SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
-TEKS DEBAT-
Kelompok 04
NAMA KELOMPOK 04
MOHAMMAD HILMI
HIDAYATULLAH
AHMAD HABIBIE DEWA
PRATAMA
03
08 AURA RESMA RAHMADHANI
FARIDA NAUROTIN FAJRIYAH
NABILA TRI ANGGRAINI
SEKAR KINASIH JENAR
MAHESWARI
ORLENDINA KAYLA ANANTHA
RAFAEL BENINO
30
11
21
25
31
32
Peran debat
Rafael Benino
Moderator
01
Farida N.F., Sekar Kinasih,
Orlendina Kayla
Tim pro
02
M. Hilmi h , Nabila Tri,
Ahmad Habibie
Tim kontra
03
Aura Rhesma Ramadhani
Tim netral
04
Realisasi dampak positif tiktok
dalam era globalisasi
Judul debat:
Tingkat kemenangan dalam debat
Tim netral
Tim oposisi
Tim afirmasi
Tingkat kemenangan debat ditentukan oleh pemberi argumen terbaik
dan tim yang memiliki argumen lebih unggul.
PENGERTIAN
DEBAT
Debat menurut istilah adalah
pembahasan dan pertukaran
pendapat dengan disertai
argumen yang mendukung
pendapat
CIRI-CIRI DEBAT
Terjadi adu pendapat dan
argumen untuk
mempertahankan argumen
dan mendapatkan
kemenangan
Terjadi sesi tanya
jawab yang bersifat
menjatuhkan atau
mematahkan
argumen lawan
Setiap debat
mengutamakan
antara pihak pro
dan pihak kontra
1. Membicarakan suatu topik permasalahan melalui
dua macam prespektif
2. Melatih menemukan argumentasi berdasarkan
data yang kuat dan akurat
3. Memberikan suatu prespektif yang berdasarkan
atas argumen dengan informasi pendukung
4. Memberikan argumen guna mengajak orang lain
bahwa argumen yang dimiliki merupakan argumen
yang tepat untuk disepakati
Tujuan debat
Macam Jenis Debat
Debat Parlemen atau Majelis
Debat Formal, Debat Pendidikan
(Formal Educational Debating)
Debat formal
mengenai undang-
undang, kebijakan,
atau hal-hal yang
berkaitan dengan
ketatanegaraan.
Pengembangan
kemampuan
argumen dari
kedua tim berupa
pro ataupun kontra
dalam suatu
masalah
(Parliamentary or Assembly Debating)
Unsur teks Debat
Tim yang berperan
memberikan
argumen yang
bersifat tidak
mendukung maupun
menolak mosi/ tidak
mendukung
siapapun
TIM NETRAL
Topik pernyataan
yang berperan
penting dalam
suatu kegiatan
debat. Nantinya
mosi akan
menemukan isi dan
arah dari suatu
debat.
MOSI
Tim yang
berperan untuk
mendukung mosi.
Dalam kegiatan
debat, tim
afirmasi selalu pro
dengan pokok
permasalahan.
tIM AFIRMASI
Tim yang
berperan untuk
menolak mosi.
Tim oposisi
disebut juga
dengan istilah
tim kontra.
TIM OPOSISI
Unsur teks Debat
adalah orang yang
berperan sebagai
penggembira debat dan
memberikan penilaian
atas peserta debat.
PENONTON/JURI
PENULIS MODERATOR
adalah seseorang yang berperan
dalam memoderasi dan
mengawasi debat yang menjadi
tanggung jawabnya. Moderator
biasanya menjadi penengah antara
pihak-pihak yang berdebat.
adalah seseorang yang
berperan sebagai perumus
tata cara debat dan
mencatat hasil-hasil dari
debat. Penulis disebut juga
dengan istilah notulis.
STRUKTUR
Orientasi adalah
pengenalan isu atau
topik yang diperdebatkan
dan pengenalan tim tim
