SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
MODUL KEGIATAN PELATIHAN
TEKNOLOGI INFORMASI BPSDM
(BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA)
JAKARTA, 17 NOVEMBER – 18 NOVEMBER 2016
MODUL 1
PENGERTIAN DAN CARA MENGGUNAKAN CODEIGNITER
Framework adalah kumpulan intruksi-intruksi yang di kumpulkan dalam class dan function-function dengan fungsi masing-masing
untuk memudahkan developer dalam pemanggilannya tanpa harus menuliskan syntax program yang sama berulang-ulang. hal ini
memiliki kegunaan untuk menghemat waktu dan mencegah penulisan syntax secara berulang-ulang agar tercipta nya source code
yang bersih dan terstruktur.
Codeigniter adalah sebuah framework php yang bersifat open source dan menggunakan metode MVC (Model, View, Controller).
codeigniter bersifat free (Open Source) alias tidak berbayar jika anda menggunakannya. framework codeigniter di buat dengan
tujuan sama seperti framework lainnya yaitu untuk memudahkan developer atau programmer dalam membangun sebuah aplikasi
berbasis web tanpa harus membuat nya dari awal.
MVC adalah teknik atau konsep yang memisahkan komponen utama menjadi tiga komponen yaitu model, view dan controller.
MVC adalah sebuah pattern/teknik pemograman yang memisahkan bisnis logic (alur pikir), data logic (penyimpanan data) dan
presentation logic (antarmuka aplikasi).
Model
Model merupakan bagian penanganan yang berhubungan dengan pengolahan atau manipulasi database. semua
intruksi yang berhubung dengan pengolahan database di letakkan di dalam model. Model berhubungan dengan data
dan interaksi ke database atau webservice. Biasanya di dalam model akan berisi class dan fungsi untuk mengambil,
melakukan update dan menghapus data website.
View
View merupakan bagian yang menangani halaman user interface atau halaman yang muncul pada user. tampilan
dari user interface di kumpulkan pada view untuk memisahkannya dengan controller dan model sehingga
memudahkan web designer dalam melakukan pengembangan tampilan halaman website.
Controller
Controller merupakan kumpulan intruksi aksi yang menghubungkan model dan view. Di dalam Controller inilah
terdapat class-class dan fungsi-fungsi yang memproses permintaan dari view ke dalam struktur data di dalam
Model.
Dari penjelasan tentang model view dan controller di samping dapat
di simpulkan bahwa controller sebagai penghubung view dan model.
misalnya pada aplikasi yang menampilkan data dengan
menggunakan metode konsep mvc, controller memanggil intruksi
pada model yang mengambil data pada database, kemudian
controller yang meneruskannya pada view untuk di tampilkan. jadi
jelas sudah dan sangat mudah dalam pengembangan aplikasi dengan
cara mvc ini karena web designer atau front-end developer tidak
perlu lagi berhubungan dengan controller, dia hanya perlu
berhubungan dengan view untuk mendesign tampilann aplikasi,
karena back-end developer yang menangani bagian controller dan
modelnya. jadi pembagian tugas pun menjadi mudah dan
pengembangan aplikasi dapat di lakukan dengan cepat.
Adapun beberapa kelebihan dari codeigniter adalah
 Syntax yang terstruktur
 Kemudahan dalam menggunakannya
 Codeigniter menyediakan fasilitas helper dan library yang dapat membantu developer dalam membuat pagination, session, manipulasi url dan
lainnya yang akan kita pelajari pada tutorial codeigniter selanjutnya.
 Keamanan yang sudah lumayan karena user atau pengakses aplikasi tidak berhubungan langsung dengan database.
Cara Menggunakan CodeIgniter
Untuk mulai cara menggunakan codeigniter caranya sangatlah mudah. anda dapat langsung mendownload CodeIgniter pada situs resminya di
www.codeigniter.com.
Kemudian anda tinggal mengekstrak isi folder codeigniter pada project anda di localhost. Misalnya: http://localhost/modul1/
Adapun susunan folder Codeigniter secara default sebagai berikut:
• Folder application: disinilah aplikasi yang akan kita bangun diletakkan
 Folder config – tempat menyimpan semua file konfigurasi yang ada di dalam aplikasi, mulai dari database, router dan autoload aplikasi
 Folder controllers – tempat menyimpan semua file controller
 Folder errors – tempat menyimpan semua template error aplikasi.
 Folder helpers – tempat menyimpan helper-helper yang bukan berasal dari CI
 Folder hooks – tempat menyimpan hook yang digunakan untuk mengubah alur fungsi dari core CI
 Folder language – tempat menyimpan bahasa-bahasa yang akan di gunakan.
 Folder libraries – tempat menyimpan semua library.
 Folder models – tempat menyimpan semua model
 Folder views – tempat menyimpan semua file view aplikasi
 Folder system menyimpan semua baik itu file aplikasi yang dibuat maupun core frameworknya
 Folder cache – tempat menyimpan semua cache yang dibuat caching library
 Folder codeigneiter – tempat menyimpan semua dile internals CI
 Folder database – tempat menyimpan semua driver database drivers dan class yang akan digunakan
 Folder fonts – tempat menyimpan semua font yang digunakan image manipulation library
 Folder helpers – tempat menyimpan semua helper core CI
 Folder language – tempat menyimpan semua language core CI
 Folder libraries – tempat menyimpan semua library core CI
 Folder logs – tempat menyimpan semua logs generated oleh CI
 Folder plugin – tempat menyimpan semua plugin core CI
 Folder scaffolding – tempat menyimpan semua file yang berfungsi sebagai scaffolding
 Folder user_guide berisi userguide/manual penggunaan CI
 File index.php file yang akan menghandle semua request yang dilakukan oleh client

