SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
FISIKA SMA KELAS XI
FLUIDA DINAMIS
KOleh :
ISTIANAH QUDSI FT, S. Pd
19860910 200903 2 003
SMA NEGERI 1 SUKAPURA
Jl. Pasar Sayur 47-a Sukapura
Probolinggo
2015
“Penerapan Persamaan Bernoulli pada Gaya Angkat Pesawat Terbang”
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : SMAN 1 SUKAPURA
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas/semester : XI/ II
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
A. Standar Kompetensi
2. Menerapkan konsep dan prinsip mekanika klasik sistem kontinu dalam menyelesaikan masalah
B. Kompetensi Dasar
2.2 Menganalisis hukum-hukum yang berhubungan dengan fluida statik dan dinamik serta
penerapannya dalam kehidupan sehari-hari
C. Indikator
2.2.1 Menjelaskan prinsip kerja sayap pesawatterbang
2.2.2 Menganalisis penerapan persamaan Bernoulli pada gaya angkatpesawatterbang
2.2.3 Menggunakan persamaan Bernoulli dalam pemecahan soal tentang gaya angkat pesawat
terbang
D. Materi Ajar
Reguler :
Fluida Dinamis sub bahasan Penerapan Persamaan Bernoulli pada Gaya AngkatPesawat Terbang
1. Prinsip kerja sayap pesawatterbang
Udara yang bergerak di atas lengkungan bagian atas sayap pesawat harus bergerak cukup jauh
dan cukup cepatdibandingkan udara yang ada dibagian bawah sayap. Jadi, udara lambat yang
bergerak dibagian bawah sayap menekan ke atas dengan lebih kuat dibandingkan udara cepat
yang bergerak di atas sayap sehingga bisa mengangkatpesawat.
2. Persamaan Bernoulli pada gaya angkat pesawatterbang
P1 + ½ ρv12 = P2 + ½ ρv22
∆P = P1 – P2 = ½ ρ (v22 - v12)
Gaya angkat pesawat dinyatakan F = (P1 – P2).A
= ½ ρ A (v22 - v12)
Pengayaan :
Mengenal prinsip kerja penyemprotparfum, penyemprotserangga, dan karburator, dan alat-alat lain
dalam kehidupan sehari-hari yang menerapkan persamaan Bernoulli.
Remidial :
Menyesuaikan dengan materi reguler yang belum dipahami siswa.
E. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui praktikum menggunakan sayap kertas, siswa diharapkan mampu menjelaskan tentang
prinsip kerja sayap pesawatterbang
2. Melalui diskusi menggunakan lembar kegiatan kelompok, siswa diharapkan mampu menganalisis
penerapan persamaan Bernoulli pada gaya angkat pesawatterbang
3. Melalui diskusi kelas, siswa diharapkan mampu menggunakan persamaan Bernoulli dalam
pemecahan soal tentang gaya angkat pesawatterbang
F. Model dan Metode Pembelajaran
Model pembelajaran : Discovery Learning
Metode : Demonstrasi, praktikum, dan diskusi
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
a. Pendahuluan (15 menit)
 Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam, berdoa, memeriksa
kehadiran siswa, kemudian mengatur tempat duduk siswa secara berkelompok.
 Sebagai penggalian konsep awal, siswa diberi kesempatan untuk mengingatkembali
persamaan Bernoulli
 Sebagai apersepsi dan motivasi, siswa diberi kesempatan untuk mengkaji mengapa
layang-layang bisa terbang di udara.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan proses pembelajaran yang akan
dilakukan.
b. Kegiatan Inti (65 menit)
 Stimulation (pemberian rangsangan)
a. Guru mendemonstrasikan penerapan persamaan Bernoulli pada pesawatterbang
melalui tayangan video.
 Problem Statement (identifikasi masalah)
a. Guru memberikan masalah yang berkaitan dengan kegiatan tayangan video melalui
pertanyaan, mengapa bagian atas sayap pesawatdibuat melengkung? apakah ada
