SlideShare a Scribd company logo
SAFETY FLASH
Berkendara di musim hujan dianggap se-
pele bagi sebagian orang. Padahal
dengan cuaca yang tidak menentu
dan kondisi jalan yang tidak
mendukung, banyak hal-hal tidak
terduga ang dapat terjadi sehingga
perlu memperhatikan beberapa
hal agar tetap selamat selama
berkendara. Berikut beberapa tips
agar tetap selamat berkendara di
cuaca hujan.
Ketika melewati jalan yang tidak rata :
Di jalan yang bergelombang dan tidak rata, perlambat
kendaraan anda untuk menghindari guncangan yang mungkin
timbul dan memberi waktu efektif bagi suspensi kendaraan anda un-
tuk bekerja. Guncangan yang berlebih akibat jalan yang tidak rata dapat
mempengaruhi power steering dan suspensi motor anda.
#TIPS1 : Untuk mengurangi guncangan, angkat sedikit tubuh anda dengan bertumpu
pada footpeg motor anda jadi anda bisa membantu meredam guncangan yang timbul
akibat jalan yang tidak rata
Ketika hujan dan malam hari :
#Safety Riding on Poor Road in Rainy Day
Saat mengemudi terutama malam hari dengan cuaca buruk,
pastikan anda dapat melihat dan dilihat oleh penge-
mudi lain! Nyalakan lampu depan dan belakang anda,
hindari blindspot pengemudi lain. Bahaya berkendara bukan
hanya berasal dari anda tetapi juga dari orang lain.
#TIPS2 : Agar dapat tetap terlihat, pakai pakaian dengan warna
cerah. Merah, oranye dan kuning adalah warna yang paling mudah
HSE
SAFETY FLASH
#Safety Riding on Poor Road in Rainy Day
Cara Menyelamatkan Diri Saat Terjadi Kecelakaan :
1. Apabila terjadi tabrakan, cara untuk menghindari cidera yang serius adalah
persiapkan diri anda untuk menjatuhkan sepeda motor Anda ke
tanah. Tidak mungkin Anda dapat mengubah arah sepeda motor sehingga
menjatuhkan sepeda motor adalah langkah yang lebih aman.
2. Saat terjadi tabrakan, reaksi alami pengendara adalah tetap memegang stir
sepeda motor. Apabila ini terjadi, ada kemungkinan anda justru menarik
gas dan membuat anda terseret lebih jauh. Hal tersebut akan membuat
Anda mengalami cedera lebih serius. Yang perlu anda lakukan adalah
lepaskan stir dan biarkan anda jatuh jauh dari sepeda motor .
3. Jika Anda sudah terjatuh dan terlempar dari sepeda motor, pastikan ti-
dak langsung berdiri terlalu cepat karena organ dalam tubuh
cenderung masih bergerak dan tidak stabil.
4. Mintalah pertolongan! Jangan ragu untuk berteriak meminta pertolon-
gan, apalagi jika anda dalam kondisi ditabrak orang lain.
5. Jika terjadi gejala mual, muntah atau gejala cedera kepala maka segera
periksakan ke rumah sakit.
#LASTTIPS : Karena kecelakaan sepeda motor sangat tidak terduga,
sangatlah penting memakai alat pelindung setiap kali mengendarai sepeda
motor dan memperhatikan kaidah safety riding.
HSE

More Related Content

What's hot

Panduan k3 pengemudi forklift
Panduan k3 pengemudi forkliftPanduan k3 pengemudi forklift
Panduan k3 pengemudi forklift
slametr
 

What's hot (20)

10 aturan keselamatan forklift
10 aturan keselamatan forklift10 aturan keselamatan forklift
10 aturan keselamatan forklift
 
Smart & Safety driving (Pedoman Mengemudi Aman dan Efisien)
Smart & Safety driving (Pedoman Mengemudi Aman dan Efisien)Smart & Safety driving (Pedoman Mengemudi Aman dan Efisien)
Smart & Safety driving (Pedoman Mengemudi Aman dan Efisien)
 
