SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
APA ITU ORGANISASI ?
APA ITU SISWA?
APA ITU INTRA ?
APA ITU SEKOLAH ?
Organisasi : kelompok kerja sama antar
siswa untuk mencapai tujuan
bersama
Siswa : peserta didik pada satuan
pendidikan
Intra : berada di dalam dan diantara
siswa
Sekolah : Satuan pendidikan tempat
menyelenggarakan KBM
 Pemimpin adalah seseorang yang
mempunyai kemampuan untuk
mempengaruhi perilaku orang lain di
dalam kerjanya dengan menggunakan
kekuasaan.
 Kekuasaan adalah kemampuan untuk
mengarahkan dan mempengaruhi
anggota sehubungan dengan tugas-
tugas yang harus dilaksanakannya.
 Memimpin orang atau mengarahkan
orang atau mengatur orang adalah suatu
hal yang “gampang-gampang susah”
 (Anggota dalam sebuah organisasi sering
mempunyai pendapat, pengalaman,
kematangan jiwa, kemauan dan
kemampuan yang berbeda bahkan di atas
pemimpin)
1. Merumuskan atau mendefinisikan misi
organisasi
2. Mengusahakan tercapainya tujuan atau
misi organisasi
3. Mempertahankan keutuhan organisasi
4. Mengatasi konflik.
a. Ing Ngarso Sung Tulodo (di depan
memberi contoh): seorang Pemimpin
sebagai orang yang terdepan dan
terpandang senantiasa memberi contoh
panutan yang baik dan benar, sehingga
dapat dijadikan sebagai “Suri tauladan” (di
Gugu lan di tiru) bagi anggotanya
b. Ing Madyo Mangun Karso (di tengah
memberikan memotivasi): seorang
pemimpin senantiasa memberikan
bimbingan dan mengambil Keputusan
secara musyawarah dan mufakat serta.
c. Tut Wuri Handayani (di belakang
memberi dorongan/support): seorang
Pemimpin senantiasa memberikan
dorongan/motivasi bagi anggotanya
untuk melangkah kedepan tanpa ragu-
ragu.(Pemimpin yang baik harus
menghasilkan pemimpin-pemimpin baru)
d. Sakti Tanpa Aji, seorang Pemimpin
tidaklah selalu menggunakan kekuatan
atau kekuasaan didalam mengatasi
konflik antar anggota, namun berusaha
menggunakan pendekatan pemikiran dan
komunikasi (Diplomasi) sehingga dapat
menyadarkan dan disegani oleh
anggotanya.
e. Nglurug Tanpa Bala, seorang Pemimpin
adalah seorang Kesatria Sejati, yang
senantiasa bersedia secara ikhlas berada
terdepan didalam setiap kegiatan. Baik
berkorban waktu, tenaga, materi, pikiran
dan bahkan jiwanya sekalipun untuk
mencapai kesejahteraan, keadilan, serta
kesuksesn di tiap kegiatan yang
dilaksanakan
Keberhasilan kepemimpinan OSIS dapat dilihat dan
dirasakan melalui 3 macam indikasi, yaitu:
1. Dinamika OSIS sebagai organisasi;
2. Sikap para siswa terhadap pengurus OSIS;
3. Pengaruh kewibawaan pemimpin terhadap
sesama siswa
1. Aktif - positif
2. Kreatif - terampil
3. Mampu berkomunikasi dgn teman, guru, T.U dan
orang lain
4. Berbudi pekerti luhur
5. Rajin
6. Selalu ingin maju
7. Disiplin
1. Berpenampilan rapi,pantas,selalu ceria
2. Tekun dan percaya diri
3. Gigih,tegas dan kreatif
4. Ikhlas dan sabar
5. Humoris,tapi inovatif (punya ide-ide baru)
6. Disiplin pada tata tertib dimanapun berada
7. Menghormati dan menghargai orang lain
8. Tidak mudah putus semangat
9. Dapat menjadi tauladan teman sebayanya dan
atau orang lain
Sebuah ide adalah
Kombinasi - kombinasi baru
dari
Elemen-elemen (Unsur-unsur ) lama
1. Buat rumusan atau definisi
2. Kumpulkan fakta-fakta umum dan khas
3. Gunakan seluruh indera anda
4. Coba buat kombinasi-kombinasi baru
5. Endapkan pikiran-pikiran anda sejenak
6. Bila perlu gunakan musik utk mencapai kondisi
relaksasi
7. Ide-ide baru akan muncul
8. Tuangkan ide-ide dalam bentuk tulisan
1. Wawasan wiyata mandala
2. Paham bahwa sekolah sebagai sistem
dan lembaga pendidikan
3. Mempunyai kemampuan tentang organisasi
4. Dapat mengelola hubungan antar anggota
dan antar pengurus dengan seluruh warga
sekolah
5. Mampu mempertahankan “Budaya Sekolah”
6. Mampu mengembangkan diri
7. Mampu mengelola waktu
8. Mampu menyusun program
9. Mampu memberdayakan anggota dan
pengurus lainnya
10. Melakukan koordinasi dan penyesuaian diri
11. Terampil dan punya ide-ide untuk membuat
kegiatan yang relevan : jenis, waktu, tempat dan
dana
12. Mampu melaksanakan ide-ide
13. Mampu membuat dan menyusun laporan
1. Punya VISI dan MISI
2. Membuat Rencana Kerja
3. Tentukan tujuan /sasaran yang jelas
4. Pilih yang paling tepat (prioritas )
5. Jalin hubungan “baik “
6. Punya motivasi
7. Terus belajar
8. Libatkan teman yang mempunyai pengaruh positif
9. Evaluasi kesalahan diri dan ingat kebaikan orang
lain
10. Kembangkan minat dan bakat yang ada pada diri
anda
11. Gunakan selalu akal “sehat”
Organisasi Siswa Intra Sekolah

