SlideShare a Scribd company logo
Assalamu’alaik
um Wr. Wb
PROTI STA
Tujuan pembelajaran
• Mendeskripsikan Ciri-ciri umum protista
• Mendeskripsikan ciri dan sifat dari Protista mirip hewan
/Protozoa
• Mengklasifikasikan Protozoa berdasarkan ciri dan sifatnya
• Menjelaskan cara-cara perkembangbiakan organisme Protista.
mirip hewan
• Menjelaskan peranan Protista mirip hewan/ protozoa bagi
kehidupan manusia
• PROTISTA BERASAL DARI BAHASA YUNANI
YANG BERARTI “YANG PALING PERTAMA”.
Kingdom Protista adalah makhluk hidup eukariotik paling
sederhana, tetapi jauh lebih kompleks dalam hal struktur,
fungsi, tingkah laku, dan ekologinya dibanding
Archaebacteria dan Eubacteria
Respirasi secara aerob
Uniselular koloni atau multiselular sederhana
Reproduksi secara aseksual dan beberapa
secara seksual
Umumnya hidup di perairan dan di daratan
Tidak dapat di kelompokkan dalam
kelompok hewan, tumbuhan atau jamur
Bersifat eukariotik
CIRI-CIRI UMUM
PROTISTA
1. Protista Seperti Tumbuhan / Algae
2. Protista Seperti Hewan / Protozoa
3. Protista Seperti Jamur
Diklasifikasikan berdasarkan kemiripannya dengan kingdom
yang lebih tinggi, menjadi 3 kelompok :
Protista Seperti Hewan
Protista Seperti Jamur
KLASIFIKASI PROTISTA
Protista mirip hewan
 Istilah Protozoa berasal dari (Yunani,
proto = pertama, zoa = hewan). Disebut
Protista yang menyerupai hewan karena
uniseluler, eukariotik, heterotrof dan pada
umumnya dapat bergerak.
Ciri-ciri protozoa
a. Organisme bersel satu (uniseluler)
b. Memilki ukuran tubuh antara 10 – 200 mikrometer.
c. Inti eukariotik
d. Habitat di tempat berair atau lembab atau parasit pada organisme lain
e. Reproduksi dengan seksual dan aseksual (seksual dengan konjugasi,
aseksual dengan membelah diri)
f. Ada yang soliter dan ada yang berkoloni
g. Semua protozoa mempunyai vakuola kontraktil, vakuola berperan
sebagai pompa untuk mengeluarkan kelebihan air dari sel atau untuk
mengatur tekanan osmosis
h. Respirasi dilakukan secara difusi melalui seluruh permukaan tubuhnya
i. Bersifat heterotrof
KLASIFIKASI PROTOZOA
1. Kelas rhizopoda (sarcodina)
Ciri utama dari Rhizopoda adalah :
•Alat gerak berupa pseudopodia atau kaki semu.
•Ada yang telanjang maupun bercangkang
•Bentuk sel berubah-ubah
•Pernafasan sel dilakukan secara difusi
•Sitoplasma terdiri dari endoplasma dan ektoplasma
•Reproduksi: aseksual (pembelahan biner),
•Heterotrof (memangsa alga uniseluler, bakteri, protozoa lain)
•Biasanya hidup bebas di tanah lembab dan lingkungan berair, bersifat parasit,
saprofit atau bebas
•Rhizopoda tertentu dapat mempertahankan hidupnya dengan membentuk kista
Rhizo akar
Poda kaki
1) Ordo Amoeba
 Bergerak dengan kaki
semu (Pseudopodia) disebut
gerakan ameboid.
Berkembangbiak dengan
membelah diri. Cara
makan fagositosis.
 Contoh spesies :
 Amoeba proteus,
 Entamoeba histolytica,
Entamoeba coli, Entamoeba
dysentriae, Entamoeba
ginggivalis.
Contoh-contoh rhizopoda
STRUKTUR TUBUH AMOEBA
Keterangan:
1. Pseudopodia sebagi alat
gerak
2. Vakuola makan sebagai
pempat pencernaan
makanan
3. Membran sel berfungsi
melindungi sel
4. Ektoplasma,
5. Endoplasma,
6. Vakuola kontraktik
sebagai alat ekskresi
7. Nukleus, sebagai
pengatur seluruh
kegiatan sel
Gambar 8. Proses Fagositosis
REPRODUKSI ASEKSUAL (PEMBELAHAN BINER)
2) ORDO FORAMINIFERA
Memiliki rangka luar