(afirmasi, oposisi, netral).
ORIENTASI
Pada bagian ini, setiap tim
harus mengomentari dari
setiap pendapat yang
diutarakan oleh tim lain.
DEBAT
Setiap tim mengutarakan
pendapatnya terhadap topik
yang didiskusikan (mulai dari
tim afirmasi, oposisi dan tim
netral).
ARGUMEN
Di bagian ini, setiap tim
menyampaikan pernyataan
penutup terhadap topik
sesuai dengan posisinya
masing-masing.
KESIMPULAN
Teks debat
- Moderator
Terima kasih atas kehadiran rekan-rekan pada siang ini. Hari ini, kita akan membahas pengaruh penggunaan
media sosial di lingkungan sekolah. Grup A adalah tim yang mendukung penggunaan media sosial bagi pelajar
dan grup B yang menolak hal tersebut.
- Tim afirmasi
Seperti yang kita ketahui bersama, di era yang serba digital ini, jarak dan waktu bukanlah sebuah halangan.
Media sosial telah menjembatani perbedaan tersebut. Melalui media sosial, siswa dapat membangun komunitas
belajar dengan mudah.
Hal ini tentunya dapat meningkatkan keterampilan dan kemampuan siswa tanpa khawatir akan perbedaan jarak
dan waktu.
- Tim oposisi
Saya kurang setuju dengan pendapat tim afirmasi. Pada kenyataannya, siswa akan dengan mudah teralih pada
hal yang lain selain belajar. Contohnya saja menggunakan media sosial tersebut untuk berkomunikasi secara
pribadi alih-alih belajar.
Selain itu, media sosial akan melemahkan interaksi sosial para pelajar di dunia nyata. Mereka akan sibuk dengan
gawai dan media sosial masing-masing, serta tidak memperhatikan lingkungan sekitar.
- Tim afirmasi
Saya kurang setuju dengan pendapat tim oposisi yang menyatakan bahwa media sosial melemahkan interaksi
sosial para pelajar di dunia nyata. Justru media sosial dapat membangun kepercayaan diri para pelajar yang
mungkin tidak mereka miliki di dunia nyata.
Melalui media sosial, para pelajar tersebut bebas berargumentasi dan terlibat dalam kegiatan pembelajaran yang
berlangsung pada media sosial. Hal tersebut tentu akan menambah kepercayaan diri mereka.
- Tim oposisi
Saya ingin menanggapi pernyataan dari tim afirmasi.
Memang benar para pelajar yang cenderung kurang berani dalam mengemukakan pendapat akan dapat
membangun kepercayaan diri di media sosial. Akan tetapi, hanya dalam lingkup media sosial.
Sedangkan kita hidup di dunia nyata. Lalu, buat apa itu semua?
Terlebih lagi jika pelajar tersebut menjadi bergantung pada media sosial yang pada akhirnya akan
berimbas pada kecanduan terhadap media sosial. Hal ini tentu akan mengganggu pola interaksi
antarindividu di dunia nyata.
- Tim afirmasi
Kecanduan terhadap media sosial dapat diatasi dengan menerapkan aturan yang tegas tentang waktu
untuk mengakses media sosial.
Bukan hanya media sosial yang berpotensi untuk membuat candu, banyak hal lain juga dapat membuat
seseorang bisa kecanduan. Akan tetapi, hal tersebut dapat diminimalisasi.
Singkatnya, tim kami percaya bahwa penggunaan media sosial memiliki banyak dampak positif jika
