SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 9
Satuan Pendidikan : SMP Negeri 10 Pontianak
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/ Semester : IX /Ganjil
Materi Pokok : Beriman kepada qadha dan qadar berbuah ketenangan hati
Alokasi Waktu : 3 x 30 Menit
KD 3.4
Memahami makna iman kepada qadha dan qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya,
alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya
A. Tujuan Pembelajaran B. Karakter yang
diharapkan
Setelah melakukan pembelajaran secara daring, dengan menggunakan media Google Class
Room,Blog ,Google Form, WA maka siswa dapat :
 Memahami penjelasan mengenai iman kepada Qadha dan Qadar
 Mengidentifikasi contoh-contoh nyata perilaku tawakalyang mencerminkan beriman
kepada Qadha dan Qadar.
 Menghubungkan dalil naqli tentang beriman kepada Qadha dan Qadar dengan sifat
tawakalserta hubungannya terhadap ketenangan dan ketenteraman hidup seseorang.
 Menghubungkan antara ikhtiar dan tawakal terhadap takdir muallaq yang berdampak pada
kesuksesan dan ketenteraman hidup seseorang
 Religious
 Gigih
 Ikhtiar
 Ulet
 Tawakal
C. Langkah –langkah Pembelajaran
Pendahuluan
Guru dengan menggunakan media Google Class Room :
 Mengucapkan salam, memastikan kesiapan siswa untuk belajar dan berdoa bersama
 Memberikan motivasi kepada peserta didik supaya semangat belajar tentang Memahami makna iman kepada qadha
dan qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya .
 Menyampaikan kompetensi dasar , tujuan pembelajaran dan pentingnya materi ini dikaitkan dengan masa pandemi
covid 19
 Mengisi daftar kehadiran secara online
Kegiatan inti
Literasi Guru mengeksplore kemampuan siswa dengan media Blog untuk mempelajari tentang Memahami
makna iman kepada qadha dan qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan
makhluk ciptaan-nya di google class room .
Critical
Thinking
Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengidentifikasi makna iman kepada qadha dan
qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya
Collaboration Peserta didik berdiskusi dan tanya jawab dengan teman sejawat , keluarga atau orang tua
menggunakan media Whats App di pandu oleh guru .
Communication Peserta didik mengemukakan pendapat / presentasitentang apa yang sudah dibaca dari materi yang
diberikan guru melalui video WA dan google class room
Creativity Guru dan siswa membuat kesimpulan tentang Memahami makna iman kepada qadha dan qadar
berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya
Penutup
 Guru bersama-sama peserta didik merefleksi kegiatan pembelajaran yang sudah dilaksanakan sebagai bahan
masukan untuk langkah selanjutnya.
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut untuk minggu depan
 Memberikan evaluasi untuk mengukur pencapaian hasil belajar siswa
 Penugasan ( memberikan tugas untuk kerjakan setelah pembelajaran di kumpulkan dengan batas waktu di berikan)
 Guru bersama-sama peserta didik menutup pelajaran dengan berdoa.
D. Penialaian Pembelajaran
 Penilaian Sikap
PENILAIAN SIKAP
KD Indikator Kisi-kisi Intrumen
1.4. Beriman
kepada qadha