More Related Content

Similar to Organisasi Siswa Intra Sekolah

Ppt uas admin maya
Ppt uas admin mayaPpt uas admin maya
Ppt uas admin maya240108
 
Ppt uas admin maya
Ppt uas admin mayaPpt uas admin maya
Ppt uas admin maya240108
 
Ppt uas admin maya
Ppt uas admin mayaPpt uas admin maya
Ppt uas admin mayamaya38
 
Kepemimpinan Materiuk3kwu (PGSD kebumen)
Kepemimpinan Materiuk3kwu (PGSD kebumen)Kepemimpinan Materiuk3kwu (PGSD kebumen)
Kepemimpinan Materiuk3kwu (PGSD kebumen)Arif Winahyu
 
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7Akang Faesholi
 
Ceramah kepimpinan-peranan-pengawas-sekolah-091031090825-phpapp01
Ceramah kepimpinan-peranan-pengawas-sekolah-091031090825-phpapp01Ceramah kepimpinan-peranan-pengawas-sekolah-091031090825-phpapp01
Ceramah kepimpinan-peranan-pengawas-sekolah-091031090825-phpapp01SK FELDA REDONG,SEGAMAT
 
LDKS OSIS MUARA TEWEH SDSDASDASDADHKS,FNDJKASGFIUAB
LDKS OSIS MUARA TEWEH SDSDASDASDADHKS,FNDJKASGFIUABLDKS OSIS MUARA TEWEH SDSDASDASDADHKS,FNDJKASGFIUAB
LDKS OSIS MUARA TEWEH SDSDASDASDADHKS,FNDJKASGFIUABMelkyArianto1
 
M5 kb3 perilaku organisasi
M5 kb3 perilaku organisasiM5 kb3 perilaku organisasi
M5 kb3 perilaku organisasiPPGHybrid2
 

Similar to Organisasi Siswa Intra Sekolah (20)

P kn p5_term 3
P kn p5_term 3P kn p5_term 3
P kn p5_term 3
 
Kepemimpinan osis
Kepemimpinan osisKepemimpinan osis
Kepemimpinan osis
 
Guru berkesan
Guru berkesanGuru berkesan
Guru berkesan
 
KEORGANISASIAN
KEORGANISASIANKEORGANISASIAN
KEORGANISASIAN
 
Ppt uas admin maya
Ppt uas admin mayaPpt uas admin maya
Ppt uas admin maya
 
Ppt uas admin maya
Ppt uas admin mayaPpt uas admin maya
Ppt uas admin maya
 
Ppt uas admin maya
Ppt uas admin mayaPpt uas admin maya
Ppt uas admin maya
 
Kepemimpinan Materiuk3kwu (PGSD kebumen)
Kepemimpinan Materiuk3kwu (PGSD kebumen)Kepemimpinan Materiuk3kwu (PGSD kebumen)
Kepemimpinan Materiuk3kwu (PGSD kebumen)
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
 
