SlideShare a Scribd company logo
KELAS XII IPA/IPS
PENGERTIAN
 Revolusi

Hijau adalah revolusi
produksi biji-bijian dari hasil
penemuan ilmiah berupa benih
unggul baru dari berbagai varietas
gandum,padi dan jagung yang
menyebabkan panen tersebut
meningkat pesat terutama di negaranegara yang sedang berkembang.
LATAR BELAKANG
Munculnya Revolusi Hijau dilatarbelakangi oleh :
1.Adanya Perang Dunia I dan II yang
menyebabkan lahan-lahan pertanian menjadi
rusak
2.Jumlah penduduk yang bertambah dengan
pesat setelah berakhirnya perang dunia.
3.Kebutuhan pangan yang meningkat pesat yang
tidak diimbangi dengan peningkatan produksi
pangan
4.Hasil penelitian dari Thomas Robert Malthus
yang direspon oleh ilmuwan dari Eropa dan USA
5.Perkembangan tehnologi yang menghasilkan
alat-alat pertanian yang modern seperti mesin
pembajak, penyemprot hama dan penggilingan
padi.
Dengan berbagai faktor tersebut maka
revolusi hijau yang bertujuan meningkatkan
produksi pertanian dapat dilakukan yang
nantinya berhasil mningkatkan produksi
pertanian.
PASCA PERANG DUNIA II
 Pasca

Perang Dunia II terjadi kerusakan lahanlahan pertanian terutama di wilayah Eropa
sehingga produksi pertanian menurun.
 Kemudian ada upaya meningkatkan produksi
pertanian melalui:
1.Pembukaan lahan-lahan pertanian baru
2.Penelitian yang menghasilkan bibit-bibit unggul
3.Mekanisasi pertanian
4.Penggunaan pupuk-pupuk baru
5.Metode yang tepat untuk pemberantasan hama
LEMBAGA PENELITIAN YANG
MENDUKUNG REVOLUSI HIJAU

1.Ford and Rockefeller Foundation
sebagai lembaga sponsor
2.Consultatif Group for International
Agriculture Research ( CGIAR ) yang
membantu penelitian di berbagai negara
3.International Rice Research Institute
(IRRI) yang berpusat di Filipina
4.International Maize Wheat Improvement
Centre ( IMWIC ) di Meksiko.
STRATEGI PERTANIAN
Mempunyai tujuan sebagai berikut :
1.Memperoleh produksi maksimum dari
luas tertentu tanah pertanian
2.Melakukan tata cara bertani untuk
memperoleh keuntungan maksimum
3.Menekan sekecil-kecilnya
ketidakmantapan dlm produksi pertanian
4.Mencegah turunnya kapasitas produksi
KEBERHASILAN REVOLUSI HIJAU
1.Petani dapat meningkatkan produksi
pertaniannya
2.Kekurangan bahan pangan yang dialami
dapat dipenuhi karena produksinya
meningkat
3.Petani dapat mencukupi kebutuhan
sendiri bahkan dapat mencukupi
kebutuhan daerah lain .
KELEMAHAN REVOLUSI HIJAU
1.Biaya yang digunakan sangat besar
hingga bagi negara berkembang
mungkin akan mengalami kesulitan
2.Ancaman hama sangat besar ketika
varietas tertentu ditanam dalam jumlah
besar dan berulang-ulang.
PERKEMBANGAN REVOLUSI
HIJAU DI INDONESIA
Perkembngan Revolusi Hijau di Indonesia

tidak lepas dari kondisi indonesia sebagai
negara agraris. Penyebab dilaksanakan
Revolusi Hijau adalah :
1.Kebutuhan penduduk yang meningkat
dengan pesat
2.Tingkat produksi pertanian yang masih
sangat rendah
3.Produksi pertanian belum mampu
memenuhi kebutuhan pangan penduduk.
PANCA USAHA TANI
1.Pengolahan lahan yang baik
2.Penggunaan bibit-bibit Unggul
3.Penggunaan pupuk dengan baik
4.Pemberantasan hama yang tepat
5.Pengairan/Irigasi yang baik
Revolusi Hijau di Indonesia
Empat Usaha Pokok :
1. Intensifikasi pertanian : usaha
meningkatkan produksi pertanian dengan
menerapkan pancausaha tani.
2. Ekstensifikasi pertanian : usaha
meningkatkan produksi pertanian dengan
membuka lahan baru termasuk usaha
penangkapan ikan dan penanaman
rumput untuk makanan ternak.
3. Diversifikasi pertanian : usaha
meningkatkan
produksi pertanian
dengan keanekaragaman usaha tani.
4. Rehabilitasi pertanian : usaha
meningkatkan produksi pertanian dengan
pemulihan kemampuan daya
produkstivitas sumber daya pertanian
yang sudah kritis.
Dampak Negatif Revolusi
Hijau di Indonesia







