SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Uji Capaian Pembelajaran Semester 1
A. Pilihan Ganda
1.Jawaban : A
Pembahasan : Hukum bacaan dari lafal ِ
‫ت‬ٰ
‫و‬ٰ
‫م‬َّ
‫الس‬ ِ
‫ق‬ْ
‫ل‬َ
‫خ‬ ْ
‫ِي‬
‫ف‬ َّ
‫ِن‬
‫ا‬ yaitu
sebagai berikut:
a. Gunnah (َّ
‫ِن‬
‫ا‬), yaitu adanya huruf nun berharakat tasydid.
b. Mad tabi’i (ْ
‫ِي‬
‫ف‬), yaitu adanya huruf ya berharakat sukun setelah
huruf berharakat kasrah.
c. Idgam syamsiyah atau alif lam syamsiyah (
ِ
‫ت‬ٰ
‫و‬ٰ
‫م‬َّ
‫الس‬ ِ
‫ق‬ْ
‫ل‬َ
‫خ‬),
yaitu huruf alif lam diikuti huruf alif lam syamsiyah (sin)
sehingga huruf alif lamnya tidak dibaca jelas.
d. Mad tabi’i (
ِ
‫ت‬ٰ
‫و‬ٰ
‫م‬َّ
‫الس‬), yaitu adanya alif setelah huruf
berharakat fathah yang ditulis dengan fathah berdiri.
2.Jawaban : E
Pembahasan : Kata yang digarisbawahi adalah kata ulul albāb. Istilah
tersebut berasal dari dua kata, yaitu kata ulū yang artinya ‘memiliki’
dan kata al-albāb, bentuk jamak dari lubb yang artinya ‘inti sari’
atau ‘sari pati dari sesuatu’. Jadi, ulul albāb secara harfiyah
artinya ‘orang-orang yang mempunyai saripati istimewa dalam diri
mereka’.
3.Jawaban : A
Pembahasan : Gambar pada soal adalah gambar pemandangan alam. Adapun
ulul albāb adalah orang yang mampu memanfaatkan akalnya untuk hal-hal
yang merupakan amal saleh. Bagi seorang ulul albāb, pemandangan alam
yang indah tersebut dapat menjadi pendorong untuk melakukan tafakur,
yaitu memikirkan atau merenungi keagungan Allah Swt. yang telah
menciptakan dirinya dan alam semesta yang disaksikannya. Jadi, ia
tidak sebatas tertarik untuk menikmati keindahan alam tersebut, tetapi
berusaha untuk memahami dan mengetahui rahasia yang ada di baliknya.
4.Jawaban : C
Pembahasan : Dalam hadis tersebut terkandung pesan kepada setiap
muslim agar menggunakan akal pikiran bukan hanya untuk duniawi, tetapi
juga untuk ukhrawi agar kehidupan berjalan dengan seimbang sebagaimana
yang ditunjukkan oleh Rasulullah Saw.
5. Jawaban : A
Pembahasan : Pasangan antara lafal dan artinya yang sesuai dapat
dilihat pada tabel berikut.
No. Lafal No. Arti
1.
ِ
‫ف‬َ
‫َِل‬
‫ت‬ْ
‫خ‬‫ا‬َ
‫و‬
ِ
‫ل‬ْ
‫ي‬َّ
‫ال‬
e. dan pergantian malam
2.
‫ا‬َ
‫ن‬ِ
‫ق‬َ
‫ف‬ c. lindungilah kami
3. ْ
‫م‬ِ
‫ه‬ِ
‫ب‬ْ
‫و‬ُ
‫ن‬ُ
‫ج‬ ‫ى‬ٰ
‫ل‬َ
‫ع‬َّ
‫و‬ b. dalam keadaan berbaring
4.
‫ِى‬
‫ل‬‫و‬
ُ
ِ
ِ
‫ّل‬
ِ
‫اب‬َ
‫ب‬ْ
‫ل‬
َ
ْ
‫اّل‬
d. bagi orang yang berakal
5. َ
‫ت‬ْ
‫ق‬َ
‫ل‬َ
‫خ‬ ‫ا‬َ
‫م‬ a. Engkau tidak menciptakan
6.Jawaban : B
Pembahasan : Hukum bacaan dari lafal َ
‫ا‬
ِ
‫ر‬‫ا‬َ
‫ط‬ْ
‫ق‬َ
‫ا‬ ْ
‫ن‬ِ
‫م‬ ‫ا‬ْ
‫و‬ُ
‫ذ‬ُ
‫ف‬ْ
‫ن‬َ
‫ت‬ ْ
‫ن‬
ِ
‫ت‬ٰ
‫و‬ٰ
‫م‬َّ
‫الس‬ adalah sebagai berikut:
a. Ikhfa (‫ا‬ْ
‫و‬ُ
‫ذ‬ُ
‫ف‬ْ
‫ن‬َ
‫ت‬ ْ
‫ن‬َ
‫ا‬), yaitu nun mati bertemu huruf ikhfa (ta’
dan fa)
b. Mad tabi’i (‫ا‬ْ
‫و‬ُ
‫ذ‬ُ
‫ف‬ْ
‫ن‬َ
‫ت‬), yaitu wawu sukun terletak setelah huruf
berharakat damah
c. Izhar halqi (ِ
‫ر‬‫ا‬َ
‫ط‬ْ
‫ق‬َ
‫ا‬ ْ
‫ن‬ِ
‫م‬), yaitu nun mati bertemu dengan huruf
izhar halqi (hamzah)
d. Mad tabi’i (ِ
‫ر‬‫ا‬َ
‫ط‬ْ
‫ق‬َ
‫ا‬), yaitu alif terletak setelah huruf
berharakat fathah
e. Idgam syamsiyah atau alif lam syamsiyah (
ِ
‫ت‬ٰ
‫و‬ٰ
‫م‬َّ
‫الس‬ ِ
‫ر‬‫ا‬َ
‫ط‬ْ
‫ق‬َ
‫ا‬),
yaitu huruf alif lam diikuti huruf alif lam syamsiyah (sin)
sehingga huruf alif lamnya tidak dibaca jelas.
f. Mad tabi’i (
ِ
‫ت‬ٰ
‫و‬ٰ
‫م‬َّ
‫الس‬), yaitu adanya alif setelah huruf
berharakat fathah yang ditulis dengan fathah berdiri.
7. Jawaban : B
Pembahasan : Pengggalan ayat yang sesuai dengan terjemahan “jika kamu
sanggup menembus (melintasi) penjuru langit dan bumi) adalah ِ
‫ِن‬
‫ا‬
ْ
‫ن‬ِ
‫م‬ ‫ا‬ْ
‫و‬ُ
‫ذ‬ُ
‫ف‬ْ
‫ن‬َ
‫ت‬ ْ
‫ن‬َ
‫ا‬ ْ
‫م‬ُ
‫ت‬ْ
‫ع‬َ
‫ط‬َ
‫ت‬ْ
‫اس‬
ِ
‫ر‬‫ا‬َ
‫ط‬ْ
‫ق‬َ
‫ا‬
َ
‫و‬ ِ
‫ت‬ٰ
‫و‬ٰ
‫م‬َّ
‫الس‬
ِ
ِْ
‫ر‬
َ
ْ
‫اّل‬ .
Jika diuraikan sebagai berikut: jika (ِ
‫ِن‬
‫ا‬); kamu sanggup
(ْ
‫م‬ُ
‫ت‬ْ
‫ع‬َ
‫ط‬َ
‫ت‬ْ
‫اس‬); menembus/melintasi (‫ا‬ْ
‫و‬ُ
‫ذ‬ُ
‫ف‬ْ
‫ن‬َ
‫ت‬ ْ
‫ن‬َ
‫ا‬); penjuru ( ْ
‫ن‬ِ
‫م‬
ِ
‫ر‬‫ا‬َ
‫ط‬ْ
‫ق‬َ
‫ا‬); langit (
ِ
‫ت‬ٰ
‫و‬ٰ
‫م‬َّ
‫الس‬); dan bumi (ِ
ِْ
‫ر‬
َ
ْ
‫اّل‬َ
‫و‬).
8. Jawaban : C
Pembahasan : Terjemah hadis yang dimaksud adalah sebagai berikut:
"Barang siapa meniti jalan untuk menuntut ilmu, maka Allah akan
memudahkan baginya jalan ke surga. Sungguh, para malaikat merendahkan
sayapnya sebagai tanda kerelaan kepada penuntut ilmu. Orang yang
berilmu akan dimintakan maaf oleh penduduk langit dan bumi, hingga
ikan yang ada di dasar laut. Kelebihan seorang alim dibanding ahli
ibadah seperti keutamaan rembulan pada malam purnama atas seluruh
bintang. Para ulama adalah pewaris para nabi, dan para nabi tidak
mewariskan dinar dan dirham, mereka hanyalah mewariskan ilmu. Barang
siapa mengambilnya, maka ia telah mengambil bagian yang banyak." (H.R.
Abu Dawud)
Berdasarkan hadis tersebut, dapat diketahui bahwa orang yang berilmu
akan dimintakan maaf atau ampunan oleh sesama makhluk di dunia, yaitu
oleh makhluk yang ada di langit dan di bumi, bahkan hingga ikan yang
ada di dasar laut.
9. Jawaban : C
Pembahasan : Terjemah penggalan ayat tersebut adalah “... tembuslah.
Kamu tidak akan mampu menembusnya, kecuali dengan kekuatan (dari
Allah).” Ada beberapa pendapat mengenai makna “kekuatan” pada ayat
tersebut, salah satunya adalah kekuatan ilmu pengetahuan yang berasal
dari Allah Swt. Manusia dan jin dipersilakan untuk mengeksplorasi alam
semesta dengan segenap kemampuannya. Hal ini dapat dilakukan dengan
adanya kemajuan ilu pengetahuan dan teknologi. Meski demikian,
kemampuan mereka terbatas karena yang memiliki kekuatan mutlak adalah
Allah Swt.
10. Jawaban : A
Pembahasan : Pada wacana tersebut terdapat pernyataan “Perkembangan
teknologi dan aktivitas keilmuan di kalangan umat Islam belum semaju
yang ada di Barat.” Dengan demikian, berdasarkan wacana tersebut, ilmu
pengetahuan teknologi berperan penting dalam mengukur tingkat kemajuan
suatu bangsa. Bangsa yang mampu mengembangkan ilmu pengetahuan dan
teknologi dapat dianggap sebagai bangsa yang maju.
11. Jawaban : A
Pembahasan : Memamerkan kenikmatan yang diperoleh kepada khalayak
ramai bukanlah wujud rasa syukur. Hal itu justru dapat menjurus pada
kesombongan, bahkan kekufuran jika tidak mengakui bahwa nikmat
tersebut adalah karunia Allah Swt.
12. Jawaban : E
Pembahasan : Pada teks, Rayhan diilustrasikan sebagai sosok yang
selalu bersyukur atas nikmat yang diperolehnya dengan memanfaatkannya
semaksimal mungkin. Dengan demikian, ia selalu berperilaku yang
menunjukkan rasa syukur. Ia tidak membeda-bedakan teman dalam
pergaulan, kehidupannya dijalani dengan sederhana, bukan dengan gaya
hidup hedonis, serta selalu menjaga kehalalan dalam hal apa pun yang
dikonsumsi maupun yang dilakukannya. Segala hal yang haram dan syubhat
ia tinggalkan karena tidak jelas kehalalannya.
13. Jawaban : A
Pembahasan : Ketidakmampuan dalam menjaga lisan akan menyebabkan
dampak negatif, misalnya muncul pertikaian, pertengkaran, dan
permusuhan antarsesama. Hal tersebut dapat terjadi jika ada orang yang
selalu asal-asalan dalam berkata-kata dan tidak mampu menjaga perasaan
orang lain sehingga menimbulkan sakit hati.
14. Jawaban : C
Pembahasan : Di antara situasi yang membolehkan seseorang untuk
membuka aib adalah ketika ia dizalimi (mazhlum) dan saat membutuhkan
pertolongan (isti’anah). Orang yang dizalimi boleh menceritakan
tentang kezaliman pelaku kepada pihak yang berwenang agar ia mendapat
haknya. Demikian pula orang yang memohon pertolongan untuk membasmi
kemungkaran hingga terbukanya kembali jalan kebenaran bagi orang yang
bermaksiat diperbolehkan untuk membuka aib.
15. Jawaban : A
Pembahasan : Perilaku yang sesuai dengan terjemah hadis tersebut
adalah larangan membuka aib sendiri atas maksiat yang dilakukan. Dalam
hadis diceritakan tentang umat Nabi Muhammad Saw. yang secara terang-
terangan menceritakan kepada orang lain tentang perbuatan maksiat yang
dilakukannya. Ia membuka perilakunya yang merupakan aib tersebut
padahal Allah Swt. telah menutupinya.
16. Jawaban : D
Pembahasan : Pada gambar terdapat kata-kata “Stop bullying!” yang
merupakan ajakan untuk melakukan upaya-upaya pencegahan terjadinya
bullying atau perundungan. Biasanya perundungan dilakukan oleh orang
