SlideShare a Scribd company logo
PKM
         KEWIRAUSAHAAN MAHASISWA



                    Judul:

USAHA PEMBUATAN KERIPIK BONGGOL PISANG ANEKA
    RASA SEBAGAI PELUANG WIRAUSAHA BARU




                 Disusun Oleh:

   SYLVESTER SARAGIH             DBD 111 0105

   BINTORA HUTABARAT             DBD 111 0124

    FRENDI P. MANURUNG             DBD 111 0082

   MARIA FRANSISKA TARIGAN       DBD 111 0097

   VICTOR H. SIHOMBING           DBD 111 0005



   KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
         UNIVERSITAS PALANGKARAYA
              FAKULTAS TEKNIK

                                                  ii
JURUSAN TEKNIK PERTAMBANGAN
                            2013

 Halaman Pengesahan Usulan Program Kreativitas Mahasiswa Kewirausahaan
                       Universitas Palangkaraya


1.   Judul Kegiatan                 : Usaha Pembuatan Keripik Bonggol Pisang
                                      Aneka Rasa
2.   Bidang kegiatan                : PKM-K
3.   Bidang ilmu                    : Kewirausahaan
4.   Ketua Pelaksana Kegiatan
     a. Nama Lengkap                : Sylvester Saragih
     b. NIM                         : DBD 111 0105
     c. Jurusan                     : Teknik Pertambangan
     d. Universitas                 : Universitas Palangka Raya
     e. Alamat Rumah
             Jalan                  : Jl.Kenari I No. 15
             Telepon/HP             : 089652747288
             Desa/Kelurahan         : Jekan Jaya
             Kabupaten/Kota         : Palangka Raya
5.   Anggota Pelaksanaan Kegiatan   : 5 orang
6.   Dosen Pendamping
     a. Nama Lengkap                : Lisa Virgiyanti, ST., MT
     b. NIP                         : 19770904 200801 2 011
     c. Alamat Rumah
             Jalan                  : Jl. Nyai Bintang No. 3
             Telepon/HP             : 085221309449
             Kota                   : Palangka Raya
7.   Biaya Kegiatan Total
     a. Dikti                       : Rp. 3.500.000,00
                                     (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
     b. Sumber lain                 :-
8.   Jangka Waktu Pelaksanaan       : 4 bulan




                                                                               iii
Palangka Raya,      Maret 2013


Mengetahui,                              Ketua Pelaksana Kegiatan
Ketua Jurusan




(Budhi Eter Silam, ST.)                  (Sylvester Saragih)
NIP. 132317928                           NIM. DBD 111 010


Pembantu Rektor III                      Dosen Pendamping
Bidang Kemahasiswaan




(Prof. Dr. Ir. Bambang. S. Lautt, MSi)   Lisa Virgiyanti, ST., MT
NIP. 19630725 198903 1 001               NIP 19770904 200801 2 011




                                                                            iv
A. JUDUL: Usaha Pembuatan Keripik Bonggol Pisang Aneka Rasa Sebagai Peluang
   Wirausaha Baru.

B. LATAR BELAKANG
            Sebagian besar penduduk Indonesia, bahkan dunia, hampir dapat di pastikan
   mengenal pisang (banana), Hampir semua bagian tanaman pisang memiliki nilai guna
   dalam kehidupan sehari-hari. Bagian utama dari tanaman pisang yang memiliki nilai
   sangat tinggi adalah buah pisang. Bagian lain tanaman pisang yang bisa di manfaatkan
   adalah bonggol (Corm) yang dapat dimanfaatkan menjadi bahan makanan sampai
   pembuatan sabun. Bonggol pisang biasanya oleh masyarakat hanya di buang setelah
   mengambil buah pisang. Berdasarkan penelusuran literatur, pisang sudah di kenal dan
   dikonsumsi sejak dahulu. Pada zaman kaisar Romawi Antonius Musa berjasa
   menganjurkan makan pisang untuk kesehatan kaisar, untuk mengenal jasa dokter Musa,
   maka nama latin pisang di tetapkan Musa Paradisiaca.
       Pisang (Musa paradisiacal L.) merupakan tanaman buah tropis beriklim basah dengan
   curah hujan yang merata sepanjang tahun. Tanaman ini cukup populer dikalangan
   masyarakat kita dan hampir setiap orang memakannya.
            Dewasa ini, pisang sudah ditanam di seluruh wilayah nusantara. Hampir semua
   bagian tanaman pisang memiliki nilai guna dalam kehidupan sehari-hari. Bagian utama
   dari tanaman pisang yang memiliki nilai sangat tinggi adalah buah pisang.
            Bonggol pisang biasanya hanya dibiarkan membusuk, karena tidak memiliki nilai
   jual. Namun kini di Banyuwangi, Jawa Timur bonggol pisang dapat diolah menjadi
   kerupuk renyah dan gurih oleh seorang ibu rumah tangga.
       Bonggol yang biasanya digunakan adalah bagian yang ada di bawah tanah hingga ke
   akar. Bagian tersebut dibersihkan hingga diperoleh bagian dalam bonggol yang berwarna
   putih. Kemudian dilakukan pemotongan dan perendaman untuk mengeluarkan getah, lalu
   diiris tipis-tipis dan dibumbui. Tetapi tidak semua jenis bonggol pisang enak untuk dibuat
   keripik. Beberapa jenis bonggol pisang yang digunakan adalah yang berasal dari pisang
   kepok, pisang raja, dan pisang khlutuk. Keistimewaannya tekstur keripik ini rasanya
   renyah dan tidak terasa pahit. Apalagi bonggol pisang dipercaya mengandung serat
   sehingga bisa memperlancar pencernaan.
            Keripik bonggol pisang dengan aneka rasa bisa menjadi peluang bisnis yang
   cukup tinggi jika diolah dengan benar dan dipasarkan secara tepat. Potensi pasar yang
   luas dan ketersediaan jumlah bahan baku yang melimpah yang ada di masyarakat akan
   menjadi nilai tambah bonggol pisang. Oleh karena itu hendaknya dimanfaatkan oleh
   pengusaha kecil dan petani tanaman pisang guna menambah pendapatan dan menjadikan
   keripik ini menjadi kuliner khas.
            Keripik bonggol pisang ini ditawarkan dalam bentuk keripik siap konsumsi atau
   dalam bentuk kering alias belum digoreng. Keripik ini kalau sudah digoreng bentuknya
   lebih menyerupai kerupuk berbentuk sedikit lebar dengan warna sedikit kecoklatan.
   Sedangkan yang dijual kering (mentah) berwarna cokelat gelap dan harus digoreng
   terlebih dahulu.
            Di zaman yang serba mahal,terutama kebutuhan pokok seperti beras, gandum ,
   pati, maizena( jagung ) maka kita harus dapat mencari solusi untuk mengantisipasinya,
   sehingga kita tidak semakin kesulitan dalam mempertahankan hidup, terutama dalam
   pemenuhan kebutuhan akan makanan. Wilayah Indonesia merupakan wilayah yang
   sangat subur, diibaratkan tongkat dan kayu dapat menjadi tanaman. Tanaman yang
   tumbuh di wilayah Indonesia sangat beragam, dari rumput, herba sampai pohon . Pisang
   yang kita kenal selama ini yang di manfaatkan sebagai bahan makanan hanya buahnya


                                                                                           5
saja, padahal selain buahnya bonggolnya pun dapat di gunakan sebagai bahan baku
   pembuatan makanan yaitu keripik.
           Usaha pembuatan keripik bonggol pisang aneka rasa sangat menjanjikan karena di
   pasaran masih belum ada. Aneka penganekaragaman rasa keripik bonggol pisang bisa
   menambah keanekaragaman makanan khas yang bisa di produksi sesuai permintaan
   pasar. Keadaan ini merupakan peluang bisnis yang sangat menjanjikan bagi masyarakat
   .Hal ini karena pengolahan bonggol masih kurang di manfaatkan dan kurang produktif.
   Oleh karena itu dengan adanya pengolahan keripik bonggol pisang menjadikan nilai
   ekonomi dan sosial yang cukup tinggi terhadap bonggol pisang. Untuk menambah nilai
   ekonomi dari keripik bonggol pisang maka keripik bonggol pisang dapat di buat
   beraneka rasa seperti rasa balado, bawang, dan keju.
           Oleh karena itu hendaknya bisa di manfaatkan oleh pengusaha kecil dan petani
   tanaman pisang guna menambah pendapatan.


C. PERUMUSAN MASALAH
          Berdasarkan data di atas, membuktikan bahwa bonggol pisang masih mempunyai
    nilai gizi yang sangat tinggi, sehingga masyarakat tidak perlu kawatir dengan nilai gizi
    yang terkandung dalam keripik bonggol pisang. Selain itu keripik bonggol pisang juga
    mempunyai rasa yang enak dan lezat jika di olah menjadi olahan baru.
    Perumusan masalah yang melatar belakangai kegiatan ini :
    1. Bagaimana menghasilkan kripik bonggol pisang yang mempunyai nilai jual tinggi
        dan mengandung gizi?
    2. Bagaimana divernifikasi produk olahan keripik bonggol pisang untuk peluang awal?
    3. Bagaimana cara memperluas produk kripik yang berasal dari bonggol pisang yang
        belum di kenal masyarakat lokal Palangka Raya?
    4. Apakah dapat membuka peluang usaha baru di bidang kuliner?
    5. Apakah dapat meningkatkan pendapatan mahasiswa?


D. TUJUAN
   Tujuan dilakukanya program ini adalah sebagai berikut :
   1. Untuk mengetahui pengolahan keripik bonggol pisang aneka rasa agar memiliki nilai
      jual yang lebih tinggi di masyarakat.
   2. Untuk mengetahui strategi pemasaran yang harus di terapakan pada usaha keripik
      bonggol pisang aneka rasa.
   3. Untuk mengetahui dampak ekonomis yang timbul dengan adanya pengolahan keripik
      bonggol pisang aneka rasa.




E. LUARAN YANG DIHARAPKAN
    Luaran yang di harapkan dari PKM ini adalah sebagai berikut:
    1. Menghasilkan cemilan baru berupa kripik bonggol pisang yang sebelumnya kurang
        diketahui sehingga mampu menjadi alternatif cemilan baru dikalangan masyarakat.

