SlideShare a Scribd company logo
NEGOSIASI
DISUSUN OLEH :
UMI HIDAYATI
X-MIA 1
35
PENGERTIAN
Teks negosiasi atau negosiasi adalah suatu bentuk
interaksi sosial yang berfungsi untuk mencapai
penyelesaian bersama di antara pihak-pihak yang
mempunyai perbedaan kepentingan. Pihak-pihak
tersebut berusaha menyelesaikan perbedaan tersebut
dengan cara berdialog dan tidak akan merugikan salah
satu pihak. (Bahasa Indonesia Ekspresi Diri dan
Akademik, 2013)
STRUKTUR
a. Struktur pembukaan » isi » penutup
Merupakan struktur yang paling sederhana, biasanya dipakai
pada negosiasi yang hanya bertujuan untuk menyelesaikan
suatu konflik tertentu. Antara kedua belah pihak saling
menawarkan penyelesaian masalah yang mereka inginkan,
kemudian penyelesaian-penyelesaian itu disesuaikan
dengan kepentingan masing-masing pihak dan dilebur
menjadi satu kesepakatan yang saling menguntungkan.
Contoh : negosiasi antara wakil karyawan yang menuntut
kenaikan gaji kepada wakil perusahaan.
b. Struktur orientasi » pengajuan » penawaran »
persetujuan » penutup
Teks jenis ini hampir sama dengan jenis teks
negosiasi yang pertama, namun bedanya pada teks
jenis ini terdapat suatu permintaan yang diajukan.
Permintaan tersebut kemudian disesuaikan dengan
kepentingan pihak kedua sehingga muncullah suatu
kesepakatan. Contohnya adalah negosiasi antara
pihak bank dengan nasabah yang ingin mengajukan
kredit dalam jumlah besar.
c. Struktur orientasi » permintaan » pemenuhan »
penawaran »
persetujuan » pembelian » penutup
Merupakan struktur teks yang paling rumit dan biasa
dipergunakan dalam kegiatan jual beli. Negosiasi yang terjadi
pada jual beli lebih kompleks dan berjalan menurut alur yang
alami sehingga tiga atau lima tahap saja belum cukup.
Struktur teks tersebut akan menjadi lebih kompleks lagi
apabila barang yang dibeli lebih dari satu keadaan tersebut
sangat mungkin terjadi. Selain itu, negosiasi yang ada dalam
kegiatan jual beli terkadang menggunakan bahasa persuasif,
yaitu bahasa yang digunakan pedagang untuk membujuk
pembeli agar membeli dagangannya.
• Orientasi : Pembukaan atau awalan dari percakapan sebuah negosiasi.
Biasanya berupa kata salam, sapa dan sebagainya.
• Permintaan : Di mana pihak yang ingin tahu menanyakan suatu barang
atau permasalahan yang dihadapi.
• Pemenuhan : Pihak yang terkait memberitahukan mengenai barang atau
obyek agar orang yang diajak interaksi oleh pihak tersebut menjadi lebih
paham.
• Penawaran : Suatu puncak dari negosiasi karena terjadi proses tawar
menawar pihak satu dengan pihak yang lain untuk mendapat sebuah
kesepakatan yang menguntungkan satu sama lain.
• Persetujuan : Kesepakatan atas hasil penawaran dari kedua belah pihak.
• Pembelian : Terjadinya transaksi jual beli antara masing-masing pihak
terkait.
• Penutup : Mengakhiri dari sebuah percakapan antara kedua pihak untuk
menyelesaikan suatu proses interaksi dalam negosiasi.
CIRI UMUM
• Negosiasi menghasilkan suatu kesepakatan bersama.
• Negosiasi menghasilkan keputusan yang saling
menguntungkan dan tidak merugikan salah satu pihak.
• Negosiasi merupakan sarana untuk mencari suatu
penyelesaian atau jalan tengah.
• Negosiasi mengarah pada tujuan praktis.
• Negosiasi mengarah pada perwujudan kepentingan bersama.
• Teks negosiasi dapat berbentuk dialog atau diubah menjadi
monolog.
CIRI KEBAHASAAN
• Bahasa santun dan efektif.
• Menggunakan tuturan berpasangan.
• Berisi ajakan atau bujukan (persuasif).
• Menggunakan pronomina atau kata ganti.
• Menggunakan partisipan manusia secara
umum.
• Menggunakan kalimat imperative, deklaratif,
dan interogatif.
TUJUAN NEGOSIASI
Tujuan dari bernegosiasi yaitu untuk mengurangi
perbedaan posisi setiap pihak. Mencari jalan tengah
dan kesepatan bersama yang saling menguntungkan
dalam suatu permasalahan. Sehingga, antara pihak
yang satu dengan pihak lainnya tidak ada yang
merasa dirugikan. Adapun yang menjadi prioritas
dalam negosiasi adalah kepentingan bersama, tidak
boleh ada salah satu pihak yang mementingkan
dirinya sendiri.
JENIS-JENIS TUTURAN YANG DIGUNAKAN
DALAM TEKS NEGOSIASI
Tuturan adalah kalimat-kalimat yang diucapkan dalam suatu dialog negosiasi. Antara
pihak kedua dan pihak pertama pastilah saling memberikan respon dalam berbicara.
Untuk itu, terdapat beberapa jenis pasangan tuturan yang kerap terjadi dalam suatu
negosiasi, diantaranya sebagai berikut :
a) Mengucapkan salam ↔ membalas salam
b) Bertanya ↔ menjawab/tidak menjawab
c) Meminta tolong ↔ memenuhi/menolak permintaan
d) Meminta ↔ memenuhi/menolak permintaan
e) Menawarkan ↔ menerima/menolak tawaran
f) Mengusulkan ↔ menerima/menolak usulan