Sistem bagi hasil mengalami perubahan menjadi
sistem upah. Akibatnya, kesempatan kerja di
pedesaan menjadi berkurang
Pengaruh ekonomi uang di dalam berbagai
hubungan sosial di daerah pedesaan makin kuat
Ketergantungan pada pupuk kimia dan zat kimia
pembasmi hama juga berdampak pada tingginya
biaya produksi
Peningkatan produksi pangan tidak diikuti oleh
pendapatan petani secara keseluruhan karena
penggunaan teknologi modern hanya dirasakan
oleh petani kaya.
Industri dan Pelita
Target sasaran industri pada Pelita
Pelita I (1 April 1969–31 Maret 1974) sektor
pertanian dan industri dititikberatkan pada
industri yang mendukung sektor pertanian.
Pelita II (1 April 1974–31 Maret 1979) sektor
pertanian dan industri dititikberatkan pada
industri yang mengolah bahan mentah menjadi
bahan baku.
Pelita III (1 April 1979–31 Maret 1984) sektor
pertanian dan industri dititikberatkan pada
pengolahan bahan baku menjadi barang jadi.






Pelita IV (1 April 1984–31 Maret 1989)
sektor pertanian dan industri dititikberatkan
pada industri yang menghasilkan mesinmesin industri baik untuk industri berat
maupun ringan.
Pelita V (1 April 1989–31 Maret 1994)
sektor pertanian dan industri diprogramkan
untuk dapat menghasilkan barang ekspor
industri
Pelita VI (1 April 1994–31 Maret 1998)
sektor pertanian dan industri dititikberatkan
pada pembangunan industri nasional
JENIS-JENIS INDUSTRI


1.INDUSTRI PERTANIAN
Merupakan industri yang mengolah sumber
daya pertanian dengan bantuan tehnologi
Industri.

2. INDUSTRI NON PERTANIAN
Industri yang bahan bakunya bukan dari
hasil pertanian
DAMPAK PERKEMBANGAN
INDUSTRI








1. DAMPAK POSITIF
Kebutuhan akan barang industri terpenuhi
2. DAMPAK NEGATIF
Pencemaran lingkungan
Pencemaran udara,pencemaran air,
pencemaran tanah dll
Berubahnya pola kehidupan masyarakat
yang makin konsumtif
Renungan




Mental pejabat Orde Baru yang korup
menambah parah dampak negatif
sindustrialisasi di Indonesia.
Banyak industri yang tidak mempunyai
atau tidak lolos dalam penyampaian
analisis dampak lingkungan (AMDAL),
tetapi karena mampu menyuap pejabat
berwenang yang mengeluarkan izin
pendirian kawasan industri, akhirnya
mampu membangun industri tersebut

More Related Content

What's hot

Sejarah peminatan - perjuangan mempertahankan integrasi dan kedaulatan negara...
Sejarah peminatan - perjuangan mempertahankan integrasi dan kedaulatan negara...Sejarah peminatan - perjuangan mempertahankan integrasi dan kedaulatan negara...
Sejarah peminatan - perjuangan mempertahankan integrasi dan kedaulatan negara...
Zayyinatul Millah
 
PPT SEJARAH PEMINATAN PERGERAKAN NASIONALISME ASIA DAN AFRIKA
PPT SEJARAH PEMINATAN PERGERAKAN NASIONALISME ASIA DAN AFRIKAPPT SEJARAH PEMINATAN PERGERAKAN NASIONALISME ASIA DAN AFRIKA
PPT SEJARAH PEMINATAN PERGERAKAN NASIONALISME ASIA DAN AFRIKA
Zulfira Farah Nubua
 
Perang Dunia 1 dan 2
Perang Dunia 1 dan 2Perang Dunia 1 dan 2
Perang Dunia 1 dan 2
Ayik Novitasari
 
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
University Of Tarbiyah
 
bersatunya jerman dan runtuhnya paktawarsawa
bersatunya jerman dan runtuhnya paktawarsawabersatunya jerman dan runtuhnya paktawarsawa
bersatunya jerman dan runtuhnya paktawarsawa
Rakha Al
 
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawanato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
adhy_sama
 
Tabel Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia_SMAN1KEJAYAN
Tabel Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia_SMAN1KEJAYANTabel Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia_SMAN1KEJAYAN
Tabel Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia_SMAN1KEJAYAN
Ilham Iman
 