                                                                                          6
2.    Produk makanan yang akan menginspirasi para produsen makanan untuk
           menciptakan produk baru yang sebelumnya kurang begitu dikenal.
     3.    Terciptanya produk keripik bonggol pisang yang mempunyai nilai jual yang lebih
           tinggi.
     4.    Peningkatan pendapatan bagi mahasiswa sebagai peluang usaha yang baru.


F.   KEGUNAAN

     Kegunaan program kreatifitas mahasiswa dalam bidang kewirausahaan adalah:
     1. Menumbuh kembangkan daya kreatifitas mahasiswa.
     2. Membuka peluang usaha baru.
     3. Meningkatkan produksi tanaman pisang khususnya dalam sektor pertanian.
     4. Melatih kerjasama kelompok agar bisa menjadi tim dalam mengelola sebuah usaha.


G. TINJAUAN PUSTAKA
     1. Deskripsi Pisang
                 Pisang (Musa paradisiacal L.) merupakan tanaman buah tropis beriklim basah
          dengan curah hujan yang merata sepanjang tahun. Tanaman ini cukup populer
          dikalangan masyarakat kita dan hampir setiap orang memakannya.
                 Pisang sebagai nama umum yang diberikan pada tumbuhan terna raksasa
          berdaun besar memanjang dari suku Musaceae. Beberapa jenisnya (Musa acuminate,
          M. balbisiana, dan M. xparadisiaca) menghasilkan buah konsumsi yang dinamakan
          sama. Buah ini tersusun dalam tandan dengan kelompok-kelompok tersusun menjari,
          yang disebut sisir. Hampir semua buah pisang memiliki kulit berwarna kuning ketika
          matang, meskipun ada beberapa warna jingga, merah, hijau, ungu, atau bahkan
          hamper hitam. Buah pisang sebagai bahan pangan merupakan sumber energi
          (karbohidrat dan mineral, terutama kalium).
                 Syarat tumbuh tanaman pisang adalah:
                 1. Iklim tropis basah, lembab dan panas mendukung pertumbuhan pisang.
                     Namun demikian pisang masih dapat tumbuh di daerah subtropis. Pada
                     kondisi tanpa air, pisang masih tetap tumbuh karena air disuplai dari
                     batangnya yang berair tetapi produksinya tidak dapat diharapkan.
                 2. Angin dengan kecepatan tinggi seperti angin kumbang dapat merusak daun
                     dan mempengaruhi pertumbuhan tanaman.
                 3. Curah hujan optimal adalah 1.520–3.800 mm/tahun dengan 2 bulan kering.
                     Variasi curah hujan harus diimbangi dengan ketinggian air tanah agar
                     tanah tidak tergenang.



                 Media tanam :
                 1) Pisang dapat tumbuh di tanah yang kaya humus, mengandung kapur atau
                    tanah berat. Tanaman ini rakus makanan sehingga sebaiknya pisang
                    ditanam di tanah berhumus dengan pemupukan.
                 2) Air harus selalu tersedia tetapi tidak boleh menggenang karena pertanaman
                    pisang harus diari dengan intensif. Ketinggian air tanah di daerah basah

                                                                                           7
adalah 50 - 200 cm, di daerah setengah basah 100 - 200 cm dan di daerah
             kering 50 – 150 cm. Tanah yang telah mengalami erosi tidak akan
             menghasilkan panen pisang yang baik. Tanah harus mudah meresapkan air.
             Pisang tidak hidup pada tanah yang mengandung garam 0,07%.
           Ketinggian tempatnya adalah tanaman ini toleran akan ketinggian dan
   kekeringan. Di Indonesia umumnya dapat tumbuh di dataran rendah sampai
   pegunungan setinggi 2.000 m dpl. Pisang ambon,nangka dan tanduk tumbuh baik
   sampai ketinggian 1.000 m dpl.
           Pembibitannya pisang diperbanyak dengan cara vegetatif berupa tunas-tunas
   (anakan). Tinggi anakan yang dijadikan bibit adalah 1-1,5 m dengan lebar potongan
   umbi 15-20 cm. Anakan diambil dari pohon yang berbuah baik dan sehat. Tinggi bibit
   akan berpengaruh terhadap produksi pisang (jumlah sisir dalam tiap tandan). Bibit
   anakan ada dua jenis: anakan muda dan dewasa. Anakan dewasa lebih baik digunakan
   karena sudah mempunyai bakal bunga dan persediaan makanan di dalam bonggol
   sudah banyak. Penggunaan bibit yang berbentuk tombak (daun masih berbentuk
   seperti pedang, helai daun sempit) lebih diutamakan daripada bibit dengan daun yang
   lebar. Bibit dapat dibeli dari daerah/tempat lain atau disediakan di kebun sendiri.
   Tanaman untuk bibit ditanam dengan jarak tanam agak rapat sekitar 2 x 2 m. Satu
   pohon induk dibiarkan memiliki tunas antara 7-9. Untuk menghindari terlalu
   banyaknya jumlah tunas anakan, dilakukan pemotongan/penjarangan tunas.
           Pemiliharaan tanaman dilakukan dengan cara penjarangan, penyiangan,
   perempalan, pemupukan, penyiraman dan pengairan, pemberian Mulsa, pemeliharaan
   buah.

2. Macam-macam Varietas Bonggol Pisang
   Ada 2 macam varietas bonggol pisang yang bias digunakan sebagai bahan olahan
   keripik bonggol pisang, yaitu :
   a) Bonggol pisang kapok, dan
   b) Bonggol pisang raja.

3. Kandungan Kalori Dalam Bonggol Pisang
   Berdasarkan penelitian para pakar gizi, bonggol pisang lebih banyak khasiat.
   Kandungan nutrisi dan vitaminnya sanga lengkap. Berikut adalah kandungan gizi
   bonggol pisang per 250 gr.
        Komposisi         Jumlah
    Energi               17,4 kal
    Protein              1,2 gram
    Lemak                0,2 gram
    Kolesterol           0 mg
    Vitamin A            0-2,8 mg
    Vitamin B1,B2, B6 0-2,8 mg
    Vitamin C            0-2,8 mg
    Potassium            187 mg
    Kandungan air        92,5 gram

4. Keripik Bonggol Pisang
          Keripik bonggol pisang, sebuah makanan yang masih asing ditelinga kita.
   Konon makanan ini adalah makanan favorit masyarakat jawa dimasa penjajahan. Dari
   namanya makanan keripik bonggol pisang seolah adalah makanan yanga tak lazim di


                                                                                    8
konsumsi, namun dengan sedikit sentuhan tangan-tangan kreatif, sebuah bonggol
       pisang bisa menjadi makanan yang renyah, gurih dan menggoyang lidah kita.
              Bonggol pisang adalah batang dari pohon pisang yang sudah ditebang.
       Biasanya bonggol pisang oleh para petani dibiarkan busuk begitu saja, namun akibat
       pembiaran itu membuat bonggol pisang yang busuk akan mempengaruhi
       pertumbuhan pohon pisang disekitarnya menjadi jelek. Cara pembuatan keripik
       bonggol pisang tidaklah susah, bahan-bahan yang dipakai juga mudah didapatkan.
       Secara singkat cara pengolahan keripik bonggol pisang adalah sebagai berikut :

       a. Iris bonggol pisang tipis-tipis, kemudian rendam dengan air
       b. Setelah itu, goreng dengan bumbu sampai setengah matang. Angkat dan tiriskan
       c. Jika sudah ditiriskan beberapa saat, silahkan anda goreng kembali sampai matang

              Adapun manfaat dari mengkonsumsi keripik bonggol pisang selain rasanya
       renyah juga mengandung serat yang tinggi.

  5. Hasil Survai Kelayakan Usaha
            Dari hasil survai pasar atau survai kelayakan usaha mengenai kripik bonggol
     pisang, kami berkeyakinan produk usaha ini akan berkembang pesat di karenakan
     pemasaran yang di lakukan meliputi pengenalan produk ini kepada masyarakat di
     awali di lingkungan kampus Jurusan Teknik Pertambangan Universitas Palangkaraya
     dan disekitar kampus-kampus lainya, yaitu dengan memberi sampel produk kripik
     bonggol pisang kepada mahasiswa di sekitar kampus, selanjutnya menitipkan produk
     ini di kantin – kantin sekitar kampus. Kemudian menawarkan produk ini kepada
     konsumen – konsumen yang ditemui yang berada atau didekat tempat produksi.
     Produk ini juga akan dipublikasikan menggunakan leaflet bahwa dapat menerima
     pesanan, dan informasi dari mulut ke mulut.
            Selain itu dengan melihat pasar produksi kripik bonggol pisang yang belum
     ada di kota Palangka Raya maka dengan pengolahan bonggol pisang menjadi olahan
     baru ini akan menambah hasil dari nilai jual bonggol pisang itu sendiri. Dan
     memberikan inovasi baru dalam olahan kripik atau tanaman sayuran buah.




H. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

  Gambaran umum dari rencana usaha ini yaitu:
  a.   Prospek Usaha
               Kegiatan ini menunjukkan sinyal yang positif jika di kelola lebih profesional
       dan berorientasi bisnis yang tinggi, kelanjutan dari keripik bonggol pisang aneka rasa
       ini juga sangat menjanjikan,kegiatan ini telah berhasil 90 % dan hanya menunggu
       proses produksi yang berkelanjutan. Keripik bonggol pisang aneka rasa keju, balado
       dan bawang yang kami buat ini mungkin adalah yang pertama yang ada di pasaran
       sehingga pengembangan usaha sangat terbuka dengan luas, perlu peningkatan
       jaringan pemasaran dan karena produk keripik bonggol pisang aneka rasa ini masih

                                                                                            9
sangat baru maka kegiatan promosi harus gencar di lakukan, sehingga orang-orang
     menjadi tahu dan tertarik untuk merasakan serta membeli produk telur asin aneka rasa
     .Produk keripik bonggol pisang aneka rasa ini juga mempuyai keuntungan yang lebih
     dari pada sebelumnya bonggol pisang yang hanya di buang setelah pengambilan buah
     pisang, jika di buat keripik bonggol pisang aneka rasa harga jual bisa mencapai
     Rp.1.700 per bungkus ukuran 250 gram.
  b. Peluang Pasar
             Kembali dalam aspek pariwisata, keripik dari bonggol pisang akan dijadikan
     buah tangan setiap orang yang akan berkunjung ke Palangka Raya, selain itu aspek
     lain itu adalah orang akan penasaran bila mendengar kripik bonggol pisang yang
     aneka rasa ini dengan begitu masyarakat mencoba menerima dengan adanya
     terobosan baru akan kebutuhan komsumsi makanan ringan yang baru, disamping itu
     bonggol pisang juga bias dijadikan salaj satu aspek dalam cirri khas makanan ringan
     dari Palangka Raya.