Kepemimpinan
Kepemimpinan Kepemimpinan
Kepemimpinan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran pkn
Rencana pelaksanaan pembelajaran pknRencana pelaksanaan pembelajaran pkn
Rencana pelaksanaan pembelajaran pkn
 
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
Rpp SD Kelas 6 semester 2 K13 tema 7
 
Ceramah kepimpinan-peranan-pengawas-sekolah-091031090825-phpapp01
Ceramah kepimpinan-peranan-pengawas-sekolah-091031090825-phpapp01Ceramah kepimpinan-peranan-pengawas-sekolah-091031090825-phpapp01
Ceramah kepimpinan-peranan-pengawas-sekolah-091031090825-phpapp01
 
LDKS OSIS MUARA TEWEH SDSDASDASDADHKS,FNDJKASGFIUAB
LDKS OSIS MUARA TEWEH SDSDASDASDADHKS,FNDJKASGFIUABLDKS OSIS MUARA TEWEH SDSDASDASDADHKS,FNDJKASGFIUAB
LDKS OSIS MUARA TEWEH SDSDASDASDADHKS,FNDJKASGFIUAB
 
Leadership
LeadershipLeadership
Leadership
 
Ppt administrasi pendidikan
Ppt administrasi pendidikanPpt administrasi pendidikan
Ppt administrasi pendidikan
 
Guru Profesional
Guru Profesional Guru Profesional
Guru Profesional
 
M5 kb3 perilaku organisasi
M5 kb3 perilaku organisasiM5 kb3 perilaku organisasi
M5 kb3 perilaku organisasi
 
M5 kb3 perilaku organisasi
M5 kb3 perilaku organisasiM5 kb3 perilaku organisasi
M5 kb3 perilaku organisasi
 