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Universitas Jember
 
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi globalPOWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
Zulfira Farah Nubua
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
RafaGibraltar1
 
Revolusi Hijau di Dunia dan Indonesia
Revolusi Hijau di Dunia dan IndonesiaRevolusi Hijau di Dunia dan Indonesia
Revolusi Hijau di Dunia dan Indonesia
adhy_sama
 
Rekontruksi Revolusi Nasional dan Revolusi Sosial pada Awal Kemerdekaan Indon...
Rekontruksi Revolusi Nasional dan Revolusi Sosial pada Awal Kemerdekaan Indon...Rekontruksi Revolusi Nasional dan Revolusi Sosial pada Awal Kemerdekaan Indon...
Rekontruksi Revolusi Nasional dan Revolusi Sosial pada Awal Kemerdekaan Indon...
Hana Medina
 
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusiaPPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
Erika N. D
 
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi LiberalPPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
Erika N. D
 
Sistem dan struktur politik ekonomi indonesia masa reformasi
Sistem dan struktur politik ekonomi indonesia masa reformasiSistem dan struktur politik ekonomi indonesia masa reformasi
Sistem dan struktur politik ekonomi indonesia masa reformasi
evarahma70
 
Orde lama, orde baru, dan reformasi
Orde lama, orde baru, dan reformasiOrde lama, orde baru, dan reformasi
Orde lama, orde baru, dan reformasi
Nanda Aditasia
 
Revolusi perancis
Revolusi perancis Revolusi perancis
Revolusi perancis
Suratno Ratno Miharjo
 
Bandung lautan api
Bandung lautan apiBandung lautan api
Bandung lautan api
Sci-Five
 

What's hot (20)

Sejarah peminatan - perjuangan mempertahankan integrasi dan kedaulatan negara...
Sejarah peminatan - perjuangan mempertahankan integrasi dan kedaulatan negara...Sejarah peminatan - perjuangan mempertahankan integrasi dan kedaulatan negara...
Sejarah peminatan - perjuangan mempertahankan integrasi dan kedaulatan negara...
 
PPT SEJARAH PEMINATAN PERGERAKAN NASIONALISME ASIA DAN AFRIKA
PPT SEJARAH PEMINATAN PERGERAKAN NASIONALISME ASIA DAN AFRIKAPPT SEJARAH PEMINATAN PERGERAKAN NASIONALISME ASIA DAN AFRIKA
PPT SEJARAH PEMINATAN PERGERAKAN NASIONALISME ASIA DAN AFRIKA
 
Perang Dunia 1 dan 2
Perang Dunia 1 dan 2Perang Dunia 1 dan 2
Perang Dunia 1 dan 2
 
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
 
bersatunya jerman dan runtuhnya paktawarsawa
bersatunya jerman dan runtuhnya paktawarsawabersatunya jerman dan runtuhnya paktawarsawa
bersatunya jerman dan runtuhnya paktawarsawa
 
REVOLUSI PERANCIS.ppt
REVOLUSI PERANCIS.pptREVOLUSI PERANCIS.ppt
REVOLUSI PERANCIS.ppt
 
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawanato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
nato, seato, anzus, cento, pakta warsawa
 
Tabel Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia_SMAN1KEJAYAN
Tabel Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia_SMAN1KEJAYANTabel Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia_SMAN1KEJAYAN
Tabel Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia_SMAN1KEJAYAN
 
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
 
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi globalPOWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
 
Revolusi Hijau di Dunia dan Indonesia
Revolusi Hijau di Dunia dan IndonesiaRevolusi Hijau di Dunia dan Indonesia
Revolusi Hijau di Dunia dan Indonesia
 
Rekontruksi Revolusi Nasional dan Revolusi Sosial pada Awal Kemerdekaan Indon...
Rekontruksi Revolusi Nasional dan Revolusi Sosial pada Awal Kemerdekaan Indon...Rekontruksi Revolusi Nasional dan Revolusi Sosial pada Awal Kemerdekaan Indon...
Rekontruksi Revolusi Nasional dan Revolusi Sosial pada Awal Kemerdekaan Indon...
 