UNSUR-UNSUR NEGOSIASI
1. Ada dua pihak atau lebih yang terlibat.
2. Ada kepentingan yang berbeda.
3. Ada perundingan.
KETERAMPILAN DASAR DALAM BERNEGOSIASI
Berikut ini, adalah keterampilan -keterampilan dasar dalam
bernegosiasi :
• Ketajaman pikiran / kelihaian
• Sabar dan Memiliki selera humor
• Kemampuan beradaptasi
• Daya tahan
• Kemampuan bersosialisasi
• Konsentrasi
• Kemampuan berartikulasi
MACAM-MACAM NEGOSIASI
Macam-macam negosiasi antara lain adalah sebagai berikut :
1. Negosiasi kooperatif adalah negosiasi dimana konflik dapat
diminimalisir dan seluruh gagasan yang ada difokuskan kepada
tujuan untuk mencapai solusi yang baik.
2. Negosiasi kompetitif adalah negosiasi dimana terjadi suasana
tidak ramah sebab masing-masing pihak berusaha untuk
mendapatkan tawaran yang lebih baik.
STRATEGI DALAM BERNEGOSIASI
• Win-win strategy (strategi menang-menang) artinya kedua
belah pihak saling diuntungkan.
• Lose-lose strategy (strategi kalah-kalah) artinya kedua belah
pihak sama-sama kalah karena kedua belah pihak tidak
menemukan kepentingan yang sama.
• Win-lose strategy (strategi menang-kalah) artinya ada satu
pihak yang menang dan pihak yang lain kalah. Tapi lebih baik
tidak ada yang menang sendiri atau tidak ada yang kalah
sendiri, kalau mau kedua belah pihak saling diuntungkan atau
kedua belah pihak dirugikan.
CONTOH NEGOSIASI
Membeli Laptop
Penjual : “Selamat datang, silahkan duduk.”
Pembeli : “Terima kasih.”
Penjual : “Ada yang bisa saya bantu?”
Pembeli : “Saya ingin beli laptop.”
Penjual : “Ingin laptop merk apa mbak?”
Pembeli : “Yang bagus itu merek apa mbak ?”
Penjual : “Begini mbak, kalau masalah bagus tidaknya itu relatif
mbak. Semua merek ada kelebihan dan juga ada kekurangannya.
Tetapi sekarang yang paling laris itu Acer mbak.”
Pembeli : “Saya boleh lihat yang Acer?”
Penjual : “Iya, sebentar saya ambilkan dahulu.”
Pembeli : “Iya.”
Penjual : “Ini mbak, silahkan di coba dahulu.”
Pembeli : “Fasilitasnya apa saja mbak?”
Pembeli : “Ada wifi, bluetooth, memory 2 GB, monitor 14” dan masih
banyak lagi.”
Pembeli : “Warnanya ini hanya hitam saja mbak?”
Penjual : “Kalau ini ada warna coklat, putih, merah, sama hitam ini
mbak.”
Pembeli : “Kalau sekarang adanya warna apa saja mbak?”
Penjual : “Kita punya warna coklat sama hitam.”
Pembeli : “Saya lihat yang coklat dulu mbak.”
Penjual : “Iya, saya ambilkan dulu.”
Pembeli : “Iya.”
Penjual : “Ini mbak, silahkan.”
Pembeli : “Saya pilih coklat saja mbak. Harganya berapa mbak?”
Penjual : “Kalau yang ini harganya Rp 4.000.000,00.”
Pembeli : “Tidak ada diskon mbak?”
Penjual : “Kebetulan kita lagi ada promo untuk merek Acer ada
spesial diskon 5%, jadi harganya tinggal Rp 3.800.000,00.”
Pembeli : “Tidak bisa turun lagi mbak?”
Penjual : “Tidak bisa mbak. Ini bisa di kredit mbak, angsuran 8 X dalam 5
bulan.”
Pembeli : “Rp 3.500.000,00 gimana mbak? Cash.”
Penjual : "Di tambahin lagi mbak!"
Pembeli : "Saya tambahin Rp 50.000,00 gimana?"
Penjual : "Tetap tidak bisa mbak, begini saja saya kasih Rp 3.700.000,00, itu
sudah turun banyak lho mbak.“
Pembeli : "Gak bisa ditambahin lagi mbak diskonnya?"
Penjual : "Gak bisa mbak, nanti kalau ditambahin terus bos saya marah
mbak, ini bukan punya saya kalau punya saya, saya kasih mbak
segitu."
Pembeli : “Ya sudah saya setuju Rp 3.700.000,00.”
Penjual : “Saya buatkan notanya dulu mbak.”
Pembeli : “Iya.”
Penjual : “Ini notanya mbak,silahkan tanda tangan disini. Ini juga ada
garansinya 1 tahun, jadi kalau ada masalah dengan
laptopnya
bawa saja kesini.”
Pembeli : “Oh iya, ini uangnya.”
Penjual : "Terima kasih. Ini mau diantarkan kerumah atau dibawa
langsung?"
Pembeli : "Saya bawa langsung saja mbak."
Penjual : "Oh iya."
Pembeli : “Selamat siang.”
Penjual : “Selamat siang.”
CARA-CARA YANG DAPAT DITEMPUH UNTUK
MEMPERLANCAR NEGOSIASI
Dalam melakukan negosiasi, terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan
agar rencana negosiasi berjalan lancar dan sesuai dengan yang diharapkan,
diantaranya sebagai berikut:
• Mengajak membuat kesepatan.
• Memberikan alasan mengapa harus ada sebuah kesepakatan.
• Mengakomodasi butir-butir perbedaan dari kedua belah pihak.
• Membandingkan beberapa pilihan kemungkinan atau mengajukan
pandangan baru.
• Mengalokasikan tugas dan tanggung jawab masing-masing pihak.
• Memperjelas dan menguji pandangan yang dikemukakan, bila perlu dengan
suatu contoh.
SEKIAN DAN
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Negosiasi dalam Komunikasi Bisnis
Negosiasi dalam Komunikasi BisnisNegosiasi dalam Komunikasi Bisnis
Negosiasi dalam Komunikasi Bisnis
Erwin Rasyid
 
