SlideShare a Scribd company logo
1 of 28
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Bab 2
Bidang Pengetahuan
dan
Profesi Akuntansi
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Tujuan Pembelajaran
• Menjelaskan tujuan pelaporan keuangan
• Menjelaskan arti penting PABU
• Membedakan makna PABU dan standar akuntansi
• Menyebut dan menjelaskan hal-hal yang diatur standar
• Menggambar dan menjelaskan pengertian struktur akuntansi
• Menjelaskan lingkup akuntansi sebagai profesi dan bidang
studi
• Menjelaskan aspek-aspek pendidikan profesi
• Menjelaskan perbedaan antara sarjana ekonomi jurusan
akuntansi, akuntan, akuntan publik, dan akuntan publik
bersertifikat.
Mencapai kemampuan dan kompetensi peserta untuk:
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Arti Penting Tujuan Pelaporan Keuangan:
• Pengarah dalam penentuan standar atau pedoman
pelaporan.
• Yang dituju adalah investor dan kreditor
yang dianggap pihak yang dominan dalam suatu
sistem perekonomian.
• Penentu bentuk, isi, dan susunan laporan keuangan.
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Siapa dituju oleh informasi?
Dalam perekayasaan yang sekarang banyak
dianut, investor dan kreditor merupakan pihak
yang dituju.
Alasan:
Mereka adalah pengambil keputusan yang
dominan dalam sistem ekonomi
pasar bebas.
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Kepentingan Investor dan Kreditor
terhadap Perusahaan
• Kondisi keuangan
• Profitabilitas
• Likuiditas
• Solvensi
• Aliran kas masa datang
• Kinerja manajemen
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Karena investor dan kreditor menjadi fokus,
tujuan pelaporan adalah menyediakan
informasi tentang:
• Posisi keuangan
• Kemampuan melaba (earning power)
• Kemampuan menciptakan aliran kas
• Kinerja manajemen
• Pertanggungjawaban manajemen
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Akuntansi sebagai Bahasa Bisnis
• Salah satu penentu keefektifan berbahasa adalah
adanya pedoman bersama yang disepakati.
• Pedoman penyusunan laporan keuangan diperlukan
agar tujuan penyampaian informasi tercapai secara
efektif.
• Gramatika atau kaidah bahasa merupakan analogi
untuk pedoman penyusunan laporan keuangan.
• Pedoman penyusunan laporan keuangan terefleksi
dalam prinsip akuntansi berterima umum terutama
standar akuntansi.
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
beberapa penjahit
pakaian prajurit
penjahit itu wanita
dan masih muda
beberapa penjahit tua
menjahit pakaian
prajurit wanita
yang masih muda
beberapa penjahit
pakaian prajurit
penjahit itu wanita
dan masih muda
beberapa penjahit
pakaian prajurit
penjahit itu wanita
dan masih muda
Arti Penting Kaidah Bahasa dalam Komunikasi
Tanpa kaidah
Dengan kaidah
Penjahit pakaian
prajurit wanita muda
pesan/berita
Penjahit pakaian
prajurit wanita muda
pesan/berita
kaidah DM
Menyusun pesan atas dasar Menginterpretasi pesan atas dasar
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Statemen
Keuangan
Prinsip Akuntansi Berterima Umum terutama Standar Akuntansi
Arti Penting PABU dalam Komunikasi Akuntansi
Manajemen
Sistem
Informasi
Akuntansi
Investor
Kreditor
Pemerintah
Pelanggan
Masyarakat
umum
menyusun dan menyajikan
sesuai dengan
Menganalisis dan menginter-
pretasi sesuai dengan
Kesamaan interpretasi terhadap pesan
Tujuan pelaporan keuangan tercapai
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
P A B U
Seperangkat konsep, standar, prosedur, metoda,
konvensi, dan praktik yang sehat yang dipilih
atau didukung berlakunya serta dijadikan pedoman
umum di wilayah (negara) tertentu.
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Prinsip-prinsip akuntansi
(accounting principles):
semua konsep, ketentuan, prosedur,
metoda, teknik, yang secara teoretis
atau praktis tersedia.
Ketentuan/praktik yang tidak
diatur dalam standar
akuntansi meliputi:
peraturan pemerintah atau badan lain,
kebiasaan, dan konvensi.
Pengertian dan Pembentuk PABU
Prinsip Akuntansi Berterima Umum terutama Standar Akuntansi
Standar akuntansi
(accounting standards)
Praktik-praktik sehat
(sound practices)
Dipilih oleh badan penyusun standar Dipilih oleh penyaji satemen keuangan
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Standar Akuntansi
Pernyataan resmi yang dikeluarkan oleh
badan yang berwenang mengenai konsep,
prinsip, dan metoda yang ditetapkan sebagai
pedoman utama praktik akuntansi.
• Definisi
• Pengukuran/penilaian
• Pengakuan
• Penyajian
Yang dipedomani dalam standar:
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Di Indonesia:
Dewan Standar Akuntansi yang berada di bawah
Ikatan Akuntan Indonesia (IAI).
Di Amerika:
Financial Accounting Standards Board (FASB) yang
merupakan badan independen terhadap American
Institute of Certified Public Accountants (AICPA).