dan qadar
Membiasakan
Beriman kepada
qadha dan
qadar
Diharapkan peserta didik rajin
belajar dan ber ikhtiar serta
tawakalterhadap takdir muallaq
yang berdampak pada
kesuksesan dan ketenteraman
hidup seseorang,
Memberikan penilaian kedisiplinan
dan tepat waktu dalam
mengumpulkan tugas yang di berikan
guru PAI sebagaibukti ikhtiar yang
maksimal dalam belajar.
 Penilaian Pengetahuan :
Teknik : tes tulis
Bentuk : Soal Uraian
PENILAIAN PENGETAHUAN
KD Indikator Kisi-kisi Intrumen
3.4
Memahami
makna iman
kepada
qadha dan
qadar
berdasarkan
pengamatan
terhadap
dirinya, alam
sekitar dan
makhluk
ciptaan-nya
3.4.1. Memahami penjelasan
mengenai iman kepada
Qadha dan Qadar
3.4.2.Mengidentifikasi contoh-
contoh nyata perilaku ikhtiar
yang mencerminkan beriman
kepada Qadha dan Qadar.
3.4.3.Menunjukkan contoh-
contoh nyata perilaku tawakal
yang mencerminkan beriman
kepada qadha dan qada.
3.4.4.Menghubungkan dalil
naqli tentang beriman kepada
Qadha dan Qadar dengan
sifat tawakal serta
hubungannya terhadap
ketenangan dan
ketenteraman hidup
seseorang.
3.4.5.Menghubungkan antara
ikhtiar dan tawakal terhadap
takdir muallak yang
berdampak pada kesuksesan
dan ketenteraman hidup
seseorang.
 Menjelaskan pengertian
Qadha dan Qadar
 Menunjukkan contoh-
contoh nyata perilaku
ikhtiar yang mencerminkan
beriman kepada Qadha dan
Qadar
 Menunjukkan contoh-
contoh nyata perilaku
tawakalyang
mencerminkan beriman
kepada qadha dan qada.
 Menghubungkan dalil
naqli tentang beriman
kepada Qadha dan Qadar
dengan sifat tawakal.
 Menghubungkan antara
ikhtiar dan tawakal
terhadap takdir muallak
yang berdampak pada
kesuksesan hidup
seseorang.
1. Jelaskan pengertian
Qadha dan qadar ?
2. Tuliskan contoh nyata
dalam perilaku ikhtiar
yang mencerminkan
beriman kepada Qadha
dan Qadar !
3. Tuliskan contoh-contoh
nyata perilaku tawakal
yangmencermin kan
beriman kepada qadha dan
qadar !
4. Jelaskan hubungan dalil
naqli tentang beriman
kepada Qadha dan Qadar
dengan sifat tawakal!
5. Jelaskan hubungan antara
ikhtiar dan tawakal
terhadap takdir muallaq
yang berdampak pada
kesuksesan hidup
seseorang.
Pontianak, September 2020
Mengetahui
Plt SMP Negeri 10 Pontianak Guru Mata Pelajaran
Pendidikan Agama Islam
Philipus Mimin,M.Pd Umi Atiqoh S.Ag
Nip: 19660603 199412 1 002 Nip 197302162014082002
Lampiran :
Materi :
https://tarbiyahumi.blogspot.com/
Tugas ke 7
Bismillahirrohmanirrohiim !
Setelah mempelajari “Beriman kepada qadha dan qadar berbuah ketenangan hati”
Jawabkan soal dibawah ini dengan benar !
1. Jelaskan pengertian Qadha dan qadar ?
2. Tuliskan contoh nyata dalam perilaku ikhtiar yang mencerminkan beriman kepada Qadha dan Qadar !
3. Tuliskan contoh-contoh nyata perilaku tawakalyangmencermin kan beriman kepada qadha dan qadar !
4. Jelaskan hubungan dalil naqli tentang beriman kepada Qadha dan Qadar dengan sifat tawakal!
5. Jelaskan hubungan antara ikhtiar dan tawakalterhadap takdir muallaq yang berdampak pada kesuksesan hidup
seseorang.
Tugas dikerjakan di buku tugas dan dikirim ke google class room dengan batas waktu yang di berikan!
Alhamdulillahirobbil Aalamiin !