Bab 5. negosiasi power point
Bab 5. negosiasi   power pointBab 5. negosiasi   power point
Bab 5. negosiasi power pointDorothea Laksita
 
ppt Negosiasi
ppt Negosiasippt Negosiasi
ppt Negosiasi
Dalilah Adani
 
Teks ceramah
Teks ceramahTeks ceramah
Teks ceramah
Nola Oktaviani
 
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa IndonesiaPowerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Muhammad Didit Prasodjo
 
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : NEGOSIASI
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : NEGOSIASITEKNIK NEGOSIASI - MATERI : NEGOSIASI
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : NEGOSIASI
Diana Amelia Bagti
 
Komunikasi dan Negosiasi (Communication & Negotiation)
Komunikasi dan Negosiasi (Communication & Negotiation)Komunikasi dan Negosiasi (Communication & Negotiation)
Komunikasi dan Negosiasi (Communication & Negotiation)
Nur Padhilah Laju
 
Retorika
RetorikaRetorika
RetorikaM fazrul
 
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolahPermasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Anid Chantique
 
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
Apri Hartono7
 
RANGKUMAN TEKNIK NEGOSIASI (disusun sebagai tugas mata kuliah Teknik Negosiasi)
RANGKUMAN TEKNIK NEGOSIASI (disusun sebagai tugas mata kuliah Teknik Negosiasi)RANGKUMAN TEKNIK NEGOSIASI (disusun sebagai tugas mata kuliah Teknik Negosiasi)
RANGKUMAN TEKNIK NEGOSIASI (disusun sebagai tugas mata kuliah Teknik Negosiasi)
eddy sanusi silitonga
 
RPP KD.3.10 & 4.10 TEKS NEGOSIASI
RPP KD.3.10 & 4.10 TEKS NEGOSIASI RPP KD.3.10 & 4.10 TEKS NEGOSIASI
RPP KD.3.10 & 4.10 TEKS NEGOSIASI
Endang Pristiawaty
 
