SlideShare a Scribd company logo
1 of 34
CURRICULUM VITAE
 Nama : MUHAMMAD ILYAS
 Alamat : Jl. Satando 2 No. 8 Makassar. HP 081241301771
muhil.23il@gmail.com
 Pendidikan :
 Dr. Umum (FK UNHAS)
 Spesialis Penyakit Dalam : Pasca Sarjana FK UNHAS
 Spesialis Paru & Kedokteran Respirasi Di FK UI
 Konsultan Paru & FINASIM : Kolegium Peny.Dalam Indonesia
 Konsultan Asma dan PPOK : Kolegium Pulmonologi Indonesia
 S3 Ilmu kedokteran : Pasca Sarjana Universitas Hasanuddin
 Pekerjaan dan Organisasi
 Kepala Infection Centre RSUP Dr. Wahidin Sudirohusodo
Makassar
 Divisi Asma-PPOK Dept. Pulmonologi & Kedokteran Respirasi
FK UNHAS
 Ketua Divisi Paru dan Perawatan Kritis Respirasi Dept. Ilmu
Penyakit Dalam FK UNHAS
 IDI, PAPDI, PERPARI, PDPI, PERDOKHI, PERALMUNI
Keluhan utama:
Perempuan 36 tahun datang ke IGD RSWS
pukul 04.00 dini hari dengan keluhan sesak
napas disertai mengi, yang dirasakan sejak 2
jam yang lalu. Sesak napas dipengaruhi oleh
cuaca, tidak dipengaruhi oleh aktifitas,
Pasien dapat berbicara dalam kalimat, lebih
nyeman posisi duduk. Batuk sesekali tanpa
lendir. Tidak ada Riwayat batuk lama.
Demam maupun riwayat demam tidak ada.
KASUS
 Riwayat keluarga: Ibu pasien sering mengalami
keluhan yang sama.
 Riwayat penyakit dahulu: Riwayat sesak napas
berulang sejak 20 tahun yang lalu. Pasien
sebelumnya pernah mengalami keluhan yang sama
3 bulan yang lalu hingga pasien berobat ke IGD.
 Riwayat bersin-bersin setelah mebersihkan kamar
tidur
Pemeriksaan Fisis
 KU: sakit sedang, GCS E4M6V5
 TD : 121/72 mmHg
 Nadi : 110 kali/menit
 RR : 26 kali/menit
 Temp : 36.6C
 SpO2 : 92% tanpa modalitas
 BB : 50 kg
 TB : 160 cm
 Mata : Anemis (-), ikterus (-)
 Leher : Pembesaran KGB (-), pem. Lain ?
PEMERIKSAAN HASIL
Inspeksi Gerakan dada simetris
Benjolan -/-
Vena kolateral (-)
Sela iga normal
Penggunaan otot bantu napas (-)
Palpasi Vocal Fremitus normal
Sela iga normal
Perkusi Sonor/Sonor
Auskultasi Suara napas bronkovesikular
Ronki tidak ada.
Wheezing dikedua hemitoraks
PEMERIKSAAN PENUNJANG
WBC 9.1
HGB 14.2
PLT 272
Neut 68.9
Lymp 20.7
AGD
PH 7.58
SO2 97
PaO2 96
PCO2 32.2
HCO3 26.1
BE -1.0
FiO2 lama 0.21
FiO2 baru 0.21
Arus Puncak Ekspirasi (APE) di IGD : 280 L/menit.
 Apa diagnosa pada kasus ini
 Pemeriksaan apa saja yang perlu
dievaluasi ?
 Tatalaksana pada kasus ini ?
ASMA EKSASERBASI
MUHAMMAD ILYAS
DEPARTEMEN PULMONOLOGI DAN KEDOKTERAN RESPIRASI
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN
RSUP DR. WAHIDIN SUDIROHUSODO
MAKASSAR
PENDAHULUAN
 Gangguan inflamasi kronik pada saluran napas
 Beberapa sel dan elemen sel yang berperan
 Inflamasi kronik berhubungan dengan
hiperresponsif saluran napas yang
menyebabkan episode mengi yang berulang,
sesak, batuk dan rasa rasa ketat
 Gejala bervariasi dan hambatan aliran udara
seringkali berulang.
Pathology of Asthma (https://www.educationforhealth.org/asthma-pathology-of-asthma/, assessed on 20 December 2017)
Patologi saluran napas normal dan pasien
asma
1. Batuk
2. Wheezing
3. Sesak napas
4. Dada tertekan yang
timbul secara kronik
dan/atau berulang
5. Bersifat reversible
6. Cenderung memberat
pada malam/dini hari
7. Timbul jika ada pencetus
MANIFESTASI KLINIS
Asma Eksaserbasi (AE)
Global Strategy for Asthma Management and Prevention, Global Initiative for Asthma (Updated 2017). . 2. Tal A, Levy N, Bearman JE. Methylprednisolone therapy for acute
asthma in infants and toddlers: a controlled clinical trial. Pediatrics 1990;86:350-6
Eksaserbasi asma adalah episode peningkatan progresif
sesak napas, batuk, mengi, atau dada terasa berat dan
penurunan progresif dari fungsi paru.
Eksaserbasi asma terjadi karena
inflamasi saluran napas
memburuk pada saluran napas.
Bronkospasme
Inflamasi
Morbiditas dan Mortalitas AE
 Mortalitas pada pasien asma
eksaserbasi yang dirawat
berjumlah 30% dari total
kematian pada pasien asma 1.
 Morbiditas dan Mortalitas pada
umumnya terkait dengan :
• Underestimate beratnya
eksaserbasi
• penundaan rujukan ke RS
• Pengobatan emergensi yang
tidak adekuat
1. Krishnan V et al. Mortality in Patients Hospitalized for Asthma Exacerbations in the United States; Am J Respir Crit Care Med. 2006. 2 Spagiari, L . Et al. 2014. Exacerbations
of severe asthma: a focus on steroid therapy. Acta Biomed 85(3):205-15 3. Jamie Hartmann-Boyce et al. Asthma and COVID-19: Risk and Management Consideration. CEBM
2020; 4. Picture was taken from Boston Scientific. Bronchial Thermoplasty. Available on https://www.btforasthma.com/how-bt-works.html
Triggers
 Exercise
 Fumes/ Smoke
 Cold air / Weather changes
 GERD
 Occupational
 Viral URTIs
 Food, additives, drugs
 Food, additives, drugs
 Sulfur dioxide
 Emotional Stress
Allergens
 Tree
 Grass
 Fungi
 House dust mite
 Pets
 Occupational
Factors that Exacerbate Asthma
Eosinophil
Mast cell
Allergen
Th2 cell
Asthma Inflammation: Cells and Mediators
Vasodilatation
New vessels
Plasma leak
Oedema
Neutrophil
Mucus
hypersecretion
hyperplasia
Mucus plug
Macrophage
Bronchoconstriction
Hypertrophy/hyperplasia
Cholinergic
reflex
Epithelial shedding
Subepithelial
fibrosis
Sensory nerve
activation
Nerve activation
Source: Peter J. Barnes, MD
Mast Cells
Macrophages
Eosinophils
T-Lymphocytes
Epithelial Cells
Platelets
Neutrophils
Myofibroblasts
Basophils
Multiple Mechanisms Contribute to Asthma:
Inflammatory Mediators
Histamine
Lipid Mediators*
Peptides†
Cytokines‡
