SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
FINAL OLIMPIADE MATEMATIKA TINGKAT SLTA 2012 1 
PETUNJUK UNTUK PESERTA 
1. Tuliskan nomor peserta, nama, kelas dan asal sekolah Anda di tempat yang telah disediakan. 
2. Waktu yang disediakan untuk menyelesaikan semua soal maksimum 120 menit (Kecepatan dan ketepatan penyelesaian menjadi pertimbangan dalam menentukan peringkat akhir) 
3. Tes terdiri dari dua bagian. Bagian pertama terdiri dari 20 soal pilihan ganda dan bagian kedua terdiri dari 4 soal uraian. 
4. Untuk soal bagian pertama : 
a) Masing-masing soal bagian pertama bernilai 3 (tiga) poin. 
b) Pilihlah satu jawaban yang paling tepat 
5. Untuk soal bagian kedua : 
a) Masing-masing soal bagian kedua bernilai 10 (sepuluh) poin. 
b) Tuliskan semua langkah dan argumentasi penyelesaian soal secara lengkap 
6. Tuliskan jawaban menggunakan ballpoint, bukan pensil. 
7. Tidak diperkenankan menggunakan buku, catatan dan alat bantu hitung. 
8. Peserta yang sudah selesai dipersilakan meninggalkan ruangan dan menyerahkan lembar jawaban ke meja panitia sekaligus dilakukan pencatatan waktu pengumpulan. 
9. Selamat bekerja. BAGIAN PERTAMA : SOAL PILIHAN GANDA 
1. 
= … 
a. 
b. 
c. 
d. 
e. 
2. 
Diketahui dan . Nilai 
a. 
b. 
c. 
d. 
e. 
3. 
Persamaan kuadrat yang akar-akarnya setengah kali akar-akar persamaan kuadrat 
x2 + 5x + 3 = 0 adalah … 
a. 4x2 + 10x + 3 = 0 
b. 4x2 + 3x + 10 = 0 
c. 3x2 + 4x + 10 = 0 
d. 10x2 + 4x + 3 = 0 
e. 10x2 + 3x + 4 = 0 
4. 
Jika p dan q merupakan akar-akar persamaan 2x2 + ax + a = 6, maka nilai minimum p2 + q2 adalah … 
a. 5 
b. 6 
c. 7 
d. 8 
e. 9
FINAL OLIMPIADE MATEMATIKA TINGKAT SLTA 2012 2 
5. 
a. 
b. 
c. 
d. 
e. 
6. 
Diketahui segitiga samasisi dengan panjang sisi-sisnya (2x – 2y – 6), (x + y + 3) dan (3x + 2y -1). Keliling segitiga tersebut adalah … 
a. 9 
b. 12 
c. 15 
d. 18 
e. 36 
7. 
Jika panjang sebuah persegi panjang ditambah 2 cm dan lebarnya ditambah 3 cm, maka keliling persegi panjang menjadi 26 cm. Jika panjangnya ditambah dengan 3 cm dan lebarnya ditambah dengan 2 cm, maka luas persegi panjang itu bertambah 25 cm2 dari luasnya semula. Panjang persegi panjang mula-mula adalah … 
a. 3 
b. 5 
c. 6 
d. 7 
e. 8 
8. 
Jika ΔABC siku-siku di B, <A = 600 dan BC = , maka AB.AC = … 
a. 
b. 8 
c. 
d. 6 
e. 
9. 
= 
a. 
b. 
c. 1 
d. 
e. 
10. 
Jika perbandingan antara sin x dan cos x adalah 1 : 2, maka perbandingan tan x dan cot x adalah … 
a. 1 : 4 
b. 1 : 2 
c. 1 : 1 
d. 2 : 1 
e. 4 : 1
FINAL OLIMPIADE MATEMATIKA TINGKAT SLTA 2012 3 
11. 
Sebuah segi duabelas beraturan dilukiskan di dalam sebuah lingkaran berjari-jari 20 cm. Luas segi duabelas tersebut adalah … cm2 
f. 2400 
g. 1600 
h. 1200 
i. 800 
j. 600 
12. 
Pada kubus ABCD.EFGH, tangen sudut antara garis CG dengan bidang BDG adalah … 
a. 
b. 
c. 
d. 
e. 
13. 
adalah rata-rata dari data x1, x2, … , x10. Jika data diubah mengikuti pola maka rata-ratanya menjadi … 
a. 
b. 
c. 
d. 
e. 
14. 
Banyak susunan huruf dari kata “MATEMATIKA” yang diawali huruf E dan diakhiri huruf I adalah … 
a. 15120 
b. 7560 
c. 3360 
d. 1680 
e. 840 
15. 
Titik potong garis singgung di titik (1,2) pada lingkaran x2 + y2 = 5 dengan lingkaran x2 + y2 = 10 adalah … 
a. (3,1) dan (-1,3) 
b. (-3,1) dan (1,3) 
c. (3,1) dan (1,-3) 
d. (-3,-1) dan (-1,-3) 
e. (3,1) dan (1,3) 
16. 
Diketahui : sin A = , A sudut tumpul dan B sudut lancip. Nilai cos (A_B) = … 
a. 
b. 
c. 
d. 
e.
FINAL OLIMPIADE MATEMATIKA TINGKAT SLTA 2012 4 
17. 
Sebuah akar persamaan x3 + ax2 + ax + 1 = 0 adalah x=2. Julah akar-akar persamaan tersebut adalah … 
a. 3 
b. 2 
c. 
d. 
e. 
18. 
Jumlah kuadrat akar-akar x3 + 4x2 – 7x – 10 = 0 adalah … 
a. 16 
b. 25 
c. 30 
d. 75 
e. 250 
19. 
Jika akar-akar x4 – 8x3 + ax2 – bx + c = 0 membentuk barisan aritmatika dengan beda 2, maka nilai a, b, dan c adalah … 
a. -8, -15, 16 
b. 8, 15, -16 
c. 14, -8, 15 
d. -16, 8, -15 
e. 14, -8, -15 
20. 
Jika f(x) dibagi (x – 2) sisanya 24, sedangkan jika f(x) dibagi dengan (2x – 3) sisanya 20. Jika f(x) dibagi dengan (x – 2) (2x – 3) sisanya adalah … 
a. 8x + 8 
b. 8x – 8 
c. – 8x + 8 
d. – 8x – 8 
e. – 8x + 6 
BAGIAN KEDUA : SOAL URAIAN 
21. 
Diberikan segitiga ABC dengan tan ∠CAB = . Melalui titik sudut A ditarik garis tinggi sedemikian rupa sehingga membagi sisi BC menjadi segmen-segmen dengan panjang 3 dan 17. Luas segitiga ABC adalah . . . 
22. 
Sebuah kubus berukuran 5 x 5 x 5 disusun dari 125 kubus satuan. Permukaan kubus besar lalu dicat. Rasio sisi (permukaan) ke-125 kubus satuan yang dicat terhadap yang tidak dicat adalah … 
23. 
Misalkan a, b, c adalah akar-akar polinom x3 − 8x2 + 4x − 2. Jika f(x) = x3 + px2 + qx + r adalah polinom dengan akar-akar (a + b – c), (b + c – a), (c + a – b), maka f(1) = ... 
24. 
Suatu persegi panjang berukuran 8 x 2 , mempunyai titik pusat yang sama dengan suatu lingkaran berjari-jari 2. Berapakah luas daerah irisan antara persegi panjang dan lingkaran tersebut ?