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusiaPPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
PPT Sejarah - Perkembangan IPTEK dan dampak bagi manusia
 
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi LiberalPPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
PPT SEJARAH INDONESIA - Perkembangan Politik Masa Demokrasi Liberal
 
Sistem dan struktur politik ekonomi indonesia masa reformasi
Sistem dan struktur politik ekonomi indonesia masa reformasiSistem dan struktur politik ekonomi indonesia masa reformasi
Sistem dan struktur politik ekonomi indonesia masa reformasi
 
Orde lama, orde baru, dan reformasi
Orde lama, orde baru, dan reformasiOrde lama, orde baru, dan reformasi
Orde lama, orde baru, dan reformasi
 
Roem royen
Roem royenRoem royen
Roem royen
 
Revolusi perancis
Revolusi perancis Revolusi perancis
Revolusi perancis
 
Bandung lautan api
Bandung lautan apiBandung lautan api
Bandung lautan api
 

Viewers also liked

Revolusi hijau
Revolusi hijauRevolusi hijau
Revolusi hijau
sosiolognrl
 
Revolusi Hijau orde baru
Revolusi Hijau orde baruRevolusi Hijau orde baru
Revolusi Hijau orde barusknramadhaniah
 
revolusi hijau indonesia
revolusi hijau indonesiarevolusi hijau indonesia
revolusi hijau indonesia
yashintaptr
 
Makalah sejarah
Makalah sejarahMakalah sejarah
Makalah sejarah
queenoaaishaa
 
Makalah Sejarah kelas XII SMA: Permesta/PRRI
Makalah Sejarah kelas XII SMA: Permesta/PRRIMakalah Sejarah kelas XII SMA: Permesta/PRRI
Makalah Sejarah kelas XII SMA: Permesta/PRRIIswi Haniffah
 
Tugas makalah sejarah
Tugas makalah sejarahTugas makalah sejarah
Tugas makalah sejarah
Edy Puitis
 
Bab 5 XII IPA (Sejarah)
Bab 5 XII IPA (Sejarah)Bab 5 XII IPA (Sejarah)
Bab 5 XII IPA (Sejarah)
Tanti Christanti
 
Peradaban di lembah sungai indus
Peradaban di lembah sungai indusPeradaban di lembah sungai indus
Peradaban di lembah sungai indusDIANITA ARDI
 
Apec
Apec Apec
Kebudayaan Lembah Sungai Indus (Mohenjo daro dan Harappa)
Kebudayaan Lembah Sungai Indus (Mohenjo daro dan Harappa)Kebudayaan Lembah Sungai Indus (Mohenjo daro dan Harappa)
Kebudayaan Lembah Sungai Indus (Mohenjo daro dan Harappa)
Taufik Soehara
 

Viewers also liked (13)

Revolusi hijau
Revolusi hijauRevolusi hijau
Revolusi hijau
 
Makalah perang dingin
Makalah perang dinginMakalah perang dingin
Makalah perang dingin
 
Revolusi Hijau orde baru
Revolusi Hijau orde baruRevolusi Hijau orde baru
Revolusi Hijau orde baru
 
revolusi hijau indonesia
revolusi hijau indonesiarevolusi hijau indonesia
revolusi hijau indonesia
 
Makalah sejarah
Makalah sejarahMakalah sejarah
Makalah sejarah
 
Revolusi hijau
Revolusi hijauRevolusi hijau
Revolusi hijau
 
Makalah Sejarah kelas XII SMA: Permesta/PRRI
Makalah Sejarah kelas XII SMA: Permesta/PRRIMakalah Sejarah kelas XII SMA: Permesta/PRRI
Makalah Sejarah kelas XII SMA: Permesta/PRRI
 
Tugas makalah sejarah
Tugas makalah sejarahTugas makalah sejarah
Tugas makalah sejarah
 
Bab 5 XII IPA (Sejarah)
Bab 5 XII IPA (Sejarah)Bab 5 XII IPA (Sejarah)
Bab 5 XII IPA (Sejarah)
 
Peradaban di lembah sungai indus
Peradaban di lembah sungai indusPeradaban di lembah sungai indus
Peradaban di lembah sungai indus
 
Apec
Apec Apec
Apec
 
Kebudayaan Lembah Sungai Indus (Mohenjo daro dan Harappa)
Kebudayaan Lembah Sungai Indus (Mohenjo daro dan Harappa)Kebudayaan Lembah Sungai Indus (Mohenjo daro dan Harappa)
Kebudayaan Lembah Sungai Indus (Mohenjo daro dan Harappa)
 
Peradaban Lembah Sungai Indus
Peradaban Lembah Sungai IndusPeradaban Lembah Sungai Indus
Peradaban Lembah Sungai Indus
 

Similar to Revolusi Hijau

RevolusihijaubyNu'ul
RevolusihijaubyNu'ulRevolusihijaubyNu'ul
RevolusihijaubyNu'ulAgribisnis'13
 
Revolusi Hijau
Revolusi HijauRevolusi Hijau
Revolusi Hijau
shafirahany22
 
Sejarah
SejarahSejarah
Sejarah
mutia04
 
Tanaman Jagung.pptx
Tanaman Jagung.pptxTanaman Jagung.pptx
Tanaman Jagung.pptx
irhamakbar7
 