yang merasa kuat terhadap orang yang lebih lemah. Untuk menghindari
perilaku tersebut, baik sebagai korban maupun sebagai pelaku, dapat
dengan mengisi waktu luang dengan kegiatan-kegiatan yang bermanfaat
daripada sekadar berkumpul tanpa tujuan. Agar tidak menjadi korban
perundungan, seseorang perlu bersikap tegas dan menolak untuk
melakukan hal-hal yang tidak diinginkannya, misalnya mengikuti semua
perintah dari senior, termasuk melakukan hal-hal yang merugikan diri
sendiri.
17. Jawaban : E
Pembahasan : Terjadinya perkelahian antarpelajar dapat disebabkan
oleh faktor internal maupun faktor eksternal. Kurangnya bimbingan
orang tua, perkembangan teknologi, kondisi lingkungan, serta sejarah
dendam secara turun-temurun merupakan faktor eksternal karena semua
berasal dari luar diri pelajar. Adapun faktor internal, yaitu faktor
yang berasal dari diri pelajar itu sendiri salah satunya adalah adanya
rasa bingung atau ketidaktahuan dalam menghadapi suatu persoalan
sehingga mengambil langkah yang keliru.
18. Jawaban : E
Pembahasan : Minuman keras merupakan sejenis khamar. Minuman ini haram
untuk dikonsumsi karena memabukkan dan bahkan disebut sebagai “induk
kejahatan” karena meminumnya dapat menyebabkan hilang kesadaran hingga
melakukan perbuatan buruk lainnya. Jadi, menimbulkan energi sehingga
berani dalam melawan berbagai kemungkaran bukan dampak lain
mengonsumsi minuman keras karena perilaku itu sendiri adalah suatu
bentuk kemungkaran.
19. Jawaban : B
Pembahasan : Tidak mudah menolak ajakan teman dalam hal apa pun bukan
cara menghindari penyalahgunaan narkotika. Seseorang yang selalu
merasa segan untuk menolak, bahkan terhadap ajakan untuk melakukan
sesuatu yang terlarang seperti menyalahgunakan narkotika, pada
akhirnya akan merugikan dirinya sendiri. Oleh karena itu, penting
untuk memiliki prinsip dan belajar tegas terhadap diri sendiri dan
orang lain agar tidak mudah terpengaruh oleh ajakan orang lain.
20.Jawaban : E
Pembahasan : Gambar pada soal menunjukkan ilustrasi obat-obatan
terlarang atau narkoba. Penggunaan barang tersebut dapat mengganggu
kualitas hidup, menurunkan kesadaran, dilarang oleh negara dan agama,
serta hanya dapat memberikan kesenangan semu. Penggunaan obat-obatan
tersebut dilarang, baik dalam dosis kecil maupun besar, jika tidak
ada rekomendasi khusus dari ahli dan pihak yang berwenang. Penggunaan
dalam dosis minim jika dilakukan terus-menerus pada akhirnya akan
menimbulkan kecanduan yang sulit untuk dihentikan.
21. Jawaban : D
Pembahasan : Fungsi sosial pelaksanaan khutbah Jumat adalah fungsi
yang berkaitan dengan hubungan antarsesama. Jadi, fungsi sosial
pelaksanaan khutbah Jumat salah satunya adalah mempererat tali
silaturahim antara sesama umat Islam karena pada saat pelaksanaan
salat Jumat yang salah satu rangkaiannya adalah khutbah Jumat, umat
Islam berkumpul dalam satu tempat. Pada momen itu mereka dapat saling
bertegur sapa dan saling mendoakan untuk kebaikan satu sama lain. Hal
itu tentunya dilakukan sebelum maupun setelah melaksanakan salat
Jumat.
22.Jawaban : E
Pembahasan : Dalam sebuah hadis yang diriwayatkan oleh Imam Muslim,
Rasulullah Saw. bersabda:
“Jika kamu katakan kepada temanmu, ‘diamlah!’, di hari Jumat saat
khatib berkhutbah, maka kamu telah melakukan perbuatan menganggur
(tiada guna).” (HR Muslim)
Jadi, perilaku Rasyad dan Faisal dalam ilustrasi tersebut dapat
menjadikan salat Jumat mereka sia-sia.
23.Jawaban : A
Pembahasan : Berdakwah tidak boleh dilakukan sembarangan. Ada adab-
adab tertentu yang perlu diperhatikan agar hasil dakwah sesuai dengan
yang diharapkan. Salah satu adab dalam berdakwah adalah menebarkan
Islam dengan cara damai tanpa menyinggung pihak lain. Dakwah yang
dilakukan dengan cara pemaksaan dan menyinggung perasaan pihak
tertentu justru dapat menimbulkan keributan dan ketegangan yang
berdampak pada ketenteraman hidup bermasyarakat serta mencoreng nama
baik Islam.
24.Jawaban : D
Pembahasan : Pasangan yang tepat antara rukun khutbah dan bacaannya
dapat dilihat pada tabel berikut.
No. Bacaan Rukun Khutbah No. Rukun Khutbah
1. َ
‫ّل‬ ْ
‫ن‬َ
‫أ‬ ُ
‫د‬َ
‫ه‬ْ
‫ش‬َ
‫أ‬َ
‫و‬
ُ
‫للا‬ َّ
‫ّل‬ِ
‫إ‬ َ
‫ه‬ٰ
‫ل‬ِ
‫إ‬
e. syahadat
2. َّ
‫ق‬َ
‫ح‬ َ
‫للا‬ ‫وا‬ُ
‫ق‬َّ
‫ِت‬
‫ا‬
ِ
‫ه‬ِ
‫ت‬‫ا‬َ
‫ق‬ُ
‫ت‬
d. pesan takwa
3. ‫إ‬
َّ
‫ن‬
ِ
ِ
‫ِل‬ َ
‫د‬ْ
‫م‬َ
‫ح‬ْ
‫ال‬ b. hamdalah
4.
ْ
‫ِي‬
‫ل‬ ُ
‫للا‬ َ
‫ك‬َ
‫ر‬‫ا‬َ
‫ب‬
ْ
‫م‬ُ
‫ك‬َ
‫ل‬َ
‫و‬
a. doa untuk kaum muslimin
5. َ
‫ل‬َ
‫ع‬ ِ
ِ
‫ل‬َ
‫ص‬ َّ
‫م‬ُ
‫ه‬ّٰ
‫لل‬َ
‫ا‬
‫ى‬
ٍ
‫د‬َّ
‫م‬َ
‫ح‬ُ
‫م‬
c. shalawat
25.Jawaban : C
Pembahasan : Orang yang sudah melakukan dakwah berdasarkan cerita pada
soal adalah Syarifah yang selalu menasihati adiknya agar rajin salat
lima waktu dan Faras yang mengajak temannya untuk mengikuti kajian.
Keduanya dianggap telah berdakwah karena sama-sama mengajak orang lain
untuk melaksanakan kebaikan.
26.Jawaban : A
Pembahasan : Produktif dalam berkarya sehingga dapat dijadikan sebagai
ajang popularitas diri bukanlah bentuk semangat dalam meneladan
kegigihan ulama. Hal itu mengandung unsur ria karena adanya keinginan
untuk mendapat pujian dari orang lain, sedangkan para ulama selalu
mencontohkan untuk belajar ikhlas dan tidak berharap balasan apa pun
dalam setiap usaha atau kebaikan yang dilakukan.
27.Jawaban : E
Pembahasan : Tokoh yang dimaksud berdasarkan deskripsi pada soal
adalah Hamzah al-Fansuri. Hal ini dapat diketahui dari penyebutan
Barus sebagai kota kelahirannya. Di samping itu, penyebutan secara
spesifik judul karya yang ditulis oleh tokoh tersebut, yaitu Asrar
al-Arifin dan Syarab al-‘Asyiqin merupakan petunjuk jelas untuk
menemukan tokoh yang dimaksud, yaitu Hamzah al-Fansuri.
28.Jawaban : B
Pembahasan : Kitab Fathul Wahhab bukan karya yang ditulis oleh Ar-
Raniri. Kitab tersebut ditulis oleh seorang ulama bernama Abu Yahya
Zakaria al-Anshori.
29.Jawaban : A
Pembahasan : Tokoh yang dimaksud dalam teks adalah Syekh Abdurrauf
as-Singkili. Salah satu karya beliau yang terkenal adalah kitab
Tarjuman al-Mustafid, yang merupakan naskah pertama tafsir Al-Qur’an
lengkap berbahasa Melayu. Kitab ini ditulis atas permintaan Sultanah
Shafiyyah ad-Din.
30.Jawaban : B
Pembahasan : Nama tokoh dan informasi terkait yang sesuai ditunjukkan
oleh nomor 2 dan 3 dengan penjelasan pada tabel berikut.
No. Nama Tokoh Informasi
1. Hamzah al-Fansuri pengarang kitab Riyāḍuṣ
Ṣāliḥīn
Pembahasan: kitab Riyāḍuṣ
Ṣāliḥīn adalah karya Syekh
Nawawi
2. Nuruddin ar-Raniri penentang pemikiran Hamzah
al-Fansuri
3. Abdurrauf as-Singkili ayahnya bernama Syekh Ali
Fansuri
4. Syekh Yusuf al-Makassari guru K.H. Hasyim Asy’ari dan
K.H. Ahmad Dahlan
Pembahasan: guru K.H. Hasyim
Asy’ari dan K.H. Ahmad
Dahlan adalah Kiai Sholeh
Darat
5. Abdus Samad al-Palimbani pelopor tarekat Qadiriyah di
Indonesia
Pembahasan: Abdus Samad al-
Palimbani adalah pelopor
tarekat Samaniyah di
Indonesia
B. Uraian
1. Dalam Al-Qur’an Allah menegaskan bahwa tidak ada ciptaan-Nya yang
sia-sia. Semua tentu memiliki peranan tersendiri. Begitu pula
halnya dengan nyamuk. Nyamuk sering kali dibasmi karena dianggap
mengganggu kehidupan manusia dan menimbulkan penyakit. Namun,
karena hal tersebut, manusia terdorong untuk terbiasa hidup bersih
dan sehat. Di samping itu, nyamuk memiliki manfaat bagi makhluk
lain. Misalnya, menjadi salah satu bagian penting dalam rantai
makanan karena menjadi sumber makanan bagi binatang lain. Ada
beberapa binatang yang memakan nyamuk, antara lain katak dan
burung.
2. Isi kandungan Q.S. Ar-Rahmān/55: 33 antara lain sebagai berikut:
a. seruan kepada jin dan manusia dari Allah Swt. yang membebaskan
mereka untuk menembus atau melintasi langit dengan kemampuan
mereka sebagai kasih sayang Allah Swt.;
b. baik jin maupun manusia tidak dapat menghindar dari qada dan
qadar Allah Swt. juga dari kekuasaan-Nya;
c. baik jin maupun manusia juga tidak akan dapat menghindar dari
tanggung jawab atas segala amal yang dilakukan selama di dunia;
d. adanya kemungkinan bagi manusia untuk mengeksplorasi luar
angkasa dengan sulthan (kekuatan ilmu pengetahuan dan