I. METODE PELAKSANAAN
  1. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
            Pelaksanaan kegiatan dilakukan di kelurahan Jekan Raya, Kota Palangka
      Raya, Kalimantan Tengah pada bulan April hingga Juli 2013.

  2. Alat dan Bahan
      Alat-alat yang digunakan dalam kegiatan adalah:
      a) Wajan,
      b) Baskom 2 buah
      c) Susuk (sothil)
      d) Erok-erok
      e) Pisau
      f) Sendok
      g) Cobek dan munthu
      h) Kompor.




      Bahan-bahan yang digunakan dalam kegiatan antara lain:
      a) Bonggol pisang,
      b) Tepung beras,
      c) Kanji,
      d) Santan,
      e) Garam,
      f) Perenyah kue,
      g) Minyak goreng,
      h) Bumbu : ketumbar, miri, bawang putih, kencur, kunir.
      i) Telur ayam 1 butir.

  3. Prosedur Pembuatan

     a)   Bonggol pisang diiris tipis sesuai selera kemudian dibersihkan.

                                                                                      10
b)   Irisan bonggol pisang ditaburi garam dan dibiarkan sampai bonggol pisang
             menjadi tidak kaku.
        c)   Dicuci dengan air sampai bersih kemudian dikering/anginkan.
        d)   Buat adonan kulitnya dengan mencampur bumbu yang sudah dihaluskan, 3 gelas
             santan, 1/4 kg tepung beras, ¼ bagian telur ayam, sedikit tepung kanji dan
             perenyah kue.
        e)   Celupkan irisan bonggol pisang dalam adonan lalu goreng sampai kering.
        f)   Dikemas.



I. JADWAL KEGIATAN
     Tabel. Jadwal Rencana Pelaksanaan Kegiatan

                                                                                Bulan ke-1 Bulan ke-
                                                                                 Minggu     Minggu
                                         Kegiatan
                                                                                   ke-        ke-
                                                                                1 2 3 4 1 2 3
      Konsultasi dengan dosen pembimbing
                                                                                √    √        √     √
      Persiapan bahan dan peralatan                                             √
      Pembuatan produk kripik bonggol pisang
      Tahap komersialisasi produk                                                         √       √ √
      Tahapan pengujian produk                                                       √            √
      Evaluasi secara umum kegiatan bisnis

      Pengolahan data
      Pembuatan draft laporan akhir


J.   RANCANGAN BIAYA
     Secara sederhana, bisnis ini dapat dihitung dengan cara:
     a) Biaya investasi peralatan
         Tabel biaya investasi peralatan

        No       Alat           Jumlah Alat     Harga Per Alat          Total
        1  Alat Pemotong        2 Buah          Rp. 60.000,00    Rp.   120.000,00
           Untuk Kripik
        2  Pisau                3 Buah          Rp. 15.000,00    Rp.    75.000,00
        3  Talenan              3 Buah          Rp. 50.000,00    Rp. 150.000,00
        4  Kompor Hock          3 Buah          Rp. 400.000,00   Rp. 1.200.000,00
           Ukuran Sedang
        5  Wajan Sedang         3 Buah          Rp. 100.000,00   Rp.   300.000,00
        6  Sendok               3 Buah          Rp. 25.000,00    Rp.    75.000,00
           Penggorengan
        7  Saringan             3 Buah          Rp. 30.000,00    Rp.    90.000,00
           Penggorengan


                                                                                     11
8   Saringan            3 Buah        Rp. 60.000,00     Rp.   180.000,00
    Peniris
9   Baskom Kecil        3 Buah        Rp. 15.000,00     Rp.    75.000,00
10 Baskom Besar         3 Buah        Rp. 75.000,00     Rp.   225.000,00
11 Sarung Tangan        1 Pack        Rp. 5.000,00      Rp.     5.000,00
    Plastik
12 Plastik              5 Pack        Rp.   6.000,00    Rp.    30.000,00
    Pembungkus
13 Label                1 Pack        Rp. 50.000,00     Rp.    50.000,00
14 Sealer Kecil         1 Buah        Rp. 200.000,00    Rp. 200.000,00
Jumlah                                                  Rp. 2.775.000,00




b) Biaya operasional
   Tabel biaya operasional

                                      Harga
    No Bahan              Jumlah                       Total harga
                                      persatuan
    1. Terung Ungu        10 Kg       Rp. 9.000,00     Rp. 90.000,00
                          1
    2. Ketumbar             /4 Kg     Rp. 20.000,00    Rp. 20.000,00
                          1
    3. Kunyit               /2 Kg     Rp. 20.000,00    Rp. 20.000,00
    4. Tepung Beras       5 Kg        Rp. 14.000,00    Rp. 70.000,00
    5. Minyak Goreng      10 liter    Rp. 12.000,00    Rp.120.000,00
    7   Lada Bubuk        5 bungkus   Rp. 10.000,00    Rp. 50.000,00
    8   Santan Kelapa     5 buah      Rp. 5.000,00     Rp. 25.000,00
    9. Telur              20 butir    Rp. 1.500,00     Rp. 30.000,00
    10. Kemiri            2 Kg        Rp. 40.000,00    Rp. 80.000,00
    11. Jeruk Nipis       10 buah     Rp.    500,00    Rp. 5.000,00
    12. Garam             2 bungkus   Rp. 2.500,00     Rp. 5.000,00
    13. Mentega           4 bungkus   Rp. 5.000,00     Rp. 20.000,00
    14. Gula              1 Kg        Rp. 15.000,00    Rp. 15.000,00
    Jumlah                                             Rp.550.000,00

                                                                           12
JUMLAH INVESTASI PERALATAN                       Rp. 2.775.000,00
        JUMLAH BIAYA OPERASIONAL                         Rp. 550.000,00
        JUMLAH TOTAL BIAYA USAHA                         Rp. 3.325.000,00




K. Lampiran

   1.   Biodata Ketua
        a.   Nama Lengkap           : Sylvester Saragih
        b.   Jenis Kelamin          : Laki-laki
        c.   Tempat Tanggal Lahir   : Jambi, 06 Maret 1992
        d.   Alamat
                 Jalan              : Jl.Kenari I No.15
                 No. Telp/Hp        : 089652747288
                 Desa/Kelurahan     : Jekan Raya
                 Kabupaten/Kota     : Palangka Raya
        e.   Nama Orang Tua         : Rajaman Saragih, SPd
        f.   Pekerjaan Orang Tua    : PNS
        g.   Asal Sekolah
                 SD                 : SDN 11 JAMBI
                 SMP                : SMPN 06 JAMBI
                 SMA                : SMA SWASTA NOMMENSEN JAMBI

   2.   Biodata Anggota Kelompok
        Biodata Anggota 1
        a.   Nama Lengkap         : Victor H. Sihombing
        b.   Jenis Kelamin        : Laki-laki
        c.   Tempat Tanggal Lahir : Medan, 08 November 1993

                                                                            13
d.   Alamat
         Jalan              : Jl. Lawu No. 22
         No. Telp/Hp        : 085348558271
         Desa/Kelurahan     : Jekan Raya
         Kabupaten/Kota     : Palangka Raya
e.   Nama Orang Tua         : Alpiden Sihombing
f.   Pekerjaan Orang Tua    : Purnawirawan TNI-AD
g.   Asal Sekolah
         SD                 : SDN 066045 MEDAN
         SMP                : SMPN 18 MEDAN
         SMA                : SMA SWASTA ST. THOMAS 3 MEDAN

Biodata Anggota 2
a.   Nama Lengkap           : Bintora Hutabarat
b.   Jenis Kelamin          : Laki-Laki
c.   Tempat Tanggal Lahir   : Lumbanratus, 02 Juni 1990
d.   Alamat
         Jalan              : Jl. Kariraman No. 01
         No. Telp/Hp        : 082165008818
         Desa/Kelurahan     : Jekan Raya
         Kabupaten/Kota     : Palangka Raya
e.   Nama Orang Tua         : Banar Hutabarat
f.   Pekerjaan Orang Tua    : Petani
g.   Asal Sekolah
         SD                 : SDN No : 145596 LUMBAN RATUS
         SMP                : SMPN 3 SAYURMATINGGI
         SMA                : SMK SWASTA TELADAN MEDAN

Biodata Anggota 3
a. Nama Lengkap             : Maria Fransiska Tarigan
b. Jenis Kelamin            : Perempuan
c. Tempat Tanggal Lahir     : Medan, 26 Juni 1993
d. Alamat
        Jalan               : Jl. B. Koetin BBA No. 1 A
        No. Telp/Hp         : 085297014526
        Desa/Kelurahan      : Jekan Raya
        Kabupaten/Kota      : Palangka Raya
e. Nama Orang Tua           : Anceria Br. Tumanggor
f. Pekerjaan Orang Tua      : Wiraswasta
g. Asal Sekolah
        SD                  : SD SWASTA KHATOLIK ASSISI MEDAN
        SMP                 : SMP SWASTA KHATOLIK BUDI MURNI 2
        MEDAN
        SMA                 : SMA SWASTA KHATOLIK BUDI MURNI 2
        MEDAN

Biodata Anggota 5


                                                                 14
a. Nama Lengkap           : Frendi P. Manurung
b. Jenis Kelamin          : Laki-laki
c. Tempat Tanggal Lahir   : Pematang Siantar, 31 Desember 1993
d. Alamat
        Jalan             : Jl. Borneo
        No. Telp/Hp       : 081258448288
        Desa/Kelurahan    : Jekan Raya
        Kabupaten/Kota    : Palangka Raya
e. Nama Orang Tua         : Richard Manurung
f. Pekerjaan Orang Tua    : Wiraswasta
g. Asal Sekolah
        SD                : SDN PEMATANG SIANTAR
        SMP               : SMP CINTA RAKYAT 2 PEMATANG SIANTAR
        SMA               : SMA SWASTA ASSISI PEMATANG SIANTAR




                                                                  15

More Related Content

What's hot

Budidaya tanaman kopi
Budidaya tanaman kopiBudidaya tanaman kopi
Budidaya tanaman kopi
kunfayakun
 
