SlideShare a Scribd company logo
1 of 56
Download to read offline
LAPORAN AKHIR PELAKSANAAN KEGIATAN
KULIAH KERJA NYATA
PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS NUSA CENDANA
TAHUN 2022
KELURAHAN MERDEKA, KECAMATAN KUPANG TIMUR, KABUPATEN
KUPANG
PROVINSI NUSA TENGGA TIMUR
Disusun Oleh:
PUSAT PEMGEMBANGAN KKN
LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (LP2M)
UNIVRSITAS NUSA CENDANA
KUPANG 2022
No Nama NIM Prodi/ Fakultas
1. Cindy Sofia Claudia Kake 1807010007 Ilmu Kesehatan Masyarakat/ FKM
2. Claudia Liliani Reo 1901080020 Pendidikan Ekonomi/ FKIP
3. Jovanka Belandiny Ballo 1903020073 Ilmu Administrasi Bisnis/ FISIP
4. Mardi Marsalina Hanas 1810020184 Akuntansi/FEB
5. Maria Delsiani Sevi Naitili 1807010070 Ilmu Kesehatan Masyarakat/ FKM
6. Maria Reginalis Lein 1903010038 Ilmu Administrasi Negara/ FISIP
7. Maria Yolenta Komep 1807010445 Ilmu Kesehatan Masyarakat/ FKM
8. Onesimus Arolan Odu 1903010100 Ilmu Administrasi Negara/ FISIP
9. Richardus Maximus Alberto Mello 1903040037 Ilmu Politik/ FISIP
10. Sari Dahlia Illu 1701140202 Pendidikan Guru Sekolah Dasar/ FKIP
ii
HALAMAN PENGESAHAN
Dengan telah selesainya rencana kegiatan KKN yang kami kerjakan, maka kami:
Telah menyelesaikan penyusunan rencana kegiatan kami selama di lokasi KKN periode I tahun
2022.
Menyutujui
Dosen Pembimbing Lapangan
Dr. Ir. S. P. Manongga, M. Si
NIP. 19590817 198601 1 001
Mengesahkan,
Kepala Pusat Pelayanan Pengembangan KKN
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
Dantje A. T. Sina, ST, MT, Ph.D
NIP. 19780417 200312 1 002
No Nama Mahasiswa No. Mahasiswa No
Tanda
Tangan
1. Cindy Sofia Claudia Kake 1807010007 1.
2. Claudia Liliani Reo 1901080020 2.
3. Jovanka Belandiny Ballo 1903020073 3.
4. Mardi Marsalina Hanas 1810020184 4.
5. Maria Delsiani Sevi Naitili 1807010070 5.
6. Maria Reginalis Lein 1903010038 6.
7. Maria Yolenta Komep 1807010445 7.
8. Onesimus Arolan Odu 1903010100 8.
9. Richardus Maximus Alberto Mello 1903040037 9.
10. Sari Dahlia Illu 1701140202 10.
iii
KATA PENGANTAR
Puji syukur senantiasa dipanjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas
kemurahan-Nya kami mampu menyelesaikan laporan Akhir Pelaksanaan Kegiatan KKN.
Ucapan terima kasih kami haturkan kepada berbagai pihak yang berjasa atas
terselesaikannya laporan ini. Terutama kepada dosen pembimbing, serta PLT Lurah, dan
seluruh perangkat Kelurahan Merdeka.
Kami sadar bahwa pembuatan laporan ini belum sempurna, sehingga kami sangat
menerima segala bentuk kritikan dan saran yang membangun. Semoga dengan selesainya
laporan ini mampu memberikan manfaat untuk para pembaca.
Merdeka, 14 Juni 2022
Kelompok 114
iv
DAFTAR ISI
HALAMAN PENGESAHAN………………………………………………………………..ii
KATA PENGANTAR..........................................................................................................................iii
DAFTAR ISI.........................................................................................................................................iv
DAFTAR TABEL..................................................................................................................................v
DAFTAR GAMBAR............................................................................................................................vi
BAB I......................................................................................................................................................1
KONDISI UMUM WILAYAH KKN ..................................................................................................1
1.1. Geografis................................................................................................................................1
1.2. Wilayah Administrasi ...........................................................................................................2
1.3. Kependudukan ......................................................................................................................2
1.4. Kondisi Sosial ........................................................................................................................5
1.5. Kondisi Ekonomi...................................................................................................................7
1.6. Fasilitas Sosial ekonomi........................................................................................................7
1.7. Potensi Kelurahan.................................................................................................................9
BAB II ..................................................................................................................................................10
HASIL DAN PEMBAHASAN PELAKSANAAN KKN..................................................................10
2.1. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Monodisiplin..................................................................10
2.2. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Interdisplin ....................................................................20
2.3. Pelaksanaan Kegiatan Layanan Sosial..............................................................................23
BAB III.................................................................................................................................................26
KESIMPULAN DAN SARAN ...........................................................................................................26
3.1. Kesimpulan..........................................................................................................................26
3.2. Saran.....................................................................................................................................27
DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................................................30
LAMPIRAN.........................................................................................................................................31
1.1. Lampiran Gambar Rencana kerja Tematik Monodisplin ..............................................31
2.1. Rencana kerja Tematik Monodisplin................................................................................34
3.1. Rencana kerja Tematik Layanan Sosial ...........................................................................42
v
DAFTAR TABEL
Tabel 1.1. Jumlah PNS/ASN pada ODP pada Kelurahan Merdeka .......................................... 2
Tabel 1.2. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka menurut Umur ...................................... 4
Tabel 1.3. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan tingkat Pendidikan............ 5
Tabel 1.4.Data kondisi Kesehatan penduduk Kelurahan Merdeka pada tahun 2021-2022 bulan
juni............................................................................................................................................. 5
Tabel 1.5. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan Agama .............................. 6
Tabel 1.6. Jumlah Pekerjaan Penduduk Kelurahan Merdeka.................................................... 7
Tabel 1.7. Fasilitas Pendidikan yang ada di Kelurahan Merdeka ............................................. 7
Tabel 1.8. Fasilitas kesehatan yang ada di Kelurahan Merdeka................................................ 8
Tabel 1.9. Fasilitas peribadahan yang ada di Kelurahan Merdeka............................................ 8
Tabel 1.10. Potensi yang ada di Kelurahan Merdeka................................................................ 9
Tabel 2.1. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Monodisiplin .………………………………...…10
Tabel 2.2. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Interdisiplin ……………………………………..22
Tabel 2.3. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Layanan Sosial ………………………………….23
vi
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1.1. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian Lefleat
tentang Stunting di Pustu Merdeka...........................................................................................31
Gambar 1.2. Kegiatan Monodiplin Pengajaran dan Melakukan Bimbingan Konseling
Terhadap Siswa-Siswi SD Inpre Merdeka ...............................................................................31
Gambar 1.3. Kegiatan Monodisplin Penyuluhan Tentang Cara Menabung kepada Siswa-Siswi
SD Inpres Merdeka...................................................................................................................32
Gambar 1.4. Pembagian leaflet kepada masyarakat Kelurahan Merdeka tentang bagaimana
cara memulai Bisnis bagi Pemula di RT 12 .............................................................................32
Gambar 1.5. Pembagian lefleat tentang peran penting anak muda dalam berpolitik dan
Mengenalkan pentingnya peran Masyarakat dalam Berpolitik yang Bersih............................32
Gambar 1.6. Pelayanan administrasi di Kantor Lurah Merdeka dan Pembagian Leaflet tentang
mitigasi bencana alam (banjir) .................................................................................................33
Gambar 1.7. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian Lefleat
tentang Stunting di Pustu Merdeka...........................................................................................33
Gambar 1.8. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian Lefleat
tentang Stunting di Pustu Merdeka...........................................................................................33
Gambar 1.9. Melakukan Program di SD Inpres Merdeka dan Mengajar dan Menjelaskan
Materi Pembelajaran di Kelas ..................................................................................................34
Gambar 1.10. Pembagian Leaflet Tentang Mitigasi Bencana dan Pelayanan administrasi di
Kantor Lurah Merdeka .............................................................................................................34
Gambar 2. 1. Penyerahan mahasiswa KKN kelompok 114 oleh DPL dan penerimaan anggota
kelompok KKN 114 oleh Camat Kupang Timur dan Lurah Merdeka untuk melaksanakan KKN
periode I di Kelurahan Merdeka dan briefing pagi sebelum memulai kegiatan di Kelurahan
Merdeka……………………………………………………………………………………………………………………………………………34
Gambar 2. 2. Merekap data wajib pajak Kelurahan .................................................................35
Gambar 2. 3. Pertemuan dengan Bapak Lurah dan Bapak RW Kelurahan Merdeka untuk
membahas waktu dan pelaksanaan program kegiatan KKN Interdisiplin................................35
Gambar 2. 4. Pendataan data penduduk dan data IMB Kelurahan Merdeka di RT 006 dan
pertemuan bersama masyarakat Kelurahan Merdeka untuk pengenalan diri anggota KKN
kepada masyarakat di kantor Kelurahan Merdeka. ..................................................................35
vii
Gambar 2. 5.Menyiram bunga di Kantor kelurahan Merdeka dan pertemuan bersama PLT
Lurah Merdeka dan tukang kayu untuk membahas mengenai program papan data setiap RT di
Kelurahan Merdeka. .................................................................................................................36
Gambar 2. 6. pertemuan bersama dengan Bintara Pembina Desa TNI AD untuk membahas
mengenai kegiatan KKN yang di jalankan di Kelurahan Merdeka..........................................36
Gambar 2. 7. Pertemuan bersama PLT Lurah dan staff Kelurahan Merdeka untuk evaluasi
kegiatan KKN yang dijalankan selama dua minggu di Keluarahan Merdeka..........................36
Gambar 2. 8. Briefing bersama PLT Lurah,Ibu Sekretaris,dan Ibu Bidan Pustu
Merdeka,mengenai program kerja stunting..............................................................................37
Gambar 2. 9. Merekap data wajib pajak Kelurahan Merdeka berdasarkan SPPT tahun 2022
dan breafing besama PLT Lurah, ibu sekertaris Kelurahan Merdeka untuk membahas kegiatan
KKN. ........................................................................................................................................37
Gambar 2. 10. Peserta KKN mengikuti kegiatan posyandu Balita (mahasiswa KKN
membantu melakukan pengukuran LILA, pengukuran tinggi badan, panjang badan, dan
badan, serta pembagian PMT kepada balita)............................................................................37
Gambar 2. 11. rapat bersama PLT Lurah, ibu sekertasis Kelurahan Merdeka, dan RW
Kelurahan Merdeka mengenai program kerja KKN.................................................................38
Gambar 2. 12. Pendataan penduduk Kelurahan Merdeka. .......................................................38
Gambar 2. 13. Melakukan penyuluhan tentang stunting kepada ibu hamil di Posyandu ibu
hamil Pustu Merdeka dan melakukan pemasangan baliho tentang pencegahan stunting di
Pustu Merdeka..........................................................................................................................38
Gambar 2. 14. Melakukan pemasangan bingkai pada papan data profil Kelurahan Merdeka
dan menggaris sketsa kolom papan profil Kelurahan Merdeka ...............................................39
Gambar 2. 15. Pendataan data penduduk kelurahan merdeka yang belum lengkap di RT. 007
..................................................................................................................................................39
Gambar 2. 16. Kunjungan dan pertemuan dengan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL),
pertemuan dengan tokoh adat Kelurahan Merdeka dalam rangka persiapan pelantikan
lembaga adat.............................................................................................................................39
Gambar 2. 17. Melapor Diri ke SD Inpres Merdeka untuk melaksanakan program kegiatan
KKN. ........................................................................................................................................40
Gambar 2. 18. Melakukan perbaikan kamar WC,Mengambil data penduduk di RT 18 dan 20.
..................................................................................................................................................40
viii
Gambar 2. 19. Menulis nama surat undangan rapat tokoh adat, dan mengantar undangan
kepada RT/RW .........................................................................................................................40
Gambar 2. 20. Pengecatan gapura perbatasan antara Kelurahan Merdeka dan Kecamatan
Babau........................................................................................................................................40
Gambar 2. 21. Sosialisasi kepada anak-anak SD Inpres Merdeka mengenai cara mencuci
tangan yang baik dan benar,dan menginput data jemaat Gereja Lahairoi Merdeka.................41
Gambar 2. 22. Mengikuti pelantikan tokoh adat Kelurahan Merdeka dan Mengambil Anakan
Mahoni......................................................................................................................................41
Gambar 2. 23. Melakukan survey lokasi rawan bencana untuk menanam pohon mahoni.......41
Gambar 3. 1. Bakti Sosial di Gereja Lahairoi Merdeka……………………………………………………………………..42
Gambar 3. 2. Bakti social bersama warga RW 007 di pemakaman keluarga...........................42
Gambar 3. 3. Bakti Social bersama masyarakat RW 002 di Pustu Merdeka. ..........................42
Gambar 3. 4. Bakti Sosial di Kantor Kelurahan Merdeka........................................................43
Gambar 3. 5. Bakti Sosial di Kantor Kecamatan Kupang Timur.............................................43
Gambar 3. 6. Baktti Sosial bersama Giri Paud Mentari dan Orangtua Murid..........................43
Gambar 3. 7. Penghijauan di RT 18 .........................................................................................44
Gambar 3. 8. Penghijauan di RT 12 .........................................................................................44
Gambar 3. 9. Melibatkan Diri dengan Masyarakat RW 02 untuk Merintis Jalan Baru ..........45
Gambar 3. 10. Membuat Papan Monografi Kelurahan Merdeka Tahun 2022.........................45
Gambar 3. 11. Sosialisasi tentang stunting di Pustu Merdeka..................................................46
Gambar 3. 12. Mengikuti posyandu Rubadeo..........................................................................46
Gambar 3. 13. Pemasangan plank RT/RW...............................................................................46
Gambar 3. 14. Absen Minggu I-VII .........................................................................................47
ix
1
BAB I
KONDISI UMUM WILAYAH KKN
1.1. Geografis
Kelurahan Merdeka adalah salah satu kelurahan dari 5 (lima) Kelurahan yang
ada di Kecamatan Kupang Timur, merupakan wilayah Kelurahan yang cukup strategis,
karena lokasinya berada pada sepanjang jalur jalan Timor Raya yang berjarak hanya +