digunakan secara tepat, seperti menumbuhkan rasa percaya diri seseorang, menambah pertemanan,
dan membentuk suatu komunitas belajar.
Hal ini dapat terwujud jika diimbangi dengan pengawasan dari orang tua dan guru secara bersinergi.
- Tim oposisi
Memang kecanduan terhadap media sosial dapat diatasi dengan penerapan aturan yang tegas. Akan
tetapi, apakah Anda yakin aturan tersebut benar-benar akan berjalan sesuai harapan?
Pada akhirnya, tim kami, yaitu tim
Kaidah Kebahasaan Teks Debat
Menggunakan Konjungsi
01
Kata kerja mental
02
Kalimat definisi
03
Makna denotatif
04
Mengandung fakta dan
sistematis
06
Kata Rujukan
07
05 08
Kata ganti orang
Menggunakan
bahasa baku
1. Menggunakan Konjungsi
Menggunakan Konjungsi
yang menunjukkan
hubungan argumentasi /
kausalitas. Contoh :
sebab , karena, jika,
dengan demikian, oleh
karena itu, akibatnya
02. Kata Kerja Mental
Kata kerja mental adalah jenis
kata yang mengungkapkan reaksi
seseorang terhadap suatu
tindakan, keberadaan, atau
pengalaman. Contoh:
Memprihatinkan, berpendapat,
menyimpulkan, diharapkan,dll
03. Kalimat definisi
Kata ganti orang, yakni kata
untuk mengganti panggilan,
seperti mereka, Anda, saya ,
kami.
04. Kata ganti orang
Adalah kalimat yang
menjabarkan konsep,
pengertian, dan
penjelasan seperti yakni,
adalah.
Kaidah kebahasaan
05. Menggunakan makna
denotatif
Adalah makna sebenarnya atau
sesuai dengan apa yang terjadi.
Contoh : Tangan kanan. Artinya
tangan di sebelah kanan.
07. Kata rujukan
Merupakan kata yang digunakan
untuk merujuk bagian teks
sebelumnya maupun sesudahnya
dalam suatu kalimat. Contoh:
Mereka, beliau, itu, ini,
demikian, begitu, hal itu, ini,
situ, sana, begini, dan yakni
06. Mengandung fakta dan
sistematis
Bahasa baku adalah bahasa
yang menggunakan kaidah EYD.
Biasanya bahasa baku
digunakan pada acara formal,
pembuatan surat, dll.
08. Menggunakan bahasa baku
Teks debat harus dibuat
berdasarkan fakta dan
kata yang dipilih disusun
secara runtut.
Menyimpulkan Hasil Debat
Penarikan kesimpulan dengan
cara generalisasi berpangkal
pada pernyataan-pernyataan
bersifat khusus, fenomena-
fenomena khusus, kemudian
ditarik pernyataan yang bersifat
general (umum)
Generalisasi
Dalam pola penalaran ini,sebab
bisa menjadi gagasan utamanya.
Namun,dapat juga sebaliknya.
Beberapa sebab dapat menjadi
gagasan penjelas sedangkan
akibat menjadi gagasan
utamanya
Sebab akibat
Analogi
Proses penarikan kesimpulan
yang didasarkan atas
perbandingan dua hal yang
berbeda tetapi karena
mempunyai kesamaan segi,
fungsi/ciri kemudian
dibandingkan (disamakan),
kesamaan inilah yang menjadi
dasar penarikan kesimpulan
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,
including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik
Kami dari kelompok 4
berterimakasih semoga presentasi
dari kami dapat bermanfaat
SMaN 2 Jombang XIPA2
TERIMAKASIH!

