SlideShare a Scribd company logo
Chapter 6Chapter 6
ReformasiReformasi
PendidikanPendidikan
Kelompok 3 :Kelompok 3 :
ArdiansyahArdiansyah ( 13.601040.012 )( 13.601040.012 )
Endang RubiatiEndang Rubiati ( 13.601040.010 )( 13.601040.010 )
HestiHesti ( 13.601040.033 )( 13.601040.033 )
SulistyaningsihSulistyaningsih ( 13.601040.021 )( 13.601040.021 )
1. Pengertian Reformasi Pendidikan
Secara umum istilah reformasi pendidikan dapat
diartikan sebagai usaha perubahan untuk memperbaiki
keadaan. Istilah ini dipertukarkan dengan istilah;
pembaharuan, perubahan, perbaikan, restrukturisasi,
atau pembangunan. Semua istilah ini mengandung
makna yang sama, yaitu melakukan penyesuaian atas
sistem yang ada sekarang.
2. Reformasi Pendidikan Nasional
Reformasi berarti perubahan radikal untuk
perbaikan dalam bidang sosial, politik atau agama
dalam suatu masyarakat atau negara. Pendidikan
nasional adalah pendidikan yang beradasarkan pada
peraturan negara tersebut, misalkan di negara Indonesia
berarti pendidikan nasional Indonesia adalah pendidikan
yang berdasarkan pada Pancasila dan Undang-Undang
Dasar Republik Indonesia tahun 1945.
Jadi reformasi pendidikan nasional adalah
perubahan radikal yang ada dalam suatu instansi
pendidikan yang berada dalam naungan suatu negara
kebangsaan.
3. Tujuan Reformasi Pendidikan
Reformasi pendidikan pada dasarnya mempunyai
tujuan agar pendidikan dapat berjalan lebih efektif dan
efisisen dalam mencapai tujuan pendidikan nasional.
Pemerintah dan masyarakat harus mau
bekerjasama demi tercapainya kualitas pemberdayaan
manusia yang diinginkan. Agar sesuai dengan
perkembangan jaman, sistem pendidikan harus sesuai
pula dengan tuntutan yang terkini.
4. Alasan Perlunya Reformasi Dalam Pendidikan
Secara teoretis, pandangan filsafat proses-evolutif,
bahwa kehidupan ini berproses menuju pada
penyempurnaan. Begitu pula dalam perkembangannya
pendidikan terus berproses. Salah satunya dalam hal
kurikulum. Kurikulum mestinya perlu dievaluasi bahkan
dirubah dalam periode tertentu (Tanner, 1980, dalam
Sagala, 2003:234). Digulirkannya Kurikulum Berbasis
Kompetensi karena memang sudah menjadi kebutuhan
dan tuntutan zaman.
5. Upaya Pembangunan Pendidikan Nasional
Upaya untuk memperbaiki pendidikan nasional
tidak hanya menyangkut masalah fisik dan dana saja.
Tapi harus lebih mendasar dan strategis. System
pendidikan nasional perlu direformasi dengan
memandukan wahyu Tuhan dan ilmu pengetahuan
sebagai arena utama aktifivitas pendidikan.
Agenda strategis yang harus dilakukan untuk
memperbaiki dan membangun dunia pendidikan,
diantaranya yaitu :
1. Melakukan pembangunan sisitem pendidikan nasional
yang komprehensif, integrative dan aplikatif.
2. Meningkatkan wajib belajar dari sembilan tahun
menjadi dua belas tahun.
3. Meningkatkan kompetensi, kesejahteraaan dan
perlindungan terhadap profesi guru.
4. Mengawal realisasi anggaran pendidikan yang
besarnya 20% dari total APBN.
5. Melakukan monitoring dan evaluasi system
terhadap berbagai aspek konsep dan operasional
system pendidikan nasional.
6. Menerapkan desentralisasi penyelenggaraan
pendidikan.
7. Meningkatkan kualitas pengelolaan manajemen
sekolah.
8. Terselenggaranya pendidikan yang murah dan
bermutu.
9. Memberi perhatian yang khusus pada anak
yang mempunyai kekurangan seperti cacat.
TheThe EEnd,nd, TThank you!hank you!
TheThe EEnd,nd, TThank you!hank you!

