SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Pengertian kromatografi
Jenis-jenis kromatografi
Alat-alat yang digunakan untuk kromatografi
dan gambarnya
Langkah-Langkah Kerja
Gambar Kromatografi
Manfaat kromatografi
Sumber Informasi
Terima kasih
Kromatografi kertas merupakan salah satu metode
    pemisahan berdasarkan distribusi suatu senyawa pada
    dua fasa yaitu fasa diam dan fasa gerak. Pemisahan
    sederhana suatu campuran senyawa dapat dilakukan
    dengan kromatografi kertas, prosesnya dikenal sebagai
    analisis kapiler dimana lembaran kertas berfungsi
    sebagai pengganti kolom.

   Kromatografi kertas adalah salah satu pengembangan
    dari kromatografi partisi yang menggunakan kertas
    sebagai padatan pendukung fasa diam. Oleh karena itu
    disebut kromatografi kertas. Sebagai fasa diam adalah
    air yang teradsorpsi pada kertas dan sebagai larutan
    pengembang biasanya pelarut organik yang telah
    dijenuhkan dengan air.
   Kromatografi Cair (Liquid Chromatography)
    Kromatografi cair merupakan teknik yang tepat untuk memisahkan ion
    atau molekul yang terlarut dalam suatu larutan. Jika larutan sampel
    berinteraksi dengan fase stasioner, maka molekul-molekul didalamnya
    berinteraksi dengan fase stasioner; namun interaksinya berbeda
    dikarenakan adanya perbedaan daya serap (adsorption), pertukaran ion
    (ion exchange), partisi (partitioning), atau ukuran.


   Kromatografi Pertukaran Ion (Ion-Exchange Chromatography)
    Kromatografi pertukaran ion (ion-exchange chromatography) biasa
    digunakan untuk pemurnian materi biologis, seperti asam
    amino,peptisida, protein.Terdapat dua tipe pertukaran ion, yaitu
    pertukaran kation(cation exchange) dan pertukaran anion (anion
    exchange).Pada pertukaran kation, fase stasioner bermuatan negatif;
    sedangkan pada pertukaran anion, fase stasioner bermuatan positif
1.Kertas saring   3.Gelas Kimia




2.Tinta Hitam     4.Batang
1.Teteskan tinta hitam di ujung kertas saring.
2. Biarkan tinta menjadi kering.
3. Masukkan ujung kertas saring ke dalam air
   sedalam 1 cm dan kertas saring dipasang
   tegak.
4. Air yang merambat naik akan memisahkan
   warna tinta.
   Pemisahan campuran
    Dengan ini, berbagai macam tipe molekul dapat dipisahkan berdasarkan
    pergerakan pada kolom.

   Identifikasi
    membedakan komponen-komponen yang satu dengan yang
    lainnya, sehingga tidak menimbulkan kebingungan.

   Analisis kuantitatif
    penelitian ilmiah yang sistematis terhadap bagian-bagian dan fenomena
    serta hubungan-hubungannya.

   Analisis preparatif
    merupakan proses isolasi yang terjadi berdasarkan perbedaan daya serap
    dan daya partisi serta kelarutan dari komponen-komponen kimia yang
    akan bergerak mengikuti kepolaran eluen, oleh karena daya serap
    adsorben terhadap komponen kimia tidak sama, maka komponen
    bergerak dengan kecepatan yang berbeda sehingga hal inilah yang
    menyebabkan pemisahan
1.   http://di-party.blogspot.com/2011/08/apa-sih-kromatografi-kertas-
     itu.html
2.   http://id.wikipedia.org/wiki/Kromatografi
3.   http://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=20120202221056AAQ
     FTNz
4.   www.flamingtext.com
Bye Bye

More Related Content

What's hot

Jenis Jenis Kromatografi
Jenis Jenis KromatografiJenis Jenis Kromatografi
Jenis Jenis KromatografiRita Usdeka
 
Kromatografi
KromatografiKromatografi
Kromatografirebolegi
 
Kromatografi lapis tipis
Kromatografi lapis tipisKromatografi lapis tipis
Kromatografi lapis tipisDwi Andriani
 