Governmental Accounting Standards Board (GASB)
yang menyusun standar akuntansi untuk badan-badan
kepemerintahan dan nonprofit.
Siapa menyusun standar?
BAPEPAM dan SEC merupakan penyusun standar secara de jure.
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Butir-Butir yang Diatur Standar Akuntansi
• Definisi/Pengertian Objek, Elemen,
atau Pos
• Pengukuran/Penilaian
• Pengakuan
• Pengungkapan/Penyajian
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Definisi (definition):
Makna yang dilekatkan pada elemen, pos,
dan istilah yang digunakan dalam
pelaporan keuangan.
Untuk menentukan apakah suatu objek
dapat dimasukan dan diakui sebagai
elemen atau pos tertentu.
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Pengukuran (measurement):
Penentuan kos suatu elemen atau pos
pelaporan keuangan yang terlibat
dalam suatu transaksi.
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Penilaian (valuation):
Penentuan dasar dan jumlah rupiah
untuk dilekatkan pada elemen atau pos
pada tanggal pelaporan.
Dasar: kos, kos pengganti, nilai likuidasi, harga pasar
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Pengakuan (recognition):
Pencatatan suatu kos ke dalam sistem
akuntansi sehingga kos tersebut
mempengaruhi atau terefleksi dalam laporan
keuangan.
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Pengungkapan (disclosure):
Cara menyajikan elemen, pos, objek, atau hal
yang perlu diungkapkan:
• Melalui badan statemen keuangan utama
• Melalui penjelasan atau catatan
• Melalui media pelaporan lainnya
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Struktur Akuntansi:
• Komponen-komponen dan saling-hubungannya yang
menggambarkan bagaimana pelaporan keuangan
dalam suatu negara tersusun dan beroperasi.
• Penggambaran pengertian akuntansi secara luas
sebagai teknologi, bidang studi, dan profesi.
• Penguasaan pengetahuan akuntansi menjadi bekal
untuk memasuki bidang pekerjaan yang sesuai
dengan minat seseorang.
• Basis untuk mengembangkan kurikulum dan
kompetensi pembelajar akuntansi.
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Statemen
Keuangan
Prinsip Akuntansi Berterima Umum terutama Standar Akuntansi
Struktur Akuntansi
Gambar 2-4
Manajemen
Sistem
Informasi
Akuntansi
Investor
Kreditor
Pemerintah
Pelanggan
Masyarakat
umum
menyusun dan menyajikan
sesuai dengan
Kesamaan interpretasi terhadap pesan
Tujuan pelaporan keuangan tercapai
Proses Perekayasaan
Pelaporan
Rerangka Konseptual
Menganalisis dan menginter-
pretasi sesuai dengan
Mengaudit apakah statemen
keuangan menyajikan secara
wajar sesuai dengan
Auditor
Independen
Laporan
Auditor
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Mata kuliah yang dapat diturunkan
dari struktur akuntansi:
• Akuntansi Keuangan
• Teori Akuntansi
• Pengauditan
• Akuntansi Kos
• Akuntansi Manajemen
• Manajemen Kos
• Sistem Pengendalian Manajemen
• Sistem Akuntansi
• Sistem Informasi Manajemen
• Akuntansi Pajak
• Akuntansi Kepemerintahan
• Analisis Laporan Keuangan
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Bidang Profesi
• Akuntansi Publik
• Akuntansi Swasta
• Akuntansi Pemerintah
• Akuntansi Pendidikan
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Gelar atau sebutan yang diberikan kepada mereka:
yang memenuhi syarat sebagaimana diatur
dalam UU No. 34 tahun 1954
yang telah memiliki gelar Sarjana Jurusan Akuntansi
dan telah menempuh pendidikan profesi akuntan
sebagaimana diatur dalam SK Mendiknas No.:
036/U/1993
232/U/2000
179/U/2001
180/P/2001
045/U/2002
Akuntan (de jure):
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Sebutan generik yang ditujukan untuk akuntan yang
menjalankan praktik akuntansi publik (terutama
pengauditan).
Untuk dapat menjalankan praktik akuntan publik, seorang
akuntan harus memenuhi persyaratan yang diatur dengan
keputusan Menteri Keuangan.
Akuntan publik:
Sebutan yang diberikan untuk mereka yang telah menempuh
pendidikan profesi akuntansi dan lulus ujian sertifikasi
akuntan publik.
Akuntan Publik Bersertifikat:
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Arah dan Penjenjangan Pendidikan Akuntansi
S1
S3
S2
Program Studi
Akuntansi
Program Profesi
Akuntansi
Pengawasan
Praktik Akuntansi
Sertifikasi
Departemen
Pendidikan Nasional
Departemen
Pendidikan Nasional
Ijin Praktik
Akuntan publik (APB)
Akuntan manajemen (AMB)
Akuntan pemerintah
Departemen
Keuangan
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Jasa Kantor Akuntan Publik:
• Jasa audit
• Jasa konsultasi pajak
• Jasa konsultasi manajemen
• Assurance service lain-lain
Transi©Suwardjono
Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
Jangan lupa mengerjakan:
Tugas, pertanyaan diskusi, dan latihan/soal.
Buka internet: www.suwardjono.com.
Sudahkah anda fasih
menggunakan program Excel dan
kalkulator?

