SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
LARUTAN ELEKTROLIT DAN
NON ELEKTROLIT
OLEH
MEGA LESTARI
8136142015
1. KOMPETENSI
DASAR
2. INDIKATOR 3. TUJUAN
4. MATERI
5. LATIHAN
SOAL
6. VIDEO
PRAKTIKUM
7. GLOSSARIUM
3.8 Menganalisis sifat larutan elektrolit dan
larutan nonelektrolit berdasarkan daya hantar
listriknya.
4.8 Merancang, melakukan, dan menyimpulkan
serta menyajikan hasil percobaan untuk
mengetahui sifat larutan elektrolit dan larutan
non- elektrolit .
1. Mengidentifikasi sifat-sifat larutan elektrolit
dan non elektrolit melalui percobaan
2. Mengelompokkan larutan ke dalam larutan
elektrolit dan non elektrolit berdasarkan sifat
hantaran listriknya
3. Menjelaskan penyebab kemampuan larutan
elektrolit menghantarkan arus listrik
4. Mendeskripsikan bahwa larutan elektrolit
dapat berupa senyawa ion dan senyawa
kovalen polar.
1. Menjelaskan pengertian dari larutan
elektrolit dan non elektrolit
2. Mengelompokkan larutan elektrolit dan non
elektrolit
3. Menjelaskan penyebab kemampuan larutan
elektrolit dalam menghantarkan listrik
4. Melakukan percobaan uji larutan elektrolit
Mengapa orang mencari
ikan di sungai dengan
accu/strum ?
Mengapa pada saat hujan
tidak boleh berada di
bawah pohon ?
Mengapa larutan garam
dapat menghantarkan
arus listrik sedangkan
larutan gula tidak dapat
menghantarkan listrik
Berdasarkan daya hantarnya listrik,
larutan dibedakan menjadi 2:
1.Larutan elektrolit / dapat
menghantarkan listrik.
2.Larutan non elektrolit / tidak
dapat menghantarkan listrik
Kemampuan suatu laruan untuk
menghantarkan
listrik dapat diamati dengan menggunakan
alat uji elektrolit
Aki
( +
)
(
-
)
-
BERDASARKAN DAYA HANTAR
LISTRIK
LARUTAN ELEKTROLIT DIBAGI DUA
LARUTAN ELEKTROLIT
KUAT
LARUTAN ELEKTROLIT
LEMAH
+
-
+ -
+ -
+ -
+ -
+ -
+ -
+
-
Aki
( +
)
(
-
)
_
LARUTAN ELEKTROLIT KUAT
Adanya gelembung gas dan nyala lampu yang terang
merupakan gejala larutan tersebut mempunyai daya
hantar yang kuat disebut juga larutan elektrolit kuat.
Mengapa??
Pada larutan elektrolit kuat, seluruh molekulnya terurai
menjadi ion ion (terionisasi sempurna) yang ditandai
satu arah pada persamaan reaksinya.
Karena banyak ion ion yang menghantarkan arus listrik
maka daya hantarnya kuat.
Contoh : NaCl(s) → Na+ + Cl-
Senyawa yang termasuk elektrolit kuat: asam