tubuh dari silika atau zat
kapur (kalsium karbonat).
Lapisan tanah fosil rangka
Globigerina bermanfaat
untuk petunjuk sumber
minyak bumi.
Contohnynya :
Allogromia danGlobigerina.
Globigerina
3) ORDO RADIOLARIA
Merupakan organisme laut,
berbentuk bulat hampir seperti
bola, dan memiliki banyak duri
yang terbuat dari zat kitin dan
stronsium sulfat.
Endapan rangka radiolaria
akan membentuk lumpur
radiolaria yang berguna untuk
membentuk minyak bumi,
bahan penggosok, dan bahan
peledak.
Contohnya: Litochampe,
Trochodiscus, dan Podocyrtis
4) Ordo Arcella
Hewan ini hidup soliter di
perairan tawar. Tubuhnya
dilindungi cangkang yang
terbuat dari zat kersik. Kulit
bagian atas terbentuk kubah
sedangkan bagian bawah
cekung dan mempunyai lubang
sebagai tempat keluarnya kaki
semu Pseudopodia
5) Ordo Heliozoa
Helizoa hidup di air tawar dan
mempunyai bentuk seperti
matahari.
Contohnya :
Actinosphaerium
Clathrulina elegans
2. FILUM FLAGELLATA
(MASTIGOPHORA)
Ciri – ciri umum :
a.Memiliki alat gerak berupa flagela atau
bulu cambuk yang juga berfungsi sebagai alat
gerak
b.Reproduksi dengan pembelahan sel
c.Hidup bebas di air sawah, kolam, sungai, dan
laut. Ada juga yang bersifat parasit dan
bersimbiosis dalam tubuh organisme lain
KLASIFIKASI FLAGELLATA
1. Zooflagellata
Adalah flagellata yang
tidak berkloroplas dan
menyerupai hewan.
Heterotrof dan sebagian
besar bersifat parasit.
Contohnya, Trypanosoma
dan Leishmania
2. Fitoflagellata
Adalah flagellata yang
dapat berfotosintesis
karena memiliki klorofil.
Filum Flagellata atau Mastigophora dikelompokkan :
• FITOFLAGELLATA dalah flagellata yang
dapat berfotosintesis karena memiliki
klorofil.
• Bersifat saprofitik.
• Reproduksi secara seksual dengan
konjugasi dan aseksual dengan membelah
diri.
Terbagi menjadi tiga kelas yaitu:
1. Kelas Euglenoida, contoh: Euglena viridis
2. Kelas Dinoflagellata, contoh: Noctiluca sp.
3. Kelas Volvocida, contoh: Volvox globator dan
Chlamydomonas
Euglena viridis Noctiluca sp Volvox globator
3. FILUM CILIATA (INFUSORIA)
Ciri – ciri umum :
Memiliki silia atau rambut getar sebagai
alat gerak
Bentuk tubuh tetap dan memiliki dua
macam inti sel yaitu makronukleus dan
mikronukleus
Reproduksi secara aseksual dengan
pembelahan sel dan seksual dengan
konjugasi
Bersifat heterotrof dan beberapa memiliki
trikosit
Contohnya; Paramaecium caudatum, sering disebut hewan
sandal; Didinium sp, predator ekosistem perairan;
Balantidium coli, hidup di usus besar manusia, dll.
Vorticella sp. Didinium sp.
Gambar 13. Struktur tubuh Paramaecium
Gambar 14. Proses pencernaan makanan
Paramaecium
GAMBAR : REPRODUKSI PARAMAECIUM DENGAN KONJUGASI
4. Sporozoa (apicomplexa)
• Merupakan golongan protista yang dapat membentuk
spora untuk menginfeksi inangnya.
• Tidak memiliki alat gerak khusus
• Hidup secara parasit pada hewan dan manusia
• Reproduksi dilakukan melalui siklus yang dibagi atas tiga
stadium :
1. Schizogoni , terbentuk secara membelah dan terjadi setelah
menginfeksi inang
2. Sporogoni , pembentukan spora di luar inang dan
merupakan stadium efektif
3. Gamogoni , tahap pembentukan sel-sel gamet terjadi di
dalam tubuh inang perantara atau nyamuk
Contoh sporozoa :
1) Plasmodium
• Plasmodium vivax, penyebab penyakit malaria tertiana dengan gejala demam
(masa sporiulasi) selang waktu 48 jam.
