SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
MASSA MEDIASTINUM
ANATOMI
Mediastinum dibatasi oleh
• batas lateral  ditentukan oleh batas
medial setiap paru-paru
• batas anterior  sternum dan dinding
dada bagian depan
• batas posterior  vertebra, termasuk
paravertebral gutters
Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics
RONGGA MEDIASTINUM Berdasarkan klasifikasi Felson
Rongga Mediastinum terbagi menjadi :
• Anterior/Superior memanjang dari
belakang sternum ke batas anterior
jantung dan pembuluh darah besar.
• Media memanjang dari batas anterior
jantung dan aorta ke batas posterior
jantung dan pangkal pembuluh darah
besar.
• Posterior memanjang dari batas
posterior jantung ke batas anterior
kolom vertebral.
Organ dalam mediastinum
MEDIASTINUM ANTERIOR
Diagnosis banding untuk massa
mediastinum anterior
• Massa tiroid substernal
• Limfoma : Dewasa muda 20Thn
• Timoma : Laki-laki umur 40-50 Thn
• Teratoma : Anak – anak
Massa tiroid substernal
kutub bawah tiroid dapat membesar tetapi
mengarah ke bawah ke dada bagian atas (oval
putih), bukan ke arah anterior ke leher. tiroid
substernal goiter secara klasik menghasilkan
massa mediastinum yang tidak meluas di bawah
bagian atas lengkung aorta (panah putih).
Gondok substernal secara khas menggeser
trakea (panah hitam) ke kiri atau kanan di atas
arkus aorta, suatu kecenderungan yang biasanya
tidak ditunjukkan oleh massa mediastinum
anterior lainnya.
Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics
Adenopati Mediastinum Dari Limfoma Hodgkin
Limfadenopati:
Limfoma Hodgkin biasanya terbatas
pada nodus di atas diafragma.
konglomerasi nodus
yang membesar
Massa
batas lobulated atau
polisiklik
Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics
Timoma
A, Radiografi dada menunjukkan massa mediastinum anterior yang berbatas tegas (panah
hitam). B. CT scan dengan kontras mengonfirmasi lokasi mediastinum anterior dan densitas
massa yang homogen (panah putih).
Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics
TIMOMA
MEDIASTINUM MEDIA
• Limfadenopati
• Kista Bronkogenik : Kista Bronkogenik biasanya
terletak di dekat karina (52%) dan di area
paratrakeal (19%).
• Vascular malformations
Limfadenopati Mediastinum Media
massa mediastinum yang ditunjukkan pada gambar frontal (A) (panah putih solid) dan lateral B) (panah
hitam solid. Massa mendorong trakea ke depan pada gambar lateral (panah putih putus-putus
Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics
MEDIASTINUM POSTERIOR
• Neurogenic tumor : 70-80% tumor neurogenik
bersifat jinak, dan hampir setengahnya tidak
bergejala.
Tumor ini dikelompokkan menjadi:
1. Tumor saraf tepi
2. Tumor ganglion simpatis
3. Paraganglia mediastinum
• Foregut duplication cyst
• Vascular malformation
DIFFERENTIAL DIAGNOSIS
GAMBARAN RADIOLOGI
Chest X - Ray
First imaging modality for the detection of a mediastinal mass.
CT SCAN Contrast
for localisation mass.
MRI
For evaluation of intraspinal extension of neurogenic tumors and
distinction between vascular structures and soft tissues
HILUM OVERLAY SIGN
• Hilum overlay sign is present when
there is a mediastinal mass and you
still can see the hilar vessels through
this mass
HILUM CONVERGENCE SIGN
• Distinguish a bulky
hilum due to pulmonary
artery dilatation from a
