SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
Download to read offline
 
 
Soal K3
Keselamatan dan Kesehatan Kerja
 
BAGIAN A : beri tanda silang pada lembar jawaban yang tersedia
KESELAMATAN KERJA
1. Kecelakaan kerja disebabkan oleh perbuatan tidak aman dan
kondisi tidak aman yang disebabkan karena, kecuali:
a. Kondisi kerja
b. Kondisi pengusaha
c. Kondisi lingkungan
d. Kondisi masyarakat sekitar perusahaannya
2. Di dalam pelaksanaan keselamatan dan kesehatan kerja di
lingkungan kerja, upaya pengendalian resiko dilakukan dengan
urutan sebagai berikut:
a. Identifikasi, Evaluasi, Pengendalian dan Monitoring
b. Monitoring, Evaluasi dan Pengendalian
c. Identifikasi, Monitoring dan Pengendalian
d. Identifikasi, Monitoring, evaluasi dan Pengendalian
3. Yang bukan merupakan usaha pencegahan kecelakan kerja adalah:
a. Inspeksi
b. Riset
c. Asuransi
d. Jawaban a,b dan c benar
4. Kejadian kecelakaan yang disebabkan perbuatan tidak aman dari
pekerja disebut:
a. Unsafe act
b. Unsafe condition
c. Unsafe situation
d. Unsafe human
BAGIAN B: beri tanda silang pada lembar jawaban yang tersedia
KESEHATAN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA
1. Tujuan utama P3K adalah:
a. Menyediakan obat-obatan
b. Membawa korban ke Rumah Sakit
c. Mencegah cedera/penyakit menjadi lebih parah
d. Memberikan pengobatan umum
2. Tindakan-tindakan penting dalam P3K, kecuali:
a. Memberikan pengobatan luar
b. Tidak boleh panik
c. Pindahkan korban secara cepat
d. Mengamankan korban
3. Manfaat penilaian kerja berkaitan dengan keselamatan kerja
adalah:
a. Sebagai dasar untuk menyatakan dana perbaikan dan rencana
selanjutnya
b. Sebagai dasar untuk menyatakan kondisi lingkungan kerja
membahayakan atau tidak
c. Sebagai dasar untuk menentukan tingkat kecelakaan yang
terjadi
d. Tenaga kerja mendapat informasi kondisi lingkungan
 
4. APD (Alat Pelindung Diri) sebagai sarana perlindungan harus
memenuhi syarat-syarat antara lain:
a. Mampu memberikan perlindungan efektif
b. Model yang tepat dan baik
c. Harga murah dan kuat
d. Meningkatkan rasa percaya diri pemakai
BAGIAN C : beri tanda silang pada lembar jawaban yang tersedia
HYGIENE INDUSTRI
1. Penyesuaian pekerjaan, sikap dengan peralatan disebut:
a. Ilmu ergonomik
b. Ilmu biologi
c. Ilmu fisika
d. Ilmu psikomotorik
2. Dibawah ini adalah jenis pengendalian lingkungan kerja dalam
hygiene industri, kecuali :
a.Pengendalian Teknis/Operasional
b.Pengendalian Administratif
c.Pengendalian Personal
d. Jawaban a, b dan c salah
3. Upaya pencegahan lebih baik daripada upaya pengobatan terhadap
kecelakaan atau akibat kerja, sebagai alternative terakhir dari
pencegahan itu adalah:
a. Ventilasi
b. APD (Alat Pelindung Diri)
c. Eliminasi
d. Pengendalian administratif
4. Faktor biologi yang mempengaruhi tingkat bahaya dilingkungan
kerja adalah:
a. Cara/ posisi kerja yang tidak tepat
b. Serangga
c. Radiasi
d. Tekanan fisik dan mental
BAGIAN D : beri tanda silang pada lembar jawaban yang tersedia
ISOLASI DAN PENANGGULANGAN KEBAKARAN
1. Yang termasuk sistem proteksi kebakaran pasif antara lain:
a. Detektor
b. Alat Pemadam Api Ringan
c. Sarana Evakuasi
d. Hydran
2. Pengujian kualitas alat pemadam api ringan (APAR) antara lain
berupa:
a. Kondisi bejana APAR-nya saja
b. Kondisi bejana APAR dan kualitas obat pengisinya
c. Cara penempatan dan peralatannya
d. Cara penggunaannya yang benar
 