More Related Content

What's hot

Laporan Keuangan part 1
Laporan Keuangan part 1Laporan Keuangan part 1
Laporan Keuangan part 1RSO-Batch3
 
Analisa informasi keuangan (1)
Analisa informasi keuangan (1)Analisa informasi keuangan (1)
Analisa informasi keuangan (1)Lelys x'Trezz
 
Konsep Dasar Akuntansi
Konsep Dasar AkuntansiKonsep Dasar Akuntansi
Konsep Dasar AkuntansiAchmad Buhori
 
Bahan Ajar Akuntansi untuk SMK
Bahan Ajar Akuntansi untuk SMKBahan Ajar Akuntansi untuk SMK
Bahan Ajar Akuntansi untuk SMKRini Handayani
 
Jenis- Jenis Laporan keuangan
Jenis- Jenis Laporan keuanganJenis- Jenis Laporan keuangan
Jenis- Jenis Laporan keuanganVanya Angellista
 
Konsep Akuntansi
Konsep AkuntansiKonsep Akuntansi
Konsep Akuntansiiraf50
 
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansifitrahusaid
 
PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10harjunode
 
Menyusun Laporan Keuangan Perusahaan Jasa
Menyusun Laporan Keuangan Perusahaan JasaMenyusun Laporan Keuangan Perusahaan Jasa
Menyusun Laporan Keuangan Perusahaan JasaRini Handayani
 