More Related Content

What's hot

13. Persediaan Sebagai Guru
13. Persediaan Sebagai Guru13. Persediaan Sebagai Guru
13. Persediaan Sebagai Guru
nursyafiqahy
 
Memartabatkan profession perguruan
Memartabatkan profession perguruanMemartabatkan profession perguruan
Memartabatkan profession perguruan
annakkeli
 
Pembentukan kssr
Pembentukan kssrPembentukan kssr
Pembentukan kssrAswa Nina
 
Falsafah pendidikan kebangsaan 2
Falsafah pendidikan kebangsaan 2Falsafah pendidikan kebangsaan 2
Falsafah pendidikan kebangsaan 2Azeera Aliudin
 
In house training_tugas_administrasi_dan
In house training_tugas_administrasi_danIn house training_tugas_administrasi_dan
In house training_tugas_administrasi_dan
Aan Cahyanto
 
Paparan visi
Paparan visiPaparan visi
Paparan visi
MimsatuUjungpangkah
 
Unit 13 (persediaan sebagai guru)
Unit 13 (persediaan sebagai guru)Unit 13 (persediaan sebagai guru)
Unit 13 (persediaan sebagai guru)
Yayasan Negeri
 
Problem Peningkatan Mutu Pendidikan
Problem Peningkatan Mutu PendidikanProblem Peningkatan Mutu Pendidikan
Problem Peningkatan Mutu PendidikanKuntum Trilestari
 
Mbs implikasi manajemenkurikulum_sistem
Mbs implikasi manajemenkurikulum_sistemMbs implikasi manajemenkurikulum_sistem
Mbs implikasi manajemenkurikulum_sistem
Denny Kodrat
 
Kurikulum standard sekolah rendah (kssr)
Kurikulum standard sekolah rendah (kssr)Kurikulum standard sekolah rendah (kssr)
Kurikulum standard sekolah rendah (kssr)
NURLIDYAWATI JASMIN
 
Perkembangan Pendidikan Di Malaysia: Falsafah dan Dasar (Reka Bentuk Kurikulu...
Perkembangan Pendidikan Di Malaysia: Falsafah dan Dasar (Reka Bentuk Kurikulu...Perkembangan Pendidikan Di Malaysia: Falsafah dan Dasar (Reka Bentuk Kurikulu...
Perkembangan Pendidikan Di Malaysia: Falsafah dan Dasar (Reka Bentuk Kurikulu...
tihahhhnazmahhh09
 
Manajemen sekolah efektif dan unggul
Manajemen sekolah efektif dan unggulManajemen sekolah efektif dan unggul
Manajemen sekolah efektif dan unggulKomar Hotim
 
20140321130358 kpf3012 kuliah 06
20140321130358 kpf3012   kuliah 0620140321130358 kpf3012   kuliah 06
20140321130358 kpf3012 kuliah 06
Profesor Laut
 
Upaya peningkatan mutu pendidikan di sekolah dasar negeri 013
Upaya peningkatan mutu pendidikan di sekolah dasar negeri 013Upaya peningkatan mutu pendidikan di sekolah dasar negeri 013
Upaya peningkatan mutu pendidikan di sekolah dasar negeri 013fauziah25
 
Analisis perbedaan kurikulum ktsp dan kurikulum 2013
Analisis perbedaan kurikulum ktsp dan kurikulum 2013Analisis perbedaan kurikulum ktsp dan kurikulum 2013
Analisis perbedaan kurikulum ktsp dan kurikulum 2013dimas hartono
 
Telaah kurikulum kimia
Telaah kurikulum kimiaTelaah kurikulum kimia
Telaah kurikulum kimia
CarlosEnvious
 
Kuliah 11 guru mrealisasikan fpk
Kuliah 11 guru mrealisasikan fpkKuliah 11 guru mrealisasikan fpk
Kuliah 11 guru mrealisasikan fpksiewlee0507
 

What's hot (20)

13. Persediaan Sebagai Guru
13. Persediaan Sebagai Guru13. Persediaan Sebagai Guru
13. Persediaan Sebagai Guru
 
Memartabatkan profession perguruan
Memartabatkan profession perguruanMemartabatkan profession perguruan
Memartabatkan profession perguruan
 
Pembentukan kssr
Pembentukan kssrPembentukan kssr
Pembentukan kssr
 
Falsafah pendidikan kebangsaan 2
Falsafah pendidikan kebangsaan 2Falsafah pendidikan kebangsaan 2
Falsafah pendidikan kebangsaan 2
 
In house training_tugas_administrasi_dan
In house training_tugas_administrasi_danIn house training_tugas_administrasi_dan
In house training_tugas_administrasi_dan
 