More Related Content

What's hot

Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniterMembangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniterBeni Krisbiantoro
 
Apa Itu Framework CodeIgniter?
Apa Itu Framework CodeIgniter?Apa Itu Framework CodeIgniter?
Apa Itu Framework CodeIgniter?jundi26
 
task codeigniter
task codeignitertask codeigniter
task codeigniterNurAmira83
 
Tugas 1 aplikasi niaga 6703151061
Tugas 1 aplikasi niaga 6703151061Tugas 1 aplikasi niaga 6703151061
Tugas 1 aplikasi niaga 6703151061Griselda Ayu
 
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwin Prassetyo
 
Modul Pelatihan CodeIgniter Dasar
Modul Pelatihan CodeIgniter DasarModul Pelatihan CodeIgniter Dasar
Modul Pelatihan CodeIgniter DasarRidwan Fadjar
 
Fundamental Django, dan Contoh Program CRUD Katalog Buku Perpustakaan.
Fundamental Django, dan Contoh Program CRUD Katalog Buku Perpustakaan.Fundamental Django, dan Contoh Program CRUD Katalog Buku Perpustakaan.
Fundamental Django, dan Contoh Program CRUD Katalog Buku Perpustakaan.Aldion Amirrul
 
Tugas 4 rekweb
Tugas 4 rekwebTugas 4 rekweb
Tugas 4 rekwebrara1992
 
Ebook visual basic 6 -Indonesia language(fr.www.kuyhaa-android19.com)
Ebook visual basic 6 -Indonesia language(fr.www.kuyhaa-android19.com)Ebook visual basic 6 -Indonesia language(fr.www.kuyhaa-android19.com)
Ebook visual basic 6 -Indonesia language(fr.www.kuyhaa-android19.com)IHSAN EP
 

What's hot (17)

Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniterMembangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
Membangun Aplikasi SMS dengan Gammu dan PHP Framework CodeIgniter
 
Apa Itu Framework CodeIgniter?
Apa Itu Framework CodeIgniter?Apa Itu Framework CodeIgniter?
Apa Itu Framework CodeIgniter?
 