2845221 (1)
2845221 (1)2845221 (1)
2845221 (1)
EtenkNet
 
Presentation Pembangunan Pertania.pdf
Presentation Pembangunan Pertania.pdfPresentation Pembangunan Pertania.pdf
Presentation Pembangunan Pertania.pdf
SuryaKartini2
 
Revolusi hijau, pertumbuhan & mobilitas penduduk orde baru
Revolusi hijau, pertumbuhan & mobilitas penduduk orde baruRevolusi hijau, pertumbuhan & mobilitas penduduk orde baru
Revolusi hijau, pertumbuhan & mobilitas penduduk orde baruYuni Ratnasari
 
Tugas revolusi hijau
Tugas revolusi hijauTugas revolusi hijau
Tugas revolusi hijau
Ela Afellay
 
Intensifikasi, ekstensifikasi dan diversifikasi
Intensifikasi, ekstensifikasi  dan diversifikasiIntensifikasi, ekstensifikasi  dan diversifikasi
Intensifikasi, ekstensifikasi dan diversifikasi
Hafshah Zuhairoh
 
Kegiatan pertanian di england pada abad ke 17 m
Kegiatan pertanian di england pada abad ke 17 mKegiatan pertanian di england pada abad ke 17 m
Kegiatan pertanian di england pada abad ke 17 mSafinah Harun
 
Revolusi hijau
Revolusi hijauRevolusi hijau
Kesuburan dan Kesehatan Tanah
Kesuburan dan Kesehatan TanahKesuburan dan Kesehatan Tanah
Kesuburan dan Kesehatan Tanah
Sarjan Alatas
 
Industrialisasi indo
Industrialisasi indoIndustrialisasi indo
Industrialisasi indo
Himma Syarifah
 
Revolusi hijau pertanian
Revolusi hijau pertanianRevolusi hijau pertanian
Revolusi hijau pertanian
Sapar AmaEnbo
 
Sektor pertanian
Sektor pertanianSektor pertanian
Sektor pertanian
ifa_talita
 
1-ketahanan-pangan-nasional.pptx
1-ketahanan-pangan-nasional.pptx1-ketahanan-pangan-nasional.pptx
1-ketahanan-pangan-nasional.pptx
rikkadewi
 
8 peranan sektor pertanian adhi nugraha 5_x 11141026
8 peranan sektor pertanian adhi nugraha 5_x 111410268 peranan sektor pertanian adhi nugraha 5_x 11141026
8 peranan sektor pertanian adhi nugraha 5_x 11141026
adhi nugraha
 
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptxCopy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
ArmanS12
 
Bab 2 masyarakat agraria
Bab 2 masyarakat agrariaBab 2 masyarakat agraria
Bab 2 masyarakat agraria
aseojjhy
 
Intensifikasi pertanian
Intensifikasi pertanianIntensifikasi pertanian
Intensifikasi pertanianAan Joke
 

Similar to Revolusi Hijau (20)

RevolusihijaubyNu'ul
RevolusihijaubyNu'ulRevolusihijaubyNu'ul
RevolusihijaubyNu'ul
 
Revolusi Hijau
Revolusi HijauRevolusi Hijau
Revolusi Hijau
 
Sejarah
SejarahSejarah
Sejarah
 
Tanaman Jagung.pptx
Tanaman Jagung.pptxTanaman Jagung.pptx
Tanaman Jagung.pptx
 
2845221 (1)
2845221 (1)2845221 (1)
2845221 (1)
 
Presentation Pembangunan Pertania.pdf
Presentation Pembangunan Pertania.pdfPresentation Pembangunan Pertania.pdf
Presentation Pembangunan Pertania.pdf
 
Revolusi hijau, pertumbuhan & mobilitas penduduk orde baru
Revolusi hijau, pertumbuhan & mobilitas penduduk orde baruRevolusi hijau, pertumbuhan & mobilitas penduduk orde baru
Revolusi hijau, pertumbuhan & mobilitas penduduk orde baru
 
Tugas revolusi hijau
Tugas revolusi hijauTugas revolusi hijau
Tugas revolusi hijau
 
Intensifikasi, ekstensifikasi dan diversifikasi
Intensifikasi, ekstensifikasi  dan diversifikasiIntensifikasi, ekstensifikasi  dan diversifikasi
Intensifikasi, ekstensifikasi dan diversifikasi
 
Kegiatan pertanian di england pada abad ke 17 m
Kegiatan pertanian di england pada abad ke 17 mKegiatan pertanian di england pada abad ke 17 m
Kegiatan pertanian di england pada abad ke 17 m
 