PPT Bahasa Indonesia kelas XII - Surat Lamaran Kerja.pptx
PPT Bahasa Indonesia kelas XII - Surat Lamaran Kerja.pptxPPT Bahasa Indonesia kelas XII - Surat Lamaran Kerja.pptx
PPT Bahasa Indonesia kelas XII - Surat Lamaran Kerja.pptx
AdiRahadian5
 
Karya Ilmiah Populer
Karya Ilmiah PopulerKarya Ilmiah Populer
Karya Ilmiah Populer
AhmadHidayatullah20
 
PPT Teks Eksplanasi
PPT Teks Eksplanasi PPT Teks Eksplanasi
PPT Teks Eksplanasi
Rubyrubi26
 
Karya tulis ilmiah populer
Karya tulis ilmiah populerKarya tulis ilmiah populer
Karya tulis ilmiah populerMOH. SHOFI'I
 
Beberapa masalah dalam penerjemahan
Beberapa masalah dalam penerjemahanBeberapa masalah dalam penerjemahan
Beberapa masalah dalam penerjemahan
Juvrianto Chrissunday Jakob
 
Kelompok wawancara
Kelompok wawancaraKelompok wawancara
Kelompok wawancaradian19
 
PPT NEGOSIASI
PPT NEGOSIASIPPT NEGOSIASI
PPT NEGOSIASI
Fahrani Hasanah
 

What's hot (20)

Negosiasi dalam Komunikasi Bisnis
Negosiasi dalam Komunikasi BisnisNegosiasi dalam Komunikasi Bisnis
Negosiasi dalam Komunikasi Bisnis
 
Bab 5. negosiasi power point
Bab 5. negosiasi   power pointBab 5. negosiasi   power point
Bab 5. negosiasi power point
 
ppt Negosiasi
ppt Negosiasippt Negosiasi
ppt Negosiasi
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Teks ceramah
Teks ceramahTeks ceramah
Teks ceramah
 
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa IndonesiaPowerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
Powerpoint Presentation - Debat Bahasa Indonesia
 
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : NEGOSIASI
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : NEGOSIASITEKNIK NEGOSIASI - MATERI : NEGOSIASI
TEKNIK NEGOSIASI - MATERI : NEGOSIASI
 
Komunikasi dan Negosiasi (Communication & Negotiation)
Komunikasi dan Negosiasi (Communication & Negotiation)Komunikasi dan Negosiasi (Communication & Negotiation)
Komunikasi dan Negosiasi (Communication & Negotiation)
 
Retorika
RetorikaRetorika
Retorika
 
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolahPermasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolah
 
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
 
RANGKUMAN TEKNIK NEGOSIASI (disusun sebagai tugas mata kuliah Teknik Negosiasi)
RANGKUMAN TEKNIK NEGOSIASI (disusun sebagai tugas mata kuliah Teknik Negosiasi)RANGKUMAN TEKNIK NEGOSIASI (disusun sebagai tugas mata kuliah Teknik Negosiasi)
RANGKUMAN TEKNIK NEGOSIASI (disusun sebagai tugas mata kuliah Teknik Negosiasi)
 
RPP KD.3.10 & 4.10 TEKS NEGOSIASI
RPP KD.3.10 & 4.10 TEKS NEGOSIASI RPP KD.3.10 & 4.10 TEKS NEGOSIASI
RPP KD.3.10 & 4.10 TEKS NEGOSIASI
 
PPT Bahasa Indonesia kelas XII - Surat Lamaran Kerja.pptx
PPT Bahasa Indonesia kelas XII - Surat Lamaran Kerja.pptxPPT Bahasa Indonesia kelas XII - Surat Lamaran Kerja.pptx
PPT Bahasa Indonesia kelas XII - Surat Lamaran Kerja.pptx
 
Karya Ilmiah Populer
Karya Ilmiah PopulerKarya Ilmiah Populer
Karya Ilmiah Populer
 
PPT Teks Eksplanasi
PPT Teks Eksplanasi PPT Teks Eksplanasi
PPT Teks Eksplanasi
 
Karya tulis ilmiah populer
Karya tulis ilmiah populerKarya tulis ilmiah populer
Karya tulis ilmiah populer
 
Beberapa masalah dalam penerjemahan
Beberapa masalah dalam penerjemahanBeberapa masalah dalam penerjemahan
Beberapa masalah dalam penerjemahan
 