perbedaan kecepatan udara antara bagian atas sayap pesawat dan bagian bawah
sayap pesawat? bagaimana tekanan udara pada bagian bawah pesawat?
b. Siswa menjawab berdasarkan hasil pengamatan pada tayangan video.
c. Guru mencatat jawaban siswa di papan tulis sebagai hipotesis sementara sebelum
melakukan praktikum.
 Data Collection (pengumpulan data)
a. Siswa melakukan praktikum menaikkan sayap tiruan dari kertas untuk menganalisis
penerapan persamaan Bernoulli pada gaya angkat pesawatterbang
b. Siswa mencatat hasil pengamatan dalam praktikum pada lembar kegiatan kelompok
c. Guru membimbing siswa sekaligus melakukan penilaian sikap siswa dalam
kelompok.
 Data Processing (pengolahan data)
a. Siswa menggunakan data hasil pengamatan sebagai acuan dalam menjawab
pertanyaan pada lembar kegiatan kelompok.
 Verification (pembuktian)
a. Siswa berdiskusi dalam kelompok tentang hasil praktikum menaikkan sayap tiruan
dari kertas untuk membuktikan hipotesis sementara yang sebelumnya sudah
ditetapkan.
b. Guru berkeliling membimbing siswa sekaligus melakukan penilaian sikap siswa
dalam kelompok.
 Generalization (penarikan kesimpulan)
a. Setiap kelompok mengumpulkan lembar kegiatan hasil praktikum menaikkan sayap
tiruan dari kertas.
b. Guru mendiskusikan hasil praktikum untuk memberi kesimpulan tentang penerapan
persamaan Bernoulli pada gaya angkat pesawat terbang.
c. Guru memberikan contoh penyelesaian soal gaya angkatpesawatmenggunakan
persamaan Bernoulli.
c. Penutup (10 menit)
 Siswa diberi kesempatan untuk membuat rangkuman dan melakukan refleksi terhadap
pengalaman belajar yang dilakukan
 Guru melakukan konfirmasi agar seluruh hasil belajar materi penerapan persamaan
Bernoulli pada gaya angkat pesawat dapat tercapai sesuai dengan tujuan pembelajaran
yang telah ditetapkan
 Guru menginformasikan pelaksaan tes untuk pertemuan selanjutnya, kemudian
menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam.
H. Penilaian, Pembelajaran Remidial, dan Pengayaan
1. Teknik dan Instrumen Penilaian
Sikap : observasi dengan instrumen lembar skala penilaian yang dilengkapi rubrik.
Pengetahuan : tes tulis dengan soal berbentuk uraian
Keterampilan : portofolio hasil laporan kegiatan kelompok
2. Pembelajaran Remidial
Pembelajaran Remidial dilakukan segera setelah kegiatan penilaian dilakukan, dan siswa yang
tuntas pada pembelajaran remidial mendapatnilai maksimal KKM.
3. Pembelajaran Pengayaan
Pembelajaran Pengayaan dilakukan bersamaan dengan pembelajaran remidial pada siswa yang
tuntas dalam penilaian dan menggunakan teknik penilaian aspek pengetahuan berupa
penugasan.
I. Media, Alat, Bahan, dan Sumber Belajar
1. Media : Lembar Kegiatan Praktikum Gaya AngkatPesawat, video penerapan
persamaan Bernoulli pada pesawatterbang, slide presentasi persamaan
Bernoulli pada pesawatterbang
2. Alat : LCD, Penggaris, Selotip
3. Bahan : Kertas HVS
4. Sumber belajar: Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP), Buku Fisika SMA/MA Kelas XI
Kurikulum 2013 (Mediatama), LKS Fisika SMA/MA Kelas XI Kurikulum 2006 (Intan Pariwara).
J. Lampiran
1. Lembar kegiatan kelompok
2. Instrument penilaian sikap
3. Instrumen penilaian pengetahuan
Mengetahui Sukapura, 01 Maret 2015
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran
HUSNAN AFANDI, S. Kom ISTIANAH QUDSI FT, S.Pd
NIP. 19621011 198703 1 009 NIP. 19860910 200903 2 003