0,5 Km dari Kantor Camat Kupang Timur/ ibu kota Kecamatan dan memeliki luas
wilayah sebesar 9,7 KM².
Secara geografis batas-batas wilayah Kelurahan Merdeka sebagai berikut:
➢ Sebelah Utara : berbatasan dengan Teluk Kupang
➢ Sebelah Selatan : berbatasan dengan Desa Oefafi
➢ Sebelah Timur : berbatasan dengan Kelurahan Babau
➢ Sebelah Barat : berbatasan Desa Tuapukan, Tanah Putih, dan Oebelo
Sejarah pemerintahan Kelurahan Merdeka, awalnya dikenal dengan nama Kota
Tuak yang dipimpin oleh beberapa Tamukung, yakni:
➢ Tahun 1898-1905 dipimpin oleh Tamukung Yan Ch. Benyamin Lola
➢ Tahun 1905-1937 dipimpin oleh Tamukung Daud Seik
➢ Tahun 1937-1942 dipimpin oleh Tamukung Sila Tisera
➢ Tahun 1942-1949 dipimpin oleh Tamukung Lel Maboy
➢ Tahun 1949-1968 dipimpin oleh Tamukung Sone frans Falukas
Pada tahun 1968 terjadi perubahan sistim pemerintahan yang dikenal dengan
sistim Pemerintahan Gaya Baru dan beberapa tamukung harus bergabung untuk
membentuk sebuah Desa sehingga terbentuklah Desa Merdeka yang merupakan
gabungan dari Tamukung Kota Tuak, Tamukung Oli’o dan Tamukung Tanah Putih-
Oelupah, dengan masa kepemimpinan sebagai berikut:
➢ Tahun 1967-1977 Desa Merdeka dipimpin oleh Kepala Desa Thobias Falukas
➢ Tahun 1977-1982 Desa Merdeka dipimpin oleh Kepala Desa Isakh H. Kleing
➢ Tahun 1982-1993 Desa Merdeka dipimpin oleh Kepala Desa Chirstian Oematan
➢ Tahun 1993-1998 Desa Merdeka dipimpin oleh Kepala Desa Paulus Falukas
Pada akhir masa jabatan Kepala Desa Paulus Falukas terjadi perubahan sistim
Pemerintahan Desa Merdeka menjadi Kelurahan Merdeka dimana awal terbentuknya
Pemerintahan Kelurahan sampai saat ini yang di pimpin oleh:
➢ Tahun 1998-2000 di pimpin oleh Pjs. Lurah Wellem Bentura
➢ Tahun 2000-2002 di pimpin oleh Lurah Siman Hailisi, S.IP
2
➢ Tahun 2002-2008 di pimpin oleh Lurah Jonas O. Toelle, SH
➢ Tahun 2008-2010 di pimpin oleh Lurah Drs. L. Wesly, S.IP
➢ Tahun 2010-2015 di pimpin oleh Lurah Mozes Y. Benusu, S.Sos
➢ Tahun 2015-2018 di pimpin oleh Lurah Welmintje Dj. Tinenti
➢ Tahun 2018-Juni 2021 di pimpin oleh PLT. Lurah Asni S. Airtur, SPt.
➢ 15 Juni 2021-Sekarang di pimpin oleh PLT. Abraham Kehi
1.2. Wilayah Administrasi
Pembagian wilayah Kelurahan Merdeka terdiri dari 7 RW, 20 RT, dan 20 orang
tokoh adat. Jumlah PNS/ASN pada ODP pada Kelurahan Merdeka sebanyak 6 orang.
Tabel 1.1. Jumlah PNS/ASN pada ODP pada Kelurahan Merdeka
No
Nama/NIP/Pangkat/
Gol.Ruang
Jabatan
Tingkat
Pendidikan
SMA S1
1.
Abraham Kehi
Penata TK. I III/D
19640704 198903 1 029
PLT. Lurah SMA
2.
Maria Y. Dapangole
Penata III/C
19650905 199303 2 010
Sekretaris
SMA
3.
Manuel da Costa Fernandes
Penata III/C
19681207 199303 1 009
Kasie Pembangunan
STM
4.
Raul Dos Santos
Penata Muda Tk. I III/B
19681020 199610 1 002
Pengadministrasian
Umum
STM
5.
Bernadus B. Ayub
Pengatur II/D
19690525 200701 1 025
Pengadministrasian
Umum
SMA
Sumber: Profil Kelurahan Merdeka, Tahun 2022
1.3. Kependudukan
1.3.1. Jumlah Penduduk
Data dari Monografi kependudukan Kelurahan Merdeka, jumlah
penduduk kelurahan pada tahun 2022 terdiri atas 652 kepala keluarga dan
3
jumlah jiwa: 2.644 orang terdiri laki-laki 1.339 orang dan perempuan 1.305
orang.
1.3.2. Pertumbuhan Penduduk
Pertumbuhan penduduk dilihat dari perubahan populasi dari tahun 2015
ke tahun 2022. Dalam populasi dapat dilihat dari perubahan jumlah
kependudukan. Mengetahui laju pertumbuhan penduduk pertahun di Kelurahan
dapat dilakukan perhitungan sebagai berikut:
Pt= Po (1+r)ͭ
Keterangan:
Pt : Banyaknya penduduk tahun akhir perhitungan (Tahun 2022)
Po : Banyaknya penduduk tahun awal perhitungan (Tahun 2015)
r : Angka pertumbuhan penduduk per tahun
t : Jangka Waktu (7 tahun)
Berdasarkan data Monografi Kelurahan merdeka, jumlah penduduk
tahun 2015 sebesar 2.403 dan pada tahun 2022 sebesar. 2.645. Pertumbuhan
penduduk rata-rata tiap tahun periode 2015-2022 adalah sebagai berikut:
Log (1+r)=
log 2644−log 2403
7
=
3.42242567637−3.807537708
7
=
0.3851120316
7
= 0,05501600451
1+r = anti log 0,05501600451
= 1,135052643
r= 0,1350526
= 1,35%
Berdasarkan hasil perhitungan tersebut dapat diketahui bahwa laju
pertumbuhan penduduk Kelurahan Merdeka tiap tahun sebesar 1,35%.
Besarnya pertumbuhan penduduk suatu wilayah pada periode tertentu karena
factor kelahiran, kematian dan migrasi.
1.3.3. Komposisi Penduduk
a. Komposi penduduk menurut Umur dan Jenis Kelamin
Komposisi penduduk merupakan gambaran susunan penduduk di suatu
daerah yang dikelompokan berdasarkan karakteristik-karakteristik tertentu.
4
Komposisi penduduk yang diuraikan dalam penelitian yaitu komposisi
penduduk Desa Umbulharjo menurut umur, menurut mata pencaharian, dan
menurut tingkat pendidikan.
Umur dan jenis kelamin merupakan karakteristik penduduk yang
penting untuk diketahui. Dengan mengetahui susunan penduduk
berdasarkan umur dan jenis kelamin, dapat di ketahui perubahan-perubahan
yang terjadi dari sutu masa ke masa yang lain. Komposisi penduduk
menurut umur dan jenis kelamin dapat digunakan untuk mengetahui rasio
jenis kelamin (Sex ratio) dan angka ketergantungan (Dependency ratio).
Komposisi penduduk Kelurahan Mereka menurut jenis kelamin yang terdiri
dari penduduk laki-laki 1.339 (50,64%) dan 1.305 (49,35%) penduduk
perempuan.
1) Sex ratio
Dari uraian diatas menggambarkan data jumlah penduduk laki-laki
dan perempuan, sehingga dapat digunakan untuk mengetahui Sex
ratio (SR) yaitu perbandingan jumlah penduduk laki–laki dan jumlah
penduduk perempuan dengan perhitungan sebagai berikut:
SR=
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑃𝑒𝑛𝑑𝑢𝑑𝑢𝑘 𝐿𝑎𝑘𝑖−𝑙𝑎𝑘𝑖
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑃𝑒𝑛𝑑𝑢𝑑𝑢𝑘 𝑃𝑒𝑟𝑒𝑚𝑝𝑢𝑎𝑛
𝑥100
=
1.339
1.305
𝑥100
= 102, 60 dibulatkan menjadi 103
Sex ratio penduduk di kelurahan Merdeka sebesar 103. Diartikan
bahwa setiap 100 penduduk perempuan terdapat 103 penduduk laki-
laki.
2) Komposisi penduduk menurut umur
Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka menurut umur dapat
dilihat pada tabel sebagai berikut:
Tabel 1.2. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka menurut
Umur
No Kelompok Umur Jumlah Jiwa
1. 0-5 127
2. 6-15 530
3. 16-25 608
4. 26-55 1.111
5. 56+ 335
5
Sumber: Data Monografi Kelurahan Merdeka, 2022
1.4. Kondisi Sosial
1.4.1. Pendidikan Penduduk
Pendidikan merupakan kebutuhan dasar bagi setiap orang, selain itu juga
pendidikan merupakan salah satu indicator dari kualitas sumber daya manusia
dari suatu daerah yang akan mempengaruhi sikap dan tindakan sesorang dalam
menentukan aktivitasvdi lingkungan.
Pendidikan yang dimaksud adalah tingkat Pendidikan tertinggi yang
dicapai oleh setiap penduduk.
Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan tingkat
Pendidikan dapat dilihat pada tabel, sebagai berikut.
Tabel 1.3. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan tingkat
Pendidikan
No Tingkat Pendidikan
Jumlah
Jiwa
1. Sekolah Rakyat -
2. Taman Kanak-kanak 162
3. Sekolah Dasar 876
4. SMP 337
5. SMA 595
6. Perguruan Tinggi 114
7. Tidak/belum sekolah 486
Sumber: Data Monografi Kelurahan Merdeka, 2022
1.4.2. Kesehatan Penduduk
Pelaksanaan kegiatan di bidang kesehatan, yakni dilakukannya kerja
sama dengan bidan Desa. Adapun sarana kesehatan yang ada di Kelurahan
Merdeka berupa: 1 unit gedung pustu permanen dan 3 Posyandu.
Data ini Kami ambil dari hasil wawancara dengan ibu bidan pustu merdeka.
Tabel 1.4.Data kondisi Kesehatan penduduk Kelurahan Merdeka pada
tahun 2021-2022 bulan juni.
No Keterangan 2021 2022
1 Natalitas dan Mortalitas
Jumlah Natalitas 60 15
Jumlah Mortalitas 10 14
6
2 Morbilitas
DBD 2 -
TBC 6 8
Malaria - -
Ispa 112 105
Gizi Kurang 6 2
Gizi Buruk - -
ODGJ 2 2
3 Disabilitas 2 2
1.4.3. Pola Relasi Sosial
a. Lingkungan Hidup
Upaya pelestarian lingkungan hidup di Kelurahan Merdeka dilakukan
dengan kegiatan bulan bakti sosial antar wilayah RW dan RT dan program
jumat bersih di Kantor Kelurahan .
b. Keamanan dan Ketertiban
Keamanan, ketentraman dan ketertiban di Kelurahan Merdeka setiap
tahun cukup kondusif dan terkendali. Kegiatan Gangguan yang sering
terjadi berupa kenakalan remaja, sengketa tanah anatara keluaraga/ warga
dan kekerasan skala kecil rumah tangga serta beberapa kasus lainnya. Pada
umumnya dapat teratasi secara aman dan damai baik di tingkat RT/RW,
maupun Lembaga Adat Desa.
c. Religiositas Masyarakat
Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan agama dapat
dilihat pada tabel dibawah ini:
Tabel 1.5. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan
Agama
No Agama Jumlah Jiwa
1. Kristen Protestan 1983
2. Katolik 362
3. Islam 167
Sumber: Data Monografi Kependudukan Kelurahan Merdeka, 2022
7
1.5. Kondisi Ekonomi
1.5.1. Mata Pencaharian Penduduk
Masyarakat Kelurahan Merdeka memeliki mata pencaharian yang
beragam. Sebagian besar penduduk Kelurahan Merdeka bermata pencaharian
sebagai petani, yakni petani sawah, kebun, dan petani nelayan. Pada musim
hujan mereka bekerja mengolah sawah dan kebun, sedangkan pada musim
kemarau mereka beralih menjadi petani pengolah lahan tambak garam yang
mereka tekuni secara turun menurun, dan yang sisanya ada yang PNS,
pensiunan, dan wiraswata. Beberapa jumlah pekerjaan penduduk yaitu:
Tabel 1.6. Jumlah Pekerjaan Penduduk Kelurahan Merdeka
No Nama Pekerjaan Jumlah
1. Petani 545
2. PNS 26
3. Wiraswasta 101
4. TNI 5
5. Pensiun 13
6. Pelajar 708
Sumber: Data Monografi Kelurahan Merdeka, Tahun 2022
1.5.2. Potensi Ekonomi Unggulan
Potensi ekonomi unggulan yang terdapat di Kelurahan Merdeka berupa
tambak garam, persawahan dan kebun sayur.
1.6. Fasilitas Sosial ekonomi
1.6.1. Fasilitas Pendidikan
Fasilitas Pendidikan yang ada di Kelurahan Merdeka sebagai berikut:
Tabel 1.7. Fasilitas Pendidikan yang ada di Kelurahan Merdeka
NO
Lembaga
Pendidikan
Jumlah Tempat/ Lokasi
1. Pos Paud
6
•Paud Kharisma di
Oli’o
•Paud Pertiwi di RT 18
•Paud Anugrah di RT
03
•Paud Pandai di RT 03
8
•Paud Imanuel di RT
12
•Paud Mentari di RT 09
2 Taman Kanak-Kanak - -
3 Sekolah Dasar
2
SD Inpres Merdeka
SD Negeri Oli’o
4 Sekolah Menengah
Pertama
1
SMP Negeri 9 Kupang
Timur
5 Sekolah Menengah
Atas
1
SMA Negeri Kupang
Timur
Sumber: Profil Kelurahan Merdeka, Tahun 2022
1.6.2. Fasilitas Kesehatan
Fasilitas kesehatan yang ada di Kelurahan Merdeka dapat dilihat pada table
dibawah ini:
Tabel 1.8. Fasilitas kesehatan yang ada di Kelurahan Merdeka
No Sarana Kesehatan Nama SK Jumlah
1 Pustu Pustu Merdeka 1
2
Posyandu
•Melati
•Kamboja
•Rubadeo
3
Sumber: Profil Kelurahan Merdeka, Tahun 2022
1.6.3. Fasilitas Peribadahan
Fasilitas peribadahan yang ada di Kelurahan Merdeka dapat dilihat pada table
dibawah:
Tabel 1.9. Fasilitas peribadahan yang ada di Kelurahan Merdeka
No Sarana Peribadahan Jumlah
1. Gereja GMIT Lahairoi Merdeka 1
2. Gereja GMIT Rehobot 1
Sumber: Profil Kelurahan Merdeka, Tahun 2022
9
1.7. Potensi Kelurahan
Potensi yang ada di Kelurahan Merdeka dapat dilihat pada table dibawah:
Tabel 1.10. Potensi yang ada di Kelurahan Merdeka
No Potensi kelurahan Jumlah
1 Sapi 271
2 Babi 514
3 Kuda 75
4 Kerbau 227
5 Kelapa 1244
6 Nangka 183
7 Mangga 496
8 Pisang 2881
Sumber: Papan Data Monografi Kelurahan Merdeka, Tahun 2022
10
BAB II
HASIL DAN PEMBAHASAN PELAKSANAAN KKN
2.1. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Monodisiplin
Laporan Pelaksanaan Kegiatan Monodiplin
1. Nama Mahasiswa : Cindy Sofia Claudia Kake
NIM : 1807010007
Fakultas/ Prodi : Kesehatan Masyarakat/ Ilmu Kesehatan Masyarakat
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ kabupaten : Amanuban Selatan/Timor Tengah Selatan
Nama Program : Monodisplin
No Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Mayarakat
Sasaran
Metode
pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/ Bln
1. Penyuluhan
tentang
stunting
• Untuk memberikan
pemahaman kepada
ibu hamil mengenai
pencegahan
stunting.
• Untuk membantu
pemerintah dalam
upaya penurunan
angka stunting.
Ibu hamil Metode
langsung
(Penyuluhan)
Individu Senin, 18
Mei 2022
2. Pembagian
Leaflet
tentang
stunting
Untuk memberikan
informasi kepada ibu
hamil mengenai
tentang pencegahan
stunting, sehingga
dapat meningkatkan
gizi balita melalui
media cetak (leaflet).
Metode tidak
langsung
(Media
cetak)
Individu Senin, 18
Mei 2022
11
2. Nama Mahasiswa : Claudia Liliani Reo
NIM : 1901080020
Fakultas/ Prodi : Keguruan dan Ilmu Pendidikan / Pendidikan Ekonomi
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang
Nama Program : Monodisplin
No Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Mayarakat
Sasaran
Metode
pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/ Bln
1. Pengajaran
siswa SD
Inpres
Merdeka
Memberikan
pengetahuan, dan
penanaman nilai moral
terhadap sikap tolerasi
antara teman yang
memiliki kemampuan
daya berpikir terbatas.
Siswa-
siswi SD
Inpres
Merdeka
Metode
langsung
(Mengajar)
Individu Senin, 30
Mei 2022
2. Melakukan
Bimbingan
Konseling
Terhadap
Siswa-siswi
SD Inpres
Merdeka
Untuk menciptakan
pandangan positif pada
diri sendiri, dengan
adanya perasaan bahagia,
tenang serta nyaman.
Untuk menurunkan
tingkat stress yang
dialami oleh siswa akibat
tugas dan beban belajar
yang cukup banyak.
Siswa-
Siswi SD
Inpres
Merdeka
Metode
langsung
(Pemberian
arahan )
individu
Selasa, 31
Mei 2022
12
3. Nama Mahasiswa : Mardi Marsalina Hanas
NIM : 1810020184
Fakultas/ Prodi : Ekonomi dan Bisnis/ Akuntansi
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang
Nama Program : Monodisplin
No Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Mayarakat
Sasaran
Metode
pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/ Bln
1. Penyuluhan
tentang
cara
menabung
harian pada
siswa SD
merdeka
a. Untuk
memberikan
pemahaman
kepada siswa
SD mengenai
cara menabung
dan memahami
konsep
mengantur
keuangan.
b. Siswa dapat
memahami dan
menerapkan
hidup hemat
c. Untuk melati
kemandirian dan
kebiasaan siswa.
Siswa/
siswi SD
merdeka
Metode
langsung
(Penyuluhan)
Individu Senin, 30
Mei 2022
13
4. Nama Mahasiswa : Jovanka Belandiny Ballo
NIM : 1903020073
Ilmu Politik dan Ilmu Sosial / Ilmu administrasi Bisnis
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang
Nama Program : Monodisplin
No Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Mayarakat
Sasaran
Metode
pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/ Bln
1. Pembagian
leaflet kepada
masyarakat
Kelurahan
Merdeka
tentang
bagaimana
cara memulai
bisnis bagi
pemula di RT
12
Untuk memberikan
informasi kepada
masyarakat Kelurahan
Merdeka mengenai
bagaimana cara
berbisnis bagi pemula
melalui media cetak
(leaflet).
Masyarakat
RT 12
Metode tidak
langsung
(Media cetak)
Individu Selasa. 07
Juni 2022
14
5. Nama Mahasiswa : Richardus M. A. Mello
NIM : 1903040037
Fakultas/ Prodi : Ilmu Politik dan Ilmu Sosial / Ilmu Politik
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang
Nama Program : Monodisplin
No Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Mayarakat
Sasaran
Metode
pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/ Bln
1. Mengenalkan
pentingnya
peran
masyarakat
dalam
berpolitik
yang bersih
Mengenalkan seberapa
pentingnya berpolitik
dan mendorong
masyarakat untuk ikut
terlibat dalam kegiatan
politik yang bersih.
Masyarakat
RT 15
Metode
langsung
(Penyuluhan)
Individu Selasa, 19
Mei 2022
2. Pembagian
lefleat
tentang peran
penting anak
muda dalam
berpolitik
Meningkatkan
kesadaran berpolitik
terhadap kaum muda,
dan membangun
karakter anak muda
terhadap politik masa
depan
Masyarakat
RT 12
Metode
langsung
(Penyuluhan)
Individu Selasa, 07
Juni 202
15
6. Nama Mahasiswa : Maria Reginalis Lein
NIM : 1903010038
Fakultas/ Prodi : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik/ Ilmu
Administrasi Negara
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang
Nama Program : Monodisiplin
No Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Mayarakat
Sasaran
Metode
pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/ Bln
1. Pelayanan
administrasi di
Kantor Lurah
Merdeka
Untuk membantu
kelancaran
administrasi di
Kantor Lurah
Merdeka
Masyarakat
Kelurahan
Merdeka
Komputerisasi Individu Selasa, 07
Juni 2022
2. Pembagian
Leaflet tentang
mitigasi
bencana alam
(banjir)
Untuk
memberikan
informasi kepada
masyarakat
Kelurahan
Merdeka tentang
mitigasi bencana
alam
Masyarakat
Kelurahan
Merdeka
Metode tidak
langsung
(Media cetak)
Individu Selasa, 07
Juni 2022
16
7. Nama Mahasiswa : Maria Delsiana Sevi Naitili
NIM : 1807010070
Fakultas/ Prodi : Kesehatan Masyarakat/ Ilmu Kesehatan Masyarakat
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang
Nama Program : Monodisplin
No Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Mayarakat
Sasaran
Metode
pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/ Bln
1. Penyuluhan
tentang
stunting
• Untuk
memberikan
pemahaman
kepada ibu balita
mengenai
pencegahan
stunting.
• Untuk membantu
pemerintah dalam
upaya penurunan
angka stunting.
Ibu balita Metode
langsung
(Penyuluhan)
Individu 10 juni
2022
2. Pembagian
Leaflet
tentang
stunting
Untuk memberikan
informasi kepada
ibu balita
mengenai tentang
pencegahan
stunting, sehingga
dapat
meningkatkan gizi
balita melalui
media cetak
(leaflet).
Ibu Balita Metode tidak
langsung
(Media cetak)
Individu 10 juni
2022
17
