SlideShare a Scribd company logo
Ruang Terbuka
Hijau di Jakarta
Afifi
Rahmadetiassani
Jakarta, 4 November 2017
Definisi
• Ruang terbuka hijau yang populasinya didominasi oleh penghijauan baik secara
alamiah atau budidaya tanaman, dalam pemanfataan danfungsinya adalah
sebagai areal berlangsungnya fungsi ekologis dan penyangga kehidupan wilayah
perkotaan (Instruksi Mendagri No.4 Tahun 1988)
• Ruang terbuka merupakan komponen berwawasan lingkungan, yang mempunyai
arti sebagai suatu lansekap, hardscape, taman atau ruang rekreasi dalam
lingkup urban (SNI Tata Cara Perencanaan Lingkungan Perumahan Di Perkotaan,
2004)
• Area/jalur dalam kota/wilayah yang penggunaannya bersifat terbuka, tempat
tumbuh tanaman baik yang tumbuh secara alamiah maupun sengaja ditanam
(UU No. 26, 2007).
• RTHKP adalah bagian dari ruang terbuka suatu kawasan perkotaan yang diisi oleh
tumbuhan dan tanaman guna mendukung manfaat ekologi, sosial, budaya,
ekonomi dan estetika (Permendagri No. 1 Tahun 2007).
Landasan Hukum
• Undang-Undang RI No. 28 Tahun 2002, tentang Bangunan Gedung
• Undang-Undang RI No. 7 Tahun 2004, tentang Sumber Daya Air
• Undang-Undang RI No. 26 Tahun 2007, tentang Penataan Ruang
• Peraturan Pemerintah RI No. 63 Tahun 2002, tentang Hutan Kota
• Peraturan Pemerintah RI No. 36 Tahun 2005, tentang Peraturan Pelaksanaan
Pengadaan Tanah Bagi Pelaksanaan Pembangunan untuk Kepentingan Umum
• Peraturan Pemerintah RI No. 34 Tahun 2006, tentang Jalan
• Keputusan Presiden RI No. 32 Tahun1990, tentang Pengelolaan Kawasan
Lindung
• SNI 03-1733-2004, Tatacara Perencanaan Lingkungan Perumahan di
Perkotaan
• Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 05/PRT/M/2008 tentang Pedoman
Penyediaan dan Pemanfaatan Ruang Terbuka Hijau di Kawasan Perkotaan
Kedudukan
Rencana
Penyediaan
dan
Pemanfaatan
RTH dan RTR
Kawasan
Perkotaan
Tujuan penyelenggaraan RTH
Menjaga ketersediaan
lahan sebagai kawasan
resapan air;
01
Menciptakan aspek
planologis perkotaan
melalui keseimbangan
antara lingkungan alam
dan lingkungan binaan
yang berguna untuk
kepentingan masyarakat;
02
Meningkatkan keserasian
lingkungan perkotaan
sebagai sarana
pengaman lingkungan
perkotaan yang aman,
nyaman, segar, indah,
dan bersih.
03
Fungsi RTH
Ekologis
Sosial Budaya
Estetika
Ekonomi
• Hutan kota
• Sempadan sungai
• Habitat biodiversity
• Lapangan olahraga
• Sarana kegiatan warga
• TPU
• Taman kota
• Tata ruang artistik
• Ekowisata
• Demplot Perkebunan/pertanian
Manfaat RTH
• Keteduhan
• Kesegaran
• Kesejukan
Langsung
• Penyerap karbon
• Regulasi hidrologi
• Habitat flora dan fauna
Tidak Langsung
Tipologi RTH
Fisik: Alami & Non Alami
Fungsi: Ekologis, Sosial-
Budaya, Estetika, Ekonomi
Struktur: Pola Ekologis &
Planologis
Kepemilikan: Publik &
Privat.
Tipologi RTH
Peraturan Menteri PU. NO. 5/PRT/M/2008
Jenis RTH Perkotaan
Taman Kota
RTH Fungsi
Tertentu
Sabuk
Hijau
RTH Bawah
Jalan
Layang
Ruang
Pedestrian
Jalur Hijau
Hutan Kota
Sempadan Rel KA
Sempadan Pantai
Sempadan Sutet
RTH Mata Air
RTH Pemakaman
Sempadan Sungai
Skema Inisiasi RTH
Proporsi RTH Perkotaan Ruang Perkotaan
Terbangun
Hunian
(40%)
KDB 60%
RTH 8%
Non Hunian
(20%)
KDB 90%
RTH 2%
Terbuka
Taman
(12,5%)
KDB 0%
RTH 12,5%
Jalan (20%)
KDB 70%
RTH 6%
Lainnya
(7,25%)
KDB 80%
RTH 1,5%
RTH Privat 10% RTH Publik 20%
RTH Kota 30%
Peraturan Menteri PU. NO. 5/PRT/M/2008
Masalah RTH
1
Urbanisasi :
Kebutuhan
Ruang vs
Kelayakan Ruang
2
Pergeseran
fungsi:
recovery site vs
garbage dump
3
Illegal Wildlife
Traficking
4
Komitmen
kebijakan tata
ruang yang
ramah
lingkungan
5
Ruang Minim
dan lemahnya
promosi fungsi
Proporsi RTH di Kota Madya Prov. DKI Jakarta
0%
10%
20%
30%
40%
50%
60%
70%
80%
90%
100%
Kepulauan Seribu
Jakarta Utara
Jakarta Timur
Jakarta Selatan
Jakarta Pusat
Jakarta Barat
data.go.id, 2014
Luas RTH di Kota Madya Prov. DKI Jakarta (m2)
Jenis RTH/Kota
Madya
Jakarta Barat Jakarta Pusat Jakarta Selatan Jakarta Timur Jakarta Utara Kep.Seribu Grand Total
Jalur Hijau Jalan 1,013,852 1,868,580 1,462,241 1,235,283 871,384 6,451,340
RTH Pemakaman 1,483,741 379,477 1,500,908 1,710,829 784,513 44,995 5,904,463
Taman Bangunan
Umum
11,142 2,457 62,192 85,477 161,268
Taman Interaktif 11,153 6,300 71,513 60,634 15,356 164,955
Taman Kota 31,945 739,812 7,497 53,506 832,760
Taman Lingkungan 226,173 465,881 612,797 378,729 186,005 1,869,585
Taman Rekreasi 69,967 171,553 241,520
Tepian Air 155,275 37,188 153,225 142,730 19,900 508,318
Grand Total 2,992,106 3,508,380 3,982,191 3,590,397 2,016,141 44,995 16,134,210
data.go.id, 2014
Isu dan
Perkembangan
RTH
Fakta RTH Jakarta:
• Target = 20%+10%
• Target perkembangan = 0,5
%/tahun (2010-2030)
• Kebutuhan = 6.500.000.000
m2
• Kemampuan DKI = 500.000
m2/tahun
Nirwono Joga, 16/05/2017 Kompas.com
RTH Menjadi Rumah Terakhir Flora dan Fauna
Liar di Jakarta
121 Jenis Avifauna
(Kristanto, 2008)
9 jenis tumbuhan
mangrove
(Kristanto, 2008)
43 jenis kupu-kupu
(Rahmadetiassani,
2013)
Lebih dari 6 jenis
mamalia (?)
Lebih dari 31 jenis
herpetofauna (?)
Lebih dari 12 jenis
capung (?)
Lebih dari 3 jenis
semut (?)
Lebih dari 5 jenis
ikan air tawar (?)
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Konsolidasi Tanah dan Pengendalian Pertanahan
Konsolidasi Tanah dan Pengendalian PertanahanKonsolidasi Tanah dan Pengendalian Pertanahan
Konsolidasi Tanah dan Pengendalian Pertanahan
ushfia
 
