SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
OSIS
APA ITU OSIS ?
OSIS adalah satu-satunya wadah organisasi siswa yang sah di sekolah.
Organisasi dibawah naungan OSIS SMK LPPM RI 2 KEDUNGREJA
1. IPNU/IPPNU
2. PRAMUKA
3. PMR
4. BKC
5. REPALA
6. JURNALISTIK
FUNGSI OSIS
1. OSIS merupakan sebuah wadah yang memfasilitasi para siswa untuk bekerja sesuai tugasnya masing-masing
demi kepentingan sekolah dan seluruh siswa.
2. OSIS juga berfungsi sebagai pendorong berkembangnya kemampuan dan kreativitas siswa
STRUKTUR OSIS
1. Seksi bidang keimanan dan ketakwaan terhadap
Tuhan Yang Maha Esa (IPNU/IPPNU)
a. Mengembangkan dan memberdayakan
kegiatan keagamaan di sekolah.
b. Mengadakan kegiatan lomba yang bernuansa
keagamaan.
c. Memperingati hari-hari besar keagamaan.
2. Seksi bidang kepribadian unggul, wawasan
kebangsaan, dan bela negara (PRAMUKA)
a. Melaksanakan kegiatan kepramukaan
b. Melaksanakan kegiatan bela negara
c. Melaksanakan upacara bendera pada hari
senin dan hari sabtu (upacara persiapan untuk
hari senin), serta hari-hari besar nasional
3. Seksi bidang kualitas jasmani, kesehatan, dan gizi
berbasis sumber gizi yang terdiversifikasi (PMR)
a. Melaksanakan usaha kesehatan sekolah (UKS)
b. Melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat
c. Melaksanakan pencegahan penyalahgunaan
narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (narkoba),
minuman keras, merokok, dan HIV AIDS
4. Seksi bidang teknologi informasi dan komunikasi
(JURNALISTIK)
a. Memanfaatkan TIK untuk memfasilitasi kegiatan
pembelajaran;
b. Menjadikan TIK sebagai wahana kreativitas dan inovasi;
c. Memanfaatkan TIK untuk meningkatkan integritas
kebangsaan.
5. Seksi bidang demokrasi, hak asasi manusia, pendidikan politik,
lingkungan hidup, kepekaan dan toleransi sosial dalam konteks
masyarakat plural (REPALA)
a. Melaksanakan penghijauan dan perindangan lingkungan sekolah
b. Melaksanakan kegiatan orientasi siswa baru yang bersifat
akademik dan pengenalan lingkungan tanpa kekerasan
c. Melaksanakan latihan kepemimpinan siswa
6. Seksi bidang prestasi akademik, seni, dan/atau olahraga sesuai
bakat dan minat (BKC)
a. Menyelenggarakan lomba dan pertandingan olahraga
b. Mengadakan lomba dari mata pelajaran/program keahlian
c. Membentuk klub sains, seni dan olahraga
REORGANISASI
CALON KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS
MASA BHAKTI 2022/2023

More Related Content

Similar to PPT OSIS.pptx

organisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptxorganisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptx
Albadar4
 
Program Kesiswaan - Programpendidikan.com.doc
Program Kesiswaan  - Programpendidikan.com.docProgram Kesiswaan  - Programpendidikan.com.doc
Program Kesiswaan - Programpendidikan.com.doc
suliadi2
 

Similar to PPT OSIS.pptx (20)

64573489 prog-kerja-wk-kesiswaan1112
64573489 prog-kerja-wk-kesiswaan111264573489 prog-kerja-wk-kesiswaan1112
64573489 prog-kerja-wk-kesiswaan1112
 
KTSP Indonesia
KTSP IndonesiaKTSP Indonesia
KTSP Indonesia
 
organisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptxorganisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptx
 
Latihan Kepemimpinan OSIS SMP tahun pelajaran 2022 / 2023
Latihan Kepemimpinan OSIS SMP tahun pelajaran 2022 / 2023Latihan Kepemimpinan OSIS SMP tahun pelajaran 2022 / 2023
Latihan Kepemimpinan OSIS SMP tahun pelajaran 2022 / 2023
 
organisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptxorganisasi-osis.pptx
organisasi-osis.pptx
 
Program Kesiswaan - Programpendidikan.com.doc
Program Kesiswaan  - Programpendidikan.com.docProgram Kesiswaan  - Programpendidikan.com.doc
Program Kesiswaan - Programpendidikan.com.doc
 
osis dan kepengurusan.pptx
osis dan kepengurusan.pptxosis dan kepengurusan.pptx
osis dan kepengurusan.pptx
 
Program unggulan kerja osis
Program unggulan kerja osisProgram unggulan kerja osis
Program unggulan kerja osis
 
Program kerja-kesiswaan1
Program kerja-kesiswaan1Program kerja-kesiswaan1
Program kerja-kesiswaan1
 
Program kerja-kesiswaan1
Program kerja-kesiswaan1Program kerja-kesiswaan1
Program kerja-kesiswaan1
 