Revolusi hijau
Revolusi hijauRevolusi hijau
Revolusi hijau
 
Kesuburan dan Kesehatan Tanah
Kesuburan dan Kesehatan TanahKesuburan dan Kesehatan Tanah
Kesuburan dan Kesehatan Tanah
 
Industrialisasi indo
Industrialisasi indoIndustrialisasi indo
Industrialisasi indo
 
Revolusi hijau pertanian
Revolusi hijau pertanianRevolusi hijau pertanian
Revolusi hijau pertanian
 
Sektor pertanian
Sektor pertanianSektor pertanian
Sektor pertanian
 
1-ketahanan-pangan-nasional.pptx
1-ketahanan-pangan-nasional.pptx1-ketahanan-pangan-nasional.pptx
1-ketahanan-pangan-nasional.pptx
 
8 peranan sektor pertanian adhi nugraha 5_x 11141026
8 peranan sektor pertanian adhi nugraha 5_x 111410268 peranan sektor pertanian adhi nugraha 5_x 11141026
8 peranan sektor pertanian adhi nugraha 5_x 11141026
 
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptxCopy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
Copy-of-PERTANIAN-ORGANIK.pptx
 
Bab 2 masyarakat agraria
Bab 2 masyarakat agrariaBab 2 masyarakat agraria
Bab 2 masyarakat agraria
 
Intensifikasi pertanian
Intensifikasi pertanianIntensifikasi pertanian
Intensifikasi pertanian
 

More from Membangun city

Ukuran kinerja
Ukuran kinerjaUkuran kinerja
Ukuran kinerja
Membangun city
 
Perlindungan konsumen
Perlindungan konsumenPerlindungan konsumen
Perlindungan konsumen
Membangun city
 
Makalah manajemen operasi
Makalah manajemen operasiMakalah manajemen operasi
Makalah manajemen operasi
Membangun city
 
10 langkah ekonometrika
10 langkah ekonometrika10 langkah ekonometrika
10 langkah ekonometrika
Membangun city
 
PPh Pasal 25
PPh Pasal 25PPh Pasal 25
PPh Pasal 25
Membangun city
 
P ph pasal 25
P ph pasal 25P ph pasal 25
P ph pasal 25
Membangun city
 
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negaraPenjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
Membangun city
 
Pancasila
PancasilaPancasila
Pancasila
Membangun city
 
Bangkitnya barat
Bangkitnya baratBangkitnya barat
Bangkitnya barat
Membangun city
 
Macam-macam pernikahan
Macam-macam pernikahanMacam-macam pernikahan
Macam-macam pernikahan
Membangun city
 
Surat perjanjian kerjasama
Surat perjanjian kerjasamaSurat perjanjian kerjasama
Surat perjanjian kerjasama
Membangun city
 
Sengsara membawa nikmat
Sengsara membawa nikmatSengsara membawa nikmat
Sengsara membawa nikmat
Membangun city
 
Kebudayaan islam di masa rasulullah
Kebudayaan islam di masa rasulullahKebudayaan islam di masa rasulullah
Kebudayaan islam di masa rasulullah
Membangun city
 
Kondisi ekonomi arab klasik
Kondisi ekonomi arab klasikKondisi ekonomi arab klasik
Kondisi ekonomi arab klasik
Membangun city
 
Abbasiyah
AbbasiyahAbbasiyah
Abbasiyah
Membangun city
 
Umar bin khattab
Umar bin khattabUmar bin khattab
Umar bin khattab
Membangun city
 
Bribik jurusan ekonomi syariah
Bribik jurusan ekonomi syariahBribik jurusan ekonomi syariah
Bribik jurusan ekonomi syariah
Membangun city
 
Perawatan di usia 40
Perawatan di usia 40Perawatan di usia 40
Perawatan di usia 40
Membangun city
 
Resep bubur seafood
Resep bubur seafoodResep bubur seafood
Resep bubur seafood
Membangun city
 
Che chuoi kolak pisang
Che chuoi kolak pisangChe chuoi kolak pisang
Che chuoi kolak pisang
Membangun city
 

More from Membangun city (20)

Ukuran kinerja
Ukuran kinerjaUkuran kinerja
Ukuran kinerja
 
Perlindungan konsumen
Perlindungan konsumenPerlindungan konsumen
Perlindungan konsumen
 
Makalah manajemen operasi
Makalah manajemen operasiMakalah manajemen operasi
Makalah manajemen operasi
 
10 langkah ekonometrika
10 langkah ekonometrika10 langkah ekonometrika
10 langkah ekonometrika
 
