SlideShare a Scribd company logo
Kue ApemKukus
Bahan :
- 250 gr tepungberasyangberkualitasbaik
- 60 gr tepungtapioka
- 250 gr gulamerah
- 450 ml santankelapa
- 1 sendokmakanragi instant
- 1/2 sendoktehvanili bubuk
- 1/2 sendoktehgaramhalus
- 1 lembardaunpandan( dicuci bersihdandibuatsimpul )
Cara Membuat :
- Rebussantankelapadengandaunpandansampai mendidihdanwangi sambildiaduk-aduk,angkatdan
buangdaun pandannya
- Setelahdirebus,diamkansantansampai dingin
- Campurkantepungberas,tepungtapioka,gulamerahyangdisisirhalusdanragi instantdalamsatu
wadahsambil diadukrata
- Tuang rebusansantankedalamcampurantepungsedikitdemi sedikitsambildiaduk-aduksampai
tercampurrata, diamkanselama45 menit
- Tuang adonankedalamcetakanyang sudahdiolesdenganminyak
- Kukusadonandalamlangsengsampai benar-benarmatangdanempuk
- Angkatlalukeluarkankue apemdari cetakannya
- Kue apemgulamerahsiap untukdisajikan
BoluKukusWarna Warni
Bahan :
- bakingpowder2 sendokteh
- putihtelur4 butir
- kuningtelur6 butir
- santankental/sodaasli 11/2 gelas
- vanili bubuk2sachet
- pewarnamakanan(warnapelangi/favorit)
- tepungterigu500 gram
- emulsifier3sendokmakan
- gulapasir500 gram
Cara membuat:
- Padasatu wadah campurkan tepungterigu,vanilidanbakingpowder.adukratadan sisihkan.
- Kocoktelurdan gulahinggamengembang,bisagunakanmixer.
- Masukkanemulsifierpadakocokantelurtersebut,mixermasihdalamkeadaanmenyala.
- Turunkankecepatanmixerdanmasukkanminumanbersoda,kocokhinggasemuanyatercampurrata
lalumatikanmixer.
- Campurkanadonantepungterigudengankocokantelur,adukadonantersebuthinggameratadan
tidakmenggumpal.
- Pisahadonanjadi tigabagian,dua adonankasihpewarnamakanandan satulagi tidakperlupewarna.
- Tuang adonantanpa warnapada cetakanyang sudahdiberi alaskertas,kemudiansisanyaadonan
denganwarna.
- Didihkanairpadadandang,tapi airnyajanganpenuhya.Kukusadonanyangsudah ada padacetakan
tersebutkira-kira15menitanlahsampai benar-benarmatang.
- Jangancoba-cobabuka dandangkalaukuenyamasihbelummatang,kalausudahmatangmakabisa
angkat dansajikanlangsung.
KUE PUTU MAYANG
Bahan Kue PutuMayang
* 200 g tepungberas
* 2 sdm tepungkanji
* 250 ml air
* 100 ml airdaun pandansuji
Saus Santan
* 750 ml santansedang
* 200 g gula merah,sisirhalus
* 3 sdm gulapasir
* 1 lembardaunpandan,potong-potong
Cara Membuat Kue PutuMayang
1. Campur keduatepungjadi satu.
2. Perciki dengan sedikitairhinggatepungjadi lembap.
3. Alasi kukusandengandaunpisang.Kukustepunghinggapanas.Angkat.
4. Didihkansisaairdan air daunpandan suji.
5. Masukkan tepungpanas,aduk-adukhinggalicindankental.Angkat.
6. Bagi menjadi 3bagian.Satu bagiandenganpewarnamerah,satubagiandenganwarnahijau.Biarkan
sisanyaberwarnaputih.
7. Tuang ke dalamcetakankue putu.
8. Tekan hinggabergelombang.Taruhdi atas daunpisang.
9. Kerjakanhinggabahanhabis.
Saus Santan
1. Rebussemuabahan hinggamendidihdangulalarut.Angkatdansaring.
2. SajikanputudenganSausSantan.
sumber: makanantradisionalkita.blogspot. —
ONDE ONDETAPE WIJEN
Bahan :
Bahan Kulit:
- 300 gram tepungketanputih
- 50 gram kentangkukus,dihaluskan
- 75 gram gulapasir halus
- 1/2 sendoktehgaram
- 190 ml air hangat
- 150 gram wijenuntukpelapis
- minyakuntukmenggoreng
Bahan Isi (adukRata) :
- 450 gram tape singkong
- 3 sendoktehwijensangrai
Cara membuatonde-ondetape wijen:
1. Kulit,campurtepungketanputih,kentang,gulapasirhalus,dangaram.Adukrata.
2. Tuang air hangat sedikit-sedikitsambil diuleni sampai kalisdanlicin.
3. Timbangmasing-masing15gram. Pipihkan.Beri isi.Bentukbulat.Gulingkandi ataswijen.
4. Celupkanke dalamair.Gulingkansekali lagi di ataswijen.
5. Goreng di dalamminyaktidakterlalupanasdi atas api kecil sambil diaduk-adukberputarsampai
mengembang.Besarkanapinyamenjadiapi sedang.
6. Goreng sampai matang.
Sajikanonde onde tapi wijenselagi masihhangat.
sumber; sajianku.com
ONDE ONDE
Bahan Isi :
250 gr kacang hijautanpakulit,rendam4-5 jam
air secukupnya
1/2 sdt garam
1/2 cup gulapasir
2 tetesvanillaessence atau1/4 sdtvanillabubuk
Bahan kulit:
500 gr tepungberasketan
75 gr tepungberas
250 gr gulapasir
3 tetesvanillaessence atau1/2 sdtvanillabubuk
1 sdtgaram
air hangatsekitar150 ml
250 gr wijenputih
minyakuntukmenggoreng
Cara membuat:
ISI:
1. Rebuskacang hijausampai empukdenganapi kecil
2. Tambahkan gulasampai manisnyasesuai selera,danvanillaessence,tambahkanairsedikitdemi
sedikitsambil diaduksampai empukdanmengering,sisihkan
Kulit:
1. Campur tepungberasketan,tepungberas,garam, danvanillabubuk(kalauvanillacair,masukan
bersamaair),aduk rata
2. Panaskanair denganmicrowave ataudengankomportidaksampai mendidih
3. Tuang air sedikitdemi sedikitke campurantepung,adukratasampai bisadipulung,gaterlalulembek