task codeigniter
task codeignitertask codeigniter
task codeigniter
 
Tugas 3 0317
Tugas 3   0317Tugas 3   0317
Tugas 3 0317
 
Tugas 1 aplikasi niaga 6703151061
Tugas 1 aplikasi niaga 6703151061Tugas 1 aplikasi niaga 6703151061
Tugas 1 aplikasi niaga 6703151061
 
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
Edwinprassetyo-1100631028-tugas1
 
Modul Pelatihan CodeIgniter Dasar
Modul Pelatihan CodeIgniter DasarModul Pelatihan CodeIgniter Dasar
Modul Pelatihan CodeIgniter Dasar
 
ASP MVC
ASP MVCASP MVC
ASP MVC
 
Framework fb1
Framework fb1Framework fb1
Framework fb1
 
Tugas rekweb 4 1212511560_m.shafwan al farisy
Tugas rekweb 4 1212511560_m.shafwan al farisyTugas rekweb 4 1212511560_m.shafwan al farisy
Tugas rekweb 4 1212511560_m.shafwan al farisy
 
Tugas 4 rekayasa web (0916)
Tugas 4   rekayasa web (0916)Tugas 4   rekayasa web (0916)
Tugas 4 rekayasa web (0916)
 
Pengenalan Codeigniter
Pengenalan Codeigniter Pengenalan Codeigniter
Pengenalan Codeigniter
 
Jawaban uts
Jawaban utsJawaban uts
Jawaban uts
 
Fundamental Django, dan Contoh Program CRUD Katalog Buku Perpustakaan.
Fundamental Django, dan Contoh Program CRUD Katalog Buku Perpustakaan.Fundamental Django, dan Contoh Program CRUD Katalog Buku Perpustakaan.
Fundamental Django, dan Contoh Program CRUD Katalog Buku Perpustakaan.
 
Tugas 4 rekweb
Tugas 4 rekwebTugas 4 rekweb
Tugas 4 rekweb
 
Deskripsi vb
Deskripsi vbDeskripsi vb
Deskripsi vb
 
Ebook visual basic 6 -Indonesia language(fr.www.kuyhaa-android19.com)
Ebook visual basic 6 -Indonesia language(fr.www.kuyhaa-android19.com)Ebook visual basic 6 -Indonesia language(fr.www.kuyhaa-android19.com)
Ebook visual basic 6 -Indonesia language(fr.www.kuyhaa-android19.com)
 

Viewers also liked

Урок - 9. Бремя Иеремии
Урок - 9. Бремя ИеремииУрок - 9. Бремя Иеремии
Урок - 9. Бремя ИеремииBurac Constantin
 
Empleo trimestre dic feb 2015
Empleo trimestre dic feb 2015Empleo trimestre dic feb 2015
Empleo trimestre dic feb 2015elavsogal
 
16 05 16 comunicado informe comercio regiones final marzo 2016
16 05 16 comunicado informe comercio regiones final marzo 201616 05 16 comunicado informe comercio regiones final marzo 2016
16 05 16 comunicado informe comercio regiones final marzo 2016elavsogal
 
Урок - 1, 7 января 2017
Урок - 1, 7 января 2017Урок - 1, 7 января 2017
Урок - 1, 7 января 2017Burac Constantin
 
S3E : The One with the Temple of Knowledge
S3E : The One with the Temple of KnowledgeS3E : The One with the Temple of Knowledge
S3E : The One with the Temple of Knowledgesumawesomeness
 
Network Security Architecture
Network Security Architecture Network Security Architecture
Network Security Architecture InnoTech
 
Escribe hermano leon nº 108
Escribe hermano leon nº 108Escribe hermano leon nº 108
Escribe hermano leon nº 108Gines García
 