Cara menghitung kebutuhan tenaga panen kebun kelapa sawit
Cara menghitung kebutuhan tenaga panen kebun kelapa sawitCara menghitung kebutuhan tenaga panen kebun kelapa sawit
Cara menghitung kebutuhan tenaga panen kebun kelapa sawit
Benny Benny
 
Produksi Tanaman Kentang
Produksi Tanaman KentangProduksi Tanaman Kentang
Produksi Tanaman Kentang
Rozi Aziz
 
Analisis SWOT Pecel Lele Lela (EFAS dan IFAS)
Analisis SWOT Pecel Lele Lela (EFAS dan IFAS)Analisis SWOT Pecel Lele Lela (EFAS dan IFAS)
Analisis SWOT Pecel Lele Lela (EFAS dan IFAS)
Dian Anggita
 
5. sumberdaya-dalam-pertanian
5. sumberdaya-dalam-pertanian5. sumberdaya-dalam-pertanian
5. sumberdaya-dalam-pertanian
Muhammad Sabrin
 
Klasifikasi Usahatani
Klasifikasi UsahataniKlasifikasi Usahatani
Klasifikasi Usahatani
Joel mabes
 
Proposal www.i-kedai.com usaha sembako
Proposal www.i-kedai.com usaha sembakoProposal www.i-kedai.com usaha sembako
Proposal www.i-kedai.com usaha sembako
Furqan Lubis
 
Materi inovasi pemanfaatan pekarangan
Materi inovasi pemanfaatan pekaranganMateri inovasi pemanfaatan pekarangan
Materi inovasi pemanfaatan pekarangan
Abdul Hakim, Agricurtural Extension
 
Bab 6-pengembangan-alat-dan-mesin-pertanian
Bab 6-pengembangan-alat-dan-mesin-pertanianBab 6-pengembangan-alat-dan-mesin-pertanian
Bab 6-pengembangan-alat-dan-mesin-pertanian
Nanda Saragih
 
ITP UNS SEMESTER 2 Pengertian agribisnis
ITP UNS SEMESTER 2 Pengertian agribisnisITP UNS SEMESTER 2 Pengertian agribisnis
ITP UNS SEMESTER 2 Pengertian agribisnis
Fransiska Puteri
 
CV
CVCV
Angka kredit n dupak online pak ersad
Angka kredit n dupak online pak ersadAngka kredit n dupak online pak ersad
Pelatihan lembang (yuti)
Pelatihan lembang (yuti)Pelatihan lembang (yuti)
Pelatihan lembang (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Proposal rintisan-desa-wisata
Proposal rintisan-desa-wisataProposal rintisan-desa-wisata
Proposal rintisan-desa-wisata
Mamah Mizan Mizan
 
Pola Pikir / Mindset (Bab1 dari 5 bab)
Pola Pikir / Mindset (Bab1 dari 5 bab)Pola Pikir / Mindset (Bab1 dari 5 bab)
Pola Pikir / Mindset (Bab1 dari 5 bab)
Surana Ir, MSc, PU-SDA
 
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHANPRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
Sri Wahyuni
 
Pertemuan 1 prinsip dan teknik budidaya tanaman
Pertemuan 1 prinsip dan teknik budidaya tanamanPertemuan 1 prinsip dan teknik budidaya tanaman
Pertemuan 1 prinsip dan teknik budidaya tanaman
Andary Aindåapryl
 
budidaya kelapa sawit
budidaya kelapa sawitbudidaya kelapa sawit
budidaya kelapa sawit
Guntur Raharjo
 

What's hot (20)

Budidaya tanaman kopi
Budidaya tanaman kopiBudidaya tanaman kopi
Budidaya tanaman kopi
 
Cara menghitung kebutuhan tenaga panen kebun kelapa sawit
Cara menghitung kebutuhan tenaga panen kebun kelapa sawitCara menghitung kebutuhan tenaga panen kebun kelapa sawit
Cara menghitung kebutuhan tenaga panen kebun kelapa sawit
 
Produksi Tanaman Kentang
Produksi Tanaman KentangProduksi Tanaman Kentang
Produksi Tanaman Kentang
 
Analisis SWOT Pecel Lele Lela (EFAS dan IFAS)
Analisis SWOT Pecel Lele Lela (EFAS dan IFAS)Analisis SWOT Pecel Lele Lela (EFAS dan IFAS)
Analisis SWOT Pecel Lele Lela (EFAS dan IFAS)
 
5. sumberdaya-dalam-pertanian
5. sumberdaya-dalam-pertanian5. sumberdaya-dalam-pertanian
5. sumberdaya-dalam-pertanian
 
Klasifikasi Usahatani
Klasifikasi UsahataniKlasifikasi Usahatani
Klasifikasi Usahatani
 
Proposal www.i-kedai.com usaha sembako
Proposal www.i-kedai.com usaha sembakoProposal www.i-kedai.com usaha sembako
Proposal www.i-kedai.com usaha sembako
 
Materi inovasi pemanfaatan pekarangan
Materi inovasi pemanfaatan pekaranganMateri inovasi pemanfaatan pekarangan
Materi inovasi pemanfaatan pekarangan
 
Bab 6-pengembangan-alat-dan-mesin-pertanian
Bab 6-pengembangan-alat-dan-mesin-pertanianBab 6-pengembangan-alat-dan-mesin-pertanian
Bab 6-pengembangan-alat-dan-mesin-pertanian
 
ITP UNS SEMESTER 2 Pengertian agribisnis
ITP UNS SEMESTER 2 Pengertian agribisnisITP UNS SEMESTER 2 Pengertian agribisnis
ITP UNS SEMESTER 2 Pengertian agribisnis
 
CV
CVCV
CV
 
Proposal pertanian
Proposal pertanianProposal pertanian
Proposal pertanian
 
Angka kredit n dupak online pak ersad
Angka kredit n dupak online pak ersadAngka kredit n dupak online pak ersad
Angka kredit n dupak online pak ersad
 
Pelatihan lembang (yuti)
Pelatihan lembang (yuti)Pelatihan lembang (yuti)
Pelatihan lembang (yuti)
 
Proposal rintisan-desa-wisata
Proposal rintisan-desa-wisataProposal rintisan-desa-wisata
Proposal rintisan-desa-wisata
 
Pola Pikir / Mindset (Bab1 dari 5 bab)
Pola Pikir / Mindset (Bab1 dari 5 bab)Pola Pikir / Mindset (Bab1 dari 5 bab)
Pola Pikir / Mindset (Bab1 dari 5 bab)
 
Proposal ubi jalar
Proposal ubi jalarProposal ubi jalar
Proposal ubi jalar
 
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHANPRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
 
Pertemuan 1 prinsip dan teknik budidaya tanaman
Pertemuan 1 prinsip dan teknik budidaya tanamanPertemuan 1 prinsip dan teknik budidaya tanaman
Pertemuan 1 prinsip dan teknik budidaya tanaman
 
budidaya kelapa sawit
budidaya kelapa sawitbudidaya kelapa sawit
budidaya kelapa sawit
 

Viewers also liked

A2 newspaper research
A2 newspaper researchA2 newspaper research
A2 newspaper research
debbie14
 
колл центры
колл центрыколл центры
колл центры
ealunev1367
 
Bestech new project
Bestech new projectBestech new project
Bestech new project
aurusconsulting
 
Verb to be
Verb to beVerb to be
Verb to be
Lourdes Ruales
 
2014 world label awards presentation
2014 world label awards presentation2014 world label awards presentation
2014 world label awards presentation
TLMI
 
Menu maridaje verano
Menu maridaje veranoMenu maridaje verano
Menu maridaje verano
LussoInfantas
 
Conceptualizing Power Relations in Inquiry-Oriented Classrooms
Conceptualizing Power Relations in Inquiry-Oriented ClassroomsConceptualizing Power Relations in Inquiry-Oriented Classrooms
Conceptualizing Power Relations in Inquiry-Oriented Classrooms
Dermot Donnelly
 
Asteroïden SKRILLEX REMIX.ppt
Asteroïden SKRILLEX REMIX.pptAsteroïden SKRILLEX REMIX.ppt
Asteroïden SKRILLEX REMIX.pptMaxime Rondou
 
A08
A08A08
€ κατάρτιση 7.000 ανέργων 457ελ μφω-signed €
€ κατάρτιση 7.000 ανέργων 457ελ μφω-signed €€ κατάρτιση 7.000 ανέργων 457ελ μφω-signed €
€ κατάρτιση 7.000 ανέργων 457ελ μφω-signed €Δημήτριος Κουλόγλου
 
Asteroïden
AsteroïdenAsteroïden
Asteroïdenkuleuven
 
Khmer culture, civilization (part1)
Khmer culture, civilization (part1)Khmer culture, civilization (part1)
Khmer culture, civilization (part1)
Mut Somoeun
 
Tugas tambang terbuka hubungan rumus bser dan sr tambang terbuka
Tugas tambang terbuka hubungan rumus bser dan sr tambang terbukaTugas tambang terbuka hubungan rumus bser dan sr tambang terbuka
Tugas tambang terbuka hubungan rumus bser dan sr tambang terbukaSylvester Saragih
 
Teknik sampling normalitas data statistika
Teknik sampling normalitas data statistikaTeknik sampling normalitas data statistika
Teknik sampling normalitas data statistika
Sylvester Saragih
 
Khmer culture, civilization (part6)
Khmer culture, civilization (part6)Khmer culture, civilization (part6)
Khmer culture, civilization (part6)
Mut Somoeun
 
T'estim moltíssim
T'estim moltíssimT'estim moltíssim
T'estim moltíssim
ferranmiguelpaco
 
Primero Q3 Results
Primero Q3 ResultsPrimero Q3 Results
Primero Q3 Results
primero_mining
 
Santa's Special
Santa's SpecialSanta's Special
Santa's Special
hbwmike
 

Viewers also liked (20)

A2 newspaper research
A2 newspaper researchA2 newspaper research
A2 newspaper research
 
Vroege renaissance
Vroege renaissanceVroege renaissance
Vroege renaissance
 
колл центры
колл центрыколл центры
колл центры
 
Bestech new project
Bestech new projectBestech new project
Bestech new project
 
Verb to be
Verb to beVerb to be
Verb to be
 
2014 world label awards presentation
2014 world label awards presentation2014 world label awards presentation
2014 world label awards presentation
 