Growth Factors
Mediator
Soup
Bronchoconstriction
Microvascular Leakage
Mucus Hypersecretion
Airway
Hyperresponsiveness
*For example, prostaglandins and leukotrienes.
†For example, bradykinin and tachykinin.
‡For example, tumor necrosis factor (TNF).
Adapted with permission from Barnes PJ. In: Barnes PJ et al, eds. Asthma: Basic Mechanisms
and Clinical Management. 3rd ed. Academic Press; 1998:487-506.
The Development of Airway Inflammation and
Hyperresponsiveness
Immunologic
stimuli (antigen)
Nonimmunologic
Stimuli (viral infection,
Physical and chemical
stimuli)
Mast cells
Epithelial cells
Macrophage
Eosinophils
Lymphocytes
Autonomic nervous
System
-Axon reflex
-Neuropeptides
Granulocytic responses:
Neutrophils
Eosinophils
Basophils
Activated mononuclear cells
Macrophages
Lymphocytes
Airway edema
Cellular infiltration
Subepithelial fibrosis
Mucous secretion
Mucosal and vascular
permeability
Airways hyperresponsiveness
asthma
Cell activation
Inflammatory mediators
Smooth muscle contraction
chemotaxis
Inflammatory mediators
 Airflow limitation (obstruction)
Usually reverses spontaneously or with treatment
 Airway hyper-responsiveness
Exaggerated bronchoconstriction to a wide range of
non-specific stimuli e.g. exercise, cold air
 Airway inflammation
Eosinophils, lymphocytes, mast cells,neutrophils;
associated edema, smooth muscle hypertrophy and
hyperplasia, thickening of basement membrane,
mucous plugging, epithelial damage
CARDINAL PATHOPHYSIOLOGICAL
FEATURES OF ASTHMA
KOSENSUS ASMA AKUT BERAT
Rapid exacerbation ditandai oleh satu atau
lebih dari gejala berikut:
 Ativitas otot bantu napas meningkat
 Denyut Jantung > 100 x/min
 Frekuensi napas > 25-30 x/min
 Kemampuan bicara terbatas
 PEF rate or FEV1 < 50% pred.
 Saturasi darah arteri < 91-92%
McFadden, AJRCCM 2003
Penilaian klinis dan laboratorium pada
Asma Eksaserbasi
 Assess clinically – accessory muscle use,
tachypnea, tachycardia, diaphoresis, pulsus
paradoxus, exhaustion.
 Assess airflow limitation – peak flow
measurement.
 Assess oxygenation – pulse oximetry.
 Assess for hypercapnia – selected patients
especially if somnolent, fatigued, difficulty with
speech, elderly, concomitant use of sedatives.
 Imaging – chest X ray
 Blood work – CBC, glucose.
Step1. Diagnosis
Step 2. Menilai beratnya
gejala
Step 3. Pengobatan
Step 4. Menilai respons
terapi
ASMA ???
Tahapan Tatalaksana Asma Akut di
Unit Emergensi
Tujuan Pengobatan Asma saat ini
Global Initiative for Asthma (GINA) guidelines :
 Mencapai dan mempertahankan gejala yang terkontrol
 Mempertahankan level aktifitas normal
 Mempertahankan fungsi paru ke normal/mendekati normal
 Mencegah asma eksaserbasi
 Menghindari efek tambahan obat
 Mencegah kematian akibat asma
Global Strategy for Asthma Management and Prevention Global Initiative for Asthma (GINA) updated 2012
Available from : http//www,ginaasthma.org. Accessed on Jan 27,2014
Tujuan Penatalaksanaan
Eksaserbasi Asma
22
 Menghilangkan obstruksi saluran udara
secepat mungkin
 Menghilangkan hipoksemia secepat mungkin
 Menekan inflamasi yang memburuk yang
menjadi penyebab dasar terjadinya
eksaserbasi
 Mencegah kekambuhan
23
Terapi pada Eksaserbasi Asma
Berikut adalah terapi yang biasanya diberikan pada pasien
eksaserbasi untuk mencapai perbaikan secara cepat:
Oksigen
Untuk mencapai saturasi oksigen
93-95% pada pasien dewasa (94-
98% untuk pasien anak)
SABA
Inhalasi SABA diberikan
hingga beberapa kali pada
pasien asma akut
Kortikosteroid sistemik
Kortikosteroid inhalasi
ICS dosis tinggi (>1 mg, 2x sehari) yang
diberikan pada 1 jam pertama.
Global Strategy for Asthma Management and Prevention, Global Initiative for Asthma (Updated 2017).
Acute Asthma
Initial Assessment and Management
Assess
severity
Good
response
Incomplete
response
Poor
response
Inhaled
SABA
History
Physical Exam
Peak flow determination
Up to 2 treatments
20 minutes apart
• Normal peak
flow
• Consider brief
trial of oral
corticosteroids
• Peak flow 50-
80% predicted
• Start oral
corticosteroids
• Contact primary
MD
• Peak flow <50%
predicted
• Start oral
corticosteroids
• Contact primary
MD
ER
Admit
Modified from NHLBI EPR3 2007
Penanganan Asma akut di
RS /Puskesmas
Penilaian Awal
Anamnesis, Pemeriksaan Fisik
APE atau VEP1 , saturasi oksigen, dan tes lain yang diperlukan
Terapi Awal
• Oksigen sampai tercapai saturasi O2 > 90% (95% pada anak-anak)
• Inhalasi 2-agonis kerja cepat secara terus menerus selama 1 jam.
• Steroid sistemik jika tidak ada respons segera, atau jika pasien sebelumnya
sudah menggunakan steroid oral atau jika derajat keparahan sudah berat
Penilaian Ulang setelah 1 jam
APE, saturasi Q2, tes lain yang diperlukan
Penilaian Ulang stlh 1 jam
Derajat Sedang
• APE 60-80% dari yang diperkirakan
• Pem. Fisik : gejala sedang, penggunaan
otot bantu pernapasan
• Oksigen
• Inhalasi 2-agonis dan anti-kolinergik
setiap 60 menit
• Glukokortikosteroid oral
• Teruskan terapi 1-3 jam jika ada
perbaikan
Derajat Berat
• APE < 60% dari yang diperkirakan
• PF: gejala berat saat istirahat, retraksi
dada
• Riwayat faktor resiko mendekati asma
yang fatal
• Tidak ada perbaikan setelah terapi awal
• Oksigen
• Inhalasi 2 -agonis dan anti-kolinergik
• Glukokortikosteroid sistemik
• Magnesium IV
Respons baik
selama 1-2 jam
Respons tidak baik
selama 1-2 jam
Respons buruk
selama 1-2 jam
lanjutan ….
Penilaian Ulang stlh 1-2 jam