teknologi), tetapi kemampuannya itu terbatas;
e. mendorong manusia untuk menuntut ilmu serta memajukan ilmu
pengetahuan dan teknologi;
f. kekuatan yang dimiliki manusia adalah karunia Allah Swt.
3. Jawaban sesuai dengan pengalaman peserta didik. Contoh:
a. Saya telah mempelajari ilmu Matematika dan mampu memahaminya
dengan baik. Jika ada teman yang belum paham, saya bersedia
untuk membantunya dengan ikhlas.
b. Saya telah mempelajari tentang pentingnya kebersihan diri dan
lingkungan. Jadi, saya selalu berupaya untuk menjaga kebersihan,
termasuk di lingkungan sekolah, misalnya dengan melaksanakan
piket dan membuang sampah pada tempatnya.
c. Saya telah mempelajari ilmu tentang keutamaan salat tepat waktu.
Jadi, saat waktu istirahat tiba, saya selalu berusaha untuk
segera melaksanakan salat berjamaah dan mengajak teman untuk
pergi ke masjid bersama.
4. Terjemah dari potongan ayat tersebut adalah “... Jika kamu
menghitung nikmat Allah, niscaya kamu tidak akan mampu
menghitungnya. ....” Ayat tersebut mengandung makna bahwa nikmat
Allah Swt. begitu banyak sampai-sampai kita tidak akan bisa
menghitungnya. Ada begitu banyak nikmat yang kita sadari telah
dianugerahkan oleh-Nya kepada kita. Namun, kita tidak pernah tahu
berapa banyak nikmat dari-Nya yang tidak kita sadari. Hal itu tentu
jauh lebih banyak dari yang bisa kita bayangkan. Contohnya, kita
dapat berkaca pada diri kita sendiri yang memiliki anggota tubuh
dengan beragam fungsi masing-masing, bagaimana kita beraktivitas
pada siang hari dan beristirahat pada malam hari. Allah Swt.
menyediakan segala kebutuhan kita sehingga kita tidak pernah
kekurangan. Semua nikmat dari-Nya tidak akan pernah bisa kita
hitung. Jadi, sudah sepatutnya kita bersyukur atas segala nikmat
tersebut.
5. Memenuhi janji merupakan akhlak terpuji yang harus diterapkan dalam
kehidupan sehari-hari. Pentingnya memenuhi janji telah ditegaskan
dalam Al-Qur’an salah satunya tercantum dalam Q.S. Al-Mā’idah/5:
1 yang terjemahannya sebagai berikut:
“Wahai orang-orang yang beriman, penuhilah janji-janji ....”
Berdasarkan ayat tersebut, memenuhi janji merupakan salah satu
kriteria keimanan yang harus dimiliki oleh seorang muslim. Dengan
demikian, seorang muslim yang tidak dapat memenuhi janji dapat
dikatakan belum memiliki iman yang utuh. Janji yang harus dipenuhi
tentunya adalah janji dalam hal kebaikan, bukan keburukan.
Tidak memenuhi janji atau ingkar janji merupakan salah satu ciri
orang munafik sebagaimana disebutkan dalam hadis Rasulullah Saw.
Adapun sifat orang munafik bertentangan dengan sifat orang yang
beriman karena ia adalah orang yang berpura-pura, artinya berbeda
antara apa yang ia katakan dan apa yang ia perbuat atau ada dalam
hatinya.
6. Dalam perkelahian antarpelajar, sering kali para pelaku tidak
mengetahui alasan mereka saling menyerang satu sama lain atau
kesalahan apa yang telah dilakukan oleh pihak lawan. Mereka hanya
ikut-ikutan karena diajak teman atau sekadar ingin menunjukkan
eksistensi diri meski pada akhirnya saling melukai. Tidak jarang
perkelahian tersebut mengganggu ketertiban umum, bahkan sampai
melukai masyarakat yang melerai mereka atau sekadar melintas untuk
keperluan tertentu. Jika dikaitkan dengan Q.S. Al-Aḥzāb/33: 58,
perilaku tersebut termasuk perilaku menyakiti seseorang tanpa
alasan yang jelas sehingga pelaku yang terlibat akan mendapat dosa.
7. Jawaban sesuai dengan pendapat peserta didik. Contoh:
Penyalahgunaan narkoba dapat berdampak buruk pada lingkungan
sosial, misalnya semakin berani mengambil barang milik orang lain.
Hal itu terutama terjadi jika pelaku penyalahgunaan narkoba
mengalami kesulitan ekonomi. Seorang pecandu narkoba akan merasa
kesakitan jika ia tidak mengonsumsi obat-obatan tersebut sehingga
ia terus berusaha mendapatkan barang tersebut bagaimana pun
caranya. Hal ini dapat berdampak pada semakin sedikitnya harta
benda yang ia miliki, bahkan habis. Di satu sisi ia tidak lagi
memiliki harta, tetapi di sisi lain ia membutuhkan narkoba karena
sudah ketergantungan. Oleh karena itu, ia dapat terdorong untuk
melakukan perbuatan nekat, seperti mengambil barang milik orang
lain atau mencuri dan menjualnya untuk mendapat barang yang
diinginkannya.
8. Jawaban sesuai dengan pendapat peserta didik. Contoh: Berdakwah
melalui media mana pun tentu tidak mudah. Ada tantangan tersendiri
yang harus dihadapi demi tercapainya tujuan dakwah. Berikut
beberapa tantangan dakwah di media sosial dan cara mengatasinya.
a. Pemilihan tema dan materi dakwah: tema dakwah yang disampaikan
hendaknya yang dikuasai oleh pendakwah agar pendakwah mampu
memberikan jawaban yang tepat saat ada objek dakwah yang
mengajak untuk berdiskusi. Tema yang disampaikan juga hendaknya
tema yang tidak kontroversial agar tidak memancing keributan.
Permasalahan yang dirasa sensitif sebaiknya disampaikan secara
tatap muka. Kalaupun melalui media sosial, hendaknya menggunakan
bahasa yang halus dan disampaikan sejelas mungkin.
b. Luasnya jangkauan media sosial: pengguna media sosial sangat
banyak dan terdiri atas berbagai kalangan yang beragam, dari
segi agama, status sosial, profesi, dan sebagainya. Dengan
keragaman itu, dakwah yang disampaikan juga dapat diterima
dengan pandangan yang beragam. Oleh karena itu, pendakwah
sebaiknya memikirkan dampak/risiko dari materi yang
disampaikan, termasuk apakah materi tersebut menyinggung pihak-
pihak tertentu. Adakalanya suatu dakwah ditujukan untuk kalangan
tertentu, tetapi ternyata di kemudian hari menjangkau pihak lain
yang bukan merupakan objek dakwah dan berbeda pandangan sehingga
menimbulkan masalah. Oleh karena itu, pendakwah sebaiknya
memiliki dasar yang jelas dari dakwah yang disampaikannya serta
memiliki prinsip yang tegas.
c. Penggunaan bahasa tulisan berbeda dengan bahasa lisan: dakwah
melalui media sosial dapat disampaikan dengan berbagai format,
salah satunya melalui tulisan. Saat menyimak dakwah yang
disampaikan secara lisan, objek dakwah dapat memahami materi
dakwah tidak hanya berdasarkan isi materi, tetapi juga gerak
gerik pendakwah, serta intonasi dan ekspresi pendakwah. Dakwah
yang disampaikan melalui tulisan terkadang sulit dipahami,
apalagi jika tulisan tersebut tidak terstruktur, bertele-tele,
tidak berlandaskan pada dalil yang jelas, menggunakan tanda baca
yang tidak rapi, serta membosankan. Di sisi lain, banyak orang
yang masih malas membaca sehingga sering kali melewatkan materi
dakwah yang berupa tulisan. Oleh karena itu, jika hendak
berdakwah melalui tulisan, pendakwah hendaknya menyesuaikan
penggunaan bahasa yang menarik sesuai objek dakwah yang dituju.
Misalnya, bahasa yang santai untuk para remaja, bahasa yang
mudah dipahami tanpa kiasan untuk orang awam, atau bahasa formal
untuk kalangan tertentu.
9. Jawaban sesuai dengan pendapat peserta didik. Contoh: Berdasarkan
narasi tersebut, ada beberapa pelajaran yang dapat diambil dari
kisah hidup Syekh Nawawi, di antaranya:
a. Menuntut ilmu sebanyak-banyaknya dari berbagai sumber dan tidak
pernah merasa cepat puas.
b. Rela pergi ke tempat yang jauh sekalipun untuk menimba ilmu.
c. Mengamalkan ilmu yang diperoleh dengan mengajarkannya kepada
orang lain agar ilmu yang diperoleh bermanfaat.
d. Berbuat sesuatu sekecil apa pun untuk memajukan bangsa sebagai
bukti cinta tanah air.
10. Jawaban sesuai dengan pendapat peserta didik. Contoh: Para ulama
adalah pewaris para nabi. Mereka mewariskan ilmu yang tidak akan
pernah habis meski dibagikan kepada banyak orang, bukan harta benda
yang akan habis jika terus digunakan. Begitu pula dengan para ulama
yang telah menyebarkan Islam di Indonesia. Perkembangan Islam di
Indonesia saat ini tidak lepas dari warisan perjuangan mereka yang
mengajarkan ilmunya kepada anak bangsa. Kitab-kitab yang mereka
tulis masih dikaji hingga kini sebagai salah satu cara memahami
ajaran agama Islam. Murid-murid para ulama tersebut banyak yang
mengikuti jejak mereka menjadi orang-orang yang berhasil dan
memiliki peranan penting dalam gerakan pembaruan Islam di
Indonesia.