Paparan visi
Paparan visiPaparan visi
Paparan visi
 
Nurhayanti jenis jenis kurikulum
Nurhayanti jenis jenis kurikulumNurhayanti jenis jenis kurikulum
Nurhayanti jenis jenis kurikulum
 
Unit 13 (persediaan sebagai guru)
Unit 13 (persediaan sebagai guru)Unit 13 (persediaan sebagai guru)
Unit 13 (persediaan sebagai guru)
 
Problem Peningkatan Mutu Pendidikan
Problem Peningkatan Mutu PendidikanProblem Peningkatan Mutu Pendidikan
Problem Peningkatan Mutu Pendidikan
 
Mbs implikasi manajemenkurikulum_sistem
Mbs implikasi manajemenkurikulum_sistemMbs implikasi manajemenkurikulum_sistem
Mbs implikasi manajemenkurikulum_sistem
 
Curriculum design(new)
Curriculum design(new)Curriculum design(new)
Curriculum design(new)
 
Kurikulum standard sekolah rendah (kssr)
Kurikulum standard sekolah rendah (kssr)Kurikulum standard sekolah rendah (kssr)
Kurikulum standard sekolah rendah (kssr)
 
Unit 1
Unit 1Unit 1
Unit 1
 
Perkembangan Pendidikan Di Malaysia: Falsafah dan Dasar (Reka Bentuk Kurikulu...
Perkembangan Pendidikan Di Malaysia: Falsafah dan Dasar (Reka Bentuk Kurikulu...Perkembangan Pendidikan Di Malaysia: Falsafah dan Dasar (Reka Bentuk Kurikulu...
Perkembangan Pendidikan Di Malaysia: Falsafah dan Dasar (Reka Bentuk Kurikulu...
 
Manajemen sekolah efektif dan unggul
Manajemen sekolah efektif dan unggulManajemen sekolah efektif dan unggul
Manajemen sekolah efektif dan unggul
 
20140321130358 kpf3012 kuliah 06
20140321130358 kpf3012   kuliah 0620140321130358 kpf3012   kuliah 06
20140321130358 kpf3012 kuliah 06
 
Upaya peningkatan mutu pendidikan di sekolah dasar negeri 013
Upaya peningkatan mutu pendidikan di sekolah dasar negeri 013Upaya peningkatan mutu pendidikan di sekolah dasar negeri 013
Upaya peningkatan mutu pendidikan di sekolah dasar negeri 013
 
Analisis perbedaan kurikulum ktsp dan kurikulum 2013
Analisis perbedaan kurikulum ktsp dan kurikulum 2013Analisis perbedaan kurikulum ktsp dan kurikulum 2013
Analisis perbedaan kurikulum ktsp dan kurikulum 2013
 
Telaah kurikulum kimia
Telaah kurikulum kimiaTelaah kurikulum kimia
Telaah kurikulum kimia
 
Kuliah 11 guru mrealisasikan fpk
Kuliah 11 guru mrealisasikan fpkKuliah 11 guru mrealisasikan fpk
Kuliah 11 guru mrealisasikan fpk
 

Similar to Reformasi Pendidikan

makalah pendidikan
makalah pendidikanmakalah pendidikan
makalah pendidikan
KuliahRecehan
 
Analisis kritis 2
Analisis kritis 2Analisis kritis 2
Analisis kritis 2
saipuleffendi1
 
Agama islam
Agama islamAgama islam
Agama islam
SandhyAjaa
 
Fungsi administrasi pendidikan_dan_komponen_administrasi_pendidikan_mengengah3
Fungsi administrasi pendidikan_dan_komponen_administrasi_pendidikan_mengengah3Fungsi administrasi pendidikan_dan_komponen_administrasi_pendidikan_mengengah3
Fungsi administrasi pendidikan_dan_komponen_administrasi_pendidikan_mengengah3iskawia
 
Landasan filosofis dan karakteristik kurikulum 1975 yasir
Landasan filosofis dan karakteristik kurikulum 1975 yasirLandasan filosofis dan karakteristik kurikulum 1975 yasir
Landasan filosofis dan karakteristik kurikulum 1975 yasir
YASIR ABDUL YASIR
 
Hbpe1103 pengenalan pendidikan jasmani assigment
Hbpe1103 pengenalan pendidikan jasmani   assigmentHbpe1103 pengenalan pendidikan jasmani   assigment
Hbpe1103 pengenalan pendidikan jasmani assigmentMustapha Kamal Hj Othman
 