More Related Content

Similar to Kelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptx

MATERI BIMTEK COACHING UNTUK SUPERVISI AKADEMIK.pptx
MATERI BIMTEK COACHING UNTUK SUPERVISI AKADEMIK.pptxMATERI BIMTEK COACHING UNTUK SUPERVISI AKADEMIK.pptx
MATERI BIMTEK COACHING UNTUK SUPERVISI AKADEMIK.pptxHermansyahHermansyah41
 
Debat active.ppt
Debat active.pptDebat active.ppt
Debat active.pptUlunNuha2
 
Debat active.ppt
Debat active.pptDebat active.ppt
Debat active.pptUlunNuha2
 
Point canter point
Point canter pointPoint canter point
Point canter pointifalatifa
 
Strategi pembelajaran.pptx
Strategi pembelajaran.pptxStrategi pembelajaran.pptx
Strategi pembelajaran.pptxMarufDomeng
 
Presentation1 bsk.pptx
Presentation1 bsk.pptxPresentation1 bsk.pptx
Presentation1 bsk.pptxrahmad64
 
TEKNIK_KOMUNIKASI_dan_NEGOSIASI.ppt
TEKNIK_KOMUNIKASI_dan_NEGOSIASI.pptTEKNIK_KOMUNIKASI_dan_NEGOSIASI.ppt
TEKNIK_KOMUNIKASI_dan_NEGOSIASI.pptAinunShodiq
 
bahasa indonesia diskusi dan seminar
bahasa indonesia diskusi dan seminarbahasa indonesia diskusi dan seminar
bahasa indonesia diskusi dan seminarIka Septiana
 
Ppt kelompok 1
Ppt kelompok 1Ppt kelompok 1
Ppt kelompok 1hfggs
 
Model pembelajaran debat
Model pembelajaran debatModel pembelajaran debat
Model pembelajaran debatAfdoludin Qolob
 
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)Donny kurnianto
 
Public speaking
Public speakingPublic speaking
Public speakingrofieq
 
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptxBAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptxGLediesVirgo
 
Metode pengajaran kelompok
Metode pengajaran kelompokMetode pengajaran kelompok
Metode pengajaran kelompokSunawan Sunawan
 
manajemen-konflik.ppt2aoawadeaaqdnu_.ppt
manajemen-konflik.ppt2aoawadeaaqdnu_.pptmanajemen-konflik.ppt2aoawadeaaqdnu_.ppt
manajemen-konflik.ppt2aoawadeaaqdnu_.pptyudaariwinataa
 

Similar to Kelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptx (20)

MATERI BIMTEK COACHING UNTUK SUPERVISI AKADEMIK.pptx
MATERI BIMTEK COACHING UNTUK SUPERVISI AKADEMIK.pptxMATERI BIMTEK COACHING UNTUK SUPERVISI AKADEMIK.pptx
MATERI BIMTEK COACHING UNTUK SUPERVISI AKADEMIK.pptx
 
Debat active.ppt
Debat active.pptDebat active.ppt
Debat active.ppt
 
Debat active.ppt
Debat active.pptDebat active.ppt
Debat active.ppt
 
Point canter point
Point canter pointPoint canter point
Point canter point
 
Strategi pembelajaran.pptx
Strategi pembelajaran.pptxStrategi pembelajaran.pptx
Strategi pembelajaran.pptx
 
Presentation1 bsk.pptx
Presentation1 bsk.pptxPresentation1 bsk.pptx
Presentation1 bsk.pptx
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
TEKNIK_KOMUNIKASI_dan_NEGOSIASI.ppt
TEKNIK_KOMUNIKASI_dan_NEGOSIASI.pptTEKNIK_KOMUNIKASI_dan_NEGOSIASI.ppt
TEKNIK_KOMUNIKASI_dan_NEGOSIASI.ppt
 
bahasa indonesia diskusi dan seminar
bahasa indonesia diskusi dan seminarbahasa indonesia diskusi dan seminar
bahasa indonesia diskusi dan seminar
 
Ppt kelompok 1
Ppt kelompok 1Ppt kelompok 1
Ppt kelompok 1
 
Pelatihan Komunikasi Efektif
Pelatihan Komunikasi EfektifPelatihan Komunikasi Efektif
Pelatihan Komunikasi Efektif
 
Model pembelajaran debat
Model pembelajaran debatModel pembelajaran debat
Model pembelajaran debat
 
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
Bimbingan dan konseling kelompok (pembelajaran)
 