• Plasmodium malariae, penyebab penyakit malaria quartana dengan gejala
demam (masa sporulasi) selang waktu 72 jam.
• Plasmodium falcifarum, penyebab penyakit ,malaria tropika dengan gejala
demam yang tidak teratur.
• Plasmodium ovale, penyebab malaria ovale akan tetapi gejala demamnya
lebih ringan dari pada malaria tertiana dengan masa sporulasi 48 jam.
2) Toxoplasma gondii
 Penyebab penyakit toksoplasmosis. Toxoplasma gondii masuk ke dalam
tubuh manusia melalui makanan, misalnya daging yang tercemar kista
toxoplasma dari kotoran kucing. Infeksi Toxoplasma gondii membahayakan
bagi ibu hamil karena dapat mengakibatkan bayi yang lahir cacat, bahkan
dapat membunuh embrio
GAMBAR : SIKLUS HIDUP PLASMODIUM MEMILIKI INANG
PERANTARA NYAMUK ANOPHELES
Malaria menular kepada manusia melalui gigitan nyamuk
Anopheles sp. dalam siklus hidupnya. Plasmodium sp berproduksi
secara sexual (sporogoni)dan asexual (schizogon) di dalam host yang
berbeda, host dimana terjadi reproduksi sexsual, disebut host
definitive sedangakn reproduksi asexual terjadi pada host
intermediate. Reproduksi sexual hasinya disebut sporozoite
sedangkan hasil reproduksi asexual disebut merozoite.
Daur hidup Plasmodium ada dua,
yaitu:
 (a)  Fase di dalam tubuh nyamuk (fase sporogoni)
 Di dalam tubuh nyamuk ini terlihat Plasmodium melakukan reproduksi secara seksual. Pada tubuh
nyamuk, spora berubah menjadi makrogamet dan mikrogamet, kemudian bersatu dan membentuk
zigot yang menembus dinding usus nyamuk. Di dalam dinding usus tersebut zigot akan berubah
menjadi ookinet ookista sporozoit, kemudian bergerak menuju kelenjar liur nyamuk. Sporozoit ini
akan menghasilkan spora seksual yang akan masuk dalam tubuh manusia melalui gigitan nyamuk.
 (b) Fase di dalam tubuh manusia
 Setelah tubuh manusia terkena gigitan nyamuk malaria, sporozoit masuk dalam darah manusia dan
menuju ke sel-sel hati. Di dalam hati ini sporozoit akan membelah dan membentuk merozoit,
akibatnya sel-sel hati banyak yang rusak. Selanjutnya, merozoit akan menyerang atau menginfeksi
eritrosit. Di dalam eritrosit, merozoit akan membelah diri dan menghasilkan lebih banyak
merozoit. Dengan demikian, ia akan menyerang atau menginfeksi pada eritrosit lainnya yang
menyebabkan eritrosit menjadi rusak, pecah, dan mengeluarkan merozoit baru. Pada saat inilah
dikeluarkan racun dari dalam tubuh manusia sehingga menyebabkan tubuh manusia menjadi
demam. Merozoit ini dapat juga membentuk gametosit apabila terisap oleh nyamuk (pada saat
menggigit) sehingga siklusnya akan terulang lagi dalam tubuh nyamuk, demikian seterusnya
a. Menguntungkan bagi manusia :
2. Foraminifera, C/
Globigerina.Lapisan tanah
Globigerina bermanfaat
untuk petunjuk sumber
minyak bumi dan
menentukan umur lapisan
bumi.
1.Lumpur Radiolaria,
membentuk bahan
minyak bumi,bahan
penggosok,dan bahan
peledak.
No Nama Spesies Jenis Penyakit
1 Plasmodieum sp malaria
2 Typanosoma cruzi Penyakit anemia
3 Typanosoma gambiens Penyakit tidur
4 Leishmania donovani Penyakit kalaazar yang menyerang endotelium
5 Leishmania tropien Penyakit kulit yang menyerang jaringan epitel
6 Leishmania brasiliensis Penyakit kulit
7 Entamoeba histolytica Penakit diare
8 Entamoeba gingivalis Radang gigi dan mulut
9 Toxoplasma Penyakit toksoplasmolisis
JENIS-JENIS PENYAKIT YANG DISEBABKAN OLEH PROTISTA
Alhamdulillah