MAKALAH
MAKALAHMAKALAH
MAKALAH
SEPTI PRAVITA
 
Telaah Kurikilum
Telaah KurikilumTelaah Kurikilum
Telaah Kurikilum
Mellya Silaban
 
Perencanaan pendidikan berbasis sekolah
Perencanaan pendidikan berbasis sekolahPerencanaan pendidikan berbasis sekolah
Perencanaan pendidikan berbasis sekolahJerry Makawimbang
 
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahanPendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
endha96
 
Makalah Manajemen Kurikulum.docx
Makalah Manajemen Kurikulum.docxMakalah Manajemen Kurikulum.docx
Makalah Manajemen Kurikulum.docx
Zukét Printing
 
Manajemen Kurikulum.pdf
Manajemen Kurikulum.pdfManajemen Kurikulum.pdf
Manajemen Kurikulum.pdf
Zukét Printing
 
Manajemen Kurikulum.docx
Manajemen Kurikulum.docxManajemen Kurikulum.docx
Manajemen Kurikulum.docx
Zukét Printing
 
Teknologi pendidikan
Teknologi pendidikanTeknologi pendidikan
Teknologi pendidikanFreddy Indra
 
Tugas kurikulum
Tugas kurikulumTugas kurikulum
Tugas kurikulumJhu Moetzz
 

Similar to Reformasi Pendidikan (20)

Makalah kurikulum
Makalah kurikulumMakalah kurikulum
Makalah kurikulum
 
makalah pendidikan
makalah pendidikanmakalah pendidikan
makalah pendidikan
 
Analisis kritis 2
Analisis kritis 2Analisis kritis 2
Analisis kritis 2
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Agama islam
Agama islamAgama islam
Agama islam
 
Fungsi administrasi pendidikan_dan_komponen_administrasi_pendidikan_mengengah3
Fungsi administrasi pendidikan_dan_komponen_administrasi_pendidikan_mengengah3Fungsi administrasi pendidikan_dan_komponen_administrasi_pendidikan_mengengah3
Fungsi administrasi pendidikan_dan_komponen_administrasi_pendidikan_mengengah3
 
Landasan filosofis dan karakteristik kurikulum 1975 yasir
Landasan filosofis dan karakteristik kurikulum 1975 yasirLandasan filosofis dan karakteristik kurikulum 1975 yasir
Landasan filosofis dan karakteristik kurikulum 1975 yasir
 
Hbpe1103 pengenalan pendidikan jasmani assigment
Hbpe1103 pengenalan pendidikan jasmani   assigmentHbpe1103 pengenalan pendidikan jasmani   assigment
Hbpe1103 pengenalan pendidikan jasmani assigment
 
MAKALAH
MAKALAHMAKALAH
MAKALAH
 
Telaah Kurikilum
Telaah KurikilumTelaah Kurikilum
Telaah Kurikilum
 
Perencanaan pendidikan berbasis sekolah
Perencanaan pendidikan berbasis sekolahPerencanaan pendidikan berbasis sekolah
Perencanaan pendidikan berbasis sekolah
 
Tugas makalah-inovasi
Tugas makalah-inovasiTugas makalah-inovasi
Tugas makalah-inovasi
 
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahanPendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
Pendidik atau guru pada dasarnya adalah agen pembelajaran atau perubahan
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Makalah Manajemen Kurikulum.docx
Makalah Manajemen Kurikulum.docxMakalah Manajemen Kurikulum.docx
Makalah Manajemen Kurikulum.docx
 
Manajemen Kurikulum.pdf
Manajemen Kurikulum.pdfManajemen Kurikulum.pdf
Manajemen Kurikulum.pdf
 
Manajemen Kurikulum.docx
Manajemen Kurikulum.docxManajemen Kurikulum.docx
Manajemen Kurikulum.docx
 
Teknologi pendidikan
Teknologi pendidikanTeknologi pendidikan
Teknologi pendidikan
 
Tugas kurikulum
Tugas kurikulumTugas kurikulum
Tugas kurikulum
 
Catatan maida
Catatan  maidaCatatan  maida
Catatan maida
 

Recently uploaded

7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
AskariB1
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
WinaldiSatria
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
EkaPuspita67
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
rusinaharva1
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
JokoPramono34
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AdeRinaMuliawati1
 

Recently uploaded (20)