PPh Pasal 25
PPh Pasal 25PPh Pasal 25
PPh Pasal 25
 
P ph pasal 25
P ph pasal 25P ph pasal 25
P ph pasal 25
 
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negaraPenjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
Penjajahan barat atas dunia islam dan perjuangan kemerdekaan negara
 
Pancasila
PancasilaPancasila
Pancasila
 
Bangkitnya barat
Bangkitnya baratBangkitnya barat
Bangkitnya barat
 
Macam-macam pernikahan
Macam-macam pernikahanMacam-macam pernikahan
Macam-macam pernikahan
 
Surat perjanjian kerjasama
Surat perjanjian kerjasamaSurat perjanjian kerjasama
Surat perjanjian kerjasama
 
Sengsara membawa nikmat
Sengsara membawa nikmatSengsara membawa nikmat
Sengsara membawa nikmat
 
Kebudayaan islam di masa rasulullah
Kebudayaan islam di masa rasulullahKebudayaan islam di masa rasulullah
Kebudayaan islam di masa rasulullah
 
Kondisi ekonomi arab klasik
Kondisi ekonomi arab klasikKondisi ekonomi arab klasik
Kondisi ekonomi arab klasik
 
Abbasiyah
AbbasiyahAbbasiyah
Abbasiyah
 
Umar bin khattab
Umar bin khattabUmar bin khattab
Umar bin khattab
 
Bribik jurusan ekonomi syariah
Bribik jurusan ekonomi syariahBribik jurusan ekonomi syariah
Bribik jurusan ekonomi syariah
 
Perawatan di usia 40
Perawatan di usia 40Perawatan di usia 40
Perawatan di usia 40
 
Resep bubur seafood
Resep bubur seafoodResep bubur seafood
Resep bubur seafood
 
Che chuoi kolak pisang
Che chuoi kolak pisangChe chuoi kolak pisang
Che chuoi kolak pisang
 