Manual handling K3
Manual handling K3Manual handling K3
Manual handling K3
 
Materi Training Safety
Materi Training SafetyMateri Training Safety
Materi Training Safety
 
K3 l forklift
K3 l forkliftK3 l forklift
K3 l forklift
 
Etika lalulintas
Etika lalulintasEtika lalulintas
Etika lalulintas
 
K3 mekanik
K3 mekanikK3 mekanik
K3 mekanik
 
Contoh Presentasi Laporan.pptx
Contoh Presentasi Laporan.pptxContoh Presentasi Laporan.pptx
Contoh Presentasi Laporan.pptx
 
Alat pelindung diri
Alat pelindung diriAlat pelindung diri
Alat pelindung diri
 
Panduan k3 pengemudi forklift
Panduan k3 pengemudi forkliftPanduan k3 pengemudi forklift
Panduan k3 pengemudi forklift
 
Keselamatan crane
Keselamatan crane Keselamatan crane
Keselamatan crane
 
LOTO Training (bahasa version)
LOTO Training (bahasa version)LOTO Training (bahasa version)
LOTO Training (bahasa version)
 
Materi Alat Pelindung Diri (APD)
Materi Alat Pelindung Diri (APD)Materi Alat Pelindung Diri (APD)
Materi Alat Pelindung Diri (APD)
 
K3 KONSTRUKSI di indonesia2.pptx
K3 KONSTRUKSI di indonesia2.pptxK3 KONSTRUKSI di indonesia2.pptx
K3 KONSTRUKSI di indonesia2.pptx
 
K3
K3K3
K3
 
materi induksi.pptx
materi induksi.pptxmateri induksi.pptx
materi induksi.pptx
 
Safety Riding
Safety RidingSafety Riding
Safety Riding
 
Teknisi k3 listrik
Teknisi k3 listrik Teknisi k3 listrik
Teknisi k3 listrik
 
Alat Pelindung Diri - K3
Alat Pelindung Diri - K3Alat Pelindung Diri - K3
Alat Pelindung Diri - K3
 
Job Safety Analysis
Job Safety AnalysisJob Safety Analysis
Job Safety Analysis
 

Similar to Sosialisasi safety riding

honda-vario-160.pdf
honda-vario-160.pdfhonda-vario-160.pdf
honda-vario-160.pdf
Ariv16
 
nda dapat melihat buku pedoman pemilik untuk kendaraan Anda secara online. Si...
nda dapat melihat buku pedoman pemilik untuk kendaraan Anda secara online. Si...nda dapat melihat buku pedoman pemilik untuk kendaraan Anda secara online. Si...
nda dapat melihat buku pedoman pemilik untuk kendaraan Anda secara online. Si...
DONNYDANOERAHARJO
 
2 nota panduan keselamatan jalanraya
2 nota panduan keselamatan jalanraya2 nota panduan keselamatan jalanraya
2 nota panduan keselamatan jalanraya
sitinorsyaza
 
2 nota panduan keselamatan jalanraya
2 nota panduan keselamatan jalanraya2 nota panduan keselamatan jalanraya
2 nota panduan keselamatan jalanraya
roslizahmanan022769
 
BPP PCX how to use ro kmoe it and recomended
BPP PCX how to use ro kmoe it and recomendedBPP PCX how to use ro kmoe it and recomended
BPP PCX how to use ro kmoe it and recomended
imamgo888
 
K 3 freddy polsri
K 3 freddy polsriK 3 freddy polsri
K 3 freddy polsri
Freddy Acil
 

Similar to Sosialisasi safety riding (20)

honda-crf150l.pdf
honda-crf150l.pdfhonda-crf150l.pdf
honda-crf150l.pdf
 
honda-vario-160.pdf
honda-vario-160.pdfhonda-vario-160.pdf
honda-vario-160.pdf
 
honda-supra-x-125-fi.pdf
honda-supra-x-125-fi.pdfhonda-supra-x-125-fi.pdf
honda-supra-x-125-fi.pdf
 