Menu maridaje verano
Menu maridaje veranoMenu maridaje verano
Menu maridaje verano
 
Conceptualizing Power Relations in Inquiry-Oriented Classrooms
Conceptualizing Power Relations in Inquiry-Oriented ClassroomsConceptualizing Power Relations in Inquiry-Oriented Classrooms
Conceptualizing Power Relations in Inquiry-Oriented Classrooms
 
Asteroïden SKRILLEX REMIX.ppt
Asteroïden SKRILLEX REMIX.pptAsteroïden SKRILLEX REMIX.ppt
Asteroïden SKRILLEX REMIX.ppt
 
A08
A08A08
A08
 
€ κατάρτιση 7.000 ανέργων 457ελ μφω-signed €
€ κατάρτιση 7.000 ανέργων 457ελ μφω-signed €€ κατάρτιση 7.000 ανέργων 457ελ μφω-signed €
€ κατάρτιση 7.000 ανέργων 457ελ μφω-signed €
 
Asteroïden
AsteroïdenAsteroïden
Asteroïden
 
Bahan kuliah materi 8
Bahan kuliah materi 8Bahan kuliah materi 8
Bahan kuliah materi 8
 
Khmer culture, civilization (part1)
Khmer culture, civilization (part1)Khmer culture, civilization (part1)
Khmer culture, civilization (part1)
 
Tugas tambang terbuka hubungan rumus bser dan sr tambang terbuka
Tugas tambang terbuka hubungan rumus bser dan sr tambang terbukaTugas tambang terbuka hubungan rumus bser dan sr tambang terbuka
Tugas tambang terbuka hubungan rumus bser dan sr tambang terbuka
 
Teknik sampling normalitas data statistika
Teknik sampling normalitas data statistikaTeknik sampling normalitas data statistika
Teknik sampling normalitas data statistika
 
Khmer culture, civilization (part6)
Khmer culture, civilization (part6)Khmer culture, civilization (part6)
Khmer culture, civilization (part6)
 
T'estim moltíssim
T'estim moltíssimT'estim moltíssim
T'estim moltíssim
 
Primero Q3 Results
Primero Q3 ResultsPrimero Q3 Results
Primero Q3 Results
 
Santa's Special
Santa's SpecialSanta's Special
Santa's Special
 

Similar to Proposal pkm beasiswa bbm universitas palangka raya kalimantan tengah

Proposal Program Kreativitas Mahasiswa ”PIANO PEKALONGAN (Lumpia Ayam Megono...
Proposal Program Kreativitas Mahasiswa  ”PIANO PEKALONGAN (Lumpia Ayam Megono...Proposal Program Kreativitas Mahasiswa  ”PIANO PEKALONGAN (Lumpia Ayam Megono...
Proposal Program Kreativitas Mahasiswa ”PIANO PEKALONGAN (Lumpia Ayam Megono...
Fenti Anita Sari
 
Prposal pkm 2010 usaha mandiri
Prposal pkm 2010 usaha mandiriPrposal pkm 2010 usaha mandiri
Prposal pkm 2010 usaha mandiri
Junt Trung
 
Snack pule-barbaque2
Snack pule-barbaque2Snack pule-barbaque2
Snack pule-barbaque2
Percetakan Kemasan
 
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
adhyriyadi clever
 
Pengembangan kripik ubi Putri Azzaraa.docx
Pengembangan kripik ubi Putri Azzaraa.docxPengembangan kripik ubi Putri Azzaraa.docx
Pengembangan kripik ubi Putri Azzaraa.docx
Putri Azzara Arjani
 
Pengembangan limbah organik
Pengembangan limbah organikPengembangan limbah organik
Pengembangan limbah organik
sukarman_far
 
Tugas pak agus proposal bisnis Jimmy Cibro
Tugas pak agus proposal bisnis Jimmy CibroTugas pak agus proposal bisnis Jimmy Cibro
Tugas pak agus proposal bisnis Jimmy Cibro
forester012
 
Pisang manisque
Pisang manisquePisang manisque
Pisang manisque
nanana30
 
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
pop.art
 
PKM-K STRATEGI MEMPROMOSIKAN KREASI ROLL CAKE BONGGOL PISANG YANG KAYA SERAT...
PKM-K  STRATEGI MEMPROMOSIKAN KREASI ROLL CAKE BONGGOL PISANG YANG KAYA SERAT...PKM-K  STRATEGI MEMPROMOSIKAN KREASI ROLL CAKE BONGGOL PISANG YANG KAYA SERAT...
PKM-K STRATEGI MEMPROMOSIKAN KREASI ROLL CAKE BONGGOL PISANG YANG KAYA SERAT...
Muhammadiyah University Of Jember
 
Wisata edukasi puslit
Wisata edukasi puslitWisata edukasi puslit
Wisata edukasi puslit
Gis Puslit
 
Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)
Halu Oleo University
 
Skb
SkbSkb
Pkm. brownies peyem bandung
Pkm. brownies peyem bandungPkm. brownies peyem bandung
Pkm. brownies peyem bandung
Taufik Ardi Hidayat
 
Proposal PKMK “KEBUNAGA” ( KERUPUK BUAH NAGA )
Proposal PKMK  “KEBUNAGA”  ( KERUPUK BUAH NAGA )Proposal PKMK  “KEBUNAGA”  ( KERUPUK BUAH NAGA )
Proposal PKMK “KEBUNAGA” ( KERUPUK BUAH NAGA )
Fenti Anita Sari
 
Usulan program kreativitas mahasiswa
Usulan program kreativitas mahasiswaUsulan program kreativitas mahasiswa
Usulan program kreativitas mahasiswa
Azizah Attabha
 
Pkmk faishol manshur pembuatan bakso buah
Pkmk faishol manshur pembuatan bakso buahPkmk faishol manshur pembuatan bakso buah
Pkmk faishol manshur pembuatan bakso buahWildan Ashshidiqi
 
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah NagaPKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
Inas Suha
 

Similar to Proposal pkm beasiswa bbm universitas palangka raya kalimantan tengah (20)

Proposal Program Kreativitas Mahasiswa ”PIANO PEKALONGAN (Lumpia Ayam Megono...
Proposal Program Kreativitas Mahasiswa  ”PIANO PEKALONGAN (Lumpia Ayam Megono...Proposal Program Kreativitas Mahasiswa  ”PIANO PEKALONGAN (Lumpia Ayam Megono...
Proposal Program Kreativitas Mahasiswa ”PIANO PEKALONGAN (Lumpia Ayam Megono...
 
Prposal pkm 2010 usaha mandiri
Prposal pkm 2010 usaha mandiriPrposal pkm 2010 usaha mandiri
Prposal pkm 2010 usaha mandiri
 
Snack pule-barbaque2
Snack pule-barbaque2Snack pule-barbaque2
Snack pule-barbaque2
 
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
PROPOSAL PKM -SIMOK ( SINGKONG MONTOK )
 
Pengembangan kripik ubi Putri Azzaraa.docx
Pengembangan kripik ubi Putri Azzaraa.docxPengembangan kripik ubi Putri Azzaraa.docx
Pengembangan kripik ubi Putri Azzaraa.docx
 
Pengembangan limbah organik
Pengembangan limbah organikPengembangan limbah organik
Pengembangan limbah organik
 
Tugas pak agus proposal bisnis Jimmy Cibro
Tugas pak agus proposal bisnis Jimmy CibroTugas pak agus proposal bisnis Jimmy Cibro
Tugas pak agus proposal bisnis Jimmy Cibro
 
Pisang manisque
Pisang manisquePisang manisque
Pisang manisque
 
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
LOLOS PROPOSAL UTY CEL COMPETITION (WIRAUSAHA MUDA)
 
PKM-K STRATEGI MEMPROMOSIKAN KREASI ROLL CAKE BONGGOL PISANG YANG KAYA SERAT...
PKM-K  STRATEGI MEMPROMOSIKAN KREASI ROLL CAKE BONGGOL PISANG YANG KAYA SERAT...PKM-K  STRATEGI MEMPROMOSIKAN KREASI ROLL CAKE BONGGOL PISANG YANG KAYA SERAT...
PKM-K STRATEGI MEMPROMOSIKAN KREASI ROLL CAKE BONGGOL PISANG YANG KAYA SERAT...
 
PMW PISCOK KETAPEL
PMW PISCOK KETAPELPMW PISCOK KETAPEL
PMW PISCOK KETAPEL
 
Wisata edukasi puslit
Wisata edukasi puslitWisata edukasi puslit
Wisata edukasi puslit
 
Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)Proposal kripik pisang (1)
Proposal kripik pisang (1)
 
Skb
SkbSkb
Skb
 
Pkm. brownies peyem bandung
Pkm. brownies peyem bandungPkm. brownies peyem bandung
Pkm. brownies peyem bandung
 
Proposal PKMK “KEBUNAGA” ( KERUPUK BUAH NAGA )
Proposal PKMK  “KEBUNAGA”  ( KERUPUK BUAH NAGA )Proposal PKMK  “KEBUNAGA”  ( KERUPUK BUAH NAGA )
Proposal PKMK “KEBUNAGA” ( KERUPUK BUAH NAGA )
 
Usulan program kreativitas mahasiswa
Usulan program kreativitas mahasiswaUsulan program kreativitas mahasiswa
Usulan program kreativitas mahasiswa
 
Intrapreneur
IntrapreneurIntrapreneur
Intrapreneur
 
Pkmk faishol manshur pembuatan bakso buah
Pkmk faishol manshur pembuatan bakso buahPkmk faishol manshur pembuatan bakso buah
Pkmk faishol manshur pembuatan bakso buah
 
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah NagaPKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
PKM-K tentang Pemanfaatan Kulit Buah Naga
 

More from Sylvester Saragih

Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
Sylvester Saragih
 
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
Sylvester Saragih
 
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi dan prinsip ...
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi  dan prinsip ...Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi  dan prinsip ...
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi dan prinsip ...
Sylvester Saragih
 
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industriBahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
Sylvester Saragih
 
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
Sylvester Saragih
 
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
Sylvester Saragih
 
186703099 petrologi-batubara
186703099 petrologi-batubara186703099 petrologi-batubara
186703099 petrologi-batubara
Sylvester Saragih
 
Kamus istilah tambang
Kamus istilah tambangKamus istilah tambang
Kamus istilah tambang
Sylvester Saragih
 
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambangTugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Sylvester Saragih
 
Mine plan
Mine planMine plan
Ptm
PtmPtm
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
Sylvester Saragih
 
Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1
Sylvester Saragih
 
Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Sylvester Saragih
 
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
Sylvester Saragih
 
Humprey spiral 2
Humprey spiral 2Humprey spiral 2
Humprey spiral 2
Sylvester Saragih
 
Humprey spiral
Humprey spiralHumprey spiral
Humprey spiral
Sylvester Saragih
 
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
Sylvester Saragih
 
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantanTugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
Sylvester Saragih
 

More from Sylvester Saragih (20)

Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
Presentation washing plant kel. 5 Pencucian batubara dengan jig, pencucian ba...
 