More Related Content

Similar to Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (UCP SMT 1)_NH.docx

Soal to usbn pai smk 2012
Soal to usbn pai smk 2012Soal to usbn pai smk 2012
Soal to usbn pai smk 2012Hakim Ansorul
 
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'Haristian Sahroni Putra
 
PARAGRAF_1_supriyadi.pptx
PARAGRAF_1_supriyadi.pptxPARAGRAF_1_supriyadi.pptx
PARAGRAF_1_supriyadi.pptxAnjaniPelita
 
Makalah maful li_ajlih
Makalah maful li_ajlihMakalah maful li_ajlih
Makalah maful li_ajlihWarnet Raha
 
Bertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islamBertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islamyuniarkowahyu
 
Bertutur santun dalam islam
Bertutur santun dalam islamBertutur santun dalam islam
Bertutur santun dalam islamyuniarkowahyu
 
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016Burhan Abuy
 
Bertuntur santun dalam islam
Bertuntur santun dalam islamBertuntur santun dalam islam
Bertuntur santun dalam islamyuniarkowahyu
 
Kajian tentang filsafat dakwah islam
Kajian tentang filsafat dakwah islamKajian tentang filsafat dakwah islam
Kajian tentang filsafat dakwah islamMuhsin Hariyanto
 
Bertutur santun dalam islam
Bertutur santun dalam islamBertutur santun dalam islam
Bertutur santun dalam islamyuniarkowahyu
 
WAWANCARA (MATERI WAWANCARA BERBAHASA JAWA SMP).pptx
WAWANCARA (MATERI WAWANCARA BERBAHASA JAWA SMP).pptxWAWANCARA (MATERI WAWANCARA BERBAHASA JAWA SMP).pptx
WAWANCARA (MATERI WAWANCARA BERBAHASA JAWA SMP).pptxtika625670
 
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docxIlmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docxneniliana1
 
menuntu ilmu
menuntu ilmumenuntu ilmu
menuntu ilmusulaeni
 
Bertutur Santun dalam Islam
Bertutur Santun dalam IslamBertutur Santun dalam Islam
Bertutur Santun dalam Islamyuniarkowahyu
 

Similar to Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (UCP SMT 1)_NH.docx (20)

Soal to usbn pai smk 2012
Soal to usbn pai smk 2012Soal to usbn pai smk 2012
Soal to usbn pai smk 2012
 
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
Bahasa Arab - At-Tawaabi' Lismil Marfuu'
 
PARAGRAF_1_supriyadi.pptx
PARAGRAF_1_supriyadi.pptxPARAGRAF_1_supriyadi.pptx
PARAGRAF_1_supriyadi.pptx
 
Makalah maful li_ajlih
Makalah maful li_ajlihMakalah maful li_ajlih
Makalah maful li_ajlih
 
Kosa kota
Kosa kotaKosa kota
Kosa kota
 
Makalah maful li_ajlih
Makalah maful li_ajlihMakalah maful li_ajlih
Makalah maful li_ajlih
 
Makalah maful li_ajlih
Makalah maful li_ajlihMakalah maful li_ajlih
Makalah maful li_ajlih
 
RPP Kelas 7 Semester Genap
RPP Kelas 7 Semester GenapRPP Kelas 7 Semester Genap
RPP Kelas 7 Semester Genap
 
Bertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islamBertuntun santun dalam islam
Bertuntun santun dalam islam
 
