat keluarga
Aneka jenis tanaman obat keluargaAneka jenis tanaman obat keluarga
Aneka jenis tanaman obat keluargaFreddy Then
 
Tugas botani ekonomi
Tugas botani ekonomiTugas botani ekonomi
Tugas botani ekonomiichavanyputri
 
Praktikum Spermatophyta
Praktikum SpermatophytaPraktikum Spermatophyta
Praktikum SpermatophytaAishaDiandra
 
pdf_20220715_124844_0000.pdf
pdf_20220715_124844_0000.pdfpdf_20220715_124844_0000.pdf
pdf_20220715_124844_0000.pdfNurulSdtrrfni
 
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)MUHAMMADRAISAKBARAKB
 
Isi keji beling
Isi keji belingIsi keji beling
Isi keji belingsoeh18
 
Kunyit sebagai tanaman berkhasiat (Widianti amalia)
Kunyit sebagai tanaman berkhasiat (Widianti amalia)Kunyit sebagai tanaman berkhasiat (Widianti amalia)
Kunyit sebagai tanaman berkhasiat (Widianti amalia)widiantiamalia2
 
Tanaman obat
Tanaman obatTanaman obat
Tanaman obatVJ Asenk
 

Similar to HORTANAMAN (20)

Prakarya_Kelas_7_Bab_11_Komoditas_Tanaman_Obat_(1).pptx
Prakarya_Kelas_7_Bab_11_Komoditas_Tanaman_Obat_(1).pptxPrakarya_Kelas_7_Bab_11_Komoditas_Tanaman_Obat_(1).pptx
Prakarya_Kelas_7_Bab_11_Komoditas_Tanaman_Obat_(1).pptx
 
Kara Ilmiah Pemanfaatan Temulawak
 Kara Ilmiah Pemanfaatan Temulawak Kara Ilmiah Pemanfaatan Temulawak
Kara Ilmiah Pemanfaatan Temulawak
 
Tanaman Obat dan Usaha Kesehatan Sekolah
Tanaman Obat dan Usaha Kesehatan SekolahTanaman Obat dan Usaha Kesehatan Sekolah
Tanaman Obat dan Usaha Kesehatan Sekolah
 
52326079 kemoning
52326079 kemoning52326079 kemoning
52326079 kemoning
 
Aneka jenis tanaman obat keluarga
Aneka jenis tanaman obat keluargaAneka jenis tanaman obat keluarga
Aneka jenis tanaman obat keluarga
 
Tugas botani ekonomi
Tugas botani ekonomiTugas botani ekonomi
Tugas botani ekonomi
 
Macam apotik hidup
Macam apotik hidupMacam apotik hidup
Macam apotik hidup
 
Praktikum Spermatophyta
Praktikum SpermatophytaPraktikum Spermatophyta
Praktikum Spermatophyta
 
Makalah Materia Medika dan Terapi
Makalah Materia Medika dan TerapiMakalah Materia Medika dan Terapi
Makalah Materia Medika dan Terapi
 
pdf_20220715_124844_0000.pdf
pdf_20220715_124844_0000.pdfpdf_20220715_124844_0000.pdf
pdf_20220715_124844_0000.pdf
 
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
Tiwi tanaman obat keluarga (subunit 1 jatinom)
 
Isi keji beling
Isi keji belingIsi keji beling
Isi keji beling
 
Kunyit sebagai tanaman berkhasiat (Widianti amalia)
Kunyit sebagai tanaman berkhasiat (Widianti amalia)Kunyit sebagai tanaman berkhasiat (Widianti amalia)
Kunyit sebagai tanaman berkhasiat (Widianti amalia)
 
Florikultura
FlorikulturaFlorikultura
Florikultura
 
Tanaman obat
Tanaman obatTanaman obat
Tanaman obat
 
Obat obat tradisional
Obat obat tradisionalObat obat tradisional
Obat obat tradisional
 
Tanaman herbal
Tanaman herbalTanaman herbal
Tanaman herbal
 
Apotek hidup
Apotek hidupApotek hidup
Apotek hidup
 
KELENGKENG.pptx
KELENGKENG.pptxKELENGKENG.pptx
KELENGKENG.pptx
 
Herbal
HerbalHerbal
Herbal
 

Recently uploaded

456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.pptDesiskaPricilia1
 
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...AdekKhazelia
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptRoniAlfaqih2
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptRoniAlfaqih2
 
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptPERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptika291990
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxrittafarmaraflesia
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannandyyusrizal2
 
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdfSWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdfFatimaZalamatulInzan
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfhsetraining040
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALMayangWulan3
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptxrachmatpawelloi
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptbekamalayniasinta
 
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3spenyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3smwk57khb29
 
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensikPPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensikSavitriIndrasari1
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxkaiba5
 
materi tentang sistem imun tubuh manusia
materi tentang sistem  imun tubuh manusiamateri tentang sistem  imun tubuh manusia
materi tentang sistem imun tubuh manusiastvitania08
 
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptxMPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptxISKANDARSYAPARI
 
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANYayahKodariyah
 

Recently uploaded (18)

456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
456720224-1-Antenatal Care-Terpadu-10-T-ppt.ppt
 
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
PANDUAN TUGAS AKHIR SKRIPSI PRODI KEPERAWATAN ANESTESIOLOGI PROGRAM SARJANA T...
 