3. Untuk mendeteksi kebakaran pada ruangan yang cenderung memiliki
suhu yang berubah-ubah sebaiknya dipasang detektor:
a. Asap type ionisasi
b. Panas type suhu tetap
c. Panas type kenaikan suhu
d. Jawaban a, b dan c benar
4. Pelaksanaan K3 Listrik dan penanggulangan kebakaran dilaksanakan
dengan pola preventif. Apakah yang dimaksud dengan pola
preventif tersebut:
a. Sebelum saat pelaksanaan
b. Dilaksanakan setelah ada kejadian kecelakaan
c. Dilakukan perawatan rutin
d. Dimulai saat pelaksanaan
Essai
1. Faktor-faktor apa saja yang menjadi ancaman resiko Keselamatan
Kerja ?
2. Mata rantai apa saja yang menjadi penyebab dan akibat dari
terjadinya kecelakaan ?
 
 
 
Lembar Jawaban Quiz Bulan K3 Nasional 
 
Nama  : 
 
NIK       :  
 
Pilihan   Ganda
 
 
 
 
 
 
 
 
A    B    C    D 
1  a  b  c  d    1  a  b  c  d    1  a  b  c  d    1  a  b  c  d 
2  a  b  c  d    2  a  b  c  d    2  a  b  c  d    2  a  b  c  d 
3  a  b  c  d    3  a  b  c  d    3  a  b  c  d    3  a  b  c  d 
4  a  b  c  d    4  a  b  c  d  4  a  b  c  d  4  a  b  c  d 
 
 
 
Essai 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

More Related Content

What's hot

190371290 tanggap-darurat
190371290 tanggap-darurat190371290 tanggap-darurat
190371290 tanggap-darurat
Agus Witono
 
Manajemen resiko Teknisi AC
Manajemen resiko Teknisi ACManajemen resiko Teknisi AC
Manajemen resiko Teknisi AC
saripuspitadewi
 
Materi pelatihan apar 1
Materi pelatihan apar 1Materi pelatihan apar 1
Materi pelatihan apar 1
Eko Kiswanto
 

What's hot (20)

AUDIT 3 PENILAIAN
AUDIT 3 PENILAIANAUDIT 3 PENILAIAN
AUDIT 3 PENILAIAN
 
HIRADC
HIRADCHIRADC
HIRADC
 
K3-Modul 4 : Tanggap Darurat
K3-Modul 4 : Tanggap DaruratK3-Modul 4 : Tanggap Darurat
K3-Modul 4 : Tanggap Darurat
 
190371290 tanggap-darurat
190371290 tanggap-darurat190371290 tanggap-darurat
190371290 tanggap-darurat
 
power point Alat pelindung diri
power point Alat pelindung diripower point Alat pelindung diri
power point Alat pelindung diri
 
Presentation Apar
Presentation AparPresentation Apar
Presentation Apar
 
SMK3 - sistem manajemen keselamatan & kesehatan kerja PP No 50 tahun 2012
SMK3 -  sistem manajemen keselamatan & kesehatan kerja PP No 50 tahun 2012SMK3 -  sistem manajemen keselamatan & kesehatan kerja PP No 50 tahun 2012
SMK3 - sistem manajemen keselamatan & kesehatan kerja PP No 50 tahun 2012
 
BBS Training dr.pptx
BBS Training dr.pptxBBS Training dr.pptx
BBS Training dr.pptx
 
K3 Ruang Terbatas atau Confine Space_1.ppt
K3 Ruang Terbatas atau Confine Space_1.pptK3 Ruang Terbatas atau Confine Space_1.ppt
K3 Ruang Terbatas atau Confine Space_1.ppt
 
Identifikasi bahaya dan penilaian resiko
Identifikasi bahaya dan penilaian resikoIdentifikasi bahaya dan penilaian resiko
Identifikasi bahaya dan penilaian resiko
 
SK Penunjukkan AK3 Umum
SK Penunjukkan AK3 UmumSK Penunjukkan AK3 Umum
SK Penunjukkan AK3 Umum
 