Revolusi Hijau

  • 2. PENGERTIAN  Revolusi Hijau adalah revolusi produksi biji-bijian dari hasil penemuan ilmiah berupa benih unggul baru dari berbagai varietas gandum,padi dan jagung yang menyebabkan panen tersebut meningkat pesat terutama di negaranegara yang sedang berkembang.
  • 3. LATAR BELAKANG Munculnya Revolusi Hijau dilatarbelakangi oleh : 1.Adanya Perang Dunia I dan II yang menyebabkan lahan-lahan pertanian menjadi rusak 2.Jumlah penduduk yang bertambah dengan pesat setelah berakhirnya perang dunia. 3.Kebutuhan pangan yang meningkat pesat yang tidak diimbangi dengan peningkatan produksi pangan 4.Hasil penelitian dari Thomas Robert Malthus yang direspon oleh ilmuwan dari Eropa dan USA
  • 4. 5.Perkembangan tehnologi yang menghasilkan alat-alat pertanian yang modern seperti mesin pembajak, penyemprot hama dan penggilingan padi. Dengan berbagai faktor tersebut maka revolusi hijau yang bertujuan meningkatkan produksi pertanian dapat dilakukan yang nantinya berhasil mningkatkan produksi pertanian.
  • 5. PASCA PERANG DUNIA II  Pasca Perang Dunia II terjadi kerusakan lahanlahan pertanian terutama di wilayah Eropa sehingga produksi pertanian menurun.  Kemudian ada upaya meningkatkan produksi pertanian melalui: 1.Pembukaan lahan-lahan pertanian baru 2.Penelitian yang menghasilkan bibit-bibit unggul 3.Mekanisasi pertanian 4.Penggunaan pupuk-pupuk baru 5.Metode yang tepat untuk pemberantasan hama
  • 6. LEMBAGA PENELITIAN YANG MENDUKUNG REVOLUSI HIJAU 1.Ford and Rockefeller Foundation sebagai lembaga sponsor 2.Consultatif Group for International Agriculture Research ( CGIAR ) yang membantu penelitian di berbagai negara 3.International Rice Research Institute (IRRI) yang berpusat di Filipina 4.International Maize Wheat Improvement Centre ( IMWIC ) di Meksiko.
  • 7. STRATEGI PERTANIAN Mempunyai tujuan sebagai berikut : 1.Memperoleh produksi maksimum dari luas tertentu tanah pertanian 2.Melakukan tata cara bertani untuk memperoleh keuntungan maksimum 3.Menekan sekecil-kecilnya ketidakmantapan dlm produksi pertanian 4.Mencegah turunnya kapasitas produksi
  • 8. KEBERHASILAN REVOLUSI HIJAU 1.Petani dapat meningkatkan produksi pertaniannya 2.Kekurangan bahan pangan yang dialami dapat dipenuhi karena produksinya meningkat 3.Petani dapat mencukupi kebutuhan sendiri bahkan dapat mencukupi kebutuhan daerah lain .
  • 9. KELEMAHAN REVOLUSI HIJAU 1.Biaya yang digunakan sangat besar hingga bagi negara berkembang mungkin akan mengalami kesulitan 2.Ancaman hama sangat besar ketika varietas tertentu ditanam dalam jumlah besar dan berulang-ulang.
  • 10. PERKEMBANGAN REVOLUSI HIJAU DI INDONESIA Perkembngan Revolusi Hijau di Indonesia tidak lepas dari kondisi indonesia sebagai negara agraris. Penyebab dilaksanakan Revolusi Hijau adalah : 1.Kebutuhan penduduk yang meningkat dengan pesat 2.Tingkat produksi pertanian yang masih sangat rendah 3.Produksi pertanian belum mampu memenuhi kebutuhan pangan penduduk.
  • 11. PANCA USAHA TANI 1.Pengolahan lahan yang baik 2.Penggunaan bibit-bibit Unggul 3.Penggunaan pupuk dengan baik 4.Pemberantasan hama yang tepat 5.Pengairan/Irigasi yang baik
  • 12. Revolusi Hijau di Indonesia Empat Usaha Pokok : 1. Intensifikasi pertanian : usaha meningkatkan produksi pertanian dengan menerapkan pancausaha tani. 2. Ekstensifikasi pertanian : usaha meningkatkan produksi pertanian dengan membuka lahan baru termasuk usaha penangkapan ikan dan penanaman rumput untuk makanan ternak.
  • 13. 3. Diversifikasi pertanian : usaha meningkatkan produksi pertanian dengan keanekaragaman usaha tani. 4. Rehabilitasi pertanian : usaha meningkatkan produksi pertanian dengan pemulihan kemampuan daya produkstivitas sumber daya pertanian yang sudah kritis.
  • 14. Dampak Negatif Revolusi Hijau di Indonesia     Sistem bagi hasil mengalami perubahan menjadi sistem upah. Akibatnya, kesempatan kerja di pedesaan menjadi berkurang Pengaruh ekonomi uang di dalam berbagai hubungan sosial di daerah pedesaan makin kuat Ketergantungan pada pupuk kimia dan zat kimia pembasmi hama juga berdampak pada tingginya biaya produksi Peningkatan produksi pangan tidak diikuti oleh pendapatan petani secara keseluruhan karena penggunaan teknologi modern hanya dirasakan oleh petani kaya.
  • 15. Industri dan Pelita Target sasaran industri pada Pelita Pelita I (1 April 1969–31 Maret 1974) sektor pertanian dan industri dititikberatkan pada industri yang mendukung sektor pertanian. Pelita II (1 April 1974–31 Maret 1979) sektor pertanian dan industri dititikberatkan pada industri yang mengolah bahan mentah menjadi bahan baku. Pelita III (1 April 1979–31 Maret 1984) sektor pertanian dan industri dititikberatkan pada pengolahan bahan baku menjadi barang jadi.
  • 16.    Pelita IV (1 April 1984–31 Maret 1989) sektor pertanian dan industri dititikberatkan pada industri yang menghasilkan mesinmesin industri baik untuk industri berat maupun ringan. Pelita V (1 April 1989–31 Maret 1994) sektor pertanian dan industri diprogramkan untuk dapat menghasilkan barang ekspor industri Pelita VI (1 April 1994–31 Maret 1998) sektor pertanian dan industri dititikberatkan pada pembangunan industri nasional
  • 17. JENIS-JENIS INDUSTRI  1.INDUSTRI PERTANIAN Merupakan industri yang mengolah sumber daya pertanian dengan bantuan tehnologi Industri. 2. INDUSTRI NON PERTANIAN Industri yang bahan bakunya bukan dari hasil pertanian
  • 18. DAMPAK PERKEMBANGAN INDUSTRI       1. DAMPAK POSITIF Kebutuhan akan barang industri terpenuhi 2. DAMPAK NEGATIF Pencemaran lingkungan Pencemaran udara,pencemaran air, pencemaran tanah dll Berubahnya pola kehidupan masyarakat yang makin konsumtif
  • 19. Renungan   Mental pejabat Orde Baru yang korup menambah parah dampak negatif sindustrialisasi di Indonesia. Banyak industri yang tidak mempunyai atau tidak lolos dalam penyampaian analisis dampak lingkungan (AMDAL), tetapi karena mampu menyuap pejabat berwenang yang mengeluarkan izin pendirian kawasan industri, akhirnya mampu membangun industri tersebut