7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
Komunitas Belajar dalam Sekolah.Mari Melakukan Identifikasi! Apakah kombel Ib...
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA FASILITATOR PEMBELAJARAN.pptx
 

Reformasi Pendidikan

  • 1. Chapter 6Chapter 6 ReformasiReformasi PendidikanPendidikan Kelompok 3 :Kelompok 3 : ArdiansyahArdiansyah ( 13.601040.012 )( 13.601040.012 ) Endang RubiatiEndang Rubiati ( 13.601040.010 )( 13.601040.010 ) HestiHesti ( 13.601040.033 )( 13.601040.033 ) SulistyaningsihSulistyaningsih ( 13.601040.021 )( 13.601040.021 )
  • 2. 1. Pengertian Reformasi Pendidikan Secara umum istilah reformasi pendidikan dapat diartikan sebagai usaha perubahan untuk memperbaiki keadaan. Istilah ini dipertukarkan dengan istilah; pembaharuan, perubahan, perbaikan, restrukturisasi, atau pembangunan. Semua istilah ini mengandung makna yang sama, yaitu melakukan penyesuaian atas sistem yang ada sekarang.
  • 3. 2. Reformasi Pendidikan Nasional Reformasi berarti perubahan radikal untuk perbaikan dalam bidang sosial, politik atau agama dalam suatu masyarakat atau negara. Pendidikan nasional adalah pendidikan yang beradasarkan pada peraturan negara tersebut, misalkan di negara Indonesia berarti pendidikan nasional Indonesia adalah pendidikan yang berdasarkan pada Pancasila dan Undang-Undang Dasar Republik Indonesia tahun 1945. Jadi reformasi pendidikan nasional adalah perubahan radikal yang ada dalam suatu instansi pendidikan yang berada dalam naungan suatu negara kebangsaan.
  • 4. 3. Tujuan Reformasi Pendidikan Reformasi pendidikan pada dasarnya mempunyai tujuan agar pendidikan dapat berjalan lebih efektif dan efisisen dalam mencapai tujuan pendidikan nasional. Pemerintah dan masyarakat harus mau bekerjasama demi tercapainya kualitas pemberdayaan manusia yang diinginkan. Agar sesuai dengan perkembangan jaman, sistem pendidikan harus sesuai pula dengan tuntutan yang terkini.
  • 5. 4. Alasan Perlunya Reformasi Dalam Pendidikan Secara teoretis, pandangan filsafat proses-evolutif, bahwa kehidupan ini berproses menuju pada penyempurnaan. Begitu pula dalam perkembangannya pendidikan terus berproses. Salah satunya dalam hal kurikulum. Kurikulum mestinya perlu dievaluasi bahkan dirubah dalam periode tertentu (Tanner, 1980, dalam Sagala, 2003:234). Digulirkannya Kurikulum Berbasis Kompetensi karena memang sudah menjadi kebutuhan dan tuntutan zaman.
  • 6. 5. Upaya Pembangunan Pendidikan Nasional Upaya untuk memperbaiki pendidikan nasional tidak hanya menyangkut masalah fisik dan dana saja. Tapi harus lebih mendasar dan strategis. System pendidikan nasional perlu direformasi dengan memandukan wahyu Tuhan dan ilmu pengetahuan sebagai arena utama aktifivitas pendidikan.
  • 7. Agenda strategis yang harus dilakukan untuk memperbaiki dan membangun dunia pendidikan, diantaranya yaitu : 1. Melakukan pembangunan sisitem pendidikan nasional yang komprehensif, integrative dan aplikatif. 2. Meningkatkan wajib belajar dari sembilan tahun menjadi dua belas tahun. 3. Meningkatkan kompetensi, kesejahteraaan dan perlindungan terhadap profesi guru. 4. Mengawal realisasi anggaran pendidikan yang besarnya 20% dari total APBN.
  • 8. 5. Melakukan monitoring dan evaluasi system terhadap berbagai aspek konsep dan operasional system pendidikan nasional. 6. Menerapkan desentralisasi penyelenggaraan pendidikan. 7. Meningkatkan kualitas pengelolaan manajemen sekolah. 8. Terselenggaranya pendidikan yang murah dan bermutu. 9. Memberi perhatian yang khusus pada anak yang mempunyai kekurangan seperti cacat.
  • 9. TheThe EEnd,nd, TThank you!hank you!
  • 10. TheThe EEnd,nd, TThank you!hank you!