ga terlalukeringjuga.Hampirpecah2kalaudibentuknamuntidakhancur.
Membuatonde onde :
1. Ambil 2 sdm adonantepung,pipihkandi tanganhinggamembuatcekungan.
2. Isi dengankacang,tutupsampai rapat
3. Gulingkanpadaair dingin
4. Gulingkanpadawijen(tekantekansedikit),putar-putardengan2telapaktangan sehinggabentuknya
bulat
5. Panaskanminyak,kecilkanapi,gorengonde onde sampai mengapungdankekuningan
6. Angkat,tiriskansampai dingindantidaksalingmenimpa.
Enaknyadinikmati selagihangat,ataupunkalaudingintidaklebihdari sehari.
sumber: muslimahbelinda.blogspot
ONDE ONDEKETAWA KEJU SPESIAL
Bahan MembuatOnde-Onde Ketawa:
* 1 butir telurayam
* 2 sendokmakanminyaksayur
* 100 ml air
* 100 gram kejucheddar,diparut
* 100 gram biji wijen
* 175 gram gula pasir
* Minyakgorengsecukupnya
AyakMenjadi SatuBahan-BahanBerikut:
* ¼ sendoktehsodakue
* ½ sendoktehbakingpowder
* 300 gram tepungteriguproteinsedang
Cara Membuat Onde-OndeKetawa:
1. Pertama-tama,larutkanguladanair laludidihkan,kemudiandinginkan.
2. Kocok telurdanminyakmenjadi satudanrata, masukkanlarutangula(sirupgula) yangtelahdibuat
sebelumnyasedikitdemisedikitsambil dikocokrata.
3. Tambahkan campuranayakan tepungterigu,kemudianadukrata.
4. Tambahkan kejucheddarparut,adukrata kembali.
5. Bentukadonanmenyerupai bola-bolaataubulatandenganukuransebesarbakso.
6. Celupkanke dalamair,gulingkandi ataswijenagarwijenmenempeldanterbalutmerata.
7. Panaskanminyak,guntingOnde-Onde kemudiangorenghinggamatangdanbentuknyamerekah.
8. Angkat,tiriskanlalusajikan.
Tipsdan Trik:
1. KetikamengguntingOnde-Onde,sebaiknyatidakterlalumelebaragarpenampillanOnde-Onde
semakincantik.
2. Jangan menggunakanapi yangterlalubesarketikamenggorengkarenaakanmengakibatkanOnde-
Onde Ketawamenjadi cepatgosong.
3. Hiasi dengangarnishseperti buahcherryagar semakinmenarik
sumber: resepmakananringanku.blogspot. —
PERUT AYAM
Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
250 gram tepungterigu
100 gram gulapasir
1 sendoktehragi instan
1/2 sendoktehbakingpowder
3 butirtelur
100 ml air kelapa
1/4 sendoktehgaram
minyakuntukmenggoreng
Cara membuat:
Campurtepung,gula,ragi instan,dan bakingpowdersampai rata.
Tambahkantelur.Uleni rata.Tuang air sedikit-sedikitsambil diuleni 10menit.Tambahkangaram.Aduk
rata. Diamkan20 menit.
Masukkanadonan ke dalamplastiksegitiga.Potong1/2 cm ujungplastiksegitiga.Semprotkanke dalam
minyakpanasdi dalam pandatar bentukmelingkarmenyerupai ususayam.
Gorengsambil disiram-siramhinggamatang.
Untuk 15 buah
KUE RANGIN /PANCONG
Bismillaah...
Bahan :
- Tepungberas,250 gram
- Santan,400 ml dari 1/2 butirkelapa
- Santancair, 600 ml dari 1/2 butir kelapa
- Garam, secukupnya
- Gulapasir,50 gram,untuktaburan
- Kelapasedang,250 gram, parut memanjang
- Telurayam,2 butir,kocok
- Minyakgoreng/ margarinsecukupnya,untukolesan
Cara Membuat :
- Campur100 gram tepungberasdan santankental,adukrata.
- Masak di atas api sedangsambil terusdiadukhingga kental.Angkatdansisihkan.
- Campursisatepungberas,kelapasedang,rebusantepungberasdangaram, adukrata.
- Tambahkantelurdansantan cair, adukrata.
- Panaskancetakankue pancong,olesdenganataumargarin.
- Tuang adonanhingga3/4 tinggi cetakan.Masakhinggamatang. Angkat,sajikandengantaburangula
pasirdi atasnya.(Untuk30 buah Kue Pancongatau Rangin).
Tips:
- Pastikancetakansudahpanassaat adonandituangkan.
- Saat memanggangkue pancong,gunakanapi kecil agarmatangnyamerata.
- Agar adonanharum,tambahkansaja daunpandansaat merebussantandantepungberas. —
KUE CENIL
Bismillaah...
Bahan-Bahan:
- 400 gram tepungkanji (dilarutkandengan60ml air)
- pewarnamakanan(hijau,merah&kuning)
- 1 sdtgaram
- 215 ml air
- 8 – 10 lembardaunpandan,potong-potong
- 6 sdmgulapasir
- ½ butirkelapasetengahtua,kupas,parutmemanjang
- 2000 ml air untukmerebus
Cara Membuat :
- Pertama,masakair dan garam sampai mendidih.
- Setelahitumasukkanlarutantepungkanji sambil terusdiadukagaradonanmengental.Angkat.
- Aduklagi adonansampai mengental ratadanadonan menjadi dingin.
- Lalucampurkan sisatepungkanji sedikitdemi sedikit.
- Uleni adonansampai rata.
- Kemudianadonan dibagi menajadi 3bagian.
- Setiapbagiandiberi warnayangberbedaagarmenarik.
- Ambil 1 sdmadonandari setiapwarna.Kemudianrekatkansetiapadonanmenjadi satu.
- Gulungdan bentukbulat/lonjong.Bisajugadibentukmemanjanglaludipotong-potong.
- Kini rebusairdan daunpandandenganapi kecil.Janganlupauntukmenutuppancinya,sampai aroma
pandanmeresap.
- Laludaun pandandibuang.Kemudianmasukkanadonanyangsudahdipotong-potongtadi.
- Laludimasaksampai adonanmengapung.Angkatdantiriskansebentar.
- Kemudiangulingkankue cenilke dalamparutankelapa.
- Taburkangula pasirdi atasnya.
Note:Kaloselerasayataburangula putihdi ganti gulamerahyg di larutkanagak kental barudi siramkan