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.pptToksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
Toksikologi obat dan macam-macam obat yang toksik dan berbahaya.ppt
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
 
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.pptPERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
PERHITUNGAN_DAN_KATEGORI_STATUS_GIZI.ppt
 
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptxkonsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
konsep nutrisi pada pasien dengan gangguan kardiovaskuler.pptx
 
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinannPelajaran Distosia Bahu pada persalinann
Pelajaran Distosia Bahu pada persalinann
 
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdfSWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
SWAMEDIKASI ALERGI PRODI SARJANA FARMASI.pdf
 
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdfStrategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
Strategi_Pengendalian_RisikoZSFADXSCFQ.pdf
 
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONALPPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
PPT KONTRASEPSI KB HORMONAL DAN NON HORMONAL
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.pptPERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
PERAN PERAWAT DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KELOMPOK 4.ppt
 
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3spenyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
penyuluhan terkait kanker payudara oleh mahasiswa k3s
 
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensikPPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
PPT presentasi tentang ekshumasi stase forensik
 
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptxLaporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
Laporan Kasus - Tonsilitis Kronik Eksaserbasi Akut.pptx
 
materi tentang sistem imun tubuh manusia
materi tentang sistem  imun tubuh manusiamateri tentang sistem  imun tubuh manusia
materi tentang sistem imun tubuh manusia
 
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptxMPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
MPI 3. Pengendalian Penyakit pada JH 2023 Kadar.pptx
 
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATANSEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
SEDIAAN EMULSI : DEFINISI, TIPE EMULSI, JENIS EMULGATOR DAN CARA PEMBUATAN
 