Kromatografi SMK-SMAK Bogor
Kromatografi SMK-SMAK BogorKromatografi SMK-SMAK Bogor
Kromatografi SMK-SMAK BogorDeviPurnama
 
Kromatografi(httpsdocs.google.comviewera=v&q=cache by6bqm75wg0jblog.ub.ac...
Kromatografi(httpsdocs.google.comviewera=v&q=cache by6bqm75wg0jblog.ub.ac...Kromatografi(httpsdocs.google.comviewera=v&q=cache by6bqm75wg0jblog.ub.ac...
Kromatografi(httpsdocs.google.comviewera=v&q=cache by6bqm75wg0jblog.ub.ac...puspa pratidina
 
Kromatografi kertas
Kromatografi kertasKromatografi kertas
Kromatografi kertasDede Tarmana
 
Laporan praktikum kromatografi kertas
Laporan praktikum kromatografi kertasLaporan praktikum kromatografi kertas
Laporan praktikum kromatografi kertasUmi Nurul
 
Fitokimia Kromatografi lapis tipis
Fitokimia Kromatografi lapis tipisFitokimia Kromatografi lapis tipis
Fitokimia Kromatografi lapis tipisSapan Nada
 
Kel 09-kromatografi
Kel 09-kromatografiKel 09-kromatografi
Kel 09-kromatografioriza13
 
ITP UNS SEMESTER 2 Laporan KimTik Acara 6 kromatografi
ITP UNS SEMESTER 2 Laporan KimTik Acara 6 kromatografiITP UNS SEMESTER 2 Laporan KimTik Acara 6 kromatografi
ITP UNS SEMESTER 2 Laporan KimTik Acara 6 kromatografiFransiska Puteri
 

What's hot (20)

Jenis Jenis Kromatografi
Jenis Jenis KromatografiJenis Jenis Kromatografi
Jenis Jenis Kromatografi
 
Kromatografi lapis tipis (klt)
Kromatografi lapis tipis (klt)Kromatografi lapis tipis (klt)
Kromatografi lapis tipis (klt)
 
Kromatografi
KromatografiKromatografi
Kromatografi
 
Kromatografi lapis tipis
Kromatografi lapis tipisKromatografi lapis tipis
Kromatografi lapis tipis
 
Kromatografi SMK-SMAK Bogor
Kromatografi SMK-SMAK BogorKromatografi SMK-SMAK Bogor
Kromatografi SMK-SMAK Bogor
 
Kromatografi(httpsdocs.google.comviewera=v&q=cache by6bqm75wg0jblog.ub.ac...
Kromatografi(httpsdocs.google.comviewera=v&q=cache by6bqm75wg0jblog.ub.ac...Kromatografi(httpsdocs.google.comviewera=v&q=cache by6bqm75wg0jblog.ub.ac...
Kromatografi(httpsdocs.google.comviewera=v&q=cache by6bqm75wg0jblog.ub.ac...
 
Kromatografi kertas
Kromatografi kertasKromatografi kertas
Kromatografi kertas
 
Laporan praktikum kromatografi kertas
Laporan praktikum kromatografi kertasLaporan praktikum kromatografi kertas
Laporan praktikum kromatografi kertas
 
Klt ku
Klt kuKlt ku
Klt ku
 
Kromatografi
KromatografiKromatografi
Kromatografi
 
Fitokimia Kromatografi lapis tipis
Fitokimia Kromatografi lapis tipisFitokimia Kromatografi lapis tipis
Fitokimia Kromatografi lapis tipis
 
Kromatografi kertas (kk)
Kromatografi kertas (kk)Kromatografi kertas (kk)
Kromatografi kertas (kk)
 
Bahan kuliah kromatografi
Bahan kuliah kromatografiBahan kuliah kromatografi
Bahan kuliah kromatografi
 
Kromatografi nike
Kromatografi nikeKromatografi nike
Kromatografi nike
 
Kel 09-kromatografi
Kel 09-kromatografiKel 09-kromatografi
Kel 09-kromatografi
 
Kromatografi
KromatografiKromatografi
Kromatografi
 
Kromatografi
KromatografiKromatografi
Kromatografi
 
Kromatografi gas dan cair
Kromatografi gas dan cairKromatografi gas dan cair
Kromatografi gas dan cair
 