8. Nama Mahasiswa : Maria Yolenta Komep
NIM : 1807010445
Fakultas/ Prodi : Kesehatan Masyarakat/ Ilmu Kesehatan Masyarakat
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang
Nama Program : Monodisplin
No Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Mayarakat
Sasaran
Metode
pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/ Bln
1. Penyuluhan
tentang
stunting
• Untuk
memberikan
pemahaman
kepada ibu balita
mengenai
pencegahan
stunting.
• Untuk membantu
pemerintah dalam
upaya penurunan
angka stunting.
Ibu balita Metode
langsung
(Penyuluhan)
Individu 10 juni
2022
2. Pembagian
Leaflet
tentang
stunting
Untuk memberikan
informasi kepada
ibu balita
mengenai tentang
pencegahan
stunting, sehingga
dapat
meningkatkan gizi
balita melalui
media cetak
(leaflet).
Ibu Balita Metode tidak
langsung
(Media cetak)
Individu 10 juni
2022
18
9. Nama Mahasiswa : Sari Dahlia Illu
NIM : 1701140202
Fakultas/ Prodi : Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kabupaten
Nama Program : Monodisiplin
No
Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Masyarakat
Sasaran
Metode
Pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/Bln
1 Melakukan
program
Mengajar di
SD Inpres
Merdeka.
membantu
anak-anak
dalam proses
belajar
membaca.
Siswa-
Siswi Kelas
II SD
Inpres
Merdeka
Metode
langsung
Individu Eenin, 30
Mei 2022
2 Mengajar dan
menjelaskan
materi
Pembelajaran
di kelas.
Memberikan
edukasi berupa
penanaman
nilai moral
yang
terkandung
dalam
pancasila.
Siswa-
Siswi Kelas
IV SD
Inpres
Merdeka
Metode
Langsung
Individu 31, Mei
2022
19
10. Nama Mahasiswa : Onesimus Arolan Odu
NIM : 1903010100
Fakultas/ Prodi : Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik
Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kabupaten
Nama Program : Monodisiplin
No
Rencana
Kegiatan
Tujuan
Kegiatan
Masyarakat
Sasaran
Metode
Pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/Bln
1 Pembuatan
leaflet
mitigasi
bencana alam
(banjir)
Untuk
memberikan
informasi agar
mengurangi
kerugian pada
saat terjadi
bencana,
mengurangi
resiko
kerusakan dan
kerugian yang
dialami
masyarakat
Masyarakat
Kelurahan
Merdeka
Penyuluhan
tidak
langsung
(media
cetak)
Individu 7 Juni 2022
2 Pelayanan
administrasi
di Kantor
Lurah
Merdeka
Untuk
membantu
kelancaran
administrasi di
Kantor Lurah
Merdeka
Masyarakat
Kelurahan
Merdeka
Komputeris
asi
Individu 11 Mei 2022
20
2.2. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Interdisplin
Laporan Pelaksanaan Kegiatan Interdisplin
Lokasi/ Unit : Kantor Kelurahan Desa Merdeka
Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang
Nama Program : Interdisplin
No Kegiatan
Tujuan Kegiatan
Masyarakat
Sasaran
Metode
Pelaksanaan
Capaian
Pelaksanaan
Kendala
Pelaksanaan
Saran
1. Sosialisasi
Stunting
a. Untuk memberikan informasi
kepada ibu hamil dan ibu
menyusui tentang pencegahan
stunting
b. Untuk membantu pemerintah
dalam upaya penurunan angka
stunting.
Ibu hamil
dan ibu
menyusui.
Penyuluhan
100% - -
21
2. Memberikan
informasi
tentang stunting
melalui banner
Untuk memberikan informasi kepada ibu
hamil dan ibu balita tentang pencegahan
stunting, sehingga dapat meningkatkan
gizi balita melalui media cetak (banner).
Ibu hamil
dan ibu
menyusui
Memberikan
informasi
tentang
stunting
melalui
banner.
100% - -
2. Membuat papan
profil kantor
Kelurahan
Merdeka
Untuk menyajikan data dasar keluarga
masyarakat kelurahan merdeka.
Masyarakat
kelurahan
merdeka
Gotong
Royong
100% - -
3. Membuat papan
data RT dan RW
Kelurahan
Merdeka
Untuk mengetahui letak lokasi setiap RT
di Kelurahan merdeka
Masyarakat
kelurahan
merdeka
Gotong
Royong
100% - -
4. Membantu
pengecatan
gapura
perbatasan
Untuk memberikan tanda batas pengenal
masuk dan keluar dari Kelurahan
Merdeka
Masyarakat
Kelurahan
Merdeka
Gotong
Royong
100% - -
22
kelurahan
merdeka
5. Sosialisasi
kepada siswa-
siswi SD Inpres
Merdeka tentang
cara mencuci
tangan yang baik
dan benar
Untuk menngetahui dan memahami
tentang bagaimana cara mencuci tangan
yang baik dan benar dan teknik cara
mencuci tangan yang baik dan benar
sebagai upaya perubahan perilaku siswa-
siswi agar dapat meningkatkan derajat
kesehatan.
Siswa-
siswi SD
Inpres
Merdeka
Penyuluhan
100% - -
23
2.3. Pelaksanaan Kegiatan Layanan Sosial
Laporan Pelaksanaan Kegiatan Layanan Sosial
Lokasi/unit KKN : Kelurahan Merdeka
Kecamatan/Kabupaten : Kupang Timur/Kabupaten kupang
Nama Program : Layanan Sosial
No
Rencana
Kegiatan
Tujuan Kegiatan
Masyarakat
Sasaran
Metode
Pelaksanaan
Sumber
Pembiayaan
Waktu
Pelaksanaan
Tgl/Bln
1. Bakti social
• Gereja
Lahairoi
Merdeka
• Pustu
Merdeka
• Kuburan
Umum
• Kelurahan
Merdeka
• Paud Mentari
• Pembersihan
Kantor
Kecmatan
Kupang Timur
Untuk
meningkatkan
kesadaran atau
partisipasi
masyarakat akan
pentingnya
kebersihan dan
menciptakan rasa
peduli
masyarakat
terhadap
lingkungan.
Masyarakat
kelurahan
merdeka
Gotong
royong
Kelompok
•13-05-2022
•14-05-2022
•14-05-2022
•27-05-2022
•01-06-2022
•02-06-2022
•03-06-2022
2. Penghijauan
RW 07/RT 18
RW 05/RT 12
• Membantu
menghijaukan
lingkungan
kelurahan
merdeka
• Menciptakan
suasana yang
indah,
rindang, dan
Masyarakat
kelurahan
merdeka
Gotong
royong
Kelompok 06-06-2022
07-06-2022
24
sejuk untuk
menunjang
kegiatan
sehari-hari
warga di
kelurahan
Merdeka
• Mengurangi
dampak
pemanasan
global yang
berdampak
sangat buruk
bagi
kehidupan
manusia
• Mewujudkan
rasa
kebersamaan
dan solidaritas
serta
memperat tali
silaturahmi
dan juga
persaudaraan
antara warga
Kelurahan
Merdeka dan
anggota KKN.
3. Melibatkan diri
dengan
masyarakat Rw
• Untuk
membantu
warga
Masyarakat
RT 06
Gotong
Royong
Kelurahan
Merdeka
09-06-2022
25
02 untuk
merintis jalan
baru.
merintis jalan
baru
26
BAB III
KESIMPULAN DAN SARAN
3.1. Kesimpulan
Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan wahana bagi mahasiswa untuk belajar
bersosialisasi dan mengabdikan dirinya kepada masyarakat serta menerapkan ilmu
dan ketrampilannya secara langsung sehingga dapat merasakan bagaimana
menjalankan aktivitas-aktivitas yang ada dalam masyarakat. Sesuai dengan Tri
Darma perguruan tinggi yang ketiga yaitu pengabdian kepada masyarakat. Program
yang dilaksanakan dalam KKN telah disesuaikan dengan kebutuhan dan kondisi
masyarakat setempat berdasarkan observasi. Dengan adanya KKN di Kelurahan
Merdeka, Kecamatan Kupang Timur selama kurang lebih dua bulan yang dimulai
dari tanggal 12 April – 11 Juni 2022. Namun karena pembagian wilayah
dilaksanakan satu minggu setelah penerjunan, sehingga kegiatan dimulai pada
tanggal 11 April 2022 sampai 11 Juni 2022, merupakan serangkaian kegiatan yang
saling berhubungan antara pelaksanaan dan pelaporan hasil kegiatan. Dalam
menyusun program kerja KKN membagi program kerja menjadi 4 bidang, yaitu
bidang pendidikan, kemasyarakatan, kesehatan dan keagamaan dan paling utama
terfokus kepada program Stunting. Dari program kegiatan yang telah terlaksana,
dapat diambil kesimpulan sebagai berikut.
1. Mahasiswa KKN dituntut untuk dapat hidup bermasyarakat dan memahami
realita masyarakat dengan mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan ketrampilan
yang dimilikinya.
2. Mahasiswa KKN dituntut untuk dapat memahami dan membantu pengaktifan
kembali berbagai kegiatan yang pernah dijalankan di Kelurahan Merdeka yang
berkaitan dengan tematik POSDAYA, seperti TPA.
3. Seluruh program kerja KKN yang direncanakan telah dilaksanakan semaksimal
mungkin,
4. Keberhasilan program–program KKN pada akhirnya akan memberikan manfaat
yang saling menguntungkan antara masyarakat dan mahasiswa itu sendiri.
Dampak positif bagi mahasiswa adalah meningkatkan kepedulian terhadap
lingkungan sekitar dan memperluas pemikiran dalam bidang sosial. Sedangkan
27
bagi masyarakat adalah meningkatkan semangat untuk mengembangkan
pembangunan diri dan lingkungan.
5. Program-program di atas telah berhasil dilaksanakan oleh mahasiswa KKN dan
diharapkan dapat membantu serta dapat dimanfaatkan oleh masyarakat dengan
sebaik mungkin. Mahasiswa KKN berharap agar program-program fisik yang
telah berhasil dilaksanakan dapat mempermudah kegiatan warga dan dapat
dimanfaatkan sebagaimana mestinya. Juga untuk program non fisik dapat
menambah pengetahuan dan membantu masyarakat dalam segi ekonomi, sosial
dan budaya. Secara umum pelaksanaan program KKN berdasarkan matriks yang
telah dibuat pada Semester Genap Tahun 2022 di Kelurahan Merdeka,
Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang, berjalan dengan lancar sesuai
dengan tujuan, baik program kelompok, baik fisik maupun non fisik.
3.2. Saran
Selama pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) segala perencanaan yang
dilakukan Tim KKN tidak begitu mengalami kesulitan dalam pelaksanaannya.
Akan tetapi, untuk kelancaran penyelenggaraan kegiatan KKN pada masa-masa
yang akan datang perlu disampaikan saran-saran sebagai berikut:
1. Bagi Masyarakat
• Diharapkan dengan adanya KKN UNDANA Kelurahan Merdeka,
Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang, dapat terjalin kembali
kerjasama yang berkelanjutan pada tahun berikutnya.
• Dengan adanya mahasiswa KKN yang ditempatkan di Kelurahan Merdeka,
Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang, masyarakat dapat
memberikan bekal pengalaman yang berharga dalam bermasyarakat bagi
mahasiswa KKN, sebelum mahasiswa benar-benar terjun menjadi
masyarakat yang sebenarnya.
• Masyarakat dapat memberikan koordinasi yang erat dengan tim KKN
sehingga tercipta suatu sinergisitas program yang saling menguntungkan
kedua belah pihak.
• Pihak masyarakat dapat memberikan gambaran program kerja yang akan
dilaksanakan dari program masyarakat dan sebagainya, sehingga program
kerja KKN dapat disesuaikan dengan program masyarakat yang ada.
28
2. Bagi Universitas Nusa Cendana Kupang
• Memberikan gambaran dana yang jelas untuk menunjang program KKN
yang dilaksanakan oleh mahasiswa.
• Pihak Universitas hendaknya mengadakan koordinasi yang jelas dan teratur
dengan para mahasiswa KKN, DPL dan pihak lain yang terkait selama
program KKN berlangsung.
3. Bagi Mahasiswa
• Mahasiswa lebih mengoptimalkan dalam mempraktikan ilmu-ilmu yang
telah dimiliki selama pembelajaran di universitas.
• Mahasiswa diharapkandapat mengamalkan hal-hal positif yang telah
didapatkan pada saat KKN di Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kupang
Timur, Kabupaten Kupang.
• Setelah selesai melaksankan KKN, mahasiswa harus terus berproses untuk
menjadi seseorang yang profesional dan bertanggung jawab di dalam
bermasyarakat.
• Mahasiswa hendaknya mampu untuk berpikir kreatif dengan melaksanakan
program-program yang memilki tujuan dan manfaat yang jelas.
• Mampu menjaga solidaritas dalam tim dan mau dapat bekerjasama
• Mampu menjaga nama baik dirinya sebagai mahasiswa, dan warga
masyarakat di Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten
Kupang. Mahasiswa hendaknya mampu meningkatkan kualitas diri, dengan
menjadikan KKN sebagai salah satu bentuk tantangan untuk menguji
kreativitas dan kecakapan diri baik dalam bentuk life skill maupun soft skill.
• Mahasiswa hendaknya mau dan mampu berbaur dengan setiap personil
yang terlibat dalam setiap program yang dilaksanakannya, baik dalam intern
tim maupun ekstern.
4. Bagi pihak LPPM
• Perlu peningkatan mekanisme dan cara kerja yang sistematis, efektif dan
produktif dalam program ini.
• Adanya persiapan yang matang serta adanya pelatihan dan praktek kerja
lapangan.
29
• Sebagai fasilitator mahasiswa dalam pendampingan terhadap program
KKN, diharapkan lebih sering turun ke lapangan, dalam pengecekan ke tiap
kelompok bisa merata kestiap kelompok KKN.
• Memperluas link dalam membangun jaringan dengan beberapa instansi
swasta yang dapat mendukung program KKN
30
DAFTAR PUSTAKA
Sumber Data Profil Kelurahan Merdeka Tahun 2021
Sumber Data Papan Monografi Kelurahan Merdeka Tahun 2022
31
LAMPIRAN
1.1. Lampiran Gambar Rencana kerja Tematik Monodisplin
Gambar 1.1. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian
Lefleat tentang Stunting di Pustu Merdeka
Gambar 1.2. Kegiatan Monodiplin Pengajaran dan Melakukan Bimbingan Konseling
Terhadap Siswa-Siswi SD Inpre Merdeka
32
Gambar 1.3. Kegiatan Monodisplin Penyuluhan Tentang Cara Menabung kepada
Siswa-Siswi SD Inpres Merdeka
Gambar 1.4. Pembagian leaflet kepada masyarakat Kelurahan Merdeka tentang
bagaimana cara memulai Bisnis bagi Pemula di RT 12
Gambar 1.5. Pembagian lefleat tentang peran penting anak muda dalam berpolitik
dan Mengenalkan pentingnya peran Masyarakat dalam Berpolitik yang Bersih
33
Gambar 1.6. Pelayanan administrasi di Kantor Lurah Merdeka dan Pembagian
Leaflet tentang mitigasi bencana alam (banjir)
Gambar 1.7. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian
Lefleat tentang Stunting di Pustu Merdeka
Gambar 1.8. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian
Lefleat tentang Stunting di Pustu Merdeka
34
Gambar 1.9. Melakukan Program di SD Inpres Merdeka dan Mengajar dan
Menjelaskan Materi Pembelajaran di Kelas
Gambar 1.10. Pembagian Leaflet Tentang Mitigasi Bencana dan Pelayanan
administrasi di Kantor Lurah Merdeka
2.1. Rencana kerja Tematik Monodisplin
Gambar 2. 1. Penyerahan mahasiswa KKN kelompok 114 oleh DPL dan penerimaan
anggota kelompok KKN 114 oleh Camat Kupang Timur dan Lurah Merdeka untuk
melaksanakan KKN periode I di Kelurahan Merdeka dan briefing pagi sebelum
memulai kegiatan di Kelurahan Merdeka.
35
Gambar 2. 2. Merekap data wajib pajak Kelurahan
Gambar 2. 3. Pertemuan dengan Bapak Lurah dan Bapak RW Kelurahan Merdeka
untuk membahas waktu dan pelaksanaan program kegiatan KKN Interdisiplin
Gambar 2. 4. Pendataan data penduduk dan data IMB Kelurahan Merdeka di RT
006 dan pertemuan bersama masyarakat Kelurahan Merdeka untuk pengenalan diri
anggota KKN kepada masyarakat di kantor Kelurahan Merdeka.
36
Gambar 2. 5.Menyiram bunga di Kantor kelurahan Merdeka dan pertemuan
bersama PLT Lurah Merdeka dan tukang kayu untuk membahas mengenai program
papan data setiap RT di Kelurahan Merdeka.
Gambar 2. 6. pertemuan bersama dengan Bintara Pembina Desa TNI AD untuk
membahas mengenai kegiatan KKN yang di jalankan di Kelurahan Merdeka.
Gambar 2. 7. Pertemuan bersama PLT Lurah dan staff Kelurahan Merdeka untuk
evaluasi kegiatan KKN yang dijalankan selama dua minggu di Keluarahan Merdeka.
37
Gambar 2. 8. Briefing bersama PLT Lurah,Ibu Sekretaris,dan Ibu Bidan Pustu
Merdeka,mengenai program kerja stunting.
Gambar 2. 9. Merekap data wajib pajak Kelurahan Merdeka berdasarkan SPPT
tahun 2022 dan breafing besama PLT Lurah, ibu sekertaris Kelurahan Merdeka
untuk membahas kegiatan KKN.
Gambar 2. 10. Peserta KKN mengikuti kegiatan posyandu Balita (mahasiswa KKN
membantu melakukan pengukuran LILA, pengukuran tinggi badan, panjang badan,
dan badan, serta pembagian PMT kepada balita)
38
Gambar 2. 11. rapat bersama PLT Lurah, ibu sekertasis Kelurahan Merdeka, dan
RW Kelurahan Merdeka mengenai program kerja KKN.
Gambar 2. 12. Pendataan penduduk Kelurahan Merdeka.
Gambar 2. 13. Melakukan penyuluhan tentang stunting kepada ibu hamil di
Posyandu ibu hamil Pustu Merdeka dan melakukan pemasangan baliho tentang
pencegahan stunting di Pustu Merdeka.
39
Gambar 2. 14. Melakukan pemasangan bingkai pada papan data profil Kelurahan
Merdeka dan menggaris sketsa kolom papan profil Kelurahan Merdeka
Gambar 2. 15. Pendataan data penduduk kelurahan merdeka yang belum lengkap di
RT. 007
Gambar 2. 16. Kunjungan dan pertemuan dengan Dosen Pembimbing Lapangan
(DPL), pertemuan dengan tokoh adat Kelurahan Merdeka dalam rangka persiapan
pelantikan lembaga adat
40
Gambar 2. 17. Melapor Diri ke SD Inpres Merdeka untuk melaksanakan program
kegiatan KKN.
Gambar 2. 18. Melakukan perbaikan kamar WC,Mengambil data penduduk di RT
18 dan 20.
Gambar 2. 19. Menulis nama surat undangan rapat tokoh adat, dan mengantar
undangan kepada RT/RW
Gambar 2. 20. Pengecatan gapura perbatasan antara Kelurahan Merdeka dan
Kecamatan Babau
41
Gambar 2. 21. Sosialisasi kepada anak-anak SD Inpres Merdeka mengenai cara
mencuci tangan yang baik dan benar,dan menginput data jemaat Gereja Lahairoi
Merdeka
hh
Gambar 2. 22. Mengikuti pelantikan tokoh adat Kelurahan Merdeka dan Mengambil
Anakan Mahoni
Gambar 2. 23. Melakukan survey lokasi rawan bencana untuk menanam pohon
mahoni
sd
42
3.1. Rencana kerja Tematik Layanan Sosial
Gambar 3. 1. Bakti Sosial di Gereja Lahairoi Merdeka
Gambar 3. 2. Bakti social bersama warga RW 007 di pemakaman keluarga
Gambar 3. 3. Bakti Social bersama masyarakat RW 002 di Pustu Merdeka.
43
Gambar 3. 4. Bakti Sosial di Kantor Kelurahan Merdeka
Gambar 3. 5. Bakti Sosial di Kantor Kecamatan Kupang Timur
Gambar 3. 6. Baktti Sosial bersama Giri Paud Mentari dan Orangtua Murid
44
Gambar 3. 7. Penghijauan di RT 18
Gambar 3. 8. Penghijauan di RT 12
45
Gambar 3. 9. Melibatkan Diri dengan Masyarakat RW 02 untuk Merintis Jalan
Baru
Gambar 3. 10. Membuat Papan Monografi Kelurahan Merdeka Tahun 2022
a
46
Gambar 3. 11. Sosialisasi tentang stunting di Pustu Merdeka
Gambar 3. 12. Mengikuti posyandu Rubadeo
Gambar 3. 13. Pemasangan plank RT/RW
47
Gambar 3. 14. Absen Minggu I-VII