More Related Content

Similar to Rpp pesawat

RPP 11 SITU sistem instalasi tata udara ix
RPP 11 SITU sistem instalasi tata udara ixRPP 11 SITU sistem instalasi tata udara ix
RPP 11 SITU sistem instalasi tata udara ix
Adam Bitor
 
Modul_2+KBK+Perancangan+Bodi.pdf
Modul_2+KBK+Perancangan+Bodi.pdfModul_2+KBK+Perancangan+Bodi.pdf
Modul_2+KBK+Perancangan+Bodi.pdf
AshwAsw
 
Lesson plan 2014 thesis rph1
Lesson plan 2014 thesis   rph1Lesson plan 2014 thesis   rph1
Lesson plan 2014 thesis rph1
Azlina Daud
 
4 rpp-fisika-vii-3-3-pemuaian-final
4 rpp-fisika-vii-3-3-pemuaian-final4 rpp-fisika-vii-3-3-pemuaian-final
4 rpp-fisika-vii-3-3-pemuaian-final
muhtrihan
 
Buku panduan kkp ti 2010
Buku panduan kkp ti 2010Buku panduan kkp ti 2010
Buku panduan kkp ti 2010
sulaiman yunus
 
Sap makro kdpk pengaturan posisi AKBID YKN RAHA
Sap makro kdpk pengaturan posisi AKBID YKN RAHA Sap makro kdpk pengaturan posisi AKBID YKN RAHA
Sap makro kdpk pengaturan posisi AKBID YKN RAHA
Operator Warnet Vast Raha
 

Similar to Rpp pesawat (20)

RPP 11 SITU sistem instalasi tata udara ix
RPP 11 SITU sistem instalasi tata udara ixRPP 11 SITU sistem instalasi tata udara ix
RPP 11 SITU sistem instalasi tata udara ix
 
RPP IPA SD IV/II Penerapan Konsep Perubahan Gerak Akibat Pengaruh UdaraRpp
RPP IPA SD IV/II Penerapan Konsep Perubahan Gerak Akibat Pengaruh UdaraRppRPP IPA SD IV/II Penerapan Konsep Perubahan Gerak Akibat Pengaruh UdaraRpp
RPP IPA SD IV/II Penerapan Konsep Perubahan Gerak Akibat Pengaruh UdaraRpp
 
Modul_2+KBK+Perancangan+Bodi.pdf
Modul_2+KBK+Perancangan+Bodi.pdfModul_2+KBK+Perancangan+Bodi.pdf
Modul_2+KBK+Perancangan+Bodi.pdf
 
Rpp kkpmi kd 11
Rpp kkpmi  kd 11Rpp kkpmi  kd 11
Rpp kkpmi kd 11
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 5
 
06. Praktikum PGSD 2022.pdf
06. Praktikum PGSD 2022.pdf06. Praktikum PGSD 2022.pdf
06. Praktikum PGSD 2022.pdf
 
Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
Rpp fisika sma kelas x dinamika sman1 cikembar eli priyatna kurikulum 2013
 
MODUL AJAR TKJ CP K3LH.docx
MODUL AJAR TKJ CP K3LH.docxMODUL AJAR TKJ CP K3LH.docx
MODUL AJAR TKJ CP K3LH.docx
 
Rpp termodinamika
Rpp termodinamikaRpp termodinamika
Rpp termodinamika
 
BAB 3 PTK RA.pdf
BAB 3 PTK RA.pdfBAB 3 PTK RA.pdf
BAB 3 PTK RA.pdf
 
Lesson plan 2014 thesis rph1
Lesson plan 2014 thesis   rph1Lesson plan 2014 thesis   rph1
Lesson plan 2014 thesis rph1
 
Bahan Ajar Refrigerasi Dasar
Bahan Ajar Refrigerasi DasarBahan Ajar Refrigerasi Dasar
Bahan Ajar Refrigerasi Dasar
 
4 rpp-fisika-vii-3-3-pemuaian-final
4 rpp-fisika-vii-3-3-pemuaian-final4 rpp-fisika-vii-3-3-pemuaian-final
4 rpp-fisika-vii-3-3-pemuaian-final
 
benda tegar
benda tegarbenda tegar
benda tegar
 
Rpp 13 senam lantai smp vii
Rpp 13 senam lantai smp viiRpp 13 senam lantai smp vii
Rpp 13 senam lantai smp vii
 
Buku panduan kkp ti 2010
Buku panduan kkp ti 2010Buku panduan kkp ti 2010
Buku panduan kkp ti 2010
 
09 rpp kelompok 9
09 rpp kelompok 909 rpp kelompok 9
09 rpp kelompok 9
 
rpp efi
rpp efirpp efi
rpp efi
 
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadratRpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
Rpp persamaan kuadrat dan fungsi kuadrat
 