More Related Content

What's hot

Soal soal un barisan,deret dan sigma
Soal soal un barisan,deret dan sigmaSoal soal un barisan,deret dan sigma
Soal soal un barisan,deret dan sigmaidapurnama7475
 
Garis garis sejajar
Garis garis sejajarGaris garis sejajar
Garis garis sejajarAbdul Majid
 
Pangkat tak sebenarnya
Pangkat tak sebenarnyaPangkat tak sebenarnya
Pangkat tak sebenarnyaWayan Sudiarta
 
Latihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smpLatihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smpAyu Sri Rahayu
 
Bangun ruang
Bangun ruangBangun ruang
Bangun ruangimanhadi
 
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8kreasi_cerdik
 
SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7
SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7
SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7qiera.id
 
(8.8.1) soal dan pembahasan teorema pythagoras, matematika sltp kelas 8
(8.8.1) soal dan pembahasan teorema pythagoras, matematika sltp kelas 8(8.8.1) soal dan pembahasan teorema pythagoras, matematika sltp kelas 8
(8.8.1) soal dan pembahasan teorema pythagoras, matematika sltp kelas 8kreasi_cerdik
 
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smpcontoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smpHerizal Arman
 
Ulangan aljabar kelas 8 tahun 2016 cahyono
Ulangan aljabar kelas 8 tahun 2016 cahyonoUlangan aljabar kelas 8 tahun 2016 cahyono
Ulangan aljabar kelas 8 tahun 2016 cahyonoImam Faeruzz
 
Uas matematika kelas 9 2014 2015
Uas matematika kelas 9  2014 2015Uas matematika kelas 9  2014 2015
Uas matematika kelas 9 2014 2015Anindhita S
 
Soal lingkaran-kelas-viii
Soal lingkaran-kelas-viiiSoal lingkaran-kelas-viii
Soal lingkaran-kelas-viiiRizky Purnama
 
Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7Amira Amanda
 
SOAL UAS GANJIL MATEMATIKA SMP KELAS VII 2015/2016
SOAL UAS GANJIL MATEMATIKA SMP KELAS VII 2015/2016SOAL UAS GANJIL MATEMATIKA SMP KELAS VII 2015/2016
SOAL UAS GANJIL MATEMATIKA SMP KELAS VII 2015/2016Budi Haryono
 
100 Soal Matematika SMA Kelas X Semester 2
100 Soal Matematika SMA Kelas X Semester 2100 Soal Matematika SMA Kelas X Semester 2
100 Soal Matematika SMA Kelas X Semester 2Naufal Irsyad Arzada
 
Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan ika rani
 

What's hot (20)

Soal soal un barisan,deret dan sigma
Soal soal un barisan,deret dan sigmaSoal soal un barisan,deret dan sigma
Soal soal un barisan,deret dan sigma
 
Osn 2011
Osn 2011Osn 2011
Osn 2011
 
Garis garis sejajar
Garis garis sejajarGaris garis sejajar
Garis garis sejajar
 
Soal aljabar
Soal aljabarSoal aljabar
Soal aljabar
 
Pangkat tak sebenarnya
Pangkat tak sebenarnyaPangkat tak sebenarnya
Pangkat tak sebenarnya
 
Latihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smpLatihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smp
 
Bangun ruang
Bangun ruangBangun ruang
Bangun ruang
 
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
(8.5.1) soal dan pembahasan gradien, matematika sltp kelas 8
 
SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7
SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7
SOAL MATEMATIKA SMP KELAS 7
 