More Related Content

What's hot

F2. gmo & biosafety protocol
F2. gmo & biosafety protocolF2. gmo & biosafety protocol
F2. gmo & biosafety protocolWahyu Yuns
 
virus pada tanaman padi Virus tungro
virus pada tanaman padi Virus tungrovirus pada tanaman padi Virus tungro
virus pada tanaman padi Virus tungroLuthfi Dhani
 
Laporan Praktikum Pupuk Kompos
Laporan Praktikum Pupuk KomposLaporan Praktikum Pupuk Kompos
Laporan Praktikum Pupuk KomposRizka Pratiwi
 
Power point biogeokimia
Power point biogeokimiaPower point biogeokimia
Power point biogeokimiaBayu Setiarbi
 
Kontraktor Mengelola Proyek Konstruksi
Kontraktor Mengelola Proyek KonstruksiKontraktor Mengelola Proyek Konstruksi
Kontraktor Mengelola Proyek KonstruksiBambang Herumanta
 
Polusi air, udara, dan tanah
Polusi air, udara, dan tanahPolusi air, udara, dan tanah
Polusi air, udara, dan tanahIg Fandy Jayanto
 
PENCEMARAN TANAH
PENCEMARAN TANAH PENCEMARAN TANAH
PENCEMARAN TANAH Anisa Budi
 
teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10
teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10
teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10KurniaUtami8
 
Lap Praktikum Pencegahan Pencemaran Pabrik Tahu
Lap Praktikum Pencegahan Pencemaran Pabrik TahuLap Praktikum Pencegahan Pencemaran Pabrik Tahu
Lap Praktikum Pencegahan Pencemaran Pabrik TahuKecy Lukita
 
Materi Pengenalan HPT Vanili.pptx
Materi Pengenalan HPT Vanili.pptxMateri Pengenalan HPT Vanili.pptx
Materi Pengenalan HPT Vanili.pptxsoviasega
 
ipa-terpadu-viii-bab-11-cahaya-dan-alat-optik.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-11-cahaya-dan-alat-optik.pptipa-terpadu-viii-bab-11-cahaya-dan-alat-optik.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-11-cahaya-dan-alat-optik.pptheriyanto249888
 
Metode pelaksanaan pekerjaan
Metode pelaksanaan pekerjaanMetode pelaksanaan pekerjaan
Metode pelaksanaan pekerjaanMOSES HADUN
 
Jenis tanaman fitoremediasi
Jenis tanaman fitoremediasiJenis tanaman fitoremediasi
Jenis tanaman fitoremediasiKeylala Hawkins
 
Ekologi biogeokimia ppt
Ekologi biogeokimia pptEkologi biogeokimia ppt
Ekologi biogeokimia pptGoogle
 
Asal usul kehidupan
Asal usul kehidupanAsal usul kehidupan
Asal usul kehidupanHeri Cahyono
 

What's hot (20)

F2. gmo & biosafety protocol
F2. gmo & biosafety protocolF2. gmo & biosafety protocol
F2. gmo & biosafety protocol
 
virus pada tanaman padi Virus tungro
virus pada tanaman padi Virus tungrovirus pada tanaman padi Virus tungro
virus pada tanaman padi Virus tungro
 
Laporan Praktikum Pupuk Kompos
Laporan Praktikum Pupuk KomposLaporan Praktikum Pupuk Kompos
Laporan Praktikum Pupuk Kompos
 
Ekologi mikroba
Ekologi mikrobaEkologi mikroba
Ekologi mikroba
 
Power point biogeokimia
Power point biogeokimiaPower point biogeokimia
Power point biogeokimia
 
Kontraktor Mengelola Proyek Konstruksi
Kontraktor Mengelola Proyek KonstruksiKontraktor Mengelola Proyek Konstruksi
Kontraktor Mengelola Proyek Konstruksi
 
Polusi air, udara, dan tanah
Polusi air, udara, dan tanahPolusi air, udara, dan tanah
Polusi air, udara, dan tanah
 
MAKALAH EKOSISTEM
MAKALAH EKOSISTEMMAKALAH EKOSISTEM
MAKALAH EKOSISTEM
 
Soal bioremediasi
Soal bioremediasiSoal bioremediasi
Soal bioremediasi
 
PENCEMARAN TANAH
PENCEMARAN TANAH PENCEMARAN TANAH
PENCEMARAN TANAH
 
teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10
teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10
teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10
 
Lap Praktikum Pencegahan Pencemaran Pabrik Tahu
Lap Praktikum Pencegahan Pencemaran Pabrik TahuLap Praktikum Pencegahan Pencemaran Pabrik Tahu
Lap Praktikum Pencegahan Pencemaran Pabrik Tahu
 