HORTANAMAN

  • 1. Dasar dasar Hortikultiura Kelompok 6 Ihsan Rabbani Nailus Sa’dah Rahmady Situmeang Rina Riannur Safriana Humairah Yumi Mawaddah Tanaman Obat
  • 2. A. Biofarmaka(TanamanObat) Hasil Tanaman Obat (tanaman herbal) memiliki istilah lain yaitu Biofarmaka. Tanaman ini menjadi juga sering disebut tanaman rempah. Perannya penting dan besar sekali manfaatnya bagi manusia, misalnya pada bagian tertentu pada tanaman ini diolah menjadi obat-obatan herbal. Berdasarkan pengolahannya tanaman obat ini sebelum dikonsumsi manusia ada yang harus diolah terlebih dahulu tetapi ada juga yang bisa langsung dikonsumsi seperti obat diapet, jamu sido muncul, jamu jago dan lain-lain. Selain untuk obat- obatan juga bisa digunakan untuk bahan tambahan masak seperti: jahe, lengkuas, kunyit, serai, kayu manis Berdasarkan cara budidaya dan masa tunbuh tanaman ini sehingga digolongkan kepada Tanaman Hortikultura
  • 4. Dalam mengklasifikasikan nya tanaman obat dibedakan: A. Tanaman obat yang diambil umbiya Adapun diantaranya adalah, sebagai berikut : 1. TEMULAWAK  Tanaman ini dapat tumbuh subur di dataran rendah dengan ketinggian 750 m diatas permukaan laut.  tanaman ini bisa dipanen setelah 8-12 bulan dengan ciri-ciri daun menguning seperti mau mati.  Umbinya akan tumbuh di pangkal batang berwarna kuning gelap atau coklat muda dengan diameter panjang 15 cm dan 6 cm, baunya harum dan sedikit pahit agak pedas.  temulawak sudah lama digunakan secara turun temurun oleh nenek moyang kita untuk mengobati sakit kuning, diare, maag, perut kembung dan pegal-pegal.
  • 5. 2. kunyit  Kunyit merupakan tanaman obat berupa semak dan bersifat tahunan (perenial) yang tersebar di seluruh daerah tropis.  Tanaman kunyit tumbuh subur dan liar disekitar hutan/bekas kebun. Diperkirakan berasal dari Binar pada ketinggian 1300- 1600 m dpl, ada juga yang mengatakan bahwa kunyit berasal dari India.  Di daerah Jawa, kunyit banyak digunakan sebagai ramuan jamukarenaberkhasiatmenyejukkan,membersihkan,mengeringkan, menghilangkan gatal, dan menyembuhkan kesemutan. Manfaat utama tanaman kunyit, yaitu: sebagai bahan obat tradisional, bahan baku industri jamu dan kosmetik, bahan bumbu masak, peternakan dll
  • 6. 3. jahe  Umbi jahe mengandung senyawa oleoresin yang lebih dikenal sebagai gingerol yang bersifat sebagai antioksidan.  Jahe disebut-sebut berguna sebagai komponen bioaktif antipenuaan.  Komponen bioaktif jahe dapat berfungsi melindungi lemak/membran dari oksidasi, menghambat oksidasi kolesterol, dan meningkatkan kekebalan tubuh.  Berbagai manfaat jahe yang secara tradisional sudah dikenal luas adalah seperti berikut ini: Masuk angin Ramuan  Ambil jahe yang tua sebesar ibu jari, cuci bersih dan memarkan lalu direbus dengan air dua gelas, tambahkan gula aren secukupnya .
  • 8. B. Tanaman obat yang diambil daunnya 1. Daun dewa (Gynura divaricata)  Nama latin (Gynura divaricata), orang China menyebutnya Samsit.  Tinggi sekitar 30-40 cm, merupakan tumbuhan tegak, batang daun pendek lunak berbentuk segi lima, dengan penampang berbentuk lonjong dan berambut pada sisi luar.  Panjang 20 cm, lebar 10 cm, dengan tangkai pendek, bulat lonjong berdaging, berbulu halus, ujung daunnya lancip, bertoreh pada tepi daun serta warna hijau keunguan.  Daun dewa juga memiliki bunga majemuk yang tumbuh di ujung batang, berkelopak hijau berbentuk cawan, dan benang sari berwarna kuning berbentuk jarum.  Daun Dewa Bisa digunakan untuk penyakit kulit seperti flek hitam pada wajah.
  • 9. 2. Seledri(ApiumgraveolensL)  Sala satu bumbu masakan. Beberapa negara termasuk Jepang, Cina dan Korea mempergunakan bagian tangkai daun sebagai bahan makanan.  Di Indonesia tumbuhan ini diperkenalkan oleh penjajah Belanda dan digunakan daunnya untuk menyedapkan sup atau sebagai lalap.  Seledri mengandung rendah kalori, yaitu sekitar 16 kalori per 100 gram.  Daun seledri juga bisa digunakan sebagai tanaman obat keluarga karena mengandung vitamin A, vitamin C, vitamin B1 dan zat besi lainnya seperti kalium dan mineral
  • 10. 3. DaunPegagan(marselea crenata)  Daun ini sudah banyak digunakan sebagai obat di berbagai dunia.  Tanaman ini banyak dijumpai di kawasan Asia Tenggara dan Afrika, habitat hidupnya biasa di tepi sungai yang tenang.  Daun dan batang merupakan salah satu bagian yang digunakan sebagai obat.  Manfaatnya adalah untuk menyembuhkan luka luar, mengurangi kecemasan, sebagai antioksidan, untuk bahan obat tradisional dan kontenporer.
  • 11. c. Tanaman obat yang diambil batangnya 1. kayu manis(Cinnamomumcasia/burmanii).  Kayu manis berasal dari bagian dalam kulit kayu manis. Selain sifat obatnya, kayu manis juga merupakan afrodisiak, berfungsi untuk meningkatkan libido dan menangkal disfungsi ereksi.  Kayu manis menawarkan banyak manfaat kesehatan, mulai dari atasi perut kembung, muntah atau masalah pencernaan. Kayu manis juga digunakan untuk mengobati usus yang sensitif. Ditambah, dapat mengurangi kadar kolesterol dan glukosa darah, sehingga bisa bermanfaat bagi penderita diabetes tipe 2.