(8.8.1) soal dan pembahasan teorema pythagoras, matematika sltp kelas 8
(8.8.1) soal dan pembahasan teorema pythagoras, matematika sltp kelas 8(8.8.1) soal dan pembahasan teorema pythagoras, matematika sltp kelas 8
(8.8.1) soal dan pembahasan teorema pythagoras, matematika sltp kelas 8
 
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smpcontoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
contoh soal latihan matematika relasi dan fungsi kelas 8 smp
 
Ulangan aljabar kelas 8 tahun 2016 cahyono
Ulangan aljabar kelas 8 tahun 2016 cahyonoUlangan aljabar kelas 8 tahun 2016 cahyono
Ulangan aljabar kelas 8 tahun 2016 cahyono
 
Contoh soal peluang
Contoh soal peluangContoh soal peluang
Contoh soal peluang
 
Uas matematika kelas 9 2014 2015
Uas matematika kelas 9  2014 2015Uas matematika kelas 9  2014 2015
Uas matematika kelas 9 2014 2015
 
Soal lingkaran-kelas-viii
Soal lingkaran-kelas-viiiSoal lingkaran-kelas-viii
Soal lingkaran-kelas-viii
 
Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7Segitiga dan segiempat kelas 7
Segitiga dan segiempat kelas 7
 
SOAL UAS GANJIL MATEMATIKA SMP KELAS VII 2015/2016
SOAL UAS GANJIL MATEMATIKA SMP KELAS VII 2015/2016SOAL UAS GANJIL MATEMATIKA SMP KELAS VII 2015/2016
SOAL UAS GANJIL MATEMATIKA SMP KELAS VII 2015/2016
 
100 Soal Matematika SMA Kelas X Semester 2
100 Soal Matematika SMA Kelas X Semester 2100 Soal Matematika SMA Kelas X Semester 2
100 Soal Matematika SMA Kelas X Semester 2
 
Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan
 
PENGUKURAN DEBIT KLS VI
PENGUKURAN DEBIT KLS VIPENGUKURAN DEBIT KLS VI
PENGUKURAN DEBIT KLS VI
 

Viewers also liked

Kunci jawaban Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UNIVERSITAS BRAW...
Kunci jawaban Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UNIVERSITAS BRAW...Kunci jawaban Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UNIVERSITAS BRAW...
Kunci jawaban Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UNIVERSITAS BRAW...Moh Hari Rusli
 
Pembahasan Olimpiade Matematika SMA Babak Penyisihan
Pembahasan Olimpiade Matematika SMA Babak PenyisihanPembahasan Olimpiade Matematika SMA Babak Penyisihan
Pembahasan Olimpiade Matematika SMA Babak Penyisihanhimatika_jaya
 
Kumpulan soal olimpiade matematika sma
Kumpulan soal olimpiade matematika smaKumpulan soal olimpiade matematika sma
Kumpulan soal olimpiade matematika smaRisca Wentiari
 
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMASoal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMASuci Agustina
 
Contoh soal-olimpiade-matematika-smama-aime-omits-dll
Contoh soal-olimpiade-matematika-smama-aime-omits-dllContoh soal-olimpiade-matematika-smama-aime-omits-dll
Contoh soal-olimpiade-matematika-smama-aime-omits-dllNur Ahmad Abrori
 
Bank soal-olimpiade-matematika
Bank soal-olimpiade-matematikaBank soal-olimpiade-matematika
Bank soal-olimpiade-matematikaokto feriana
 
Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers
Fungsi Komposisi dan Fungsi InversFungsi Komposisi dan Fungsi Invers
Fungsi Komposisi dan Fungsi InversMoh Hari Rusli
 
Pedoman Pelaksanaan Olimpiade Matematika Lismatika UB 2014
Pedoman Pelaksanaan Olimpiade Matematika Lismatika UB 2014Pedoman Pelaksanaan Olimpiade Matematika Lismatika UB 2014
Pedoman Pelaksanaan Olimpiade Matematika Lismatika UB 2014Fatmarisa Winda Anugrah
 
Informasi lomba lomba 2017
Informasi lomba lomba 2017 Informasi lomba lomba 2017
Informasi lomba lomba 2017 Herfen Suryati
 
Latihan soal olimpiade matematika smp~pembinaan
Latihan soal olimpiade matematika smp~pembinaanLatihan soal olimpiade matematika smp~pembinaan
Latihan soal olimpiade matematika smp~pembinaanPamela Sandhya
 
Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)
Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)
Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)Nouvel Raka
 
Pembahasan semifinal omits 2013
Pembahasan semifinal omits 2013Pembahasan semifinal omits 2013
Pembahasan semifinal omits 2013tafrikan
 
Soal dan pembahasan olimpiade matematika vektor nasional 2012 tingkat smp bab...
Soal dan pembahasan olimpiade matematika vektor nasional 2012 tingkat smp bab...Soal dan pembahasan olimpiade matematika vektor nasional 2012 tingkat smp bab...
Soal dan pembahasan olimpiade matematika vektor nasional 2012 tingkat smp bab...Sosuke Aizen
 
SOAL DAN PEMBAHASAN OLIMPIADE 2
SOAL DAN PEMBAHASAN OLIMPIADE 2SOAL DAN PEMBAHASAN OLIMPIADE 2
SOAL DAN PEMBAHASAN OLIMPIADE 2Dwi HappyGirl
 