Klasifikasi Kromatografi
Klasifikasi KromatografiKlasifikasi Kromatografi
Klasifikasi Kromatografi
 
ITP UNS SEMESTER 2 Laporan KimTik Acara 6 kromatografi
ITP UNS SEMESTER 2 Laporan KimTik Acara 6 kromatografiITP UNS SEMESTER 2 Laporan KimTik Acara 6 kromatografi
ITP UNS SEMESTER 2 Laporan KimTik Acara 6 kromatografi
 

Viewers also liked

Viewers also liked (13)

Kromatografi
KromatografiKromatografi
Kromatografi
 
Kromatografia 1
Kromatografia 1Kromatografia 1
Kromatografia 1
 
Gc
GcGc
Gc
 
Pemisahan Campuran
Pemisahan CampuranPemisahan Campuran
Pemisahan Campuran
 
Kromatografia
KromatografiaKromatografia
Kromatografia
 
Presentasi Pemisahan Campuran
Presentasi Pemisahan CampuranPresentasi Pemisahan Campuran
Presentasi Pemisahan Campuran
 
Metode pemisahan
Metode pemisahanMetode pemisahan
Metode pemisahan
 
4.3
4.34.3
4.3
 
ITP UNS SEMESTER 2 Kromatografi pc dan tlc
ITP UNS SEMESTER 2 Kromatografi pc dan tlcITP UNS SEMESTER 2 Kromatografi pc dan tlc
ITP UNS SEMESTER 2 Kromatografi pc dan tlc
 
BAB 5 PEMISAHAN CAMPURAN
BAB 5 PEMISAHAN CAMPURANBAB 5 PEMISAHAN CAMPURAN
BAB 5 PEMISAHAN CAMPURAN
 
Destilasi Vakum
Destilasi VakumDestilasi Vakum
Destilasi Vakum
 
Destilasi || farmakognosi
Destilasi || farmakognosiDestilasi || farmakognosi
Destilasi || farmakognosi
 
Kromatografi gas
Kromatografi gasKromatografi gas
Kromatografi gas
 

Similar to Kromatografi kertas teknik pemisahan

Kromatografi kertas
Kromatografi kertasKromatografi kertas
Kromatografi kertasDede Tarmana
 
Materi3 Kromatografi Kertas.pptx
Materi3 Kromatografi Kertas.pptxMateri3 Kromatografi Kertas.pptx
Materi3 Kromatografi Kertas.pptxAsepSaepudin211095
 
Kromatografi kertas DDPA
Kromatografi kertas DDPAKromatografi kertas DDPA
Kromatografi kertas DDPAJFF Channel
 
Kromatografi kertas & kromatografi lapis tipis b4
Kromatografi kertas & kromatografi lapis tipis b4Kromatografi kertas & kromatografi lapis tipis b4
Kromatografi kertas & kromatografi lapis tipis b4TyasTyas20
 
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPISPEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPISLinda Rosita
 
pemisahan campuran.pptx
pemisahan campuran.pptxpemisahan campuran.pptx
pemisahan campuran.pptxFirmaYulianis2
 
Instrumen kimia hplc mklah
Instrumen kimia hplc mklahInstrumen kimia hplc mklah
Instrumen kimia hplc mklahikhwan habibi
 
Instrumen kimia hplc mklah
Instrumen kimia hplc mklahInstrumen kimia hplc mklah
Instrumen kimia hplc mklahikhwan habibi
 
Kromatografi kolom (resin penukar ion)
Kromatografi kolom (resin penukar ion)Kromatografi kolom (resin penukar ion)
Kromatografi kolom (resin penukar ion)UIN Alauddin Makassar
 
Makalah Kromatografi Serapan dan Kromatografi Partisi
Makalah Kromatografi Serapan dan Kromatografi PartisiMakalah Kromatografi Serapan dan Kromatografi Partisi
Makalah Kromatografi Serapan dan Kromatografi PartisiSalsabila Azzahra
 