kuat, basa kuat dan garam yang mudah larut
dalam air
ASAM BASA GARAM
HNO3
HBr
HCl
H2SO4
NaOH
KOH
LiOH
Ba(OH)2
NaCl
KNO3
K2SO4
Ca(NO3)2
Aki
( +
)
(
-
)
LARUTAN ELEKTROLIT LEMAH
Gelembung gas tidak muncul dan lampu tidak menyala,
Berarati larutan tersebut tidak dapat menghantarkan
listrik yang disebut larutan non elektrolit
Pada larutan non elektrolit, molekul molekulnya tidak
terurai menjadi ion ion (tidak terionisasi) , sehingga
tidak ada ion ion yang bermuatan yang menghantarkan
listrik
Contoh larutan non elektrolit:
larutan gula,urea,alkohol,air murni
DATA HASIL PENGAMATAN
NO LARUTAN JENIS IKATAN PENGAMATAN
DAYA HANTAR
LISTRIK
1. Garam
Dapur (NaCl)
Ionik
Lampu Menyala
Terang
Timbul Gelembung
Gas
Elektrolit
2.
Asam Cuka
(CH3COOH)
Kovalen Polar
Lampu Tak Menyala
Timbul Gelembung
Gas
Elektrolit
3.
Gula
(C12H22O11)
Kovalen Non
Polar
Lampu Tak Menyala
Tidak timbul
gelembung Gas
Non Elektrolit
PEREDAAN LARUTAN BERDASARKAN DAYA
HANTAR LISTRIK
ELEKTROLIT NON ELEKTROLIT
1.
2.
3.
Dapat menghantarkan listrik
Terjadi proses ionisasi
(terurai menjadi ion-ion)
Lampu dapat menyala terang
atau redup dan ada
gelembung gas
1.
2
3.
Tidak dapat menghantarkan
listrik
Tidak terjadi proses ionisasi
Lampu tidak menyala dan tidak
ada gelembung gas
JENIS
LARUTAN
SIFAT DAN
PENGAMATAN
CONTOH
SENYAWA
REAKSI IONISASI
Elektrolit Kuat
- terionisasi sempurna
- menghantarkan arus
listrik
- lampu menyala terang
- terdapat gelembung gas
NaCl, HCl,
NaOH,
H2SO4, dan KCl
NaCl  Na+ + Cl-
NaOH  Na+ + OH-
H2SO4  2H+ + SO4
-
KCl  K+ + Cl-
Elektrolit
Lemah
- terionisasi sebagian
- menghantarkan arus
listrik
- lampu menyala redup
- terdapat gelembung gas
CH3COOH, NH4OH,
HCN, dan Al(OH)3
CH3COOH  H+ +
CH3COO-
HCN  H+ + CN-
Al(OH)3  Al3+ +
3OH-
Non Elektrolit
- tidak terionisasi
- tidak menghantarkan arus
listrik
- lampu tidak menyala
- tidak terdapat
gelembunggas
C6H12O6, C12H22O11,
CO(NH2)2, dan C2H5OH
C6H12O6
C12H22O11
CO(NH2)2
C2H5OH
GLOSSARIUM
Elektrolit : larutan yang dapat menghantarkan
arus listrik
Non elektrolit : larutan yang tidak dapat
menghantarkan arus listrik
Ikatan kovalen : ikatan antara unsur logam dan
non logam dimana terdapat pemakaian
elektron secara bersama-sama
Ionisasi : penguraian atom menjadi ion-ionnya
Larutan Elektrolit