More Related Content

What's hot

الاستعاذة والبسملة
الاستعاذة والبسملةالاستعاذة والبسملة
الاستعاذة والبسملةBPS
 
Aplikasi Web 2.0 dalam Pengajaran & Pembelajaran
Aplikasi Web 2.0 dalam Pengajaran & PembelajaranAplikasi Web 2.0 dalam Pengajaran & Pembelajaran
Aplikasi Web 2.0 dalam Pengajaran & Pembelajaran
Mohamed Amin Embi
 
Rpp kls 5
Rpp kls 5Rpp kls 5
Rpp kls 5
Maman Med
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
andriasyulianto57
 
latihan Fasilitator.pptx
latihan Fasilitator.pptxlatihan Fasilitator.pptx
latihan Fasilitator.pptx
DianaSariSMPTARADenp1
 
Disiplin Positif Membuat Keyakinan Kelas
Disiplin Positif Membuat Keyakinan KelasDisiplin Positif Membuat Keyakinan Kelas
Disiplin Positif Membuat Keyakinan Kelas
MufidahMf
 
Kd 3.13 4.13
Kd  3.13  4.13Kd  3.13  4.13
Kd 3.13 4.13
Pak Sulaiman
 
KONSEP PROJECT-BASED LEARNING
KONSEP PROJECT-BASED LEARNINGKONSEP PROJECT-BASED LEARNING
KONSEP PROJECT-BASED LEARNINGZahidah Harun
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan REv_Sunarwan.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan REv_Sunarwan.pptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan REv_Sunarwan.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan REv_Sunarwan.pptx
Sunarwan Se
 
pembelajaranberdiferensiasi-220817125749-56975867.pptx
pembelajaranberdiferensiasi-220817125749-56975867.pptxpembelajaranberdiferensiasi-220817125749-56975867.pptx
pembelajaranberdiferensiasi-220817125749-56975867.pptx
ekoari78
 
AKSI NYATA REFLEKSI DIRI.pptx
AKSI NYATA REFLEKSI DIRI.pptxAKSI NYATA REFLEKSI DIRI.pptx
AKSI NYATA REFLEKSI DIRI.pptx
ThesaFarizal1
 
Ppt manajemen berbasis sekolah
Ppt manajemen berbasis sekolahPpt manajemen berbasis sekolah
Ppt manajemen berbasis sekolah
Rima Trianingsih
 
Penilaian berasaskan projek
Penilaian berasaskan projekPenilaian berasaskan projek
Penilaian berasaskan projekNorlina Rawina
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
Muhammad Iqbal
 
1. lk 1.1 analisis kurikulum 2013
1.  lk 1.1 analisis kurikulum 20131.  lk 1.1 analisis kurikulum 2013
1. lk 1.1 analisis kurikulum 2013Sukowibowo
 
Pengajaran individu
Pengajaran individuPengajaran individu
Pengajaran individuMoHd AriFf
 
INI LOH RPP Temen guee
INI LOH RPP Temen gueeINI LOH RPP Temen guee
INI LOH RPP Temen guee
Abdullah Kariem
 
Pentaksiran bahasa melayu sekolah rendah (bmm3103)
Pentaksiran bahasa melayu sekolah rendah (bmm3103)Pentaksiran bahasa melayu sekolah rendah (bmm3103)
Pentaksiran bahasa melayu sekolah rendah (bmm3103)RaJa MakSum
 
lk 2.2 penentuan solusi.pdf
lk 2.2 penentuan solusi.pdflk 2.2 penentuan solusi.pdf
lk 2.2 penentuan solusi.pdf
OcaGitulo
 

What's hot (20)

الاستعاذة والبسملة
الاستعاذة والبسملةالاستعاذة والبسملة
الاستعاذة والبسملة
 
Aplikasi Web 2.0 dalam Pengajaran & Pembelajaran
Aplikasi Web 2.0 dalam Pengajaran & PembelajaranAplikasi Web 2.0 dalam Pengajaran & Pembelajaran
Aplikasi Web 2.0 dalam Pengajaran & Pembelajaran
 
Media pengajaran
Media pengajaranMedia pengajaran
Media pengajaran
 
Rpp kls 5
Rpp kls 5Rpp kls 5
Rpp kls 5
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
latihan Fasilitator.pptx
latihan Fasilitator.pptxlatihan Fasilitator.pptx
latihan Fasilitator.pptx
 
Disiplin Positif Membuat Keyakinan Kelas
Disiplin Positif Membuat Keyakinan KelasDisiplin Positif Membuat Keyakinan Kelas
Disiplin Positif Membuat Keyakinan Kelas
 
Kd 3.13 4.13
Kd  3.13  4.13Kd  3.13  4.13
Kd 3.13 4.13
 
KONSEP PROJECT-BASED LEARNING
KONSEP PROJECT-BASED LEARNINGKONSEP PROJECT-BASED LEARNING
KONSEP PROJECT-BASED LEARNING
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan REv_Sunarwan.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan REv_Sunarwan.pptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan REv_Sunarwan.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan REv_Sunarwan.pptx
 
pembelajaranberdiferensiasi-220817125749-56975867.pptx
pembelajaranberdiferensiasi-220817125749-56975867.pptxpembelajaranberdiferensiasi-220817125749-56975867.pptx
pembelajaranberdiferensiasi-220817125749-56975867.pptx
 
AKSI NYATA REFLEKSI DIRI.pptx
AKSI NYATA REFLEKSI DIRI.pptxAKSI NYATA REFLEKSI DIRI.pptx
AKSI NYATA REFLEKSI DIRI.pptx
 
Ppt manajemen berbasis sekolah
Ppt manajemen berbasis sekolahPpt manajemen berbasis sekolah
Ppt manajemen berbasis sekolah
 