Manajemen resiko Teknisi AC
Manajemen resiko Teknisi ACManajemen resiko Teknisi AC
Manajemen resiko Teknisi AC
 
Pengawasan K3 pesawat uap dan bejana tekan
Pengawasan K3 pesawat uap dan bejana tekanPengawasan K3 pesawat uap dan bejana tekan
Pengawasan K3 pesawat uap dan bejana tekan
 
JSA Materi.pptx
JSA Materi.pptxJSA Materi.pptx
JSA Materi.pptx
 
Dasar – Dasar K3
Dasar – Dasar K3Dasar – Dasar K3
Dasar – Dasar K3
 
Materi pelatihan apar 1
Materi pelatihan apar 1Materi pelatihan apar 1
Materi pelatihan apar 1
 
Laporan PKL AK3U 127 KEL III.docx
Laporan PKL AK3U 127 KEL III.docxLaporan PKL AK3U 127 KEL III.docx
Laporan PKL AK3U 127 KEL III.docx
 
Materi k3 prosedur keselamatan kerja dan simbol bahaya
Materi k3 prosedur keselamatan kerja dan simbol bahayaMateri k3 prosedur keselamatan kerja dan simbol bahaya
Materi k3 prosedur keselamatan kerja dan simbol bahaya
 
Training apar
Training aparTraining apar
Training apar
 
Hiradc training rev.0
Hiradc training rev.0Hiradc training rev.0
Hiradc training rev.0
 

Similar to Quiz bulan k3_nasional_2014

Hiperkes revisi.pptx
Hiperkes revisi.pptxHiperkes revisi.pptx
Hiperkes revisi.pptx
Ainur
 
Praktikum analisis bahaya dan titik kendali kritis
Praktikum analisis bahaya dan titik kendali kritisPraktikum analisis bahaya dan titik kendali kritis
Praktikum analisis bahaya dan titik kendali kritis
Eddy Afrianto
 
Job Safety Analysis.ppt
Job Safety Analysis.pptJob Safety Analysis.ppt
Job Safety Analysis.ppt
imamdiani
 
Panduan Pemeriksaan kesehatan Pekerja.pdf
Panduan Pemeriksaan kesehatan Pekerja.pdfPanduan Pemeriksaan kesehatan Pekerja.pdf
Panduan Pemeriksaan kesehatan Pekerja.pdf
MuhammadRudini10
 

Similar to Quiz bulan k3_nasional_2014 (20)

soal-soal-k3-rs
soal-soal-k3-rssoal-soal-k3-rs
soal-soal-k3-rs
 
Materi soal-uas-k3-smt-1
Materi soal-uas-k3-smt-1Materi soal-uas-k3-smt-1
Materi soal-uas-k3-smt-1
 
K3 presentation
K3 presentationK3 presentation
K3 presentation
 
Hiperkes revisi.pptx
Hiperkes revisi.pptxHiperkes revisi.pptx
Hiperkes revisi.pptx
 
Presentation keselamatan kerja kel 10
Presentation keselamatan kerja kel 10Presentation keselamatan kerja kel 10
Presentation keselamatan kerja kel 10
 
soal mid semester ganjil PLH kelas x
soal mid semester ganjil PLH kelas xsoal mid semester ganjil PLH kelas x
soal mid semester ganjil PLH kelas x
 
Praktikum analisis bahaya dan titik kendali kritis
Praktikum analisis bahaya dan titik kendali kritisPraktikum analisis bahaya dan titik kendali kritis
Praktikum analisis bahaya dan titik kendali kritis
 
PPT K3.pptx
PPT K3.pptxPPT K3.pptx
PPT K3.pptx
 
Power Point Dasar - Dasar Konstruksi Bangunan Keselamatan dan Kesehatan Kerja...
Power Point Dasar - Dasar Konstruksi Bangunan Keselamatan dan Kesehatan Kerja...Power Point Dasar - Dasar Konstruksi Bangunan Keselamatan dan Kesehatan Kerja...
Power Point Dasar - Dasar Konstruksi Bangunan Keselamatan dan Kesehatan Kerja...
 