Materi Pengenalan HPT Vanili.pptx
Materi Pengenalan HPT Vanili.pptxMateri Pengenalan HPT Vanili.pptx
Materi Pengenalan HPT Vanili.pptx
 
ipa-terpadu-viii-bab-11-cahaya-dan-alat-optik.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-11-cahaya-dan-alat-optik.pptipa-terpadu-viii-bab-11-cahaya-dan-alat-optik.ppt
ipa-terpadu-viii-bab-11-cahaya-dan-alat-optik.ppt
 
Metode pelaksanaan pekerjaan
Metode pelaksanaan pekerjaanMetode pelaksanaan pekerjaan
Metode pelaksanaan pekerjaan
 
Jenis tanaman fitoremediasi
Jenis tanaman fitoremediasiJenis tanaman fitoremediasi
Jenis tanaman fitoremediasi
 
Biologi 10 ekosistem
Biologi 10   ekosistemBiologi 10   ekosistem
Biologi 10 ekosistem
 
Ekologi biogeokimia ppt
Ekologi biogeokimia pptEkologi biogeokimia ppt
Ekologi biogeokimia ppt
 
pencemaran Tanah
pencemaran Tanahpencemaran Tanah
pencemaran Tanah
 
Asal usul kehidupan
Asal usul kehidupanAsal usul kehidupan
Asal usul kehidupan
 

Similar to Protista (20)

Kelompok 1 parasitologi OKE.pptx
Kelompok 1 parasitologi OKE.pptxKelompok 1 parasitologi OKE.pptx
Kelompok 1 parasitologi OKE.pptx
 
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOAPROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA PROTOZOA
 
Protista
ProtistaProtista
Protista
 
Protozoa mirip hewan
Protozoa mirip hewanProtozoa mirip hewan
Protozoa mirip hewan
 
Protozoa
ProtozoaProtozoa
Protozoa
 
Protozoa
ProtozoaProtozoa
Protozoa
 
Protista
ProtistaProtista
Protista
 
Protista
ProtistaProtista
Protista
 
Protista mirip hewan
Protista mirip hewanProtista mirip hewan
Protista mirip hewan
 
Zoologi Avertebrata "Protozoa"
Zoologi Avertebrata "Protozoa"Zoologi Avertebrata "Protozoa"
Zoologi Avertebrata "Protozoa"
 
Bab 4 protista
Bab 4 protista Bab 4 protista
Bab 4 protista
 
Protista
Protista Protista
Protista
 
Kindom protista
Kindom protistaKindom protista
Kindom protista
 
Protisa mirip hewan
Protisa mirip hewanProtisa mirip hewan
Protisa mirip hewan
 
protozoa
protozoaprotozoa
protozoa
 
Protista Protozoa
Protista ProtozoaProtista Protozoa
Protista Protozoa
 
Protista
ProtistaProtista
Protista
 
Protozoa
ProtozoaProtozoa
Protozoa
 
Protozoa Presentation
Protozoa PresentationProtozoa Presentation
Protozoa Presentation
 
Protozoa
ProtozoaProtozoa
Protozoa
 

More from MiraRaudhotulJannah (11)

Splkdv (Sistem Persamaan Linear dan kuadrat Dua Variabel)
Splkdv (Sistem Persamaan Linear dan kuadrat Dua Variabel)Splkdv (Sistem Persamaan Linear dan kuadrat Dua Variabel)
Splkdv (Sistem Persamaan Linear dan kuadrat Dua Variabel)
 
Olahraga & permainan
Olahraga & permainanOlahraga & permainan
Olahraga & permainan
 
BOLA VOLI
BOLA VOLIBOLA VOLI
BOLA VOLI
 
Komponen kondisi fisik
Komponen kondisi fisikKomponen kondisi fisik
Komponen kondisi fisik
 
Ruang lingkup biologi
Ruang lingkup biologiRuang lingkup biologi
Ruang lingkup biologi
 
Futsal
FutsalFutsal
Futsal
 
Pancasila dalam kehidupan
Pancasila dalam kehidupanPancasila dalam kehidupan
Pancasila dalam kehidupan
 
Peranan virus
Peranan virusPeranan virus
Peranan virus
 
Cedera olahraga pada nomor lompat jauh
Cedera olahraga pada nomor lompat jauhCedera olahraga pada nomor lompat jauh
Cedera olahraga pada nomor lompat jauh
 
Olahraga & permainan Sepakbola
Olahraga & permainan SepakbolaOlahraga & permainan Sepakbola
Olahraga & permainan Sepakbola
 
