Ekosistem terdiri dari komponen biotik dan abiotik yang saling berinteraksi. Komponen biotik mencakup produsen, konsumen, dekomposer, dan detritivor. Aliran energi meliputi produktivitas primer dan sekunder, sedangkan rantai makanan menggambarkan aliran energi antar organisme.