di atas cenil.
KroketKentang
Bahan :
- 100 cc air
- 100 gram terigu
- 1/2 kg Kentang,kukuslaluremashinggalumat.
- 4 sendokmakanmargarin
- 2 Telur,ambil kuningnyasaja
- Panir,secukupnya
- MinyakGoreng
Bahan isi :
- 150 gram dagingsapi,cincanghalus
- 100 gram tepungroti
- 1 sendok tehMericaBubuk,bisamenggunakanmericabiasayangdihaluskan
- 1/2 sendoktehgaram
- 2 Seledri (iriskasar)
- 2 Telur,adukrata agar kuningdan putihtelurmenyatu
- 3 tangkai daunBawang(iriskasar)
- 4 Wortel,potongkecil-kecil berbentukkotak dadu
Bumbuisi (dihaluskan):
- 7 BawangMerah
- 3 Bawangputih
Cara membuat:
- Tumisbumbuisi (dihaluskan) denganmenggunakanapi sedangsampai bawangberubahwarnanya
menjadi kecoklatan.Kemudiancampurkandengandaginglalumasukkanair.Aduk-aduksampai kering.
- Setelahkering,masukkanwortel.Biarkanwortel layulalukecilkanapinya.Kemudiannmasukkandaun
seledri dandaunbawang.Habisitugorengsebentar.
- Selanjutnya,panaskanair100 cc lalucampurkandenganmargarindanaduk denganrata.
- Ambil tepungterigudanmasukkan,laludiaduksampai kalis.Tuangkansedikitmericabubukdangaram
kedalamnya.Aduksebentar,kemudiandiangkat.
- Aduksebentaradonanterigunyasampai agakdingin.
- Kemudiancampurkanadonantepungterigutadi dengankentangkukusyangudahdilumatdankuning
telur.Aduksampai kalis.
- Udah selesai setengah,sekarangandatinggal membentuknyaaja.Andaterserahmaumembentuknya
seperti apa,bolehberbentukbolaataubulatpanjang.Janganlupatengahnyadiberikanisi setelah
dibentuk.
- Terakhir,tingal celupkanadonanyangudahdibentuktadi kedalamtelurkocokdanmenggulingkannya
ke panir.
- Kemudiandi goreng,setelahselesai di gorengkroketkentangsiapuntukdisajikan.
WingkoBabat
Bahan :
- Tepungketan500 gram.
- Tepungkanji 50 gram.
- Gulapasir 350 gram.
- Santankental dari satu butirkelapa250 ml.
- Kelapasetengahmatang350 gram (kupas,diparutmemanjang).
- Margarin 1 sendokmakan.
- Daun pandang1 lembar(disimpulkan).
- Garam halus1/2 sendokteh.
- Pastavanili atauvanili bubuk1/2 sendokteh.
- Daun pisangataukertasminyakuntukalas.
Bahan Olesan:
- kuningtelur2 butir
- margarin1/2 sendokmakan
Cara Membuat :
- Rebussantan,gulapasir,garam dan daunpandan sampai mendidih.Pastikan sampai mendidihdan
teksturagak mengental.
- Di tempatterpisah,campurtepungketan,tepungkanji,kelapaparut,margarindanvanili kemudian
adukrata. Setelahrata,tambahkanrebusansantansedikitdemi sedikitsambil terusdiaduk-aduksampai
kalisdan berminyak.
- Siapkanloyangyangtelahdialasi dengankertasminyakataudaunpisang.Setelahloyangsiap,tuang
adonanwingkotadi di atas loyang,laluratakan.
- Panggandenganovendengansuhu160 derajatcelciusselama20 menit,setelah20 menitkeluarkan
kue dari oven,olesi permukaankue wingkobabatdenganbahanolesan.Setelahdiolesi,pangganglagi
selama25 menitatausampai kue wingkobabatbenar-benarmatangdanberwarnakuningkecokelatan.
Setelahmatang,angkatkue tersebutkemudiandinginkan.
- Setelahkue wingkobabatdingin,potong-potonglahkue menjadi beberapabagian,kemudianbungkus
dengankertasminyakatauplastik.
Kue LapisBeras
Bahan :
- 350 gr tepungberasputih
- 350 gr gulapasir
- 1 sendoktehgaram
- 125 gr tepungsagu
- 1.5 litersantankelapa
- pewarnamakanansecukupnya
- 2 lembardaunpandan( dicuci bersih)
Cara Membuat :
- rebussantandengandaunpandan dangaram diatas api sedangsambil diaduk-aduksupayatidak
pecah,tunggusampai mendidih
- siapkansatuwadah lalumasukkantepungberas,tepungsagudangula pasircampur menjadi satu
- tuangsantan yangsudah direbuskedalamcampurantepung,adukrata
- bagi adonanmenjadi beberapabagian( tergantungberapawarnayangdigunakan)
- setelahadonandibagi laluberi warnapadamasing-masingbagianadonan,aduksampai tercampurrata
- panaskanlangsengdiataskomporlalumasukkansatulapiswarnaadonankedalamloyang,tunggu
sampai setengahmatang
- lalumasukkanlagi warnaberikutnya( lakukanberulang-ulangsampai selesai danmatang)
- potong-potongkue lapisdansajikandiataspiringsaji
Suka· Komentari ·Bagikan
Kue PutuAyu
Bahan :
- 75 gram gulapasir
- 2 butirtelur
- 125 gram tepungterigu,ayak
- 1 sdtgaram dan pasta pandanmerekapa aja
- 100 ml santan,didihkan
- 1 sdtemulsifier
- Kelapaparutdan garam secukupnya(untuktaburan)
Cara Membuat :
- Kocokbahan seperti gulapasir,garam,telur,danemulsifiersehinggamenjadi adonanyang
mengembang.
- Tambahkanjugatepungteriguyangsudahdiayak,santan,dan pastapandan kedalamadonan.
Campurkanhinggasemuabahanmenyatupadaadonan.
- Siapkancetakannyabeberapabuah,isi kelapaparutyangsudahdicampurkansedikitgaram, beri
tekananagar padat.
- Tuang adonanke dalamcetakan hinggamemenuhi3/4cetakan.
- Kukusselama15 menit,angkatdan keluarkandari cetakan.
- Siapkanpiringuntukmenatakue,sajikandengankeluarga.
Resep kue apem kukus