Kelembagaan pengelolaan sampah di masyarakat
Kelembagaan pengelolaan sampah di masyarakatKelembagaan pengelolaan sampah di masyarakat
Kelembagaan pengelolaan sampah di masyarakat
Sugeng Budiharsono
 
Kebijakan dan Strategi Nasional Pembangunan Sanitasi
Kebijakan dan Strategi Nasional Pembangunan SanitasiKebijakan dan Strategi Nasional Pembangunan Sanitasi
Kebijakan dan Strategi Nasional Pembangunan Sanitasi
infosanitasi
 
Permukiman kumuh (Slum Area)
Permukiman kumuh (Slum Area)Permukiman kumuh (Slum Area)
Permukiman kumuh (Slum Area)
Inoy Trisnaini
 
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan DaerahPenyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Dadang Solihin
 
Green Infrastructure di Perkotaan. Studi Kasus Jakarta
Green Infrastructure di Perkotaan. Studi Kasus JakartaGreen Infrastructure di Perkotaan. Studi Kasus Jakarta
Green Infrastructure di Perkotaan. Studi Kasus Jakarta
oswarmungkasa1
 
3. ppt bu anastutik
3. ppt bu anastutik3. ppt bu anastutik
3. ppt bu anastutik
TV Desa
 
Konsolidasi Tanah
Konsolidasi TanahKonsolidasi Tanah
Konsolidasi Tanah
ushfia
 
IAP Indonesian Most Livable City Index
IAP Indonesian Most Livable City IndexIAP Indonesian Most Livable City Index
IAP Indonesian Most Livable City Index
Oswar Mungkasa
 
Kajian formulasi perhitungan kwt kzb kdb
Kajian formulasi perhitungan kwt kzb kdbKajian formulasi perhitungan kwt kzb kdb
Kajian formulasi perhitungan kwt kzb kdb
indra_sugito
 
Perumahan Permukiman
Perumahan PermukimanPerumahan Permukiman
Perumahan Permukiman
Leks&Co
 
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
laboratorium pwkuinam
 
Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...
Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...
Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...
Andes Asmuni
 
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan RuangPengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
ushfia
 
Studio 2 (Studio Perencanaan)
Studio 2 (Studio Perencanaan)Studio 2 (Studio Perencanaan)
Studio 2 (Studio Perencanaan)
Laras Kun Rahmanti Putri
 
Pedoman Praktis Tahap Implementasi/Pembangunan Sanitasi Permukiman
Pedoman Praktis Tahap Implementasi/Pembangunan Sanitasi PermukimanPedoman Praktis Tahap Implementasi/Pembangunan Sanitasi Permukiman
Pedoman Praktis Tahap Implementasi/Pembangunan Sanitasi Permukiman
Joy Irman
 