Ion exchange cromatography compile.pptx
Ion exchange cromatography compile.pptxIon exchange cromatography compile.pptx
Ion exchange cromatography compile.pptxDeltaphierho
 
2. Jenis-jenis kromatografi.ppt
2. Jenis-jenis kromatografi.ppt2. Jenis-jenis kromatografi.ppt
2. Jenis-jenis kromatografi.pptRanti47
 
High Performance Liquid Chromatography
High Performance Liquid ChromatographyHigh Performance Liquid Chromatography
High Performance Liquid ChromatographyKopertis Wilayah I
 
Kromatografi Lapis Tipis: Identifikasi Enantiomer Senyawa Adenolol dan Propan...
Kromatografi Lapis Tipis: Identifikasi Enantiomer Senyawa Adenolol dan Propan...Kromatografi Lapis Tipis: Identifikasi Enantiomer Senyawa Adenolol dan Propan...
Kromatografi Lapis Tipis: Identifikasi Enantiomer Senyawa Adenolol dan Propan...Firza Akbar
 
High Performance Liquid Chromatography
High Performance Liquid ChromatographyHigh Performance Liquid Chromatography
High Performance Liquid Chromatographycahayuandarupm
 

Similar to Kromatografi kertas teknik pemisahan (20)

Laporan tlc
Laporan tlcLaporan tlc
Laporan tlc
 
Kromatografi kertas
Kromatografi kertasKromatografi kertas
Kromatografi kertas
 
Kimia analisis
Kimia analisisKimia analisis
Kimia analisis
 
Kromatografi-ppt
Kromatografi-ppt Kromatografi-ppt
Kromatografi-ppt
 
Materi3 Kromatografi Kertas.pptx
Materi3 Kromatografi Kertas.pptxMateri3 Kromatografi Kertas.pptx
Materi3 Kromatografi Kertas.pptx
 
Pemisahan campuran
Pemisahan campuranPemisahan campuran
Pemisahan campuran
 
Kromatografi kertas DDPA
Kromatografi kertas DDPAKromatografi kertas DDPA
Kromatografi kertas DDPA
 
Kromatografi kertas & kromatografi lapis tipis b4
Kromatografi kertas & kromatografi lapis tipis b4Kromatografi kertas & kromatografi lapis tipis b4
Kromatografi kertas & kromatografi lapis tipis b4
 
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPISPEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
PEMISAHAN ZAT HIJAU DAUN DENGAN KROMAOGRAFI LAPIS TIPIS
 
pemisahan campuran.pptx
pemisahan campuran.pptxpemisahan campuran.pptx
pemisahan campuran.pptx
 
Instrumen kimia hplc mklah
Instrumen kimia hplc mklahInstrumen kimia hplc mklah
Instrumen kimia hplc mklah
 
Instrumen kimia hplc mklah
Instrumen kimia hplc mklahInstrumen kimia hplc mklah
Instrumen kimia hplc mklah
 
Kromatografi kolom (resin penukar ion)
Kromatografi kolom (resin penukar ion)Kromatografi kolom (resin penukar ion)
Kromatografi kolom (resin penukar ion)
 
Makalah Kromatografi Serapan dan Kromatografi Partisi
Makalah Kromatografi Serapan dan Kromatografi PartisiMakalah Kromatografi Serapan dan Kromatografi Partisi
Makalah Kromatografi Serapan dan Kromatografi Partisi
 
Kromatografi
KromatografiKromatografi
Kromatografi
 
Ion exchange cromatography compile.pptx
Ion exchange cromatography compile.pptxIon exchange cromatography compile.pptx
Ion exchange cromatography compile.pptx
 
2. Jenis-jenis kromatografi.ppt
2. Jenis-jenis kromatografi.ppt2. Jenis-jenis kromatografi.ppt
2. Jenis-jenis kromatografi.ppt
 
High Performance Liquid Chromatography
High Performance Liquid ChromatographyHigh Performance Liquid Chromatography
High Performance Liquid Chromatography
 
Kromatografi Lapis Tipis: Identifikasi Enantiomer Senyawa Adenolol dan Propan...
Kromatografi Lapis Tipis: Identifikasi Enantiomer Senyawa Adenolol dan Propan...Kromatografi Lapis Tipis: Identifikasi Enantiomer Senyawa Adenolol dan Propan...
Kromatografi Lapis Tipis: Identifikasi Enantiomer Senyawa Adenolol dan Propan...
 