More Related Content

What's hot

Makanan melayu tradisional
Makanan melayu tradisionalMakanan melayu tradisional
Makanan melayu tradisionalNishaUcik
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu Tradisionalnurulhannah
 
Recipe collection 20
Recipe collection 20Recipe collection 20
Recipe collection 20
Sal Lie
 
Pelbagai Resepi
Pelbagai ResepiPelbagai Resepi
Pelbagai Resepi
Sasha Zailan
 
100 resepi kuih muih
100 resepi kuih muih100 resepi kuih muih
100 resepi kuih muih
12kal
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu Tradisional
Siti Humaira'
 
Mib powerpoint kuih muih brunei
Mib powerpoint   kuih muih bruneiMib powerpoint   kuih muih brunei
Mib powerpoint kuih muih brunei
Hazim AH
 
Recipe collection 29
Recipe collection 29Recipe collection 29
Recipe collection 29Sal Lie
 
Makanan Tradisional Melayu Najat
Makanan Tradisional Melayu NajatMakanan Tradisional Melayu Najat
Makanan Tradisional Melayu Najat
NajatBW
 
Recipe collection 38
Recipe collection 38Recipe collection 38
Recipe collection 38Sal Lie
 
Resep resep (1)
Resep resep (1)Resep resep (1)
Resep resep (1)
LENY WIDI ASTUTI
 
Resipi
ResipiResipi
ResipiAh Zi
 
Recipe collection 40
Recipe collection 40Recipe collection 40
Recipe collection 40Sal Lie
 
KUE DAN MUNUMAN ASIA (IRAN DAN MESIR) ~ APKOM
KUE DAN MUNUMAN ASIA (IRAN DAN MESIR) ~ APKOMKUE DAN MUNUMAN ASIA (IRAN DAN MESIR) ~ APKOM
KUE DAN MUNUMAN ASIA (IRAN DAN MESIR) ~ APKOM
RIRISRAHIMA
 
Recipe collection 15
Recipe collection 15Recipe collection 15
Recipe collection 15
Sal Lie
 
Contoh prosedur teks cara membuat donat
Contoh prosedur teks cara membuat donatContoh prosedur teks cara membuat donat
Contoh prosedur teks cara membuat donat
diyanaapriliya
 

What's hot (20)

Kek pisang super
Kek pisang superKek pisang super
Kek pisang super
 
Makanan melayu tradisional
Makanan melayu tradisionalMakanan melayu tradisional
Makanan melayu tradisional
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu Tradisional
 
Recipe collection 20
Recipe collection 20Recipe collection 20
Recipe collection 20
 
Pelbagai Resepi
Pelbagai ResepiPelbagai Resepi
Pelbagai Resepi
 
100 resepi kuih muih
100 resepi kuih muih100 resepi kuih muih
100 resepi kuih muih
 
Makanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu TradisionalMakanan Melayu Tradisional
Makanan Melayu Tradisional
 
Mib powerpoint kuih muih brunei
Mib powerpoint   kuih muih bruneiMib powerpoint   kuih muih brunei
Mib powerpoint kuih muih brunei
 
Recipe collection 29
Recipe collection 29Recipe collection 29
Recipe collection 29
 
Makanan Tradisional Melayu Najat
Makanan Tradisional Melayu NajatMakanan Tradisional Melayu Najat
Makanan Tradisional Melayu Najat
 
Resepi kek minyak
Resepi kek minyakResepi kek minyak
Resepi kek minyak
 
Recipe collection 38
Recipe collection 38Recipe collection 38
Recipe collection 38
 
Resep resep (1)
Resep resep (1)Resep resep (1)
Resep resep (1)
 
Resipi
ResipiResipi
Resipi
 
Recipe collection 40
Recipe collection 40Recipe collection 40
Recipe collection 40
 
KUE DAN MUNUMAN ASIA (IRAN DAN MESIR) ~ APKOM
KUE DAN MUNUMAN ASIA (IRAN DAN MESIR) ~ APKOMKUE DAN MUNUMAN ASIA (IRAN DAN MESIR) ~ APKOM
KUE DAN MUNUMAN ASIA (IRAN DAN MESIR) ~ APKOM
 
Puding
PudingPuding
Puding
 
RESIPI LAGI
RESIPI LAGIRESIPI LAGI
RESIPI LAGI
 
Recipe collection 15
Recipe collection 15Recipe collection 15
Recipe collection 15
 
Contoh prosedur teks cara membuat donat
Contoh prosedur teks cara membuat donatContoh prosedur teks cara membuat donat
Contoh prosedur teks cara membuat donat
 

Viewers also liked

能源發展
能源發展能源發展
能源發展wrzakka
 
How do i get more pinterest followers
How do i get more pinterest followersHow do i get more pinterest followers
How do i get more pinterest followers
maria784
 
NetSquared organizer reactivation webinar: October 19 2016
NetSquared organizer reactivation webinar: October 19 2016NetSquared organizer reactivation webinar: October 19 2016
NetSquared organizer reactivation webinar: October 19 2016
NetSquared
 
6. do'a imam as pada pagi dan sore
6. do'a imam as pada pagi dan sore6. do'a imam as pada pagi dan sore
6. do'a imam as pada pagi dan sore
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Ieee 2013 sales presentation
Ieee 2013 sales presentationIeee 2013 sales presentation
Ieee 2013 sales presentation
ralphmonti
 
環境正義在台灣實踐的挑戰
環境正義在台灣實踐的挑戰環境正義在台灣實踐的挑戰
環境正義在台灣實踐的挑戰
恩恩 許
 
Smarter Cruise Control System For Vehicle
Smarter Cruise Control System For VehicleSmarter Cruise Control System For Vehicle
Smarter Cruise Control System For Vehicle
Bay Diagnostic
 
07. Akhlak Kepada Sesama Muslim
07. Akhlak Kepada Sesama Muslim07. Akhlak Kepada Sesama Muslim
07. Akhlak Kepada Sesama Muslim
yasin5582
 
E2D3 LT会(於、Co-Edo~2015/12/23)
E2D3 LT会(於、Co-Edo~2015/12/23)E2D3 LT会(於、Co-Edo~2015/12/23)
E2D3 LT会(於、Co-Edo~2015/12/23)
Junichi Watanuki
 
How get followers on pinterest
How get followers on pinterestHow get followers on pinterest
How get followers on pinterest
maria784
 
La integración (adrian b.)
La integración (adrian b.)La integración (adrian b.)
La integración (adrian b.)
Adrian Barrios
 
Клас Земноводни
Клас ЗемноводниКлас Земноводни
Клас Земноводни
realandtender
 
Pengenalan Keusahawanan - RBT
Pengenalan Keusahawanan - RBTPengenalan Keusahawanan - RBT
Pengenalan Keusahawanan - RBT
Alif Akram
 
El modelo de seguridad de iOS
El modelo de seguridad de iOSEl modelo de seguridad de iOS
El modelo de seguridad de iOS
Javier Tallón
 
Akhlak
AkhlakAkhlak
Indikator polusi udara
Indikator polusi udaraIndikator polusi udara
Indikator polusi udara
SMA Negeri 9 KERINCI
 
城市礦產資源 就在你我身邊
城市礦產資源 就在你我身邊城市礦產資源 就在你我身邊
城市礦產資源 就在你我身邊
epaslideshare
 

Viewers also liked (18)