Menyalakan lampu hazard saat hujan, kebiasaan lumrah tapi salah
Menyalakan lampu hazard saat hujan, kebiasaan lumrah tapi salahMenyalakan lampu hazard saat hujan, kebiasaan lumrah tapi salah
Menyalakan lampu hazard saat hujan, kebiasaan lumrah tapi salah
 
Makalah pengaruh cuaca dalam berkendara
Makalah pengaruh cuaca dalam berkendaraMakalah pengaruh cuaca dalam berkendara
Makalah pengaruh cuaca dalam berkendara
 
Panduan Berkendara bersama MAGna Mobil
Panduan Berkendara bersama MAGna MobilPanduan Berkendara bersama MAGna Mobil
Panduan Berkendara bersama MAGna Mobil
 
nda dapat melihat buku pedoman pemilik untuk kendaraan Anda secara online. Si...
nda dapat melihat buku pedoman pemilik untuk kendaraan Anda secara online. Si...nda dapat melihat buku pedoman pemilik untuk kendaraan Anda secara online. Si...
nda dapat melihat buku pedoman pemilik untuk kendaraan Anda secara online. Si...
 
Persembahan untuk bikers indonesia
Persembahan untuk bikers indonesiaPersembahan untuk bikers indonesia
Persembahan untuk bikers indonesia
 
SAFETY DRIVING - KEAMANAN MENGEMUDI.pptx
SAFETY DRIVING - KEAMANAN MENGEMUDI.pptxSAFETY DRIVING - KEAMANAN MENGEMUDI.pptx
SAFETY DRIVING - KEAMANAN MENGEMUDI.pptx
 
Materi Defensive Drive
Materi Defensive DriveMateri Defensive Drive
Materi Defensive Drive
 
nota panduan keselamatan jalan raya
nota panduan keselamatan jalan rayanota panduan keselamatan jalan raya
nota panduan keselamatan jalan raya
 
Tips Menghindari Kejahatan Dan Begal Ketika Mudik
Tips Menghindari Kejahatan Dan Begal Ketika MudikTips Menghindari Kejahatan Dan Begal Ketika Mudik
Tips Menghindari Kejahatan Dan Begal Ketika Mudik
 
Materi Training Lalu Lintas on site Heavy Equipment.ppt
Materi Training Lalu Lintas on site Heavy Equipment.pptMateri Training Lalu Lintas on site Heavy Equipment.ppt
Materi Training Lalu Lintas on site Heavy Equipment.ppt
 
Defensive DRIVING_for HSE SAfetytalk.pdf
Defensive DRIVING_for HSE SAfetytalk.pdfDefensive DRIVING_for HSE SAfetytalk.pdf
Defensive DRIVING_for HSE SAfetytalk.pdf
 
2 nota panduan keselamatan jalanraya
2 nota panduan keselamatan jalanraya2 nota panduan keselamatan jalanraya
2 nota panduan keselamatan jalanraya
 
Materi-Defensive-Drive-26 page.pptxMateri-Defensive-Drive-26 page.pptx
Materi-Defensive-Drive-26 page.pptxMateri-Defensive-Drive-26 page.pptxMateri-Defensive-Drive-26 page.pptxMateri-Defensive-Drive-26 page.pptx
Materi-Defensive-Drive-26 page.pptxMateri-Defensive-Drive-26 page.pptx
 
2 nota panduan keselamatan jalanraya
2 nota panduan keselamatan jalanraya2 nota panduan keselamatan jalanraya
2 nota panduan keselamatan jalanraya
 
BPP PCX how to use ro kmoe it and recomended
BPP PCX how to use ro kmoe it and recomendedBPP PCX how to use ro kmoe it and recomended
BPP PCX how to use ro kmoe it and recomended
 