Penilaian berasaskan projek
Penilaian berasaskan projekPenilaian berasaskan projek
Penilaian berasaskan projek
 
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
03 LKPD Lebih Dekat dengan Allah swt. yang Sangat Indah Nama-Nya.pdf
 
1. lk 1.1 analisis kurikulum 2013
1.  lk 1.1 analisis kurikulum 20131.  lk 1.1 analisis kurikulum 2013
1. lk 1.1 analisis kurikulum 2013
 
Pengajaran individu
Pengajaran individuPengajaran individu
Pengajaran individu
 
INI LOH RPP Temen guee
INI LOH RPP Temen gueeINI LOH RPP Temen guee
INI LOH RPP Temen guee
 
Pentaksiran bahasa melayu sekolah rendah (bmm3103)
Pentaksiran bahasa melayu sekolah rendah (bmm3103)Pentaksiran bahasa melayu sekolah rendah (bmm3103)
Pentaksiran bahasa melayu sekolah rendah (bmm3103)
 
lk 2.2 penentuan solusi.pdf
lk 2.2 penentuan solusi.pdflk 2.2 penentuan solusi.pdf
lk 2.2 penentuan solusi.pdf
 

Similar to RPP-QODHO DAN QODAR

RPP-BAB-4-Iman-kepada-Qadha-dan-Qadar-New.docx
RPP-BAB-4-Iman-kepada-Qadha-dan-Qadar-New.docxRPP-BAB-4-Iman-kepada-Qadha-dan-Qadar-New.docx
RPP-BAB-4-Iman-kepada-Qadha-dan-Qadar-New.docx
SutardiIbnuMustofa
 
7. rpp iman kepada malaikat sma
7. rpp  iman kepada malaikat  sma7. rpp  iman kepada malaikat  sma
7. rpp iman kepada malaikat smaUlin Nuha
 
RPP PAI X Kurikulum 2013 Bab7 iman kepada malaikat sma
RPP PAI X Kurikulum 2013 Bab7 iman kepada malaikat smaRPP PAI X Kurikulum 2013 Bab7 iman kepada malaikat sma
RPP PAI X Kurikulum 2013 Bab7 iman kepada malaikat sma
yasirmaster web.id
 
Rpp tekpend azmi minul
Rpp tekpend azmi minulRpp tekpend azmi minul
Rpp tekpend azmi minul
nurazmiarifiani
 
RPP-BAB-3-Iman-kepada-Hari-Akhir.docx
RPP-BAB-3-Iman-kepada-Hari-Akhir.docxRPP-BAB-3-Iman-kepada-Hari-Akhir.docx
RPP-BAB-3-Iman-kepada-Hari-Akhir.docx
SutardiIbnuMustofa
 
CONTOH MODUL KELAS 7.pdf
CONTOH MODUL KELAS 7.pdfCONTOH MODUL KELAS 7.pdf
CONTOH MODUL KELAS 7.pdf
NiPutuTikaIndrayanti
 
RPP-BAB-5-Perilaku-Bekerja-Keras.docx
RPP-BAB-5-Perilaku-Bekerja-Keras.docxRPP-BAB-5-Perilaku-Bekerja-Keras.docx
RPP-BAB-5-Perilaku-Bekerja-Keras.docx
SutardiIbnuMustofa
 
07. beriman kepada qada dan qadar berbuah ketenangan hati
07. beriman kepada qada dan qadar berbuah ketenangan hati07. beriman kepada qada dan qadar berbuah ketenangan hati
07. beriman kepada qada dan qadar berbuah ketenangan hati
SakbanSyah
 
SOSIALISASI silabus kelas 9 (1).pptx
SOSIALISASI silabus kelas 9 (1).pptxSOSIALISASI silabus kelas 9 (1).pptx
SOSIALISASI silabus kelas 9 (1).pptx
DenikIsrowati1
 
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013Didik Santoso Iaii Ibrahimy
 
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013Didik Santoso Iaii Ibrahimy
 
centralpendidikan.com Rpp Fikih Kelas 9 SEM 1.pdf
centralpendidikan.com Rpp Fikih Kelas 9 SEM 1.pdfcentralpendidikan.com Rpp Fikih Kelas 9 SEM 1.pdf
centralpendidikan.com Rpp Fikih Kelas 9 SEM 1.pdf
hadimonMR
 