Makalah Sejarah Pengetahuan, Metode Ilmiah dan Struktur
Makalah Sejarah Pengetahuan, Metode Ilmiah dan StrukturMakalah Sejarah Pengetahuan, Metode Ilmiah dan Struktur
Makalah Sejarah Pengetahuan, Metode Ilmiah dan Struktursayid bukhari
 
Vit b12 deficiency causes and management
Vit b12 deficiency causes and managementVit b12 deficiency causes and management
Vit b12 deficiency causes and managementrajeetam123
 
Act 4.1 velasco_torres_informemariana
Act 4.1 velasco_torres_informemarianaAct 4.1 velasco_torres_informemariana
Act 4.1 velasco_torres_informemarianaLIVIA VELASCO TORRES
 

Viewers also liked (16)

Falcone cuomo
Falcone cuomoFalcone cuomo
Falcone cuomo
 
Урок - 9. Бремя Иеремии
Урок - 9. Бремя ИеремииУрок - 9. Бремя Иеремии
Урок - 9. Бремя Иеремии
 
Empleo trimestre dic feb 2015
Empleo trimestre dic feb 2015Empleo trimestre dic feb 2015
Empleo trimestre dic feb 2015
 
16 05 16 comunicado informe comercio regiones final marzo 2016
16 05 16 comunicado informe comercio regiones final marzo 201616 05 16 comunicado informe comercio regiones final marzo 2016
16 05 16 comunicado informe comercio regiones final marzo 2016
 
Noranda
NorandaNoranda
Noranda
 
Урок - 1, 7 января 2017
Урок - 1, 7 января 2017Урок - 1, 7 января 2017
Урок - 1, 7 января 2017
 
Урок - 11. Завет
Урок - 11. ЗаветУрок - 11. Завет
Урок - 11. Завет
 
S3E : The One with the Temple of Knowledge
S3E : The One with the Temple of KnowledgeS3E : The One with the Temple of Knowledge
S3E : The One with the Temple of Knowledge
 
(youthlab indo) Not always coca-cola
(youthlab indo) Not always coca-cola(youthlab indo) Not always coca-cola
(youthlab indo) Not always coca-cola
 
Network Security Architecture
Network Security Architecture Network Security Architecture
Network Security Architecture
 
Cryptographic lifecycle security training
Cryptographic lifecycle security trainingCryptographic lifecycle security training
Cryptographic lifecycle security training
 
Escribe hermano leon nº 108
Escribe hermano leon nº 108Escribe hermano leon nº 108
Escribe hermano leon nº 108
 
Makalah Sejarah Pengetahuan, Metode Ilmiah dan Struktur
Makalah Sejarah Pengetahuan, Metode Ilmiah dan StrukturMakalah Sejarah Pengetahuan, Metode Ilmiah dan Struktur
Makalah Sejarah Pengetahuan, Metode Ilmiah dan Struktur
 
Vit b12 deficiency causes and management
Vit b12 deficiency causes and managementVit b12 deficiency causes and management
Vit b12 deficiency causes and management
 
Эволюция логистики
Эволюция логистикиЭволюция логистики
Эволюция логистики
 
Act 4.1 velasco_torres_informemariana
Act 4.1 velasco_torres_informemarianaAct 4.1 velasco_torres_informemariana
Act 4.1 velasco_torres_informemariana
 

Similar to CI-MODUL1

Modul 05 Framework CodeIgniter.pdf
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdfModul 05 Framework CodeIgniter.pdf
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdfSetiya Nugroho
 
Tutorial ci
Tutorial ciTutorial ci
Tutorial ciWira Hul
 
2. distributed system
2. distributed system2. distributed system
2. distributed systemDony Riyanto
 
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan frameworkMembangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan frameworkGst Ayu Indriani
 
Modul 02 CRUD CI 3.pdf
Modul 02 CRUD CI 3.pdfModul 02 CRUD CI 3.pdf
Modul 02 CRUD CI 3.pdfSetiya Nugroho
 