K 3 freddy polsri
K 3 freddy polsriK 3 freddy polsri
K 3 freddy polsri
 
Suggestions For Road Safety Indonesian
Suggestions For Road Safety IndonesianSuggestions For Road Safety Indonesian
Suggestions For Road Safety Indonesian
 

More from Lany Aprili Sulistiani

More from Lany Aprili Sulistiani (14)

Bahaya Pencahayaan
Bahaya PencahayaanBahaya Pencahayaan
Bahaya Pencahayaan
 
Hirarki pengendalian bahaya
Hirarki pengendalian bahayaHirarki pengendalian bahaya
Hirarki pengendalian bahaya
 
Kesiapsiagaan Gempa
Kesiapsiagaan GempaKesiapsiagaan Gempa
Kesiapsiagaan Gempa
 
Sosialisasi ZIKA
Sosialisasi ZIKASosialisasi ZIKA
Sosialisasi ZIKA
 
Sosialisasi 112
Sosialisasi 112Sosialisasi 112
Sosialisasi 112
 
Waspada Kolesterol dan Bahayanya
Waspada Kolesterol dan BahayanyaWaspada Kolesterol dan Bahayanya
Waspada Kolesterol dan Bahayanya
 
LOTO - LOCK OUT TAG OUT
LOTO - LOCK OUT TAG OUTLOTO - LOCK OUT TAG OUT
LOTO - LOCK OUT TAG OUT
 
Confined Space - Ruang Terbatas
Confined Space - Ruang TerbatasConfined Space - Ruang Terbatas
Confined Space - Ruang Terbatas
 
Working at height
Working at heightWorking at height
Working at height
 
HIRADC
HIRADCHIRADC
HIRADC
 
5R
5R5R
5R
 
filsafat
filsafatfilsafat
filsafat
 
Tauhid
TauhidTauhid
Tauhid
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 

Recently uploaded

Metode Kerja Borepile utk Proyek Jembantan Hauling Blok III Utara PT AGM Kals...
Metode Kerja Borepile utk Proyek Jembantan Hauling Blok III Utara PT AGM Kals...Metode Kerja Borepile utk Proyek Jembantan Hauling Blok III Utara PT AGM Kals...
Metode Kerja Borepile utk Proyek Jembantan Hauling Blok III Utara PT AGM Kals...
MichaelBluer
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
Panduan Logging Ringkas Nickel laterite.
Panduan Logging Ringkas Nickel laterite.Panduan Logging Ringkas Nickel laterite.
Panduan Logging Ringkas Nickel laterite.
aldreyuda
 
Tugas 01 Penjelasan Cara Melakukan Gasifikasi.pdf
Tugas 01 Penjelasan Cara Melakukan Gasifikasi.pdfTugas 01 Penjelasan Cara Melakukan Gasifikasi.pdf
Tugas 01 Penjelasan Cara Melakukan Gasifikasi.pdf
nimrodnapitu
 

Recently uploaded (7)

SUPERVISOR K3 (MAULANA PANDU PERMANA).ppt
SUPERVISOR K3 (MAULANA PANDU PERMANA).pptSUPERVISOR K3 (MAULANA PANDU PERMANA).ppt
SUPERVISOR K3 (MAULANA PANDU PERMANA).ppt
 
Ukuran penyebaran data berkelompok (statistika)
Ukuran penyebaran data berkelompok (statistika)Ukuran penyebaran data berkelompok (statistika)
Ukuran penyebaran data berkelompok (statistika)
 
medium.com-Mengenal Ikatan Supervisi Nasional ISPI Nasional.pdf
medium.com-Mengenal Ikatan Supervisi Nasional ISPI Nasional.pdfmedium.com-Mengenal Ikatan Supervisi Nasional ISPI Nasional.pdf
medium.com-Mengenal Ikatan Supervisi Nasional ISPI Nasional.pdf
 
Metode Kerja Borepile utk Proyek Jembantan Hauling Blok III Utara PT AGM Kals...
Metode Kerja Borepile utk Proyek Jembantan Hauling Blok III Utara PT AGM Kals...Metode Kerja Borepile utk Proyek Jembantan Hauling Blok III Utara PT AGM Kals...
Metode Kerja Borepile utk Proyek Jembantan Hauling Blok III Utara PT AGM Kals...
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
Panduan Logging Ringkas Nickel laterite.
Panduan Logging Ringkas Nickel laterite.Panduan Logging Ringkas Nickel laterite.
Panduan Logging Ringkas Nickel laterite.
 