Bakteri kelas X
Bakteri kelas XBakteri kelas X
Bakteri kelas X
 

Recently uploaded

VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024AndrianiWimarSarasWa1
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxkinayaptr30
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024SABDA
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptDedi Dwitagama
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdferlita3
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxAgungRomadhon3
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawassuprihatin1885
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfindrawatiahmad62
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxGallantryW
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfNurSriWidyastuti1
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt xjohan199969
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfUditGheozi2
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docxRinawatiRinawati10
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 

Recently uploaded (20)

VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 

Protista

  • 3. Tujuan pembelajaran • Mendeskripsikan Ciri-ciri umum protista • Mendeskripsikan ciri dan sifat dari Protista mirip hewan /Protozoa • Mengklasifikasikan Protozoa berdasarkan ciri dan sifatnya • Menjelaskan cara-cara perkembangbiakan organisme Protista. mirip hewan • Menjelaskan peranan Protista mirip hewan/ protozoa bagi kehidupan manusia
  • 4. • PROTISTA BERASAL DARI BAHASA YUNANI YANG BERARTI “YANG PALING PERTAMA”. Kingdom Protista adalah makhluk hidup eukariotik paling sederhana, tetapi jauh lebih kompleks dalam hal struktur, fungsi, tingkah laku, dan ekologinya dibanding Archaebacteria dan Eubacteria
  • 5. Respirasi secara aerob Uniselular koloni atau multiselular sederhana Reproduksi secara aseksual dan beberapa secara seksual Umumnya hidup di perairan dan di daratan Tidak dapat di kelompokkan dalam kelompok hewan, tumbuhan atau jamur Bersifat eukariotik CIRI-CIRI UMUM PROTISTA
  • 6. 1. Protista Seperti Tumbuhan / Algae 2. Protista Seperti Hewan / Protozoa 3. Protista Seperti Jamur Diklasifikasikan berdasarkan kemiripannya dengan kingdom yang lebih tinggi, menjadi 3 kelompok : Protista Seperti Hewan Protista Seperti Jamur KLASIFIKASI PROTISTA
  • 7.
  • 8. Protista mirip hewan  Istilah Protozoa berasal dari (Yunani, proto = pertama, zoa = hewan). Disebut Protista yang menyerupai hewan karena uniseluler, eukariotik, heterotrof dan pada umumnya dapat bergerak.
  • 9. Ciri-ciri protozoa a. Organisme bersel satu (uniseluler) b. Memilki ukuran tubuh antara 10 – 200 mikrometer. c. Inti eukariotik d. Habitat di tempat berair atau lembab atau parasit pada organisme lain e. Reproduksi dengan seksual dan aseksual (seksual dengan konjugasi, aseksual dengan membelah diri) f. Ada yang soliter dan ada yang berkoloni g. Semua protozoa mempunyai vakuola kontraktil, vakuola berperan sebagai pompa untuk mengeluarkan kelebihan air dari sel atau untuk mengatur tekanan osmosis h. Respirasi dilakukan secara difusi melalui seluruh permukaan tubuhnya i. Bersifat heterotrof
  • 11. 1. Kelas rhizopoda (sarcodina) Ciri utama dari Rhizopoda adalah : •Alat gerak berupa pseudopodia atau kaki semu. •Ada yang telanjang maupun bercangkang •Bentuk sel berubah-ubah •Pernafasan sel dilakukan secara difusi •Sitoplasma terdiri dari endoplasma dan ektoplasma •Reproduksi: aseksual (pembelahan biner), •Heterotrof (memangsa alga uniseluler, bakteri, protozoa lain) •Biasanya hidup bebas di tanah lembab dan lingkungan berair, bersifat parasit, saprofit atau bebas •Rhizopoda tertentu dapat mempertahankan hidupnya dengan membentuk kista Rhizo akar Poda kaki