能源發展
能源發展能源發展
能源發展
 
How do i get more pinterest followers
How do i get more pinterest followersHow do i get more pinterest followers
How do i get more pinterest followers
 
pr1
pr1pr1
pr1
 
NetSquared organizer reactivation webinar: October 19 2016
NetSquared organizer reactivation webinar: October 19 2016NetSquared organizer reactivation webinar: October 19 2016
NetSquared organizer reactivation webinar: October 19 2016
 
6. do'a imam as pada pagi dan sore
6. do'a imam as pada pagi dan sore6. do'a imam as pada pagi dan sore
6. do'a imam as pada pagi dan sore
 
Ieee 2013 sales presentation
Ieee 2013 sales presentationIeee 2013 sales presentation
Ieee 2013 sales presentation
 
環境正義在台灣實踐的挑戰
環境正義在台灣實踐的挑戰環境正義在台灣實踐的挑戰
環境正義在台灣實踐的挑戰
 
Smarter Cruise Control System For Vehicle
Smarter Cruise Control System For VehicleSmarter Cruise Control System For Vehicle
Smarter Cruise Control System For Vehicle
 
07. Akhlak Kepada Sesama Muslim
07. Akhlak Kepada Sesama Muslim07. Akhlak Kepada Sesama Muslim
07. Akhlak Kepada Sesama Muslim
 
E2D3 LT会(於、Co-Edo~2015/12/23)
E2D3 LT会(於、Co-Edo~2015/12/23)E2D3 LT会(於、Co-Edo~2015/12/23)
E2D3 LT会(於、Co-Edo~2015/12/23)
 
How get followers on pinterest
How get followers on pinterestHow get followers on pinterest
How get followers on pinterest
 
La integración (adrian b.)
La integración (adrian b.)La integración (adrian b.)
La integración (adrian b.)
 
Клас Земноводни
Клас ЗемноводниКлас Земноводни
Клас Земноводни
 
Pengenalan Keusahawanan - RBT
Pengenalan Keusahawanan - RBTPengenalan Keusahawanan - RBT
Pengenalan Keusahawanan - RBT
 
El modelo de seguridad de iOS
El modelo de seguridad de iOSEl modelo de seguridad de iOS
El modelo de seguridad de iOS
 
Akhlak
AkhlakAkhlak
Akhlak
 
Indikator polusi udara
Indikator polusi udaraIndikator polusi udara
Indikator polusi udara
 
城市礦產資源 就在你我身邊
城市礦產資源 就在你我身邊城市礦產資源 就在你我身邊
城市礦產資源 就在你我身邊
 

Similar to Resep kue apem kukus

6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
MohammadRohmanZ
 
Resipi
ResipiResipi
Resipi
adah awie
 
Resep kue lapis kanji
Resep kue lapis kanjiResep kue lapis kanji
Resep kue lapis kanji
Laily Muslim
 
Recipe collection 33
Recipe collection 33Recipe collection 33
Recipe collection 33Sal Lie
 
Resep
ResepResep
Biskut raya
Biskut rayaBiskut raya
Biskut raya
Muhammad Imran Abin
 
Bika ambon
Bika ambonBika ambon
Bika ambon
aang12345
 
Recipe collection 22
Recipe collection 22Recipe collection 22
Recipe collection 22
Sal Lie
 
Asri maya alfajrin
Asri maya alfajrinAsri maya alfajrin
Asri maya alfajrin
mayaalfajrin
 
100_errezetak.ppt
100_errezetak.ppt100_errezetak.ppt
100_errezetak.pptbinovo
 
Resep kue kering
Resep kue keringResep kue kering
Resep kue kering
Suzana Fatah
 
resep masakan
resep masakan resep masakan
resep masakan
nurvirawati
 
Resep resep masakan
Resep resep masakanResep resep masakan
Resep resep masakan
sitihalimah943
 
Resep kue
Resep kueResep kue
Resep kue
desiratnasarii
 
Resep kue
Resep kueResep kue
Resep kue
faradefitri212
 
Apam dot dot
Apam dot dotApam dot dot
Bahan kue lapis surabaya x
Bahan kue lapis surabaya xBahan kue lapis surabaya x
Bahan kue lapis surabaya x
Turino Turino
 
Resep tahu dan puding
Resep tahu dan pudingResep tahu dan puding
Resep tahu dan puding
Efa Musyrifah
 

Similar to Resep kue apem kukus (20)

6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
6+ resep kue basah yang mudah untuk dibuat bagi pemula
 
Resipi
ResipiResipi
Resipi
 
Resep kue lapis kanji
Resep kue lapis kanjiResep kue lapis kanji
Resep kue lapis kanji
 
Resep pancake
Resep pancakeResep pancake
Resep pancake
 
Recipe collection 33
Recipe collection 33Recipe collection 33
Recipe collection 33
 
Resep
ResepResep
Resep
 
Biskut raya
Biskut rayaBiskut raya
Biskut raya
 
Bika ambon
Bika ambonBika ambon
Bika ambon
 
Recipe collection 22
Recipe collection 22Recipe collection 22
Recipe collection 22
 
Asri maya alfajrin
Asri maya alfajrinAsri maya alfajrin
Asri maya alfajrin
 
100_errezetak.ppt
100_errezetak.ppt100_errezetak.ppt
100_errezetak.ppt
 
Resep kue kering
Resep kue keringResep kue kering
Resep kue kering
 
resep masakan
resep masakan resep masakan
resep masakan
 
Resep resep masakan
Resep resep masakanResep resep masakan
Resep resep masakan
 
Resep kue
Resep kueResep kue
Resep kue
 
Resep kue
Resep kueResep kue
Resep kue
 
Apam dot dot
Apam dot dotApam dot dot
Apam dot dot
 
Resepi kek
Resepi kekResepi kek
Resepi kek
 
Bahan kue lapis surabaya x
Bahan kue lapis surabaya xBahan kue lapis surabaya x
Bahan kue lapis surabaya x
 
Resep tahu dan puding
Resep tahu dan pudingResep tahu dan puding
Resep tahu dan puding
 

More from mtrko

File
FileFile
File
mtrko
 
9241545305 ind
9241545305 ind9241545305 ind
9241545305 ind
mtrko
 
Tanaman indonesia
Tanaman indonesiaTanaman indonesia
Tanaman indonesia
mtrko
 
53 pengelolaan limbah di pt
53 pengelolaan limbah di pt53 pengelolaan limbah di pt
53 pengelolaan limbah di pt
mtrko
 