Pengembangan hand out untuk pembinaan olimpiade matematika sma
Pengembangan hand out untuk pembinaan olimpiade matematika smaPengembangan hand out untuk pembinaan olimpiade matematika sma
Pengembangan hand out untuk pembinaan olimpiade matematika smaputeriaprilianti
 
OSN Bidang Matematika SMA-MA Tahun 2012
OSN Bidang Matematika SMA-MA Tahun 2012OSN Bidang Matematika SMA-MA Tahun 2012
OSN Bidang Matematika SMA-MA Tahun 2012Darminto WS
 
Diktat Pembinaan Olimpiade Matematika Nasional
Diktat Pembinaan Olimpiade Matematika NasionalDiktat Pembinaan Olimpiade Matematika Nasional
Diktat Pembinaan Olimpiade Matematika NasionalMoh Hari Rusli
 
Hand Out Pembinaan Olimpiade Matematika SMA
Hand Out Pembinaan Olimpiade Matematika SMAHand Out Pembinaan Olimpiade Matematika SMA
Hand Out Pembinaan Olimpiade Matematika SMAputeriaprilianti
 

Viewers also liked (20)

Kunci jawaban Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UNIVERSITAS BRAW...
Kunci jawaban Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UNIVERSITAS BRAW...Kunci jawaban Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UNIVERSITAS BRAW...
Kunci jawaban Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UNIVERSITAS BRAW...
 
Pembahasan Olimpiade Matematika SMA Babak Penyisihan
Pembahasan Olimpiade Matematika SMA Babak PenyisihanPembahasan Olimpiade Matematika SMA Babak Penyisihan
Pembahasan Olimpiade Matematika SMA Babak Penyisihan
 
Kumpulan soal olimpiade matematika sma
Kumpulan soal olimpiade matematika smaKumpulan soal olimpiade matematika sma
Kumpulan soal olimpiade matematika sma
 
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMASoal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
Soal dan Pembahasan Soal Geometri Olimpiade SMA
 
Contoh soal-olimpiade-matematika-smama-aime-omits-dll
Contoh soal-olimpiade-matematika-smama-aime-omits-dllContoh soal-olimpiade-matematika-smama-aime-omits-dll
Contoh soal-olimpiade-matematika-smama-aime-omits-dll
 
Bank soal-olimpiade-matematika
Bank soal-olimpiade-matematikaBank soal-olimpiade-matematika
Bank soal-olimpiade-matematika
 
Irisan kerucut
Irisan kerucutIrisan kerucut
Irisan kerucut
 
Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers
Fungsi Komposisi dan Fungsi InversFungsi Komposisi dan Fungsi Invers
Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers
 
Pedoman Pelaksanaan Olimpiade Matematika Lismatika UB 2014
Pedoman Pelaksanaan Olimpiade Matematika Lismatika UB 2014Pedoman Pelaksanaan Olimpiade Matematika Lismatika UB 2014
Pedoman Pelaksanaan Olimpiade Matematika Lismatika UB 2014
 
Informasi lomba lomba 2017
Informasi lomba lomba 2017 Informasi lomba lomba 2017
Informasi lomba lomba 2017
 
Latihan soal olimpiade matematika smp~pembinaan
Latihan soal olimpiade matematika smp~pembinaanLatihan soal olimpiade matematika smp~pembinaan
Latihan soal olimpiade matematika smp~pembinaan
 
Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)
Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)
Math Solution - Permutasi dan Kombinasi (Peluang)
 
Pembahasan semifinal omits 2013
Pembahasan semifinal omits 2013Pembahasan semifinal omits 2013
Pembahasan semifinal omits 2013
 
Soal dan pembahasan olimpiade matematika vektor nasional 2012 tingkat smp bab...
Soal dan pembahasan olimpiade matematika vektor nasional 2012 tingkat smp bab...Soal dan pembahasan olimpiade matematika vektor nasional 2012 tingkat smp bab...
Soal dan pembahasan olimpiade matematika vektor nasional 2012 tingkat smp bab...
 
SOAL DAN PEMBAHASAN OLIMPIADE 2
SOAL DAN PEMBAHASAN OLIMPIADE 2SOAL DAN PEMBAHASAN OLIMPIADE 2
SOAL DAN PEMBAHASAN OLIMPIADE 2
 
Pengembangan hand out untuk pembinaan olimpiade matematika sma
Pengembangan hand out untuk pembinaan olimpiade matematika smaPengembangan hand out untuk pembinaan olimpiade matematika sma
Pengembangan hand out untuk pembinaan olimpiade matematika sma
 
OSN Bidang Matematika SMA-MA Tahun 2012
OSN Bidang Matematika SMA-MA Tahun 2012OSN Bidang Matematika SMA-MA Tahun 2012
OSN Bidang Matematika SMA-MA Tahun 2012
 
Soal OSK Matematika 2015
Soal OSK Matematika 2015Soal OSK Matematika 2015
Soal OSK Matematika 2015
 
Diktat Pembinaan Olimpiade Matematika Nasional
Diktat Pembinaan Olimpiade Matematika NasionalDiktat Pembinaan Olimpiade Matematika Nasional
Diktat Pembinaan Olimpiade Matematika Nasional
 
Hand Out Pembinaan Olimpiade Matematika SMA
Hand Out Pembinaan Olimpiade Matematika SMAHand Out Pembinaan Olimpiade Matematika SMA
Hand Out Pembinaan Olimpiade Matematika SMA
 