High Performance Liquid Chromatography
High Performance Liquid ChromatographyHigh Performance Liquid Chromatography
High Performance Liquid Chromatography
 

Kromatografi kertas teknik pemisahan

  • 1.
  • 2. Pengertian kromatografi Jenis-jenis kromatografi Alat-alat yang digunakan untuk kromatografi dan gambarnya Langkah-Langkah Kerja Gambar Kromatografi Manfaat kromatografi Sumber Informasi Terima kasih
  • 3. Kromatografi kertas merupakan salah satu metode pemisahan berdasarkan distribusi suatu senyawa pada dua fasa yaitu fasa diam dan fasa gerak. Pemisahan sederhana suatu campuran senyawa dapat dilakukan dengan kromatografi kertas, prosesnya dikenal sebagai analisis kapiler dimana lembaran kertas berfungsi sebagai pengganti kolom.  Kromatografi kertas adalah salah satu pengembangan dari kromatografi partisi yang menggunakan kertas sebagai padatan pendukung fasa diam. Oleh karena itu disebut kromatografi kertas. Sebagai fasa diam adalah air yang teradsorpsi pada kertas dan sebagai larutan pengembang biasanya pelarut organik yang telah dijenuhkan dengan air.
  • 4. Kromatografi Cair (Liquid Chromatography) Kromatografi cair merupakan teknik yang tepat untuk memisahkan ion atau molekul yang terlarut dalam suatu larutan. Jika larutan sampel berinteraksi dengan fase stasioner, maka molekul-molekul didalamnya berinteraksi dengan fase stasioner; namun interaksinya berbeda dikarenakan adanya perbedaan daya serap (adsorption), pertukaran ion (ion exchange), partisi (partitioning), atau ukuran.  Kromatografi Pertukaran Ion (Ion-Exchange Chromatography) Kromatografi pertukaran ion (ion-exchange chromatography) biasa digunakan untuk pemurnian materi biologis, seperti asam amino,peptisida, protein.Terdapat dua tipe pertukaran ion, yaitu pertukaran kation(cation exchange) dan pertukaran anion (anion exchange).Pada pertukaran kation, fase stasioner bermuatan negatif; sedangkan pada pertukaran anion, fase stasioner bermuatan positif
  • 5. 1.Kertas saring 3.Gelas Kimia 2.Tinta Hitam 4.Batang
  • 6. 1.Teteskan tinta hitam di ujung kertas saring. 2. Biarkan tinta menjadi kering. 3. Masukkan ujung kertas saring ke dalam air sedalam 1 cm dan kertas saring dipasang tegak. 4. Air yang merambat naik akan memisahkan warna tinta.
  • 7.
  • 8. Pemisahan campuran Dengan ini, berbagai macam tipe molekul dapat dipisahkan berdasarkan pergerakan pada kolom.  Identifikasi membedakan komponen-komponen yang satu dengan yang lainnya, sehingga tidak menimbulkan kebingungan.  Analisis kuantitatif penelitian ilmiah yang sistematis terhadap bagian-bagian dan fenomena serta hubungan-hubungannya.  Analisis preparatif merupakan proses isolasi yang terjadi berdasarkan perbedaan daya serap dan daya partisi serta kelarutan dari komponen-komponen kimia yang akan bergerak mengikuti kepolaran eluen, oleh karena daya serap adsorben terhadap komponen kimia tidak sama, maka komponen bergerak dengan kecepatan yang berbeda sehingga hal inilah yang menyebabkan pemisahan
  • 9. 1. http://di-party.blogspot.com/2011/08/apa-sih-kromatografi-kertas- itu.html 2. http://id.wikipedia.org/wiki/Kromatografi 3. http://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=20120202221056AAQ FTNz 4. www.flamingtext.com