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di IndonesiaRDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
Fitri Indra Wardhono
 
Tapak 2
Tapak 2Tapak 2
Tapak 2
Grace Katuuk
 
Perumusan Visi Misi Sesuai Permendagri 86/2017
Perumusan Visi Misi Sesuai Permendagri 86/2017Perumusan Visi Misi Sesuai Permendagri 86/2017
Perumusan Visi Misi Sesuai Permendagri 86/2017
Yudiwid
 

What's hot (20)

Konsolidasi Tanah dan Pengendalian Pertanahan
Konsolidasi Tanah dan Pengendalian PertanahanKonsolidasi Tanah dan Pengendalian Pertanahan
Konsolidasi Tanah dan Pengendalian Pertanahan
 
Kelembagaan pengelolaan sampah di masyarakat
Kelembagaan pengelolaan sampah di masyarakatKelembagaan pengelolaan sampah di masyarakat
Kelembagaan pengelolaan sampah di masyarakat
 
Peraturan Zonasi
Peraturan ZonasiPeraturan Zonasi
Peraturan Zonasi
 
Kebijakan dan Strategi Nasional Pembangunan Sanitasi
Kebijakan dan Strategi Nasional Pembangunan SanitasiKebijakan dan Strategi Nasional Pembangunan Sanitasi
Kebijakan dan Strategi Nasional Pembangunan Sanitasi
 
Permukiman kumuh (Slum Area)
Permukiman kumuh (Slum Area)Permukiman kumuh (Slum Area)
Permukiman kumuh (Slum Area)
 
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan DaerahPenyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Penyusunan Rencana Tata Ruang dan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
 
Green Infrastructure di Perkotaan. Studi Kasus Jakarta
Green Infrastructure di Perkotaan. Studi Kasus JakartaGreen Infrastructure di Perkotaan. Studi Kasus Jakarta
Green Infrastructure di Perkotaan. Studi Kasus Jakarta
 
3. ppt bu anastutik
3. ppt bu anastutik3. ppt bu anastutik
3. ppt bu anastutik
 
Konsolidasi Tanah
Konsolidasi TanahKonsolidasi Tanah
Konsolidasi Tanah
 
IAP Indonesian Most Livable City Index
IAP Indonesian Most Livable City IndexIAP Indonesian Most Livable City Index
IAP Indonesian Most Livable City Index
 
Kajian formulasi perhitungan kwt kzb kdb
Kajian formulasi perhitungan kwt kzb kdbKajian formulasi perhitungan kwt kzb kdb
Kajian formulasi perhitungan kwt kzb kdb
 
Perumahan Permukiman
Perumahan PermukimanPerumahan Permukiman
Perumahan Permukiman
 
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
 
Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...
Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...
Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...
 
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan RuangPengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
Pengendalian Lingkungan Hidup dalam Pemanfaatan Ruang
 
Studio 2 (Studio Perencanaan)
Studio 2 (Studio Perencanaan)Studio 2 (Studio Perencanaan)
Studio 2 (Studio Perencanaan)
 
Pedoman Praktis Tahap Implementasi/Pembangunan Sanitasi Permukiman
Pedoman Praktis Tahap Implementasi/Pembangunan Sanitasi PermukimanPedoman Praktis Tahap Implementasi/Pembangunan Sanitasi Permukiman
Pedoman Praktis Tahap Implementasi/Pembangunan Sanitasi Permukiman
 
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di IndonesiaRDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
RDTR, RTBL dan Peraturan Zonasi dalam sistem perencanaan tata ruang di Indonesia
 
Tapak 2
Tapak 2Tapak 2
Tapak 2
 
Perumusan Visi Misi Sesuai Permendagri 86/2017
Perumusan Visi Misi Sesuai Permendagri 86/2017Perumusan Visi Misi Sesuai Permendagri 86/2017
Perumusan Visi Misi Sesuai Permendagri 86/2017
 

Similar to Ruang Terbuka Hijau di Jakarta

Slide Ruang terbuka hijau kab. Garut
Slide Ruang terbuka hijau kab. GarutSlide Ruang terbuka hijau kab. Garut
Slide Ruang terbuka hijau kab. GarutRizki Gumilar
 
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijauKuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijauReaper-Ami
 
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijauKuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijauReaper-Ami
 
Andrew hidayat kebijakan pemanfaatan ruang terbuka hijau kabupaten
Andrew hidayat  kebijakan pemanfaatan ruang terbuka hijau kabupatenAndrew hidayat  kebijakan pemanfaatan ruang terbuka hijau kabupaten
Andrew hidayat kebijakan pemanfaatan ruang terbuka hijau kabupaten
Andrew Hidayat
 
Rth&hutan kota(mk plandscape)2
Rth&hutan kota(mk plandscape)2Rth&hutan kota(mk plandscape)2
Rth&hutan kota(mk plandscape)2Sang Pemimpi
 
Ekologi batas kota
Ekologi batas kotaEkologi batas kota
Ekologi batas kota
Selamet Yasin
 