Rangkuman akuntansi keuangan kuliah semster3
Rangkuman akuntansi keuangan kuliah semster3Rangkuman akuntansi keuangan kuliah semster3
Rangkuman akuntansi keuangan kuliah semster3Kartika Dwi Rachmawati
 
Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1Chairil Azwar
 
Analisis laporan keuangan (Bentuk Laporan Keuangan)
Analisis laporan keuangan (Bentuk Laporan Keuangan)Analisis laporan keuangan (Bentuk Laporan Keuangan)
Analisis laporan keuangan (Bentuk Laporan Keuangan)Hendie Cahya Maladewa
 
Akuntansi beban kelompok_iv
Akuntansi beban kelompok_ivAkuntansi beban kelompok_iv
Akuntansi beban kelompok_ivloncat
 
Modul akuntansi pajak 1
Modul akuntansi pajak 1Modul akuntansi pajak 1
Modul akuntansi pajak 1heri baskoro
 
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)Ninnasi Muttaqiin
 

What's hot (20)

Laporan Keuangan part 1
Laporan Keuangan part 1Laporan Keuangan part 1
Laporan Keuangan part 1
 
Analisa informasi keuangan (1)
Analisa informasi keuangan (1)Analisa informasi keuangan (1)
Analisa informasi keuangan (1)
 
Pengantar Akuntansi
Pengantar AkuntansiPengantar Akuntansi
Pengantar Akuntansi
 
Konsep Dasar Akuntansi
Konsep Dasar AkuntansiKonsep Dasar Akuntansi
Konsep Dasar Akuntansi
 
Ppt kd 5.7
Ppt kd 5.7Ppt kd 5.7
Ppt kd 5.7
 
Bahan Ajar Akuntansi untuk SMK
Bahan Ajar Akuntansi untuk SMKBahan Ajar Akuntansi untuk SMK
Bahan Ajar Akuntansi untuk SMK
 
Modul Pengantar Akuntansi
Modul Pengantar AkuntansiModul Pengantar Akuntansi
Modul Pengantar Akuntansi
 
Jenis- Jenis Laporan keuangan
Jenis- Jenis Laporan keuanganJenis- Jenis Laporan keuangan
Jenis- Jenis Laporan keuangan
 
Konsep Akuntansi
Konsep AkuntansiKonsep Akuntansi
Konsep Akuntansi
 
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansi
 
Modul Pengantar Akuntansi
Modul Pengantar AkuntansiModul Pengantar Akuntansi
Modul Pengantar Akuntansi
 
PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10
 
Menyusun Laporan Keuangan Perusahaan Jasa
Menyusun Laporan Keuangan Perusahaan JasaMenyusun Laporan Keuangan Perusahaan Jasa
Menyusun Laporan Keuangan Perusahaan Jasa
 
Rangkuman akuntansi keuangan kuliah semster3
Rangkuman akuntansi keuangan kuliah semster3Rangkuman akuntansi keuangan kuliah semster3
Rangkuman akuntansi keuangan kuliah semster3
 
Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1
 
Analisis laporan keuangan (Bentuk Laporan Keuangan)
Analisis laporan keuangan (Bentuk Laporan Keuangan)Analisis laporan keuangan (Bentuk Laporan Keuangan)
Analisis laporan keuangan (Bentuk Laporan Keuangan)
 
Akuntansi beban kelompok_iv
Akuntansi beban kelompok_ivAkuntansi beban kelompok_iv
Akuntansi beban kelompok_iv
 
Modul akuntansi pajak 1
Modul akuntansi pajak 1Modul akuntansi pajak 1
Modul akuntansi pajak 1
 
Konsep dasar akuntansi
Konsep dasar akuntansiKonsep dasar akuntansi
Konsep dasar akuntansi
 
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
Memahami Informasi Keuangan dan Akuntansi (Pengantar Bisnis)
 

Similar to AKUNTANSI PROFESI

Makalah psak 1 kerangka konseptual
Makalah psak 1 kerangka konseptualMakalah psak 1 kerangka konseptual
Makalah psak 1 kerangka konseptualSeptaria Seri
 