More Related Content

What's hot

Lkpd pbl hidrolisis
Lkpd pbl hidrolisisLkpd pbl hidrolisis
Lkpd pbl hidrolisisBASUKI SSi
 
LKS Larutan elektrolit dan nonelektrolit
LKS Larutan elektrolit dan nonelektrolitLKS Larutan elektrolit dan nonelektrolit
LKS Larutan elektrolit dan nonelektrolitPetrus Adi Susilo
 
Eter gugus fungsi
Eter gugus fungsiEter gugus fungsi
Eter gugus fungsiraizin
 
Modul pembelajaran kimia hidrolisis garam
Modul pembelajaran kimia hidrolisis garamModul pembelajaran kimia hidrolisis garam
Modul pembelajaran kimia hidrolisis garamIrmi Mimiqi
 
RPP REDOKS DAN ELEKTROKIMIA
RPP REDOKS DAN ELEKTROKIMIARPP REDOKS DAN ELEKTROKIMIA
RPP REDOKS DAN ELEKTROKIMIAevyns
 
hubungan Kelarutan dan Ksp
hubungan Kelarutan dan Ksphubungan Kelarutan dan Ksp
hubungan Kelarutan dan Kspastini58
 
Warna & kemagnetan senyawa kompleks 2017 1
Warna & kemagnetan senyawa kompleks 2017 1Warna & kemagnetan senyawa kompleks 2017 1
Warna & kemagnetan senyawa kompleks 2017 1AyumaGanbatte AlKaoru
 
Uji larutan elektrolit dan non elektrolit
Uji larutan elektrolit dan non elektrolitUji larutan elektrolit dan non elektrolit
Uji larutan elektrolit dan non elektrolitBella Kriwangko
 
Kimia Organik (Aldehid dan keton)
Kimia Organik (Aldehid dan keton)Kimia Organik (Aldehid dan keton)
Kimia Organik (Aldehid dan keton)nailaamaliaa
 
LKPD Kimia berbasis PBL pada Materi Larutan Penyangga
LKPD Kimia berbasis PBL pada Materi Larutan PenyanggaLKPD Kimia berbasis PBL pada Materi Larutan Penyangga
LKPD Kimia berbasis PBL pada Materi Larutan PenyanggaNurmalitaFatimah1
 
Hukum faraday created by heru aprilian xii ipa 2
Hukum faraday created by heru aprilian xii ipa 2Hukum faraday created by heru aprilian xii ipa 2
Hukum faraday created by heru aprilian xii ipa 2NajibKhailani
 
Power Point Materi Hidrolisis Garam
Power Point Materi Hidrolisis GaramPower Point Materi Hidrolisis Garam
Power Point Materi Hidrolisis Garamditanovia
 
Modul hidrokarbon
Modul hidrokarbon Modul hidrokarbon
Modul hidrokarbon dasi anto
 

What's hot (20)

Sel volta
Sel voltaSel volta
Sel volta
 
Reaksi Osidas Dan Reduksi PPT
Reaksi Osidas Dan Reduksi PPTReaksi Osidas Dan Reduksi PPT
Reaksi Osidas Dan Reduksi PPT
 
Kimia Analitik I
Kimia Analitik IKimia Analitik I
Kimia Analitik I
 
Lkpd pbl hidrolisis
Lkpd pbl hidrolisisLkpd pbl hidrolisis
Lkpd pbl hidrolisis
 
LKS Larutan elektrolit dan nonelektrolit
LKS Larutan elektrolit dan nonelektrolitLKS Larutan elektrolit dan nonelektrolit
LKS Larutan elektrolit dan nonelektrolit
 
Lkpd Kepolaran Senyawa
Lkpd Kepolaran SenyawaLkpd Kepolaran Senyawa
Lkpd Kepolaran Senyawa
 
Eter gugus fungsi
Eter gugus fungsiEter gugus fungsi
Eter gugus fungsi
 
Modul pembelajaran kimia hidrolisis garam
Modul pembelajaran kimia hidrolisis garamModul pembelajaran kimia hidrolisis garam
Modul pembelajaran kimia hidrolisis garam
 
RPP REDOKS DAN ELEKTROKIMIA
RPP REDOKS DAN ELEKTROKIMIARPP REDOKS DAN ELEKTROKIMIA
RPP REDOKS DAN ELEKTROKIMIA
 
hubungan Kelarutan dan Ksp
hubungan Kelarutan dan Ksphubungan Kelarutan dan Ksp
hubungan Kelarutan dan Ksp
 
Kestabilan ion kompleks
Kestabilan ion kompleksKestabilan ion kompleks
Kestabilan ion kompleks
 
Lks laju reaksi
Lks laju reaksiLks laju reaksi
Lks laju reaksi
 
Warna & kemagnetan senyawa kompleks 2017 1
Warna & kemagnetan senyawa kompleks 2017 1Warna & kemagnetan senyawa kompleks 2017 1
Warna & kemagnetan senyawa kompleks 2017 1
 
Uji larutan elektrolit dan non elektrolit
Uji larutan elektrolit dan non elektrolitUji larutan elektrolit dan non elektrolit
Uji larutan elektrolit dan non elektrolit
 