Lokakarya kampung hijau pu
Lokakarya kampung hijau puLokakarya kampung hijau pu
Lokakarya kampung hijau pu
Nendi Subakti
 
Penurunan kualitas dan kuantitas rth di jakarta
Penurunan kualitas dan kuantitas rth di jakartaPenurunan kualitas dan kuantitas rth di jakarta
Penurunan kualitas dan kuantitas rth di jakartaDwitantri Rezkiandini
 
LAPORAN KKLmahasiswa universitas sulawesi barat
LAPORAN KKLmahasiswa universitas sulawesi baratLAPORAN KKLmahasiswa universitas sulawesi barat
LAPORAN KKLmahasiswa universitas sulawesi barat
Haeruddin13
 
Proses Alami RTH & RTB - Ning Purnomohadi @ jongForum!
Proses Alami RTH & RTB - Ning Purnomohadi @ jongForum!Proses Alami RTH & RTB - Ning Purnomohadi @ jongForum!
Proses Alami RTH & RTB - Ning Purnomohadi @ jongForum!
jong arsitek
 
Bahan mengenal komunitas hijau
Bahan mengenal komunitas hijauBahan mengenal komunitas hijau
Bahan mengenal komunitas hijauMz.Fajar Kijang 1
 
PPT PKMB-Metode Pembelajaran.pptx
PPT PKMB-Metode Pembelajaran.pptxPPT PKMB-Metode Pembelajaran.pptx
PPT PKMB-Metode Pembelajaran.pptx
HelmiYunita1
 
Tugas etika 2 bu isma
Tugas etika 2 bu ismaTugas etika 2 bu isma
Tugas etika 2 bu isma
Andi Rahmiyati
 
Alih Fungsi Lahan Terbuka Hijau menjadi Perumahan pada Kawasan Padang Bulan/S...
Alih Fungsi Lahan Terbuka Hijau menjadi Perumahan pada Kawasan Padang Bulan/S...Alih Fungsi Lahan Terbuka Hijau menjadi Perumahan pada Kawasan Padang Bulan/S...
Alih Fungsi Lahan Terbuka Hijau menjadi Perumahan pada Kawasan Padang Bulan/S...
BaneDoli
 
Proposal hutan kota savana
Proposal hutan kota savanaProposal hutan kota savana
Proposal hutan kota savanacecepgp
 
Tropenbos_Pengalaman Perencanaan KEE dan HCV.pdf
Tropenbos_Pengalaman Perencanaan KEE dan HCV.pdfTropenbos_Pengalaman Perencanaan KEE dan HCV.pdf
Tropenbos_Pengalaman Perencanaan KEE dan HCV.pdf
SubditSumberdayaPend
 
130704 pelatihan tr
130704 pelatihan tr130704 pelatihan tr
130704 pelatihan tr
Yustus Rona
 
Peta hijau / Green Map
Peta hijau / Green MapPeta hijau / Green Map
Peta hijau / Green Map
greenhijau
 
Peta hijau
Peta hijau Peta hijau
Peta hijau
greenhijau
 
Phk lingkungan!
Phk   lingkungan!Phk   lingkungan!
Phk lingkungan!
Erwin Dwi Kristianto
 

Similar to Ruang Terbuka Hijau di Jakarta (20)

Slide Ruang terbuka hijau kab. Garut
Slide Ruang terbuka hijau kab. GarutSlide Ruang terbuka hijau kab. Garut
Slide Ruang terbuka hijau kab. Garut
 
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijauKuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
 
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijauKuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
Kuantitas dan kualitas_ruang_terbuka_hijau
 
Andrew hidayat kebijakan pemanfaatan ruang terbuka hijau kabupaten
Andrew hidayat  kebijakan pemanfaatan ruang terbuka hijau kabupatenAndrew hidayat  kebijakan pemanfaatan ruang terbuka hijau kabupaten
Andrew hidayat kebijakan pemanfaatan ruang terbuka hijau kabupaten
 
Rth&hutan kota(mk plandscape)2
Rth&hutan kota(mk plandscape)2Rth&hutan kota(mk plandscape)2
Rth&hutan kota(mk plandscape)2
 
Ekologi batas kota
Ekologi batas kotaEkologi batas kota
Ekologi batas kota
 
Lokakarya kampung hijau pu
Lokakarya kampung hijau puLokakarya kampung hijau pu
Lokakarya kampung hijau pu
 
Penurunan kualitas dan kuantitas rth di jakarta
Penurunan kualitas dan kuantitas rth di jakartaPenurunan kualitas dan kuantitas rth di jakarta
Penurunan kualitas dan kuantitas rth di jakarta
 
LAPORAN KKLmahasiswa universitas sulawesi barat
LAPORAN KKLmahasiswa universitas sulawesi baratLAPORAN KKLmahasiswa universitas sulawesi barat
LAPORAN KKLmahasiswa universitas sulawesi barat
 
Proses Alami RTH & RTB - Ning Purnomohadi @ jongForum!
Proses Alami RTH & RTB - Ning Purnomohadi @ jongForum!Proses Alami RTH & RTB - Ning Purnomohadi @ jongForum!
Proses Alami RTH & RTB - Ning Purnomohadi @ jongForum!
 