mass/nodal
enlargement.
CERVICO-THORACIC SIGN
• Any mass that remain sharply outlined
in the apex of the thorax must be
posterior and entirely within the chest
• Any mass that disappears at the
clavicle must be anterior and extent into
neck
TN. I, 67THN
Tn, 67Th, Klinis : Suspek Ca Paru
Thoraks AP
Foto asimetris
Skeletal dan soft tissue yang tervisualisasi dalam batas normal.
Trakea di tengah.
Cor tidak membesar.
Sinuses dan diafragma dalam batas normal.
Pulmo:
-Hilus kanan terutup gambaran opak. Hilus kiri dalam batas normal.
-Corakan bronkovaskuler bertambah.
-Tampak gambaran opak relatif homogen, batas tegas, spikula (-), obtuse angle (+), silhouette sign (-),
lobulateddi perihiler sampai paracardial kanan dan di paratracheal kanan
-KESAN :
- Gambaran opak relatif homogen, batas tegas, spikula(-), obtuse angle (+), silhouette sign (-), lobulateddi
perihiler sampai paracardial kanan dan di paratracheal kanan --> Suspekmassa mediastinum.
-Tidak tampak kardiomegali.
Terima kasih atas kepercayaanteman sejawat.
TN. S, 53THN
Tn.53Th, Suspektumor paru
Thoraks AP
Foto asimetris, inspirasi cukup.
Skeletal dan soft tissue yang tervisualisasi dalam batas normal.
Trakea deviasi ke kiri.
Mediastinum melebar.
Cor tidak membesar.Kalsifikasi aorta (+).
Sinuses dan diafragma dalam batas normal
Pulmo:
- Hilus kanan tertutup gambaran opak, hilus kiri dalam batas normal.
- Corakan bronkovaskulerbertambah.
- Tampak gambaran opak homogen, batas relatif tegas, obstuseangle (+), spikula (-), di paratracheal sampai
perihiler kanan.
- Fissura minor tampak mulai tertarik ke arah superior.
KESAN :
- Gambaran opak homogen, batas relatif tegas, obstuse angle (+), spikula (-), di paratracheal sampai perihiler
kanan sugestifmassa mediastinum.
- Tidak tampak kardiomegali.
- Atherosclerosisaorta.
Terima kasih atas kepercayaan teman sejawat.
Tn, D, 56tH
tn. D 56Th, Neurofibrosarcoma
Thoraks PA
Foto asimetris, inspirasi cukup.
Skeletal dan soft tissue yang tervisualisasi dalam batas normal
Trakea di tengah
Cor tidak membesar.Kalsifikasi aorta (+)
Sinus dan diafragma kanan dalam batas normal, sinus dan diafragma kiri sedikit berselubung.
Pulmo:
-Hilus kanan dalam batas normal. Hilus kiri superposisibayangan opak
-Corakan bronkovaskulernormal.
-Tampak gambaran opak homogen batas tegas tepi lobulated,obtuseangle (+), spikula (-).
Silhouette sign (+) di lapang atas sampai bawah paru kiri
- Tampak gambaran opak homogen, obtuse angle (+), spikula(-) di hemithoraks lateral bawah
kanan,
- Tampak perselubungan opak homogen minimal di hemithorak lateral bawah kiri.
KESAN :
- Gambaran opak homogen batas tegas tepi lobulated,obtuse angle (+), spikula (-). Silhouette sign
(+) di lapang atas sampai bawah paru kirimassa mediastinum kiri
- Gambaran opak homogen, obtuse angle (+), spikula (-) di hemithoraks lateral bawah kanan
suspek metastasis pleura kanan
- Efusi pleura kiri minimal.
- Rontgenologis cor dalam batas normal.
- Atherosklerosisaorta.
- Saran: CT Thoraks + K
Terima kasih atas kepercayaan teman sejawat.
GAMBARAN RADIOLOGI
Massa paru vs. massa mediastinum :
• Massa mediastinum tidak memberikan
gejalagejala seperti pada massa paru.
• Massa paru batas tidak jelas,
mediastinum jelas
• Obtuse angle pada masa mediastinum
vs acute angle pada masa paru.