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
Pencucian batubara kel 4 Operasi pemisahan bak media berat dan operasi siklon...
 
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi dan prinsip ...
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi  dan prinsip ...Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi  dan prinsip ...
Kelompok 3 Teori Pengendapan partikel untuk konsentrasi operasi dan prinsip ...
 
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industriBahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
Bahan materi kuliah rekayasa bahan galian industri
 
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
Tugas Kelompok II Operasi kominusi dan operasi pengayakan Dalam pencucian bat...
 
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
Uji Ketercucian dalam pencucian batubara (tugas kelompk I)
 
186703099 petrologi-batubara
186703099 petrologi-batubara186703099 petrologi-batubara
186703099 petrologi-batubara
 
Kamus istilah tambang
Kamus istilah tambangKamus istilah tambang
Kamus istilah tambang
 
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambangTugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
 
Mine plan
Mine planMine plan
Mine plan
 
Ptm
PtmPtm
Ptm
 
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
Bahan MK PERALATAN DAN PENGANGKUTAN TAMBANG BAWAH TANAH.Peralatan tambang baw...
 
Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1
 
Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)
 
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
Tugas makalah teknik eksplorasi tambang peralatan yang digunakan alam eksplor...
 
Humprey spiral 2
Humprey spiral 2Humprey spiral 2
Humprey spiral 2
 
Humprey spiral
Humprey spiralHumprey spiral
Humprey spiral
 
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
Tugas batubara ii lingkungan dan bentuk endapan batubara, kalsifikasi dan jen...
 
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantanTugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
Tugas paper cekungan batubara pada pulau kalimantan
 
Bahan kuliah materi 7
Bahan kuliah materi 7Bahan kuliah materi 7
Bahan kuliah materi 7
 

Recently uploaded

Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
ArulArya1
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
SriKuntjoro1
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
MunirLuvNaAin
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 

Recently uploaded (20)

Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
 
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptxPPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
PPT KRITERIA KENAIKAN KELAS & KELULUSAN.pptx
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 

