SlideShare a Scribd company logo
Makna Hak dan Kewajiban Warga Negara
Tujuan Pembelajaran :
1. Membedakan antara hak asasi manusia
dengan hak dan kewjiban warga negara!
2. Mengidentifikasi contoh hak asasi
manusia!
3. Mengidentifikasi contoh hak dan kewajiban
warga negara!
4. Menganalisa penyebab terjadinya
pertentangan antara hak dan kewajiban di
masyarakat?
Konsep Hak Warga Negara
Hak semua hal yang kita peroleh yang
dapat berupa kewenangan atau kekuasaan
untuk melakukan sesuatu sebagai akibat
dari dilaksanakannya kewajiban.
Contoh :
Pegawai berhak mendapat upah apabila
tugas atau pekerjaan yang dibebankan
kepadanya telah diselesaikan/dilaksanakan.
Konsep Kewajiban Warga Negara
Kewajiban segala sesuatu yang harus
dilaksanakan dengan penuh tanggung
jawab.
Kewajiban warga negara dapat diartikan
sebagai tindakan atau perbuatan yang harus
dilakukan oleh seorang warga negara
sebagaimana di atur dalam peraturan
perundang-undangan yang berlaku.
PP
Hak Asasi Manusia Hak dan Kewajiban Warga
Negara
Melekat pada setiap diri
pribadi manusia.
Bersifat universal, tidak
terpengaruh status
kewarganegaraan
seseorang
Contoh : Hak hidup, hak
untuk memperoleh
kebahagiaan, mendapatkan
pendidikan, kesejahteraan,
keturunan, dll
Seperangkat hak yang
melekat pada diri manusia
dalam kedudukannya
sebagai anggota dari
sebuah negara.
Dibatasi oleh status
kewarganegaraannya
Contoh : semua warga
negara Indonesia berhak
untuk menduduki jabatan
dalam pemerintahan
Republik Indonesia.
Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak dan
Kewajiban Warga Negara
PP
Hak dan Kewajiban
Asasi Manusia
Hak dan Kewajiban Warga
Negara
Kewajiban asasi
merupakan kewajiban
dasar manusia.
Kewajiban asasi
terlepas dari status
kewarganegaraan yang
dimiliki oleh orang
bersangkutan.
Semua hak asasi
manusia juga
merupakan hak warga
negara
Kewajiban warga negara
dibatasi oleh status
kewarganegaraan seseorang.
Kewjiban warga negara
cakupannya lebih luas karena
meliputi pula kewajiban asasi.
Contoh : warga negara
Indonesia menghormati hak
“hidup” (sebagai hak asasi
setiap orang) tetapi hak “bela
negara” hanya kewajiban warga
negara Indonesia saja.
Lanjutan : Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak
dan Kewajiban Warga Negara
PP
Hak dan Kewajiban
Asasi Manusia
Hak dan Kewajiban Warga
Negara
Tidak semua hak
warga negara adalah
hak asasi manusia.
Semua hak asasi manusia
juga merupakan hak warga
negara
Lanjutan : Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak
dan Kewajiban Warga Negara
Hak dan kewajiban warga negara adalah saling
berkaitan atau memiliki hubungan sebab akibat karena
seseorang mendapatkan hak karena kewajibannya
dipenuhi.
Contoh : pekerja mendapatkan upah setelah
melaksanakan pekerjaan yang menjadi kewajibannya.
Hak yang didapatkan seseorang sebagai akibat dari
kewajiban yang dipenuhi oleh orang lain.
Contoh : pelajar memperoleh ilmu pengetahuan sebagai
akibat dipenuhinya kewajiban oleh guru.
Jika pelaksanaan antara Hak dan Kewajiban tidak
selaras, serasi, dan seimbang maka akan terjadi
pertentangan, kesenjangan sosial yang semakin besar.
Contoh :
Dalam UUD NRI 1945 dikatakan bahwa “ setip warga
negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang
layak” ini adalah merupakan Hak warga negara, akan
tetapi dalam kenyataannya banyak warga negara belum
merasakan kesejahteraan dalam menjalani
kehidupannya.