Public speaking
Public speakingPublic speaking
Public speaking
 
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptxBAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
BAB II (Pengertian dan Unsur-unsur Debat) (1).pptx
 
Metode pengajaran kelompok
Metode pengajaran kelompokMetode pengajaran kelompok
Metode pengajaran kelompok
 
manajemen-konflik.ppt2aoawadeaaqdnu_.ppt
manajemen-konflik.ppt2aoawadeaaqdnu_.pptmanajemen-konflik.ppt2aoawadeaaqdnu_.ppt
manajemen-konflik.ppt2aoawadeaaqdnu_.ppt
 
Modul KB 7 Membimbing Diskusi
Modul KB 7 Membimbing DiskusiModul KB 7 Membimbing Diskusi
Modul KB 7 Membimbing Diskusi
 
Teks DEBAT.pptx
Teks DEBAT.pptxTeks DEBAT.pptx
Teks DEBAT.pptx
 

Recently uploaded

MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxheru687292
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 

Recently uploaded (7)

MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptxPENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
PENGENDALIAN MUTU prodi Blitar penting untuk dimiliki oleh masyarakat .pptx
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 

Kelompok 04_ Materi Debat_XIPA2_SMaN 2 Jombang.pptx

  • 2. NAMA KELOMPOK 04 MOHAMMAD HILMI HIDAYATULLAH AHMAD HABIBIE DEWA PRATAMA 03 08 AURA RESMA RAHMADHANI FARIDA NAUROTIN FAJRIYAH NABILA TRI ANGGRAINI SEKAR KINASIH JENAR MAHESWARI ORLENDINA KAYLA ANANTHA RAFAEL BENINO 30 11 21 25 31 32
  • 3. Peran debat Rafael Benino Moderator 01 Farida N.F., Sekar Kinasih, Orlendina Kayla Tim pro 02 M. Hilmi h , Nabila Tri, Ahmad Habibie Tim kontra 03 Aura Rhesma Ramadhani Tim netral 04
  • 4. Realisasi dampak positif tiktok dalam era globalisasi Judul debat:
  • 5. Tingkat kemenangan dalam debat Tim netral Tim oposisi Tim afirmasi Tingkat kemenangan debat ditentukan oleh pemberi argumen terbaik dan tim yang memiliki argumen lebih unggul.
  • 6. PENGERTIAN DEBAT Debat menurut istilah adalah pembahasan dan pertukaran pendapat dengan disertai argumen yang mendukung pendapat
  • 7. CIRI-CIRI DEBAT Terjadi adu pendapat dan argumen untuk mempertahankan argumen dan mendapatkan kemenangan Terjadi sesi tanya jawab yang bersifat menjatuhkan atau mematahkan argumen lawan Setiap debat mengutamakan antara pihak pro dan pihak kontra
  • 8. 1. Membicarakan suatu topik permasalahan melalui dua macam prespektif 2. Melatih menemukan argumentasi berdasarkan data yang kuat dan akurat 3. Memberikan suatu prespektif yang berdasarkan atas argumen dengan informasi pendukung 4. Memberikan argumen guna mengajak orang lain bahwa argumen yang dimiliki merupakan argumen yang tepat untuk disepakati Tujuan debat
  • 9. Macam Jenis Debat Debat Parlemen atau Majelis Debat Formal, Debat Pendidikan (Formal Educational Debating) Debat formal mengenai undang- undang, kebijakan, atau hal-hal yang berkaitan dengan ketatanegaraan. Pengembangan kemampuan argumen dari kedua tim berupa pro ataupun kontra dalam suatu masalah (Parliamentary or Assembly Debating)
  • 10. Unsur teks Debat Tim yang berperan memberikan argumen yang bersifat tidak mendukung maupun menolak mosi/ tidak mendukung siapapun TIM NETRAL Topik pernyataan yang berperan penting dalam suatu kegiatan debat. Nantinya mosi akan menemukan isi dan arah dari suatu debat. MOSI Tim yang berperan untuk mendukung mosi. Dalam kegiatan debat, tim afirmasi selalu pro dengan pokok permasalahan. tIM AFIRMASI Tim yang berperan untuk menolak mosi. Tim oposisi disebut juga dengan istilah tim kontra. TIM OPOSISI