More Related Content

Similar to Massa Mediastinum.pptx

Pem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskulerPem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskuler
Jafar Nyan
 
Pem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskulerPem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskuler
octo zulkarnain
 
Tumor Tiroid - Teori dan Tata Laksana Terkini (new).pptx
Tumor Tiroid - Teori dan Tata Laksana Terkini (new).pptxTumor Tiroid - Teori dan Tata Laksana Terkini (new).pptx
Tumor Tiroid - Teori dan Tata Laksana Terkini (new).pptx
leohutagalung8
 
Askep Karsinoma Laring
Askep Karsinoma LaringAskep Karsinoma Laring
Askep Karsinoma Laring
Sri Nala
 
121591453 struma-nodular-non-toksik
121591453 struma-nodular-non-toksik121591453 struma-nodular-non-toksik
121591453 struma-nodular-non-toksik
flo tupen
 

Similar to Massa Mediastinum.pptx (20)

Pem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskulerPem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskuler
 
Lapkas onkologi
Lapkas onkologiLapkas onkologi
Lapkas onkologi
 
Foto toraks budi
Foto toraks budiFoto toraks budi
Foto toraks budi
 
Massa colli
Massa colliMassa colli
Massa colli
 
CT SCAN THORAX.pdf
CT SCAN THORAX.pdfCT SCAN THORAX.pdf
CT SCAN THORAX.pdf
 
DEEEEEEE
DEEEEEEEDEEEEEEE
DEEEEEEE
 
Pem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskulerPem fisik sist.kardiovaskuler
Pem fisik sist.kardiovaskuler
 
X-RAY DADA - (SISTEM RESPIRASI)
X-RAY DADA - (SISTEM RESPIRASI)X-RAY DADA - (SISTEM RESPIRASI)
X-RAY DADA - (SISTEM RESPIRASI)
 
Catatan belajar NI kebeuleut.pptx
Catatan belajar NI kebeuleut.pptxCatatan belajar NI kebeuleut.pptx
Catatan belajar NI kebeuleut.pptx
 
Tumor Tiroid - Teori dan Tata Laksana Terkini (new).pptx
Tumor Tiroid - Teori dan Tata Laksana Terkini (new).pptxTumor Tiroid - Teori dan Tata Laksana Terkini (new).pptx
Tumor Tiroid - Teori dan Tata Laksana Terkini (new).pptx
 
Askep Karsinoma Laring
Askep Karsinoma LaringAskep Karsinoma Laring
Askep Karsinoma Laring
 
TO Isthffrrffrfrfrfrmolobectomy dani.pptx
TO Isthffrrffrfrfrfrmolobectomy dani.pptxTO Isthffrrffrfrfrfrmolobectomy dani.pptx
TO Isthffrrffrfrfrfrmolobectomy dani.pptx
 
cara-membaca-ct-scan_compress1.pdf
cara-membaca-ct-scan_compress1.pdfcara-membaca-ct-scan_compress1.pdf
cara-membaca-ct-scan_compress1.pdf
 
Tumor Mediastinum
Tumor MediastinumTumor Mediastinum
Tumor Mediastinum
 
Template toraks
Template toraks Template toraks
Template toraks
 
Kanker paru pit 2014
Kanker paru pit 2014Kanker paru pit 2014
Kanker paru pit 2014
 
121591453 struma-nodular-non-toksik
121591453 struma-nodular-non-toksik121591453 struma-nodular-non-toksik
121591453 struma-nodular-non-toksik
 
TUMOR OTAK.pptx
TUMOR OTAK.pptxTUMOR OTAK.pptx
TUMOR OTAK.pptx
 
BST PEMFIS JANTUNG & PARU [REVISI].pptx
BST PEMFIS JANTUNG & PARU [REVISI].pptxBST PEMFIS JANTUNG & PARU [REVISI].pptx
BST PEMFIS JANTUNG & PARU [REVISI].pptx
 