Similar to Soal Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UB 2012

Soal tkm matematika 2011 2012 paket a
Soal tkm matematika 2011 2012 paket aSoal tkm matematika 2011 2012 paket a
Soal tkm matematika 2011 2012 paket aEko Supriyadi
 
Soal tkm matematika 2011 2012 paket b
Soal tkm  matematika 2011 2012 paket bSoal tkm  matematika 2011 2012 paket b
Soal tkm matematika 2011 2012 paket bEko Supriyadi
 
Soal prediksi un ipa paket 3 2013
Soal prediksi un ipa paket 3 2013Soal prediksi un ipa paket 3 2013
Soal prediksi un ipa paket 3 2013widi1966
 
Soal to-un-2012-matematika-a-mkks-dki-jakarta
Soal to-un-2012-matematika-a-mkks-dki-jakartaSoal to-un-2012-matematika-a-mkks-dki-jakarta
Soal to-un-2012-matematika-a-mkks-dki-jakartanadiasenja
 
Latihan soal Matematika UN 2013 Paket 3
Latihan soal Matematika UN 2013  Paket 3Latihan soal Matematika UN 2013  Paket 3
Latihan soal Matematika UN 2013 Paket 3Edi Topan
 
04 soal mat ipa 2002 2006
04 soal mat ipa 2002   200604 soal mat ipa 2002   2006
04 soal mat ipa 2002 2006Arif Wicaksono
 
To un 2015 matematika ipa b
To un 2015 matematika ipa bTo un 2015 matematika ipa b
To un 2015 matematika ipa bKasmadi Rais
 
To un 2015 matematika ipa a
To un 2015 matematika ipa aTo un 2015 matematika ipa a
To un 2015 matematika ipa aKasmadi Rais
 
Soal mtk teknik paket i
Soal mtk teknik paket iSoal mtk teknik paket i
Soal mtk teknik paket iyoyojaya
 
Matematika1
Matematika1Matematika1
Matematika1cymunx
 
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket a
Soal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket aSoal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket a
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket aEko Supriyadi
 
Prediksi Soal MATEMATIKA SMA IPA UN 2018
Prediksi Soal MATEMATIKA SMA IPA UN 2018Prediksi Soal MATEMATIKA SMA IPA UN 2018
Prediksi Soal MATEMATIKA SMA IPA UN 2018Sulistiyo Wibowo
 
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009AkademiMasIrfan1
 
SOAL PAS GAZAL BESERTA JAWABAN MTK KLS 8.pdf
SOAL PAS GAZAL  BESERTA JAWABAN MTK KLS 8.pdfSOAL PAS GAZAL  BESERTA JAWABAN MTK KLS 8.pdf
SOAL PAS GAZAL BESERTA JAWABAN MTK KLS 8.pdfLusi Kurnia
 
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81Nurdin Bahari
 
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket b
Soal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket bSoal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket b
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket bEko Supriyadi
 
Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012Irviana Rozi
 

Similar to Soal Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UB 2012 (20)

Soal tkm matematika 2011 2012 paket a
Soal tkm matematika 2011 2012 paket aSoal tkm matematika 2011 2012 paket a
Soal tkm matematika 2011 2012 paket a
 
Soal tkm matematika 2011 2012 paket b
Soal tkm  matematika 2011 2012 paket bSoal tkm  matematika 2011 2012 paket b
Soal tkm matematika 2011 2012 paket b
 
Soal prediksi un ipa paket 3 2013
Soal prediksi un ipa paket 3 2013Soal prediksi un ipa paket 3 2013
Soal prediksi un ipa paket 3 2013
 
Soal to-un-2012-matematika-a-mkks-dki-jakarta
Soal to-un-2012-matematika-a-mkks-dki-jakartaSoal to-un-2012-matematika-a-mkks-dki-jakarta
Soal to-un-2012-matematika-a-mkks-dki-jakarta
 
Latihan soal Matematika UN 2013 Paket 3
Latihan soal Matematika UN 2013  Paket 3Latihan soal Matematika UN 2013  Paket 3
Latihan soal Matematika UN 2013 Paket 3
 
04 soal mat ipa 2002 2006
04 soal mat ipa 2002   200604 soal mat ipa 2002   2006
04 soal mat ipa 2002 2006
 
To un 2015 matematika ipa b
To un 2015 matematika ipa bTo un 2015 matematika ipa b
To un 2015 matematika ipa b
 
Matematika ipa a
Matematika ipa aMatematika ipa a
Matematika ipa a
 
To un 2015 matematika ipa a
To un 2015 matematika ipa aTo un 2015 matematika ipa a
To un 2015 matematika ipa a
 
Soal mtk teknik paket i
Soal mtk teknik paket iSoal mtk teknik paket i
Soal mtk teknik paket i
 
To Ujian Nasional
To Ujian NasionalTo Ujian Nasional
To Ujian Nasional
 
Mat kelas xii ipa
Mat kelas xii ipaMat kelas xii ipa
Mat kelas xii ipa
 
Matematika1
Matematika1Matematika1
Matematika1
 
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket a
Soal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket aSoal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket a
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket a
 
Prediksi Soal MATEMATIKA SMA IPA UN 2018
Prediksi Soal MATEMATIKA SMA IPA UN 2018Prediksi Soal MATEMATIKA SMA IPA UN 2018
Prediksi Soal MATEMATIKA SMA IPA UN 2018
 
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
Naskah Asli UN Matematika SMA IPA 2009
 