PENGANTAR AKUNTANSI (INTRODUCTION TO ACCOUNTING)
PENGANTAR AKUNTANSI  (INTRODUCTION TO ACCOUNTING)PENGANTAR AKUNTANSI  (INTRODUCTION TO ACCOUNTING)
PENGANTAR AKUNTANSI (INTRODUCTION TO ACCOUNTING)Merul Romadhani
 
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...RaihanAbid1
 
UKBM EKO 5-1-1 Akuntansi sebagai Sistem Informasi.pdf
UKBM EKO 5-1-1 Akuntansi sebagai Sistem Informasi.pdfUKBM EKO 5-1-1 Akuntansi sebagai Sistem Informasi.pdf
UKBM EKO 5-1-1 Akuntansi sebagai Sistem Informasi.pdfUmmURasya1
 
Kuliah teori akuntansi 3 -5 tujuan laporan keuangan
Kuliah teori akuntansi 3 -5 tujuan laporan keuanganKuliah teori akuntansi 3 -5 tujuan laporan keuangan
Kuliah teori akuntansi 3 -5 tujuan laporan keuanganRose Meea
 
Perekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuanganPerekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuanganRatna Agnezious
 
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannyaHamzah Robbani
 
AKM 1 - pertemuan 2.ppt
AKM 1 - pertemuan 2.pptAKM 1 - pertemuan 2.ppt
AKM 1 - pertemuan 2.pptevarahayu18
 
Standar akuntansi keuangan sektor publik
Standar akuntansi keuangan sektor publikStandar akuntansi keuangan sektor publik
Standar akuntansi keuangan sektor publikJunianto Junianto
 
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptual
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptualAkuntansi keuangan dan kerangka konseptual
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptualRahmatia Azzindani
 
makalah akuntansi sektor publik
makalah akuntansi sektor publikmakalah akuntansi sektor publik
makalah akuntansi sektor publikNova Amelia
 
Bab 1 akuntansi sebagai sistem informasi
Bab 1 akuntansi sebagai sistem informasiBab 1 akuntansi sebagai sistem informasi
Bab 1 akuntansi sebagai sistem informasiSuardiLantong1
 
STANDAR AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK
STANDAR AKUNTANSI SEKTOR PUBLIKSTANDAR AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK
STANDAR AKUNTANSI SEKTOR PUBLIKDesi Nurmalasari
 
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporerAminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporerAminullah Assagaf
 
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Conceptual Framework ...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Conceptual Framework ...SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Conceptual Framework ...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Conceptual Framework ...Shelly Maulidha
 

Similar to AKUNTANSI PROFESI (20)

Kerangka konseptual akuntansi sektor publik
Kerangka konseptual akuntansi sektor publikKerangka konseptual akuntansi sektor publik
Kerangka konseptual akuntansi sektor publik
 
Slide ta04
Slide ta04Slide ta04
Slide ta04
 
Makalah psak 1 kerangka konseptual
Makalah psak 1 kerangka konseptualMakalah psak 1 kerangka konseptual
Makalah psak 1 kerangka konseptual
 
PENGANTAR AKUNTANSI (INTRODUCTION TO ACCOUNTING)
PENGANTAR AKUNTANSI  (INTRODUCTION TO ACCOUNTING)PENGANTAR AKUNTANSI  (INTRODUCTION TO ACCOUNTING)
PENGANTAR AKUNTANSI (INTRODUCTION TO ACCOUNTING)
 
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
Implementasi Conceptual Framawork dalam Pelaporan Akuntanasi pada PT Bank Cen...
 