Kelompok wawancara
Kelompok wawancaraKelompok wawancara
Kelompok wawancara
 
PPT NEGOSIASI
PPT NEGOSIASIPPT NEGOSIASI
PPT NEGOSIASI
 

Viewers also liked

menganalisis teks negosiasi bahasa indonesia
menganalisis teks negosiasi bahasa indonesiamenganalisis teks negosiasi bahasa indonesia
menganalisis teks negosiasi bahasa indonesia
chusnawatinurul
 
TEKS NEGOSIASI
TEKS NEGOSIASITEKS NEGOSIASI
TEKS NEGOSIASI
Sri Utanti
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
Belinda Alifa
 
Nego
NegoNego
Negosiasi; Bahasa Indonesia Kelas X
Negosiasi; Bahasa Indonesia Kelas X Negosiasi; Bahasa Indonesia Kelas X
Negosiasi; Bahasa Indonesia Kelas X
Yovie Saputra
 
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa IndonesiaContoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Isna Nusa Kumalasari
 
Teks Negosiasi
Teks NegosiasiTeks Negosiasi
Teks Negosiasi
Firda Mawaddah Aulia
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
NegosiasiMellyasari
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
Aliya Hasna
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
Sulthan Isa
 
Contoh dialog negosiasi
Contoh dialog negosiasiContoh dialog negosiasi
Contoh dialog negosiasi
arifiantosensey
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
Dewi Anggraeni
 
Bahasa Indonesia Teks negosiasi
Bahasa Indonesia Teks negosiasiBahasa Indonesia Teks negosiasi
Bahasa Indonesia Teks negosiasi
Hanif Aditya
 
Negoisasi
NegoisasiNegoisasi
Negoisasi
karliyn
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
Analogi Kelana
 
Negosiasi
Negosiasi Negosiasi
Negosiasi
sakinah_19
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasisakinah_19
 
Teks Negosiasi
Teks NegosiasiTeks Negosiasi
Teks Negosiasi
nadya putri
 

Viewers also liked (20)

menganalisis teks negosiasi bahasa indonesia
menganalisis teks negosiasi bahasa indonesiamenganalisis teks negosiasi bahasa indonesia
menganalisis teks negosiasi bahasa indonesia
 
TEKS NEGOSIASI
TEKS NEGOSIASITEKS NEGOSIASI
TEKS NEGOSIASI
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
Nego
NegoNego
Nego
 
Negosiasi; Bahasa Indonesia Kelas X
Negosiasi; Bahasa Indonesia Kelas X Negosiasi; Bahasa Indonesia Kelas X
Negosiasi; Bahasa Indonesia Kelas X
 
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa IndonesiaContoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
 
Teks Negosiasi
Teks NegosiasiTeks Negosiasi
Teks Negosiasi
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
Contoh dialog negosiasi
Contoh dialog negosiasiContoh dialog negosiasi
Contoh dialog negosiasi
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Bahasa Indonesia Teks negosiasi
Bahasa Indonesia Teks negosiasiBahasa Indonesia Teks negosiasi
Bahasa Indonesia Teks negosiasi
 
Negoisasi
NegoisasiNegoisasi
Negoisasi
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
Negosiasi
Negosiasi Negosiasi
Negosiasi
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Teks Negosiasi
Teks NegosiasiTeks Negosiasi
Teks Negosiasi
 

Similar to Teks negosiasi

Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
sakinah_khrnnsyh
 
Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia kelas 10
Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia kelas 10Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia kelas 10
Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia kelas 10
Lovegood Loony
 
Materi Negosiasi Kelas X
Materi Negosiasi Kelas XMateri Negosiasi Kelas X
Materi Negosiasi Kelas Xaulia seviera
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasiBelinda Alifa
 
Teks Negosiasi.pptx
Teks Negosiasi.pptxTeks Negosiasi.pptx
Teks Negosiasi.pptx
NickmahHeruChasanah
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
Ferita Rita
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
Alifia Laras
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
elisabeth noviliana
 
Negosiasi kelompok 1
Negosiasi kelompok 1Negosiasi kelompok 1
Negosiasi kelompok 1
elisabeth noviliana
 
Negosiasi
Negosiasi Negosiasi
Negosiasi
elisabeth noviliana
 
Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)
Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)
Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)
Fitri Ayu Kusuma Wijayanti
 
power point materi negosiasii kelas X.pptx
power point materi negosiasii kelas X.pptxpower point materi negosiasii kelas X.pptx
power point materi negosiasii kelas X.pptx
NurindahSetyawati1
 