Prosedur Pemeriksaan Fisik#GANGGUAN KEBUTUHAN OKSIGEN
Prosedur Pemeriksaan Fisik#GANGGUAN KEBUTUHAN OKSIGENProsedur Pemeriksaan Fisik#GANGGUAN KEBUTUHAN OKSIGEN
Prosedur Pemeriksaan Fisik#GANGGUAN KEBUTUHAN OKSIGEN
 

Recently uploaded

Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
wisanggeni19
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Acephasan2
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
Meboix
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
hurufd86
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
NadrohSitepu1
 
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
Acephasan2
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
Meboix
 

Recently uploaded (20)

Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa HalusinasiMateri Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
Materi Asuhan Keperawatan Jiwa Halusinasi
 
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptxKONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
KONSEP DASAR KEGAWATDARURATAN MATERNAL NEONATAL.pptx
 
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptxSediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
Sediaan Kream semisolid farmasi Industri.pptx
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
 
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
2. Kebijakan ILP di Posyandu-1234567.pdf
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
 
1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx
1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx
1. Penilaian Konsumsi Pangan dan Masalah Gizi.pptx
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
 
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptxppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
ppt hipotiroid anak end tf uygu g uygug o.pptx
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
 
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptxDiagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
Diagnosis ILTB terapi dan monitoring TPT Fix.pptx
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
 
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
3. HEACTING LASERASI.ppt pada persalinan
 
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptxPPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
PPT.Materi-Pembelajaran-genetika.dasarpptx
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensi
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
 
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUNPPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
 