  • 11. Unsur teks Debat adalah orang yang berperan sebagai penggembira debat dan memberikan penilaian atas peserta debat. PENONTON/JURI PENULIS MODERATOR adalah seseorang yang berperan dalam memoderasi dan mengawasi debat yang menjadi tanggung jawabnya. Moderator biasanya menjadi penengah antara pihak-pihak yang berdebat. adalah seseorang yang berperan sebagai perumus tata cara debat dan mencatat hasil-hasil dari debat. Penulis disebut juga dengan istilah notulis.
  • 12. STRUKTUR Orientasi adalah pengenalan isu atau topik yang diperdebatkan dan pengenalan tim tim (afirmasi, oposisi, netral). ORIENTASI Pada bagian ini, setiap tim harus mengomentari dari setiap pendapat yang diutarakan oleh tim lain. DEBAT Setiap tim mengutarakan pendapatnya terhadap topik yang didiskusikan (mulai dari tim afirmasi, oposisi dan tim netral). ARGUMEN Di bagian ini, setiap tim menyampaikan pernyataan penutup terhadap topik sesuai dengan posisinya masing-masing. KESIMPULAN
  • 13. Teks debat - Moderator Terima kasih atas kehadiran rekan-rekan pada siang ini. Hari ini, kita akan membahas pengaruh penggunaan media sosial di lingkungan sekolah. Grup A adalah tim yang mendukung penggunaan media sosial bagi pelajar dan grup B yang menolak hal tersebut. - Tim afirmasi Seperti yang kita ketahui bersama, di era yang serba digital ini, jarak dan waktu bukanlah sebuah halangan. Media sosial telah menjembatani perbedaan tersebut. Melalui media sosial, siswa dapat membangun komunitas belajar dengan mudah. Hal ini tentunya dapat meningkatkan keterampilan dan kemampuan siswa tanpa khawatir akan perbedaan jarak dan waktu. - Tim oposisi Saya kurang setuju dengan pendapat tim afirmasi. Pada kenyataannya, siswa akan dengan mudah teralih pada hal yang lain selain belajar. Contohnya saja menggunakan media sosial tersebut untuk berkomunikasi secara pribadi alih-alih belajar. Selain itu, media sosial akan melemahkan interaksi sosial para pelajar di dunia nyata. Mereka akan sibuk dengan gawai dan media sosial masing-masing, serta tidak memperhatikan lingkungan sekitar. - Tim afirmasi Saya kurang setuju dengan pendapat tim oposisi yang menyatakan bahwa media sosial melemahkan interaksi sosial para pelajar di dunia nyata. Justru media sosial dapat membangun kepercayaan diri para pelajar yang mungkin tidak mereka miliki di dunia nyata. Melalui media sosial, para pelajar tersebut bebas berargumentasi dan terlibat dalam kegiatan pembelajaran yang berlangsung pada media sosial. Hal tersebut tentu akan menambah kepercayaan diri mereka.
  • 14. - Tim oposisi Saya ingin menanggapi pernyataan dari tim afirmasi. Memang benar para pelajar yang cenderung kurang berani dalam mengemukakan pendapat akan dapat membangun kepercayaan diri di media sosial. Akan tetapi, hanya dalam lingkup media sosial. Sedangkan kita hidup di dunia nyata. Lalu, buat apa itu semua? Terlebih lagi jika pelajar tersebut menjadi bergantung pada media sosial yang pada akhirnya akan berimbas pada kecanduan terhadap media sosial. Hal ini tentu akan mengganggu pola interaksi