More Related Content

What's hot

Power Point Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
Power Point   Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)Power Point   Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
Power Point Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)basil_miaw
 
Organisasi Pelayanan Kesehatan
Organisasi Pelayanan KesehatanOrganisasi Pelayanan Kesehatan
Organisasi Pelayanan KesehatanFiki Rizki
 
Sistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS) dan SIMRS
Sistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS) dan SIMRSSistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS) dan SIMRS
Sistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS) dan SIMRSGeri Sugiran Abdul Sukur
 
Fisiologi kardiovaskular (Jantung)
Fisiologi kardiovaskular (Jantung)Fisiologi kardiovaskular (Jantung)
Fisiologi kardiovaskular (Jantung)Sumayyah Nida Azizah
 
Pengertian norma kelompok 1 ips
Pengertian norma kelompok 1  ipsPengertian norma kelompok 1  ips
Pengertian norma kelompok 1 ipsendangwira
 
Bagaimana kita merasa lapar dan kenyang
Bagaimana kita merasa lapar dan kenyangBagaimana kita merasa lapar dan kenyang
Bagaimana kita merasa lapar dan kenyangIndriati Dewi
 
Kolaborasi kesehatan rahma maulidina sari
Kolaborasi kesehatan rahma maulidina sariKolaborasi kesehatan rahma maulidina sari
Kolaborasi kesehatan rahma maulidina sarirhmaulidina29
 
KP 1.1.3.3 Kaidah dasar-bioetika
KP 1.1.3.3 Kaidah dasar-bioetikaKP 1.1.3.3 Kaidah dasar-bioetika
KP 1.1.3.3 Kaidah dasar-bioetikaCarlo Prawira
 
ppt Sistem otot rangka manusia
ppt Sistem otot rangka manusiappt Sistem otot rangka manusia
ppt Sistem otot rangka manusiawillyam alfrado
 
Pemeriksaan Fungsi Penglihatan
Pemeriksaan Fungsi PenglihatanPemeriksaan Fungsi Penglihatan
Pemeriksaan Fungsi Penglihatanpjj_kemenkes
 
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial pptManusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial pptJaya Purnama
 

What's hot (20)

Terminologi anatomi
Terminologi anatomiTerminologi anatomi
Terminologi anatomi
 
Soal uk kur2013
Soal uk kur2013Soal uk kur2013
Soal uk kur2013
 
Power Point Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
Power Point   Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)Power Point   Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
Power Point Anatomi & Fisiologi (Sistem Saraf)
 
struktur histologis otot
struktur histologis ototstruktur histologis otot
struktur histologis otot
 
Organisasi Pelayanan Kesehatan
Organisasi Pelayanan KesehatanOrganisasi Pelayanan Kesehatan
Organisasi Pelayanan Kesehatan
 
FISIOLOGI JARINGAN OTOT
FISIOLOGI JARINGAN OTOTFISIOLOGI JARINGAN OTOT
FISIOLOGI JARINGAN OTOT
 
OSTEOMALASIA.pptx
OSTEOMALASIA.pptxOSTEOMALASIA.pptx
OSTEOMALASIA.pptx
 
Sistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS) dan SIMRS
Sistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS) dan SIMRSSistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS) dan SIMRS
Sistem Informasi Manajemen Puskesmas (SIMPUS) dan SIMRS
 
Fisiologi kardiovaskular (Jantung)
Fisiologi kardiovaskular (Jantung)Fisiologi kardiovaskular (Jantung)
Fisiologi kardiovaskular (Jantung)
 
5 pertanyaan kewirausahaan
5 pertanyaan kewirausahaan5 pertanyaan kewirausahaan
5 pertanyaan kewirausahaan
 
Anatomi Urinaria
Anatomi UrinariaAnatomi Urinaria
Anatomi Urinaria
 
Ekg
EkgEkg
Ekg
 
Pengertian norma kelompok 1 ips
Pengertian norma kelompok 1  ipsPengertian norma kelompok 1  ips
Pengertian norma kelompok 1 ips
 
Bagaimana kita merasa lapar dan kenyang
Bagaimana kita merasa lapar dan kenyangBagaimana kita merasa lapar dan kenyang
Bagaimana kita merasa lapar dan kenyang
 
Kolaborasi kesehatan rahma maulidina sari
Kolaborasi kesehatan rahma maulidina sariKolaborasi kesehatan rahma maulidina sari
Kolaborasi kesehatan rahma maulidina sari
 