UKBM EKO 5-1-1 Akuntansi sebagai Sistem Informasi.pdf
UKBM EKO 5-1-1 Akuntansi sebagai Sistem Informasi.pdfUKBM EKO 5-1-1 Akuntansi sebagai Sistem Informasi.pdf
UKBM EKO 5-1-1 Akuntansi sebagai Sistem Informasi.pdf
 
Kuliah teori akuntansi 3 -5 tujuan laporan keuangan
Kuliah teori akuntansi 3 -5 tujuan laporan keuanganKuliah teori akuntansi 3 -5 tujuan laporan keuangan
Kuliah teori akuntansi 3 -5 tujuan laporan keuangan
 
Perekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuanganPerekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuangan
 
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
1 prinsip akuntansi dan pelaksanaannya
 
Tugas ke 2, akm-f
Tugas ke 2, akm-fTugas ke 2, akm-f
Tugas ke 2, akm-f
 
AKM 1 - pertemuan 2.ppt
AKM 1 - pertemuan 2.pptAKM 1 - pertemuan 2.ppt
AKM 1 - pertemuan 2.ppt
 
Standar akuntansi keuangan sektor publik
Standar akuntansi keuangan sektor publikStandar akuntansi keuangan sektor publik
Standar akuntansi keuangan sektor publik
 
dasar-dasar akuntansi
dasar-dasar akuntansidasar-dasar akuntansi
dasar-dasar akuntansi
 
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptual
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptualAkuntansi keuangan dan kerangka konseptual
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptual
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
makalah akuntansi sektor publik
makalah akuntansi sektor publikmakalah akuntansi sektor publik
makalah akuntansi sektor publik
 
Bab 1 akuntansi sebagai sistem informasi
Bab 1 akuntansi sebagai sistem informasiBab 1 akuntansi sebagai sistem informasi
Bab 1 akuntansi sebagai sistem informasi
 
STANDAR AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK
STANDAR AKUNTANSI SEKTOR PUBLIKSTANDAR AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK
STANDAR AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK
 
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporerAminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
 
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Conceptual Framework ...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Conceptual Framework ...SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Conceptual Framework ...
SIM. SHELLY MAULIDHA, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA (Conceptual Framework ...
 

Recently uploaded

Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 

Recently uploaded (20)

Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 

AKUNTANSI PROFESI

  • 1. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi
  • 2. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Tujuan Pembelajaran • Menjelaskan tujuan pelaporan keuangan • Menjelaskan arti penting PABU • Membedakan makna PABU dan standar akuntansi • Menyebut dan menjelaskan hal-hal yang diatur standar • Menggambar dan menjelaskan pengertian struktur akuntansi • Menjelaskan lingkup akuntansi sebagai profesi dan bidang studi • Menjelaskan aspek-aspek pendidikan profesi • Menjelaskan perbedaan antara sarjana ekonomi jurusan akuntansi, akuntan, akuntan publik, dan akuntan publik bersertifikat. Mencapai kemampuan dan kompetensi peserta untuk:
  • 3. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Arti Penting Tujuan Pelaporan Keuangan: • Pengarah dalam penentuan standar atau pedoman pelaporan. • Yang dituju adalah investor dan kreditor yang dianggap pihak yang dominan dalam suatu sistem perekonomian. • Penentu bentuk, isi, dan susunan laporan keuangan.
  • 4. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Siapa dituju oleh informasi? Dalam perekayasaan yang sekarang banyak dianut, investor dan kreditor merupakan pihak yang dituju. Alasan: Mereka adalah pengambil keputusan yang dominan dalam sistem ekonomi pasar bebas.
  • 5. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Kepentingan Investor dan Kreditor terhadap Perusahaan • Kondisi keuangan • Profitabilitas • Likuiditas • Solvensi • Aliran kas masa datang • Kinerja manajemen
  • 6. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Karena investor dan kreditor menjadi fokus, tujuan pelaporan adalah menyediakan informasi tentang: • Posisi keuangan • Kemampuan melaba (earning power) • Kemampuan menciptakan aliran kas • Kinerja manajemen • Pertanggungjawaban manajemen
  • 7. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Akuntansi sebagai Bahasa Bisnis • Salah satu penentu keefektifan berbahasa adalah adanya pedoman bersama yang disepakati. • Pedoman penyusunan laporan keuangan diperlukan agar tujuan penyampaian informasi tercapai secara efektif. • Gramatika atau kaidah bahasa merupakan analogi untuk pedoman penyusunan laporan keuangan. • Pedoman penyusunan laporan keuangan terefleksi dalam prinsip akuntansi berterima umum terutama standar akuntansi.
  • 8. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi beberapa penjahit pakaian prajurit penjahit itu wanita dan masih muda beberapa penjahit tua menjahit pakaian prajurit wanita yang masih muda beberapa penjahit pakaian prajurit penjahit itu wanita dan masih muda beberapa penjahit pakaian prajurit penjahit itu wanita dan masih muda Arti Penting Kaidah Bahasa dalam Komunikasi Tanpa kaidah Dengan kaidah Penjahit pakaian prajurit wanita muda pesan/berita Penjahit pakaian prajurit wanita muda pesan/berita kaidah DM Menyusun pesan atas dasar Menginterpretasi pesan atas dasar
  • 9. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Statemen Keuangan Prinsip Akuntansi Berterima Umum terutama Standar Akuntansi Arti Penting PABU dalam Komunikasi Akuntansi Manajemen Sistem Informasi Akuntansi Investor Kreditor Pemerintah Pelanggan Masyarakat umum menyusun dan menyajikan sesuai dengan Menganalisis dan menginter- pretasi sesuai dengan Kesamaan interpretasi terhadap pesan Tujuan pelaporan keuangan tercapai
  • 10. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi P A B U Seperangkat konsep, standar, prosedur, metoda, konvensi, dan praktik yang sehat yang dipilih atau didukung berlakunya serta dijadikan pedoman umum di wilayah (negara) tertentu.
  • 11. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Prinsip-prinsip akuntansi (accounting principles): semua konsep, ketentuan, prosedur, metoda, teknik, yang secara teoretis atau praktis tersedia. Ketentuan/praktik yang tidak diatur dalam standar akuntansi meliputi: peraturan pemerintah atau badan lain, kebiasaan, dan konvensi. Pengertian dan Pembentuk PABU Prinsip Akuntansi Berterima Umum terutama Standar Akuntansi Standar akuntansi (accounting standards) Praktik-praktik sehat (sound practices) Dipilih oleh badan penyusun standar Dipilih oleh penyaji satemen keuangan
  • 12. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Standar Akuntansi Pernyataan resmi yang dikeluarkan oleh badan yang berwenang mengenai konsep, prinsip, dan metoda yang ditetapkan sebagai pedoman utama praktik akuntansi. • Definisi • Pengukuran/penilaian • Pengakuan • Penyajian Yang dipedomani dalam standar:
  • 13. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Di Indonesia: Dewan Standar Akuntansi yang berada di bawah Ikatan Akuntan Indonesia (IAI). Di Amerika: Financial Accounting Standards Board (FASB) yang merupakan badan independen terhadap American Institute of Certified Public Accountants (AICPA). Governmental Accounting Standards Board (GASB) yang menyusun standar akuntansi untuk badan-badan kepemerintahan dan nonprofit. Siapa menyusun standar? BAPEPAM dan SEC merupakan penyusun standar secara de jure.