GINA
Respons Baik
• Bertahan 60 menit setelah
terapi terakhir
• PF : normal
• APE > 70%
• Tidak stres
• Saturasi O2 > 90%
(95% pada anak-anak)
Respons tidak lengkap
• Resiko tinggi asma fatal
• PF: gejala ringan-sedang
• APE < 60%
• Saturasi O2 tidak membaik
Respons jelek
• Resiko tinggi asma fatal
• PF: gejala berat, kesadaran
menurun, kebingungan
• APE < 30%
• PCO2 > 45mm Hg
• PO2 < 60mm Hg
Perbaikan Tidak membaik
Kriteria bisa dipulangkan
• jika APE > 60% dari yang
diperkirakan
• Kondisi tetap pada saat
terapi oral / inhalasi
Rawat di ICU
Jika tidak ada perbaikan
setelah 6-12 jam
Pulangkan ke Rumah
• Lanjutkan 2-agonis inhalasi
• Pertimbangkan steroid oral
• Pertimbangkan inhaler
kombinasi
• Edukasi pasien:
Cara pakai obat yang benar
Buat rencana aksi
Follow-up teratur
Rawat Rumah Sakit
(acute care setting)
• Oksigen
• Inh 2-agonis ± anti-
kolinergik
• Steroid sistemik
• Magnesium IV
• Monitor APE, saturasi O2 ,
nadi
Rawat di ICU
• Oksigen
• Inh 2-agonis + anti-
kolinergik
• Steroid IV
• Pertimbangkan 2 -agonis IV
• Pertimbangkan teofilin IV
• Intubasi dan ventilasi
mekanik jika perlu
Penatalaksanaan Asma Eksaserbasi di UGD
PENILAIAN AWAL
A: Airway, B : Breathing, C:
Circulation
Apakah ada gejala berikut:
Mengantuk, kebingungan, Silent
Chest
Kirim ke TRIAGE SESUAI STATUS
KLINIS berdasarkan perburukan
kondisi
Konsul ICU, Mulai SABA dan
O2 serta persiapkan pasien
untuk intubasi
RINGAN/ SEDANG
• Bicara dalam kalimat, memilih duduk
• Memilih duduk daripada terlentang
• Tidak agitasi
• Frekuensi napas meningkat
• Tidak menggunakan otot bantu napas
• Frekuensi nadi 100-120 x/menit
• Sat O2 90-95% (udara ruangan)
• APE >50% dari nilai prediksi /terbaik
BERAT
• Bicara kata per kata
• Memilih membungkuk ke depan
• Agitasi
• Frekuensi napas >30 x?menit
• Menggunakan otot bantu napas
• Frekuensi Nadi >120 x?menit
• Sat O2 < 90% (udara ruangan)
• APE ≤ 50% dari nilai prediksi/terbaik
TIDAK
Pedoman Diagnosis dan Penatalaksanaan Asma di Indonesia. PDPI 2019.
YA
Penatalaksanaan Asma Eksaserbasi di UGD
RINGAN/ SEDANG
• Pemberian O2 untuk mempertahankan
saturasi 93-95% (anak-anak 94-98%)
• Agonis beta 2 kerja singkat
• Pertimbangkan ipratrotium bromide
• Inhalasi kortikosteroid dosis tinggi
atau kortikosteroid oral
BERAT
• Pemberian O2 untuk mempertahankan
saturasi 93-95% (anak-anak 94-98%)
• Agonis beta 2 kerja singkat
• Ipratrotium bromide
• Inhalasi kortikosteroid dosis tinggi
atau kortikosteroid intravena atau oral
• Pertimbangkan Magnesium IV
Apabila perburukan berlanjut,
ditatalaksana sebagai asma berat dan
nilai ulang untuk perawatan ICU
NILAI PERKEMBANGAN KLINIS LEBIH SERING DAN UKUR FUNGSI PARU
Pada semua pasien satu jam setelah terapi awal
VEP1 atau APE 60-80%
prediksi/terbaik dan perbaikan
gejala
DERAJAT SEDANG
Pertimbangkan rencana pulang
VEP1 atau APE<60%
prediksi/terbaik dan tidak ada
respons klinis
DERAJAT BERAT
Lanjutkan terpai di atas dan
evaluasi ulang lebih sering
Di unit gawat darurat:
• Pasien yang tidak mendapatkan kortikosteroid sistemik, pemberian ICS dosis tinggi dalam satu jam
pertama saat eksaserbasi mengurangi risiko rawat inap (Bukti A).
Pedoman Diagnosis dan Penatalaksanaan Asma di Indonesia. PDPI 2019.
Global Strategy for Asthma Management and Prevention, Global Initiative for Asthma (Updated 2015). Available from www.ginasthma.org.
Accessed on May 26, 2015
Terapi pada perawatan asma akut
Terapi berikut ini biasanya diberikan bersamaan untuk
mencapai perbaikan secara cepat :
Oksigen
Untuk mencapai saturasi O2 93-95% (94-98% pada anak
usia 6-11 tahun) oksigen harus diberikan dengan nasal
kanul atau masker.
Inhalasi SABA
Terapi SABA inhalasi harus diberikan secara berulang
kali pada pasien asma akut
SABA: Short Acting Beta 2 Agonist
Terapi pada perawatan asma akut
Terapi berikut ini biasanya diberikan bersamaan untuk mencapai
perbaikan secara cepat :
Steroid sistemik, penting diberikan jika:
 Pengobatan awal dengan SABA tidak memberikan perbaikan
gejala
 Eksaserbasi terjadi pada pasien yang sedang menggunakan oral
kortikosteroid
 Pasien sebelumnya mempunyai riwayat eksaserbasi yang
memerlukan oral kortikosteroid
Inhalasi Kortikosteroid
ICS dosis tinggi yang diberikan pada satu jam pertama akan
mengurangi kebutuhan rawat inap pada pasien-pasien yang tidak
menerima kortikosteriod sistemik (Evidence A).
Secara keseluruhan ICS ditoleransi dengan baik.
Global Strategy for Asthma Management and Prevention, Global Initiative for Asthma (Updated 2015). Available from www.ginasthma.org.
Accessed on May 26, 2015
Peranan ICS pada asma akut
 ICS lebih aman dibandingkan steroid
sistemik
 Steroid sistemik perlu waktu 4-24 jam:
 ↑ fungsi paru
 ↓ perawatan rumah sakit
 ICS memberikan efek yang lebih cepat (1-
2jam) ketika diberikan dalam dosis
multipel dengan interval waktu <30 menit
selama 90-120 menit.
Rodrigo GJ, Rapid effect of ICS on Acute Asthma. Chest 2006;130:1301-1311
RINGKASAN
1. Asma Eksaserbasi adalah keadaan klinis yang dapat
mengancam jiwa.
2. Eksaserbasi terjadi karena faktor pencetus & derajat
serangan bervariasi dari ringan sampai mengancam
jiwa
3. Pengobatan eksaserbasi akut : segera atasi hipoksia
dan menekan inflamasi dengan pemberian
bronkodilator, oksigen dan kortikosteroid
4. Kortikosteroid mempercepat penyembuhan, mencegah
kematian dan mengurangi angka kekambuhan
ASMA EKSASERBASI.ppt