KP 1.1.3.3 Kaidah dasar-bioetika
KP 1.1.3.3 Kaidah dasar-bioetikaKP 1.1.3.3 Kaidah dasar-bioetika
KP 1.1.3.3 Kaidah dasar-bioetika
 
ppt Sistem otot rangka manusia
ppt Sistem otot rangka manusiappt Sistem otot rangka manusia
ppt Sistem otot rangka manusia
 
Pemeriksaan Fungsi Penglihatan
Pemeriksaan Fungsi PenglihatanPemeriksaan Fungsi Penglihatan
Pemeriksaan Fungsi Penglihatan
 
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial pptManusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
Manusia sebagai Makhluk Individu dan Makhluk Sosial ppt
 
Gaya belajar.ppt
Gaya belajar.pptGaya belajar.ppt
Gaya belajar.ppt
 

Similar to Laporan KKN Merdeka 2022

Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-EkonomiLailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-EkonomiLailatul Khasanah
 
Halaman pengesahan
Halaman pengesahanHalaman pengesahan
Halaman pengesahanAdul Imau
 
TYA SIDDATUL ULA_AKUNTANSI 2017
TYA SIDDATUL ULA_AKUNTANSI 2017TYA SIDDATUL ULA_AKUNTANSI 2017
TYA SIDDATUL ULA_AKUNTANSI 2017TyaSiddatulUla
 
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDAHafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDAHafidzoturRifah1
 
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 18.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 18.pdfLAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 18.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 18.pdfKhiLdaAudina
 
Laporan kkn damars m.fuad asrori i new.docx
Laporan kkn damars m.fuad asrori i  new.docxLaporan kkn damars m.fuad asrori i  new.docx
Laporan kkn damars m.fuad asrori i new.docxFuad Asrori
 
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_bLaporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_bAlyarohani
 
LAPORAN KKN KELOMPOK 12.docx
LAPORAN KKN KELOMPOK 12.docxLAPORAN KKN KELOMPOK 12.docx
LAPORAN KKN KELOMPOK 12.docxRisalatulIzzah
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGRobethNasrulloh
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGRobethNasrulloh
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGAjengPebriDuwiR
 
Laporan akhir kkn firmansyah
Laporan akhir kkn firmansyahLaporan akhir kkn firmansyah
Laporan akhir kkn firmansyahFicky Firmansyah
 
LPJ KKN Kelompok 11 Desa Sadang .pdf
LPJ KKN Kelompok 11 Desa Sadang .pdfLPJ KKN Kelompok 11 Desa Sadang .pdf
LPJ KKN Kelompok 11 Desa Sadang .pdfBagusH5
 
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020MAsAriABDRohman
 
Laporan KKN ROUDLOTUL ILLIYYIN 2020
Laporan KKN ROUDLOTUL ILLIYYIN 2020Laporan KKN ROUDLOTUL ILLIYYIN 2020
Laporan KKN ROUDLOTUL ILLIYYIN 2020ROUDLOTULILLIYYIN
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020_Luluk Ika Fitria
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020_Luluk Ika FitriaLaporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020_Luluk Ika Fitria
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020_Luluk Ika FitriaLulukIkaFitria
 
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibahKkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibahulfinurhabibah1
 
Laporan pkl di andi garden kabupaten blora (amp) revisi kelompok 2
Laporan pkl di andi garden kabupaten blora (amp) revisi kelompok 2Laporan pkl di andi garden kabupaten blora (amp) revisi kelompok 2
Laporan pkl di andi garden kabupaten blora (amp) revisi kelompok 2Toko234Kunduran
 

Similar to Laporan KKN Merdeka 2022 (20)

Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-EkonomiLailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
 
Halaman pengesahan
Halaman pengesahanHalaman pengesahan
Halaman pengesahan
 
TYA SIDDATUL ULA_AKUNTANSI 2017
TYA SIDDATUL ULA_AKUNTANSI 2017TYA SIDDATUL ULA_AKUNTANSI 2017
TYA SIDDATUL ULA_AKUNTANSI 2017
 
Cindy dwi apriliana
Cindy dwi aprilianaCindy dwi apriliana
Cindy dwi apriliana
 
LAPORAN KKN_Kelompok 8.pdf
LAPORAN KKN_Kelompok 8.pdfLAPORAN KKN_Kelompok 8.pdf
LAPORAN KKN_Kelompok 8.pdf
 
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDAHafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
 
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 18.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 18.pdfLAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 18.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 18.pdf
 
Laporan kkn damars m.fuad asrori i new.docx
Laporan kkn damars m.fuad asrori i  new.docxLaporan kkn damars m.fuad asrori i  new.docx
Laporan kkn damars m.fuad asrori i new.docx
 
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_bLaporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
 
LAPORAN KKN KELOMPOK 12.docx
LAPORAN KKN KELOMPOK 12.docxLAPORAN KKN KELOMPOK 12.docx
LAPORAN KKN KELOMPOK 12.docx
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
 
Laporan akhir kkn firmansyah
Laporan akhir kkn firmansyahLaporan akhir kkn firmansyah
Laporan akhir kkn firmansyah
 
LPJ KKN Kelompok 11 Desa Sadang .pdf
LPJ KKN Kelompok 11 Desa Sadang .pdfLPJ KKN Kelompok 11 Desa Sadang .pdf
LPJ KKN Kelompok 11 Desa Sadang .pdf
 
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
 
Laporan KKN ROUDLOTUL ILLIYYIN 2020
Laporan KKN ROUDLOTUL ILLIYYIN 2020Laporan KKN ROUDLOTUL ILLIYYIN 2020
Laporan KKN ROUDLOTUL ILLIYYIN 2020
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020_Luluk Ika Fitria
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020_Luluk Ika FitriaLaporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020_Luluk Ika Fitria
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2020_Luluk Ika Fitria
 
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibahKkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
 
Laporan pkl di andi garden kabupaten blora (amp) revisi kelompok 2
Laporan pkl di andi garden kabupaten blora (amp) revisi kelompok 2Laporan pkl di andi garden kabupaten blora (amp) revisi kelompok 2
Laporan pkl di andi garden kabupaten blora (amp) revisi kelompok 2
 

Recently uploaded

Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 

Recently uploaded (20)

Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 

Laporan KKN Merdeka 2022

  • 1. LAPORAN AKHIR PELAKSANAAN KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT UNIVERSITAS NUSA CENDANA TAHUN 2022 KELURAHAN MERDEKA, KECAMATAN KUPANG TIMUR, KABUPATEN KUPANG PROVINSI NUSA TENGGA TIMUR Disusun Oleh: PUSAT PEMGEMBANGAN KKN LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (LP2M) UNIVRSITAS NUSA CENDANA KUPANG 2022 No Nama NIM Prodi/ Fakultas 1. Cindy Sofia Claudia Kake 1807010007 Ilmu Kesehatan Masyarakat/ FKM 2. Claudia Liliani Reo 1901080020 Pendidikan Ekonomi/ FKIP 3. Jovanka Belandiny Ballo 1903020073 Ilmu Administrasi Bisnis/ FISIP 4. Mardi Marsalina Hanas 1810020184 Akuntansi/FEB 5. Maria Delsiani Sevi Naitili 1807010070 Ilmu Kesehatan Masyarakat/ FKM 6. Maria Reginalis Lein 1903010038 Ilmu Administrasi Negara/ FISIP 7. Maria Yolenta Komep 1807010445 Ilmu Kesehatan Masyarakat/ FKM 8. Onesimus Arolan Odu 1903010100 Ilmu Administrasi Negara/ FISIP 9. Richardus Maximus Alberto Mello 1903040037 Ilmu Politik/ FISIP 10. Sari Dahlia Illu 1701140202 Pendidikan Guru Sekolah Dasar/ FKIP
  • 2. ii HALAMAN PENGESAHAN Dengan telah selesainya rencana kegiatan KKN yang kami kerjakan, maka kami: Telah menyelesaikan penyusunan rencana kegiatan kami selama di lokasi KKN periode I tahun 2022. Menyutujui Dosen Pembimbing Lapangan Dr. Ir. S. P. Manongga, M. Si NIP. 19590817 198601 1 001 Mengesahkan, Kepala Pusat Pelayanan Pengembangan KKN Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Dantje A. T. Sina, ST, MT, Ph.D NIP. 19780417 200312 1 002 No Nama Mahasiswa No. Mahasiswa No Tanda Tangan 1. Cindy Sofia Claudia Kake 1807010007 1. 2. Claudia Liliani Reo 1901080020 2. 3. Jovanka Belandiny Ballo 1903020073 3. 4. Mardi Marsalina Hanas 1810020184 4. 5. Maria Delsiani Sevi Naitili 1807010070 5. 6. Maria Reginalis Lein 1903010038 6. 7. Maria Yolenta Komep 1807010445 7. 8. Onesimus Arolan Odu 1903010100 8. 9. Richardus Maximus Alberto Mello 1903040037 9. 10. Sari Dahlia Illu 1701140202 10.
  • 3. iii KATA PENGANTAR Puji syukur senantiasa dipanjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas kemurahan-Nya kami mampu menyelesaikan laporan Akhir Pelaksanaan Kegiatan KKN. Ucapan terima kasih kami haturkan kepada berbagai pihak yang berjasa atas terselesaikannya laporan ini. Terutama kepada dosen pembimbing, serta PLT Lurah, dan seluruh perangkat Kelurahan Merdeka. Kami sadar bahwa pembuatan laporan ini belum sempurna, sehingga kami sangat menerima segala bentuk kritikan dan saran yang membangun. Semoga dengan selesainya laporan ini mampu memberikan manfaat untuk para pembaca. Merdeka, 14 Juni 2022 Kelompok 114
  • 4. iv DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN………………………………………………………………..ii KATA PENGANTAR..........................................................................................................................iii DAFTAR ISI.........................................................................................................................................iv DAFTAR TABEL..................................................................................................................................v DAFTAR GAMBAR............................................................................................................................vi BAB I......................................................................................................................................................1 KONDISI UMUM WILAYAH KKN ..................................................................................................1 1.1. Geografis................................................................................................................................1 1.2. Wilayah Administrasi ...........................................................................................................2 1.3. Kependudukan ......................................................................................................................2 1.4. Kondisi Sosial ........................................................................................................................5 1.5. Kondisi Ekonomi...................................................................................................................7 1.6. Fasilitas Sosial ekonomi........................................................................................................7 1.7. Potensi Kelurahan.................................................................................................................9 BAB II ..................................................................................................................................................10 HASIL DAN PEMBAHASAN PELAKSANAAN KKN..................................................................10 2.1. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Monodisiplin..................................................................10 2.2. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Interdisplin ....................................................................20 2.3. Pelaksanaan Kegiatan Layanan Sosial..............................................................................23 BAB III.................................................................................................................................................26 KESIMPULAN DAN SARAN ...........................................................................................................26 3.1. Kesimpulan..........................................................................................................................26 3.2. Saran.....................................................................................................................................27 DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................................................30 LAMPIRAN.........................................................................................................................................31 1.1. Lampiran Gambar Rencana kerja Tematik Monodisplin ..............................................31 2.1. Rencana kerja Tematik Monodisplin................................................................................34 3.1. Rencana kerja Tematik Layanan Sosial ...........................................................................42
  • 5. v DAFTAR TABEL Tabel 1.1. Jumlah PNS/ASN pada ODP pada Kelurahan Merdeka .......................................... 2 Tabel 1.2. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka menurut Umur ...................................... 4 Tabel 1.3. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan tingkat Pendidikan............ 5 Tabel 1.4.Data kondisi Kesehatan penduduk Kelurahan Merdeka pada tahun 2021-2022 bulan juni............................................................................................................................................. 5 Tabel 1.5. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan Agama .............................. 6 Tabel 1.6. Jumlah Pekerjaan Penduduk Kelurahan Merdeka.................................................... 7 Tabel 1.7. Fasilitas Pendidikan yang ada di Kelurahan Merdeka ............................................. 7 Tabel 1.8. Fasilitas kesehatan yang ada di Kelurahan Merdeka................................................ 8 Tabel 1.9. Fasilitas peribadahan yang ada di Kelurahan Merdeka............................................ 8 Tabel 1.10. Potensi yang ada di Kelurahan Merdeka................................................................ 9 Tabel 2.1. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Monodisiplin .………………………………...…10 Tabel 2.2. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Interdisiplin ……………………………………..22 Tabel 2.3. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Layanan Sosial ………………………………….23
  • 6. vi DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian Lefleat tentang Stunting di Pustu Merdeka...........................................................................................31 Gambar 1.2. Kegiatan Monodiplin Pengajaran dan Melakukan Bimbingan Konseling Terhadap Siswa-Siswi SD Inpre Merdeka ...............................................................................31 Gambar 1.3. Kegiatan Monodisplin Penyuluhan Tentang Cara Menabung kepada Siswa-Siswi SD Inpres Merdeka...................................................................................................................32 Gambar 1.4. Pembagian leaflet kepada masyarakat Kelurahan Merdeka tentang bagaimana cara memulai Bisnis bagi Pemula di RT 12 .............................................................................32 Gambar 1.5. Pembagian lefleat tentang peran penting anak muda dalam berpolitik dan Mengenalkan pentingnya peran Masyarakat dalam Berpolitik yang Bersih............................32 Gambar 1.6. Pelayanan administrasi di Kantor Lurah Merdeka dan Pembagian Leaflet tentang mitigasi bencana alam (banjir) .................................................................................................33 Gambar 1.7. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian Lefleat tentang Stunting di Pustu Merdeka...........................................................................................33 Gambar 1.8. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian Lefleat tentang Stunting di Pustu Merdeka...........................................................................................33 Gambar 1.9. Melakukan Program di SD Inpres Merdeka dan Mengajar dan Menjelaskan Materi Pembelajaran di Kelas ..................................................................................................34 Gambar 1.10. Pembagian Leaflet Tentang Mitigasi Bencana dan Pelayanan administrasi di Kantor Lurah Merdeka .............................................................................................................34 Gambar 2. 1. Penyerahan mahasiswa KKN kelompok 114 oleh DPL dan penerimaan anggota kelompok KKN 114 oleh Camat Kupang Timur dan Lurah Merdeka untuk melaksanakan KKN periode I di Kelurahan Merdeka dan briefing pagi sebelum memulai kegiatan di Kelurahan Merdeka……………………………………………………………………………………………………………………………………………34 Gambar 2. 2. Merekap data wajib pajak Kelurahan .................................................................35 Gambar 2. 3. Pertemuan dengan Bapak Lurah dan Bapak RW Kelurahan Merdeka untuk membahas waktu dan pelaksanaan program kegiatan KKN Interdisiplin................................35 Gambar 2. 4. Pendataan data penduduk dan data IMB Kelurahan Merdeka di RT 006 dan pertemuan bersama masyarakat Kelurahan Merdeka untuk pengenalan diri anggota KKN kepada masyarakat di kantor Kelurahan Merdeka. ..................................................................35
  • 7. vii Gambar 2. 5.Menyiram bunga di Kantor kelurahan Merdeka dan pertemuan bersama PLT Lurah Merdeka dan tukang kayu untuk membahas mengenai program papan data setiap RT di Kelurahan Merdeka. .................................................................................................................36 Gambar 2. 6. pertemuan bersama dengan Bintara Pembina Desa TNI AD untuk membahas mengenai kegiatan KKN yang di jalankan di Kelurahan Merdeka..........................................36 Gambar 2. 7. Pertemuan bersama PLT Lurah dan staff Kelurahan Merdeka untuk evaluasi kegiatan KKN yang dijalankan selama dua minggu di Keluarahan Merdeka..........................36 Gambar 2. 8. Briefing bersama PLT Lurah,Ibu Sekretaris,dan Ibu Bidan Pustu Merdeka,mengenai program kerja stunting..............................................................................37 Gambar 2. 9. Merekap data wajib pajak Kelurahan Merdeka berdasarkan SPPT tahun 2022 dan breafing besama PLT Lurah, ibu sekertaris Kelurahan Merdeka untuk membahas kegiatan KKN. ........................................................................................................................................37 Gambar 2. 10. Peserta KKN mengikuti kegiatan posyandu Balita (mahasiswa KKN membantu melakukan pengukuran LILA, pengukuran tinggi badan, panjang badan, dan badan, serta pembagian PMT kepada balita)............................................................................37 Gambar 2. 11. rapat bersama PLT Lurah, ibu sekertasis Kelurahan Merdeka, dan RW Kelurahan Merdeka mengenai program kerja KKN.................................................................38 Gambar 2. 12. Pendataan penduduk Kelurahan Merdeka. .......................................................38 Gambar 2. 13. Melakukan penyuluhan tentang stunting kepada ibu hamil di Posyandu ibu hamil Pustu Merdeka dan melakukan pemasangan baliho tentang pencegahan stunting di Pustu Merdeka..........................................................................................................................38 Gambar 2. 14. Melakukan pemasangan bingkai pada papan data profil Kelurahan Merdeka dan menggaris sketsa kolom papan profil Kelurahan Merdeka ...............................................39 Gambar 2. 15. Pendataan data penduduk kelurahan merdeka yang belum lengkap di RT. 007 ..................................................................................................................................................39 Gambar 2. 16. Kunjungan dan pertemuan dengan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL), pertemuan dengan tokoh adat Kelurahan Merdeka dalam rangka persiapan pelantikan lembaga adat.............................................................................................................................39 Gambar 2. 17. Melapor Diri ke SD Inpres Merdeka untuk melaksanakan program kegiatan KKN. ........................................................................................................................................40 Gambar 2. 18. Melakukan perbaikan kamar WC,Mengambil data penduduk di RT 18 dan 20. ..................................................................................................................................................40
  • 8. viii Gambar 2. 19. Menulis nama surat undangan rapat tokoh adat, dan mengantar undangan kepada RT/RW .........................................................................................................................40 Gambar 2. 20. Pengecatan gapura perbatasan antara Kelurahan Merdeka dan Kecamatan Babau........................................................................................................................................40 Gambar 2. 21. Sosialisasi kepada anak-anak SD Inpres Merdeka mengenai cara mencuci tangan yang baik dan benar,dan menginput data jemaat Gereja Lahairoi Merdeka.................41 Gambar 2. 22. Mengikuti pelantikan tokoh adat Kelurahan Merdeka dan Mengambil Anakan Mahoni......................................................................................................................................41 Gambar 2. 23. Melakukan survey lokasi rawan bencana untuk menanam pohon mahoni.......41 Gambar 3. 1. Bakti Sosial di Gereja Lahairoi Merdeka……………………………………………………………………..42 Gambar 3. 2. Bakti social bersama warga RW 007 di pemakaman keluarga...........................42 Gambar 3. 3. Bakti Social bersama masyarakat RW 002 di Pustu Merdeka. ..........................42 Gambar 3. 4. Bakti Sosial di Kantor Kelurahan Merdeka........................................................43 Gambar 3. 5. Bakti Sosial di Kantor Kecamatan Kupang Timur.............................................43 Gambar 3. 6. Baktti Sosial bersama Giri Paud Mentari dan Orangtua Murid..........................43 Gambar 3. 7. Penghijauan di RT 18 .........................................................................................44 Gambar 3. 8. Penghijauan di RT 12 .........................................................................................44 Gambar 3. 9. Melibatkan Diri dengan Masyarakat RW 02 untuk Merintis Jalan Baru ..........45 Gambar 3. 10. Membuat Papan Monografi Kelurahan Merdeka Tahun 2022.........................45 Gambar 3. 11. Sosialisasi tentang stunting di Pustu Merdeka..................................................46 Gambar 3. 12. Mengikuti posyandu Rubadeo..........................................................................46 Gambar 3. 13. Pemasangan plank RT/RW...............................................................................46 Gambar 3. 14. Absen Minggu I-VII .........................................................................................47
  • 9. ix