Bertutur santun dalam islam
Bertutur santun dalam islamBertutur santun dalam islam
Bertutur santun dalam islam
 
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
Sudah soal pai uas ganjil kelas xii sma pasran 2015 2016
 
Bertuntur santun dalam islam
Bertuntur santun dalam islamBertuntur santun dalam islam
Bertuntur santun dalam islam
 
Kajian tentang filsafat dakwah islam
Kajian tentang filsafat dakwah islamKajian tentang filsafat dakwah islam
Kajian tentang filsafat dakwah islam
 
Bertutur santun dalam islam
Bertutur santun dalam islamBertutur santun dalam islam
Bertutur santun dalam islam
 
WAWANCARA (MATERI WAWANCARA BERBAHASA JAWA SMP).pptx
WAWANCARA (MATERI WAWANCARA BERBAHASA JAWA SMP).pptxWAWANCARA (MATERI WAWANCARA BERBAHASA JAWA SMP).pptx
WAWANCARA (MATERI WAWANCARA BERBAHASA JAWA SMP).pptx
 
Instrumen evaluasi revisi
Instrumen evaluasi revisiInstrumen evaluasi revisi
Instrumen evaluasi revisi
 
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docxIlmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
Ilmu tajwid menurut bahasa berasal dari jawwada.docx
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
menuntu ilmu
menuntu ilmumenuntu ilmu
menuntu ilmu
 
Bertutur Santun dalam Islam
Bertutur Santun dalam IslamBertutur Santun dalam Islam
Bertutur Santun dalam Islam
 

More from MuhImanMustafa

STD PAI SMK kls XI Bab 8.pptx
STD PAI SMK kls XI Bab 8.pptxSTD PAI SMK kls XI Bab 8.pptx
STD PAI SMK kls XI Bab 8.pptxMuhImanMustafa
 
STD PAI SMK kls XI Bab 1.pptx
STD PAI SMK kls XI Bab 1.pptxSTD PAI SMK kls XI Bab 1.pptx
STD PAI SMK kls XI Bab 1.pptxMuhImanMustafa
 
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 5)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 5)_NH.docxKunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 5)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 5)_NH.docxMuhImanMustafa
 
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 9)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 9)_NH.docxKunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 9)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 9)_NH.docxMuhImanMustafa
 
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 1)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 1)_NH.docxKunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 1)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 1)_NH.docxMuhImanMustafa
 
BAB 2 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI BIDANG AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA.pptx
BAB 2 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI BIDANG AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA.pptxBAB 2 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI BIDANG AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA.pptx
BAB 2 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI BIDANG AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA.pptxMuhImanMustafa
 

More from MuhImanMustafa (6)

STD PAI SMK kls XI Bab 8.pptx
STD PAI SMK kls XI Bab 8.pptxSTD PAI SMK kls XI Bab 8.pptx
STD PAI SMK kls XI Bab 8.pptx
 
STD PAI SMK kls XI Bab 1.pptx
STD PAI SMK kls XI Bab 1.pptxSTD PAI SMK kls XI Bab 1.pptx
STD PAI SMK kls XI Bab 1.pptx
 
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 5)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 5)_NH.docxKunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 5)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 5)_NH.docx
 
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 9)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 9)_NH.docxKunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 9)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 9)_NH.docx
 
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 1)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 1)_NH.docxKunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 1)_NH.docx
Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (Bab 1)_NH.docx
 
BAB 2 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI BIDANG AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA.pptx
BAB 2 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI BIDANG AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA.pptxBAB 2 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI BIDANG AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA.pptx
BAB 2 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI BIDANG AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA.pptx
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanNesha Mutiara
 
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi SosialFARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi SosialParulianGultom2
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfsubki124
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurDoddiKELAS7A
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanaji guru
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANGilangNandiaputri1
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)Ammar Ahmad
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptputrisari631
 
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkungPenyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkungSemediGiri2
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bSisiliaFil
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfAndiCoc
 
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidananASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidananriniaandayani
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
 
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi SosialFARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
 
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkungPenyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidananASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
ASPEK KIMIA TUBUH dalam ilmu kesehatan dan kebidanan
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Kunci Jawaban dan Pembahasan Kelas XI (UCP SMT 1)_NH.docx