More Related Content

What's hot

Stroke Basic Knowledge Bhs Indonesia
Stroke Basic Knowledge Bhs IndonesiaStroke Basic Knowledge Bhs Indonesia
Stroke Basic Knowledge Bhs IndonesiaSholihul Muhibbi
 
Status Dermatologikus
Status DermatologikusStatus Dermatologikus
Status Dermatologikuspeternugraha
 
Penatalaksanaan Kejang Demam - Konsensus IDAI
Penatalaksanaan Kejang Demam - Konsensus IDAIPenatalaksanaan Kejang Demam - Konsensus IDAI
Penatalaksanaan Kejang Demam - Konsensus IDAISeascape Surveys
 
Otitis media akut
Otitis media akutOtitis media akut
Otitis media akutAriesta Mp
 
Laporan Kasus BPH
Laporan Kasus BPHLaporan Kasus BPH
Laporan Kasus BPHKharima SD
 
Parese nervus fasialis
Parese nervus fasialisParese nervus fasialis
Parese nervus fasialisfikri asyura
 
Kuliah otologi (1)
Kuliah otologi (1)Kuliah otologi (1)
Kuliah otologi (1)fikri asyura
 
Spondilitis Tuberkulosis
Spondilitis TuberkulosisSpondilitis Tuberkulosis
Spondilitis TuberkulosisAfiqah Jasmi
 
Thalasemia Case Report
Thalasemia Case ReportThalasemia Case Report
Thalasemia Case ReportPhil Adit R
 
EKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi JantungEKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi JantungADam Raeyoo
 
Trauma Kapitis / Cedera Kepala Berat
Trauma Kapitis / Cedera Kepala BeratTrauma Kapitis / Cedera Kepala Berat
Trauma Kapitis / Cedera Kepala BeratAris Rahmanda
 
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang pptCase Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang pptSyscha Lumempouw
 

What's hot (20)

Stroke Basic Knowledge Bhs Indonesia
Stroke Basic Knowledge Bhs IndonesiaStroke Basic Knowledge Bhs Indonesia
Stroke Basic Knowledge Bhs Indonesia
 
Baca ct scan
Baca ct scanBaca ct scan
Baca ct scan
 
Status Dermatologikus
Status DermatologikusStatus Dermatologikus
Status Dermatologikus
 
Penatalaksanaan Kejang Demam - Konsensus IDAI
Penatalaksanaan Kejang Demam - Konsensus IDAIPenatalaksanaan Kejang Demam - Konsensus IDAI
Penatalaksanaan Kejang Demam - Konsensus IDAI
 
Lapsus varicella
Lapsus varicellaLapsus varicella
Lapsus varicella
 
Hand foot mouth disease - flu singapur
Hand foot mouth disease - flu singapurHand foot mouth disease - flu singapur
Hand foot mouth disease - flu singapur
 
Otitis media akut
Otitis media akutOtitis media akut
Otitis media akut
 
Torsio Testis.pdf
Torsio Testis.pdfTorsio Testis.pdf
Torsio Testis.pdf
 
Laporan Kasus BPH
Laporan Kasus BPHLaporan Kasus BPH
Laporan Kasus BPH
 
Parese nervus fasialis
Parese nervus fasialisParese nervus fasialis
Parese nervus fasialis
 
Sindroma koroner akut
Sindroma koroner akutSindroma koroner akut
Sindroma koroner akut
 
Trauma maksilofasial
Trauma maksilofasialTrauma maksilofasial
Trauma maksilofasial
 
Kuliah otologi (1)
Kuliah otologi (1)Kuliah otologi (1)
Kuliah otologi (1)
 
Skdi new
Skdi newSkdi new
Skdi new
 
Spondilitis Tuberkulosis
Spondilitis TuberkulosisSpondilitis Tuberkulosis
Spondilitis Tuberkulosis
 
Thalasemia Case Report
Thalasemia Case ReportThalasemia Case Report
Thalasemia Case Report
 
Overview syok
Overview syokOverview syok
Overview syok
 
EKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi JantungEKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi Jantung
 
Trauma Kapitis / Cedera Kepala Berat
Trauma Kapitis / Cedera Kepala BeratTrauma Kapitis / Cedera Kepala Berat
Trauma Kapitis / Cedera Kepala Berat
 
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang pptCase Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
Case Report diare Akut Dehidrasi Ringan Sedang ppt
 

Similar to ASMA EKSASERBASI.ppt

Askep kegawatdaruratan akiba1
Askep kegawatdaruratan akiba1Askep kegawatdaruratan akiba1
Askep kegawatdaruratan akiba1sharklasers22
 
PPT Farmakoteraphi Ashma Kelompok 1.pptx
PPT Farmakoteraphi Ashma Kelompok 1.pptxPPT Farmakoteraphi Ashma Kelompok 1.pptx
PPT Farmakoteraphi Ashma Kelompok 1.pptxSitiRohmah175718
 
konseling asma
konseling asmakonseling asma
konseling asmawitanurma
 
356906218-PPT-Referat-Anestesi-Pada-Pasien-Asma.ppt
356906218-PPT-Referat-Anestesi-Pada-Pasien-Asma.ppt356906218-PPT-Referat-Anestesi-Pada-Pasien-Asma.ppt
356906218-PPT-Referat-Anestesi-Pada-Pasien-Asma.pptSuryatiHusin
 
PBL MODUL SESAK BLOK RESPIRASI
PBL MODUL SESAK BLOK RESPIRASIPBL MODUL SESAK BLOK RESPIRASI
PBL MODUL SESAK BLOK RESPIRASIRindang Abas
 
Farmasi klinik kasus
Farmasi klinik kasus Farmasi klinik kasus
Farmasi klinik kasus Omhe_ID
 
TATALAKSANA ASMA DI FKTP.pptx
TATALAKSANA ASMA DI FKTP.pptxTATALAKSANA ASMA DI FKTP.pptx
TATALAKSANA ASMA DI FKTP.pptxDamayantiCici
 