Proposal pkm beasiswa bbm universitas palangka raya kalimantan tengah

  • 1. PKM KEWIRAUSAHAAN MAHASISWA Judul: USAHA PEMBUATAN KERIPIK BONGGOL PISANG ANEKA RASA SEBAGAI PELUANG WIRAUSAHA BARU Disusun Oleh: SYLVESTER SARAGIH DBD 111 0105 BINTORA HUTABARAT DBD 111 0124 FRENDI P. MANURUNG DBD 111 0082 MARIA FRANSISKA TARIGAN DBD 111 0097 VICTOR H. SIHOMBING DBD 111 0005 KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS PALANGKARAYA FAKULTAS TEKNIK ii
  • 2. JURUSAN TEKNIK PERTAMBANGAN 2013 Halaman Pengesahan Usulan Program Kreativitas Mahasiswa Kewirausahaan Universitas Palangkaraya 1. Judul Kegiatan : Usaha Pembuatan Keripik Bonggol Pisang Aneka Rasa 2. Bidang kegiatan : PKM-K 3. Bidang ilmu : Kewirausahaan 4. Ketua Pelaksana Kegiatan a. Nama Lengkap : Sylvester Saragih b. NIM : DBD 111 0105 c. Jurusan : Teknik Pertambangan d. Universitas : Universitas Palangka Raya e. Alamat Rumah Jalan : Jl.Kenari I No. 15 Telepon/HP : 089652747288 Desa/Kelurahan : Jekan Jaya Kabupaten/Kota : Palangka Raya 5. Anggota Pelaksanaan Kegiatan : 5 orang 6. Dosen Pendamping a. Nama Lengkap : Lisa Virgiyanti, ST., MT b. NIP : 19770904 200801 2 011 c. Alamat Rumah Jalan : Jl. Nyai Bintang No. 3 Telepon/HP : 085221309449 Kota : Palangka Raya 7. Biaya Kegiatan Total a. Dikti : Rp. 3.500.000,00 (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) b. Sumber lain :- 8. Jangka Waktu Pelaksanaan : 4 bulan iii
  • 3. Palangka Raya, Maret 2013 Mengetahui, Ketua Pelaksana Kegiatan Ketua Jurusan (Budhi Eter Silam, ST.) (Sylvester Saragih) NIP. 132317928 NIM. DBD 111 010 Pembantu Rektor III Dosen Pendamping Bidang Kemahasiswaan (Prof. Dr. Ir. Bambang. S. Lautt, MSi) Lisa Virgiyanti, ST., MT NIP. 19630725 198903 1 001 NIP 19770904 200801 2 011 iv
  • 4. A. JUDUL: Usaha Pembuatan Keripik Bonggol Pisang Aneka Rasa Sebagai Peluang Wirausaha Baru. B. LATAR BELAKANG Sebagian besar penduduk Indonesia, bahkan dunia, hampir dapat di pastikan mengenal pisang (banana), Hampir semua bagian tanaman pisang memiliki nilai guna dalam kehidupan sehari-hari. Bagian utama dari tanaman pisang yang memiliki nilai sangat tinggi adalah buah pisang. Bagian lain tanaman pisang yang bisa di manfaatkan adalah bonggol (Corm) yang dapat dimanfaatkan menjadi bahan makanan sampai pembuatan sabun. Bonggol pisang biasanya oleh masyarakat hanya di buang setelah mengambil buah pisang. Berdasarkan penelusuran literatur, pisang sudah di kenal dan dikonsumsi sejak dahulu. Pada zaman kaisar Romawi Antonius Musa berjasa menganjurkan makan pisang untuk kesehatan kaisar, untuk mengenal jasa dokter Musa, maka nama latin pisang di tetapkan Musa Paradisiaca. Pisang (Musa paradisiacal L.) merupakan tanaman buah tropis beriklim basah dengan curah hujan yang merata sepanjang tahun. Tanaman ini cukup populer dikalangan masyarakat kita dan hampir setiap orang memakannya. Dewasa ini, pisang sudah ditanam di seluruh wilayah nusantara. Hampir semua bagian tanaman pisang memiliki nilai guna dalam kehidupan sehari-hari. Bagian utama dari tanaman pisang yang memiliki nilai sangat tinggi adalah buah pisang. Bonggol pisang biasanya hanya dibiarkan membusuk, karena tidak memiliki nilai jual. Namun kini di Banyuwangi, Jawa Timur bonggol pisang dapat diolah menjadi kerupuk renyah dan gurih oleh seorang ibu rumah tangga. Bonggol yang biasanya digunakan adalah bagian yang ada di bawah tanah hingga ke akar. Bagian tersebut dibersihkan hingga diperoleh bagian dalam bonggol yang berwarna putih. Kemudian dilakukan pemotongan dan perendaman untuk mengeluarkan getah, lalu diiris tipis-tipis dan dibumbui. Tetapi tidak semua jenis bonggol pisang enak untuk dibuat keripik. Beberapa jenis bonggol pisang yang digunakan adalah yang berasal dari pisang kepok, pisang raja, dan pisang khlutuk. Keistimewaannya tekstur keripik ini rasanya renyah dan tidak terasa pahit. Apalagi bonggol pisang dipercaya mengandung serat sehingga bisa memperlancar pencernaan. Keripik bonggol pisang dengan aneka rasa bisa menjadi peluang bisnis yang cukup tinggi jika diolah dengan benar dan dipasarkan secara tepat. Potensi pasar yang luas dan ketersediaan jumlah bahan baku yang melimpah yang ada di masyarakat akan menjadi nilai tambah bonggol pisang. Oleh karena itu hendaknya dimanfaatkan oleh pengusaha kecil dan petani tanaman pisang guna menambah pendapatan dan menjadikan keripik ini menjadi kuliner khas. Keripik bonggol pisang ini ditawarkan dalam bentuk keripik siap konsumsi atau dalam bentuk kering alias belum digoreng. Keripik ini kalau sudah digoreng bentuknya lebih menyerupai kerupuk berbentuk sedikit lebar dengan warna sedikit kecoklatan. Sedangkan yang dijual kering (mentah) berwarna cokelat gelap dan harus digoreng terlebih dahulu. Di zaman yang serba mahal,terutama kebutuhan pokok seperti beras, gandum , pati, maizena( jagung ) maka kita harus dapat mencari solusi untuk mengantisipasinya, sehingga kita tidak semakin kesulitan dalam mempertahankan hidup, terutama dalam pemenuhan kebutuhan akan makanan. Wilayah Indonesia merupakan wilayah yang sangat subur, diibaratkan tongkat dan kayu dapat menjadi tanaman. Tanaman yang tumbuh di wilayah Indonesia sangat beragam, dari rumput, herba sampai pohon . Pisang yang kita kenal selama ini yang di manfaatkan sebagai bahan makanan hanya buahnya 5
  • 5. saja, padahal selain buahnya bonggolnya pun dapat di gunakan sebagai bahan baku pembuatan makanan yaitu keripik. Usaha pembuatan keripik bonggol pisang aneka rasa sangat menjanjikan karena di pasaran masih belum ada. Aneka penganekaragaman rasa keripik bonggol pisang bisa menambah keanekaragaman makanan khas yang bisa di produksi sesuai permintaan pasar. Keadaan ini merupakan peluang bisnis yang sangat menjanjikan bagi masyarakat .Hal ini karena pengolahan bonggol masih kurang di manfaatkan dan kurang produktif. Oleh karena itu dengan adanya pengolahan keripik bonggol pisang menjadikan nilai ekonomi dan sosial yang cukup tinggi terhadap bonggol pisang. Untuk menambah nilai ekonomi dari keripik bonggol pisang maka keripik bonggol pisang dapat di buat beraneka rasa seperti rasa balado, bawang, dan keju. Oleh karena itu hendaknya bisa di manfaatkan oleh pengusaha kecil dan petani tanaman pisang guna menambah pendapatan. C. PERUMUSAN MASALAH Berdasarkan data di atas, membuktikan bahwa bonggol pisang masih mempunyai nilai gizi yang sangat tinggi, sehingga masyarakat tidak perlu kawatir dengan nilai gizi yang terkandung dalam keripik bonggol pisang. Selain itu keripik bonggol pisang juga mempunyai rasa yang enak dan lezat jika di olah menjadi olahan baru. Perumusan masalah yang melatar belakangai kegiatan ini : 1. Bagaimana menghasilkan kripik bonggol pisang yang mempunyai nilai jual tinggi dan mengandung gizi? 2. Bagaimana divernifikasi produk olahan keripik bonggol pisang untuk peluang awal? 3. Bagaimana cara memperluas produk kripik yang berasal dari bonggol pisang yang belum di kenal masyarakat lokal Palangka Raya? 4. Apakah dapat membuka peluang usaha baru di bidang kuliner? 5. Apakah dapat meningkatkan pendapatan mahasiswa? D. TUJUAN Tujuan dilakukanya program ini adalah sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui pengolahan keripik bonggol pisang aneka rasa agar memiliki nilai jual yang lebih tinggi di masyarakat. 2. Untuk mengetahui strategi pemasaran yang harus di terapakan pada usaha keripik bonggol pisang aneka rasa. 3. Untuk mengetahui dampak ekonomis yang timbul dengan adanya pengolahan keripik bonggol pisang aneka rasa. E. LUARAN YANG DIHARAPKAN Luaran yang di harapkan dari PKM ini adalah sebagai berikut: 1. Menghasilkan cemilan baru berupa kripik bonggol pisang yang sebelumnya kurang diketahui sehingga mampu menjadi alternatif cemilan baru dikalangan masyarakat. 6
  • 6. 2. Produk makanan yang akan menginspirasi para produsen makanan untuk menciptakan produk baru yang sebelumnya kurang begitu dikenal. 3. Terciptanya produk keripik bonggol pisang yang mempunyai nilai jual yang lebih tinggi. 4. Peningkatan pendapatan bagi mahasiswa sebagai peluang usaha yang baru. F. KEGUNAAN Kegunaan program kreatifitas mahasiswa dalam bidang kewirausahaan adalah: 1. Menumbuh kembangkan daya kreatifitas mahasiswa. 2. Membuka peluang usaha baru. 3. Meningkatkan produksi tanaman pisang khususnya dalam sektor pertanian. 4. Melatih kerjasama kelompok agar bisa menjadi tim dalam mengelola sebuah usaha. G. TINJAUAN PUSTAKA 1. Deskripsi Pisang Pisang (Musa paradisiacal L.) merupakan tanaman buah tropis beriklim basah dengan curah hujan yang merata sepanjang tahun. Tanaman ini cukup populer dikalangan masyarakat kita dan hampir setiap orang memakannya. Pisang sebagai nama umum yang diberikan pada tumbuhan terna raksasa berdaun besar memanjang dari suku Musaceae. Beberapa jenisnya (Musa acuminate, M. balbisiana, dan M. xparadisiaca) menghasilkan buah konsumsi yang dinamakan sama. Buah ini tersusun dalam tandan dengan kelompok-kelompok tersusun menjari, yang disebut sisir. Hampir semua buah pisang memiliki kulit berwarna kuning ketika matang, meskipun ada beberapa warna jingga, merah, hijau, ungu, atau bahkan hamper hitam. Buah pisang sebagai bahan pangan merupakan sumber energi (karbohidrat dan mineral, terutama kalium). Syarat tumbuh tanaman pisang adalah: 1. Iklim tropis basah, lembab dan panas mendukung pertumbuhan pisang. Namun demikian pisang masih dapat tumbuh di daerah subtropis. Pada kondisi tanpa air, pisang masih tetap tumbuh karena air disuplai dari batangnya yang berair tetapi produksinya tidak dapat diharapkan. 2. Angin dengan kecepatan tinggi seperti angin kumbang dapat merusak daun dan mempengaruhi pertumbuhan tanaman. 3. Curah hujan optimal adalah 1.520–3.800 mm/tahun dengan 2 bulan kering. Variasi curah hujan harus diimbangi dengan ketinggian air tanah agar tanah tidak tergenang. Media tanam : 1) Pisang dapat tumbuh di tanah yang kaya humus, mengandung kapur atau tanah berat. Tanaman ini rakus makanan sehingga sebaiknya pisang ditanam di tanah berhumus dengan pemupukan. 2) Air harus selalu tersedia tetapi tidak boleh menggenang karena pertanaman pisang harus diari dengan intensif. Ketinggian air tanah di daerah basah 7