Bahan mengenal komunitas hijau
Bahan mengenal komunitas hijauBahan mengenal komunitas hijau
Bahan mengenal komunitas hijau
 
PPT PKMB-Metode Pembelajaran.pptx
PPT PKMB-Metode Pembelajaran.pptxPPT PKMB-Metode Pembelajaran.pptx
PPT PKMB-Metode Pembelajaran.pptx
 
Tugas etika 2 bu isma
Tugas etika 2 bu ismaTugas etika 2 bu isma
Tugas etika 2 bu isma
 
Alih Fungsi Lahan Terbuka Hijau menjadi Perumahan pada Kawasan Padang Bulan/S...
Alih Fungsi Lahan Terbuka Hijau menjadi Perumahan pada Kawasan Padang Bulan/S...Alih Fungsi Lahan Terbuka Hijau menjadi Perumahan pada Kawasan Padang Bulan/S...
Alih Fungsi Lahan Terbuka Hijau menjadi Perumahan pada Kawasan Padang Bulan/S...
 
Proposal hutan kota savana
Proposal hutan kota savanaProposal hutan kota savana
Proposal hutan kota savana
 
Tropenbos_Pengalaman Perencanaan KEE dan HCV.pdf
Tropenbos_Pengalaman Perencanaan KEE dan HCV.pdfTropenbos_Pengalaman Perencanaan KEE dan HCV.pdf
Tropenbos_Pengalaman Perencanaan KEE dan HCV.pdf
 
130704 pelatihan tr
130704 pelatihan tr130704 pelatihan tr
130704 pelatihan tr
 
Peta hijau / Green Map
Peta hijau / Green MapPeta hijau / Green Map
Peta hijau / Green Map
 
Peta hijau
Peta hijau Peta hijau
Peta hijau
 
Phk lingkungan!
Phk   lingkungan!Phk   lingkungan!
Phk lingkungan!
 

More from Afifi Rahmadetiassani

pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastikpemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
Afifi Rahmadetiassani
 
Bieokonomi
Bieokonomi Bieokonomi
Biodiversitas indonesia
Biodiversitas indonesiaBiodiversitas indonesia
Biodiversitas indonesia
Afifi Rahmadetiassani
 
Perdagangan Avifauna di Lansekap Kerinci Seblat
Perdagangan Avifauna di Lansekap Kerinci Seblat Perdagangan Avifauna di Lansekap Kerinci Seblat
Perdagangan Avifauna di Lansekap Kerinci Seblat
Afifi Rahmadetiassani
 
Pelatihan penyusunan laporan TFCA Sumatera
Pelatihan penyusunan laporan TFCA SumateraPelatihan penyusunan laporan TFCA Sumatera
Pelatihan penyusunan laporan TFCA Sumatera
Afifi Rahmadetiassani
 
Kelas inspirasi jakarta 5
Kelas inspirasi jakarta 5Kelas inspirasi jakarta 5
Kelas inspirasi jakarta 5
Afifi Rahmadetiassani
 
Kupu-Kupu Jakarta : Salah satu harta karun tersisa di Ibu Kota Indonesia
Kupu-Kupu Jakarta : Salah satu harta karun tersisa di Ibu Kota IndonesiaKupu-Kupu Jakarta : Salah satu harta karun tersisa di Ibu Kota Indonesia
Kupu-Kupu Jakarta : Salah satu harta karun tersisa di Ibu Kota Indonesia
Afifi Rahmadetiassani
 
Reptil laut (Penyu laut)
Reptil laut (Penyu laut)Reptil laut (Penyu laut)
Reptil laut (Penyu laut)
Afifi Rahmadetiassani
 
Hutan dan upaya konservasi
Hutan dan upaya konservasiHutan dan upaya konservasi
Hutan dan upaya konservasi
Afifi Rahmadetiassani
 
Mengenal hujan
Mengenal hujanMengenal hujan
Mengenal hujan
Afifi Rahmadetiassani
 
Troides helena, si cantik dari alam
Troides helena, si cantik dari alamTroides helena, si cantik dari alam
Troides helena, si cantik dari alam
Afifi Rahmadetiassani
 
Komunitas kupu kupu di ruang terbuka hijau (rth) dki jakarta
Komunitas kupu kupu di ruang terbuka hijau (rth) dki jakartaKomunitas kupu kupu di ruang terbuka hijau (rth) dki jakarta
Komunitas kupu kupu di ruang terbuka hijau (rth) dki jakarta
Afifi Rahmadetiassani
 
Komunitas Kupu-Kupu di RTH DKI Jakarta
Komunitas Kupu-Kupu di RTH DKI JakartaKomunitas Kupu-Kupu di RTH DKI Jakarta
Komunitas Kupu-Kupu di RTH DKI JakartaAfifi Rahmadetiassani
 
Bioekologi dan strategi konservasi troides helena
Bioekologi dan strategi konservasi troides helenaBioekologi dan strategi konservasi troides helena
Bioekologi dan strategi konservasi troides helenaAfifi Rahmadetiassani
 
Bioekologi dan strategi konservasi kupu kupu raja helena
Bioekologi dan strategi konservasi kupu kupu raja helenaBioekologi dan strategi konservasi kupu kupu raja helena
Bioekologi dan strategi konservasi kupu kupu raja helenaAfifi Rahmadetiassani
 