Modul 02 CRUD CI 3.pdf
Modul 02 CRUD CI 3.pdfModul 02 CRUD CI 3.pdf
Modul 02 CRUD CI 3.pdfSetiya Nugroho
 
Tugas 3 – 0317 (individu)
Tugas 3 – 0317 (individu)Tugas 3 – 0317 (individu)
Tugas 3 – 0317 (individu)Linda Lestari
 
Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4Ratri Alfiani
 
Workshop SuBali - CodeIgniter
Workshop SuBali - CodeIgniterWorkshop SuBali - CodeIgniter
Workshop SuBali - CodeIgniterAdi Setiawan
 
MAKALAH HOTEL BOOKING BERBASIS ASP .NET 4.0
MAKALAH HOTEL BOOKING BERBASIS ASP .NET 4.0MAKALAH HOTEL BOOKING BERBASIS ASP .NET 4.0
MAKALAH HOTEL BOOKING BERBASIS ASP .NET 4.0Arinten Hidayat
 
Code igneter
Code igneterCode igneter
Code ignetermaiefendi
 
Slide struktur codeigneter
Slide struktur codeigneterSlide struktur codeigneter
Slide struktur codeigneterCecilia Cintahta
 
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)Filsaf Kurniawan
 

Similar to CI-MODUL1 (20)

Frame work php
Frame work phpFrame work php
Frame work php
 
Kelompok 3.pptx
Kelompok 3.pptxKelompok 3.pptx
Kelompok 3.pptx
 
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdf
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdfModul 05 Framework CodeIgniter.pdf
Modul 05 Framework CodeIgniter.pdf
 
1100631021_YiiFramework
1100631021_YiiFramework1100631021_YiiFramework
1100631021_YiiFramework
 
Tutorial ci
Tutorial ciTutorial ci
Tutorial ci
 
2. distributed system
2. distributed system2. distributed system
2. distributed system
 
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan frameworkMembangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
Membangun aplikasi berbasis web dengan menggunakan framework
 
Modul 02 CRUD CI 3.pdf
Modul 02 CRUD CI 3.pdfModul 02 CRUD CI 3.pdf
Modul 02 CRUD CI 3.pdf
 
Modul 02 CRUD CI 3.pdf
Modul 02 CRUD CI 3.pdfModul 02 CRUD CI 3.pdf
Modul 02 CRUD CI 3.pdf
 
Pengenalan Framework CodeIgniter
Pengenalan Framework CodeIgniterPengenalan Framework CodeIgniter
Pengenalan Framework CodeIgniter
 
Tugas 3 – 0317 (individu)
Tugas 3 – 0317 (individu)Tugas 3 – 0317 (individu)
Tugas 3 – 0317 (individu)
 
tugas APS
tugas APStugas APS
tugas APS
 
Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4Tugas individu rekweb4
Tugas individu rekweb4
 
Workshop SuBali - CodeIgniter
Workshop SuBali - CodeIgniterWorkshop SuBali - CodeIgniter
Workshop SuBali - CodeIgniter
 
MAKALAH HOTEL BOOKING BERBASIS ASP .NET 4.0
MAKALAH HOTEL BOOKING BERBASIS ASP .NET 4.0MAKALAH HOTEL BOOKING BERBASIS ASP .NET 4.0
MAKALAH HOTEL BOOKING BERBASIS ASP .NET 4.0
 
Code igneter
Code igneterCode igneter
Code igneter
 
Slide struktur codeigneter
Slide struktur codeigneterSlide struktur codeigneter
Slide struktur codeigneter
 
Tutorial ci
Tutorial ciTutorial ci
Tutorial ci
 
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
Rekayasa web 0916 tugas 4 (individu)
 
Kelompok 7
Kelompok 7Kelompok 7
Kelompok 7
 

More from Riki Afriansyah

Latar belakang industri dan perdagangan
Latar belakang industri dan perdaganganLatar belakang industri dan perdagangan
Latar belakang industri dan perdaganganRiki Afriansyah
 