Materi Keorganisasian -ldks SMAN 2 PLP2024.pptx
Materi Keorganisasian -ldks SMAN 2 PLP2024.pptxMateri Keorganisasian -ldks SMAN 2 PLP2024.pptx
Materi Keorganisasian -ldks SMAN 2 PLP2024.pptx
 
keorganisasian.ppt
keorganisasian.pptkeorganisasian.ppt
keorganisasian.ppt
 
Ad art osis
Ad art osisAd art osis
Ad art osis
 
Program kesiswaan
Program kesiswaanProgram kesiswaan
Program kesiswaan
 
Program kesiswaan
Program kesiswaanProgram kesiswaan
Program kesiswaan
 
Materi OSIS MPK.pptx
Materi OSIS MPK.pptxMateri OSIS MPK.pptx
Materi OSIS MPK.pptx
 
Bk bab 1
Bk bab 1Bk bab 1
Bk bab 1
 
PROGRAM KERJA OSIS- bagi pengurus baru osis.pptx
PROGRAM KERJA OSIS- bagi pengurus baru osis.pptxPROGRAM KERJA OSIS- bagi pengurus baru osis.pptx
PROGRAM KERJA OSIS- bagi pengurus baru osis.pptx
 
Road map implementasi pdspk gmki tanjungpinang
Road map implementasi pdspk gmki tanjungpinang Road map implementasi pdspk gmki tanjungpinang
Road map implementasi pdspk gmki tanjungpinang
 
62881282 proker-kesiswaan-2011
62881282 proker-kesiswaan-201162881282 proker-kesiswaan-2011
62881282 proker-kesiswaan-2011
 

Recently uploaded

prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
aji guru
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
AgusSuarno2
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
AvivThea
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
randikaakbar11
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
DoddiKELAS7A
 

Recently uploaded (20)

prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptxAksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
Aksi Nyata Cegah Perundungan Mulai dari Kelas [Guru].pptx
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptxAKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
AKUNTANSI INVESTASI PD SEKURITAS UTANG.pptx
 

PPT OSIS.pptx

  • 2. APA ITU OSIS ? OSIS adalah satu-satunya wadah organisasi siswa yang sah di sekolah. Organisasi dibawah naungan OSIS SMK LPPM RI 2 KEDUNGREJA 1. IPNU/IPPNU 2. PRAMUKA 3. PMR 4. BKC 5. REPALA 6. JURNALISTIK FUNGSI OSIS 1. OSIS merupakan sebuah wadah yang memfasilitasi para siswa untuk bekerja sesuai tugasnya masing-masing demi kepentingan sekolah dan seluruh siswa. 2. OSIS juga berfungsi sebagai pendorong berkembangnya kemampuan dan kreativitas siswa
  • 4.
  • 5. 1. Seksi bidang keimanan dan ketakwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa (IPNU/IPPNU) a. Mengembangkan dan memberdayakan kegiatan keagamaan di sekolah. b. Mengadakan kegiatan lomba yang bernuansa keagamaan. c. Memperingati hari-hari besar keagamaan.
  • 6. 2. Seksi bidang kepribadian unggul, wawasan kebangsaan, dan bela negara (PRAMUKA) a. Melaksanakan kegiatan kepramukaan b. Melaksanakan kegiatan bela negara c. Melaksanakan upacara bendera pada hari senin dan hari sabtu (upacara persiapan untuk hari senin), serta hari-hari besar nasional
  • 7. 3. Seksi bidang kualitas jasmani, kesehatan, dan gizi berbasis sumber gizi yang terdiversifikasi (PMR) a. Melaksanakan usaha kesehatan sekolah (UKS) b. Melaksanakan perilaku hidup bersih dan sehat c. Melaksanakan pencegahan penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (narkoba), minuman keras, merokok, dan HIV AIDS
  • 8. 4. Seksi bidang teknologi informasi dan komunikasi (JURNALISTIK) a. Memanfaatkan TIK untuk memfasilitasi kegiatan pembelajaran; b. Menjadikan TIK sebagai wahana kreativitas dan inovasi; c. Memanfaatkan TIK untuk meningkatkan integritas kebangsaan.
  • 9. 5. Seksi bidang demokrasi, hak asasi manusia, pendidikan politik, lingkungan hidup, kepekaan dan toleransi sosial dalam konteks masyarakat plural (REPALA) a. Melaksanakan penghijauan dan perindangan lingkungan sekolah b. Melaksanakan kegiatan orientasi siswa baru yang bersifat akademik dan pengenalan lingkungan tanpa kekerasan c. Melaksanakan latihan kepemimpinan siswa
  • 10. 6. Seksi bidang prestasi akademik, seni, dan/atau olahraga sesuai bakat dan minat (BKC) a. Menyelenggarakan lomba dan pertandingan olahraga b. Mengadakan lomba dari mata pelajaran/program keahlian c. Membentuk klub sains, seni dan olahraga
  • 11. REORGANISASI CALON KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS MASA BHAKTI 2022/2023