Massa Mediastinum.pptx

  • 2. ANATOMI Mediastinum dibatasi oleh • batas lateral  ditentukan oleh batas medial setiap paru-paru • batas anterior  sternum dan dinding dada bagian depan • batas posterior  vertebra, termasuk paravertebral gutters Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics
  • 3. RONGGA MEDIASTINUM Berdasarkan klasifikasi Felson Rongga Mediastinum terbagi menjadi : • Anterior/Superior memanjang dari belakang sternum ke batas anterior jantung dan pembuluh darah besar. • Media memanjang dari batas anterior jantung dan aorta ke batas posterior jantung dan pangkal pembuluh darah besar. • Posterior memanjang dari batas posterior jantung ke batas anterior kolom vertebral.
  • 5. MEDIASTINUM ANTERIOR Diagnosis banding untuk massa mediastinum anterior • Massa tiroid substernal • Limfoma : Dewasa muda 20Thn • Timoma : Laki-laki umur 40-50 Thn • Teratoma : Anak – anak
  • 6. Massa tiroid substernal kutub bawah tiroid dapat membesar tetapi mengarah ke bawah ke dada bagian atas (oval putih), bukan ke arah anterior ke leher. tiroid substernal goiter secara klasik menghasilkan massa mediastinum yang tidak meluas di bawah bagian atas lengkung aorta (panah putih). Gondok substernal secara khas menggeser trakea (panah hitam) ke kiri atau kanan di atas arkus aorta, suatu kecenderungan yang biasanya tidak ditunjukkan oleh massa mediastinum anterior lainnya. Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics
  • 7. Adenopati Mediastinum Dari Limfoma Hodgkin Limfadenopati: Limfoma Hodgkin biasanya terbatas pada nodus di atas diafragma. konglomerasi nodus yang membesar Massa batas lobulated atau polisiklik Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics
  • 8. Timoma A, Radiografi dada menunjukkan massa mediastinum anterior yang berbatas tegas (panah hitam). B. CT scan dengan kontras mengonfirmasi lokasi mediastinum anterior dan densitas massa yang homogen (panah putih). Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics TIMOMA
  • 9. MEDIASTINUM MEDIA • Limfadenopati • Kista Bronkogenik : Kista Bronkogenik biasanya terletak di dekat karina (52%) dan di area paratrakeal (19%). • Vascular malformations
  • 10. Limfadenopati Mediastinum Media massa mediastinum yang ditunjukkan pada gambar frontal (A) (panah putih solid) dan lateral B) (panah hitam solid. Massa mendorong trakea ke depan pada gambar lateral (panah putih putus-putus Herring, W. (2016). Learning Radiology Recognizing the Basics
  • 11. MEDIASTINUM POSTERIOR • Neurogenic tumor : 70-80% tumor neurogenik bersifat jinak, dan hampir setengahnya tidak bergejala. Tumor ini dikelompokkan menjadi: 1. Tumor saraf tepi 2. Tumor ganglion simpatis 3. Paraganglia mediastinum • Foregut duplication cyst • Vascular malformation
  • 13. GAMBARAN RADIOLOGI Chest X - Ray First imaging modality for the detection of a mediastinal mass. CT SCAN Contrast for localisation mass. MRI For evaluation of intraspinal extension of neurogenic tumors and distinction between vascular structures and soft tissues
  • 14. HILUM OVERLAY SIGN • Hilum overlay sign is present when there is a mediastinal mass and you still can see the hilar vessels through this mass
  • 15. HILUM CONVERGENCE SIGN • Distinguish a bulky hilum due to pulmonary artery dilatation from a mass/nodal enlargement.
  • 16. CERVICO-THORACIC SIGN • Any mass that remain sharply outlined in the apex of the thorax must be posterior and entirely within the chest • Any mass that disappears at the clavicle must be anterior and extent into neck
  • 18. Tn, 67Th, Klinis : Suspek Ca Paru Thoraks AP Foto asimetris Skeletal dan soft tissue yang tervisualisasi dalam batas normal. Trakea di tengah. Cor tidak membesar. Sinuses dan diafragma dalam batas normal. Pulmo: -Hilus kanan terutup gambaran opak. Hilus kiri dalam batas normal. -Corakan bronkovaskuler bertambah. -Tampak gambaran opak relatif homogen, batas tegas, spikula (-), obtuse angle (+), silhouette sign (-), lobulateddi perihiler sampai paracardial kanan dan di paratracheal kanan -KESAN : - Gambaran opak relatif homogen, batas tegas, spikula(-), obtuse angle (+), silhouette sign (-), lobulateddi perihiler sampai paracardial kanan dan di paratracheal kanan --> Suspekmassa mediastinum. -Tidak tampak kardiomegali. Terima kasih atas kepercayaanteman sejawat.
  • 20. Tn.53Th, Suspektumor paru Thoraks AP Foto asimetris, inspirasi cukup. Skeletal dan soft tissue yang tervisualisasi dalam batas normal. Trakea deviasi ke kiri. Mediastinum melebar. Cor tidak membesar.Kalsifikasi aorta (+). Sinuses dan diafragma dalam batas normal Pulmo: - Hilus kanan tertutup gambaran opak, hilus kiri dalam batas normal. - Corakan bronkovaskulerbertambah. - Tampak gambaran opak homogen, batas relatif tegas, obstuseangle (+), spikula (-), di paratracheal sampai perihiler kanan. - Fissura minor tampak mulai tertarik ke arah superior. KESAN : - Gambaran opak homogen, batas relatif tegas, obstuse angle (+), spikula (-), di paratracheal sampai perihiler kanan sugestifmassa mediastinum. - Tidak tampak kardiomegali. - Atherosclerosisaorta. Terima kasih atas kepercayaan teman sejawat.
  • 22. tn. D 56Th, Neurofibrosarcoma Thoraks PA Foto asimetris, inspirasi cukup. Skeletal dan soft tissue yang tervisualisasi dalam batas normal Trakea di tengah Cor tidak membesar.Kalsifikasi aorta (+) Sinus dan diafragma kanan dalam batas normal, sinus dan diafragma kiri sedikit berselubung. Pulmo: -Hilus kanan dalam batas normal. Hilus kiri superposisibayangan opak -Corakan bronkovaskulernormal. -Tampak gambaran opak homogen batas tegas tepi lobulated,obtuseangle (+), spikula (-). Silhouette sign (+) di lapang atas sampai bawah paru kiri - Tampak gambaran opak homogen, obtuse angle (+), spikula(-) di hemithoraks lateral bawah kanan, - Tampak perselubungan opak homogen minimal di hemithorak lateral bawah kiri. KESAN : - Gambaran opak homogen batas tegas tepi lobulated,obtuse angle (+), spikula (-). Silhouette sign (+) di lapang atas sampai bawah paru kirimassa mediastinum kiri - Gambaran opak homogen, obtuse angle (+), spikula (-) di hemithoraks lateral bawah kanan suspek metastasis pleura kanan - Efusi pleura kiri minimal. - Rontgenologis cor dalam batas normal. - Atherosklerosisaorta. - Saran: CT Thoraks + K Terima kasih atas kepercayaan teman sejawat.
  • 23.
  • 25. Massa paru vs. massa mediastinum : • Massa mediastinum tidak memberikan gejalagejala seperti pada massa paru. • Massa paru batas tidak jelas, mediastinum jelas • Obtuse angle pada masa mediastinum vs acute angle pada masa paru.