Pendahuluan Sistem E-Persuratan
Pendahuluan Sistem E-PersuratanPendahuluan Sistem E-Persuratan
Pendahuluan Sistem E-PersuratanRiki Afriansyah
 
Modul 3 Cara Membuat View Pada CodeIgniter
Modul 3 Cara Membuat View Pada CodeIgniterModul 3 Cara Membuat View Pada CodeIgniter
Modul 3 Cara Membuat View Pada CodeIgniterRiki Afriansyah
 
Modul 2 Cara Membuat Controller Pada CodeIgniter
Modul 2 Cara Membuat Controller Pada CodeIgniterModul 2 Cara Membuat Controller Pada CodeIgniter
Modul 2 Cara Membuat Controller Pada CodeIgniterRiki Afriansyah
 

More from Riki Afriansyah (9)

Array BPK 2
Array BPK 2Array BPK 2
Array BPK 2
 
Function BPK2
Function BPK2Function BPK2
Function BPK2
 
Database
DatabaseDatabase
Database
 
Latar belakang industri dan perdagangan
Latar belakang industri dan perdaganganLatar belakang industri dan perdagangan
Latar belakang industri dan perdagangan
 
Pendahuluan Sistem E-Persuratan
Pendahuluan Sistem E-PersuratanPendahuluan Sistem E-Persuratan
Pendahuluan Sistem E-Persuratan
 
Modul 6 Perulangan
Modul 6 PerulanganModul 6 Perulangan
Modul 6 Perulangan
 
Modul 5 Kondisional
Modul 5 KondisionalModul 5 Kondisional
Modul 5 Kondisional
 
Modul 3 Cara Membuat View Pada CodeIgniter
Modul 3 Cara Membuat View Pada CodeIgniterModul 3 Cara Membuat View Pada CodeIgniter
Modul 3 Cara Membuat View Pada CodeIgniter
 
Modul 2 Cara Membuat Controller Pada CodeIgniter
Modul 2 Cara Membuat Controller Pada CodeIgniterModul 2 Cara Membuat Controller Pada CodeIgniter
Modul 2 Cara Membuat Controller Pada CodeIgniter
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 