Resep jamur crispy super renyah dan gurih
Resep jamur crispy super renyah dan gurihResep jamur crispy super renyah dan gurih
Resep jamur crispy super renyah dan gurih
mtrko
 
Foto area timbang
Foto area timbangFoto area timbang
Foto area timbang
mtrko
 
Ekstraksi
EkstraksiEkstraksi
Ekstraksimtrko
 

More from mtrko (7)

File
FileFile
File
 
9241545305 ind
9241545305 ind9241545305 ind
9241545305 ind
 
Tanaman indonesia
Tanaman indonesiaTanaman indonesia
Tanaman indonesia
 
53 pengelolaan limbah di pt
53 pengelolaan limbah di pt53 pengelolaan limbah di pt
53 pengelolaan limbah di pt
 
Resep jamur crispy super renyah dan gurih
Resep jamur crispy super renyah dan gurihResep jamur crispy super renyah dan gurih
Resep jamur crispy super renyah dan gurih
 
Foto area timbang
Foto area timbangFoto area timbang
Foto area timbang
 
Ekstraksi
EkstraksiEkstraksi
Ekstraksi
 

Resep kue apem kukus

  • 1. Kue ApemKukus Bahan : - 250 gr tepungberasyangberkualitasbaik - 60 gr tepungtapioka - 250 gr gulamerah - 450 ml santankelapa - 1 sendokmakanragi instant - 1/2 sendoktehvanili bubuk - 1/2 sendoktehgaramhalus - 1 lembardaunpandan( dicuci bersihdandibuatsimpul )
  • 2. Cara Membuat : - Rebussantankelapadengandaunpandansampai mendidihdanwangi sambildiaduk-aduk,angkatdan buangdaun pandannya - Setelahdirebus,diamkansantansampai dingin - Campurkantepungberas,tepungtapioka,gulamerahyangdisisirhalusdanragi instantdalamsatu wadahsambil diadukrata - Tuang rebusansantankedalamcampurantepungsedikitdemi sedikitsambildiaduk-aduksampai tercampurrata, diamkanselama45 menit - Tuang adonankedalamcetakanyang sudahdiolesdenganminyak - Kukusadonandalamlangsengsampai benar-benarmatangdanempuk - Angkatlalukeluarkankue apemdari cetakannya - Kue apemgulamerahsiap untukdisajikan BoluKukusWarna Warni
  • 3. Bahan : - bakingpowder2 sendokteh - putihtelur4 butir - kuningtelur6 butir - santankental/sodaasli 11/2 gelas - vanili bubuk2sachet - pewarnamakanan(warnapelangi/favorit) - tepungterigu500 gram - emulsifier3sendokmakan - gulapasir500 gram Cara membuat: - Padasatu wadah campurkan tepungterigu,vanilidanbakingpowder.adukratadan sisihkan. - Kocoktelurdan gulahinggamengembang,bisagunakanmixer. - Masukkanemulsifierpadakocokantelurtersebut,mixermasihdalamkeadaanmenyala. - Turunkankecepatanmixerdanmasukkanminumanbersoda,kocokhinggasemuanyatercampurrata lalumatikanmixer. - Campurkanadonantepungterigudengankocokantelur,adukadonantersebuthinggameratadan tidakmenggumpal. - Pisahadonanjadi tigabagian,dua adonankasihpewarnamakanandan satulagi tidakperlupewarna. - Tuang adonantanpa warnapada cetakanyang sudahdiberi alaskertas,kemudiansisanyaadonan denganwarna. - Didihkanairpadadandang,tapi airnyajanganpenuhya.Kukusadonanyangsudah ada padacetakan tersebutkira-kira15menitanlahsampai benar-benarmatang.
  • 4. - Jangancoba-cobabuka dandangkalaukuenyamasihbelummatang,kalausudahmatangmakabisa angkat dansajikanlangsung. KUE PUTU MAYANG Bahan Kue PutuMayang * 200 g tepungberas * 2 sdm tepungkanji * 250 ml air * 100 ml airdaun pandansuji Saus Santan * 750 ml santansedang
  • 5. * 200 g gula merah,sisirhalus * 3 sdm gulapasir * 1 lembardaunpandan,potong-potong Cara Membuat Kue PutuMayang 1. Campur keduatepungjadi satu. 2. Perciki dengan sedikitairhinggatepungjadi lembap. 3. Alasi kukusandengandaunpisang.Kukustepunghinggapanas.Angkat. 4. Didihkansisaairdan air daunpandan suji. 5. Masukkan tepungpanas,aduk-adukhinggalicindankental.Angkat. 6. Bagi menjadi 3bagian.Satu bagiandenganpewarnamerah,satubagiandenganwarnahijau.Biarkan sisanyaberwarnaputih. 7. Tuang ke dalamcetakankue putu. 8. Tekan hinggabergelombang.Taruhdi atas daunpisang. 9. Kerjakanhinggabahanhabis. Saus Santan 1. Rebussemuabahan hinggamendidihdangulalarut.Angkatdansaring. 2. SajikanputudenganSausSantan. sumber: makanantradisionalkita.blogspot. —
  • 6. ONDE ONDETAPE WIJEN Bahan : Bahan Kulit: - 300 gram tepungketanputih - 50 gram kentangkukus,dihaluskan - 75 gram gulapasir halus - 1/2 sendoktehgaram - 190 ml air hangat - 150 gram wijenuntukpelapis - minyakuntukmenggoreng
  • 7. Bahan Isi (adukRata) : - 450 gram tape singkong - 3 sendoktehwijensangrai Cara membuatonde-ondetape wijen: 1. Kulit,campurtepungketanputih,kentang,gulapasirhalus,dangaram.Adukrata. 2. Tuang air hangat sedikit-sedikitsambil diuleni sampai kalisdanlicin. 3. Timbangmasing-masing15gram. Pipihkan.Beri isi.Bentukbulat.Gulingkandi ataswijen. 4. Celupkanke dalamair.Gulingkansekali lagi di ataswijen. 5. Goreng di dalamminyaktidakterlalupanasdi atas api kecil sambil diaduk-adukberputarsampai mengembang.Besarkanapinyamenjadiapi sedang. 6. Goreng sampai matang. Sajikanonde onde tapi wijenselagi masihhangat. sumber; sajianku.com
  • 8. ONDE ONDE Bahan Isi : 250 gr kacang hijautanpakulit,rendam4-5 jam air secukupnya 1/2 sdt garam 1/2 cup gulapasir 2 tetesvanillaessence atau1/4 sdtvanillabubuk Bahan kulit: 500 gr tepungberasketan