1. KISI-kisi US PAI 23.pdf
1. KISI-kisi US PAI 23.pdf1. KISI-kisi US PAI 23.pdf
1. KISI-kisi US PAI 23.pdf
RUcha Asahy
 
KISI USBN 2022 FINAL.docx
KISI USBN 2022 FINAL.docxKISI USBN 2022 FINAL.docx
KISI USBN 2022 FINAL.docx
NaniVaksin
 
2. SILABUS PAI_8_SMT-1_2020-2021 real p.nur.docx
2. SILABUS PAI_8_SMT-1_2020-2021 real p.nur.docx2. SILABUS PAI_8_SMT-1_2020-2021 real p.nur.docx
2. SILABUS PAI_8_SMT-1_2020-2021 real p.nur.docx
InaRofioh
 
Rpp kejujuran
Rpp kejujuranRpp kejujuran
Rpp kejujuran
689386
 
Rpp bab-3 (kejujuran)
Rpp bab-3 (kejujuran)Rpp bab-3 (kejujuran)
Rpp bab-3 (kejujuran)
hapidlohsani
 
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013ahmadmakmun
 
Karya tulis tik widiya
Karya tulis tik widiyaKarya tulis tik widiya
Karya tulis tik widiya
widiyawahyu
 
02. Silabus PAI & BP Kelas 4 Semester 1.docx
02. Silabus PAI & BP Kelas 4 Semester 1.docx02. Silabus PAI & BP Kelas 4 Semester 1.docx
02. Silabus PAI & BP Kelas 4 Semester 1.docx
yakubasli
 

Similar to RPP-QODHO DAN QODAR (20)

RPP-BAB-4-Iman-kepada-Qadha-dan-Qadar-New.docx
RPP-BAB-4-Iman-kepada-Qadha-dan-Qadar-New.docxRPP-BAB-4-Iman-kepada-Qadha-dan-Qadar-New.docx
RPP-BAB-4-Iman-kepada-Qadha-dan-Qadar-New.docx
 
7. rpp iman kepada malaikat sma
7. rpp  iman kepada malaikat  sma7. rpp  iman kepada malaikat  sma
7. rpp iman kepada malaikat sma
 
RPP PAI X Kurikulum 2013 Bab7 iman kepada malaikat sma
RPP PAI X Kurikulum 2013 Bab7 iman kepada malaikat smaRPP PAI X Kurikulum 2013 Bab7 iman kepada malaikat sma
RPP PAI X Kurikulum 2013 Bab7 iman kepada malaikat sma
 
Rpp tekpend azmi minul
Rpp tekpend azmi minulRpp tekpend azmi minul
Rpp tekpend azmi minul
 
RPP-BAB-3-Iman-kepada-Hari-Akhir.docx
RPP-BAB-3-Iman-kepada-Hari-Akhir.docxRPP-BAB-3-Iman-kepada-Hari-Akhir.docx
RPP-BAB-3-Iman-kepada-Hari-Akhir.docx
 
CONTOH MODUL KELAS 7.pdf
CONTOH MODUL KELAS 7.pdfCONTOH MODUL KELAS 7.pdf
CONTOH MODUL KELAS 7.pdf
 
RPP-BAB-5-Perilaku-Bekerja-Keras.docx
RPP-BAB-5-Perilaku-Bekerja-Keras.docxRPP-BAB-5-Perilaku-Bekerja-Keras.docx
RPP-BAB-5-Perilaku-Bekerja-Keras.docx
 
07. beriman kepada qada dan qadar berbuah ketenangan hati
07. beriman kepada qada dan qadar berbuah ketenangan hati07. beriman kepada qada dan qadar berbuah ketenangan hati
07. beriman kepada qada dan qadar berbuah ketenangan hati
 
SOSIALISASI silabus kelas 9 (1).pptx
SOSIALISASI silabus kelas 9 (1).pptxSOSIALISASI silabus kelas 9 (1).pptx
SOSIALISASI silabus kelas 9 (1).pptx
 
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
 
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
 
centralpendidikan.com Rpp Fikih Kelas 9 SEM 1.pdf
centralpendidikan.com Rpp Fikih Kelas 9 SEM 1.pdfcentralpendidikan.com Rpp Fikih Kelas 9 SEM 1.pdf
centralpendidikan.com Rpp Fikih Kelas 9 SEM 1.pdf
 