  • 14. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Butir-Butir yang Diatur Standar Akuntansi • Definisi/Pengertian Objek, Elemen, atau Pos • Pengukuran/Penilaian • Pengakuan • Pengungkapan/Penyajian
  • 15. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Definisi (definition): Makna yang dilekatkan pada elemen, pos, dan istilah yang digunakan dalam pelaporan keuangan. Untuk menentukan apakah suatu objek dapat dimasukan dan diakui sebagai elemen atau pos tertentu.
  • 16. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Pengukuran (measurement): Penentuan kos suatu elemen atau pos pelaporan keuangan yang terlibat dalam suatu transaksi.
  • 17. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Penilaian (valuation): Penentuan dasar dan jumlah rupiah untuk dilekatkan pada elemen atau pos pada tanggal pelaporan. Dasar: kos, kos pengganti, nilai likuidasi, harga pasar
  • 18. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Pengakuan (recognition): Pencatatan suatu kos ke dalam sistem akuntansi sehingga kos tersebut mempengaruhi atau terefleksi dalam laporan keuangan.
  • 19. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Pengungkapan (disclosure): Cara menyajikan elemen, pos, objek, atau hal yang perlu diungkapkan: • Melalui badan statemen keuangan utama • Melalui penjelasan atau catatan • Melalui media pelaporan lainnya
  • 20. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Struktur Akuntansi: • Komponen-komponen dan saling-hubungannya yang menggambarkan bagaimana pelaporan keuangan dalam suatu negara tersusun dan beroperasi. • Penggambaran pengertian akuntansi secara luas sebagai teknologi, bidang studi, dan profesi. • Penguasaan pengetahuan akuntansi menjadi bekal untuk memasuki bidang pekerjaan yang sesuai dengan minat seseorang. • Basis untuk mengembangkan kurikulum dan kompetensi pembelajar akuntansi.
  • 21. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Statemen Keuangan Prinsip Akuntansi Berterima Umum terutama Standar Akuntansi Struktur Akuntansi Gambar 2-4 Manajemen Sistem Informasi Akuntansi Investor Kreditor Pemerintah Pelanggan Masyarakat umum menyusun dan menyajikan sesuai dengan Kesamaan interpretasi terhadap pesan Tujuan pelaporan keuangan tercapai Proses Perekayasaan Pelaporan Rerangka Konseptual Menganalisis dan menginter- pretasi sesuai dengan Mengaudit apakah statemen keuangan menyajikan secara wajar sesuai dengan Auditor Independen Laporan Auditor
  • 22. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Mata kuliah yang dapat diturunkan dari struktur akuntansi: • Akuntansi Keuangan • Teori Akuntansi • Pengauditan • Akuntansi Kos • Akuntansi Manajemen • Manajemen Kos • Sistem Pengendalian Manajemen • Sistem Akuntansi • Sistem Informasi Manajemen • Akuntansi Pajak • Akuntansi Kepemerintahan • Analisis Laporan Keuangan
  • 23. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Bidang Profesi • Akuntansi Publik • Akuntansi Swasta • Akuntansi Pemerintah • Akuntansi Pendidikan
  • 24. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Gelar atau sebutan yang diberikan kepada mereka: yang memenuhi syarat sebagaimana diatur dalam UU No. 34 tahun 1954 yang telah memiliki gelar Sarjana Jurusan Akuntansi dan telah menempuh pendidikan profesi akuntan sebagaimana diatur dalam SK Mendiknas No.: 036/U/1993 232/U/2000 179/U/2001 180/P/2001 045/U/2002 Akuntan (de jure):
  • 25. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Sebutan generik yang ditujukan untuk akuntan yang menjalankan praktik akuntansi publik (terutama pengauditan). Untuk dapat menjalankan praktik akuntan publik, seorang akuntan harus memenuhi persyaratan yang diatur dengan keputusan Menteri Keuangan. Akuntan publik: Sebutan yang diberikan untuk mereka yang telah menempuh pendidikan profesi akuntansi dan lulus ujian sertifikasi akuntan publik. Akuntan Publik Bersertifikat:
  • 26. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Arah dan Penjenjangan Pendidikan Akuntansi S1 S3 S2 Program Studi Akuntansi Program Profesi Akuntansi Pengawasan Praktik Akuntansi Sertifikasi Departemen Pendidikan Nasional Departemen Pendidikan Nasional Ijin Praktik Akuntan publik (APB) Akuntan manajemen (AMB) Akuntan pemerintah Departemen Keuangan
  • 27. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Jasa Kantor Akuntan Publik: • Jasa audit • Jasa konsultasi pajak • Jasa konsultasi manajemen • Assurance service lain-lain
  • 28. Transi©Suwardjono Bab 2 Bidang Pengetahuan dan Profesi Akuntansi Jangan lupa mengerjakan: Tugas, pertanyaan diskusi, dan latihan/soal. Buka internet: www.suwardjono.com. Sudahkah anda fasih menggunakan program Excel dan kalkulator?