Ada beberapa ciri kepribadian dan ketrampilan yang relevan dengan kepemimpinan yang efektif, di antaranya stabilitas emosional, integritas, ketrampilan antarpersonal, dan orientasi pada tujuan. Penelitian menemukan bahwa pemimpin yang kurang stabil secara emosional, kurang jujur, dan kurang peka terhadap orang lain cenderung kurang berhasil.