Kimia Organik (Aldehid dan keton)
Kimia Organik (Aldehid dan keton)Kimia Organik (Aldehid dan keton)
Kimia Organik (Aldehid dan keton)
 
LKPD Kimia berbasis PBL pada Materi Larutan Penyangga
LKPD Kimia berbasis PBL pada Materi Larutan PenyanggaLKPD Kimia berbasis PBL pada Materi Larutan Penyangga
LKPD Kimia berbasis PBL pada Materi Larutan Penyangga
 
Hukum faraday created by heru aprilian xii ipa 2
Hukum faraday created by heru aprilian xii ipa 2Hukum faraday created by heru aprilian xii ipa 2
Hukum faraday created by heru aprilian xii ipa 2
 
Power Point Materi Hidrolisis Garam
Power Point Materi Hidrolisis GaramPower Point Materi Hidrolisis Garam
Power Point Materi Hidrolisis Garam
 
Modul hidrokarbon
Modul hidrokarbon Modul hidrokarbon
Modul hidrokarbon
 
Ppt konduktometri
Ppt konduktometriPpt konduktometri
Ppt konduktometri
 

Viewers also liked

Power Point Modullrt Elektrolit Dan Non Elektolit
Power Point Modullrt  Elektrolit Dan Non ElektolitPower Point Modullrt  Elektrolit Dan Non Elektolit
Power Point Modullrt Elektrolit Dan Non Elektolitaguslinggau
 
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolitKimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolitSalviFajriati
 
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitMedia Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitReza Firmansyah
 
Larutan Elektrolit Non elektrolit
Larutan Elektrolit Non elektrolitLarutan Elektrolit Non elektrolit
Larutan Elektrolit Non elektrolitDea Naomi
 
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non ElektrolitLarutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non ElektrolitDhe 'dhe
 
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit
Larutan Elektrolit dan NonelektrolitLarutan Elektrolit dan Nonelektrolit
Larutan Elektrolit dan NonelektrolitPuswita Septia Usman
 
Larutan elektrolit & Non Elektrolit
Larutan elektrolit & Non ElektrolitLarutan elektrolit & Non Elektrolit
Larutan elektrolit & Non Elektrolitnovadwiyanti08
 
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non ElektrolitBahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolitsarismansa
 
Lar. elektrolit & non elektrolit
Lar. elektrolit & non elektrolitLar. elektrolit & non elektrolit
Lar. elektrolit & non elektrolitDewi Afriyani
 
Larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Larutan elektrolit dan larutan non elektrolitLarutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Larutan elektrolit dan larutan non elektrolitnovadwiyanti08
 
Larutan elektrolit dan non elektrolit
Larutan elektrolit dan non elektrolitLarutan elektrolit dan non elektrolit
Larutan elektrolit dan non elektrolitRino Safrizal
 
Sifat Koligatif Larutan PPT
Sifat Koligatif Larutan PPTSifat Koligatif Larutan PPT
Sifat Koligatif Larutan PPTriza sofia
 
LARUTAN ELEKTROLIT (kelas X)
LARUTAN ELEKTROLIT (kelas X)LARUTAN ELEKTROLIT (kelas X)
LARUTAN ELEKTROLIT (kelas X)Wira Prabowo
 
Larutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syahtLarutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syahtalvin93
 

Viewers also liked (20)

Power Point Modullrt Elektrolit Dan Non Elektolit
Power Point Modullrt  Elektrolit Dan Non ElektolitPower Point Modullrt  Elektrolit Dan Non Elektolit
Power Point Modullrt Elektrolit Dan Non Elektolit
 
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolitKimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Kimia - larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
 
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitMedia Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Media Pembelajaran Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
 
Larutan Elektrolit Non elektrolit
Larutan Elektrolit Non elektrolitLarutan Elektrolit Non elektrolit
Larutan Elektrolit Non elektrolit
 
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non ElektrolitLarutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
Larutan Elektrolit dan Larutan Non Elektrolit
 
