SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Makna Hak dan Kewajiban Warga Negara
Tujuan Pembelajaran :
1. Membedakan antara hak asasi manusia
dengan hak dan kewjiban warga negara!
2. Mengidentifikasi contoh hak asasi
manusia!
3. Mengidentifikasi contoh hak dan kewajiban
warga negara!
4. Menganalisa penyebab terjadinya
pertentangan antara hak dan kewajiban di
masyarakat?
Konsep Hak Warga Negara
Hak semua hal yang kita peroleh yang
dapat berupa kewenangan atau kekuasaan
untuk melakukan sesuatu sebagai akibat
dari dilaksanakannya kewajiban.
Contoh :
Pegawai berhak mendapat upah apabila
tugas atau pekerjaan yang dibebankan
kepadanya telah diselesaikan/dilaksanakan.
Konsep Kewajiban Warga Negara
Kewajiban segala sesuatu yang harus
dilaksanakan dengan penuh tanggung
jawab.
Kewajiban warga negara dapat diartikan
sebagai tindakan atau perbuatan yang harus
dilakukan oleh seorang warga negara
sebagaimana di atur dalam peraturan
perundang-undangan yang berlaku.
PP
Hak Asasi Manusia Hak dan Kewajiban Warga
Negara
Melekat pada setiap diri
pribadi manusia.
Bersifat universal, tidak
terpengaruh status
kewarganegaraan
seseorang
Contoh : Hak hidup, hak
untuk memperoleh
kebahagiaan, mendapatkan
pendidikan, kesejahteraan,
keturunan, dll
Seperangkat hak yang
melekat pada diri manusia
dalam kedudukannya
sebagai anggota dari
sebuah negara.
Dibatasi oleh status
kewarganegaraannya
Contoh : semua warga
negara Indonesia berhak
untuk menduduki jabatan
dalam pemerintahan
Republik Indonesia.
Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak dan
Kewajiban Warga Negara
PP
Hak dan Kewajiban
Asasi Manusia
Hak dan Kewajiban Warga
Negara
Kewajiban asasi
merupakan kewajiban
dasar manusia.
Kewajiban asasi
terlepas dari status
kewarganegaraan yang
dimiliki oleh orang
bersangkutan.
Semua hak asasi
manusia juga
merupakan hak warga
negara
Kewajiban warga negara
dibatasi oleh status
kewarganegaraan seseorang.
Kewjiban warga negara
cakupannya lebih luas karena
meliputi pula kewajiban asasi.
Contoh : warga negara
Indonesia menghormati hak
“hidup” (sebagai hak asasi
setiap orang) tetapi hak “bela
negara” hanya kewajiban warga
negara Indonesia saja.
Lanjutan : Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak
dan Kewajiban Warga Negara
PP
Hak dan Kewajiban
Asasi Manusia
Hak dan Kewajiban Warga
Negara
Tidak semua hak
warga negara adalah
hak asasi manusia.
Semua hak asasi manusia
juga merupakan hak warga
negara
Lanjutan : Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak
dan Kewajiban Warga Negara
Hak dan kewajiban warga negara adalah saling
berkaitan atau memiliki hubungan sebab akibat karena
seseorang mendapatkan hak karena kewajibannya
dipenuhi.
Contoh : pekerja mendapatkan upah setelah
melaksanakan pekerjaan yang menjadi kewajibannya.
Hak yang didapatkan seseorang sebagai akibat dari
kewajiban yang dipenuhi oleh orang lain.
Contoh : pelajar memperoleh ilmu pengetahuan sebagai
akibat dipenuhinya kewajiban oleh guru.
Jika pelaksanaan antara Hak dan Kewajiban tidak
selaras, serasi, dan seimbang maka akan terjadi
pertentangan, kesenjangan sosial yang semakin besar.
Contoh :
Dalam UUD NRI 1945 dikatakan bahwa “ setip warga
negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang
layak” ini adalah merupakan Hak warga negara, akan
tetapi dalam kenyataannya banyak warga negara belum
merasakan kesejahteraan dalam menjalani
kehidupannya.

More Related Content

Similar to 1-PERTEMUAN KESATU.pptx

Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakatPersamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
Operator Warnet Vast Raha
 
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbangTugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Candra Waskito
 
Pengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negaraPengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negara
Prisma Rozandika
 
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesiaMakalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Guru Ades Marsela
 

Similar to 1-PERTEMUAN KESATU.pptx (20)

presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
 
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganeanMakalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
 
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganeanMakalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
 
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganeanMakalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
 
BAB 1 KLS XII.pptx
BAB 1 KLS XII.pptxBAB 1 KLS XII.pptx
BAB 1 KLS XII.pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARAHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
 
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negara
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negaraMakalah hak dan_kewajiban_warga_negara
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negara
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakatPersamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
 
BMP EKMA4316 Hukum Bisnis
BMP EKMA4316 Hukum BisnisBMP EKMA4316 Hukum Bisnis
BMP EKMA4316 Hukum Bisnis
 