Peran serangga dalam kehidupan manusia
Peran serangga dalam kehidupan manusiaPeran serangga dalam kehidupan manusia
Peran serangga dalam kehidupan manusiaAfifi Rahmadetiassani
 
Hubungan antara ilmu bumi dengan ilmu tanah
Hubungan antara ilmu bumi dengan ilmu tanahHubungan antara ilmu bumi dengan ilmu tanah
Hubungan antara ilmu bumi dengan ilmu tanahAfifi Rahmadetiassani
 

More from Afifi Rahmadetiassani (20)

pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastikpemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
pemanfaatan kenekaragaman hayati sebagai biodegradasi limbah plastik
 
Bieokonomi
Bieokonomi Bieokonomi
Bieokonomi
 
Biodiversitas indonesia
Biodiversitas indonesiaBiodiversitas indonesia
Biodiversitas indonesia
 
Perdagangan Avifauna di Lansekap Kerinci Seblat
Perdagangan Avifauna di Lansekap Kerinci Seblat Perdagangan Avifauna di Lansekap Kerinci Seblat
Perdagangan Avifauna di Lansekap Kerinci Seblat
 
Pelatihan penyusunan laporan TFCA Sumatera
Pelatihan penyusunan laporan TFCA SumateraPelatihan penyusunan laporan TFCA Sumatera
Pelatihan penyusunan laporan TFCA Sumatera
 
Kelas inspirasi jakarta 5
Kelas inspirasi jakarta 5Kelas inspirasi jakarta 5
Kelas inspirasi jakarta 5
 
Kupu-Kupu Jakarta : Salah satu harta karun tersisa di Ibu Kota Indonesia
Kupu-Kupu Jakarta : Salah satu harta karun tersisa di Ibu Kota IndonesiaKupu-Kupu Jakarta : Salah satu harta karun tersisa di Ibu Kota Indonesia
Kupu-Kupu Jakarta : Salah satu harta karun tersisa di Ibu Kota Indonesia
 
Reptil laut (Penyu laut)
Reptil laut (Penyu laut)Reptil laut (Penyu laut)
Reptil laut (Penyu laut)
 
Hutan dan upaya konservasi
Hutan dan upaya konservasiHutan dan upaya konservasi
Hutan dan upaya konservasi
 
Mengenal hujan
Mengenal hujanMengenal hujan
Mengenal hujan
 
Troides helena, si cantik dari alam
Troides helena, si cantik dari alamTroides helena, si cantik dari alam
Troides helena, si cantik dari alam
 
Ramah sampah ramah dompet
Ramah sampah ramah dompetRamah sampah ramah dompet
Ramah sampah ramah dompet
 
Komunitas kupu kupu di ruang terbuka hijau (rth) dki jakarta
Komunitas kupu kupu di ruang terbuka hijau (rth) dki jakartaKomunitas kupu kupu di ruang terbuka hijau (rth) dki jakarta
Komunitas kupu kupu di ruang terbuka hijau (rth) dki jakarta
 
Komunitas Kupu-Kupu di RTH DKI Jakarta
Komunitas Kupu-Kupu di RTH DKI JakartaKomunitas Kupu-Kupu di RTH DKI Jakarta
Komunitas Kupu-Kupu di RTH DKI Jakarta
 
Mengenal pecahan bagian 1
Mengenal pecahan bagian 1Mengenal pecahan bagian 1
Mengenal pecahan bagian 1
 
Bioekologi dan strategi konservasi troides helena
Bioekologi dan strategi konservasi troides helenaBioekologi dan strategi konservasi troides helena
Bioekologi dan strategi konservasi troides helena
 
Bioekologi dan strategi konservasi kupu kupu raja helena
Bioekologi dan strategi konservasi kupu kupu raja helenaBioekologi dan strategi konservasi kupu kupu raja helena
Bioekologi dan strategi konservasi kupu kupu raja helena
 
Pengenalan dan pengawetan kupu kupu
Pengenalan dan pengawetan kupu kupuPengenalan dan pengawetan kupu kupu
Pengenalan dan pengawetan kupu kupu
 
Peran serangga dalam kehidupan manusia
Peran serangga dalam kehidupan manusiaPeran serangga dalam kehidupan manusia
Peran serangga dalam kehidupan manusia
 
Hubungan antara ilmu bumi dengan ilmu tanah
Hubungan antara ilmu bumi dengan ilmu tanahHubungan antara ilmu bumi dengan ilmu tanah
Hubungan antara ilmu bumi dengan ilmu tanah
 

Recently uploaded

Contoh surat Pengunduran diri karang taruna daerah.docx
Contoh surat Pengunduran diri karang taruna daerah.docxContoh surat Pengunduran diri karang taruna daerah.docx
Contoh surat Pengunduran diri karang taruna daerah.docx
miftahzannah
 
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
LukmanulHakim572233
 
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdfAnalisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
BrigittaBelva
 
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptxinduksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
AzisRois1
 
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
muhammadnoorhasby04
 
Sejarah Gunung Merapi dan Catatan Erupsi
Sejarah Gunung Merapi dan Catatan ErupsiSejarah Gunung Merapi dan Catatan Erupsi
Sejarah Gunung Merapi dan Catatan Erupsi
ssuserb357a32
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
d1051231072
 