SOAL PAS GAZAL BESERTA JAWABAN MTK KLS 8.pdf
SOAL PAS GAZAL  BESERTA JAWABAN MTK KLS 8.pdfSOAL PAS GAZAL  BESERTA JAWABAN MTK KLS 8.pdf
SOAL PAS GAZAL BESERTA JAWABAN MTK KLS 8.pdf
 
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
Pembahasan soal un matematika smp 2012 paket a35, b47, c61, d74, e81
 
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket b
Soal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket bSoal matematika teknik kls xi 3  11-12 paket b
Soal matematika teknik kls xi 3 11-12 paket b
 
Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012Pembahasan un-matematika-smp-2012
Pembahasan un-matematika-smp-2012
 

More from Moh Hari Rusli

Parabola dan Persamaan garis singgung pada parabola
Parabola dan Persamaan garis singgung pada parabolaParabola dan Persamaan garis singgung pada parabola
Parabola dan Persamaan garis singgung pada parabolaMoh Hari Rusli
 
Tradisi tujuh hari dalam Islam
Tradisi tujuh hari dalam IslamTradisi tujuh hari dalam Islam
Tradisi tujuh hari dalam IslamMoh Hari Rusli
 
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburanKonsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburanMoh Hari Rusli
 
Kosep dan Dalil Maulid Nabi Muhammad SAW
Kosep dan Dalil Maulid Nabi Muhammad SAWKosep dan Dalil Maulid Nabi Muhammad SAW
Kosep dan Dalil Maulid Nabi Muhammad SAWMoh Hari Rusli
 
Konsep Kehidupan alam barzakh
Konsep Kehidupan alam barzakhKonsep Kehidupan alam barzakh
Konsep Kehidupan alam barzakhMoh Hari Rusli
 
Konsep dan Dalil tabarruk
Konsep dan Dalil tabarrukKonsep dan Dalil tabarruk
Konsep dan Dalil tabarrukMoh Hari Rusli
 
Konsep dan Dalil Tawasul dan istighatsah
Konsep dan Dalil Tawasul dan istighatsahKonsep dan Dalil Tawasul dan istighatsah
Konsep dan Dalil Tawasul dan istighatsahMoh Hari Rusli
 
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’anKonsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’anMoh Hari Rusli
 
Konsep dan Dalil Yasin fadhilah
Konsep dan Dalil Yasin fadhilahKonsep dan Dalil Yasin fadhilah
Konsep dan Dalil Yasin fadhilahMoh Hari Rusli
 
KEAJAIBAN DIALOG AL-QUR’AN DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN
KEAJAIBAN DIALOG AL-QUR’AN DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUANKEAJAIBAN DIALOG AL-QUR’AN DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN
KEAJAIBAN DIALOG AL-QUR’AN DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUANMoh Hari Rusli
 
Konsep dan Dalil tentang bid'ah hasanah
Konsep dan Dalil tentang bid'ah hasanahKonsep dan Dalil tentang bid'ah hasanah
Konsep dan Dalil tentang bid'ah hasanahMoh Hari Rusli
 
BSE Pendidikan Kewarganegaraan SMP/MTs Kelas 9
BSE Pendidikan Kewarganegaraan SMP/MTs Kelas 9BSE Pendidikan Kewarganegaraan SMP/MTs Kelas 9
BSE Pendidikan Kewarganegaraan SMP/MTs Kelas 9Moh Hari Rusli
 
BSE BAHASA INDONESIA untuk SMP/MTs Kelas 9
BSE BAHASA INDONESIA untuk SMP/MTs Kelas 9BSE BAHASA INDONESIA untuk SMP/MTs Kelas 9
BSE BAHASA INDONESIA untuk SMP/MTs Kelas 9Moh Hari Rusli
 
Simetri Bidang Datar dan pembahasannya
Simetri Bidang Datar dan pembahasannyaSimetri Bidang Datar dan pembahasannya
Simetri Bidang Datar dan pembahasannyaMoh Hari Rusli
 
Dalil-Dalil pada Segitiga dan pembahasannya
Dalil-Dalil pada Segitiga dan pembahasannyaDalil-Dalil pada Segitiga dan pembahasannya
Dalil-Dalil pada Segitiga dan pembahasannyaMoh Hari Rusli
 
Sifat-Sifat Sudut dan Pembahasannya
Sifat-Sifat Sudut dan PembahasannyaSifat-Sifat Sudut dan Pembahasannya
Sifat-Sifat Sudut dan PembahasannyaMoh Hari Rusli
 
Laporan Hasil Penelitian tentang Hidrat dan Hukum Dasar Kimia
Laporan Hasil Penelitian tentang Hidrat dan Hukum Dasar KimiaLaporan Hasil Penelitian tentang Hidrat dan Hukum Dasar Kimia
Laporan Hasil Penelitian tentang Hidrat dan Hukum Dasar KimiaMoh Hari Rusli
 
Permainan Angka Sederhana dalam PPT
Permainan Angka Sederhana dalam PPTPermainan Angka Sederhana dalam PPT
Permainan Angka Sederhana dalam PPTMoh Hari Rusli
 

More from Moh Hari Rusli (20)

Parabola dan Persamaan garis singgung pada parabola
Parabola dan Persamaan garis singgung pada parabolaParabola dan Persamaan garis singgung pada parabola
Parabola dan Persamaan garis singgung pada parabola
 
Tradisi tujuh hari dalam Islam
Tradisi tujuh hari dalam IslamTradisi tujuh hari dalam Islam
Tradisi tujuh hari dalam Islam
 
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburanKonsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
Konsep, Hukum, dan Dalil Membaca al qur’an di kuburan
 