  • 9. 75 gr tepungberas 250 gr gulapasir 3 tetesvanillaessence atau1/2 sdtvanillabubuk 1 sdtgaram air hangatsekitar150 ml 250 gr wijenputih minyakuntukmenggoreng Cara membuat: ISI: 1. Rebuskacang hijausampai empukdenganapi kecil 2. Tambahkan gulasampai manisnyasesuai selera,danvanillaessence,tambahkanairsedikitdemi sedikitsambil diaduksampai empukdanmengering,sisihkan Kulit: 1. Campur tepungberasketan,tepungberas,garam, danvanillabubuk(kalauvanillacair,masukan bersamaair),aduk rata 2. Panaskanair denganmicrowave ataudengankomportidaksampai mendidih 3. Tuang air sedikitdemi sedikitke campurantepung,adukratasampai bisadipulung,gaterlalulembek ga terlalukeringjuga.Hampirpecah2kalaudibentuknamuntidakhancur. Membuatonde onde : 1. Ambil 2 sdm adonantepung,pipihkandi tanganhinggamembuatcekungan. 2. Isi dengankacang,tutupsampai rapat 3. Gulingkanpadaair dingin 4. Gulingkanpadawijen(tekantekansedikit),putar-putardengan2telapaktangan sehinggabentuknya bulat
  • 10. 5. Panaskanminyak,kecilkanapi,gorengonde onde sampai mengapungdankekuningan 6. Angkat,tiriskansampai dingindantidaksalingmenimpa. Enaknyadinikmati selagihangat,ataupunkalaudingintidaklebihdari sehari. sumber: muslimahbelinda.blogspot ONDE ONDEKETAWA KEJU SPESIAL Bahan MembuatOnde-Onde Ketawa: * 1 butir telurayam * 2 sendokmakanminyaksayur * 100 ml air * 100 gram kejucheddar,diparut * 100 gram biji wijen * 175 gram gula pasir * Minyakgorengsecukupnya
  • 11. AyakMenjadi SatuBahan-BahanBerikut: * ¼ sendoktehsodakue * ½ sendoktehbakingpowder * 300 gram tepungteriguproteinsedang Cara Membuat Onde-OndeKetawa: 1. Pertama-tama,larutkanguladanair laludidihkan,kemudiandinginkan. 2. Kocok telurdanminyakmenjadi satudanrata, masukkanlarutangula(sirupgula) yangtelahdibuat sebelumnyasedikitdemisedikitsambil dikocokrata. 3. Tambahkan campuranayakan tepungterigu,kemudianadukrata. 4. Tambahkan kejucheddarparut,adukrata kembali. 5. Bentukadonanmenyerupai bola-bolaataubulatandenganukuransebesarbakso. 6. Celupkanke dalamair,gulingkandi ataswijenagarwijenmenempeldanterbalutmerata. 7. Panaskanminyak,guntingOnde-Onde kemudiangorenghinggamatangdanbentuknyamerekah. 8. Angkat,tiriskanlalusajikan. Tipsdan Trik: 1. KetikamengguntingOnde-Onde,sebaiknyatidakterlalumelebaragarpenampillanOnde-Onde semakincantik. 2. Jangan menggunakanapi yangterlalubesarketikamenggorengkarenaakanmengakibatkanOnde- Onde Ketawamenjadi cepatgosong. 3. Hiasi dengangarnishseperti buahcherryagar semakinmenarik sumber: resepmakananringanku.blogspot. —
  • 12. PERUT AYAM Bahan-bahan/bumbu-bumbu: 250 gram tepungterigu 100 gram gulapasir 1 sendoktehragi instan
  • 13. 1/2 sendoktehbakingpowder 3 butirtelur 100 ml air kelapa 1/4 sendoktehgaram minyakuntukmenggoreng Cara membuat: Campurtepung,gula,ragi instan,dan bakingpowdersampai rata. Tambahkantelur.Uleni rata.Tuang air sedikit-sedikitsambil diuleni 10menit.Tambahkangaram.Aduk rata. Diamkan20 menit. Masukkanadonan ke dalamplastiksegitiga.Potong1/2 cm ujungplastiksegitiga.Semprotkanke dalam minyakpanasdi dalam pandatar bentukmelingkarmenyerupai ususayam. Gorengsambil disiram-siramhinggamatang. Untuk 15 buah
  • 14. KUE RANGIN /PANCONG Bismillaah... Bahan : - Tepungberas,250 gram - Santan,400 ml dari 1/2 butirkelapa - Santancair, 600 ml dari 1/2 butir kelapa - Garam, secukupnya - Gulapasir,50 gram,untuktaburan - Kelapasedang,250 gram, parut memanjang - Telurayam,2 butir,kocok - Minyakgoreng/ margarinsecukupnya,untukolesan Cara Membuat : - Campur100 gram tepungberasdan santankental,adukrata. - Masak di atas api sedangsambil terusdiadukhingga kental.Angkatdansisihkan. - Campursisatepungberas,kelapasedang,rebusantepungberasdangaram, adukrata. - Tambahkantelurdansantan cair, adukrata. - Panaskancetakankue pancong,olesdenganataumargarin. - Tuang adonanhingga3/4 tinggi cetakan.Masakhinggamatang. Angkat,sajikandengantaburangula pasirdi atasnya.(Untuk30 buah Kue Pancongatau Rangin). Tips: - Pastikancetakansudahpanassaat adonandituangkan. - Saat memanggangkue pancong,gunakanapi kecil agarmatangnyamerata.
  • 15. - Agar adonanharum,tambahkansaja daunpandansaat merebussantandantepungberas. — KUE CENIL Bismillaah... Bahan-Bahan: - 400 gram tepungkanji (dilarutkandengan60ml air) - pewarnamakanan(hijau,merah&kuning) - 1 sdtgaram - 215 ml air - 8 – 10 lembardaunpandan,potong-potong - 6 sdmgulapasir - ½ butirkelapasetengahtua,kupas,parutmemanjang - 2000 ml air untukmerebus Cara Membuat :
  • 16. - Pertama,masakair dan garam sampai mendidih. - Setelahitumasukkanlarutantepungkanji sambil terusdiadukagaradonanmengental.Angkat. - Aduklagi adonansampai mengental ratadanadonan menjadi dingin. - Lalucampurkan sisatepungkanji sedikitdemi sedikit. - Uleni adonansampai rata. - Kemudianadonan dibagi menajadi 3bagian. - Setiapbagiandiberi warnayangberbedaagarmenarik. - Ambil 1 sdmadonandari setiapwarna.Kemudianrekatkansetiapadonanmenjadi satu. - Gulungdan bentukbulat/lonjong.Bisajugadibentukmemanjanglaludipotong-potong. - Kini rebusairdan daunpandandenganapi kecil.Janganlupauntukmenutuppancinya,sampai aroma pandanmeresap. - Laludaun pandandibuang.Kemudianmasukkanadonanyangsudahdipotong-potongtadi. - Laludimasaksampai adonanmengapung.Angkatdantiriskansebentar. - Kemudiangulingkankue cenilke dalamparutankelapa. - Taburkangula pasirdi atasnya. Note:Kaloselerasayataburangula putihdi ganti gulamerahyg di larutkanagak kental barudi siramkan di atas cenil.