BAB III. Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
BAB III.  Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.pptBAB III.  Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
BAB III. Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
YUZANAPRATIWI
 
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdfPlastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Biotani & Bahari Indonesia
 
Modul Projek - Tanpa Rokok itu Keren - Fase D.pdf
Modul Projek  - Tanpa Rokok itu Keren - Fase D.pdfModul Projek  - Tanpa Rokok itu Keren - Fase D.pdf
Modul Projek - Tanpa Rokok itu Keren - Fase D.pdf
MUhammadIlham484521
 
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap EkosistemStudi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
d1051231041
 

Recently uploaded (11)

Contoh surat Pengunduran diri karang taruna daerah.docx
Contoh surat Pengunduran diri karang taruna daerah.docxContoh surat Pengunduran diri karang taruna daerah.docx
Contoh surat Pengunduran diri karang taruna daerah.docx
 
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
001-PPE Suma-Tata Laksana Perizinan Lingkungan.pptx
 
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdfAnalisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
Analisis Konten Pendekatan Fear Appeal dalam Kampanye #TogetherPossible WWF.pdf
 
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptxinduksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
induksi K3LH karyawan baru pt kpp site IC.pptx
 
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
PAPER KIMIA LINGKUNGAN MENINGKATNYA GAS RUMAH KACA IMPLIKASI DAN SOLUSI BAGI ...
 
Sejarah Gunung Merapi dan Catatan Erupsi
Sejarah Gunung Merapi dan Catatan ErupsiSejarah Gunung Merapi dan Catatan Erupsi
Sejarah Gunung Merapi dan Catatan Erupsi
 
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
KERUSAKAN LAHAN GAMBUT ANALISIS EMISI KARBON DARI DEGRADASI LAHAN GAMBUT DI A...
 
BAB III. Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
BAB III.  Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.pptBAB III.  Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
BAB III. Undang-Undang PP Lingkungan Hidup.ppt
 
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdfPlastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
Plastik dan Sampah Pantauan Mei 2024.pdf
 
Modul Projek - Tanpa Rokok itu Keren - Fase D.pdf
Modul Projek  - Tanpa Rokok itu Keren - Fase D.pdfModul Projek  - Tanpa Rokok itu Keren - Fase D.pdf
Modul Projek - Tanpa Rokok itu Keren - Fase D.pdf
 
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap EkosistemStudi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
Studi Kasus : Oksidasi Pirit dan Pengaruhnya Terhadap Ekosistem
 