Modul PPOK dan Kakeksia Pulmoner - SD Mitha.pptx
Modul PPOK dan Kakeksia Pulmoner - SD Mitha.pptxModul PPOK dan Kakeksia Pulmoner - SD Mitha.pptx
Modul PPOK dan Kakeksia Pulmoner - SD Mitha.pptxMithaIsmaulidia2
 
Ppt ppom
Ppt ppomPpt ppom
Ppt ppom170691
 
Modul 2 merokok
Modul 2 merokokModul 2 merokok
Modul 2 merokokAi Coryde
 
17291060 modul-batuk-pbl
17291060 modul-batuk-pbl17291060 modul-batuk-pbl
17291060 modul-batuk-pblRyryy Part II
 
asma update 2022 tampil(1).pptx
asma update 2022 tampil(1).pptxasma update 2022 tampil(1).pptx
asma update 2022 tampil(1).pptxssuser7c8e3e
 
Power point asma bronkial
Power point asma  bronkialPower point asma  bronkial
Power point asma bronkialyeliani
 
Modul 1 pernafasan ok
Modul 1 pernafasan okModul 1 pernafasan ok
Modul 1 pernafasan okAnton Saja
 

Similar to ASMA EKSASERBASI.ppt (20)

Askep kegawatdaruratan akiba1
Askep kegawatdaruratan akiba1Askep kegawatdaruratan akiba1
Askep kegawatdaruratan akiba1
 
PPT-PPOK.pptx
PPT-PPOK.pptxPPT-PPOK.pptx
PPT-PPOK.pptx
 
PPT Farmakoteraphi Ashma Kelompok 1.pptx
PPT Farmakoteraphi Ashma Kelompok 1.pptxPPT Farmakoteraphi Ashma Kelompok 1.pptx
PPT Farmakoteraphi Ashma Kelompok 1.pptx
 
konseling asma
konseling asmakonseling asma
konseling asma
 
COPD sibolga.pptx
COPD sibolga.pptxCOPD sibolga.pptx
COPD sibolga.pptx
 
356906218-PPT-Referat-Anestesi-Pada-Pasien-Asma.ppt
356906218-PPT-Referat-Anestesi-Pada-Pasien-Asma.ppt356906218-PPT-Referat-Anestesi-Pada-Pasien-Asma.ppt
356906218-PPT-Referat-Anestesi-Pada-Pasien-Asma.ppt
 
PBL MODUL SESAK BLOK RESPIRASI
PBL MODUL SESAK BLOK RESPIRASIPBL MODUL SESAK BLOK RESPIRASI
PBL MODUL SESAK BLOK RESPIRASI
 
Farmasi klinik kasus
Farmasi klinik kasus Farmasi klinik kasus
Farmasi klinik kasus
 
TATALAKSANA ASMA DI FKTP.pptx
TATALAKSANA ASMA DI FKTP.pptxTATALAKSANA ASMA DI FKTP.pptx
TATALAKSANA ASMA DI FKTP.pptx
 
Modul PPOK dan Kakeksia Pulmoner - SD Mitha.pptx
Modul PPOK dan Kakeksia Pulmoner - SD Mitha.pptxModul PPOK dan Kakeksia Pulmoner - SD Mitha.pptx
Modul PPOK dan Kakeksia Pulmoner - SD Mitha.pptx
 
Ppt ppom
Ppt ppomPpt ppom
Ppt ppom
 
Asma akut-berat.pptx
Asma akut-berat.pptxAsma akut-berat.pptx
Asma akut-berat.pptx
 
askep gawat darurat Kasus asma
askep gawat darurat Kasus asma askep gawat darurat Kasus asma
askep gawat darurat Kasus asma
 
Modul 2 merokok
Modul 2 merokokModul 2 merokok
Modul 2 merokok
 
17291060 modul-batuk-pbl
17291060 modul-batuk-pbl17291060 modul-batuk-pbl
17291060 modul-batuk-pbl
 
asma update 2022 tampil(1).pptx
asma update 2022 tampil(1).pptxasma update 2022 tampil(1).pptx
asma update 2022 tampil(1).pptx
 
Asma
AsmaAsma
Asma
 
Power point asma bronkial
Power point asma  bronkialPower point asma  bronkial
Power point asma bronkial
 
Modul 1 pernafasan ok
Modul 1 pernafasan okModul 1 pernafasan ok
Modul 1 pernafasan ok
 
lapsus ppok .pptx
lapsus ppok .pptxlapsus ppok .pptx
lapsus ppok .pptx
 

Recently uploaded

Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...AGHNIA17
 
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptPAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptssuser551745
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatZuheri
 
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdfKOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdfnoviarani6
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxDianaayulestari2
 
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxFRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxDwiHmHsb1
 
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.RambuIntanKondi
 
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggiHigh Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggiAikawaMita
 
Proses Keperawatan Pada Area Keperawatan Gawat Darurat.pptx
Proses Keperawatan Pada Area Keperawatan Gawat Darurat.pptxProses Keperawatan Pada Area Keperawatan Gawat Darurat.pptx
Proses Keperawatan Pada Area Keperawatan Gawat Darurat.pptxArdianAdhiwijaya
 
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptxtatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptxPoliJantung
 
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptMEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptssuserbb0b09
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAcephasan2
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptxIrfanNersMaulana
 
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitasDbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitasariSatya2
 
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOASCATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOASCokDevitia
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiNezaPurna
 
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptxFRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptxindah849420
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptAcephasan2
 

Recently uploaded (20)

Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
Adaftasi fisiologis neonatus setelah dilahirkan antara lain pernafasan, suhu ...
 
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptPAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
 
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdfKOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
KOHORT balita 2015 DI PUSKESMAS HARUS DIBUAT.pdf
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
 
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptxFRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
FRAKTUR presentasion patah tulang paripurna OK.pptx
 
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
RTL PPI dr.Intan.docx puskesmas wairasa.
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
 
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggiHigh Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
 
Proses Keperawatan Pada Area Keperawatan Gawat Darurat.pptx
Proses Keperawatan Pada Area Keperawatan Gawat Darurat.pptxProses Keperawatan Pada Area Keperawatan Gawat Darurat.pptx
Proses Keperawatan Pada Area Keperawatan Gawat Darurat.pptx
 
Jenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdf
Jenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdfJenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdf
Jenis-Jenis-Karakter-Pasien-Rumah-Sakit.pdf
 
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptxtatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
tatalaksana chest pain dan henti jantung.pptx
 
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).pptMEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
MEMBERIKAN OBAT INJEKSI (KEPERAWATAN DASAR).ppt
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
 
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitasDbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
 
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOASCATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
CATATAN PSIKIATRI TANDA DAN GEJALA , KOAS
 
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiBLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
BLC PD3I, Surveilans Penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi
 
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptxFRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
FRAKTUR CALVARIA FOTO WATERS PERBEDAAN OA RA.pptx
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
 