  • 1. Uji Capaian Pembelajaran Semester 1 A. Pilihan Ganda 1.Jawaban : A Pembahasan : Hukum bacaan dari lafal ِ ‫ت‬ٰ ‫و‬ٰ ‫م‬َّ ‫الس‬ ِ ‫ق‬ْ ‫ل‬َ ‫خ‬ ْ ‫ِي‬ ‫ف‬ َّ ‫ِن‬ ‫ا‬ yaitu sebagai berikut: a. Gunnah (َّ ‫ِن‬ ‫ا‬), yaitu adanya huruf nun berharakat tasydid. b. Mad tabi’i (ْ ‫ِي‬ ‫ف‬), yaitu adanya huruf ya berharakat sukun setelah huruf berharakat kasrah. c. Idgam syamsiyah atau alif lam syamsiyah ( ِ ‫ت‬ٰ ‫و‬ٰ ‫م‬َّ ‫الس‬ ِ ‫ق‬ْ ‫ل‬َ ‫خ‬), yaitu huruf alif lam diikuti huruf alif lam syamsiyah (sin) sehingga huruf alif lamnya tidak dibaca jelas. d. Mad tabi’i ( ِ ‫ت‬ٰ ‫و‬ٰ ‫م‬َّ ‫الس‬), yaitu adanya alif setelah huruf berharakat fathah yang ditulis dengan fathah berdiri. 2.Jawaban : E Pembahasan : Kata yang digarisbawahi adalah kata ulul albāb. Istilah tersebut berasal dari dua kata, yaitu kata ulū yang artinya ‘memiliki’ dan kata al-albāb, bentuk jamak dari lubb yang artinya ‘inti sari’ atau ‘sari pati dari sesuatu’. Jadi, ulul albāb secara harfiyah artinya ‘orang-orang yang mempunyai saripati istimewa dalam diri mereka’. 3.Jawaban : A Pembahasan : Gambar pada soal adalah gambar pemandangan alam. Adapun ulul albāb adalah orang yang mampu memanfaatkan akalnya untuk hal-hal yang merupakan amal saleh. Bagi seorang ulul albāb, pemandangan alam yang indah tersebut dapat menjadi pendorong untuk melakukan tafakur, yaitu memikirkan atau merenungi keagungan Allah Swt. yang telah menciptakan dirinya dan alam semesta yang disaksikannya. Jadi, ia tidak sebatas tertarik untuk menikmati keindahan alam tersebut, tetapi berusaha untuk memahami dan mengetahui rahasia yang ada di baliknya. 4.Jawaban : C Pembahasan : Dalam hadis tersebut terkandung pesan kepada setiap muslim agar menggunakan akal pikiran bukan hanya untuk duniawi, tetapi juga untuk ukhrawi agar kehidupan berjalan dengan seimbang sebagaimana yang ditunjukkan oleh Rasulullah Saw. 5. Jawaban : A Pembahasan : Pasangan antara lafal dan artinya yang sesuai dapat dilihat pada tabel berikut. No. Lafal No. Arti
  • 2. 1. ِ ‫ف‬َ ‫َِل‬ ‫ت‬ْ ‫خ‬‫ا‬َ ‫و‬ ِ ‫ل‬ْ ‫ي‬َّ ‫ال‬ e. dan pergantian malam 2. ‫ا‬َ ‫ن‬ِ ‫ق‬َ ‫ف‬ c. lindungilah kami 3. ْ ‫م‬ِ ‫ه‬ِ ‫ب‬ْ ‫و‬ُ ‫ن‬ُ ‫ج‬ ‫ى‬ٰ ‫ل‬َ ‫ع‬َّ ‫و‬ b. dalam keadaan berbaring 4. ‫ِى‬ ‫ل‬‫و‬ ُ ِ ِ ‫ّل‬ ِ ‫اب‬َ ‫ب‬ْ ‫ل‬ َ ْ ‫اّل‬ d. bagi orang yang berakal 5. َ ‫ت‬ْ ‫ق‬َ ‫ل‬َ ‫خ‬ ‫ا‬َ ‫م‬ a. Engkau tidak menciptakan 6.Jawaban : B Pembahasan : Hukum bacaan dari lafal َ ‫ا‬ ِ ‫ر‬‫ا‬َ ‫ط‬ْ ‫ق‬َ ‫ا‬ ْ ‫ن‬ِ ‫م‬ ‫ا‬ْ ‫و‬ُ ‫ذ‬ُ ‫ف‬ْ ‫ن‬َ ‫ت‬ ْ ‫ن‬ ِ ‫ت‬ٰ ‫و‬ٰ ‫م‬َّ ‫الس‬ adalah sebagai berikut: a. Ikhfa (‫ا‬ْ ‫و‬ُ ‫ذ‬ُ ‫ف‬ْ ‫ن‬َ ‫ت‬ ْ ‫ن‬َ ‫ا‬), yaitu nun mati bertemu huruf ikhfa (ta’ dan fa) b. Mad tabi’i (‫ا‬ْ ‫و‬ُ ‫ذ‬ُ ‫ف‬ْ ‫ن‬َ ‫ت‬), yaitu wawu sukun terletak setelah huruf berharakat damah c. Izhar halqi (ِ ‫ر‬‫ا‬َ ‫ط‬ْ ‫ق‬َ ‫ا‬ ْ ‫ن‬ِ ‫م‬), yaitu nun mati bertemu dengan huruf izhar halqi (hamzah) d. Mad tabi’i (ِ ‫ر‬‫ا‬َ ‫ط‬ْ ‫ق‬َ ‫ا‬), yaitu alif terletak setelah huruf berharakat fathah e. Idgam syamsiyah atau alif lam syamsiyah ( ِ ‫ت‬ٰ ‫و‬ٰ ‫م‬َّ ‫الس‬ ِ ‫ر‬‫ا‬َ ‫ط‬ْ ‫ق‬َ ‫ا‬), yaitu huruf alif lam diikuti huruf alif lam syamsiyah (sin) sehingga huruf alif lamnya tidak dibaca jelas. f. Mad tabi’i ( ِ ‫ت‬ٰ ‫و‬ٰ ‫م‬َّ ‫الس‬), yaitu adanya alif setelah huruf berharakat fathah yang ditulis dengan fathah berdiri. 7. Jawaban : B Pembahasan : Pengggalan ayat yang sesuai dengan terjemahan “jika kamu sanggup menembus (melintasi) penjuru langit dan bumi) adalah ِ ‫ِن‬ ‫ا‬ ْ ‫ن‬ِ ‫م‬ ‫ا‬ْ ‫و‬ُ ‫ذ‬ُ ‫ف‬ْ ‫ن‬َ ‫ت‬ ْ ‫ن‬َ ‫ا‬ ْ ‫م‬ُ ‫ت‬ْ ‫ع‬َ ‫ط‬َ ‫ت‬ْ ‫اس‬ ِ ‫ر‬‫ا‬َ ‫ط‬ْ ‫ق‬َ ‫ا‬ َ ‫و‬ ِ ‫ت‬ٰ ‫و‬ٰ ‫م‬َّ ‫الس‬ ِ ِْ ‫ر‬ َ ْ ‫اّل‬ . Jika diuraikan sebagai berikut: jika (ِ ‫ِن‬ ‫ا‬); kamu sanggup (ْ ‫م‬ُ ‫ت‬ْ ‫ع‬َ ‫ط‬َ ‫ت‬ْ ‫اس‬); menembus/melintasi (‫ا‬ْ ‫و‬ُ ‫ذ‬ُ ‫ف‬ْ ‫ن‬َ ‫ت‬ ْ ‫ن‬َ ‫ا‬); penjuru ( ْ ‫ن‬ِ ‫م‬ ِ ‫ر‬‫ا‬َ ‫ط‬ْ ‫ق‬َ ‫ا‬); langit ( ِ ‫ت‬ٰ ‫و‬ٰ ‫م‬َّ ‫الس‬); dan bumi (ِ ِْ ‫ر‬ َ ْ ‫اّل‬َ ‫و‬). 8. Jawaban : C Pembahasan : Terjemah hadis yang dimaksud adalah sebagai berikut: "Barang siapa meniti jalan untuk menuntut ilmu, maka Allah akan memudahkan baginya jalan ke surga. Sungguh, para malaikat merendahkan
  • 3. sayapnya sebagai tanda kerelaan kepada penuntut ilmu. Orang yang berilmu akan dimintakan maaf oleh penduduk langit dan bumi, hingga ikan yang ada di dasar laut. Kelebihan seorang alim dibanding ahli ibadah seperti keutamaan rembulan pada malam purnama atas seluruh bintang. Para ulama adalah pewaris para nabi, dan para nabi tidak mewariskan dinar dan dirham, mereka hanyalah mewariskan ilmu. Barang siapa mengambilnya, maka ia telah mengambil bagian yang banyak." (H.R. Abu Dawud) Berdasarkan hadis tersebut, dapat diketahui bahwa orang yang berilmu akan dimintakan maaf atau ampunan oleh sesama makhluk di dunia, yaitu oleh makhluk yang ada di langit dan di bumi, bahkan hingga ikan yang ada di dasar laut. 9. Jawaban : C Pembahasan : Terjemah penggalan ayat tersebut adalah “... tembuslah. Kamu tidak akan mampu menembusnya, kecuali dengan kekuatan (dari Allah).” Ada beberapa pendapat mengenai makna “kekuatan” pada ayat tersebut, salah satunya adalah kekuatan ilmu pengetahuan yang berasal dari Allah Swt. Manusia dan jin dipersilakan untuk mengeksplorasi alam semesta dengan segenap kemampuannya. Hal ini dapat dilakukan dengan adanya kemajuan ilu pengetahuan dan teknologi. Meski demikian, kemampuan mereka terbatas karena yang memiliki kekuatan mutlak adalah Allah Swt. 10. Jawaban : A Pembahasan : Pada wacana tersebut terdapat pernyataan “Perkembangan teknologi dan aktivitas keilmuan di kalangan umat Islam belum semaju yang ada di Barat.” Dengan demikian, berdasarkan wacana tersebut, ilmu pengetahuan teknologi berperan penting dalam mengukur tingkat kemajuan suatu bangsa. Bangsa yang mampu mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi dapat dianggap sebagai bangsa yang maju. 11. Jawaban : A Pembahasan : Memamerkan kenikmatan yang diperoleh kepada khalayak ramai bukanlah wujud rasa syukur. Hal itu justru dapat menjurus pada kesombongan, bahkan kekufuran jika tidak mengakui bahwa nikmat tersebut adalah karunia Allah Swt. 12. Jawaban : E Pembahasan : Pada teks, Rayhan diilustrasikan sebagai sosok yang selalu bersyukur atas nikmat yang diperolehnya dengan memanfaatkannya semaksimal mungkin. Dengan demikian, ia selalu berperilaku yang menunjukkan rasa syukur. Ia tidak membeda-bedakan teman dalam pergaulan, kehidupannya dijalani dengan sederhana, bukan dengan gaya hidup hedonis, serta selalu menjaga kehalalan dalam hal apa pun yang dikonsumsi maupun yang dilakukannya. Segala hal yang haram dan syubhat ia tinggalkan karena tidak jelas kehalalannya. 13. Jawaban : A
  • 4. Pembahasan : Ketidakmampuan dalam menjaga lisan akan menyebabkan dampak negatif, misalnya muncul pertikaian, pertengkaran, dan permusuhan antarsesama. Hal tersebut dapat terjadi jika ada orang yang selalu asal-asalan dalam berkata-kata dan tidak mampu menjaga perasaan orang lain sehingga menimbulkan sakit hati. 14. Jawaban : C Pembahasan : Di antara situasi yang membolehkan seseorang untuk membuka aib adalah ketika ia dizalimi (mazhlum) dan saat membutuhkan pertolongan (isti’anah). Orang yang dizalimi boleh menceritakan tentang kezaliman pelaku kepada pihak yang berwenang agar ia mendapat haknya. Demikian pula orang yang memohon pertolongan untuk membasmi kemungkaran hingga terbukanya kembali jalan kebenaran bagi orang yang bermaksiat diperbolehkan untuk membuka aib. 15. Jawaban : A Pembahasan : Perilaku yang sesuai dengan terjemah hadis tersebut adalah larangan membuka aib sendiri atas maksiat yang dilakukan. Dalam hadis diceritakan tentang umat Nabi Muhammad Saw. yang secara terang- terangan menceritakan kepada orang lain tentang perbuatan maksiat yang dilakukannya. Ia membuka perilakunya yang merupakan aib tersebut padahal Allah Swt. telah menutupinya. 