Ruang Terbuka Hijau di Jakarta

  • 1. Ruang Terbuka Hijau di Jakarta Afifi Rahmadetiassani Jakarta, 4 November 2017
  • 2. Definisi • Ruang terbuka hijau yang populasinya didominasi oleh penghijauan baik secara alamiah atau budidaya tanaman, dalam pemanfataan danfungsinya adalah sebagai areal berlangsungnya fungsi ekologis dan penyangga kehidupan wilayah perkotaan (Instruksi Mendagri No.4 Tahun 1988) • Ruang terbuka merupakan komponen berwawasan lingkungan, yang mempunyai arti sebagai suatu lansekap, hardscape, taman atau ruang rekreasi dalam lingkup urban (SNI Tata Cara Perencanaan Lingkungan Perumahan Di Perkotaan, 2004) • Area/jalur dalam kota/wilayah yang penggunaannya bersifat terbuka, tempat tumbuh tanaman baik yang tumbuh secara alamiah maupun sengaja ditanam (UU No. 26, 2007). • RTHKP adalah bagian dari ruang terbuka suatu kawasan perkotaan yang diisi oleh tumbuhan dan tanaman guna mendukung manfaat ekologi, sosial, budaya, ekonomi dan estetika (Permendagri No. 1 Tahun 2007).
  • 3. Landasan Hukum • Undang-Undang RI No. 28 Tahun 2002, tentang Bangunan Gedung • Undang-Undang RI No. 7 Tahun 2004, tentang Sumber Daya Air • Undang-Undang RI No. 26 Tahun 2007, tentang Penataan Ruang • Peraturan Pemerintah RI No. 63 Tahun 2002, tentang Hutan Kota • Peraturan Pemerintah RI No. 36 Tahun 2005, tentang Peraturan Pelaksanaan Pengadaan Tanah Bagi Pelaksanaan Pembangunan untuk Kepentingan Umum • Peraturan Pemerintah RI No. 34 Tahun 2006, tentang Jalan • Keputusan Presiden RI No. 32 Tahun1990, tentang Pengelolaan Kawasan Lindung • SNI 03-1733-2004, Tatacara Perencanaan Lingkungan Perumahan di Perkotaan • Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No. 05/PRT/M/2008 tentang Pedoman Penyediaan dan Pemanfaatan Ruang Terbuka Hijau di Kawasan Perkotaan
  • 5. Tujuan penyelenggaraan RTH Menjaga ketersediaan lahan sebagai kawasan resapan air; 01 Menciptakan aspek planologis perkotaan melalui keseimbangan antara lingkungan alam dan lingkungan binaan yang berguna untuk kepentingan masyarakat; 02 Meningkatkan keserasian lingkungan perkotaan sebagai sarana pengaman lingkungan perkotaan yang aman, nyaman, segar, indah, dan bersih. 03
  • 6. Fungsi RTH Ekologis Sosial Budaya Estetika Ekonomi • Hutan kota • Sempadan sungai • Habitat biodiversity • Lapangan olahraga • Sarana kegiatan warga • TPU • Taman kota • Tata ruang artistik • Ekowisata • Demplot Perkebunan/pertanian
  • 7. Manfaat RTH • Keteduhan • Kesegaran • Kesejukan Langsung • Penyerap karbon • Regulasi hidrologi • Habitat flora dan fauna Tidak Langsung
  • 8. Tipologi RTH Fisik: Alami & Non Alami Fungsi: Ekologis, Sosial- Budaya, Estetika, Ekonomi Struktur: Pola Ekologis & Planologis Kepemilikan: Publik & Privat. Tipologi RTH Peraturan Menteri PU. NO. 5/PRT/M/2008
  • 9. Jenis RTH Perkotaan Taman Kota RTH Fungsi Tertentu Sabuk Hijau RTH Bawah Jalan Layang Ruang Pedestrian Jalur Hijau Hutan Kota Sempadan Rel KA Sempadan Pantai Sempadan Sutet RTH Mata Air RTH Pemakaman Sempadan Sungai
  • 10.
  • 12. Proporsi RTH Perkotaan Ruang Perkotaan Terbangun Hunian (40%) KDB 60% RTH 8% Non Hunian (20%) KDB 90% RTH 2% Terbuka Taman (12,5%) KDB 0% RTH 12,5% Jalan (20%) KDB 70% RTH 6% Lainnya (7,25%) KDB 80% RTH 1,5% RTH Privat 10% RTH Publik 20% RTH Kota 30% Peraturan Menteri PU. NO. 5/PRT/M/2008
  • 13. Masalah RTH 1 Urbanisasi : Kebutuhan Ruang vs Kelayakan Ruang 2 Pergeseran fungsi: recovery site vs garbage dump 3 Illegal Wildlife Traficking 4 Komitmen kebijakan tata ruang yang ramah lingkungan 5 Ruang Minim dan lemahnya promosi fungsi
  • 14. Proporsi RTH di Kota Madya Prov. DKI Jakarta 0% 10% 20% 30% 40% 50% 60% 70% 80% 90% 100% Kepulauan Seribu Jakarta Utara Jakarta Timur Jakarta Selatan Jakarta Pusat Jakarta Barat data.go.id, 2014
  • 15. Luas RTH di Kota Madya Prov. DKI Jakarta (m2) Jenis RTH/Kota Madya Jakarta Barat Jakarta Pusat Jakarta Selatan Jakarta Timur Jakarta Utara Kep.Seribu Grand Total Jalur Hijau Jalan 1,013,852 1,868,580 1,462,241 1,235,283 871,384 6,451,340 RTH Pemakaman 1,483,741 379,477 1,500,908 1,710,829 784,513 44,995 5,904,463 Taman Bangunan Umum 11,142 2,457 62,192 85,477 161,268 Taman Interaktif 11,153 6,300 71,513 60,634 15,356 164,955 Taman Kota 31,945 739,812 7,497 53,506 832,760 Taman Lingkungan 226,173 465,881 612,797 378,729 186,005 1,869,585 Taman Rekreasi 69,967 171,553 241,520 Tepian Air 155,275 37,188 153,225 142,730 19,900 508,318 Grand Total 2,992,106 3,508,380 3,982,191 3,590,397 2,016,141 44,995 16,134,210 data.go.id, 2014
  • 16. Isu dan Perkembangan RTH Fakta RTH Jakarta: • Target = 20%+10% • Target perkembangan = 0,5 %/tahun (2010-2030) • Kebutuhan = 6.500.000.000 m2 • Kemampuan DKI = 500.000 m2/tahun Nirwono Joga, 16/05/2017 Kompas.com
  • 17. RTH Menjadi Rumah Terakhir Flora dan Fauna Liar di Jakarta 121 Jenis Avifauna (Kristanto, 2008) 9 jenis tumbuhan mangrove (Kristanto, 2008) 43 jenis kupu-kupu (Rahmadetiassani, 2013) Lebih dari 6 jenis mamalia (?) Lebih dari 31 jenis herpetofauna (?) Lebih dari 12 jenis capung (?) Lebih dari 3 jenis semut (?) Lebih dari 5 jenis ikan air tawar (?)

Editor's Notes

  1. Ekologis RTH dapat meningkatkan kualitas air tanah, mencegah banjir, mengurangi polusi udara, dan menurunkan temperature kota. RTH sebagai ruang interaksi social, sarana rekreasi, dan sebagai tetenger kota yang berbudaya RTH dapat meningkatkan nilai keindahan dan kenyamanan kota melalui keberadaan taman-taman kota, kebun-kebun bunga dan jalur-jalur hijau di jalan-jalan kota. RTH dapat berfungsi secara langsung seperti penghusahaan lahanlahan kosong menjadi lahan pertanian/perkebunan dan pengembangan sarana wisata hijau perkotaan yang dapat mendatangkan wisatawan.
  2. tangil