Soal meican
Soal meicanSoal meican
Soal meican
 
Job Safety Analysis.ppt
Job Safety Analysis.pptJob Safety Analysis.ppt
Job Safety Analysis.ppt
 
5. Menerapkan Keamanan, K3_revisiTabelMonitoring (1).ppt
5. Menerapkan Keamanan, K3_revisiTabelMonitoring (1).ppt5. Menerapkan Keamanan, K3_revisiTabelMonitoring (1).ppt
5. Menerapkan Keamanan, K3_revisiTabelMonitoring (1).ppt
 
Keselamatan dan Kesehatan Kerja.ppt
Keselamatan dan Kesehatan Kerja.pptKeselamatan dan Kesehatan Kerja.ppt
Keselamatan dan Kesehatan Kerja.ppt
 
Makalah Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja
Makalah Manajemen Kesehatan dan Keselamatan KerjaMakalah Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja
Makalah Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja
 
Prosedur k3
Prosedur k3Prosedur k3
Prosedur k3
 
Panduan Pemeriksaan kesehatan Pekerja.pdf
Panduan Pemeriksaan kesehatan Pekerja.pdfPanduan Pemeriksaan kesehatan Pekerja.pdf
Panduan Pemeriksaan kesehatan Pekerja.pdf
 
Soal uas m. proses
Soal uas m. prosesSoal uas m. proses
Soal uas m. proses
 
Tugas ppt dr.sus higiene industri
Tugas ppt dr.sus higiene industriTugas ppt dr.sus higiene industri
Tugas ppt dr.sus higiene industri
 
K3: Dasar-Dasar Keselamtan Kerja dan Bahaya
K3: Dasar-Dasar Keselamtan Kerja dan BahayaK3: Dasar-Dasar Keselamtan Kerja dan Bahaya
K3: Dasar-Dasar Keselamtan Kerja dan Bahaya
 
04_Menerapkan K3.pdf
04_Menerapkan K3.pdf04_Menerapkan K3.pdf
04_Menerapkan K3.pdf
 

Recently uploaded

obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
ariniastuti020
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
germanaaprianineno
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
csooyoung073
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
haslinahaslina3
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptxMateri Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
DocApizz
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
anangkuniawan
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
ariniastuti020
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
rosintauli1
 

Recently uploaded (15)

obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
 
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank MaybankUNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
UNIKBET Situs Slot Habanero Deposit Bisa Pakai Bank Maybank
 
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersafisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
 
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.pptpartograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
partograf. pencatatan proses kelahiran.ppt
 
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksiTM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
TM 6_KESPRO REMAJA.ppt kesehatan reproduksi
 
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14(1).ppt
 
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjkKota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
 
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptxMateri Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
Materi Bimtek Kebijakan Kesehatan Haji 2024.pptx
 
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngccccccccccccccccaskep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
askep hiv dewasa.pptxcvbngcccccccccccccccc
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
 
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.pptPPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
PPT Antibiotik amoxycillin, erytromycin.ppt
 
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxMAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
 