Teks Negosiasi
Teks NegosiasiTeks Negosiasi
Teks Negosiasi
Sri Utanti
 
TEKS NEGOSIASI
TEKS NEGOSIASITEKS NEGOSIASI
TEKS NEGOSIASI
Sri Utanti
 
PPT_negosiasi.pptx
PPT_negosiasi.pptxPPT_negosiasi.pptx
PPT_negosiasi.pptx
hanituasikal2
 
Bahasa indonesia - Teks Negosiasi
Bahasa indonesia - Teks NegosiasiBahasa indonesia - Teks Negosiasi
Bahasa indonesia - Teks Negosiasi
Nada Arimbi
 

Similar to Teks negosiasi (20)

Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia kelas 10
Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia kelas 10Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia kelas 10
Teks Negosiasi - Bahasa Indonesia kelas 10
 
Materi Negosiasi Kelas X
Materi Negosiasi Kelas XMateri Negosiasi Kelas X
Materi Negosiasi Kelas X
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
Teks Negosiasi.pptx
Teks Negosiasi.pptxTeks Negosiasi.pptx
Teks Negosiasi.pptx
 
Teks negosiasi
Teks negosiasiTeks negosiasi
Teks negosiasi
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Negosiasi
NegosiasiNegosiasi
Negosiasi
 
Negosiasi kelompok 1
Negosiasi kelompok 1Negosiasi kelompok 1
Negosiasi kelompok 1
 
Negosiasi
Negosiasi Negosiasi
Negosiasi
 
Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)
Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)
Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)
 
power point materi negosiasii kelas X.pptx
power point materi negosiasii kelas X.pptxpower point materi negosiasii kelas X.pptx
power point materi negosiasii kelas X.pptx
 
Teks Negosiasi
Teks NegosiasiTeks Negosiasi
Teks Negosiasi
 
TEKS NEGOSIASI
TEKS NEGOSIASITEKS NEGOSIASI
TEKS NEGOSIASI
 
PPT_negosiasi.pptx
PPT_negosiasi.pptxPPT_negosiasi.pptx
PPT_negosiasi.pptx
 
Bahasa indonesia - Teks Negosiasi
Bahasa indonesia - Teks NegosiasiBahasa indonesia - Teks Negosiasi
Bahasa indonesia - Teks Negosiasi
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 
Kelompok 3
Kelompok 3Kelompok 3
Kelompok 3
 

Recently uploaded

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 

Recently uploaded (20)

LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 

Teks negosiasi

  • 1. NEGOSIASI DISUSUN OLEH : UMI HIDAYATI X-MIA 1 35
  • 2. PENGERTIAN Teks negosiasi atau negosiasi adalah suatu bentuk interaksi sosial yang berfungsi untuk mencapai penyelesaian bersama di antara pihak-pihak yang mempunyai perbedaan kepentingan. Pihak-pihak tersebut berusaha menyelesaikan perbedaan tersebut dengan cara berdialog dan tidak akan merugikan salah satu pihak. (Bahasa Indonesia Ekspresi Diri dan Akademik, 2013)
  • 3. STRUKTUR a. Struktur pembukaan » isi » penutup Merupakan struktur yang paling sederhana, biasanya dipakai pada negosiasi yang hanya bertujuan untuk menyelesaikan suatu konflik tertentu. Antara kedua belah pihak saling menawarkan penyelesaian masalah yang mereka inginkan, kemudian penyelesaian-penyelesaian itu disesuaikan dengan kepentingan masing-masing pihak dan dilebur menjadi satu kesepakatan yang saling menguntungkan. Contoh : negosiasi antara wakil karyawan yang menuntut kenaikan gaji kepada wakil perusahaan.
  • 4. b. Struktur orientasi » pengajuan » penawaran » persetujuan » penutup Teks jenis ini hampir sama dengan jenis teks negosiasi yang pertama, namun bedanya pada teks jenis ini terdapat suatu permintaan yang diajukan. Permintaan tersebut kemudian disesuaikan dengan kepentingan pihak kedua sehingga muncullah suatu kesepakatan. Contohnya adalah negosiasi antara pihak bank dengan nasabah yang ingin mengajukan kredit dalam jumlah besar.
  • 5. c. Struktur orientasi » permintaan » pemenuhan » penawaran » persetujuan » pembelian » penutup Merupakan struktur teks yang paling rumit dan biasa dipergunakan dalam kegiatan jual beli. Negosiasi yang terjadi pada jual beli lebih kompleks dan berjalan menurut alur yang alami sehingga tiga atau lima tahap saja belum cukup. Struktur teks tersebut akan menjadi lebih kompleks lagi apabila barang yang dibeli lebih dari satu keadaan tersebut sangat mungkin terjadi. Selain itu, negosiasi yang ada dalam kegiatan jual beli terkadang menggunakan bahasa persuasif, yaitu bahasa yang digunakan pedagang untuk membujuk pembeli agar membeli dagangannya.
  • 6. • Orientasi : Pembukaan atau awalan dari percakapan sebuah negosiasi. Biasanya berupa kata salam, sapa dan sebagainya. • Permintaan : Di mana pihak yang ingin tahu menanyakan suatu barang atau permasalahan yang dihadapi. • Pemenuhan : Pihak yang terkait memberitahukan mengenai barang atau obyek agar orang yang diajak interaksi oleh pihak tersebut menjadi lebih paham. • Penawaran : Suatu puncak dari negosiasi karena terjadi proses tawar menawar pihak satu dengan pihak yang lain untuk mendapat sebuah kesepakatan yang menguntungkan satu sama lain. • Persetujuan : Kesepakatan atas hasil penawaran dari kedua belah pihak. • Pembelian : Terjadinya transaksi jual beli antara masing-masing pihak terkait. • Penutup : Mengakhiri dari sebuah percakapan antara kedua pihak untuk menyelesaikan suatu proses interaksi dalam negosiasi.
  • 7. CIRI UMUM • Negosiasi menghasilkan suatu kesepakatan bersama. • Negosiasi menghasilkan keputusan yang saling menguntungkan dan tidak merugikan salah satu pihak. • Negosiasi merupakan sarana untuk mencari suatu penyelesaian atau jalan tengah. • Negosiasi mengarah pada tujuan praktis. • Negosiasi mengarah pada perwujudan kepentingan bersama. • Teks negosiasi dapat berbentuk dialog atau diubah menjadi monolog.
  • 8. CIRI KEBAHASAAN • Bahasa santun dan efektif. • Menggunakan tuturan berpasangan. • Berisi ajakan atau bujukan (persuasif). • Menggunakan pronomina atau kata ganti. • Menggunakan partisipan manusia secara umum. • Menggunakan kalimat imperative, deklaratif, dan interogatif.
  • 9. TUJUAN NEGOSIASI Tujuan dari bernegosiasi yaitu untuk mengurangi perbedaan posisi setiap pihak. Mencari jalan tengah dan kesepatan bersama yang saling menguntungkan dalam suatu permasalahan. Sehingga, antara pihak yang satu dengan pihak lainnya tidak ada yang merasa dirugikan. Adapun yang menjadi prioritas dalam negosiasi adalah kepentingan bersama, tidak boleh ada salah satu pihak yang mementingkan dirinya sendiri.
  • 10. JENIS-JENIS TUTURAN YANG DIGUNAKAN DALAM TEKS NEGOSIASI Tuturan adalah kalimat-kalimat yang diucapkan dalam suatu dialog negosiasi. Antara pihak kedua dan pihak pertama pastilah saling memberikan respon dalam berbicara. Untuk itu, terdapat beberapa jenis pasangan tuturan yang kerap terjadi dalam suatu negosiasi, diantaranya sebagai berikut : a) Mengucapkan salam ↔ membalas salam b) Bertanya ↔ menjawab/tidak menjawab c) Meminta tolong ↔ memenuhi/menolak permintaan d) Meminta ↔ memenuhi/menolak permintaan e) Menawarkan ↔ menerima/menolak tawaran f) Mengusulkan ↔ menerima/menolak usulan