Kewarga negaraan
Kewarga negaraanKewarga negaraan
Kewarga negaraan
 
Modul p kn sma x persamaan derajat
Modul p kn sma x persamaan derajatModul p kn sma x persamaan derajat
Modul p kn sma x persamaan derajat
 
kewargnegaraan.pdf
kewargnegaraan.pdfkewargnegaraan.pdf
kewargnegaraan.pdf
 
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbangTugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
 
Pkn
Pkn Pkn
Pkn
 
Kasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptx
Kasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptxKasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptx
Kasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptx
 
Pelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga Negara
Pelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga NegaraPelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga Negara
Pelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga Negara
 
Pengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negaraPengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negara
 
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesiaMakalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
 
pptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptxpptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptx
 

Recently uploaded

,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
furqanridha
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
luqmanhakimkhairudin
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
GilangNandiaputri1
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
cupulin
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Jajang Sulaeman
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
Asimilasi Masyarakat Cina Dengan Orang Melayu di Kelantan (Cina Peranakan Kel...
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 

1-PERTEMUAN KESATU.pptx

  • 1.
  • 2. Makna Hak dan Kewajiban Warga Negara Tujuan Pembelajaran : 1. Membedakan antara hak asasi manusia dengan hak dan kewjiban warga negara! 2. Mengidentifikasi contoh hak asasi manusia! 3. Mengidentifikasi contoh hak dan kewajiban warga negara! 4. Menganalisa penyebab terjadinya pertentangan antara hak dan kewajiban di masyarakat?
  • 3. Konsep Hak Warga Negara Hak semua hal yang kita peroleh yang dapat berupa kewenangan atau kekuasaan untuk melakukan sesuatu sebagai akibat dari dilaksanakannya kewajiban. Contoh : Pegawai berhak mendapat upah apabila tugas atau pekerjaan yang dibebankan kepadanya telah diselesaikan/dilaksanakan.
  • 4. Konsep Kewajiban Warga Negara Kewajiban segala sesuatu yang harus dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab. Kewajiban warga negara dapat diartikan sebagai tindakan atau perbuatan yang harus dilakukan oleh seorang warga negara sebagaimana di atur dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku.
  • 5. PP Hak Asasi Manusia Hak dan Kewajiban Warga Negara Melekat pada setiap diri pribadi manusia. Bersifat universal, tidak terpengaruh status kewarganegaraan seseorang Contoh : Hak hidup, hak untuk memperoleh kebahagiaan, mendapatkan pendidikan, kesejahteraan, keturunan, dll Seperangkat hak yang melekat pada diri manusia dalam kedudukannya sebagai anggota dari sebuah negara. Dibatasi oleh status kewarganegaraannya Contoh : semua warga negara Indonesia berhak untuk menduduki jabatan dalam pemerintahan Republik Indonesia. Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak dan Kewajiban Warga Negara
  • 6. PP Hak dan Kewajiban Asasi Manusia Hak dan Kewajiban Warga Negara Kewajiban asasi merupakan kewajiban dasar manusia. Kewajiban asasi terlepas dari status kewarganegaraan yang dimiliki oleh orang bersangkutan. Semua hak asasi manusia juga merupakan hak warga negara Kewajiban warga negara dibatasi oleh status kewarganegaraan seseorang. Kewjiban warga negara cakupannya lebih luas karena meliputi pula kewajiban asasi. Contoh : warga negara Indonesia menghormati hak “hidup” (sebagai hak asasi setiap orang) tetapi hak “bela negara” hanya kewajiban warga negara Indonesia saja. Lanjutan : Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak dan Kewajiban Warga Negara
  • 7. PP Hak dan Kewajiban Asasi Manusia Hak dan Kewajiban Warga Negara Tidak semua hak warga negara adalah hak asasi manusia. Semua hak asasi manusia juga merupakan hak warga negara Lanjutan : Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak dan Kewajiban Warga Negara
  • 8. Hak dan kewajiban warga negara adalah saling berkaitan atau memiliki hubungan sebab akibat karena seseorang mendapatkan hak karena kewajibannya dipenuhi. Contoh : pekerja mendapatkan upah setelah melaksanakan pekerjaan yang menjadi kewajibannya. Hak yang didapatkan seseorang sebagai akibat dari kewajiban yang dipenuhi oleh orang lain. Contoh : pelajar memperoleh ilmu pengetahuan sebagai akibat dipenuhinya kewajiban oleh guru.
  • 9. Jika pelaksanaan antara Hak dan Kewajiban tidak selaras, serasi, dan seimbang maka akan terjadi pertentangan, kesenjangan sosial yang semakin besar. Contoh : Dalam UUD NRI 1945 dikatakan bahwa “ setip warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak” ini adalah merupakan Hak warga negara, akan tetapi dalam kenyataannya banyak warga negara belum merasakan kesejahteraan dalam menjalani kehidupannya.