16. Jawaban : D Pembahasan : Pada gambar terdapat kata-kata “Stop bullying!” yang merupakan ajakan untuk melakukan upaya-upaya pencegahan terjadinya bullying atau perundungan. Biasanya perundungan dilakukan oleh orang yang merasa kuat terhadap orang yang lebih lemah. Untuk menghindari perilaku tersebut, baik sebagai korban maupun sebagai pelaku, dapat dengan mengisi waktu luang dengan kegiatan-kegiatan yang bermanfaat daripada sekadar berkumpul tanpa tujuan. Agar tidak menjadi korban perundungan, seseorang perlu bersikap tegas dan menolak untuk melakukan hal-hal yang tidak diinginkannya, misalnya mengikuti semua perintah dari senior, termasuk melakukan hal-hal yang merugikan diri sendiri. 17. Jawaban : E Pembahasan : Terjadinya perkelahian antarpelajar dapat disebabkan oleh faktor internal maupun faktor eksternal. Kurangnya bimbingan orang tua, perkembangan teknologi, kondisi lingkungan, serta sejarah dendam secara turun-temurun merupakan faktor eksternal karena semua berasal dari luar diri pelajar. Adapun faktor internal, yaitu faktor yang berasal dari diri pelajar itu sendiri salah satunya adalah adanya rasa bingung atau ketidaktahuan dalam menghadapi suatu persoalan sehingga mengambil langkah yang keliru. 18. Jawaban : E Pembahasan : Minuman keras merupakan sejenis khamar. Minuman ini haram untuk dikonsumsi karena memabukkan dan bahkan disebut sebagai “induk kejahatan” karena meminumnya dapat menyebabkan hilang kesadaran hingga melakukan perbuatan buruk lainnya. Jadi, menimbulkan energi sehingga
  • 5. berani dalam melawan berbagai kemungkaran bukan dampak lain mengonsumsi minuman keras karena perilaku itu sendiri adalah suatu bentuk kemungkaran. 19. Jawaban : B Pembahasan : Tidak mudah menolak ajakan teman dalam hal apa pun bukan cara menghindari penyalahgunaan narkotika. Seseorang yang selalu merasa segan untuk menolak, bahkan terhadap ajakan untuk melakukan sesuatu yang terlarang seperti menyalahgunakan narkotika, pada akhirnya akan merugikan dirinya sendiri. Oleh karena itu, penting untuk memiliki prinsip dan belajar tegas terhadap diri sendiri dan orang lain agar tidak mudah terpengaruh oleh ajakan orang lain. 20.Jawaban : E Pembahasan : Gambar pada soal menunjukkan ilustrasi obat-obatan terlarang atau narkoba. Penggunaan barang tersebut dapat mengganggu kualitas hidup, menurunkan kesadaran, dilarang oleh negara dan agama, serta hanya dapat memberikan kesenangan semu. Penggunaan obat-obatan tersebut dilarang, baik dalam dosis kecil maupun besar, jika tidak ada rekomendasi khusus dari ahli dan pihak yang berwenang. Penggunaan dalam dosis minim jika dilakukan terus-menerus pada akhirnya akan menimbulkan kecanduan yang sulit untuk dihentikan. 21. Jawaban : D Pembahasan : Fungsi sosial pelaksanaan khutbah Jumat adalah fungsi yang berkaitan dengan hubungan antarsesama. Jadi, fungsi sosial pelaksanaan khutbah Jumat salah satunya adalah mempererat tali silaturahim antara sesama umat Islam karena pada saat pelaksanaan salat Jumat yang salah satu rangkaiannya adalah khutbah Jumat, umat Islam berkumpul dalam satu tempat. Pada momen itu mereka dapat saling bertegur sapa dan saling mendoakan untuk kebaikan satu sama lain. Hal itu tentunya dilakukan sebelum maupun setelah melaksanakan salat Jumat. 22.Jawaban : E Pembahasan : Dalam sebuah hadis yang diriwayatkan oleh Imam Muslim, Rasulullah Saw. bersabda: “Jika kamu katakan kepada temanmu, ‘diamlah!’, di hari Jumat saat khatib berkhutbah, maka kamu telah melakukan perbuatan menganggur (tiada guna).” (HR Muslim) Jadi, perilaku Rasyad dan Faisal dalam ilustrasi tersebut dapat menjadikan salat Jumat mereka sia-sia. 23.Jawaban : A Pembahasan : Berdakwah tidak boleh dilakukan sembarangan. Ada adab- adab tertentu yang perlu diperhatikan agar hasil dakwah sesuai dengan yang diharapkan. Salah satu adab dalam berdakwah adalah menebarkan Islam dengan cara damai tanpa menyinggung pihak lain. Dakwah yang dilakukan dengan cara pemaksaan dan menyinggung perasaan pihak
  • 6. tertentu justru dapat menimbulkan keributan dan ketegangan yang berdampak pada ketenteraman hidup bermasyarakat serta mencoreng nama baik Islam. 24.Jawaban : D Pembahasan : Pasangan yang tepat antara rukun khutbah dan bacaannya dapat dilihat pada tabel berikut. No. Bacaan Rukun Khutbah No. Rukun Khutbah 1. َ ‫ّل‬ ْ ‫ن‬َ ‫أ‬ ُ ‫د‬َ ‫ه‬ْ ‫ش‬َ ‫أ‬َ ‫و‬ ُ ‫للا‬ َّ ‫ّل‬ِ ‫إ‬ َ ‫ه‬ٰ ‫ل‬ِ ‫إ‬ e. syahadat 2. َّ ‫ق‬َ ‫ح‬ َ ‫للا‬ ‫وا‬ُ ‫ق‬َّ ‫ِت‬ ‫ا‬ ِ ‫ه‬ِ ‫ت‬‫ا‬َ ‫ق‬ُ ‫ت‬ d. pesan takwa 3. ‫إ‬ َّ ‫ن‬ ِ ِ ‫ِل‬ َ ‫د‬ْ ‫م‬َ ‫ح‬ْ ‫ال‬ b. hamdalah 4. ْ ‫ِي‬ ‫ل‬ ُ ‫للا‬ َ ‫ك‬َ ‫ر‬‫ا‬َ ‫ب‬ ْ ‫م‬ُ ‫ك‬َ ‫ل‬َ ‫و‬ a. doa untuk kaum muslimin 5. َ ‫ل‬َ ‫ع‬ ِ ِ ‫ل‬َ ‫ص‬ َّ ‫م‬ُ ‫ه‬ّٰ ‫لل‬َ ‫ا‬ ‫ى‬ ٍ ‫د‬َّ ‫م‬َ ‫ح‬ُ ‫م‬ c. shalawat 25.Jawaban : C Pembahasan : Orang yang sudah melakukan dakwah berdasarkan cerita pada soal adalah Syarifah yang selalu menasihati adiknya agar rajin salat lima waktu dan Faras yang mengajak temannya untuk mengikuti kajian. Keduanya dianggap telah berdakwah karena sama-sama mengajak orang lain untuk melaksanakan kebaikan. 26.Jawaban : A Pembahasan : Produktif dalam berkarya sehingga dapat dijadikan sebagai ajang popularitas diri bukanlah bentuk semangat dalam meneladan kegigihan ulama. Hal itu mengandung unsur ria karena adanya keinginan untuk mendapat pujian dari orang lain, sedangkan para ulama selalu mencontohkan untuk belajar ikhlas dan tidak berharap balasan apa pun dalam setiap usaha atau kebaikan yang dilakukan. 27.Jawaban : E Pembahasan : Tokoh yang dimaksud berdasarkan deskripsi pada soal adalah Hamzah al-Fansuri. Hal ini dapat diketahui dari penyebutan Barus sebagai kota kelahirannya. Di samping itu, penyebutan secara spesifik judul karya yang ditulis oleh tokoh tersebut, yaitu Asrar al-Arifin dan Syarab al-‘Asyiqin merupakan petunjuk jelas untuk menemukan tokoh yang dimaksud, yaitu Hamzah al-Fansuri. 28.Jawaban : B
  • 7. Pembahasan : Kitab Fathul Wahhab bukan karya yang ditulis oleh Ar- Raniri. Kitab tersebut ditulis oleh seorang ulama bernama Abu Yahya Zakaria al-Anshori. 29.Jawaban : A Pembahasan : Tokoh yang dimaksud dalam teks adalah Syekh Abdurrauf as-Singkili. Salah satu karya beliau yang terkenal adalah kitab Tarjuman al-Mustafid, yang merupakan naskah pertama tafsir Al-Qur’an lengkap berbahasa Melayu. Kitab ini ditulis atas permintaan Sultanah Shafiyyah ad-Din. 30.Jawaban : B Pembahasan : Nama tokoh dan informasi terkait yang sesuai ditunjukkan oleh nomor 2 dan 3 dengan penjelasan pada tabel berikut. No. Nama Tokoh Informasi 1. Hamzah al-Fansuri pengarang kitab Riyāḍuṣ Ṣāliḥīn Pembahasan: kitab Riyāḍuṣ Ṣāliḥīn adalah karya Syekh Nawawi 2. Nuruddin ar-Raniri penentang pemikiran Hamzah al-Fansuri 3. Abdurrauf as-Singkili ayahnya bernama Syekh Ali Fansuri 4. Syekh Yusuf al-Makassari guru K.H. Hasyim Asy’ari dan K.H. Ahmad Dahlan Pembahasan: guru K.H. Hasyim Asy’ari dan K.H. Ahmad Dahlan adalah Kiai Sholeh Darat 5. Abdus Samad al-Palimbani pelopor tarekat Qadiriyah di Indonesia Pembahasan: Abdus Samad al- Palimbani adalah pelopor tarekat Samaniyah di Indonesia B. Uraian 1. Dalam Al-Qur’an Allah menegaskan bahwa tidak ada ciptaan-Nya yang sia-sia. Semua tentu memiliki peranan tersendiri. Begitu pula halnya dengan nyamuk. Nyamuk sering kali dibasmi karena dianggap