  • 11. UNSUR-UNSUR NEGOSIASI 1. Ada dua pihak atau lebih yang terlibat. 2. Ada kepentingan yang berbeda. 3. Ada perundingan.
  • 12. KETERAMPILAN DASAR DALAM BERNEGOSIASI Berikut ini, adalah keterampilan -keterampilan dasar dalam bernegosiasi : • Ketajaman pikiran / kelihaian • Sabar dan Memiliki selera humor • Kemampuan beradaptasi • Daya tahan • Kemampuan bersosialisasi • Konsentrasi • Kemampuan berartikulasi
  • 13. MACAM-MACAM NEGOSIASI Macam-macam negosiasi antara lain adalah sebagai berikut : 1. Negosiasi kooperatif adalah negosiasi dimana konflik dapat diminimalisir dan seluruh gagasan yang ada difokuskan kepada tujuan untuk mencapai solusi yang baik. 2. Negosiasi kompetitif adalah negosiasi dimana terjadi suasana tidak ramah sebab masing-masing pihak berusaha untuk mendapatkan tawaran yang lebih baik.
  • 14. STRATEGI DALAM BERNEGOSIASI • Win-win strategy (strategi menang-menang) artinya kedua belah pihak saling diuntungkan. • Lose-lose strategy (strategi kalah-kalah) artinya kedua belah pihak sama-sama kalah karena kedua belah pihak tidak menemukan kepentingan yang sama. • Win-lose strategy (strategi menang-kalah) artinya ada satu pihak yang menang dan pihak yang lain kalah. Tapi lebih baik tidak ada yang menang sendiri atau tidak ada yang kalah sendiri, kalau mau kedua belah pihak saling diuntungkan atau kedua belah pihak dirugikan.
  • 15. CONTOH NEGOSIASI Membeli Laptop Penjual : “Selamat datang, silahkan duduk.” Pembeli : “Terima kasih.” Penjual : “Ada yang bisa saya bantu?” Pembeli : “Saya ingin beli laptop.” Penjual : “Ingin laptop merk apa mbak?” Pembeli : “Yang bagus itu merek apa mbak ?” Penjual : “Begini mbak, kalau masalah bagus tidaknya itu relatif mbak. Semua merek ada kelebihan dan juga ada kekurangannya. Tetapi sekarang yang paling laris itu Acer mbak.” Pembeli : “Saya boleh lihat yang Acer?” Penjual : “Iya, sebentar saya ambilkan dahulu.” Pembeli : “Iya.”
  • 16. Penjual : “Ini mbak, silahkan di coba dahulu.” Pembeli : “Fasilitasnya apa saja mbak?” Pembeli : “Ada wifi, bluetooth, memory 2 GB, monitor 14” dan masih banyak lagi.” Pembeli : “Warnanya ini hanya hitam saja mbak?” Penjual : “Kalau ini ada warna coklat, putih, merah, sama hitam ini mbak.” Pembeli : “Kalau sekarang adanya warna apa saja mbak?” Penjual : “Kita punya warna coklat sama hitam.” Pembeli : “Saya lihat yang coklat dulu mbak.” Penjual : “Iya, saya ambilkan dulu.” Pembeli : “Iya.” Penjual : “Ini mbak, silahkan.” Pembeli : “Saya pilih coklat saja mbak. Harganya berapa mbak?” Penjual : “Kalau yang ini harganya Rp 4.000.000,00.”
  • 17. Pembeli : “Tidak ada diskon mbak?” Penjual : “Kebetulan kita lagi ada promo untuk merek Acer ada spesial diskon 5%, jadi harganya tinggal Rp 3.800.000,00.” Pembeli : “Tidak bisa turun lagi mbak?” Penjual : “Tidak bisa mbak. Ini bisa di kredit mbak, angsuran 8 X dalam 5 bulan.” Pembeli : “Rp 3.500.000,00 gimana mbak? Cash.” Penjual : "Di tambahin lagi mbak!" Pembeli : "Saya tambahin Rp 50.000,00 gimana?" Penjual : "Tetap tidak bisa mbak, begini saja saya kasih Rp 3.700.000,00, itu sudah turun banyak lho mbak.“ Pembeli : "Gak bisa ditambahin lagi mbak diskonnya?" Penjual : "Gak bisa mbak, nanti kalau ditambahin terus bos saya marah mbak, ini bukan punya saya kalau punya saya, saya kasih mbak segitu."
  • 18. Pembeli : “Ya sudah saya setuju Rp 3.700.000,00.” Penjual : “Saya buatkan notanya dulu mbak.” Pembeli : “Iya.” Penjual : “Ini notanya mbak,silahkan tanda tangan disini. Ini juga ada garansinya 1 tahun, jadi kalau ada masalah dengan laptopnya bawa saja kesini.” Pembeli : “Oh iya, ini uangnya.” Penjual : "Terima kasih. Ini mau diantarkan kerumah atau dibawa langsung?" Pembeli : "Saya bawa langsung saja mbak." Penjual : "Oh iya." Pembeli : “Selamat siang.” Penjual : “Selamat siang.”
  • 19. CARA-CARA YANG DAPAT DITEMPUH UNTUK MEMPERLANCAR NEGOSIASI Dalam melakukan negosiasi, terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan agar rencana negosiasi berjalan lancar dan sesuai dengan yang diharapkan, diantaranya sebagai berikut: • Mengajak membuat kesepatan. • Memberikan alasan mengapa harus ada sebuah kesepakatan. • Mengakomodasi butir-butir perbedaan dari kedua belah pihak. • Membandingkan beberapa pilihan kemungkinan atau mengajukan pandangan baru. • Mengalokasikan tugas dan tanggung jawab masing-masing pihak. • Memperjelas dan menguji pandangan yang dikemukakan, bila perlu dengan suatu contoh.