  • 12. 1) Ordo Amoeba  Bergerak dengan kaki semu (Pseudopodia) disebut gerakan ameboid. Berkembangbiak dengan membelah diri. Cara makan fagositosis.  Contoh spesies :  Amoeba proteus,  Entamoeba histolytica, Entamoeba coli, Entamoeba dysentriae, Entamoeba ginggivalis. Contoh-contoh rhizopoda
  • 13. STRUKTUR TUBUH AMOEBA Keterangan: 1. Pseudopodia sebagi alat gerak 2. Vakuola makan sebagai pempat pencernaan makanan 3. Membran sel berfungsi melindungi sel 4. Ektoplasma, 5. Endoplasma, 6. Vakuola kontraktik sebagai alat ekskresi 7. Nukleus, sebagai pengatur seluruh kegiatan sel
  • 14. Gambar 8. Proses Fagositosis
  • 16. 2) ORDO FORAMINIFERA Memiliki rangka luar tubuh dari silika atau zat kapur (kalsium karbonat). Lapisan tanah fosil rangka Globigerina bermanfaat untuk petunjuk sumber minyak bumi. Contohnynya : Allogromia danGlobigerina. Globigerina
  • 17. 3) ORDO RADIOLARIA Merupakan organisme laut, berbentuk bulat hampir seperti bola, dan memiliki banyak duri yang terbuat dari zat kitin dan stronsium sulfat. Endapan rangka radiolaria akan membentuk lumpur radiolaria yang berguna untuk membentuk minyak bumi, bahan penggosok, dan bahan peledak. Contohnya: Litochampe, Trochodiscus, dan Podocyrtis
  • 18. 4) Ordo Arcella Hewan ini hidup soliter di perairan tawar. Tubuhnya dilindungi cangkang yang terbuat dari zat kersik. Kulit bagian atas terbentuk kubah sedangkan bagian bawah cekung dan mempunyai lubang sebagai tempat keluarnya kaki semu Pseudopodia 5) Ordo Heliozoa Helizoa hidup di air tawar dan mempunyai bentuk seperti matahari. Contohnya : Actinosphaerium Clathrulina elegans
  • 19. 2. FILUM FLAGELLATA (MASTIGOPHORA) Ciri – ciri umum : a.Memiliki alat gerak berupa flagela atau bulu cambuk yang juga berfungsi sebagai alat gerak b.Reproduksi dengan pembelahan sel c.Hidup bebas di air sawah, kolam, sungai, dan laut. Ada juga yang bersifat parasit dan bersimbiosis dalam tubuh organisme lain
  • 20. KLASIFIKASI FLAGELLATA 1. Zooflagellata Adalah flagellata yang tidak berkloroplas dan menyerupai hewan. Heterotrof dan sebagian besar bersifat parasit. Contohnya, Trypanosoma dan Leishmania 2. Fitoflagellata Adalah flagellata yang dapat berfotosintesis karena memiliki klorofil. Filum Flagellata atau Mastigophora dikelompokkan :
  • 21. • FITOFLAGELLATA dalah flagellata yang dapat berfotosintesis karena memiliki klorofil. • Bersifat saprofitik. • Reproduksi secara seksual dengan konjugasi dan aseksual dengan membelah diri.
  • 22. Terbagi menjadi tiga kelas yaitu: 1. Kelas Euglenoida, contoh: Euglena viridis 2. Kelas Dinoflagellata, contoh: Noctiluca sp. 3. Kelas Volvocida, contoh: Volvox globator dan Chlamydomonas Euglena viridis Noctiluca sp Volvox globator
  • 23. 3. FILUM CILIATA (INFUSORIA) Ciri – ciri umum : Memiliki silia atau rambut getar sebagai alat gerak Bentuk tubuh tetap dan memiliki dua macam inti sel yaitu makronukleus dan mikronukleus Reproduksi secara aseksual dengan pembelahan sel dan seksual dengan konjugasi Bersifat heterotrof dan beberapa memiliki trikosit
  • 24. Contohnya; Paramaecium caudatum, sering disebut hewan sandal; Didinium sp, predator ekosistem perairan; Balantidium coli, hidup di usus besar manusia, dll. Vorticella sp. Didinium sp.
  • 25. Gambar 13. Struktur tubuh Paramaecium
  • 26. Gambar 14. Proses pencernaan makanan Paramaecium
  • 27. GAMBAR : REPRODUKSI PARAMAECIUM DENGAN KONJUGASI
  • 28. 4. Sporozoa (apicomplexa) • Merupakan golongan protista yang dapat membentuk spora untuk menginfeksi inangnya. • Tidak memiliki alat gerak khusus • Hidup secara parasit pada hewan dan manusia • Reproduksi dilakukan melalui siklus yang dibagi atas tiga stadium : 1. Schizogoni , terbentuk secara membelah dan terjadi setelah menginfeksi inang 2. Sporogoni , pembentukan spora di luar inang dan merupakan stadium efektif 3. Gamogoni , tahap pembentukan sel-sel gamet terjadi di dalam tubuh inang perantara atau nyamuk