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit
Larutan Elektrolit dan NonelektrolitLarutan Elektrolit dan Nonelektrolit
Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit
 
Larutan elektrolit & Non Elektrolit
Larutan elektrolit & Non ElektrolitLarutan elektrolit & Non Elektrolit
Larutan elektrolit & Non Elektrolit
 
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non ElektrolitBahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
Bahan Ajar Sari Larutan Elektrolit Dan Non Elektrolit
 
Lar. elektrolit & non elektrolit
Lar. elektrolit & non elektrolitLar. elektrolit & non elektrolit
Lar. elektrolit & non elektrolit
 
Larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Larutan elektrolit dan larutan non elektrolitLarutan elektrolit dan larutan non elektrolit
Larutan elektrolit dan larutan non elektrolit
 
Larutan elektrolit dan non elektrolit
Larutan elektrolit dan non elektrolitLarutan elektrolit dan non elektrolit
Larutan elektrolit dan non elektrolit
 
Larutan elektrolit
Larutan elektrolitLarutan elektrolit
Larutan elektrolit
 
Ikatan kimia ppt
Ikatan kimia pptIkatan kimia ppt
Ikatan kimia ppt
 
Sifat Koligatif Larutan PPT
Sifat Koligatif Larutan PPTSifat Koligatif Larutan PPT
Sifat Koligatif Larutan PPT
 
LARUTAN ELEKTROLIT (kelas X)
LARUTAN ELEKTROLIT (kelas X)LARUTAN ELEKTROLIT (kelas X)
LARUTAN ELEKTROLIT (kelas X)
 
Rpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas xRpp kimia kelas x
Rpp kimia kelas x
 
Larutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syahtLarutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syaht
 
Percobaan 1 kimdas
Percobaan 1 kimdasPercobaan 1 kimdas
Percobaan 1 kimdas
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
Eter
EterEter
Eter
 

Similar to Larutan Elektrolit

Larutanelektrolit
Larutanelektrolit Larutanelektrolit
Larutanelektrolit Yennysari
 
Larutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syahtLarutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syahtalvin93
 
Larutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syahtLarutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syahtalvin93
 
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1Dwi Ramadhani
 
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhilaLaporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhilaSyifa Dhila
 
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuniLarutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuniAgustina Wahyuni
 
BAB 5 Lanjutan materi Sifat Sifat Larutan.pptx
BAB 5 Lanjutan materi Sifat Sifat Larutan.pptxBAB 5 Lanjutan materi Sifat Sifat Larutan.pptx
BAB 5 Lanjutan materi Sifat Sifat Larutan.pptxFitriantiAmim
 
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolit
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolitPower point modullrt. elektrolit dan non elektolit
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolitaguslinggau
 
materi 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptxmateri 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptxNanaChan22
 
Larutan Elektrolit by : Grace
Larutan Elektrolit by : GraceLarutan Elektrolit by : Grace
Larutan Elektrolit by : GraceSuwandi Sibarani
 
Analisis air widya wirandika
Analisis air widya wirandikaAnalisis air widya wirandika
Analisis air widya wirandikaWidya Wirandika
 
Larutan Elektroli
Larutan ElektroliLarutan Elektroli
Larutan Elektrolirossaocha
 

Similar to Larutan Elektrolit (20)

Elektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolitElektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolit
 
Elektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolitElektrolit non elektrolit
Elektrolit non elektrolit
 
Larutanelektrolit
Larutanelektrolit Larutanelektrolit
Larutanelektrolit
 
Larutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syahtLarutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syaht
 
Larutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syahtLarutan elektrolit dan non elektroli syaht
Larutan elektrolit dan non elektroli syaht
 
PPT Larutan Elektrolit.ppt
PPT Larutan Elektrolit.pptPPT Larutan Elektrolit.ppt
PPT Larutan Elektrolit.ppt
 
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
Set 10-alat-uji-elektrolit-lengkp-1
 