Kosep dan Dalil Maulid Nabi Muhammad SAW
Kosep dan Dalil Maulid Nabi Muhammad SAWKosep dan Dalil Maulid Nabi Muhammad SAW
Kosep dan Dalil Maulid Nabi Muhammad SAW
 
Konsep Kehidupan alam barzakh
Konsep Kehidupan alam barzakhKonsep Kehidupan alam barzakh
Konsep Kehidupan alam barzakh
 
ISLAM DAN TRADISI
ISLAM DAN TRADISIISLAM DAN TRADISI
ISLAM DAN TRADISI
 
Konsep dan Dalil tabarruk
Konsep dan Dalil tabarrukKonsep dan Dalil tabarruk
Konsep dan Dalil tabarruk
 
Konsep dan Dalil Tawasul dan istighatsah
Konsep dan Dalil Tawasul dan istighatsahKonsep dan Dalil Tawasul dan istighatsah
Konsep dan Dalil Tawasul dan istighatsah
 
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’anKonsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
Konsep dan Dalil Hadiah pahala al qur’an
 
Konsep dan Dalil Yasin fadhilah
Konsep dan Dalil Yasin fadhilahKonsep dan Dalil Yasin fadhilah
Konsep dan Dalil Yasin fadhilah
 
KEAJAIBAN DIALOG AL-QUR’AN DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN
KEAJAIBAN DIALOG AL-QUR’AN DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUANKEAJAIBAN DIALOG AL-QUR’AN DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN
KEAJAIBAN DIALOG AL-QUR’AN DENGAN PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN
 
Konsep dan Dalil tentang bid'ah hasanah
Konsep dan Dalil tentang bid'ah hasanahKonsep dan Dalil tentang bid'ah hasanah
Konsep dan Dalil tentang bid'ah hasanah
 
BSE Pendidikan Kewarganegaraan SMP/MTs Kelas 9
BSE Pendidikan Kewarganegaraan SMP/MTs Kelas 9BSE Pendidikan Kewarganegaraan SMP/MTs Kelas 9
BSE Pendidikan Kewarganegaraan SMP/MTs Kelas 9
 
BSE BAHASA INDONESIA untuk SMP/MTs Kelas 9
BSE BAHASA INDONESIA untuk SMP/MTs Kelas 9BSE BAHASA INDONESIA untuk SMP/MTs Kelas 9
BSE BAHASA INDONESIA untuk SMP/MTs Kelas 9
 
BSE Adiwiyata 2012
BSE Adiwiyata 2012BSE Adiwiyata 2012
BSE Adiwiyata 2012
 
Simetri Bidang Datar dan pembahasannya
Simetri Bidang Datar dan pembahasannyaSimetri Bidang Datar dan pembahasannya
Simetri Bidang Datar dan pembahasannya
 
Dalil-Dalil pada Segitiga dan pembahasannya
Dalil-Dalil pada Segitiga dan pembahasannyaDalil-Dalil pada Segitiga dan pembahasannya
Dalil-Dalil pada Segitiga dan pembahasannya
 
Sifat-Sifat Sudut dan Pembahasannya
Sifat-Sifat Sudut dan PembahasannyaSifat-Sifat Sudut dan Pembahasannya
Sifat-Sifat Sudut dan Pembahasannya
 
Laporan Hasil Penelitian tentang Hidrat dan Hukum Dasar Kimia
Laporan Hasil Penelitian tentang Hidrat dan Hukum Dasar KimiaLaporan Hasil Penelitian tentang Hidrat dan Hukum Dasar Kimia
Laporan Hasil Penelitian tentang Hidrat dan Hukum Dasar Kimia
 
Permainan Angka Sederhana dalam PPT
Permainan Angka Sederhana dalam PPTPermainan Angka Sederhana dalam PPT
Permainan Angka Sederhana dalam PPT
 

Recently uploaded

PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 

Recently uploaded (20)

PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 

Soal Olimpiade Matematika SMA Tingkat Nasional PDIM UB 2012

  • 1. FINAL OLIMPIADE MATEMATIKA TINGKAT SLTA 2012 1 PETUNJUK UNTUK PESERTA 1. Tuliskan nomor peserta, nama, kelas dan asal sekolah Anda di tempat yang telah disediakan. 2. Waktu yang disediakan untuk menyelesaikan semua soal maksimum 120 menit (Kecepatan dan ketepatan penyelesaian menjadi pertimbangan dalam menentukan peringkat akhir) 3. Tes terdiri dari dua bagian. Bagian pertama terdiri dari 20 soal pilihan ganda dan bagian kedua terdiri dari 4 soal uraian. 4. Untuk soal bagian pertama : a) Masing-masing soal bagian pertama bernilai 3 (tiga) poin. b) Pilihlah satu jawaban yang paling tepat 5. Untuk soal bagian kedua : a) Masing-masing soal bagian kedua bernilai 10 (sepuluh) poin. b) Tuliskan semua langkah dan argumentasi penyelesaian soal secara lengkap 6. Tuliskan jawaban menggunakan ballpoint, bukan pensil. 7. Tidak diperkenankan menggunakan buku, catatan dan alat bantu hitung. 8. Peserta yang sudah selesai dipersilakan meninggalkan ruangan dan menyerahkan lembar jawaban ke meja panitia sekaligus dilakukan pencatatan waktu pengumpulan. 9. Selamat bekerja. BAGIAN PERTAMA : SOAL PILIHAN GANDA 1. = … a. b. c. d. e. 2. Diketahui dan . Nilai a. b. c. d. e. 3. Persamaan kuadrat yang akar-akarnya setengah kali akar-akar persamaan kuadrat x2 + 5x + 3 = 0 adalah … a. 4x2 + 10x + 3 = 0 b. 4x2 + 3x + 10 = 0 c. 3x2 + 4x + 10 = 0 d. 10x2 + 4x + 3 = 0 e. 10x2 + 3x + 4 = 0 4. Jika p dan q merupakan akar-akar persamaan 2x2 + ax + a = 6, maka nilai minimum p2 + q2 adalah … a. 5 b. 6 c. 7 d. 8 e. 9
  • 2. FINAL OLIMPIADE MATEMATIKA TINGKAT SLTA 2012 2 5. a. b. c. d. e. 6. Diketahui segitiga samasisi dengan panjang sisi-sisnya (2x – 2y – 6), (x + y + 3) dan (3x + 2y -1). Keliling segitiga tersebut adalah … a. 9 b. 12 c. 15 d. 18 e. 36 7. Jika panjang sebuah persegi panjang ditambah 2 cm dan lebarnya ditambah 3 cm, maka keliling persegi panjang menjadi 26 cm. Jika panjangnya ditambah dengan 3 cm dan lebarnya ditambah dengan 2 cm, maka luas persegi panjang itu bertambah 25 cm2 dari luasnya semula. Panjang persegi panjang mula-mula adalah … a. 3 b. 5 c. 6 d. 7 e. 8 8. Jika ΔABC siku-siku di B, <A = 600 dan BC = , maka AB.AC = … a. b. 8 c. d. 6 e. 9. = a. b. c. 1 d. e. 10. Jika perbandingan antara sin x dan cos x adalah 1 : 2, maka perbandingan tan x dan cot x adalah … a. 1 : 4 b. 1 : 2 c. 1 : 1 d. 2 : 1 e. 4 : 1
  • 3. FINAL OLIMPIADE MATEMATIKA TINGKAT SLTA 2012 3 11. Sebuah segi duabelas beraturan dilukiskan di dalam sebuah lingkaran berjari-jari 20 cm. Luas segi duabelas tersebut adalah … cm2 f. 2400 g. 1600 h. 1200 i. 800 j. 600 12. Pada kubus ABCD.EFGH, tangen sudut antara garis CG dengan bidang BDG adalah … a. b. c. d. e. 13. adalah rata-rata dari data x1, x2, … , x10. Jika data diubah mengikuti pola maka rata-ratanya menjadi … a. b. c. d. e. 14. Banyak susunan huruf dari kata “MATEMATIKA” yang diawali huruf E dan diakhiri huruf I adalah … a. 15120 b. 7560 c. 3360 d. 1680 e. 840 15. Titik potong garis singgung di titik (1,2) pada lingkaran x2 + y2 = 5 dengan lingkaran x2 + y2 = 10 adalah … a. (3,1) dan (-1,3) b. (-3,1) dan (1,3) c. (3,1) dan (1,-3) d. (-3,-1) dan (-1,-3) e. (3,1) dan (1,3) 16. Diketahui : sin A = , A sudut tumpul dan B sudut lancip. Nilai cos (A_B) = … a. b. c. d. e.
  • 4. FINAL OLIMPIADE MATEMATIKA TINGKAT SLTA 2012 4 17. Sebuah akar persamaan x3 + ax2 + ax + 1 = 0 adalah x=2. Julah akar-akar persamaan tersebut adalah … a. 3 b. 2 c. d. e. 18. Jumlah kuadrat akar-akar x3 + 4x2 – 7x – 10 = 0 adalah … a. 16 b. 25 c. 30 d. 75 e. 250 19. Jika akar-akar x4 – 8x3 + ax2 – bx + c = 0 membentuk barisan aritmatika dengan beda 2, maka nilai a, b, dan c adalah … a. -8, -15, 16 b. 8, 15, -16 c. 14, -8, 15 d. -16, 8, -15 e. 14, -8, -15 20. Jika f(x) dibagi (x – 2) sisanya 24, sedangkan jika f(x) dibagi dengan (2x – 3) sisanya 20. Jika f(x) dibagi dengan (x – 2) (2x – 3) sisanya adalah … a. 8x + 8 b. 8x – 8 c. – 8x + 8 d. – 8x – 8 e. – 8x + 6 BAGIAN KEDUA : SOAL URAIAN 21. Diberikan segitiga ABC dengan tan ∠CAB = . Melalui titik sudut A ditarik garis tinggi sedemikian rupa sehingga membagi sisi BC menjadi segmen-segmen dengan panjang 3 dan 17. Luas segitiga ABC adalah . . . 22. Sebuah kubus berukuran 5 x 5 x 5 disusun dari 125 kubus satuan. Permukaan kubus besar lalu dicat. Rasio sisi (permukaan) ke-125 kubus satuan yang dicat terhadap yang tidak dicat adalah … 23. Misalkan a, b, c adalah akar-akar polinom x3 − 8x2 + 4x − 2. Jika f(x) = x3 + px2 + qx + r adalah polinom dengan akar-akar (a + b – c), (b + c – a), (c + a – b), maka f(1) = ... 24. Suatu persegi panjang berukuran 8 x 2 , mempunyai titik pusat yang sama dengan suatu lingkaran berjari-jari 2. Berapakah luas daerah irisan antara persegi panjang dan lingkaran tersebut ?