Editor's Notes

  1. Basic approach to this lesions is by chest radiograph (PA and LATERAL) For localization followed by CT contrast
  2. Limfadenopati sering muncul dengan batas lobulated atau polisiklik karena konglomerasi nodus yang membesar yang menghasilkan massa (panah putih padat dan putus-putus).
  3. Adenopati mediastinum mungkin "reaktif" (misalnya tuberkulosis) nnnfdmsmssm ganas (misalnya limfoma, small cell carsinoma paru dan penyakit metastatik), atau bahkan terjadi dengan penyakit autoimun seperti SLE. Pasien ini memiliki massa mediastinum yang ditunjukkan pada gambar frontal (A) (panah putih solid) dan lateral B) (panah hitam solid. Massa mendorong trakea ke depan pada gambar lateral (panah putih putus-putus. Biopsi KGB pada pasien ini menunjukkan small cell carsinoma paru .
  4. Kista duplikasi adalah lesi yang jarang terjadi yang dilapisi oleh mukosa saluran cerna dan umumnya tidak menunjukkan gejala. Namun, jika kista mengandung mukosa lambung atau pankreas, terdapat risiko tambahan berupa perdarahan atau pecahnya kista dari sekresi mukosa. Mayoritas kista ini terdeteksi berdekatan dengan atau di dalam dinding esofagus (Gbr. 8). Kista duplikasi tidak dapat dibedakan dari kista bronkogenik pada CT dan MRI.
  5. ref book mediastinal lesion Anja c Roden,Diagnostic pearls for interpretation of small biopsies and cytology
  6. Rontgen Dada : Modalitas pencitraan pertama untuk mendeteksi massa mediastinum dengan barium menelan untuk mengidentifikasi area kompresi yang diikuti dengan CT yang ditingkatkan kontrasnya untuk karakterisasi: MRI untuk evaluasi perluasan intraspinal dari tumor neurogenik tumor neurogenik dan perbedaan antara struktur pembuluh darah dan jaringan lunak.
  7. Tanda hamparan hilar hadir ketika ada massa mediastinum dan Anda masih dapat melihat pembuluh darah hilar melalui massa ini
  8. Bedakan hilus yang besar akibat dilatasi arteri pulmonalis dengan pembesaran massa/ nodus.
  9. Setiap massa yang tetap terlihat jelas di bagian atas dada harus berada di bagian posterior dan seluruhnya berada di dalam dadaSetiap massa yang menghilang di klavikula harus berada di bagian anterior dan meluas ke leher.