Larutan elektrolit
Larutan elektrolitLarutan elektrolit
Larutan elektrolit
 
Larutanelektrolit
LarutanelektrolitLarutanelektrolit
Larutanelektrolit
 
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhilaLaporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
Laporan praktikum alat uji elektrolit by syifadhila
 
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuniLarutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
Larutan elektrolit dan non elektrolit agustina sariwahyuni
 
BAB 5 Lanjutan materi Sifat Sifat Larutan.pptx
BAB 5 Lanjutan materi Sifat Sifat Larutan.pptxBAB 5 Lanjutan materi Sifat Sifat Larutan.pptx
BAB 5 Lanjutan materi Sifat Sifat Larutan.pptx
 
Tugas kimia
Tugas kimiaTugas kimia
Tugas kimia
 
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolit
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolitPower point modullrt. elektrolit dan non elektolit
Power point modullrt. elektrolit dan non elektolit
 
materi 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptxmateri 1 kelas X.pptx
materi 1 kelas X.pptx
 
Uji larutan elektrolit
Uji larutan elektrolitUji larutan elektrolit
Uji larutan elektrolit
 
Larutan Elektrolit by : Grace
Larutan Elektrolit by : GraceLarutan Elektrolit by : Grace
Larutan Elektrolit by : Grace
 
larutan el sk 3, kd 3.1
larutan el sk 3, kd 3.1larutan el sk 3, kd 3.1
larutan el sk 3, kd 3.1
 
Analisis air widya wirandika
Analisis air widya wirandikaAnalisis air widya wirandika
Analisis air widya wirandika
 