1. KISI-kisi US PAI 23.pdf
1. KISI-kisi US PAI 23.pdf1. KISI-kisi US PAI 23.pdf
1. KISI-kisi US PAI 23.pdf
 
KISI USBN 2022 FINAL.docx
KISI USBN 2022 FINAL.docxKISI USBN 2022 FINAL.docx
KISI USBN 2022 FINAL.docx
 
2. SILABUS PAI_8_SMT-1_2020-2021 real p.nur.docx
2. SILABUS PAI_8_SMT-1_2020-2021 real p.nur.docx2. SILABUS PAI_8_SMT-1_2020-2021 real p.nur.docx
2. SILABUS PAI_8_SMT-1_2020-2021 real p.nur.docx
 
Rpp kejujuran
Rpp kejujuranRpp kejujuran
Rpp kejujuran
 
Rpp bab-3 (kejujuran)
Rpp bab-3 (kejujuran)Rpp bab-3 (kejujuran)
Rpp bab-3 (kejujuran)
 
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
Silabus pai sd kls vi mega anggrek 4 6 juli 2013
 
Karya tulis tik widiya
Karya tulis tik widiyaKarya tulis tik widiya
Karya tulis tik widiya
 
02. Silabus PAI & BP Kelas 4 Semester 1.docx
02. Silabus PAI & BP Kelas 4 Semester 1.docx02. Silabus PAI & BP Kelas 4 Semester 1.docx
02. Silabus PAI & BP Kelas 4 Semester 1.docx
 

Recently uploaded

Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 

Recently uploaded (20)

Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 

RPP-QODHO DAN QODAR

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Pertemuan 9 Satuan Pendidikan : SMP Negeri 10 Pontianak Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas/ Semester : IX /Ganjil Materi Pokok : Beriman kepada qadha dan qadar berbuah ketenangan hati Alokasi Waktu : 3 x 30 Menit KD 3.4 Memahami makna iman kepada qadha dan qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya A. Tujuan Pembelajaran B. Karakter yang diharapkan Setelah melakukan pembelajaran secara daring, dengan menggunakan media Google Class Room,Blog ,Google Form, WA maka siswa dapat :  Memahami penjelasan mengenai iman kepada Qadha dan Qadar  Mengidentifikasi contoh-contoh nyata perilaku tawakalyang mencerminkan beriman kepada Qadha dan Qadar.  Menghubungkan dalil naqli tentang beriman kepada Qadha dan Qadar dengan sifat tawakalserta hubungannya terhadap ketenangan dan ketenteraman hidup seseorang.  Menghubungkan antara ikhtiar dan tawakal terhadap takdir muallaq yang berdampak pada kesuksesan dan ketenteraman hidup seseorang  Religious  Gigih  Ikhtiar  Ulet  Tawakal C. Langkah –langkah Pembelajaran Pendahuluan Guru dengan menggunakan media Google Class Room :  Mengucapkan salam, memastikan kesiapan siswa untuk belajar dan berdoa bersama  Memberikan motivasi kepada peserta didik supaya semangat belajar tentang Memahami makna iman kepada qadha dan qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya .  Menyampaikan kompetensi dasar , tujuan pembelajaran dan pentingnya materi ini dikaitkan dengan masa pandemi covid 19  Mengisi daftar kehadiran secara online Kegiatan inti Literasi Guru mengeksplore kemampuan siswa dengan media Blog untuk mempelajari tentang Memahami makna iman kepada qadha dan qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya di google class room . Critical Thinking Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengidentifikasi makna iman kepada qadha dan qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya Collaboration Peserta didik berdiskusi dan tanya jawab dengan teman sejawat , keluarga atau orang tua menggunakan media Whats App di pandu oleh guru . Communication Peserta didik mengemukakan pendapat / presentasitentang apa yang sudah dibaca dari materi yang diberikan guru melalui video WA dan google class room Creativity Guru dan siswa membuat kesimpulan tentang Memahami makna iman kepada qadha dan qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya Penutup  Guru bersama-sama peserta didik merefleksi kegiatan pembelajaran yang sudah dilaksanakan sebagai bahan masukan untuk langkah selanjutnya.  Merencanakan kegiatan tindak lanjut untuk minggu depan  Memberikan evaluasi untuk mengukur pencapaian hasil belajar siswa  Penugasan ( memberikan tugas untuk kerjakan setelah pembelajaran di kumpulkan dengan batas waktu di berikan)  Guru bersama-sama peserta didik menutup pelajaran dengan berdoa.
  • 2. D. Penialaian Pembelajaran  Penilaian Sikap PENILAIAN SIKAP KD Indikator Kisi-kisi Intrumen 1.4. Beriman kepada qadha dan qadar Membiasakan Beriman kepada qadha dan qadar Diharapkan peserta didik rajin belajar dan ber ikhtiar serta tawakalterhadap takdir muallaq yang berdampak pada kesuksesan dan ketenteraman hidup seseorang, Memberikan penilaian kedisiplinan dan tepat waktu dalam mengumpulkan tugas yang di berikan guru PAI sebagaibukti ikhtiar yang maksimal dalam belajar.  Penilaian Pengetahuan : Teknik : tes tulis Bentuk : Soal Uraian PENILAIAN PENGETAHUAN KD Indikator Kisi-kisi Intrumen 3.4 Memahami makna iman kepada qadha dan qadar berdasarkan pengamatan terhadap dirinya, alam sekitar dan makhluk ciptaan-nya 3.4.1. Memahami penjelasan mengenai iman kepada Qadha dan Qadar 3.4.2.Mengidentifikasi contoh- contoh nyata perilaku ikhtiar yang mencerminkan beriman kepada Qadha dan Qadar. 3.4.3.Menunjukkan contoh- contoh nyata perilaku tawakal yang mencerminkan beriman kepada qadha dan qada. 3.4.4.Menghubungkan dalil naqli tentang beriman kepada Qadha dan Qadar dengan sifat tawakal serta hubungannya terhadap ketenangan dan ketenteraman hidup seseorang. 3.4.5.Menghubungkan antara ikhtiar dan tawakal terhadap takdir muallak yang berdampak pada kesuksesan dan ketenteraman hidup seseorang.  Menjelaskan pengertian Qadha dan Qadar  Menunjukkan contoh- contoh nyata perilaku ikhtiar yang mencerminkan beriman kepada Qadha dan Qadar  Menunjukkan contoh- contoh nyata perilaku tawakalyang mencerminkan beriman kepada qadha dan qada.  Menghubungkan dalil naqli tentang beriman kepada Qadha dan Qadar dengan sifat tawakal.  Menghubungkan antara ikhtiar dan tawakal terhadap takdir muallak yang berdampak pada kesuksesan hidup seseorang. 1. Jelaskan pengertian Qadha dan qadar ? 2. Tuliskan contoh nyata dalam perilaku ikhtiar yang mencerminkan beriman kepada Qadha dan Qadar ! 3. Tuliskan contoh-contoh nyata perilaku tawakal yangmencermin kan beriman kepada qadha dan qadar ! 4. Jelaskan hubungan dalil naqli tentang beriman kepada Qadha dan Qadar dengan sifat tawakal! 5. Jelaskan hubungan antara ikhtiar dan tawakal terhadap takdir muallaq yang berdampak pada kesuksesan hidup seseorang. Pontianak, September 2020 Mengetahui Plt SMP Negeri 10 Pontianak Guru Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Philipus Mimin,M.Pd Umi Atiqoh S.Ag Nip: 19660603 199412 1 002 Nip 197302162014082002
  • 3. Lampiran : Materi : https://tarbiyahumi.blogspot.com/ Tugas ke 7 Bismillahirrohmanirrohiim ! Setelah mempelajari “Beriman kepada qadha dan qadar berbuah ketenangan hati” Jawabkan soal dibawah ini dengan benar ! 1. Jelaskan pengertian Qadha dan qadar ? 2. Tuliskan contoh nyata dalam perilaku ikhtiar yang mencerminkan beriman kepada Qadha dan Qadar ! 3. Tuliskan contoh-contoh nyata perilaku tawakalyangmencermin kan beriman kepada qadha dan qadar ! 4. Jelaskan hubungan dalil naqli tentang beriman kepada Qadha dan Qadar dengan sifat tawakal! 5. Jelaskan hubungan antara ikhtiar dan tawakalterhadap takdir muallaq yang berdampak pada kesuksesan hidup seseorang. Tugas dikerjakan di buku tugas dan dikirim ke google class room dengan batas waktu yang di berikan! Alhamdulillahirobbil Aalamiin !