ASMA EKSASERBASI.ppt

  • 1. CURRICULUM VITAE  Nama : MUHAMMAD ILYAS  Alamat : Jl. Satando 2 No. 8 Makassar. HP 081241301771 muhil.23il@gmail.com  Pendidikan :  Dr. Umum (FK UNHAS)  Spesialis Penyakit Dalam : Pasca Sarjana FK UNHAS  Spesialis Paru & Kedokteran Respirasi Di FK UI  Konsultan Paru & FINASIM : Kolegium Peny.Dalam Indonesia  Konsultan Asma dan PPOK : Kolegium Pulmonologi Indonesia  S3 Ilmu kedokteran : Pasca Sarjana Universitas Hasanuddin  Pekerjaan dan Organisasi  Kepala Infection Centre RSUP Dr. Wahidin Sudirohusodo Makassar  Divisi Asma-PPOK Dept. Pulmonologi & Kedokteran Respirasi FK UNHAS  Ketua Divisi Paru dan Perawatan Kritis Respirasi Dept. Ilmu Penyakit Dalam FK UNHAS  IDI, PAPDI, PERPARI, PDPI, PERDOKHI, PERALMUNI
  • 2. Keluhan utama: Perempuan 36 tahun datang ke IGD RSWS pukul 04.00 dini hari dengan keluhan sesak napas disertai mengi, yang dirasakan sejak 2 jam yang lalu. Sesak napas dipengaruhi oleh cuaca, tidak dipengaruhi oleh aktifitas, Pasien dapat berbicara dalam kalimat, lebih nyeman posisi duduk. Batuk sesekali tanpa lendir. Tidak ada Riwayat batuk lama. Demam maupun riwayat demam tidak ada. KASUS
  • 3.  Riwayat keluarga: Ibu pasien sering mengalami keluhan yang sama.  Riwayat penyakit dahulu: Riwayat sesak napas berulang sejak 20 tahun yang lalu. Pasien sebelumnya pernah mengalami keluhan yang sama 3 bulan yang lalu hingga pasien berobat ke IGD.  Riwayat bersin-bersin setelah mebersihkan kamar tidur
  • 4. Pemeriksaan Fisis  KU: sakit sedang, GCS E4M6V5  TD : 121/72 mmHg  Nadi : 110 kali/menit  RR : 26 kali/menit  Temp : 36.6C  SpO2 : 92% tanpa modalitas  BB : 50 kg  TB : 160 cm  Mata : Anemis (-), ikterus (-)  Leher : Pembesaran KGB (-), pem. Lain ?
  • 5. PEMERIKSAAN HASIL Inspeksi Gerakan dada simetris Benjolan -/- Vena kolateral (-) Sela iga normal Penggunaan otot bantu napas (-) Palpasi Vocal Fremitus normal Sela iga normal Perkusi Sonor/Sonor Auskultasi Suara napas bronkovesikular Ronki tidak ada. Wheezing dikedua hemitoraks
  • 6. PEMERIKSAAN PENUNJANG WBC 9.1 HGB 14.2 PLT 272 Neut 68.9 Lymp 20.7 AGD PH 7.58 SO2 97 PaO2 96 PCO2 32.2 HCO3 26.1 BE -1.0 FiO2 lama 0.21 FiO2 baru 0.21 Arus Puncak Ekspirasi (APE) di IGD : 280 L/menit.
  • 7.  Apa diagnosa pada kasus ini  Pemeriksaan apa saja yang perlu dievaluasi ?  Tatalaksana pada kasus ini ?
  • 8. ASMA EKSASERBASI MUHAMMAD ILYAS DEPARTEMEN PULMONOLOGI DAN KEDOKTERAN RESPIRASI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN RSUP DR. WAHIDIN SUDIROHUSODO MAKASSAR
  • 9. PENDAHULUAN  Gangguan inflamasi kronik pada saluran napas  Beberapa sel dan elemen sel yang berperan  Inflamasi kronik berhubungan dengan hiperresponsif saluran napas yang menyebabkan episode mengi yang berulang, sesak, batuk dan rasa rasa ketat  Gejala bervariasi dan hambatan aliran udara seringkali berulang.
  • 10. Pathology of Asthma (https://www.educationforhealth.org/asthma-pathology-of-asthma/, assessed on 20 December 2017) Patologi saluran napas normal dan pasien asma 1. Batuk 2. Wheezing 3. Sesak napas 4. Dada tertekan yang timbul secara kronik dan/atau berulang 5. Bersifat reversible 6. Cenderung memberat pada malam/dini hari 7. Timbul jika ada pencetus MANIFESTASI KLINIS
  • 11. Asma Eksaserbasi (AE) Global Strategy for Asthma Management and Prevention, Global Initiative for Asthma (Updated 2017). . 2. Tal A, Levy N, Bearman JE. Methylprednisolone therapy for acute asthma in infants and toddlers: a controlled clinical trial. Pediatrics 1990;86:350-6 Eksaserbasi asma adalah episode peningkatan progresif sesak napas, batuk, mengi, atau dada terasa berat dan penurunan progresif dari fungsi paru. Eksaserbasi asma terjadi karena inflamasi saluran napas memburuk pada saluran napas. Bronkospasme Inflamasi
  • 12. Morbiditas dan Mortalitas AE  Mortalitas pada pasien asma eksaserbasi yang dirawat berjumlah 30% dari total kematian pada pasien asma 1.  Morbiditas dan Mortalitas pada umumnya terkait dengan : • Underestimate beratnya eksaserbasi • penundaan rujukan ke RS • Pengobatan emergensi yang tidak adekuat 1. Krishnan V et al. Mortality in Patients Hospitalized for Asthma Exacerbations in the United States; Am J Respir Crit Care Med. 2006. 2 Spagiari, L . Et al. 2014. Exacerbations of severe asthma: a focus on steroid therapy. Acta Biomed 85(3):205-15 3. Jamie Hartmann-Boyce et al. Asthma and COVID-19: Risk and Management Consideration. CEBM 2020; 4. Picture was taken from Boston Scientific. Bronchial Thermoplasty. Available on https://www.btforasthma.com/how-bt-works.html
  • 13. Triggers  Exercise  Fumes/ Smoke  Cold air / Weather changes  GERD  Occupational  Viral URTIs  Food, additives, drugs  Food, additives, drugs  Sulfur dioxide  Emotional Stress Allergens  Tree  Grass  Fungi  House dust mite  Pets  Occupational Factors that Exacerbate Asthma
  • 14. Eosinophil Mast cell Allergen Th2 cell Asthma Inflammation: Cells and Mediators Vasodilatation New vessels Plasma leak Oedema Neutrophil Mucus hypersecretion hyperplasia Mucus plug Macrophage Bronchoconstriction Hypertrophy/hyperplasia Cholinergic reflex Epithelial shedding Subepithelial fibrosis Sensory nerve activation Nerve activation Source: Peter J. Barnes, MD