Sap makro kdpk pengaturan posisi AKBID YKN RAHA
Sap makro kdpk pengaturan posisi AKBID YKN RAHA Sap makro kdpk pengaturan posisi AKBID YKN RAHA
Sap makro kdpk pengaturan posisi AKBID YKN RAHA
 

Recently uploaded

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docxMOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
sukman241
 
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
riko406765
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
piktogram 12345. pdf
piktogram 12345.                     pdfpiktogram 12345.                     pdf
piktogram 12345. pdf
 
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdfKEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docxMOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
 
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
 

Rpp pesawat

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) FISIKA SMA KELAS XI FLUIDA DINAMIS KOleh : ISTIANAH QUDSI FT, S. Pd 19860910 200903 2 003 SMA NEGERI 1 SUKAPURA Jl. Pasar Sayur 47-a Sukapura Probolinggo 2015 “Penerapan Persamaan Bernoulli pada Gaya Angkat Pesawat Terbang”
  • 2. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : SMAN 1 SUKAPURA Mata Pelajaran : Fisika Kelas/semester : XI/ II Alokasi Waktu : 2 x 45 menit A. Standar Kompetensi 2. Menerapkan konsep dan prinsip mekanika klasik sistem kontinu dalam menyelesaikan masalah B. Kompetensi Dasar 2.2 Menganalisis hukum-hukum yang berhubungan dengan fluida statik dan dinamik serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari C. Indikator 2.2.1 Menjelaskan prinsip kerja sayap pesawatterbang 2.2.2 Menganalisis penerapan persamaan Bernoulli pada gaya angkatpesawatterbang 2.2.3 Menggunakan persamaan Bernoulli dalam pemecahan soal tentang gaya angkat pesawat terbang D. Materi Ajar Reguler : Fluida Dinamis sub bahasan Penerapan Persamaan Bernoulli pada Gaya AngkatPesawat Terbang 1. Prinsip kerja sayap pesawatterbang Udara yang bergerak di atas lengkungan bagian atas sayap pesawat harus bergerak cukup jauh dan cukup cepatdibandingkan udara yang ada dibagian bawah sayap. Jadi, udara lambat yang bergerak dibagian bawah sayap menekan ke atas dengan lebih kuat dibandingkan udara cepat yang bergerak di atas sayap sehingga bisa mengangkatpesawat. 2. Persamaan Bernoulli pada gaya angkat pesawatterbang P1 + ½ ρv12 = P2 + ½ ρv22 ∆P = P1 – P2 = ½ ρ (v22 - v12) Gaya angkat pesawat dinyatakan F = (P1 – P2).A = ½ ρ A (v22 - v12) Pengayaan : Mengenal prinsip kerja penyemprotparfum, penyemprotserangga, dan karburator, dan alat-alat lain dalam kehidupan sehari-hari yang menerapkan persamaan Bernoulli. Remidial : Menyesuaikan dengan materi reguler yang belum dipahami siswa.
  • 3. E. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui praktikum menggunakan sayap kertas, siswa diharapkan mampu menjelaskan tentang prinsip kerja sayap pesawatterbang 2. Melalui diskusi menggunakan lembar kegiatan kelompok, siswa diharapkan mampu menganalisis penerapan persamaan Bernoulli pada gaya angkat pesawatterbang 3. Melalui diskusi kelas, siswa diharapkan mampu menggunakan persamaan Bernoulli dalam pemecahan soal tentang gaya angkat pesawatterbang F. Model dan Metode Pembelajaran Model pembelajaran : Discovery Learning Metode : Demonstrasi, praktikum, dan diskusi G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran a. Pendahuluan (15 menit)  Guru membuka pembelajaran dengan mengucapkan salam, berdoa, memeriksa kehadiran siswa, kemudian mengatur tempat duduk siswa secara berkelompok.  Sebagai penggalian konsep awal, siswa diberi kesempatan untuk mengingatkembali persamaan Bernoulli  Sebagai apersepsi dan motivasi, siswa diberi kesempatan untuk mengkaji mengapa layang-layang bisa terbang di udara.  Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan proses pembelajaran yang akan dilakukan. b. Kegiatan Inti (65 menit)  Stimulation (pemberian rangsangan) a. Guru mendemonstrasikan penerapan persamaan Bernoulli pada pesawatterbang melalui tayangan video.  Problem Statement (identifikasi masalah) a. Guru memberikan masalah yang berkaitan dengan kegiatan tayangan video melalui pertanyaan, mengapa bagian atas sayap pesawatdibuat melengkung? apakah ada perbedaan kecepatan udara antara bagian atas sayap pesawat dan bagian bawah sayap pesawat? bagaimana tekanan udara pada bagian bawah pesawat? b. Siswa menjawab berdasarkan hasil pengamatan pada tayangan video. c. Guru mencatat jawaban siswa di papan tulis sebagai hipotesis sementara sebelum melakukan praktikum.  Data Collection (pengumpulan data) a. Siswa melakukan praktikum menaikkan sayap tiruan dari kertas untuk menganalisis penerapan persamaan Bernoulli pada gaya angkat pesawatterbang b. Siswa mencatat hasil pengamatan dalam praktikum pada lembar kegiatan kelompok c. Guru membimbing siswa sekaligus melakukan penilaian sikap siswa dalam kelompok.
  • 4.  Data Processing (pengolahan data) a. Siswa menggunakan data hasil pengamatan sebagai acuan dalam menjawab pertanyaan pada lembar kegiatan kelompok.  Verification (pembuktian) a. Siswa berdiskusi dalam kelompok tentang hasil praktikum menaikkan sayap tiruan dari kertas untuk membuktikan hipotesis sementara yang sebelumnya sudah ditetapkan. b. Guru berkeliling membimbing siswa sekaligus melakukan penilaian sikap siswa dalam kelompok.  Generalization (penarikan kesimpulan) a. Setiap kelompok mengumpulkan lembar kegiatan hasil praktikum menaikkan sayap tiruan dari kertas. b. Guru mendiskusikan hasil praktikum untuk memberi kesimpulan tentang penerapan persamaan Bernoulli pada gaya angkat pesawat terbang. c. Guru memberikan contoh penyelesaian soal gaya angkatpesawatmenggunakan persamaan Bernoulli. c. Penutup (10 menit)  Siswa diberi kesempatan untuk membuat rangkuman dan melakukan refleksi terhadap pengalaman belajar yang dilakukan  Guru melakukan konfirmasi agar seluruh hasil belajar materi penerapan persamaan Bernoulli pada gaya angkat pesawat dapat tercapai sesuai dengan tujuan pembelajaran yang telah ditetapkan  Guru menginformasikan pelaksaan tes untuk pertemuan selanjutnya, kemudian menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam. H. Penilaian, Pembelajaran Remidial, dan Pengayaan 1. Teknik dan Instrumen Penilaian Sikap : observasi dengan instrumen lembar skala penilaian yang dilengkapi rubrik. Pengetahuan : tes tulis dengan soal berbentuk uraian Keterampilan : portofolio hasil laporan kegiatan kelompok 2. Pembelajaran Remidial Pembelajaran Remidial dilakukan segera setelah kegiatan penilaian dilakukan, dan siswa yang tuntas pada pembelajaran remidial mendapatnilai maksimal KKM. 3. Pembelajaran Pengayaan Pembelajaran Pengayaan dilakukan bersamaan dengan pembelajaran remidial pada siswa yang tuntas dalam penilaian dan menggunakan teknik penilaian aspek pengetahuan berupa penugasan.
  • 5. I. Media, Alat, Bahan, dan Sumber Belajar 1. Media : Lembar Kegiatan Praktikum Gaya AngkatPesawat, video penerapan persamaan Bernoulli pada pesawatterbang, slide presentasi persamaan Bernoulli pada pesawatterbang 2. Alat : LCD, Penggaris, Selotip 3. Bahan : Kertas HVS 4. Sumber belajar: Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP), Buku Fisika SMA/MA Kelas XI Kurikulum 2013 (Mediatama), LKS Fisika SMA/MA Kelas XI Kurikulum 2006 (Intan Pariwara). J. Lampiran 1. Lembar kegiatan kelompok 2. Instrument penilaian sikap 3. Instrumen penilaian pengetahuan Mengetahui Sukapura, 01 Maret 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran HUSNAN AFANDI, S. Kom ISTIANAH QUDSI FT, S.Pd NIP. 19621011 198703 1 009 NIP. 19860910 200903 2 003