Kepemimpinan
KepemimpinanKepemimpinan
Kepemimpinan
 

Recently uploaded

tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 

Organisasi Siswa Intra Sekolah

  • 1.
  • 2.
  • 3.
  • 4. ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH APA ITU ORGANISASI ? APA ITU SISWA? APA ITU INTRA ? APA ITU SEKOLAH ?
  • 5. Organisasi : kelompok kerja sama antar siswa untuk mencapai tujuan bersama Siswa : peserta didik pada satuan pendidikan Intra : berada di dalam dan diantara siswa Sekolah : Satuan pendidikan tempat menyelenggarakan KBM
  • 6.  Pemimpin adalah seseorang yang mempunyai kemampuan untuk mempengaruhi perilaku orang lain di dalam kerjanya dengan menggunakan kekuasaan.  Kekuasaan adalah kemampuan untuk mengarahkan dan mempengaruhi anggota sehubungan dengan tugas- tugas yang harus dilaksanakannya.
  • 7.  Memimpin orang atau mengarahkan orang atau mengatur orang adalah suatu hal yang “gampang-gampang susah”  (Anggota dalam sebuah organisasi sering mempunyai pendapat, pengalaman, kematangan jiwa, kemauan dan kemampuan yang berbeda bahkan di atas pemimpin)
  • 8. 1. Merumuskan atau mendefinisikan misi organisasi 2. Mengusahakan tercapainya tujuan atau misi organisasi 3. Mempertahankan keutuhan organisasi 4. Mengatasi konflik.
  • 9. a. Ing Ngarso Sung Tulodo (di depan memberi contoh): seorang Pemimpin sebagai orang yang terdepan dan terpandang senantiasa memberi contoh panutan yang baik dan benar, sehingga dapat dijadikan sebagai “Suri tauladan” (di Gugu lan di tiru) bagi anggotanya
  • 10. b. Ing Madyo Mangun Karso (di tengah memberikan memotivasi): seorang pemimpin senantiasa memberikan bimbingan dan mengambil Keputusan secara musyawarah dan mufakat serta.
  • 11. c. Tut Wuri Handayani (di belakang memberi dorongan/support): seorang Pemimpin senantiasa memberikan dorongan/motivasi bagi anggotanya untuk melangkah kedepan tanpa ragu- ragu.(Pemimpin yang baik harus menghasilkan pemimpin-pemimpin baru)
  • 12. d. Sakti Tanpa Aji, seorang Pemimpin tidaklah selalu menggunakan kekuatan atau kekuasaan didalam mengatasi konflik antar anggota, namun berusaha menggunakan pendekatan pemikiran dan komunikasi (Diplomasi) sehingga dapat menyadarkan dan disegani oleh anggotanya.
  • 13. e. Nglurug Tanpa Bala, seorang Pemimpin adalah seorang Kesatria Sejati, yang senantiasa bersedia secara ikhlas berada terdepan didalam setiap kegiatan. Baik berkorban waktu, tenaga, materi, pikiran dan bahkan jiwanya sekalipun untuk mencapai kesejahteraan, keadilan, serta kesuksesn di tiap kegiatan yang dilaksanakan
  • 14. Keberhasilan kepemimpinan OSIS dapat dilihat dan dirasakan melalui 3 macam indikasi, yaitu: 1. Dinamika OSIS sebagai organisasi; 2. Sikap para siswa terhadap pengurus OSIS; 3. Pengaruh kewibawaan pemimpin terhadap sesama siswa
  • 15. 1. Aktif - positif 2. Kreatif - terampil 3. Mampu berkomunikasi dgn teman, guru, T.U dan orang lain 4. Berbudi pekerti luhur 5. Rajin 6. Selalu ingin maju 7. Disiplin
  • 16. 1. Berpenampilan rapi,pantas,selalu ceria 2. Tekun dan percaya diri 3. Gigih,tegas dan kreatif 4. Ikhlas dan sabar 5. Humoris,tapi inovatif (punya ide-ide baru) 6. Disiplin pada tata tertib dimanapun berada 7. Menghormati dan menghargai orang lain 8. Tidak mudah putus semangat 9. Dapat menjadi tauladan teman sebayanya dan atau orang lain
  • 17. Sebuah ide adalah Kombinasi - kombinasi baru dari Elemen-elemen (Unsur-unsur ) lama
  • 18. 1. Buat rumusan atau definisi 2. Kumpulkan fakta-fakta umum dan khas 3. Gunakan seluruh indera anda 4. Coba buat kombinasi-kombinasi baru 5. Endapkan pikiran-pikiran anda sejenak 6. Bila perlu gunakan musik utk mencapai kondisi relaksasi 7. Ide-ide baru akan muncul 8. Tuangkan ide-ide dalam bentuk tulisan
  • 19. 1. Wawasan wiyata mandala 2. Paham bahwa sekolah sebagai sistem dan lembaga pendidikan 3. Mempunyai kemampuan tentang organisasi 4. Dapat mengelola hubungan antar anggota dan antar pengurus dengan seluruh warga sekolah
  • 20. 5. Mampu mempertahankan “Budaya Sekolah” 6. Mampu mengembangkan diri 7. Mampu mengelola waktu 8. Mampu menyusun program 9. Mampu memberdayakan anggota dan pengurus lainnya 10. Melakukan koordinasi dan penyesuaian diri
  • 21. 11. Terampil dan punya ide-ide untuk membuat kegiatan yang relevan : jenis, waktu, tempat dan dana 12. Mampu melaksanakan ide-ide 13. Mampu membuat dan menyusun laporan
  • 22. 1. Punya VISI dan MISI 2. Membuat Rencana Kerja 3. Tentukan tujuan /sasaran yang jelas 4. Pilih yang paling tepat (prioritas ) 5. Jalin hubungan “baik “ 6. Punya motivasi 7. Terus belajar
  • 23. 8. Libatkan teman yang mempunyai pengaruh positif 9. Evaluasi kesalahan diri dan ingat kebaikan orang lain 10. Kembangkan minat dan bakat yang ada pada diri anda 11. Gunakan selalu akal “sehat”