  • 8. mengganggu kehidupan manusia dan menimbulkan penyakit. Namun, karena hal tersebut, manusia terdorong untuk terbiasa hidup bersih dan sehat. Di samping itu, nyamuk memiliki manfaat bagi makhluk lain. Misalnya, menjadi salah satu bagian penting dalam rantai makanan karena menjadi sumber makanan bagi binatang lain. Ada beberapa binatang yang memakan nyamuk, antara lain katak dan burung. 2. Isi kandungan Q.S. Ar-Rahmān/55: 33 antara lain sebagai berikut: a. seruan kepada jin dan manusia dari Allah Swt. yang membebaskan mereka untuk menembus atau melintasi langit dengan kemampuan mereka sebagai kasih sayang Allah Swt.; b. baik jin maupun manusia tidak dapat menghindar dari qada dan qadar Allah Swt. juga dari kekuasaan-Nya; c. baik jin maupun manusia juga tidak akan dapat menghindar dari tanggung jawab atas segala amal yang dilakukan selama di dunia; d. adanya kemungkinan bagi manusia untuk mengeksplorasi luar angkasa dengan sulthan (kekuatan ilmu pengetahuan dan teknologi), tetapi kemampuannya itu terbatas; e. mendorong manusia untuk menuntut ilmu serta memajukan ilmu pengetahuan dan teknologi; f. kekuatan yang dimiliki manusia adalah karunia Allah Swt. 3. Jawaban sesuai dengan pengalaman peserta didik. Contoh: a. Saya telah mempelajari ilmu Matematika dan mampu memahaminya dengan baik. Jika ada teman yang belum paham, saya bersedia untuk membantunya dengan ikhlas. b. Saya telah mempelajari tentang pentingnya kebersihan diri dan lingkungan. Jadi, saya selalu berupaya untuk menjaga kebersihan, termasuk di lingkungan sekolah, misalnya dengan melaksanakan piket dan membuang sampah pada tempatnya. c. Saya telah mempelajari ilmu tentang keutamaan salat tepat waktu. Jadi, saat waktu istirahat tiba, saya selalu berusaha untuk segera melaksanakan salat berjamaah dan mengajak teman untuk pergi ke masjid bersama. 4. Terjemah dari potongan ayat tersebut adalah “... Jika kamu menghitung nikmat Allah, niscaya kamu tidak akan mampu menghitungnya. ....” Ayat tersebut mengandung makna bahwa nikmat Allah Swt. begitu banyak sampai-sampai kita tidak akan bisa menghitungnya. Ada begitu banyak nikmat yang kita sadari telah dianugerahkan oleh-Nya kepada kita. Namun, kita tidak pernah tahu berapa banyak nikmat dari-Nya yang tidak kita sadari. Hal itu tentu jauh lebih banyak dari yang bisa kita bayangkan. Contohnya, kita dapat berkaca pada diri kita sendiri yang memiliki anggota tubuh dengan beragam fungsi masing-masing, bagaimana kita beraktivitas pada siang hari dan beristirahat pada malam hari. Allah Swt. menyediakan segala kebutuhan kita sehingga kita tidak pernah kekurangan. Semua nikmat dari-Nya tidak akan pernah bisa kita
  • 9. hitung. Jadi, sudah sepatutnya kita bersyukur atas segala nikmat tersebut. 5. Memenuhi janji merupakan akhlak terpuji yang harus diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Pentingnya memenuhi janji telah ditegaskan dalam Al-Qur’an salah satunya tercantum dalam Q.S. Al-Mā’idah/5: 1 yang terjemahannya sebagai berikut: “Wahai orang-orang yang beriman, penuhilah janji-janji ....” Berdasarkan ayat tersebut, memenuhi janji merupakan salah satu kriteria keimanan yang harus dimiliki oleh seorang muslim. Dengan demikian, seorang muslim yang tidak dapat memenuhi janji dapat dikatakan belum memiliki iman yang utuh. Janji yang harus dipenuhi tentunya adalah janji dalam hal kebaikan, bukan keburukan. Tidak memenuhi janji atau ingkar janji merupakan salah satu ciri orang munafik sebagaimana disebutkan dalam hadis Rasulullah Saw. Adapun sifat orang munafik bertentangan dengan sifat orang yang beriman karena ia adalah orang yang berpura-pura, artinya berbeda antara apa yang ia katakan dan apa yang ia perbuat atau ada dalam hatinya. 6. Dalam perkelahian antarpelajar, sering kali para pelaku tidak mengetahui alasan mereka saling menyerang satu sama lain atau kesalahan apa yang telah dilakukan oleh pihak lawan. Mereka hanya ikut-ikutan karena diajak teman atau sekadar ingin menunjukkan eksistensi diri meski pada akhirnya saling melukai. Tidak jarang perkelahian tersebut mengganggu ketertiban umum, bahkan sampai melukai masyarakat yang melerai mereka atau sekadar melintas untuk keperluan tertentu. Jika dikaitkan dengan Q.S. Al-Aḥzāb/33: 58, perilaku tersebut termasuk perilaku menyakiti seseorang tanpa alasan yang jelas sehingga pelaku yang terlibat akan mendapat dosa. 7. Jawaban sesuai dengan pendapat peserta didik. Contoh: Penyalahgunaan narkoba dapat berdampak buruk pada lingkungan sosial, misalnya semakin berani mengambil barang milik orang lain. Hal itu terutama terjadi jika pelaku penyalahgunaan narkoba mengalami kesulitan ekonomi. Seorang pecandu narkoba akan merasa kesakitan jika ia tidak mengonsumsi obat-obatan tersebut sehingga ia terus berusaha mendapatkan barang tersebut bagaimana pun caranya. Hal ini dapat berdampak pada semakin sedikitnya harta benda yang ia miliki, bahkan habis. Di satu sisi ia tidak lagi memiliki harta, tetapi di sisi lain ia membutuhkan narkoba karena sudah ketergantungan. Oleh karena itu, ia dapat terdorong untuk melakukan perbuatan nekat, seperti mengambil barang milik orang lain atau mencuri dan menjualnya untuk mendapat barang yang diinginkannya. 8. Jawaban sesuai dengan pendapat peserta didik. Contoh: Berdakwah melalui media mana pun tentu tidak mudah. Ada tantangan tersendiri
  • 10. yang harus dihadapi demi tercapainya tujuan dakwah. Berikut beberapa tantangan dakwah di media sosial dan cara mengatasinya. a. Pemilihan tema dan materi dakwah: tema dakwah yang disampaikan hendaknya yang dikuasai oleh pendakwah agar pendakwah mampu memberikan jawaban yang tepat saat ada objek dakwah yang mengajak untuk berdiskusi. Tema yang disampaikan juga hendaknya tema yang tidak kontroversial agar tidak memancing keributan. Permasalahan yang dirasa sensitif sebaiknya disampaikan secara tatap muka. Kalaupun melalui media sosial, hendaknya menggunakan bahasa yang halus dan disampaikan sejelas mungkin. b. Luasnya jangkauan media sosial: pengguna media sosial sangat banyak dan terdiri atas berbagai kalangan yang beragam, dari segi agama, status sosial, profesi, dan sebagainya. Dengan keragaman itu, dakwah yang disampaikan juga dapat diterima dengan pandangan yang beragam. Oleh karena itu, pendakwah sebaiknya memikirkan dampak/risiko dari materi yang disampaikan, termasuk apakah materi tersebut menyinggung pihak- pihak tertentu. Adakalanya suatu dakwah ditujukan untuk kalangan tertentu, tetapi ternyata di kemudian hari menjangkau pihak lain yang bukan merupakan objek dakwah dan berbeda pandangan sehingga menimbulkan masalah. Oleh karena itu, pendakwah sebaiknya memiliki dasar yang jelas dari dakwah yang disampaikannya serta memiliki prinsip yang tegas. c. Penggunaan bahasa tulisan berbeda dengan bahasa lisan: dakwah melalui media sosial dapat disampaikan dengan berbagai format, salah satunya melalui tulisan. Saat menyimak dakwah yang disampaikan secara lisan, objek dakwah dapat memahami materi dakwah tidak hanya berdasarkan isi materi, tetapi juga gerak gerik pendakwah, serta intonasi dan ekspresi pendakwah. Dakwah yang disampaikan melalui tulisan terkadang sulit dipahami, apalagi jika tulisan tersebut tidak terstruktur, bertele-tele, tidak berlandaskan pada dalil yang jelas, menggunakan tanda baca yang tidak rapi, serta membosankan. Di sisi lain, banyak orang yang masih malas membaca sehingga sering kali melewatkan materi dakwah yang berupa tulisan. Oleh karena itu, jika hendak berdakwah melalui tulisan, pendakwah hendaknya menyesuaikan penggunaan bahasa yang menarik sesuai objek dakwah yang dituju. Misalnya, bahasa yang santai untuk para remaja, bahasa yang mudah dipahami tanpa kiasan untuk orang awam, atau bahasa formal untuk kalangan tertentu. 9. Jawaban sesuai dengan pendapat peserta didik. Contoh: Berdasarkan narasi tersebut, ada beberapa pelajaran yang dapat diambil dari kisah hidup Syekh Nawawi, di antaranya: a. Menuntut ilmu sebanyak-banyaknya dari berbagai sumber dan tidak pernah merasa cepat puas. b. Rela pergi ke tempat yang jauh sekalipun untuk menimba ilmu. c. Mengamalkan ilmu yang diperoleh dengan mengajarkannya kepada orang lain agar ilmu yang diperoleh bermanfaat. d. Berbuat sesuatu sekecil apa pun untuk memajukan bangsa sebagai bukti cinta tanah air.
  • 11. 10. Jawaban sesuai dengan pendapat peserta didik. Contoh: Para ulama adalah pewaris para nabi. Mereka mewariskan ilmu yang tidak akan pernah habis meski dibagikan kepada banyak orang, bukan harta benda yang akan habis jika terus digunakan. Begitu pula dengan para ulama yang telah menyebarkan Islam di Indonesia. Perkembangan Islam di Indonesia saat ini tidak lepas dari warisan perjuangan mereka yang mengajarkan ilmunya kepada anak bangsa. Kitab-kitab yang mereka tulis masih dikaji hingga kini sebagai salah satu cara memahami ajaran agama Islam. Murid-murid para ulama tersebut banyak yang mengikuti jejak mereka menjadi orang-orang yang berhasil dan memiliki peranan penting dalam gerakan pembaruan Islam di Indonesia.