Quiz bulan k3_nasional_2014

  • 2.   BAGIAN A : beri tanda silang pada lembar jawaban yang tersedia KESELAMATAN KERJA 1. Kecelakaan kerja disebabkan oleh perbuatan tidak aman dan kondisi tidak aman yang disebabkan karena, kecuali: a. Kondisi kerja b. Kondisi pengusaha c. Kondisi lingkungan d. Kondisi masyarakat sekitar perusahaannya 2. Di dalam pelaksanaan keselamatan dan kesehatan kerja di lingkungan kerja, upaya pengendalian resiko dilakukan dengan urutan sebagai berikut: a. Identifikasi, Evaluasi, Pengendalian dan Monitoring b. Monitoring, Evaluasi dan Pengendalian c. Identifikasi, Monitoring dan Pengendalian d. Identifikasi, Monitoring, evaluasi dan Pengendalian 3. Yang bukan merupakan usaha pencegahan kecelakan kerja adalah: a. Inspeksi b. Riset c. Asuransi d. Jawaban a,b dan c benar 4. Kejadian kecelakaan yang disebabkan perbuatan tidak aman dari pekerja disebut: a. Unsafe act b. Unsafe condition c. Unsafe situation d. Unsafe human BAGIAN B: beri tanda silang pada lembar jawaban yang tersedia KESEHATAN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA 1. Tujuan utama P3K adalah: a. Menyediakan obat-obatan b. Membawa korban ke Rumah Sakit c. Mencegah cedera/penyakit menjadi lebih parah d. Memberikan pengobatan umum 2. Tindakan-tindakan penting dalam P3K, kecuali: a. Memberikan pengobatan luar b. Tidak boleh panik c. Pindahkan korban secara cepat d. Mengamankan korban 3. Manfaat penilaian kerja berkaitan dengan keselamatan kerja adalah: a. Sebagai dasar untuk menyatakan dana perbaikan dan rencana selanjutnya b. Sebagai dasar untuk menyatakan kondisi lingkungan kerja membahayakan atau tidak c. Sebagai dasar untuk menentukan tingkat kecelakaan yang terjadi d. Tenaga kerja mendapat informasi kondisi lingkungan
  • 3.   4. APD (Alat Pelindung Diri) sebagai sarana perlindungan harus memenuhi syarat-syarat antara lain: a. Mampu memberikan perlindungan efektif b. Model yang tepat dan baik c. Harga murah dan kuat d. Meningkatkan rasa percaya diri pemakai BAGIAN C : beri tanda silang pada lembar jawaban yang tersedia HYGIENE INDUSTRI 1. Penyesuaian pekerjaan, sikap dengan peralatan disebut: a. Ilmu ergonomik b. Ilmu biologi c. Ilmu fisika d. Ilmu psikomotorik 2. Dibawah ini adalah jenis pengendalian lingkungan kerja dalam hygiene industri, kecuali : a.Pengendalian Teknis/Operasional b.Pengendalian Administratif c.Pengendalian Personal d. Jawaban a, b dan c salah 3. Upaya pencegahan lebih baik daripada upaya pengobatan terhadap kecelakaan atau akibat kerja, sebagai alternative terakhir dari pencegahan itu adalah: a. Ventilasi b. APD (Alat Pelindung Diri) c. Eliminasi d. Pengendalian administratif 4. Faktor biologi yang mempengaruhi tingkat bahaya dilingkungan kerja adalah: a. Cara/ posisi kerja yang tidak tepat b. Serangga c. Radiasi d. Tekanan fisik dan mental BAGIAN D : beri tanda silang pada lembar jawaban yang tersedia ISOLASI DAN PENANGGULANGAN KEBAKARAN 1. Yang termasuk sistem proteksi kebakaran pasif antara lain: a. Detektor b. Alat Pemadam Api Ringan c. Sarana Evakuasi d. Hydran 2. Pengujian kualitas alat pemadam api ringan (APAR) antara lain berupa: a. Kondisi bejana APAR-nya saja b. Kondisi bejana APAR dan kualitas obat pengisinya c. Cara penempatan dan peralatannya d. Cara penggunaannya yang benar
  • 4.   3. Untuk mendeteksi kebakaran pada ruangan yang cenderung memiliki suhu yang berubah-ubah sebaiknya dipasang detektor: a. Asap type ionisasi b. Panas type suhu tetap c. Panas type kenaikan suhu d. Jawaban a, b dan c benar 4. Pelaksanaan K3 Listrik dan penanggulangan kebakaran dilaksanakan dengan pola preventif. Apakah yang dimaksud dengan pola preventif tersebut: a. Sebelum saat pelaksanaan b. Dilaksanakan setelah ada kejadian kecelakaan c. Dilakukan perawatan rutin d. Dimulai saat pelaksanaan Essai 1. Faktor-faktor apa saja yang menjadi ancaman resiko Keselamatan Kerja ? 2. Mata rantai apa saja yang menjadi penyebab dan akibat dari terjadinya kecelakaan ?
  • 5.       Lembar Jawaban Quiz Bulan K3 Nasional    Nama  :    NIK       :     Pilihan   Ganda                 A    B    C    D  1  a  b  c  d    1  a  b  c  d    1  a  b  c  d    1  a  b  c  d  2  a  b  c  d    2  a  b  c  d    2  a  b  c  d    2  a  b  c  d  3  a  b  c  d    3  a  b  c  d    3  a  b  c  d    3  a  b  c  d  4  a  b  c  d    4  a  b  c  d  4  a  b  c  d  4  a  b  c  d        Essai