  • 12. 2. Brotowali(Tinosporacrispa)  tinggi batang sampai 2,5 m dengan banyak bintik-bintik di batangnya. Budidaya tanaman brotowali ini dengan cara stek pada batangnya.  mengandung zat alkaloid. Pada bagian akar dan batang mengandung zat damar lunak barberin, palmatin, pikroretin, glikosida, palmatin dan harsa.  Tanaman brotowali untuk obat diabetes mengurangi gula darah dan mengurangi gejala kencing manis, berkhasiat untuk antiseptik untuk pencuci luka, penyakit rematik pada punggung dan pinggang, obat menurunkan panas (demam)
  • 13. 3.Kulitsecang (Caesalpinia sappan L.)  Secang atau Caesalpinia sappan L merupakan tanaman semak atau pohon rendah dengan ketinggian 5-10 m.  Tanaman untuk termasuk famili Leguminoceae dan diketahui tersebar di wilayah Asia Tenggara, Afrika, dan Amerika.  Di Indonesia tanaman ini banyak tumbuh di Jawa, pada ketinggian 1-1700 dpl, ditanam sebagai pembatas, atau tumbuh liar secara lokal.
  • 14. d.Tanaman obat yang diambil buahnya  1. mengkudu  Memiliki kandungan Senyawa Terpenoid, Zat antibakteri, Asam arkobat, Scopeletin, Zat Anti Kanker, Xereonine, serta memiliki nutrisi lengkap yang diperlukan bagi tubuh manusia.  Zat nutrisi : secara keseluruhan mengkudu merupakan buah makanan bergizi lengkap. Zat nutrisi yang dibutuhkan tubuh, seperti protein, viamin, dan mineral penting,  Zat-zat aktif yang terkandung dalam sari buah mengkudu itu dapat mematikan bakteri penyebab infeksi, seperti Pseudomonas aeruginosa, Protens morganii, Staphylococcus aureus, Bacillus subtilis, dan Escherichia coli. Zat anti bakteri itu juga dapat mengontrol bakteri pathogen (mematikan) seperti Salmonella montivideo, S . scotmuelleri, S . typhi, dan Shigella dusenteriae, S . flexnerii, S . pradysenteriae, serta Staphylococcus aureus
  • 15. 2. Ketumbar  Tanaman herbal ini termasuk keluarga wortel (Umbelliferae) yang akar, batang, daun, serta buahnya memiliki aroma yang menenangkan.  Minyak atsiri dan oleoresin yang diperoleh dari ekstrak biji ketumbar sering digunakan sebagai bahan baku parfum, industri rokok, pewangi aromaterapi, obat-obatan, kosmetik, sabun mandi, sabun cuci, serta aroma makanan dan minuman.  ketumbar juga kaya akan zat besi yang bisa membantu menambah dan melancarkan peredaran darah dalam tubuh.  bermanfaat untuk meredakan gejala campak, wasir, sakit gigi, cacingan, dan nyeri sendi, serta infeksi yang disebabkan oleh bakteri dan jamusakit perut, mual, diare, kejang usus, dan perut kembung.
  • 17. D.Tanaman obat yang diambil bijinya 1. Pala  jenis rempah-rempah yang terkenal sebagai bahan tambahan masakan yang juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.  Dalam 100 gram buah pala terdapat 525 kalori.  Manfaatnya untuk menjaga kesehatan otak serta mengurangi kerusakan sistem saraf dan fungsi kognitif yang umumnya dimiliki pasien demensia atau penyakit Alzheimer.  Serat pada buah pala dapat merangsang proses pencernaan dengan mendorong gerakan peristaltik pada otot polos usus.  Buah pala mengandung magnesium yang tinggi. Magnesium adalah mineral yang sangat penting dalam mengurangi ketegangan saraf bahkan merangsang pelepasan serotonin, yaitu hormon yang membuat rileks.
  • 18. 2. pinang  Buah yang berasal dari pohon yang termasuk ke dalam keluarga palem.  Penelitian terhadap ekstrak buah pinang menunjukan aktivitas antimikroba dapat menekan bakteri pada mulut sehingga mencegah dari gigi berlubang.  buah pinang dapat membantu mengurangi kandungan minyak berlebih, mencerahkan kulit wajah yang kusam, mencegah komedo, dan meremajakan kulit wajah sehingga tampak awet muda dan segar.
  • 20. Tanaman obat yang diambil akarnya 1. Pepaya  jenis tanaman yang semua bagian memiliki manfaat baik kesehatan maupun untuk kehidupan sehar-hari  di dalam akar pepaya memiliki zat glikosida sianogenetik, karpain, papain, asam malat, kalsium maleat, kimopapain dan fitokinase.  Akarnya beermamfaat untuk mengobati keluhan sakit di dalam kandung kemih atau saat anda merasakan sakit saat kencing, rematik/asam urat serta konplikasi ginjal.  Ramuan dari akar pepaya untuk membuat tubuh anda menjadi fit kembali dan mengisi kembali energi
  • 21. 2. Aren  Pohon aren atau Arenga Pinnata merupakan tanaman palma yang masuk dalam keluarga Arecaceae.  Akar aren banyak memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh dan telah banyak digunakan oleh ahli sebagai bahan obat herbal.  Akar aren terbukti ampuh mengobati kencing batu atau disebut juga dengan penyakit batu ginjal  Untuk memaksimalkan khasiat, Anda dapat mencampurkannya dengar akar alang-alang dan diminum secara rutin 2 kali sehari sampai sembuh..