Trigonometri adalah nilai perbandingan yang terdapat pada koordinat kartesius atau segitiga siku-siku, yang terdiri dari fungsi sinus, kosinus, tangen, kotangen, sekan, dan kosekan. Bab 10 membahas limit fungsi sebagai konsep dasar kalkulus tentang kelakuan fungsi mendekati titik tertentu.