antarindividu di dunia nyata. - Tim afirmasi Kecanduan terhadap media sosial dapat diatasi dengan menerapkan aturan yang tegas tentang waktu untuk mengakses media sosial. Bukan hanya media sosial yang berpotensi untuk membuat candu, banyak hal lain juga dapat membuat seseorang bisa kecanduan. Akan tetapi, hal tersebut dapat diminimalisasi. Singkatnya, tim kami percaya bahwa penggunaan media sosial memiliki banyak dampak positif jika digunakan secara tepat, seperti menumbuhkan rasa percaya diri seseorang, menambah pertemanan, dan membentuk suatu komunitas belajar. Hal ini dapat terwujud jika diimbangi dengan pengawasan dari orang tua dan guru secara bersinergi. - Tim oposisi Memang kecanduan terhadap media sosial dapat diatasi dengan penerapan aturan yang tegas. Akan tetapi, apakah Anda yakin aturan tersebut benar-benar akan berjalan sesuai harapan? Pada akhirnya, tim kami, yaitu tim
  • 15. Kaidah Kebahasaan Teks Debat Menggunakan Konjungsi 01 Kata kerja mental 02 Kalimat definisi 03 Makna denotatif 04 Mengandung fakta dan sistematis 06 Kata Rujukan 07 05 08 Kata ganti orang Menggunakan bahasa baku
  • 16. 1. Menggunakan Konjungsi Menggunakan Konjungsi yang menunjukkan hubungan argumentasi / kausalitas. Contoh : sebab , karena, jika, dengan demikian, oleh karena itu, akibatnya 02. Kata Kerja Mental Kata kerja mental adalah jenis kata yang mengungkapkan reaksi seseorang terhadap suatu tindakan, keberadaan, atau pengalaman. Contoh: Memprihatinkan, berpendapat, menyimpulkan, diharapkan,dll 03. Kalimat definisi Kata ganti orang, yakni kata untuk mengganti panggilan, seperti mereka, Anda, saya , kami. 04. Kata ganti orang Adalah kalimat yang menjabarkan konsep, pengertian, dan penjelasan seperti yakni, adalah. Kaidah kebahasaan
  • 17. 05. Menggunakan makna denotatif Adalah makna sebenarnya atau sesuai dengan apa yang terjadi. Contoh : Tangan kanan. Artinya tangan di sebelah kanan. 07. Kata rujukan Merupakan kata yang digunakan untuk merujuk bagian teks sebelumnya maupun sesudahnya dalam suatu kalimat. Contoh: Mereka, beliau, itu, ini, demikian, begitu, hal itu, ini, situ, sana, begini, dan yakni 06. Mengandung fakta dan sistematis Bahasa baku adalah bahasa yang menggunakan kaidah EYD. Biasanya bahasa baku digunakan pada acara formal, pembuatan surat, dll. 08. Menggunakan bahasa baku Teks debat harus dibuat berdasarkan fakta dan kata yang dipilih disusun secara runtut.
  • 18. Menyimpulkan Hasil Debat Penarikan kesimpulan dengan cara generalisasi berpangkal pada pernyataan-pernyataan bersifat khusus, fenomena- fenomena khusus, kemudian ditarik pernyataan yang bersifat general (umum) Generalisasi Dalam pola penalaran ini,sebab bisa menjadi gagasan utamanya. Namun,dapat juga sebaliknya. Beberapa sebab dapat menjadi gagasan penjelas sedangkan akibat menjadi gagasan utamanya Sebab akibat Analogi Proses penarikan kesimpulan yang didasarkan atas perbandingan dua hal yang berbeda tetapi karena mempunyai kesamaan segi, fungsi/ciri kemudian dibandingkan (disamakan), kesamaan inilah yang menjadi dasar penarikan kesimpulan
  • 19. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik Kami dari kelompok 4 berterimakasih semoga presentasi dari kami dapat bermanfaat SMaN 2 Jombang XIPA2 TERIMAKASIH!