Larutan Elektroli
Larutan ElektroliLarutan Elektroli
Larutan Elektroli
 

Larutan Elektrolit

  • 1. LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT OLEH MEGA LESTARI 8136142015
  • 2. 1. KOMPETENSI DASAR 2. INDIKATOR 3. TUJUAN 4. MATERI 5. LATIHAN SOAL 6. VIDEO PRAKTIKUM 7. GLOSSARIUM
  • 3. 3.8 Menganalisis sifat larutan elektrolit dan larutan nonelektrolit berdasarkan daya hantar listriknya. 4.8 Merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan hasil percobaan untuk mengetahui sifat larutan elektrolit dan larutan non- elektrolit .
  • 4. 1. Mengidentifikasi sifat-sifat larutan elektrolit dan non elektrolit melalui percobaan 2. Mengelompokkan larutan ke dalam larutan elektrolit dan non elektrolit berdasarkan sifat hantaran listriknya 3. Menjelaskan penyebab kemampuan larutan elektrolit menghantarkan arus listrik 4. Mendeskripsikan bahwa larutan elektrolit dapat berupa senyawa ion dan senyawa kovalen polar.
  • 5. 1. Menjelaskan pengertian dari larutan elektrolit dan non elektrolit 2. Mengelompokkan larutan elektrolit dan non elektrolit 3. Menjelaskan penyebab kemampuan larutan elektrolit dalam menghantarkan listrik 4. Melakukan percobaan uji larutan elektrolit
  • 6.
  • 7. Mengapa orang mencari ikan di sungai dengan accu/strum ? Mengapa pada saat hujan tidak boleh berada di bawah pohon ? Mengapa larutan garam dapat menghantarkan arus listrik sedangkan larutan gula tidak dapat menghantarkan listrik
  • 8. Berdasarkan daya hantarnya listrik, larutan dibedakan menjadi 2: 1.Larutan elektrolit / dapat menghantarkan listrik. 2.Larutan non elektrolit / tidak dapat menghantarkan listrik
  • 9. Kemampuan suatu laruan untuk menghantarkan listrik dapat diamati dengan menggunakan alat uji elektrolit Aki ( + ) ( - ) -
  • 10. BERDASARKAN DAYA HANTAR LISTRIK LARUTAN ELEKTROLIT DIBAGI DUA LARUTAN ELEKTROLIT KUAT LARUTAN ELEKTROLIT LEMAH
  • 11. + - + - + - + - + - + - + - + - Aki ( + ) ( - ) _
  • 12. LARUTAN ELEKTROLIT KUAT Adanya gelembung gas dan nyala lampu yang terang merupakan gejala larutan tersebut mempunyai daya hantar yang kuat disebut juga larutan elektrolit kuat. Mengapa?? Pada larutan elektrolit kuat, seluruh molekulnya terurai menjadi ion ion (terionisasi sempurna) yang ditandai satu arah pada persamaan reaksinya. Karena banyak ion ion yang menghantarkan arus listrik maka daya hantarnya kuat. Contoh : NaCl(s) → Na+ + Cl-
  • 13. Senyawa yang termasuk elektrolit kuat: asam kuat, basa kuat dan garam yang mudah larut dalam air ASAM BASA GARAM HNO3 HBr HCl H2SO4 NaOH KOH LiOH Ba(OH)2 NaCl KNO3 K2SO4 Ca(NO3)2
  • 15. LARUTAN ELEKTROLIT LEMAH Gelembung gas tidak muncul dan lampu tidak menyala, Berarati larutan tersebut tidak dapat menghantarkan listrik yang disebut larutan non elektrolit Pada larutan non elektrolit, molekul molekulnya tidak terurai menjadi ion ion (tidak terionisasi) , sehingga tidak ada ion ion yang bermuatan yang menghantarkan listrik Contoh larutan non elektrolit: larutan gula,urea,alkohol,air murni
  • 16. DATA HASIL PENGAMATAN NO LARUTAN JENIS IKATAN PENGAMATAN DAYA HANTAR LISTRIK 1. Garam Dapur (NaCl) Ionik Lampu Menyala Terang Timbul Gelembung Gas Elektrolit 2. Asam Cuka (CH3COOH) Kovalen Polar Lampu Tak Menyala Timbul Gelembung Gas Elektrolit 3. Gula (C12H22O11) Kovalen Non Polar Lampu Tak Menyala Tidak timbul gelembung Gas Non Elektrolit
  • 17. PEREDAAN LARUTAN BERDASARKAN DAYA HANTAR LISTRIK ELEKTROLIT NON ELEKTROLIT 1. 2. 3. Dapat menghantarkan listrik Terjadi proses ionisasi (terurai menjadi ion-ion) Lampu dapat menyala terang atau redup dan ada gelembung gas 1. 2 3. Tidak dapat menghantarkan listrik Tidak terjadi proses ionisasi Lampu tidak menyala dan tidak ada gelembung gas
  • 18. JENIS LARUTAN SIFAT DAN PENGAMATAN CONTOH SENYAWA REAKSI IONISASI Elektrolit Kuat - terionisasi sempurna - menghantarkan arus listrik - lampu menyala terang - terdapat gelembung gas NaCl, HCl, NaOH, H2SO4, dan KCl NaCl  Na+ + Cl- NaOH  Na+ + OH- H2SO4  2H+ + SO4 - KCl  K+ + Cl- Elektrolit Lemah - terionisasi sebagian - menghantarkan arus listrik - lampu menyala redup - terdapat gelembung gas CH3COOH, NH4OH, HCN, dan Al(OH)3 CH3COOH  H+ + CH3COO- HCN  H+ + CN- Al(OH)3  Al3+ + 3OH- Non Elektrolit - tidak terionisasi - tidak menghantarkan arus listrik - lampu tidak menyala - tidak terdapat gelembunggas C6H12O6, C12H22O11, CO(NH2)2, dan C2H5OH C6H12O6 C12H22O11 CO(NH2)2 C2H5OH
  • 19.
  • 20.
  • 21. GLOSSARIUM Elektrolit : larutan yang dapat menghantarkan arus listrik Non elektrolit : larutan yang tidak dapat menghantarkan arus listrik Ikatan kovalen : ikatan antara unsur logam dan non logam dimana terdapat pemakaian elektron secara bersama-sama Ionisasi : penguraian atom menjadi ion-ionnya