  • 10. 1 BAB I KONDISI UMUM WILAYAH KKN 1.1. Geografis Kelurahan Merdeka adalah salah satu kelurahan dari 5 (lima) Kelurahan yang ada di Kecamatan Kupang Timur, merupakan wilayah Kelurahan yang cukup strategis, karena lokasinya berada pada sepanjang jalur jalan Timor Raya yang berjarak hanya + 0,5 Km dari Kantor Camat Kupang Timur/ ibu kota Kecamatan dan memeliki luas wilayah sebesar 9,7 KM². Secara geografis batas-batas wilayah Kelurahan Merdeka sebagai berikut: ➢ Sebelah Utara : berbatasan dengan Teluk Kupang ➢ Sebelah Selatan : berbatasan dengan Desa Oefafi ➢ Sebelah Timur : berbatasan dengan Kelurahan Babau ➢ Sebelah Barat : berbatasan Desa Tuapukan, Tanah Putih, dan Oebelo Sejarah pemerintahan Kelurahan Merdeka, awalnya dikenal dengan nama Kota Tuak yang dipimpin oleh beberapa Tamukung, yakni: ➢ Tahun 1898-1905 dipimpin oleh Tamukung Yan Ch. Benyamin Lola ➢ Tahun 1905-1937 dipimpin oleh Tamukung Daud Seik ➢ Tahun 1937-1942 dipimpin oleh Tamukung Sila Tisera ➢ Tahun 1942-1949 dipimpin oleh Tamukung Lel Maboy ➢ Tahun 1949-1968 dipimpin oleh Tamukung Sone frans Falukas Pada tahun 1968 terjadi perubahan sistim pemerintahan yang dikenal dengan sistim Pemerintahan Gaya Baru dan beberapa tamukung harus bergabung untuk membentuk sebuah Desa sehingga terbentuklah Desa Merdeka yang merupakan gabungan dari Tamukung Kota Tuak, Tamukung Oli’o dan Tamukung Tanah Putih- Oelupah, dengan masa kepemimpinan sebagai berikut: ➢ Tahun 1967-1977 Desa Merdeka dipimpin oleh Kepala Desa Thobias Falukas ➢ Tahun 1977-1982 Desa Merdeka dipimpin oleh Kepala Desa Isakh H. Kleing ➢ Tahun 1982-1993 Desa Merdeka dipimpin oleh Kepala Desa Chirstian Oematan ➢ Tahun 1993-1998 Desa Merdeka dipimpin oleh Kepala Desa Paulus Falukas Pada akhir masa jabatan Kepala Desa Paulus Falukas terjadi perubahan sistim Pemerintahan Desa Merdeka menjadi Kelurahan Merdeka dimana awal terbentuknya Pemerintahan Kelurahan sampai saat ini yang di pimpin oleh: ➢ Tahun 1998-2000 di pimpin oleh Pjs. Lurah Wellem Bentura ➢ Tahun 2000-2002 di pimpin oleh Lurah Siman Hailisi, S.IP
  • 11. 2 ➢ Tahun 2002-2008 di pimpin oleh Lurah Jonas O. Toelle, SH ➢ Tahun 2008-2010 di pimpin oleh Lurah Drs. L. Wesly, S.IP ➢ Tahun 2010-2015 di pimpin oleh Lurah Mozes Y. Benusu, S.Sos ➢ Tahun 2015-2018 di pimpin oleh Lurah Welmintje Dj. Tinenti ➢ Tahun 2018-Juni 2021 di pimpin oleh PLT. Lurah Asni S. Airtur, SPt. ➢ 15 Juni 2021-Sekarang di pimpin oleh PLT. Abraham Kehi 1.2. Wilayah Administrasi Pembagian wilayah Kelurahan Merdeka terdiri dari 7 RW, 20 RT, dan 20 orang tokoh adat. Jumlah PNS/ASN pada ODP pada Kelurahan Merdeka sebanyak 6 orang. Tabel 1.1. Jumlah PNS/ASN pada ODP pada Kelurahan Merdeka No Nama/NIP/Pangkat/ Gol.Ruang Jabatan Tingkat Pendidikan SMA S1 1. Abraham Kehi Penata TK. I III/D 19640704 198903 1 029 PLT. Lurah SMA 2. Maria Y. Dapangole Penata III/C 19650905 199303 2 010 Sekretaris SMA 3. Manuel da Costa Fernandes Penata III/C 19681207 199303 1 009 Kasie Pembangunan STM 4. Raul Dos Santos Penata Muda Tk. I III/B 19681020 199610 1 002 Pengadministrasian Umum STM 5. Bernadus B. Ayub Pengatur II/D 19690525 200701 1 025 Pengadministrasian Umum SMA Sumber: Profil Kelurahan Merdeka, Tahun 2022 1.3. Kependudukan 1.3.1. Jumlah Penduduk Data dari Monografi kependudukan Kelurahan Merdeka, jumlah penduduk kelurahan pada tahun 2022 terdiri atas 652 kepala keluarga dan
  • 12. 3 jumlah jiwa: 2.644 orang terdiri laki-laki 1.339 orang dan perempuan 1.305 orang. 1.3.2. Pertumbuhan Penduduk Pertumbuhan penduduk dilihat dari perubahan populasi dari tahun 2015 ke tahun 2022. Dalam populasi dapat dilihat dari perubahan jumlah kependudukan. Mengetahui laju pertumbuhan penduduk pertahun di Kelurahan dapat dilakukan perhitungan sebagai berikut: Pt= Po (1+r)ͭ Keterangan: Pt : Banyaknya penduduk tahun akhir perhitungan (Tahun 2022) Po : Banyaknya penduduk tahun awal perhitungan (Tahun 2015) r : Angka pertumbuhan penduduk per tahun t : Jangka Waktu (7 tahun) Berdasarkan data Monografi Kelurahan merdeka, jumlah penduduk tahun 2015 sebesar 2.403 dan pada tahun 2022 sebesar. 2.645. Pertumbuhan penduduk rata-rata tiap tahun periode 2015-2022 adalah sebagai berikut: Log (1+r)= log 2644−log 2403 7 = 3.42242567637−3.807537708 7 = 0.3851120316 7 = 0,05501600451 1+r = anti log 0,05501600451 = 1,135052643 r= 0,1350526 = 1,35% Berdasarkan hasil perhitungan tersebut dapat diketahui bahwa laju pertumbuhan penduduk Kelurahan Merdeka tiap tahun sebesar 1,35%. Besarnya pertumbuhan penduduk suatu wilayah pada periode tertentu karena factor kelahiran, kematian dan migrasi. 1.3.3. Komposisi Penduduk a. Komposi penduduk menurut Umur dan Jenis Kelamin Komposisi penduduk merupakan gambaran susunan penduduk di suatu daerah yang dikelompokan berdasarkan karakteristik-karakteristik tertentu.
  • 13. 4 Komposisi penduduk yang diuraikan dalam penelitian yaitu komposisi penduduk Desa Umbulharjo menurut umur, menurut mata pencaharian, dan menurut tingkat pendidikan. Umur dan jenis kelamin merupakan karakteristik penduduk yang penting untuk diketahui. Dengan mengetahui susunan penduduk berdasarkan umur dan jenis kelamin, dapat di ketahui perubahan-perubahan yang terjadi dari sutu masa ke masa yang lain. Komposisi penduduk menurut umur dan jenis kelamin dapat digunakan untuk mengetahui rasio jenis kelamin (Sex ratio) dan angka ketergantungan (Dependency ratio). Komposisi penduduk Kelurahan Mereka menurut jenis kelamin yang terdiri dari penduduk laki-laki 1.339 (50,64%) dan 1.305 (49,35%) penduduk perempuan. 1) Sex ratio Dari uraian diatas menggambarkan data jumlah penduduk laki-laki dan perempuan, sehingga dapat digunakan untuk mengetahui Sex ratio (SR) yaitu perbandingan jumlah penduduk laki–laki dan jumlah penduduk perempuan dengan perhitungan sebagai berikut: SR= 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑃𝑒𝑛𝑑𝑢𝑑𝑢𝑘 𝐿𝑎𝑘𝑖−𝑙𝑎𝑘𝑖 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑃𝑒𝑛𝑑𝑢𝑑𝑢𝑘 𝑃𝑒𝑟𝑒𝑚𝑝𝑢𝑎𝑛 𝑥100 = 1.339 1.305 𝑥100 = 102, 60 dibulatkan menjadi 103 Sex ratio penduduk di kelurahan Merdeka sebesar 103. Diartikan bahwa setiap 100 penduduk perempuan terdapat 103 penduduk laki- laki. 2) Komposisi penduduk menurut umur Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka menurut umur dapat dilihat pada tabel sebagai berikut: Tabel 1.2. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka menurut Umur No Kelompok Umur Jumlah Jiwa 1. 0-5 127 2. 6-15 530 3. 16-25 608 4. 26-55 1.111 5. 56+ 335
  • 14. 5 Sumber: Data Monografi Kelurahan Merdeka, 2022 1.4. Kondisi Sosial 1.4.1. Pendidikan Penduduk Pendidikan merupakan kebutuhan dasar bagi setiap orang, selain itu juga pendidikan merupakan salah satu indicator dari kualitas sumber daya manusia dari suatu daerah yang akan mempengaruhi sikap dan tindakan sesorang dalam menentukan aktivitasvdi lingkungan. Pendidikan yang dimaksud adalah tingkat Pendidikan tertinggi yang dicapai oleh setiap penduduk. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan tingkat Pendidikan dapat dilihat pada tabel, sebagai berikut. Tabel 1.3. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan tingkat Pendidikan No Tingkat Pendidikan Jumlah Jiwa 1. Sekolah Rakyat - 2. Taman Kanak-kanak 162 3. Sekolah Dasar 876 4. SMP 337 5. SMA 595 6. Perguruan Tinggi 114 7. Tidak/belum sekolah 486 Sumber: Data Monografi Kelurahan Merdeka, 2022 1.4.2. Kesehatan Penduduk Pelaksanaan kegiatan di bidang kesehatan, yakni dilakukannya kerja sama dengan bidan Desa. Adapun sarana kesehatan yang ada di Kelurahan Merdeka berupa: 1 unit gedung pustu permanen dan 3 Posyandu. Data ini Kami ambil dari hasil wawancara dengan ibu bidan pustu merdeka. Tabel 1.4.Data kondisi Kesehatan penduduk Kelurahan Merdeka pada tahun 2021-2022 bulan juni. No Keterangan 2021 2022 1 Natalitas dan Mortalitas Jumlah Natalitas 60 15 Jumlah Mortalitas 10 14
  • 15. 6 2 Morbilitas DBD 2 - TBC 6 8 Malaria - - Ispa 112 105 Gizi Kurang 6 2 Gizi Buruk - - ODGJ 2 2 3 Disabilitas 2 2 1.4.3. Pola Relasi Sosial a. Lingkungan Hidup Upaya pelestarian lingkungan hidup di Kelurahan Merdeka dilakukan dengan kegiatan bulan bakti sosial antar wilayah RW dan RT dan program jumat bersih di Kantor Kelurahan . b. Keamanan dan Ketertiban Keamanan, ketentraman dan ketertiban di Kelurahan Merdeka setiap tahun cukup kondusif dan terkendali. Kegiatan Gangguan yang sering terjadi berupa kenakalan remaja, sengketa tanah anatara keluaraga/ warga dan kekerasan skala kecil rumah tangga serta beberapa kasus lainnya. Pada umumnya dapat teratasi secara aman dan damai baik di tingkat RT/RW, maupun Lembaga Adat Desa. c. Religiositas Masyarakat Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan agama dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 1.5. Komposisi penduduk Kelurahan Merdeka berdasarkan Agama No Agama Jumlah Jiwa 1. Kristen Protestan 1983 2. Katolik 362 3. Islam 167 Sumber: Data Monografi Kependudukan Kelurahan Merdeka, 2022
  • 16. 7 1.5. Kondisi Ekonomi 1.5.1. Mata Pencaharian Penduduk Masyarakat Kelurahan Merdeka memeliki mata pencaharian yang beragam. Sebagian besar penduduk Kelurahan Merdeka bermata pencaharian sebagai petani, yakni petani sawah, kebun, dan petani nelayan. Pada musim hujan mereka bekerja mengolah sawah dan kebun, sedangkan pada musim kemarau mereka beralih menjadi petani pengolah lahan tambak garam yang mereka tekuni secara turun menurun, dan yang sisanya ada yang PNS, pensiunan, dan wiraswata. Beberapa jumlah pekerjaan penduduk yaitu: Tabel 1.6. Jumlah Pekerjaan Penduduk Kelurahan Merdeka No Nama Pekerjaan Jumlah 1. Petani 545 2. PNS 26 3. Wiraswasta 101 4. TNI 5 5. Pensiun 13 6. Pelajar 708 Sumber: Data Monografi Kelurahan Merdeka, Tahun 2022 1.5.2. Potensi Ekonomi Unggulan Potensi ekonomi unggulan yang terdapat di Kelurahan Merdeka berupa tambak garam, persawahan dan kebun sayur. 1.6. Fasilitas Sosial ekonomi 1.6.1. Fasilitas Pendidikan Fasilitas Pendidikan yang ada di Kelurahan Merdeka sebagai berikut: Tabel 1.7. Fasilitas Pendidikan yang ada di Kelurahan Merdeka NO Lembaga Pendidikan Jumlah Tempat/ Lokasi 1. Pos Paud 6 •Paud Kharisma di Oli’o •Paud Pertiwi di RT 18 •Paud Anugrah di RT 03 •Paud Pandai di RT 03
  • 17. 8 •Paud Imanuel di RT 12 •Paud Mentari di RT 09 2 Taman Kanak-Kanak - - 3 Sekolah Dasar 2 SD Inpres Merdeka SD Negeri Oli’o 4 Sekolah Menengah Pertama 1 SMP Negeri 9 Kupang Timur 5 Sekolah Menengah Atas 1 SMA Negeri Kupang Timur Sumber: Profil Kelurahan Merdeka, Tahun 2022 1.6.2. Fasilitas Kesehatan Fasilitas kesehatan yang ada di Kelurahan Merdeka dapat dilihat pada table dibawah ini: Tabel 1.8. Fasilitas kesehatan yang ada di Kelurahan Merdeka No Sarana Kesehatan Nama SK Jumlah 1 Pustu Pustu Merdeka 1 2 Posyandu •Melati •Kamboja •Rubadeo 3 Sumber: Profil Kelurahan Merdeka, Tahun 2022 1.6.3. Fasilitas Peribadahan Fasilitas peribadahan yang ada di Kelurahan Merdeka dapat dilihat pada table dibawah: Tabel 1.9. Fasilitas peribadahan yang ada di Kelurahan Merdeka No Sarana Peribadahan Jumlah 1. Gereja GMIT Lahairoi Merdeka 1 2. Gereja GMIT Rehobot 1 Sumber: Profil Kelurahan Merdeka, Tahun 2022
  • 18. 9 1.7. Potensi Kelurahan Potensi yang ada di Kelurahan Merdeka dapat dilihat pada table dibawah: Tabel 1.10. Potensi yang ada di Kelurahan Merdeka No Potensi kelurahan Jumlah 1 Sapi 271 2 Babi 514 3 Kuda 75 4 Kerbau 227 5 Kelapa 1244 6 Nangka 183 7 Mangga 496 8 Pisang 2881 Sumber: Papan Data Monografi Kelurahan Merdeka, Tahun 2022
  • 19. 10 BAB II HASIL DAN PEMBAHASAN PELAKSANAAN KKN 2.1. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Monodisiplin Laporan Pelaksanaan Kegiatan Monodiplin 1. Nama Mahasiswa : Cindy Sofia Claudia Kake NIM : 1807010007 Fakultas/ Prodi : Kesehatan Masyarakat/ Ilmu Kesehatan Masyarakat Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ kabupaten : Amanuban Selatan/Timor Tengah Selatan Nama Program : Monodisplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Mayarakat Sasaran Metode pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/ Bln 1. Penyuluhan tentang stunting • Untuk memberikan pemahaman kepada ibu hamil mengenai pencegahan stunting. • Untuk membantu pemerintah dalam upaya penurunan angka stunting. Ibu hamil Metode langsung (Penyuluhan) Individu Senin, 18 Mei 2022 2. Pembagian Leaflet tentang stunting Untuk memberikan informasi kepada ibu hamil mengenai tentang pencegahan stunting, sehingga dapat meningkatkan gizi balita melalui media cetak (leaflet). Metode tidak langsung (Media cetak) Individu Senin, 18 Mei 2022
  • 20. 11 2. Nama Mahasiswa : Claudia Liliani Reo NIM : 1901080020 Fakultas/ Prodi : Keguruan dan Ilmu Pendidikan / Pendidikan Ekonomi Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang Nama Program : Monodisplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Mayarakat Sasaran Metode pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/ Bln 1. Pengajaran siswa SD Inpres Merdeka Memberikan pengetahuan, dan penanaman nilai moral terhadap sikap tolerasi antara teman yang memiliki kemampuan daya berpikir terbatas. Siswa- siswi SD Inpres Merdeka Metode langsung (Mengajar) Individu Senin, 30 Mei 2022 2. Melakukan Bimbingan Konseling Terhadap Siswa-siswi SD Inpres Merdeka Untuk menciptakan pandangan positif pada diri sendiri, dengan adanya perasaan bahagia, tenang serta nyaman. Untuk menurunkan tingkat stress yang dialami oleh siswa akibat tugas dan beban belajar yang cukup banyak. Siswa- Siswi SD Inpres Merdeka Metode langsung (Pemberian arahan ) individu Selasa, 31 Mei 2022
  • 21. 12 3. Nama Mahasiswa : Mardi Marsalina Hanas NIM : 1810020184 Fakultas/ Prodi : Ekonomi dan Bisnis/ Akuntansi Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang Nama Program : Monodisplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Mayarakat Sasaran Metode pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/ Bln 1. Penyuluhan tentang cara menabung harian pada siswa SD merdeka a. Untuk memberikan pemahaman kepada siswa SD mengenai cara menabung dan memahami konsep mengantur keuangan. b. Siswa dapat memahami dan menerapkan hidup hemat c. Untuk melati kemandirian dan kebiasaan siswa. Siswa/ siswi SD merdeka Metode langsung (Penyuluhan) Individu Senin, 30 Mei 2022
  • 22. 13 4. Nama Mahasiswa : Jovanka Belandiny Ballo NIM : 1903020073 Ilmu Politik dan Ilmu Sosial / Ilmu administrasi Bisnis Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang Nama Program : Monodisplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Mayarakat Sasaran Metode pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/ Bln 1. Pembagian leaflet kepada masyarakat Kelurahan Merdeka tentang bagaimana cara memulai bisnis bagi pemula di RT 12 Untuk memberikan informasi kepada masyarakat Kelurahan Merdeka mengenai bagaimana cara berbisnis bagi pemula melalui media cetak (leaflet). Masyarakat RT 12 Metode tidak langsung (Media cetak) Individu Selasa. 07 Juni 2022
  • 23. 14 5. Nama Mahasiswa : Richardus M. A. Mello NIM : 1903040037 Fakultas/ Prodi : Ilmu Politik dan Ilmu Sosial / Ilmu Politik Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang Nama Program : Monodisplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Mayarakat Sasaran Metode pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/ Bln 1. Mengenalkan pentingnya peran masyarakat dalam berpolitik yang bersih Mengenalkan seberapa pentingnya berpolitik dan mendorong masyarakat untuk ikut terlibat dalam kegiatan politik yang bersih. Masyarakat RT 15 Metode langsung (Penyuluhan) Individu Selasa, 19 Mei 2022 2. Pembagian lefleat tentang peran penting anak muda dalam berpolitik Meningkatkan kesadaran berpolitik terhadap kaum muda, dan membangun karakter anak muda terhadap politik masa depan Masyarakat RT 12 Metode langsung (Penyuluhan) Individu Selasa, 07 Juni 202
  • 24. 15 6. Nama Mahasiswa : Maria Reginalis Lein NIM : 1903010038 Fakultas/ Prodi : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik/ Ilmu Administrasi Negara Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang Nama Program : Monodisiplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Mayarakat Sasaran Metode pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/ Bln 1. Pelayanan administrasi di Kantor Lurah Merdeka Untuk membantu kelancaran administrasi di Kantor Lurah Merdeka Masyarakat Kelurahan Merdeka Komputerisasi Individu Selasa, 07 Juni 2022 2. Pembagian Leaflet tentang mitigasi bencana alam (banjir) Untuk memberikan informasi kepada masyarakat Kelurahan Merdeka tentang mitigasi bencana alam Masyarakat Kelurahan Merdeka Metode tidak langsung (Media cetak) Individu Selasa, 07 Juni 2022
  • 25. 16 7. Nama Mahasiswa : Maria Delsiana Sevi Naitili NIM : 1807010070 Fakultas/ Prodi : Kesehatan Masyarakat/ Ilmu Kesehatan Masyarakat Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang Nama Program : Monodisplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Mayarakat Sasaran Metode pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/ Bln 1. Penyuluhan tentang stunting • Untuk memberikan pemahaman kepada ibu balita mengenai pencegahan stunting. • Untuk membantu pemerintah dalam upaya penurunan angka stunting. Ibu balita Metode langsung (Penyuluhan) Individu 10 juni 2022 2. Pembagian Leaflet tentang stunting Untuk memberikan informasi kepada ibu balita mengenai tentang pencegahan stunting, sehingga dapat meningkatkan gizi balita melalui media cetak (leaflet). Ibu Balita Metode tidak langsung (Media cetak) Individu 10 juni 2022