CI-MODUL1

  • 1. MODUL KEGIATAN PELATIHAN TEKNOLOGI INFORMASI BPSDM (BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA) JAKARTA, 17 NOVEMBER – 18 NOVEMBER 2016
  • 2. MODUL 1 PENGERTIAN DAN CARA MENGGUNAKAN CODEIGNITER Framework adalah kumpulan intruksi-intruksi yang di kumpulkan dalam class dan function-function dengan fungsi masing-masing untuk memudahkan developer dalam pemanggilannya tanpa harus menuliskan syntax program yang sama berulang-ulang. hal ini memiliki kegunaan untuk menghemat waktu dan mencegah penulisan syntax secara berulang-ulang agar tercipta nya source code yang bersih dan terstruktur. Codeigniter adalah sebuah framework php yang bersifat open source dan menggunakan metode MVC (Model, View, Controller). codeigniter bersifat free (Open Source) alias tidak berbayar jika anda menggunakannya. framework codeigniter di buat dengan tujuan sama seperti framework lainnya yaitu untuk memudahkan developer atau programmer dalam membangun sebuah aplikasi berbasis web tanpa harus membuat nya dari awal. MVC adalah teknik atau konsep yang memisahkan komponen utama menjadi tiga komponen yaitu model, view dan controller. MVC adalah sebuah pattern/teknik pemograman yang memisahkan bisnis logic (alur pikir), data logic (penyimpanan data) dan presentation logic (antarmuka aplikasi).
  • 3. Model Model merupakan bagian penanganan yang berhubungan dengan pengolahan atau manipulasi database. semua intruksi yang berhubung dengan pengolahan database di letakkan di dalam model. Model berhubungan dengan data dan interaksi ke database atau webservice. Biasanya di dalam model akan berisi class dan fungsi untuk mengambil, melakukan update dan menghapus data website. View View merupakan bagian yang menangani halaman user interface atau halaman yang muncul pada user. tampilan dari user interface di kumpulkan pada view untuk memisahkannya dengan controller dan model sehingga memudahkan web designer dalam melakukan pengembangan tampilan halaman website. Controller Controller merupakan kumpulan intruksi aksi yang menghubungkan model dan view. Di dalam Controller inilah terdapat class-class dan fungsi-fungsi yang memproses permintaan dari view ke dalam struktur data di dalam Model.
  • 4. Dari penjelasan tentang model view dan controller di samping dapat di simpulkan bahwa controller sebagai penghubung view dan model. misalnya pada aplikasi yang menampilkan data dengan menggunakan metode konsep mvc, controller memanggil intruksi pada model yang mengambil data pada database, kemudian controller yang meneruskannya pada view untuk di tampilkan. jadi jelas sudah dan sangat mudah dalam pengembangan aplikasi dengan cara mvc ini karena web designer atau front-end developer tidak perlu lagi berhubungan dengan controller, dia hanya perlu berhubungan dengan view untuk mendesign tampilann aplikasi, karena back-end developer yang menangani bagian controller dan modelnya. jadi pembagian tugas pun menjadi mudah dan pengembangan aplikasi dapat di lakukan dengan cepat.
  • 5. Adapun beberapa kelebihan dari codeigniter adalah  Syntax yang terstruktur  Kemudahan dalam menggunakannya  Codeigniter menyediakan fasilitas helper dan library yang dapat membantu developer dalam membuat pagination, session, manipulasi url dan lainnya yang akan kita pelajari pada tutorial codeigniter selanjutnya.  Keamanan yang sudah lumayan karena user atau pengakses aplikasi tidak berhubungan langsung dengan database. Cara Menggunakan CodeIgniter Untuk mulai cara menggunakan codeigniter caranya sangatlah mudah. anda dapat langsung mendownload CodeIgniter pada situs resminya di www.codeigniter.com.
  • 6. Kemudian anda tinggal mengekstrak isi folder codeigniter pada project anda di localhost. Misalnya: http://localhost/modul1/ Adapun susunan folder Codeigniter secara default sebagai berikut: • Folder application: disinilah aplikasi yang akan kita bangun diletakkan  Folder config – tempat menyimpan semua file konfigurasi yang ada di dalam aplikasi, mulai dari database, router dan autoload aplikasi  Folder controllers – tempat menyimpan semua file controller  Folder errors – tempat menyimpan semua template error aplikasi.  Folder helpers – tempat menyimpan helper-helper yang bukan berasal dari CI  Folder hooks – tempat menyimpan hook yang digunakan untuk mengubah alur fungsi dari core CI  Folder language – tempat menyimpan bahasa-bahasa yang akan di gunakan.  Folder libraries – tempat menyimpan semua library.  Folder models – tempat menyimpan semua model  Folder views – tempat menyimpan semua file view aplikasi
  • 7.  Folder system menyimpan semua baik itu file aplikasi yang dibuat maupun core frameworknya  Folder cache – tempat menyimpan semua cache yang dibuat caching library  Folder codeigneiter – tempat menyimpan semua dile internals CI  Folder database – tempat menyimpan semua driver database drivers dan class yang akan digunakan  Folder fonts – tempat menyimpan semua font yang digunakan image manipulation library  Folder helpers – tempat menyimpan semua helper core CI  Folder language – tempat menyimpan semua language core CI  Folder libraries – tempat menyimpan semua library core CI  Folder logs – tempat menyimpan semua logs generated oleh CI  Folder plugin – tempat menyimpan semua plugin core CI  Folder scaffolding – tempat menyimpan semua file yang berfungsi sebagai scaffolding  Folder user_guide berisi userguide/manual penggunaan CI  File index.php file yang akan menghandle semua request yang dilakukan oleh client