  • 29. Contoh sporozoa : 1) Plasmodium • Plasmodium vivax, penyebab penyakit malaria tertiana dengan gejala demam (masa sporiulasi) selang waktu 48 jam. • Plasmodium malariae, penyebab penyakit malaria quartana dengan gejala demam (masa sporulasi) selang waktu 72 jam. • Plasmodium falcifarum, penyebab penyakit ,malaria tropika dengan gejala demam yang tidak teratur. • Plasmodium ovale, penyebab malaria ovale akan tetapi gejala demamnya lebih ringan dari pada malaria tertiana dengan masa sporulasi 48 jam. 2) Toxoplasma gondii  Penyebab penyakit toksoplasmosis. Toxoplasma gondii masuk ke dalam tubuh manusia melalui makanan, misalnya daging yang tercemar kista toxoplasma dari kotoran kucing. Infeksi Toxoplasma gondii membahayakan bagi ibu hamil karena dapat mengakibatkan bayi yang lahir cacat, bahkan dapat membunuh embrio
  • 30. GAMBAR : SIKLUS HIDUP PLASMODIUM MEMILIKI INANG PERANTARA NYAMUK ANOPHELES
  • 31. Malaria menular kepada manusia melalui gigitan nyamuk Anopheles sp. dalam siklus hidupnya. Plasmodium sp berproduksi secara sexual (sporogoni)dan asexual (schizogon) di dalam host yang berbeda, host dimana terjadi reproduksi sexsual, disebut host definitive sedangakn reproduksi asexual terjadi pada host intermediate. Reproduksi sexual hasinya disebut sporozoite sedangkan hasil reproduksi asexual disebut merozoite.
  • 32. Daur hidup Plasmodium ada dua, yaitu:  (a)  Fase di dalam tubuh nyamuk (fase sporogoni)  Di dalam tubuh nyamuk ini terlihat Plasmodium melakukan reproduksi secara seksual. Pada tubuh nyamuk, spora berubah menjadi makrogamet dan mikrogamet, kemudian bersatu dan membentuk zigot yang menembus dinding usus nyamuk. Di dalam dinding usus tersebut zigot akan berubah menjadi ookinet ookista sporozoit, kemudian bergerak menuju kelenjar liur nyamuk. Sporozoit ini akan menghasilkan spora seksual yang akan masuk dalam tubuh manusia melalui gigitan nyamuk.  (b) Fase di dalam tubuh manusia  Setelah tubuh manusia terkena gigitan nyamuk malaria, sporozoit masuk dalam darah manusia dan menuju ke sel-sel hati. Di dalam hati ini sporozoit akan membelah dan membentuk merozoit, akibatnya sel-sel hati banyak yang rusak. Selanjutnya, merozoit akan menyerang atau menginfeksi eritrosit. Di dalam eritrosit, merozoit akan membelah diri dan menghasilkan lebih banyak merozoit. Dengan demikian, ia akan menyerang atau menginfeksi pada eritrosit lainnya yang menyebabkan eritrosit menjadi rusak, pecah, dan mengeluarkan merozoit baru. Pada saat inilah dikeluarkan racun dari dalam tubuh manusia sehingga menyebabkan tubuh manusia menjadi demam. Merozoit ini dapat juga membentuk gametosit apabila terisap oleh nyamuk (pada saat menggigit) sehingga siklusnya akan terulang lagi dalam tubuh nyamuk, demikian seterusnya
  • 33. a. Menguntungkan bagi manusia : 2. Foraminifera, C/ Globigerina.Lapisan tanah Globigerina bermanfaat untuk petunjuk sumber minyak bumi dan menentukan umur lapisan bumi. 1.Lumpur Radiolaria, membentuk bahan minyak bumi,bahan penggosok,dan bahan peledak.
  • 34. No Nama Spesies Jenis Penyakit 1 Plasmodieum sp malaria 2 Typanosoma cruzi Penyakit anemia 3 Typanosoma gambiens Penyakit tidur 4 Leishmania donovani Penyakit kalaazar yang menyerang endotelium 5 Leishmania tropien Penyakit kulit yang menyerang jaringan epitel 6 Leishmania brasiliensis Penyakit kulit 7 Entamoeba histolytica Penakit diare 8 Entamoeba gingivalis Radang gigi dan mulut 9 Toxoplasma Penyakit toksoplasmolisis JENIS-JENIS PENYAKIT YANG DISEBABKAN OLEH PROTISTA