  • 15. Mast Cells Macrophages Eosinophils T-Lymphocytes Epithelial Cells Platelets Neutrophils Myofibroblasts Basophils Multiple Mechanisms Contribute to Asthma: Inflammatory Mediators Histamine Lipid Mediators* Peptides† Cytokines‡ Growth Factors Mediator Soup Bronchoconstriction Microvascular Leakage Mucus Hypersecretion Airway Hyperresponsiveness *For example, prostaglandins and leukotrienes. †For example, bradykinin and tachykinin. ‡For example, tumor necrosis factor (TNF). Adapted with permission from Barnes PJ. In: Barnes PJ et al, eds. Asthma: Basic Mechanisms and Clinical Management. 3rd ed. Academic Press; 1998:487-506.
  • 16. The Development of Airway Inflammation and Hyperresponsiveness Immunologic stimuli (antigen) Nonimmunologic Stimuli (viral infection, Physical and chemical stimuli) Mast cells Epithelial cells Macrophage Eosinophils Lymphocytes Autonomic nervous System -Axon reflex -Neuropeptides Granulocytic responses: Neutrophils Eosinophils Basophils Activated mononuclear cells Macrophages Lymphocytes Airway edema Cellular infiltration Subepithelial fibrosis Mucous secretion Mucosal and vascular permeability Airways hyperresponsiveness asthma Cell activation Inflammatory mediators Smooth muscle contraction chemotaxis Inflammatory mediators
  • 17.  Airflow limitation (obstruction) Usually reverses spontaneously or with treatment  Airway hyper-responsiveness Exaggerated bronchoconstriction to a wide range of non-specific stimuli e.g. exercise, cold air  Airway inflammation Eosinophils, lymphocytes, mast cells,neutrophils; associated edema, smooth muscle hypertrophy and hyperplasia, thickening of basement membrane, mucous plugging, epithelial damage CARDINAL PATHOPHYSIOLOGICAL FEATURES OF ASTHMA
  • 18. KOSENSUS ASMA AKUT BERAT Rapid exacerbation ditandai oleh satu atau lebih dari gejala berikut:  Ativitas otot bantu napas meningkat  Denyut Jantung > 100 x/min  Frekuensi napas > 25-30 x/min  Kemampuan bicara terbatas  PEF rate or FEV1 < 50% pred.  Saturasi darah arteri < 91-92% McFadden, AJRCCM 2003
  • 19. Penilaian klinis dan laboratorium pada Asma Eksaserbasi  Assess clinically – accessory muscle use, tachypnea, tachycardia, diaphoresis, pulsus paradoxus, exhaustion.  Assess airflow limitation – peak flow measurement.  Assess oxygenation – pulse oximetry.  Assess for hypercapnia – selected patients especially if somnolent, fatigued, difficulty with speech, elderly, concomitant use of sedatives.  Imaging – chest X ray  Blood work – CBC, glucose.
  • 20. Step1. Diagnosis Step 2. Menilai beratnya gejala Step 3. Pengobatan Step 4. Menilai respons terapi ASMA ??? Tahapan Tatalaksana Asma Akut di Unit Emergensi
  • 21. Tujuan Pengobatan Asma saat ini Global Initiative for Asthma (GINA) guidelines :  Mencapai dan mempertahankan gejala yang terkontrol  Mempertahankan level aktifitas normal  Mempertahankan fungsi paru ke normal/mendekati normal  Mencegah asma eksaserbasi  Menghindari efek tambahan obat  Mencegah kematian akibat asma Global Strategy for Asthma Management and Prevention Global Initiative for Asthma (GINA) updated 2012 Available from : http//www,ginaasthma.org. Accessed on Jan 27,2014
  • 22. Tujuan Penatalaksanaan Eksaserbasi Asma 22  Menghilangkan obstruksi saluran udara secepat mungkin  Menghilangkan hipoksemia secepat mungkin  Menekan inflamasi yang memburuk yang menjadi penyebab dasar terjadinya eksaserbasi  Mencegah kekambuhan
  • 23. 23 Terapi pada Eksaserbasi Asma Berikut adalah terapi yang biasanya diberikan pada pasien eksaserbasi untuk mencapai perbaikan secara cepat: Oksigen Untuk mencapai saturasi oksigen 93-95% pada pasien dewasa (94- 98% untuk pasien anak) SABA Inhalasi SABA diberikan hingga beberapa kali pada pasien asma akut Kortikosteroid sistemik Kortikosteroid inhalasi ICS dosis tinggi (>1 mg, 2x sehari) yang diberikan pada 1 jam pertama. Global Strategy for Asthma Management and Prevention, Global Initiative for Asthma (Updated 2017).
  • 24. Acute Asthma Initial Assessment and Management Assess severity Good response Incomplete response Poor response Inhaled SABA History Physical Exam Peak flow determination Up to 2 treatments 20 minutes apart • Normal peak flow • Consider brief trial of oral corticosteroids • Peak flow 50- 80% predicted • Start oral corticosteroids • Contact primary MD • Peak flow <50% predicted • Start oral corticosteroids • Contact primary MD ER Admit Modified from NHLBI EPR3 2007
  • 25. Penanganan Asma akut di RS /Puskesmas Penilaian Awal Anamnesis, Pemeriksaan Fisik APE atau VEP1 , saturasi oksigen, dan tes lain yang diperlukan Terapi Awal • Oksigen sampai tercapai saturasi O2 > 90% (95% pada anak-anak) • Inhalasi 2-agonis kerja cepat secara terus menerus selama 1 jam. • Steroid sistemik jika tidak ada respons segera, atau jika pasien sebelumnya sudah menggunakan steroid oral atau jika derajat keparahan sudah berat Penilaian Ulang setelah 1 jam APE, saturasi Q2, tes lain yang diperlukan
  • 26. Penilaian Ulang stlh 1 jam Derajat Sedang • APE 60-80% dari yang diperkirakan • Pem. Fisik : gejala sedang, penggunaan otot bantu pernapasan • Oksigen • Inhalasi 2-agonis dan anti-kolinergik setiap 60 menit • Glukokortikosteroid oral • Teruskan terapi 1-3 jam jika ada perbaikan Derajat Berat • APE < 60% dari yang diperkirakan • PF: gejala berat saat istirahat, retraksi dada • Riwayat faktor resiko mendekati asma yang fatal • Tidak ada perbaikan setelah terapi awal • Oksigen • Inhalasi 2 -agonis dan anti-kolinergik • Glukokortikosteroid sistemik • Magnesium IV Respons baik selama 1-2 jam Respons tidak baik selama 1-2 jam Respons buruk selama 1-2 jam lanjutan …. Penilaian Ulang stlh 1-2 jam GINA