  • 7. adalah 50 - 200 cm, di daerah setengah basah 100 - 200 cm dan di daerah kering 50 – 150 cm. Tanah yang telah mengalami erosi tidak akan menghasilkan panen pisang yang baik. Tanah harus mudah meresapkan air. Pisang tidak hidup pada tanah yang mengandung garam 0,07%. Ketinggian tempatnya adalah tanaman ini toleran akan ketinggian dan kekeringan. Di Indonesia umumnya dapat tumbuh di dataran rendah sampai pegunungan setinggi 2.000 m dpl. Pisang ambon,nangka dan tanduk tumbuh baik sampai ketinggian 1.000 m dpl. Pembibitannya pisang diperbanyak dengan cara vegetatif berupa tunas-tunas (anakan). Tinggi anakan yang dijadikan bibit adalah 1-1,5 m dengan lebar potongan umbi 15-20 cm. Anakan diambil dari pohon yang berbuah baik dan sehat. Tinggi bibit akan berpengaruh terhadap produksi pisang (jumlah sisir dalam tiap tandan). Bibit anakan ada dua jenis: anakan muda dan dewasa. Anakan dewasa lebih baik digunakan karena sudah mempunyai bakal bunga dan persediaan makanan di dalam bonggol sudah banyak. Penggunaan bibit yang berbentuk tombak (daun masih berbentuk seperti pedang, helai daun sempit) lebih diutamakan daripada bibit dengan daun yang lebar. Bibit dapat dibeli dari daerah/tempat lain atau disediakan di kebun sendiri. Tanaman untuk bibit ditanam dengan jarak tanam agak rapat sekitar 2 x 2 m. Satu pohon induk dibiarkan memiliki tunas antara 7-9. Untuk menghindari terlalu banyaknya jumlah tunas anakan, dilakukan pemotongan/penjarangan tunas. Pemiliharaan tanaman dilakukan dengan cara penjarangan, penyiangan, perempalan, pemupukan, penyiraman dan pengairan, pemberian Mulsa, pemeliharaan buah. 2. Macam-macam Varietas Bonggol Pisang Ada 2 macam varietas bonggol pisang yang bias digunakan sebagai bahan olahan keripik bonggol pisang, yaitu : a) Bonggol pisang kapok, dan b) Bonggol pisang raja. 3. Kandungan Kalori Dalam Bonggol Pisang Berdasarkan penelitian para pakar gizi, bonggol pisang lebih banyak khasiat. Kandungan nutrisi dan vitaminnya sanga lengkap. Berikut adalah kandungan gizi bonggol pisang per 250 gr. Komposisi Jumlah Energi 17,4 kal Protein 1,2 gram Lemak 0,2 gram Kolesterol 0 mg Vitamin A 0-2,8 mg Vitamin B1,B2, B6 0-2,8 mg Vitamin C 0-2,8 mg Potassium 187 mg Kandungan air 92,5 gram 4. Keripik Bonggol Pisang Keripik bonggol pisang, sebuah makanan yang masih asing ditelinga kita. Konon makanan ini adalah makanan favorit masyarakat jawa dimasa penjajahan. Dari namanya makanan keripik bonggol pisang seolah adalah makanan yanga tak lazim di 8
  • 8. konsumsi, namun dengan sedikit sentuhan tangan-tangan kreatif, sebuah bonggol pisang bisa menjadi makanan yang renyah, gurih dan menggoyang lidah kita. Bonggol pisang adalah batang dari pohon pisang yang sudah ditebang. Biasanya bonggol pisang oleh para petani dibiarkan busuk begitu saja, namun akibat pembiaran itu membuat bonggol pisang yang busuk akan mempengaruhi pertumbuhan pohon pisang disekitarnya menjadi jelek. Cara pembuatan keripik bonggol pisang tidaklah susah, bahan-bahan yang dipakai juga mudah didapatkan. Secara singkat cara pengolahan keripik bonggol pisang adalah sebagai berikut : a. Iris bonggol pisang tipis-tipis, kemudian rendam dengan air b. Setelah itu, goreng dengan bumbu sampai setengah matang. Angkat dan tiriskan c. Jika sudah ditiriskan beberapa saat, silahkan anda goreng kembali sampai matang Adapun manfaat dari mengkonsumsi keripik bonggol pisang selain rasanya renyah juga mengandung serat yang tinggi. 5. Hasil Survai Kelayakan Usaha Dari hasil survai pasar atau survai kelayakan usaha mengenai kripik bonggol pisang, kami berkeyakinan produk usaha ini akan berkembang pesat di karenakan pemasaran yang di lakukan meliputi pengenalan produk ini kepada masyarakat di awali di lingkungan kampus Jurusan Teknik Pertambangan Universitas Palangkaraya dan disekitar kampus-kampus lainya, yaitu dengan memberi sampel produk kripik bonggol pisang kepada mahasiswa di sekitar kampus, selanjutnya menitipkan produk ini di kantin – kantin sekitar kampus. Kemudian menawarkan produk ini kepada konsumen – konsumen yang ditemui yang berada atau didekat tempat produksi. Produk ini juga akan dipublikasikan menggunakan leaflet bahwa dapat menerima pesanan, dan informasi dari mulut ke mulut. Selain itu dengan melihat pasar produksi kripik bonggol pisang yang belum ada di kota Palangka Raya maka dengan pengolahan bonggol pisang menjadi olahan baru ini akan menambah hasil dari nilai jual bonggol pisang itu sendiri. Dan memberikan inovasi baru dalam olahan kripik atau tanaman sayuran buah. H. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA Gambaran umum dari rencana usaha ini yaitu: a. Prospek Usaha Kegiatan ini menunjukkan sinyal yang positif jika di kelola lebih profesional dan berorientasi bisnis yang tinggi, kelanjutan dari keripik bonggol pisang aneka rasa ini juga sangat menjanjikan,kegiatan ini telah berhasil 90 % dan hanya menunggu proses produksi yang berkelanjutan. Keripik bonggol pisang aneka rasa keju, balado dan bawang yang kami buat ini mungkin adalah yang pertama yang ada di pasaran sehingga pengembangan usaha sangat terbuka dengan luas, perlu peningkatan jaringan pemasaran dan karena produk keripik bonggol pisang aneka rasa ini masih 9
  • 9. sangat baru maka kegiatan promosi harus gencar di lakukan, sehingga orang-orang menjadi tahu dan tertarik untuk merasakan serta membeli produk telur asin aneka rasa .Produk keripik bonggol pisang aneka rasa ini juga mempuyai keuntungan yang lebih dari pada sebelumnya bonggol pisang yang hanya di buang setelah pengambilan buah pisang, jika di buat keripik bonggol pisang aneka rasa harga jual bisa mencapai Rp.1.700 per bungkus ukuran 250 gram. b. Peluang Pasar Kembali dalam aspek pariwisata, keripik dari bonggol pisang akan dijadikan buah tangan setiap orang yang akan berkunjung ke Palangka Raya, selain itu aspek lain itu adalah orang akan penasaran bila mendengar kripik bonggol pisang yang aneka rasa ini dengan begitu masyarakat mencoba menerima dengan adanya terobosan baru akan kebutuhan komsumsi makanan ringan yang baru, disamping itu bonggol pisang juga bias dijadikan salaj satu aspek dalam cirri khas makanan ringan dari Palangka Raya. I. METODE PELAKSANAAN 1. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Pelaksanaan kegiatan dilakukan di kelurahan Jekan Raya, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah pada bulan April hingga Juli 2013. 2. Alat dan Bahan Alat-alat yang digunakan dalam kegiatan adalah: a) Wajan, b) Baskom 2 buah c) Susuk (sothil) d) Erok-erok e) Pisau f) Sendok g) Cobek dan munthu h) Kompor. Bahan-bahan yang digunakan dalam kegiatan antara lain: a) Bonggol pisang, b) Tepung beras, c) Kanji, d) Santan, e) Garam, f) Perenyah kue, g) Minyak goreng, h) Bumbu : ketumbar, miri, bawang putih, kencur, kunir. i) Telur ayam 1 butir. 3. Prosedur Pembuatan a) Bonggol pisang diiris tipis sesuai selera kemudian dibersihkan. 10
  • 10. b) Irisan bonggol pisang ditaburi garam dan dibiarkan sampai bonggol pisang menjadi tidak kaku. c) Dicuci dengan air sampai bersih kemudian dikering/anginkan. d) Buat adonan kulitnya dengan mencampur bumbu yang sudah dihaluskan, 3 gelas santan, 1/4 kg tepung beras, ¼ bagian telur ayam, sedikit tepung kanji dan perenyah kue. e) Celupkan irisan bonggol pisang dalam adonan lalu goreng sampai kering. f) Dikemas. I. JADWAL KEGIATAN Tabel. Jadwal Rencana Pelaksanaan Kegiatan Bulan ke-1 Bulan ke- Minggu Minggu Kegiatan ke- ke- 1 2 3 4 1 2 3 Konsultasi dengan dosen pembimbing √ √ √ √ Persiapan bahan dan peralatan √ Pembuatan produk kripik bonggol pisang Tahap komersialisasi produk √ √ √ Tahapan pengujian produk √ √ Evaluasi secara umum kegiatan bisnis Pengolahan data Pembuatan draft laporan akhir J. RANCANGAN BIAYA Secara sederhana, bisnis ini dapat dihitung dengan cara: a) Biaya investasi peralatan Tabel biaya investasi peralatan No Alat Jumlah Alat Harga Per Alat Total 1 Alat Pemotong 2 Buah Rp. 60.000,00 Rp. 120.000,00 Untuk Kripik 2 Pisau 3 Buah Rp. 15.000,00 Rp. 75.000,00 3 Talenan 3 Buah Rp. 50.000,00 Rp. 150.000,00 4 Kompor Hock 3 Buah Rp. 400.000,00 Rp. 1.200.000,00 Ukuran Sedang 5 Wajan Sedang 3 Buah Rp. 100.000,00 Rp. 300.000,00 6 Sendok 3 Buah Rp. 25.000,00 Rp. 75.000,00 Penggorengan 7 Saringan 3 Buah Rp. 30.000,00 Rp. 90.000,00 Penggorengan 11
  • 11. 8 Saringan 3 Buah Rp. 60.000,00 Rp. 180.000,00 Peniris 9 Baskom Kecil 3 Buah Rp. 15.000,00 Rp. 75.000,00 10 Baskom Besar 3 Buah Rp. 75.000,00 Rp. 225.000,00 11 Sarung Tangan 1 Pack Rp. 5.000,00 Rp. 5.000,00 Plastik 12 Plastik 5 Pack Rp. 6.000,00 Rp. 30.000,00 Pembungkus 13 Label 1 Pack Rp. 50.000,00 Rp. 50.000,00 14 Sealer Kecil 1 Buah Rp. 200.000,00 Rp. 200.000,00 Jumlah Rp. 2.775.000,00 b) Biaya operasional Tabel biaya operasional Harga No Bahan Jumlah Total harga persatuan 1. Terung Ungu 10 Kg Rp. 9.000,00 Rp. 90.000,00 1 2. Ketumbar /4 Kg Rp. 20.000,00 Rp. 20.000,00 1 3. Kunyit /2 Kg Rp. 20.000,00 Rp. 20.000,00 4. Tepung Beras 5 Kg Rp. 14.000,00 Rp. 70.000,00 5. Minyak Goreng 10 liter Rp. 12.000,00 Rp.120.000,00 7 Lada Bubuk 5 bungkus Rp. 10.000,00 Rp. 50.000,00 8 Santan Kelapa 5 buah Rp. 5.000,00 Rp. 25.000,00 9. Telur 20 butir Rp. 1.500,00 Rp. 30.000,00 10. Kemiri 2 Kg Rp. 40.000,00 Rp. 80.000,00 11. Jeruk Nipis 10 buah Rp. 500,00 Rp. 5.000,00 12. Garam 2 bungkus Rp. 2.500,00 Rp. 5.000,00 13. Mentega 4 bungkus Rp. 5.000,00 Rp. 20.000,00 14. Gula 1 Kg Rp. 15.000,00 Rp. 15.000,00 Jumlah Rp.550.000,00 12
  • 12. JUMLAH INVESTASI PERALATAN Rp. 2.775.000,00 JUMLAH BIAYA OPERASIONAL Rp. 550.000,00 JUMLAH TOTAL BIAYA USAHA Rp. 3.325.000,00 K. Lampiran 1. Biodata Ketua a. Nama Lengkap : Sylvester Saragih b. Jenis Kelamin : Laki-laki c. Tempat Tanggal Lahir : Jambi, 06 Maret 1992 d. Alamat Jalan : Jl.Kenari I No.15 No. Telp/Hp : 089652747288 Desa/Kelurahan : Jekan Raya Kabupaten/Kota : Palangka Raya e. Nama Orang Tua : Rajaman Saragih, SPd f. Pekerjaan Orang Tua : PNS g. Asal Sekolah SD : SDN 11 JAMBI SMP : SMPN 06 JAMBI SMA : SMA SWASTA NOMMENSEN JAMBI 2. Biodata Anggota Kelompok Biodata Anggota 1 a. Nama Lengkap : Victor H. Sihombing b. Jenis Kelamin : Laki-laki c. Tempat Tanggal Lahir : Medan, 08 November 1993 13
  • 13. d. Alamat Jalan : Jl. Lawu No. 22 No. Telp/Hp : 085348558271 Desa/Kelurahan : Jekan Raya Kabupaten/Kota : Palangka Raya e. Nama Orang Tua : Alpiden Sihombing f. Pekerjaan Orang Tua : Purnawirawan TNI-AD g. Asal Sekolah SD : SDN 066045 MEDAN SMP : SMPN 18 MEDAN SMA : SMA SWASTA ST. THOMAS 3 MEDAN Biodata Anggota 2 a. Nama Lengkap : Bintora Hutabarat b. Jenis Kelamin : Laki-Laki c. Tempat Tanggal Lahir : Lumbanratus, 02 Juni 1990 d. Alamat Jalan : Jl. Kariraman No. 01 No. Telp/Hp : 082165008818 Desa/Kelurahan : Jekan Raya Kabupaten/Kota : Palangka Raya e. Nama Orang Tua : Banar Hutabarat f. Pekerjaan Orang Tua : Petani g. Asal Sekolah SD : SDN No : 145596 LUMBAN RATUS SMP : SMPN 3 SAYURMATINGGI SMA : SMK SWASTA TELADAN MEDAN Biodata Anggota 3 a. Nama Lengkap : Maria Fransiska Tarigan b. Jenis Kelamin : Perempuan c. Tempat Tanggal Lahir : Medan, 26 Juni 1993 d. Alamat Jalan : Jl. B. Koetin BBA No. 1 A No. Telp/Hp : 085297014526 Desa/Kelurahan : Jekan Raya Kabupaten/Kota : Palangka Raya e. Nama Orang Tua : Anceria Br. Tumanggor f. Pekerjaan Orang Tua : Wiraswasta g. Asal Sekolah SD : SD SWASTA KHATOLIK ASSISI MEDAN SMP : SMP SWASTA KHATOLIK BUDI MURNI 2 MEDAN SMA : SMA SWASTA KHATOLIK BUDI MURNI 2 MEDAN Biodata Anggota 5 14
  • 14. a. Nama Lengkap : Frendi P. Manurung b. Jenis Kelamin : Laki-laki c. Tempat Tanggal Lahir : Pematang Siantar, 31 Desember 1993 d. Alamat Jalan : Jl. Borneo No. Telp/Hp : 081258448288 Desa/Kelurahan : Jekan Raya Kabupaten/Kota : Palangka Raya e. Nama Orang Tua : Richard Manurung f. Pekerjaan Orang Tua : Wiraswasta g. Asal Sekolah SD : SDN PEMATANG SIANTAR SMP : SMP CINTA RAKYAT 2 PEMATANG SIANTAR SMA : SMA SWASTA ASSISI PEMATANG SIANTAR 15