  • 17. KroketKentang Bahan : - 100 cc air - 100 gram terigu - 1/2 kg Kentang,kukuslaluremashinggalumat. - 4 sendokmakanmargarin - 2 Telur,ambil kuningnyasaja - Panir,secukupnya - MinyakGoreng Bahan isi : - 150 gram dagingsapi,cincanghalus
  • 18. - 100 gram tepungroti - 1 sendok tehMericaBubuk,bisamenggunakanmericabiasayangdihaluskan - 1/2 sendoktehgaram - 2 Seledri (iriskasar) - 2 Telur,adukrata agar kuningdan putihtelurmenyatu - 3 tangkai daunBawang(iriskasar) - 4 Wortel,potongkecil-kecil berbentukkotak dadu Bumbuisi (dihaluskan): - 7 BawangMerah - 3 Bawangputih Cara membuat: - Tumisbumbuisi (dihaluskan) denganmenggunakanapi sedangsampai bawangberubahwarnanya menjadi kecoklatan.Kemudiancampurkandengandaginglalumasukkanair.Aduk-aduksampai kering. - Setelahkering,masukkanwortel.Biarkanwortel layulalukecilkanapinya.Kemudiannmasukkandaun seledri dandaunbawang.Habisitugorengsebentar. - Selanjutnya,panaskanair100 cc lalucampurkandenganmargarindanaduk denganrata. - Ambil tepungterigudanmasukkan,laludiaduksampai kalis.Tuangkansedikitmericabubukdangaram kedalamnya.Aduksebentar,kemudiandiangkat. - Aduksebentaradonanterigunyasampai agakdingin. - Kemudiancampurkanadonantepungterigutadi dengankentangkukusyangudahdilumatdankuning telur.Aduksampai kalis. - Udah selesai setengah,sekarangandatinggal membentuknyaaja.Andaterserahmaumembentuknya seperti apa,bolehberbentukbolaataubulatpanjang.Janganlupatengahnyadiberikanisi setelah dibentuk.
  • 19. - Terakhir,tingal celupkanadonanyangudahdibentuktadi kedalamtelurkocokdanmenggulingkannya ke panir. - Kemudiandi goreng,setelahselesai di gorengkroketkentangsiapuntukdisajikan. WingkoBabat Bahan : - Tepungketan500 gram. - Tepungkanji 50 gram. - Gulapasir 350 gram. - Santankental dari satu butirkelapa250 ml. - Kelapasetengahmatang350 gram (kupas,diparutmemanjang).
  • 20. - Margarin 1 sendokmakan. - Daun pandang1 lembar(disimpulkan). - Garam halus1/2 sendokteh. - Pastavanili atauvanili bubuk1/2 sendokteh. - Daun pisangataukertasminyakuntukalas. Bahan Olesan: - kuningtelur2 butir - margarin1/2 sendokmakan Cara Membuat : - Rebussantan,gulapasir,garam dan daunpandan sampai mendidih.Pastikan sampai mendidihdan teksturagak mengental. - Di tempatterpisah,campurtepungketan,tepungkanji,kelapaparut,margarindanvanili kemudian adukrata. Setelahrata,tambahkanrebusansantansedikitdemi sedikitsambil terusdiaduk-aduksampai kalisdan berminyak. - Siapkanloyangyangtelahdialasi dengankertasminyakataudaunpisang.Setelahloyangsiap,tuang adonanwingkotadi di atas loyang,laluratakan. - Panggandenganovendengansuhu160 derajatcelciusselama20 menit,setelah20 menitkeluarkan kue dari oven,olesi permukaankue wingkobabatdenganbahanolesan.Setelahdiolesi,pangganglagi selama25 menitatausampai kue wingkobabatbenar-benarmatangdanberwarnakuningkecokelatan. Setelahmatang,angkatkue tersebutkemudiandinginkan. - Setelahkue wingkobabatdingin,potong-potonglahkue menjadi beberapabagian,kemudianbungkus dengankertasminyakatauplastik.
  • 21. Kue LapisBeras Bahan : - 350 gr tepungberasputih - 350 gr gulapasir - 1 sendoktehgaram - 125 gr tepungsagu - 1.5 litersantankelapa - pewarnamakanansecukupnya - 2 lembardaunpandan( dicuci bersih)
  • 22. Cara Membuat : - rebussantandengandaunpandan dangaram diatas api sedangsambil diaduk-aduksupayatidak pecah,tunggusampai mendidih - siapkansatuwadah lalumasukkantepungberas,tepungsagudangula pasircampur menjadi satu - tuangsantan yangsudah direbuskedalamcampurantepung,adukrata - bagi adonanmenjadi beberapabagian( tergantungberapawarnayangdigunakan) - setelahadonandibagi laluberi warnapadamasing-masingbagianadonan,aduksampai tercampurrata - panaskanlangsengdiataskomporlalumasukkansatulapiswarnaadonankedalamloyang,tunggu sampai setengahmatang - lalumasukkanlagi warnaberikutnya( lakukanberulang-ulangsampai selesai danmatang) - potong-potongkue lapisdansajikandiataspiringsaji Suka· Komentari ·Bagikan
  • 23. Kue PutuAyu Bahan : - 75 gram gulapasir - 2 butirtelur - 125 gram tepungterigu,ayak - 1 sdtgaram dan pasta pandanmerekapa aja - 100 ml santan,didihkan - 1 sdtemulsifier - Kelapaparutdan garam secukupnya(untuktaburan) Cara Membuat : - Kocokbahan seperti gulapasir,garam,telur,danemulsifiersehinggamenjadi adonanyang mengembang. - Tambahkanjugatepungteriguyangsudahdiayak,santan,dan pastapandan kedalamadonan. Campurkanhinggasemuabahanmenyatupadaadonan. - Siapkancetakannyabeberapabuah,isi kelapaparutyangsudahdicampurkansedikitgaram, beri tekananagar padat. - Tuang adonanke dalamcetakan hinggamemenuhi3/4cetakan. - Kukusselama15 menit,angkatdan keluarkandari cetakan. - Siapkanpiringuntukmenatakue,sajikandengankeluarga.