  • 27. Respons Baik • Bertahan 60 menit setelah terapi terakhir • PF : normal • APE > 70% • Tidak stres • Saturasi O2 > 90% (95% pada anak-anak) Respons tidak lengkap • Resiko tinggi asma fatal • PF: gejala ringan-sedang • APE < 60% • Saturasi O2 tidak membaik Respons jelek • Resiko tinggi asma fatal • PF: gejala berat, kesadaran menurun, kebingungan • APE < 30% • PCO2 > 45mm Hg • PO2 < 60mm Hg Perbaikan Tidak membaik Kriteria bisa dipulangkan • jika APE > 60% dari yang diperkirakan • Kondisi tetap pada saat terapi oral / inhalasi Rawat di ICU Jika tidak ada perbaikan setelah 6-12 jam Pulangkan ke Rumah • Lanjutkan 2-agonis inhalasi • Pertimbangkan steroid oral • Pertimbangkan inhaler kombinasi • Edukasi pasien: Cara pakai obat yang benar Buat rencana aksi Follow-up teratur Rawat Rumah Sakit (acute care setting) • Oksigen • Inh 2-agonis ± anti- kolinergik • Steroid sistemik • Magnesium IV • Monitor APE, saturasi O2 , nadi Rawat di ICU • Oksigen • Inh 2-agonis + anti- kolinergik • Steroid IV • Pertimbangkan 2 -agonis IV • Pertimbangkan teofilin IV • Intubasi dan ventilasi mekanik jika perlu
  • 28. Penatalaksanaan Asma Eksaserbasi di UGD PENILAIAN AWAL A: Airway, B : Breathing, C: Circulation Apakah ada gejala berikut: Mengantuk, kebingungan, Silent Chest Kirim ke TRIAGE SESUAI STATUS KLINIS berdasarkan perburukan kondisi Konsul ICU, Mulai SABA dan O2 serta persiapkan pasien untuk intubasi RINGAN/ SEDANG • Bicara dalam kalimat, memilih duduk • Memilih duduk daripada terlentang • Tidak agitasi • Frekuensi napas meningkat • Tidak menggunakan otot bantu napas • Frekuensi nadi 100-120 x/menit • Sat O2 90-95% (udara ruangan) • APE >50% dari nilai prediksi /terbaik BERAT • Bicara kata per kata • Memilih membungkuk ke depan • Agitasi • Frekuensi napas >30 x?menit • Menggunakan otot bantu napas • Frekuensi Nadi >120 x?menit • Sat O2 < 90% (udara ruangan) • APE ≤ 50% dari nilai prediksi/terbaik TIDAK Pedoman Diagnosis dan Penatalaksanaan Asma di Indonesia. PDPI 2019. YA
  • 29. Penatalaksanaan Asma Eksaserbasi di UGD RINGAN/ SEDANG • Pemberian O2 untuk mempertahankan saturasi 93-95% (anak-anak 94-98%) • Agonis beta 2 kerja singkat • Pertimbangkan ipratrotium bromide • Inhalasi kortikosteroid dosis tinggi atau kortikosteroid oral BERAT • Pemberian O2 untuk mempertahankan saturasi 93-95% (anak-anak 94-98%) • Agonis beta 2 kerja singkat • Ipratrotium bromide • Inhalasi kortikosteroid dosis tinggi atau kortikosteroid intravena atau oral • Pertimbangkan Magnesium IV Apabila perburukan berlanjut, ditatalaksana sebagai asma berat dan nilai ulang untuk perawatan ICU NILAI PERKEMBANGAN KLINIS LEBIH SERING DAN UKUR FUNGSI PARU Pada semua pasien satu jam setelah terapi awal VEP1 atau APE 60-80% prediksi/terbaik dan perbaikan gejala DERAJAT SEDANG Pertimbangkan rencana pulang VEP1 atau APE<60% prediksi/terbaik dan tidak ada respons klinis DERAJAT BERAT Lanjutkan terpai di atas dan evaluasi ulang lebih sering Di unit gawat darurat: • Pasien yang tidak mendapatkan kortikosteroid sistemik, pemberian ICS dosis tinggi dalam satu jam pertama saat eksaserbasi mengurangi risiko rawat inap (Bukti A). Pedoman Diagnosis dan Penatalaksanaan Asma di Indonesia. PDPI 2019.
  • 30. Global Strategy for Asthma Management and Prevention, Global Initiative for Asthma (Updated 2015). Available from www.ginasthma.org. Accessed on May 26, 2015 Terapi pada perawatan asma akut Terapi berikut ini biasanya diberikan bersamaan untuk mencapai perbaikan secara cepat : Oksigen Untuk mencapai saturasi O2 93-95% (94-98% pada anak usia 6-11 tahun) oksigen harus diberikan dengan nasal kanul atau masker. Inhalasi SABA Terapi SABA inhalasi harus diberikan secara berulang kali pada pasien asma akut SABA: Short Acting Beta 2 Agonist
  • 31. Terapi pada perawatan asma akut Terapi berikut ini biasanya diberikan bersamaan untuk mencapai perbaikan secara cepat : Steroid sistemik, penting diberikan jika:  Pengobatan awal dengan SABA tidak memberikan perbaikan gejala  Eksaserbasi terjadi pada pasien yang sedang menggunakan oral kortikosteroid  Pasien sebelumnya mempunyai riwayat eksaserbasi yang memerlukan oral kortikosteroid Inhalasi Kortikosteroid ICS dosis tinggi yang diberikan pada satu jam pertama akan mengurangi kebutuhan rawat inap pada pasien-pasien yang tidak menerima kortikosteriod sistemik (Evidence A). Secara keseluruhan ICS ditoleransi dengan baik. Global Strategy for Asthma Management and Prevention, Global Initiative for Asthma (Updated 2015). Available from www.ginasthma.org. Accessed on May 26, 2015
  • 32. Peranan ICS pada asma akut  ICS lebih aman dibandingkan steroid sistemik  Steroid sistemik perlu waktu 4-24 jam:  ↑ fungsi paru  ↓ perawatan rumah sakit  ICS memberikan efek yang lebih cepat (1- 2jam) ketika diberikan dalam dosis multipel dengan interval waktu <30 menit selama 90-120 menit. Rodrigo GJ, Rapid effect of ICS on Acute Asthma. Chest 2006;130:1301-1311
  • 33. RINGKASAN 1. Asma Eksaserbasi adalah keadaan klinis yang dapat mengancam jiwa. 2. Eksaserbasi terjadi karena faktor pencetus & derajat serangan bervariasi dari ringan sampai mengancam jiwa 3. Pengobatan eksaserbasi akut : segera atasi hipoksia dan menekan inflamasi dengan pemberian bronkodilator, oksigen dan kortikosteroid 4. Kortikosteroid mempercepat penyembuhan, mencegah kematian dan mengurangi angka kekambuhan