Tugas 01 Penjelasan Cara Melakukan Gasifikasi.pdf
Tugas 01 Penjelasan Cara Melakukan Gasifikasi.pdfTugas 01 Penjelasan Cara Melakukan Gasifikasi.pdf
Tugas 01 Penjelasan Cara Melakukan Gasifikasi.pdf
 

Sosialisasi safety riding

  • 1. SAFETY FLASH Berkendara di musim hujan dianggap se- pele bagi sebagian orang. Padahal dengan cuaca yang tidak menentu dan kondisi jalan yang tidak mendukung, banyak hal-hal tidak terduga ang dapat terjadi sehingga perlu memperhatikan beberapa hal agar tetap selamat selama berkendara. Berikut beberapa tips agar tetap selamat berkendara di cuaca hujan. Ketika melewati jalan yang tidak rata : Di jalan yang bergelombang dan tidak rata, perlambat kendaraan anda untuk menghindari guncangan yang mungkin timbul dan memberi waktu efektif bagi suspensi kendaraan anda un- tuk bekerja. Guncangan yang berlebih akibat jalan yang tidak rata dapat mempengaruhi power steering dan suspensi motor anda. #TIPS1 : Untuk mengurangi guncangan, angkat sedikit tubuh anda dengan bertumpu pada footpeg motor anda jadi anda bisa membantu meredam guncangan yang timbul akibat jalan yang tidak rata Ketika hujan dan malam hari : #Safety Riding on Poor Road in Rainy Day Saat mengemudi terutama malam hari dengan cuaca buruk, pastikan anda dapat melihat dan dilihat oleh penge- mudi lain! Nyalakan lampu depan dan belakang anda, hindari blindspot pengemudi lain. Bahaya berkendara bukan hanya berasal dari anda tetapi juga dari orang lain. #TIPS2 : Agar dapat tetap terlihat, pakai pakaian dengan warna cerah. Merah, oranye dan kuning adalah warna yang paling mudah HSE
  • 2. SAFETY FLASH #Safety Riding on Poor Road in Rainy Day Cara Menyelamatkan Diri Saat Terjadi Kecelakaan : 1. Apabila terjadi tabrakan, cara untuk menghindari cidera yang serius adalah persiapkan diri anda untuk menjatuhkan sepeda motor Anda ke tanah. Tidak mungkin Anda dapat mengubah arah sepeda motor sehingga menjatuhkan sepeda motor adalah langkah yang lebih aman. 2. Saat terjadi tabrakan, reaksi alami pengendara adalah tetap memegang stir sepeda motor. Apabila ini terjadi, ada kemungkinan anda justru menarik gas dan membuat anda terseret lebih jauh. Hal tersebut akan membuat Anda mengalami cedera lebih serius. Yang perlu anda lakukan adalah lepaskan stir dan biarkan anda jatuh jauh dari sepeda motor . 3. Jika Anda sudah terjatuh dan terlempar dari sepeda motor, pastikan ti- dak langsung berdiri terlalu cepat karena organ dalam tubuh cenderung masih bergerak dan tidak stabil. 4. Mintalah pertolongan! Jangan ragu untuk berteriak meminta pertolon- gan, apalagi jika anda dalam kondisi ditabrak orang lain. 5. Jika terjadi gejala mual, muntah atau gejala cedera kepala maka segera periksakan ke rumah sakit. #LASTTIPS : Karena kecelakaan sepeda motor sangat tidak terduga, sangatlah penting memakai alat pelindung setiap kali mengendarai sepeda motor dan memperhatikan kaidah safety riding. HSE