More Related Content

Similar to 1-PERTEMUAN KESATU.pptx

presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
apotek agam farma
 
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganeanMakalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
maryamanwar12
 
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganeanMakalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
maryamanwar12
 
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganeanMakalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
mildamarmil
 
BAB 1 KLS XII.pptx
BAB 1 KLS XII.pptxBAB 1 KLS XII.pptx
BAB 1 KLS XII.pptx
AuliaSitiRakhmah
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARAHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
Akadusyifa .
 
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negara
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negaraMakalah hak dan_kewajiban_warga_negara
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negara
Uswatun Hasanah
 
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakatPersamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakatOperator Warnet Vast Raha
 
BMP EKMA4316 Hukum Bisnis
BMP EKMA4316 Hukum BisnisBMP EKMA4316 Hukum Bisnis
BMP EKMA4316 Hukum Bisnis
Mang Engkus
 
Kewarga negaraan
Kewarga negaraanKewarga negaraan
Kewarga negaraan
sandi mulyana
 
Modul p kn sma x persamaan derajat
Modul p kn sma x persamaan derajatModul p kn sma x persamaan derajat
Modul p kn sma x persamaan derajat
sman 2 mataram
 
kewargnegaraan.pdf
kewargnegaraan.pdfkewargnegaraan.pdf
kewargnegaraan.pdf
gloranna45
 
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbangTugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Candra Waskito
 
Pkn
Pkn Pkn
Kasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptx
Kasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptxKasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptx
Kasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptx
MAfriansyahSE
 
Pelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga Negara
Pelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga NegaraPelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga Negara
Pelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga Negara
erni nri
 
Pengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negaraPengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negaraPrisma Rozandika
 
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesiaMakalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Guru Ades Marsela
 
pptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptxpptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptx
EsemkaEmpatPancasila
 

Similar to 1-PERTEMUAN KESATU.pptx (20)

presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
 
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganeanMakalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
 
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganeanMakalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
 
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganeanMakalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
Makalah mata kuliah_pendidikan_kewarganean
 
BAB 1 KLS XII.pptx
BAB 1 KLS XII.pptxBAB 1 KLS XII.pptx
BAB 1 KLS XII.pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARAHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
 
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negara
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negaraMakalah hak dan_kewajiban_warga_negara
Makalah hak dan_kewajiban_warga_negara
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakatPersamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
Persamaan kedudukan warga negara dalam kehidupanbermasyarakat
 
BMP EKMA4316 Hukum Bisnis
BMP EKMA4316 Hukum BisnisBMP EKMA4316 Hukum Bisnis
BMP EKMA4316 Hukum Bisnis
 
Kewarga negaraan
Kewarga negaraanKewarga negaraan
Kewarga negaraan
 
Modul p kn sma x persamaan derajat
Modul p kn sma x persamaan derajatModul p kn sma x persamaan derajat
Modul p kn sma x persamaan derajat
 
kewargnegaraan.pdf
kewargnegaraan.pdfkewargnegaraan.pdf
kewargnegaraan.pdf
 
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbangTugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
Tugas sofskill apa yang terjadi jika hak dan kewajiban tidak seimbang
 
Pkn
Pkn Pkn
Pkn
 
Kasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptx
Kasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptxKasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptx
Kasus- kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warganegara.pptx
 
Pelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga Negara
Pelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga NegaraPelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga Negara
Pelanggaran Hak dan Pengingkaran kewajiban Warga Negara
 
Pengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negaraPengingkaran kewajiban warga negara
Pengingkaran kewajiban warga negara
 
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesiaMakalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
Makalah hak dan kewajiban warga negara indonesia
 
pptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptxpptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptx
 

Recently uploaded

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 

Recently uploaded (20)

Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 

1-PERTEMUAN KESATU.pptx

  • 1.
  • 2. Makna Hak dan Kewajiban Warga Negara Tujuan Pembelajaran : 1. Membedakan antara hak asasi manusia dengan hak dan kewjiban warga negara! 2. Mengidentifikasi contoh hak asasi manusia! 3. Mengidentifikasi contoh hak dan kewajiban warga negara! 4. Menganalisa penyebab terjadinya pertentangan antara hak dan kewajiban di masyarakat?
  • 3. Konsep Hak Warga Negara Hak semua hal yang kita peroleh yang dapat berupa kewenangan atau kekuasaan untuk melakukan sesuatu sebagai akibat dari dilaksanakannya kewajiban. Contoh : Pegawai berhak mendapat upah apabila tugas atau pekerjaan yang dibebankan kepadanya telah diselesaikan/dilaksanakan.
  • 4. Konsep Kewajiban Warga Negara Kewajiban segala sesuatu yang harus dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab. Kewajiban warga negara dapat diartikan sebagai tindakan atau perbuatan yang harus dilakukan oleh seorang warga negara sebagaimana di atur dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku.
  • 5. PP Hak Asasi Manusia Hak dan Kewajiban Warga Negara Melekat pada setiap diri pribadi manusia. Bersifat universal, tidak terpengaruh status kewarganegaraan seseorang Contoh : Hak hidup, hak untuk memperoleh kebahagiaan, mendapatkan pendidikan, kesejahteraan, keturunan, dll Seperangkat hak yang melekat pada diri manusia dalam kedudukannya sebagai anggota dari sebuah negara. Dibatasi oleh status kewarganegaraannya Contoh : semua warga negara Indonesia berhak untuk menduduki jabatan dalam pemerintahan Republik Indonesia. Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak dan Kewajiban Warga Negara
  • 6. PP Hak dan Kewajiban Asasi Manusia Hak dan Kewajiban Warga Negara Kewajiban asasi merupakan kewajiban dasar manusia. Kewajiban asasi terlepas dari status kewarganegaraan yang dimiliki oleh orang bersangkutan. Semua hak asasi manusia juga merupakan hak warga negara Kewajiban warga negara dibatasi oleh status kewarganegaraan seseorang. Kewjiban warga negara cakupannya lebih luas karena meliputi pula kewajiban asasi. Contoh : warga negara Indonesia menghormati hak “hidup” (sebagai hak asasi setiap orang) tetapi hak “bela negara” hanya kewajiban warga negara Indonesia saja. Lanjutan : Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak dan Kewajiban Warga Negara
  • 7. PP Hak dan Kewajiban Asasi Manusia Hak dan Kewajiban Warga Negara Tidak semua hak warga negara adalah hak asasi manusia. Semua hak asasi manusia juga merupakan hak warga negara Lanjutan : Perbedaan Hak Asasi Manusia dengan Hak dan Kewajiban Warga Negara
  • 8. Hak dan kewajiban warga negara adalah saling berkaitan atau memiliki hubungan sebab akibat karena seseorang mendapatkan hak karena kewajibannya dipenuhi. Contoh : pekerja mendapatkan upah setelah melaksanakan pekerjaan yang menjadi kewajibannya. Hak yang didapatkan seseorang sebagai akibat dari kewajiban yang dipenuhi oleh orang lain. Contoh : pelajar memperoleh ilmu pengetahuan sebagai akibat dipenuhinya kewajiban oleh guru.
  • 9. Jika pelaksanaan antara Hak dan Kewajiban tidak selaras, serasi, dan seimbang maka akan terjadi pertentangan, kesenjangan sosial yang semakin besar. Contoh : Dalam UUD NRI 1945 dikatakan bahwa “ setip warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak” ini adalah merupakan Hak warga negara, akan tetapi dalam kenyataannya banyak warga negara belum merasakan kesejahteraan dalam menjalani kehidupannya.