  • 26. 17 8. Nama Mahasiswa : Maria Yolenta Komep NIM : 1807010445 Fakultas/ Prodi : Kesehatan Masyarakat/ Ilmu Kesehatan Masyarakat Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang Nama Program : Monodisplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Mayarakat Sasaran Metode pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/ Bln 1. Penyuluhan tentang stunting • Untuk memberikan pemahaman kepada ibu balita mengenai pencegahan stunting. • Untuk membantu pemerintah dalam upaya penurunan angka stunting. Ibu balita Metode langsung (Penyuluhan) Individu 10 juni 2022 2. Pembagian Leaflet tentang stunting Untuk memberikan informasi kepada ibu balita mengenai tentang pencegahan stunting, sehingga dapat meningkatkan gizi balita melalui media cetak (leaflet). Ibu Balita Metode tidak langsung (Media cetak) Individu 10 juni 2022
  • 27. 18 9. Nama Mahasiswa : Sari Dahlia Illu NIM : 1701140202 Fakultas/ Prodi : Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kabupaten Nama Program : Monodisiplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Masyarakat Sasaran Metode Pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/Bln 1 Melakukan program Mengajar di SD Inpres Merdeka. membantu anak-anak dalam proses belajar membaca. Siswa- Siswi Kelas II SD Inpres Merdeka Metode langsung Individu Eenin, 30 Mei 2022 2 Mengajar dan menjelaskan materi Pembelajaran di kelas. Memberikan edukasi berupa penanaman nilai moral yang terkandung dalam pancasila. Siswa- Siswi Kelas IV SD Inpres Merdeka Metode Langsung Individu 31, Mei 2022
  • 28. 19 10. Nama Mahasiswa : Onesimus Arolan Odu NIM : 1903010100 Fakultas/ Prodi : Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Lokasi/ Unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kabupaten Nama Program : Monodisiplin No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Masyarakat Sasaran Metode Pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/Bln 1 Pembuatan leaflet mitigasi bencana alam (banjir) Untuk memberikan informasi agar mengurangi kerugian pada saat terjadi bencana, mengurangi resiko kerusakan dan kerugian yang dialami masyarakat Masyarakat Kelurahan Merdeka Penyuluhan tidak langsung (media cetak) Individu 7 Juni 2022 2 Pelayanan administrasi di Kantor Lurah Merdeka Untuk membantu kelancaran administrasi di Kantor Lurah Merdeka Masyarakat Kelurahan Merdeka Komputeris asi Individu 11 Mei 2022
  • 29. 20 2.2. Pelaksanaan Kegiatan Tematik Interdisplin Laporan Pelaksanaan Kegiatan Interdisplin Lokasi/ Unit : Kantor Kelurahan Desa Merdeka Kecamatan/ Kabupaten : Kupang Timur/ Kupang Nama Program : Interdisplin No Kegiatan Tujuan Kegiatan Masyarakat Sasaran Metode Pelaksanaan Capaian Pelaksanaan Kendala Pelaksanaan Saran 1. Sosialisasi Stunting a. Untuk memberikan informasi kepada ibu hamil dan ibu menyusui tentang pencegahan stunting b. Untuk membantu pemerintah dalam upaya penurunan angka stunting. Ibu hamil dan ibu menyusui. Penyuluhan 100% - -
  • 30. 21 2. Memberikan informasi tentang stunting melalui banner Untuk memberikan informasi kepada ibu hamil dan ibu balita tentang pencegahan stunting, sehingga dapat meningkatkan gizi balita melalui media cetak (banner). Ibu hamil dan ibu menyusui Memberikan informasi tentang stunting melalui banner. 100% - - 2. Membuat papan profil kantor Kelurahan Merdeka Untuk menyajikan data dasar keluarga masyarakat kelurahan merdeka. Masyarakat kelurahan merdeka Gotong Royong 100% - - 3. Membuat papan data RT dan RW Kelurahan Merdeka Untuk mengetahui letak lokasi setiap RT di Kelurahan merdeka Masyarakat kelurahan merdeka Gotong Royong 100% - - 4. Membantu pengecatan gapura perbatasan Untuk memberikan tanda batas pengenal masuk dan keluar dari Kelurahan Merdeka Masyarakat Kelurahan Merdeka Gotong Royong 100% - -
  • 31. 22 kelurahan merdeka 5. Sosialisasi kepada siswa- siswi SD Inpres Merdeka tentang cara mencuci tangan yang baik dan benar Untuk menngetahui dan memahami tentang bagaimana cara mencuci tangan yang baik dan benar dan teknik cara mencuci tangan yang baik dan benar sebagai upaya perubahan perilaku siswa- siswi agar dapat meningkatkan derajat kesehatan. Siswa- siswi SD Inpres Merdeka Penyuluhan 100% - -
  • 32. 23 2.3. Pelaksanaan Kegiatan Layanan Sosial Laporan Pelaksanaan Kegiatan Layanan Sosial Lokasi/unit KKN : Kelurahan Merdeka Kecamatan/Kabupaten : Kupang Timur/Kabupaten kupang Nama Program : Layanan Sosial No Rencana Kegiatan Tujuan Kegiatan Masyarakat Sasaran Metode Pelaksanaan Sumber Pembiayaan Waktu Pelaksanaan Tgl/Bln 1. Bakti social • Gereja Lahairoi Merdeka • Pustu Merdeka • Kuburan Umum • Kelurahan Merdeka • Paud Mentari • Pembersihan Kantor Kecmatan Kupang Timur Untuk meningkatkan kesadaran atau partisipasi masyarakat akan pentingnya kebersihan dan menciptakan rasa peduli masyarakat terhadap lingkungan. Masyarakat kelurahan merdeka Gotong royong Kelompok •13-05-2022 •14-05-2022 •14-05-2022 •27-05-2022 •01-06-2022 •02-06-2022 •03-06-2022 2. Penghijauan RW 07/RT 18 RW 05/RT 12 • Membantu menghijaukan lingkungan kelurahan merdeka • Menciptakan suasana yang indah, rindang, dan Masyarakat kelurahan merdeka Gotong royong Kelompok 06-06-2022 07-06-2022
  • 33. 24 sejuk untuk menunjang kegiatan sehari-hari warga di kelurahan Merdeka • Mengurangi dampak pemanasan global yang berdampak sangat buruk bagi kehidupan manusia • Mewujudkan rasa kebersamaan dan solidaritas serta memperat tali silaturahmi dan juga persaudaraan antara warga Kelurahan Merdeka dan anggota KKN. 3. Melibatkan diri dengan masyarakat Rw • Untuk membantu warga Masyarakat RT 06 Gotong Royong Kelurahan Merdeka 09-06-2022
  • 35. 26 BAB III KESIMPULAN DAN SARAN 3.1. Kesimpulan Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan wahana bagi mahasiswa untuk belajar bersosialisasi dan mengabdikan dirinya kepada masyarakat serta menerapkan ilmu dan ketrampilannya secara langsung sehingga dapat merasakan bagaimana menjalankan aktivitas-aktivitas yang ada dalam masyarakat. Sesuai dengan Tri Darma perguruan tinggi yang ketiga yaitu pengabdian kepada masyarakat. Program yang dilaksanakan dalam KKN telah disesuaikan dengan kebutuhan dan kondisi masyarakat setempat berdasarkan observasi. Dengan adanya KKN di Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kupang Timur selama kurang lebih dua bulan yang dimulai dari tanggal 12 April – 11 Juni 2022. Namun karena pembagian wilayah dilaksanakan satu minggu setelah penerjunan, sehingga kegiatan dimulai pada tanggal 11 April 2022 sampai 11 Juni 2022, merupakan serangkaian kegiatan yang saling berhubungan antara pelaksanaan dan pelaporan hasil kegiatan. Dalam menyusun program kerja KKN membagi program kerja menjadi 4 bidang, yaitu bidang pendidikan, kemasyarakatan, kesehatan dan keagamaan dan paling utama terfokus kepada program Stunting. Dari program kegiatan yang telah terlaksana, dapat diambil kesimpulan sebagai berikut. 1. Mahasiswa KKN dituntut untuk dapat hidup bermasyarakat dan memahami realita masyarakat dengan mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan ketrampilan yang dimilikinya. 2. Mahasiswa KKN dituntut untuk dapat memahami dan membantu pengaktifan kembali berbagai kegiatan yang pernah dijalankan di Kelurahan Merdeka yang berkaitan dengan tematik POSDAYA, seperti TPA. 3. Seluruh program kerja KKN yang direncanakan telah dilaksanakan semaksimal mungkin, 4. Keberhasilan program–program KKN pada akhirnya akan memberikan manfaat yang saling menguntungkan antara masyarakat dan mahasiswa itu sendiri. Dampak positif bagi mahasiswa adalah meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan sekitar dan memperluas pemikiran dalam bidang sosial. Sedangkan
  • 36. 27 bagi masyarakat adalah meningkatkan semangat untuk mengembangkan pembangunan diri dan lingkungan. 5. Program-program di atas telah berhasil dilaksanakan oleh mahasiswa KKN dan diharapkan dapat membantu serta dapat dimanfaatkan oleh masyarakat dengan sebaik mungkin. Mahasiswa KKN berharap agar program-program fisik yang telah berhasil dilaksanakan dapat mempermudah kegiatan warga dan dapat dimanfaatkan sebagaimana mestinya. Juga untuk program non fisik dapat menambah pengetahuan dan membantu masyarakat dalam segi ekonomi, sosial dan budaya. Secara umum pelaksanaan program KKN berdasarkan matriks yang telah dibuat pada Semester Genap Tahun 2022 di Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang, berjalan dengan lancar sesuai dengan tujuan, baik program kelompok, baik fisik maupun non fisik. 3.2. Saran Selama pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) segala perencanaan yang dilakukan Tim KKN tidak begitu mengalami kesulitan dalam pelaksanaannya. Akan tetapi, untuk kelancaran penyelenggaraan kegiatan KKN pada masa-masa yang akan datang perlu disampaikan saran-saran sebagai berikut: 1. Bagi Masyarakat • Diharapkan dengan adanya KKN UNDANA Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang, dapat terjalin kembali kerjasama yang berkelanjutan pada tahun berikutnya. • Dengan adanya mahasiswa KKN yang ditempatkan di Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang, masyarakat dapat memberikan bekal pengalaman yang berharga dalam bermasyarakat bagi mahasiswa KKN, sebelum mahasiswa benar-benar terjun menjadi masyarakat yang sebenarnya. • Masyarakat dapat memberikan koordinasi yang erat dengan tim KKN sehingga tercipta suatu sinergisitas program yang saling menguntungkan kedua belah pihak. • Pihak masyarakat dapat memberikan gambaran program kerja yang akan dilaksanakan dari program masyarakat dan sebagainya, sehingga program kerja KKN dapat disesuaikan dengan program masyarakat yang ada.
  • 37. 28 2. Bagi Universitas Nusa Cendana Kupang • Memberikan gambaran dana yang jelas untuk menunjang program KKN yang dilaksanakan oleh mahasiswa. • Pihak Universitas hendaknya mengadakan koordinasi yang jelas dan teratur dengan para mahasiswa KKN, DPL dan pihak lain yang terkait selama program KKN berlangsung. 3. Bagi Mahasiswa • Mahasiswa lebih mengoptimalkan dalam mempraktikan ilmu-ilmu yang telah dimiliki selama pembelajaran di universitas. • Mahasiswa diharapkandapat mengamalkan hal-hal positif yang telah didapatkan pada saat KKN di Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang. • Setelah selesai melaksankan KKN, mahasiswa harus terus berproses untuk menjadi seseorang yang profesional dan bertanggung jawab di dalam bermasyarakat. • Mahasiswa hendaknya mampu untuk berpikir kreatif dengan melaksanakan program-program yang memilki tujuan dan manfaat yang jelas. • Mampu menjaga solidaritas dalam tim dan mau dapat bekerjasama • Mampu menjaga nama baik dirinya sebagai mahasiswa, dan warga masyarakat di Kelurahan Merdeka, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang. Mahasiswa hendaknya mampu meningkatkan kualitas diri, dengan menjadikan KKN sebagai salah satu bentuk tantangan untuk menguji kreativitas dan kecakapan diri baik dalam bentuk life skill maupun soft skill. • Mahasiswa hendaknya mau dan mampu berbaur dengan setiap personil yang terlibat dalam setiap program yang dilaksanakannya, baik dalam intern tim maupun ekstern. 4. Bagi pihak LPPM • Perlu peningkatan mekanisme dan cara kerja yang sistematis, efektif dan produktif dalam program ini. • Adanya persiapan yang matang serta adanya pelatihan dan praktek kerja lapangan.
  • 38. 29 • Sebagai fasilitator mahasiswa dalam pendampingan terhadap program KKN, diharapkan lebih sering turun ke lapangan, dalam pengecekan ke tiap kelompok bisa merata kestiap kelompok KKN. • Memperluas link dalam membangun jaringan dengan beberapa instansi swasta yang dapat mendukung program KKN
  • 39. 30 DAFTAR PUSTAKA Sumber Data Profil Kelurahan Merdeka Tahun 2021 Sumber Data Papan Monografi Kelurahan Merdeka Tahun 2022
  • 40. 31 LAMPIRAN 1.1. Lampiran Gambar Rencana kerja Tematik Monodisplin Gambar 1.1. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian Lefleat tentang Stunting di Pustu Merdeka Gambar 1.2. Kegiatan Monodiplin Pengajaran dan Melakukan Bimbingan Konseling Terhadap Siswa-Siswi SD Inpre Merdeka
  • 41. 32 Gambar 1.3. Kegiatan Monodisplin Penyuluhan Tentang Cara Menabung kepada Siswa-Siswi SD Inpres Merdeka Gambar 1.4. Pembagian leaflet kepada masyarakat Kelurahan Merdeka tentang bagaimana cara memulai Bisnis bagi Pemula di RT 12 Gambar 1.5. Pembagian lefleat tentang peran penting anak muda dalam berpolitik dan Mengenalkan pentingnya peran Masyarakat dalam Berpolitik yang Bersih
  • 42. 33 Gambar 1.6. Pelayanan administrasi di Kantor Lurah Merdeka dan Pembagian Leaflet tentang mitigasi bencana alam (banjir) Gambar 1.7. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian Lefleat tentang Stunting di Pustu Merdeka Gambar 1.8. Kegiatan Monodiplin Penyuluhan tentang Stunting dan Pembagian Lefleat tentang Stunting di Pustu Merdeka
  • 43. 34 Gambar 1.9. Melakukan Program di SD Inpres Merdeka dan Mengajar dan Menjelaskan Materi Pembelajaran di Kelas Gambar 1.10. Pembagian Leaflet Tentang Mitigasi Bencana dan Pelayanan administrasi di Kantor Lurah Merdeka 2.1. Rencana kerja Tematik Monodisplin Gambar 2. 1. Penyerahan mahasiswa KKN kelompok 114 oleh DPL dan penerimaan anggota kelompok KKN 114 oleh Camat Kupang Timur dan Lurah Merdeka untuk melaksanakan KKN periode I di Kelurahan Merdeka dan briefing pagi sebelum memulai kegiatan di Kelurahan Merdeka.
  • 44. 35 Gambar 2. 2. Merekap data wajib pajak Kelurahan Gambar 2. 3. Pertemuan dengan Bapak Lurah dan Bapak RW Kelurahan Merdeka untuk membahas waktu dan pelaksanaan program kegiatan KKN Interdisiplin Gambar 2. 4. Pendataan data penduduk dan data IMB Kelurahan Merdeka di RT 006 dan pertemuan bersama masyarakat Kelurahan Merdeka untuk pengenalan diri anggota KKN kepada masyarakat di kantor Kelurahan Merdeka.
  • 45. 36 Gambar 2. 5.Menyiram bunga di Kantor kelurahan Merdeka dan pertemuan bersama PLT Lurah Merdeka dan tukang kayu untuk membahas mengenai program papan data setiap RT di Kelurahan Merdeka. Gambar 2. 6. pertemuan bersama dengan Bintara Pembina Desa TNI AD untuk membahas mengenai kegiatan KKN yang di jalankan di Kelurahan Merdeka. Gambar 2. 7. Pertemuan bersama PLT Lurah dan staff Kelurahan Merdeka untuk evaluasi kegiatan KKN yang dijalankan selama dua minggu di Keluarahan Merdeka.
  • 46. 37 Gambar 2. 8. Briefing bersama PLT Lurah,Ibu Sekretaris,dan Ibu Bidan Pustu Merdeka,mengenai program kerja stunting. Gambar 2. 9. Merekap data wajib pajak Kelurahan Merdeka berdasarkan SPPT tahun 2022 dan breafing besama PLT Lurah, ibu sekertaris Kelurahan Merdeka untuk membahas kegiatan KKN. Gambar 2. 10. Peserta KKN mengikuti kegiatan posyandu Balita (mahasiswa KKN membantu melakukan pengukuran LILA, pengukuran tinggi badan, panjang badan, dan badan, serta pembagian PMT kepada balita)
  • 47. 38 Gambar 2. 11. rapat bersama PLT Lurah, ibu sekertasis Kelurahan Merdeka, dan RW Kelurahan Merdeka mengenai program kerja KKN. Gambar 2. 12. Pendataan penduduk Kelurahan Merdeka. Gambar 2. 13. Melakukan penyuluhan tentang stunting kepada ibu hamil di Posyandu ibu hamil Pustu Merdeka dan melakukan pemasangan baliho tentang pencegahan stunting di Pustu Merdeka.
  • 48. 39 Gambar 2. 14. Melakukan pemasangan bingkai pada papan data profil Kelurahan Merdeka dan menggaris sketsa kolom papan profil Kelurahan Merdeka Gambar 2. 15. Pendataan data penduduk kelurahan merdeka yang belum lengkap di RT. 007 Gambar 2. 16. Kunjungan dan pertemuan dengan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL), pertemuan dengan tokoh adat Kelurahan Merdeka dalam rangka persiapan pelantikan lembaga adat
  • 49. 40 Gambar 2. 17. Melapor Diri ke SD Inpres Merdeka untuk melaksanakan program kegiatan KKN. Gambar 2. 18. Melakukan perbaikan kamar WC,Mengambil data penduduk di RT 18 dan 20. Gambar 2. 19. Menulis nama surat undangan rapat tokoh adat, dan mengantar undangan kepada RT/RW Gambar 2. 20. Pengecatan gapura perbatasan antara Kelurahan Merdeka dan Kecamatan Babau
  • 50. 41 Gambar 2. 21. Sosialisasi kepada anak-anak SD Inpres Merdeka mengenai cara mencuci tangan yang baik dan benar,dan menginput data jemaat Gereja Lahairoi Merdeka hh Gambar 2. 22. Mengikuti pelantikan tokoh adat Kelurahan Merdeka dan Mengambil Anakan Mahoni Gambar 2. 23. Melakukan survey lokasi rawan bencana untuk menanam pohon mahoni sd
  • 51. 42 3.1. Rencana kerja Tematik Layanan Sosial Gambar 3. 1. Bakti Sosial di Gereja Lahairoi Merdeka Gambar 3. 2. Bakti social bersama warga RW 007 di pemakaman keluarga Gambar 3. 3. Bakti Social bersama masyarakat RW 002 di Pustu Merdeka.
  • 52. 43 Gambar 3. 4. Bakti Sosial di Kantor Kelurahan Merdeka Gambar 3. 5. Bakti Sosial di Kantor Kecamatan Kupang Timur Gambar 3. 6. Baktti Sosial bersama Giri Paud Mentari dan Orangtua Murid
  • 53. 44 Gambar 3. 7. Penghijauan di RT 18 Gambar 3. 8. Penghijauan di RT 12
  • 54. 45 Gambar 3. 9. Melibatkan Diri dengan Masyarakat RW 02 untuk Merintis Jalan Baru Gambar 3. 10. Membuat Papan Monografi Kelurahan Merdeka Tahun 2022 a
  • 55. 46 Gambar 3. 11. Sosialisasi tentang stunting di Pustu Merdeka Gambar 3. 12. Mengikuti posyandu Rubadeo Gambar 3. 13. Pemasangan plank RT/RW
  • 56. 47 Gambar 3. 14. Absen Minggu I-VII